Anda di halaman 1dari 3

APA ITU HIPOTIROID?

PENYEBAB HIPOTIROID Kondisi ketika kelenjar tiroid tidak


menghasilkan hormon tiroid yang cukup.
Kekurangan hormon tiroid pada
hipotiroidisme bisa mengganggu detak
jantung, suhu tubuh, dan seluruh aspek
metabolisme. Hipotiroidisme paling umum
terjadi pada wanita lebih tua.

 EFEK SAMPING TERAPI GEJALA HIPOTIROID


Pembedahan kelenjar tiroid LEBIH MENGENAL APA ITU
dapat menyebabkan
HIPOTIROID
kehilangan sebagian kelenjar  Tenggorokan kering.
tiroid.  Wajah membengkak.
 RADIOTERAPI  Kulit kering.
Radioterapi yang diberikan  Berat badan meningkat tanpa
ke daerah leher, dapat penyebab yang jelas.
mengganggu kinerja kelenjar  Lelah dan letih.
tiroid.  Lebih sensitif terhadap cuaca
 KELAINAN KONGENITAL dingin.
Kelainan pada kelenjar  Gangguan ingatan.
tiroidnya atau bahkan tidak
 Depresi. Oleh :
memiliki kelenjar tiroid
 Detak jantung melambat.
sama sekali.  Febriani Azzah Fitriyah
 KELAINAN KELENJAR  Nyeri, kaku, dan pembengkakan
 Fatimah Karimah
pada sendi.
HIPOFISIS  Retno Putri Kinasih
Kekurangan hormon TSH  Lemah otot.  Chintya Asfiadianti
yang diproduksi oleh kelenjar  Kadar kolesterol dalam darah
hipofisis meningkat. POLTEKKES KEMENKES SEMARANG
 Rambut rontok. JURUSAN GIZI
DIAGNOSIS PENATALAKSANAAN TERAPI MAKANAN YANG DIBATASI
HIPOTIROID UNTUK HIPOTIROID

 TES DARAH Makanan-makanan yang dibatasi untuk


Mengukur kadar T4 dan TSH PASIEN penderita hipotiroid:
dalam darah. pada diri seseorang.
Angka normal TSH adalah 0,4- Makanan mengandung kedelai, seperti
4,2 mIU/L. Sedangkan pada tahu, tempe, sari kedelai asli
penderita hipotiroidisme SKRINING Sayuran tertentu, seperti kubis,
&ASSESMENT brokoli, kembang kol
subklinikal, angka TSH dalam
darah biasanya berkisar antara Buah-buahan dan tepung-tepungan
4,5-10,0 mIU/L. seperti ubi jalar, singkong, persik
stroberi
DIET Sebelum memakan makanan juga
 PEMERIKSAAN TIROID RUTIN
Pemeriksaan tiroid sangat sebaiknya diolah terlebih dahulu
dianjurkan bagi orang yang hingga matang. Dengan memasak, ini
memiliki risiko terkena akan membantu menonaktifkan zat
hipotiroidisme OLAHRAGA goitrogenik dalam suatu makanan.
Yang penting makanan tinggi senyawa
 BIOPSI JARUM TIPIS goitrogens ini harus dibatasi, dan
untuk mengetahui keberadaan kalaupun ingin dimakan harus dimasak
nodul pada tiroid yang menjadi KENDALIKAN hingga matang sempurna terlebih
STRESS dahulu.makanan yang tinggi lemak dan
tanda klinis hipotiroidisme
Pemeriksaan menggunakan CT gula karena orang dengan hipotiroid
scan, MRI, dan foto Rontgen sangat mudah mengalami peningkatan
OBAT berat badan akibat metabolisme
dada. ORAL tubuhnya yang melambat

MENGATASI
HIPOTIROID

Anda mungkin juga menyukai