Anda di halaman 1dari 1

a.

Marginal benefit dengan surplus konsumen


Marginal benefit adalah tingkat kepuasan seseorang terhadap sesuatu yang dilakukan .
Surplus Konsumen adalah kelebihan kesejahteraan yang diperoleh konsumen ketika
dia mengkonsumsi (menggunakan) suatu barang yang dibelinya dengan harga yang
lebih rendah daripada kemauannya membayar . Hubungannya, marginal benefit
menurun karena surplus konsumen .

b. Marginal cost dengan surplus produsen


Marginal cost adalah biaya tambahan yang dikeluarkan saat memproduksi satu unit
produk tambahan . Surplus produsen adalah harga barang yang dijual oleh produsen,
dikurangi dengan biaya produksi barang tersebut . Hubungannya, marginal cost suatu
barang meningkat karena surplus produsen .

Anda mungkin juga menyukai