Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL

MI AL-IHSAAN SUMBERPORONG LAWANG


TAHUN PELAJARAN 2017-2018

Mata Pelajaran : SKI Waktu : 90 menit Nilai


Kelas : VI (enam) Nama : ………………….……………………..………..…….
Hari Tanggal : Senin, 19 Maret 2018 Nomor : ………………….……………………..………..…….

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b ,c atau d dari jawaban yang benar!

1. Menurut Buya Hamka, agama Islam mulai masuk Indonesia pada abad ….
a. 7 b. 9 c. 11 d. 14
2. Yang bukan asal masuknya agama Islam ke Indonesia adalah . . . .
a. India b. Arab c. Iran d. Australia
3. Yang bukan termasuk cara penyebaran agama Islam di Indonesia adalah ....
a. pendidikan b. peperangan c. perdagangan d. perkawinan
4. Kerajaan Islam pertama di Indonesia yaitu ....
a. Demak b. Aceh Darussalam c. Mataram d. Samudra Pasai
5. Walisongo adalah penyebar agama Islam di ….
a. Aceh b. Jawa c. Sumatera d. Lombok
6. Islam masuk ke Pulau Jawa dengan cara ....
a. damai b. kekerasan c. perang d. mengubah adat
7. Wali yang menyebarkan Islam di daerah Surabaya yaitu.
a. Sunan Surabaya b. Sunan Giri c. Sunan Ampel d. Sunan Gunungjati
8. Kerajaan Islam pertama di Pulau Jawa adalah ....
a. Demak b. Aceh Darussalam c. Mataram d. Samudra Pasai
9. Sunan Gunungjati memusatkan dakwahnya di daerah ….
a. Banten b. Cirebon c. Jakarta d. Kudus
10. Masjid yang mempunyai 9 tiang yang dibuat oleh masing-masing dari Walisongo adalah ….
a. Masjid Ampel b. Masjid Kudus c. Masjid Demak d. Masjid Istiqlal
11. Anggota Walisongo yang dipercaya sebagai panglima perang Kerajaan Demak adalah . . . .
a. Sunan Kalijaga b. Sunan Kudus c. Sunan Ampel d. Sunan Gunungjati
12. Nama asli dari Sunan Bonang adalah .…
a. Raden Rahmat c. Maulana Makdum Ibrahim
b. Maulana Malik Ibrahim d. Maulana Ainul Yaqin
13. Pencipta kesenian wayang kulit adalah ....
a. Sunan Kalijaga b. Sunan Kudus c. Sunan Ampel d. Sunan Giri
14. Sebelum menjadi wali, Raden Said adalah seorang ….
a. pedagang b. perampok c. panglima perang d. dalang
15. Salah seorang Walisongo yang berkerabat dengan istri Raja Majapahit yaitu ....
a. Sunan Kalijaga b. Raden Rahmat c. Sunan Kudus d. Sunan Giri
16. Nama kecil Sunan Drajat adalah . . . .
a. Raden Rahmat b. Raden Paku c. Raden Qosim d. Raden Patah
17. Maulana Malik Ibrahim dimakamkan di kota ....
a. Surabaya b. Tuban c. Lamongan d. Gresik
18. Untuk menarik masyarakat Hindu masuk Islam, Sunan Kudus berdakwah dengan menggunakan
sarana hewan ....
a. sapi b. kambing c. kerbau d. onta
19. Tiang tatal Masjid Demak adalah peninggalan Sunan ....
a. Sunan Muria b. Sunan Kudus c. Sunan Kalijaga d. Sunan Giri
20. Kasta agama Hindu yang mudah tertarik masuk Islam adalah ....
a. Brahmana dan Ksatria c. Ksatria dan Sudra
b. Brahmana dan Waisya c. Waisya dan Sudra
II. Isilah dengan jawaban yang tepat!
1. Sembilan tokoh yang berperan besar dalam penyebaran agama Islam di Pulau Jawa disebut ….
2. Kerajaan Demak adalah kerajaan Islam pertama di ….
3. Raja Demak yang pertama adalah ….
4. Raden Rahmat adalah nama lain dari Sunan …
5. Ketika masih menjadi perampok, Sunan Kalijaga dijuluki dengan ….
6. Raden Paku adalah nama dari Sunan .…
7. Sunan Drajat menyebarkan Islam di daerah ….
8. Nama asli Sunan Gunungjati adalah ….
9. Sunan Bonang menyebarkan agama Islam di daerah ....
10. Pembagian golongan manusia dalam agama Hindu disebut .…

III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. Sebutkan cara masuk agama Islam ke Indonesia!
2. Mengapa agama Islam cepat berkembang di Indonesia?
3. Sebutkan 3 kerajaan Islam yang pernah ada di Indonesia!
4. Sebutkan siapa saja Walisongo!
5. Bagaimana cara Walisongo berdakwah menyebarkan Islam?

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

_______________________________________________________________________________________________________________

Anda mungkin juga menyukai