Anda di halaman 1dari 340

KATA PENGANTAR

Puji syukur yang sebesar-besarnya kami ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa
atas segala rahmat dan berkat-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan buku ini. Tak lupa
terimakasih kami ucapkan juga kepada seluruh Tim Pendidikan Bimbel Stanbrain atas
kontribusinya membantu sejak awal hingga proses pembuatan buku dapat sampai ke tangan
pembaca sekalian.

Berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 137/PMK.01/2015 tanggal 15 Juli


2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Politeknis Keuangan Negara STAN kini nama
STAN resmi berubah menjadi Politeknik Keuangan Negara STAN (PKN STAN).

Politeknik Keuangan Negara STAN merupakan salah satu perguruan tinggi kedinasan
favorit di Indonesia. Politeknik Keuangan Negara STAN pernah memecahkan rekor MURI
sebagai perguruan tinggi kedinasan yang memiliki pendaftar sebesar 163.000 peserta
apalagi mengingat peserta yang lolos hanya 3000 orang.

Melalui buku ini, penyusun berharap materi didalam buku kelak akan menghantarkan
pembaca untuk menjadi mahasiswa/i Politeknik Keuangan Negara STAN. Seperti halnya
kata bijak mengatakan bahwa “butuh kerja keras yang penuh untuk mendapatkan hasil yang
maksimal”, kami sangat mengharapkan buku ini juga menjadi wadah bagi pembaca untuk
melatih diri dalam menjawab soal-soal terkait USM PKN STAN.

Akhir kata, kami menyadari bahwa walaupun kami telah berusaha menulis buku ini
dengan sebaik-baiknya, namun masih terdapat beberapa kekurangan karena kesempurnaan
hanya milik Tuhan Yang Maha Kuasa. Maka dengan segala hormat, kritik dan saran tak henti
kami harapkan dari pembaca sekalian sebagai bahan renungan kami untuk perbaikan dan
peningkatan pada edisi selanjutnya.

Tangerang, 10 Oktober 2017

(Tim Penyusun Buku)


DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................................................................................


DAFTAR ISI.........................................................................................................................................................

(TES POTENSI AKADEMIK)

BAB 1 SINONIM, ANTONIM, PADANAN KATA, ANALOGI ...................................................................


BAB 2 WACANA ...................................................................................................................................................
BAB 3 BILANGAN BULAT DAN PECAHAN ...................................................................................................
BAB 4 AKAR PANGKAT RASIONAL ...............................................................................................................
BAB 5 BIDANG DATAR DAN BANGUN RUANG ..........................................................................................
BAB 6 PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN ..........................................................................................
BAB 7 WAKTU, JARAK, DAN KECEPATAN ..................................................................................................
BAB 8 PELUANG DAN UMUR ...........................................................................................................................
BAB 9 STATISTIKA ...........................................................................................................................................
BAB 10 HITUNG DAGANG DAN PERSENTASE...........................................................................................
BAB 11 PERBANDINGAN, SKALA, DAN KESEBANGUNAN SERTA HIMPUNAN ...............................
BAB 12 LOGICAL REASONING (ANALISA ARGUMEN) ...........................................................................
BAB 13 ANALYTICAL REASONING ..............................................................................................................
BAB 14 POLA BARISAN BILANGAN DAN HURUF .....................................................................................
BAB 15 BARIS DAN DERET ARITMATIKA ..................................................................................................
BAB 16 DERET GAMBAR ....................................................................................................................................

(TES BAHASA INGGRIS)

CHAPTER 1 TO BE AND PRONOUN ................................................................................................................


CHAPTER 2 TENSES...........................................................................................................................................
CHAPTER 3 PASSIVE VOICE ...........................................................................................................................
CHAPTER 4 CLAUSE ..........................................................................................................................................
CHAPTER 5 DERIVATIVES AND QUESTION TAQ ..................................................................................
CHAPTER 6 PREFERENCE AND COMPARISON ...........................................................................................
CHAPTER 7 PARALLELISM, ELLIPTICAL SENTENCES, AND CONCORDANCE .................................
CHAPTER 8 MODALS AND PREPOSITION ..................................................................................................
CHAPTER 9 INFINITIVE AND GERUND ......................................................................................................
CHAPTER 10 PARTICIPLE AND APPOSITIVE .............................................................................................
CHAPTER 11 CONDITIONAL SENTENCE AND SUBJUNTIVE ...............................................................
CHAPTER 12 INVERSION, REDUDANCY, AND CAUSATIVE ..................................................................
CHAPTER 13 MATERI CAPITA SELECTA .....................................................................................................
CHAPTER 14 REPORTED SPEECH ....................................................................................................................
CHAPTER 15 READING COMPREHENSION .................................................................................................
(SELEKSI KOMPETENSI DASAR)

01. MENGENAL CAT CPNS


a. PENGERTIAN CAT
b. KRITERIA PENILAIAN CAT CPNS

02. JENIS TES DALAM CAT

03. TES INTELEGENSI UMUM


a. TES IRAMA BILANGAN DAN HURUF
b. TES PENALARAN ARITMETIKA
c. TES SINONIM
d. TES ANTONIM
e. TES ANALOGI
f. TES VERBAL UMUM
g. TES LOGIKA PENALARAN
SOAL LATIHAN
PEMBAHASAN

04. TES WAWASAN KEBANGSAAN


a. PANCASILA
b. UUD 1945
c. BHINEKA TUNGGAL IKA
d. NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA
SOAL LATIHAN
PEMBAHASAN

05. TES KARAKTERISTIK PRIBADI


a. KREATIVITAS DAN INOVASI
b. KEMAMPUAN BERADAPTASI
c. KEMAMPUAN MENGENDALIKAN DIRI
d. KEMAMPUAN BEKERJA MANDIRI DAN TUNTAS
e. KEMAUAN DAN KEMAMPUAN BELAJAR BERKELANJUTAN
f. KEMAMPUAN MENGOORDINASI ORANG LAIN
g. INTEGRITAS DIRI
h. SEMANGAT BERPRESTASI
i. ORIENTASI PADA PELAYANAN
SOAL LATIHAN
PEMBAHASAN
TES POTENSI AKADEMIK
(TPA)
SINONIM, ANTONIM, PADANAN KATA, ANALOGI
BAB 1

1. SINONIM
Sinonim adalah kata yang mempunyai arti paling mendekati atau memiliki makna sama.
Contoh Soal:
INSOMNIA = …
A. Ragu-ragu
B. Tidak bisa tidur
C. Cemas
D. Tidur
Kunci Jawaban: B. Tidak bisa tidur
Didalam KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia, Insomnia merupakan keadaan dimana
seseorang tidak dapat istirahat karena gangguan jiwa). Maka arti yang paling mendekati
adalah jawaban tidak bisa tidur.

2. ANTONIM
Antonim adalah kata yang berlawanan makna dengan kata lain.
Contoh Soal:
INSOMNIA ≠ …
A. Ragu-ragu
B. Tidak bisa tidur
C. Cemas
D. Tidur
Kunci Jawaban: D. Tidur
Setelah mengetahui bahwa sinonim dari INSOMNIA adalah Tidak bisa tidur maka itu
berarti antonimnya adalah Tidur. (hati-hati pada soal antonim, biasanya peserta sering lalai
atau lupa bahwa soalnya adalah soal antonim yang berarti berlawanan kata dan terjebak
pada kata sinonim)

3. PADANAN KATA
Padanan kata adalah kata yang hampir sama dengan makna sinonim hanya saja pertanyaan
didalam soal biasanya berhubungan dengan kata yang menyerupai kata kiasan, kata asing,
atau sebuah kata yang samar-samar diketahui banyak orang.
Contoh Soal:
DIMENSI : …
A. Ruang
B. Bentuk
C. Ukuran
D. Tempat
Kunci Jawaban: C. Ukuran
Didalam KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia, DIMENSI merupakan bagian dari panjang,
lebar, tinggi, luas, dan sebagainya). Maka yang sangat padan atau berhubungan dengan hal
itu adalah ukuran.

4. ANALOGI
Analogi adalah hubungan antara kata yang satu dengan kata yang lain. Biasanya kata-kata
tersebut memiliki hubungan yang sama.
Contoh Soal:
Kuman : Penyakit = ... : …
A. Terang : Gelap
B. Kenyang : Lapar
C. Api : Kebakaran
D. Ngantuk : Risau
Kunci Jawaban: C. Api : Kebakaran
Api dan kuman merupakan sebuah penyebab. Kuman menyebabkan penyakit, sedangkan api
menyebabkan kebakaran.
Kesimpulan 1: Jika dalam pilihan jawaban ada lebih dari satu pilihan yang memiliki kemiripan
hubungan dengan soal, maka carilah pendekatan hubungan yang lebih sempit.
Kesimpulan 2: Apabila masih belum menemukan jawaban maka pikirkanlah makna lain dari
kata-kata tersebut selain dari arti yang umum
SOAL LATIHAN BAB 1

SINONIM (Soal Nomor 1-2) C. Pantai


1. ELUSIF D. Selat
A. Sulit dikendalikan E. Laut
B. Sulit dijangkau (USM STAN 2014 : 11)

C. Sulit dievaluasi 7. MENYURAI


D. Sulit dipahami A. Menyisir
E. Sulit dilakukan B. Menyapu
(USM STAN 2014 : 4) C. Menekankan
2. KOMPULASI D. Membubarkan
A. Penghitungan dengan komputer E. Menyurat
B. Kumpulan tulisan yang teratur (USM STAN 2013 : 9)

C. Ikhtisar karangan ilmiah lengkap


D. Kumpulan informasi yang rumit ANALOGI (Soal Nomor 8-10)
E. Perbuatan tidak logis secara sadar 8. DRAMA : PROLOG = …
(USM STAN 2013 : 4) A. Dokumen : Mukadimah
B. Karya Tulis : Abstrak
ANTONIM (Soal Nomor 3-4) C. Buku : Resensi
3. GAMANG D. Film : Trailer
A. Takut E. Lagu : Syair
B. Khawatir (USM STAN 2014 : 17)
C. Gayat 9. IDENTITAS : NAMA = TUBUH : …
D. Berani A. Tinggi
E. Tepat B. Sehat
(USM STAN 2013 : 14) C. Mata
4. TERUK D. Raga
A. Buruk E. Jiwa
B. Cantik (USM STAN 2014 : 22)
C. Berat 10. CAKRAM : BUNDAR = ….
D. Ringan A. Koin : Pipih
E. Parah B. Kertas : Tipis
(USM STAN 2013 : 15) C. Kartu : Petak
D. Lingkaran : Bulat
PADANAN KATA (Soal Nomor 5-7) E. Tabung : Silinder
5. ATMA (USM STAN 2013 : 24)
A. Sukma
B. Lestari
C. Waktu
D. Raga
E. Mati
(USM STAN 2014 : 7)
6. ANCOL
A. Bendungan
B. Tanjung
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
WACANA
BAB 2

Wacana terdiri atas satu atau lebih dari satu paragraf. Bagian ini menguji kemampuan anda dalam
memahami, menginterpretasikan dan menganalisa bacaan pada bagian topik.

Pertanyaan yang biasa ditanyakan pada wacana antara lain:


✓ Ide pokok, gagasan utama atau judul yang cocok dari bacaan
✓ Informasi langsung yang terdapat dalam bacaan
✓ Informasi tersirat, terkesan atau yang dapat disimpulkan
✓ Mengemukakan aplikasi terhadap ide penulis
✓ Mengevaluasi bagaimana penulis membangun dan menyajikan bacaan
✓ Mengemukakan gaya bahasa atau sifat dari bacaan

A. Ide Pokok
Ide pokok merupakan suatu pernyataan tersirat yang mewakili keseluruhan wacana. Dari ide
pokok kita dapat menentukan judul bacaan.
Cara mencari ide pokok:
• Membaca kalimat pertama setiap paragraf
• Membaca kalimat terakhir pada paragraf terakhir
B. Kalimat Utama
Kalimat utama biasanya terdapat pada kalimat pertama paragraf (paragraf deduktif), atau
kalimat terakhir pada paragraf (paragraf induktif) atau campuran keduanya (paragraf
campuran).
Cara mencari kalimat utama:
• Membaca kalimat pertama dan kalimat terakhir paragraf
• Apabila masih belum menemukan juga (atau kurang yakin), silahkan baca kalimat kedua.
Apabila kalimat kedua menjelaskan sesuatu mengenai kalimat pertama, berarti kalimat
utamanya terletak pada kalimat pertama. Apabila kalimat kedua tidak menjelaskan satu
hal pun berkaitan dengan kalimat pertama, berarti kalimat utamanya terdapat pada
kalimat terakhir paragraf.
C. Kesimpulan
Kesimpulan biasanya terletak pada akhir wacana. Tapi dalam wacana tertentu, kesimpulan
dapat diartikan sebagai ide pokok atau sesuatu hal yang pasti dan benar dan mewakili seluruh
wacana.

TIPS & TRIK MENGERJAKAN SOAL WACANA;


➢ Garis bawahi kalimat pertama pada setiap paragraf serta kalimat terakhir pada paragraf
terakhir
➢ Mendahulukan untuk membaca soal daripada membaca paragraf
➢ Pahami bacaan dengan cepat, jangan membuang-buang waktu.
➢ Sering-sering latihan mengerjakan soal wacana baik melalui latihan soal tryout maupun melalui
soal-soal usm stan tahun-tahun sebelumnya.
SOAL LATIHAN BAB 2

Untuk soal nomor 1-4, gunakan informasi bacaan ini!


Rata-rata karies, pembusukan atau perusakan pada gigi, dikenal juga dengan istilah Decay Missing Filling-
Teeth/DMF-T, di Indonesia adalah antara 6,44 dan 7,8. Sedangkan indeks DMF-T yang telah ditetapkan oleh
WHO hanya berhenti di angka 3.
Jika tidak ditangani, penyakit ini dapat menyebabkan nyeri, penanggalan gigi, infeksi, dan berbagai kasus
berbahaya, termasuk kematian. Kini karies gigi telah menjadi penyakit yang tersebar di seluruh dunia.
Perhatian dan permasalanan mengenai karies akar telah meningkat pada dekade terakhir ini. Diperkirakan
bahwa 90% anak-anak usia sekolah di seluruh dunia dan sebagian besar orang dewasa pernah menderita karies.
Tingkat penderlta tertinggi berada di Asia dan Amerika Latin. Peningkatan karies banyak dipengaruhi
perubahan dari pola makan. Di samping itu, kesadaran masyarakat untuk datang berobat ke fasilitas-
tasilitas layanan kesehatan pun rendah. Menurut Liza Ramdhani Wiyonoputri, pakar dari Dentist Gallery,
87% masyarakat yang mengeluh sakit gigi tldak berobat sama sekali, atau sekitar 12 persen masyarakat
yang mengeluh sakit gigi dan datang berobat sudah dalam keadaan terlambat.
Struktur gigi yang telah rusak tidak dapat sembuh sempurna, walaupun remineralisasi pada karies yang
sangat kecil dapat timbul jika kebersihan dapat benar-benar dipertahankan. Untuk kasus tertentu yang
relatif masih kecil, karies dapat diobati dengan florida topikal untuk merangsang remineralisasi. Untuk lesi
yang besar dapat diberikan perawatan khusus. Perawatan ini bertujuan untuk menjaga struktur lainnya dan
mencegah perusakan lebih lanjut. Ekstraksi atau pencabutan gigi juga menjadi pilihan perawatan karies bila
gigi tersebut telah hancur karena proses perlubangan.
1. Yang dimaksud dengan ‘lesi’ pada paragraf 3 bacaan di atas adalah ...
A. Pemakaian obat berlebih
B. Dampak pengobatan karies
C. Sakit yang disebabkan karies
D. Gigi yang terkena karies
2. Topik yang tepat untuk bacaan di atas adalah ...
A. Berbagai metode penyembuhan karies
B. Karies adalah salah satu penyakit yang berbahaya
C. Karies merupakan penyakit gigi paling mematikan
D. Kepedulian masyarakat yang rendah dalam menangani karies
3. Hal yang tidak diuraikan pada bacaan di atas adalah ...
A. Penyebab munculnya karies
B. Pengertian karies
C. Penanganan terhadap masalah karies
D. Sikap masyarakat dalam menghadapi karies
4. Yang merupakan fakta dari bacaan di atas adalah ...
A. Rendahnya mutu pelayanan kesehatan membuat masyarakat enggan berobat
B. 90% anak-anak usia sekolah di seluruh dunia pernah mengalami karies
C. Angka kematian yang disebabkan oleh karies cukup tinggi
D. Kebanyakan orang sering mengabaikan sakit gigi
(USM STAN 2011 : 26-29)

Untuk soal nomor 5-7, gunakan informasi bacaan ini!


Perlindungan terhadap anak-anak telah ditetapkan dalam Konvensi PBB tentang hak-hak anak. Konvensi
ini pada intinya mengharuskan tiap negara mengakui keberadaan media massa dan menjamin hak anak
memperoleh informasi, mengakui hak anak memperoleh pendidikan, menghindarkan mereka dari eksploitasi
secara ekonomi, kekerasan seksual, dan penyalahgunaan narkoba. Sekjen PBB Ban KiMoon, dalam sambutan
tertulisnya pada peringatan Hari Telekomunikasi dan Masyarakat Informasi Sedunia ke-144, kembali
mengingatkan hak-hak anak dan menghimbau setiap stakeholder pertelekomunikasian dan ICT (information
and comunicatio technology) disetiap negara untuk mengambil langkah-langkah yang memungkinkan anak-anak
dan generasi muda dapat aman mengakses internet dan sumber-sumber online lainnya di dunia maya. Karena
dengan cara itu, akan membuat mereka tumbuh dan berkembang menjadi generasi yang lebih produktif dan
kreatif.
5. Ide pokok bacaan tersebut adalah …
A. Setiap negara harus mempunyai undang-undang perlindungan anak
B. Tumbuh kembang anak menjadi tanggung jawab setiap negara
C. Himbauan PBB terhadap perlindungan anak di dunia maya
D. Peran serta PBB dalam perlindungan anak di dunia maya
6. Pernyataan yang tidak mendukung bacaan tersebut adalah …
A. Diperlukan kerja sama antar negara dalam melindungi keamanan anak-anak dalam mengakses
informasi di dunia maya
B. Internet memengaruhi tumbuh kembang anak
C. Diperlukan peraturan tentang pembatasan usia bagi pengguna internet
D. Kejahatan di dunia maya terhadap anak merupakan hal yang perlu diperhatikan
7. Yang termasuk stakeholder pertelekomunikasian adalah …
A. Konsumen
B. Penyedia konten
C. Jasa teknologi informasi
D. Produsen handphone
(USM STAN 2009 : 33-35)

Untuk soal nomor 8-10, gunakan informasi bacaan ini!


Ketika masalah industri film layar lebar menjadi bahan pembicaraan di kalangan insan perfilman, dan
masyarakat meributkan tidak adanya film Indonesia di bioskop-bioskop, diam-diam film Indonesia Bulan
Tertusuk Ilalang justru membawa nama Indonesia di kalangan perfilman dunia. Film yang diproduksi dengan
biaya dari Dewan Film Nasional itu tanpa diduga berhasil menjadi salah satu nominator yang akan bertanding
di kategori “International Competition” pada “Tokyo International Film Festeval”. Film Bulan Tertusuk Ilalang
berhasil menjadi nominator setelah bersaing dengan 223 film dari 44 negara lainnya.
8. Tema wacana di atas adalah …
A. Film nasional menembus perfilman internasional
B. Film Indonesia mampu menghasilkan 223 film dunia
C. Film Indonesia pertama yang mendapat nominasi
D. Bulan Tertusuk Ilalang film Indonesia terbaik
9. Berdasarkan wacana di atas yang termasuk insan perfilman adalah … , kecuali
A. Pemain film
B. Sutradara film
C. Industri film
D. Produser film
10. Yang dimaksud dengan kelesuan industri film berdasarkan wacana di atas adalah …
A. Film Indonesia tidak diproduksi
B. Film Indonesia kurang diproduksi
C. Film Indonesia tidak diputar di bioskop
D. Film Indonesia tidak dapat bersaing demgan film-film luar negeri
(USM STAN 2008 : 6-8)
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
BILANGAN DAN PECAHAN
BAB 3

A. Bilangan
• Bilangan bulat adalah bilangan yang terdiri atas bilangan bulat positif, bilangan nol, dan
bilangan bulat negatif. Contoh : {…, -4, -3, -2, -1, 0, 1, 2, …}
• Bilangan cacah adalah bilangan bulat positif yang diawali dari angka 0 (nol) sampai tidak
terhingga. Contoh : {0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, …}
• Bilangan asli adalah bilangan bulat positif yang diawali dengan angka 1 (satu) sampai tidak
terhingga. Contoh : {1, 2, 3, 4, 5, 6, …}
• Bilangan prima adalah bilangan bulat positif yang hanya dapat dibagi dengan angka 1 dan
dirinya sendiri. Contoh : {2, 3, 5, 7, 11, 13, 17, …}
• Bilangan rasional adalah bilangan yang dapat dinyatakan sebagai sesuatu pembagian antara
dua bilangan bulat. Hal ini dapat dinyatakan sebagai a/b dimana a dan b adalah bilangan
bulat. Contoh : {3/4 , 1/2 , 4/3 , …}

B. Pecahan
1. Operasi Pecahan
a. Penjumlahan dan Pengurangan
a c ad+bc
± d = bd
b
b. Perkalian
a c ac
x = bd
b d
c. Pembagian
a c a d ad
: = x =
b d b c bc
2. Pecahan Desimal
p
a. Per sepuluh : 0, p =
10
𝑝𝑞
b. Per seratus : 0, pq =
100

Contoh Soal: USM STAN 2013


5 3 1 2 4 3
Jika p = 12 +2 + 21 dan q = ( ×1 ):1 maka nilai p + q = …
6 8 4 6 10 5
11
A. 36
24
3
B. 36
4
1
C. 36
2
1
D. 36
3
2
E. 36
3
3
Kunci Jawaban: B. 36
4
5 3 1 35 2 4 5 7
p = 12 +2 + 21 4 = 3524 , sedangkan q = ( × 10 ) × 8 = 24
6 8 6
35 7 882 147
p + q = 35 + = atau kalau disederhanakan menjadi
24 24 24 4
3
Maka, p + q = 36
4
SOAL LATIHAN BAB 3

1. Jika 𝑥 = 2𝑎2 − 5 dan y = 4a2 + 1 dengan a B. x+y


adalah bilangan asli maka … C. x2 + y
A. x < y D. x2 – y
B. x = y (USM STAN 2007 : 45)
C. x=½y
D. x > y 7. Jumlah bilangan prima antara angka 40 dan
E. Hubungan x dan dan y tidak dapat 50 adalah ;
ditentukan A. 131
(USM STAN 2014 : 49) B. 84
C. 88
2. Diketahui a dan b adalah bilangan positif . Jika D. 90
X = √𝑎 + 𝑏 dan y = √𝑎 + √𝑏 maka … (USM STAN 2006 : 80)

A. x<y
8. Bilangan yang dapat habis dibagi dengan 3 dan
B. x = √y
88 adalah :
C. x=y
A. 88.888
D. x>y
B. 88.888.888
E. Hubungan x dan y tidak dapat
C. 8.888.888
ditentukan
D. 888.888
(USM STAN 2014 : 52)
(USM STAN 2006 : 81)

3 3 5
3. A= dari 64, B = dari 40 dan C = dari 9. Berapakah bilangan bulat terkecil yang
8 5 8
100, maka pernyataan berikut yang salah merupakan penjumlahan dari tiga bilangan
adalah … prima berbeda yang masing – masing
A. A=B besarnya lebih dari 20?
B. C>A A. 73
C. A–B+C=C B. 75
A2
D. ×C=C C. 79
B2
E. A+B>C D. 83
(USM STAN 2013 : 48) (USM STAN 2004: 24)

4. Jika 𝑦 = √𝑥 − 5 dengan x dan y anggota 10. Seorang pedagang dalam seminggu membeli
bilangan asli maka … 0,25 ton beras dan 4,8 kuintal gula serta 61
A. 𝑥 < 𝑦 kg minyak goreng. Secara keseluruhan berat
B. 𝑥 > 𝑦 barang yang dibeli pedagang tersebut selama
C. 𝑥=𝑦 seminggu dalah … kg.
D. Hubungan x dan y tidak dapat A. 791
ditentukan B. 566
(USM STAN 2011 : 47) C. 359
3𝑥+2𝑦 5
D. 134
5. Jika = , 4x – y ≠ 0, maka …. (USM STAN 2002: 60)
4𝑥−𝑦 3
A. x>y
B. x<y
C. x=y
D. Hubungan x dan y tidak dapat ditentukan
(USM STAN 2010 : 48)

6. Jika x adalah bilangan bulat genap dan y


adalah bilangan bulat ganjil, manakah yang
berikut ini merupakan bilangan bulat genap ?
A. (x2)(y)
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
AKAR PANGKAT RASIONAL
BAB 4

Bentuk umum dari akar pangkat rasional adalah Am . Rumus-rumus tersebut adalah:
1. Am x An = Am+n
2. Am ∶ An = Am−n
3. (Am )n = Am x n
4. Am x B m = (AB)m
A
5. Am : B m = (B)m
6. A0 = 1
Bentuk-bentuk operasi di dalam akar pangkat rasional adalah sebagai berikut :
a. Penjumlahan dan pengurangan
Bentuk akar yang sejenis dapat dijumlahkan atau dikurangkan.
Contoh : a √n ± b √n = (a ± b) √n
b. Perkalian bentuk akar
n n n
√a x √b = √ab
Jika indeksnya berbeda, maka di dalam perkalian bentuk akar lebih baik digunakan
pangkat pecahan dengan terlebih dahulu menyamakan penyebut pangkat
pecahannya.
1 1
Contoh: √a x √a = an x am
n m

c. Pembagian bentuk akar


n
√a a
= √b
n
n
√b

Jika indeksnya berbeda, maka di dalam operasi pembagian bentuk akar lebih baik
digunakan pangkat pecahan dengan terlebih dahulu menyamakan penyebut pangkat
pecahannya.
1
n
√a an
Contoh: m = 1
√b bm
d. Merasionalkan akar
Untuk merasionalkan, pecahan tersebut dikalikan dengan penyebutnya.
a a √b
= x
√b √b √b

Contoh Soal: SOAL USM STAN 2010


58 + 56 + 72
=…
56 +3
A. 27
B. 24
C. 21
D. 19
Kunci Jawaban: B. 24
58 + 56 + 72 56 (52 − 1) + 72
=
56 +3 56 +3
56 (24) + 72 24 (56 + 3)
= = 24
56 +3 56 +3
SOAL LATIHAN BAB 4

1. Jika x = 3√512 × 3 dan y =


1 682 −322 B. 18.000
562 −44 2
C. 24.000
maka …
D. 32.000
A. x<y (USM STAN 2010 : 45)
B. x=y
C. x = y – 0,3 6. 56,34 2 − 43,66 2 = …
D. x>y A. 1268,0
E. Hubungan x dan y tidak dapat B. 1268,1
ditentukan C. 1269,0
(USM STAN 2014 : 51)
D. 1269,1
(USM STAN 2009 : 47)

2. Nilai dari 2 √4√4√4√16 adalah …


1
7. Jika a−4 = 256 dan b−5 = 243 maka …
A. 1 A. 𝑎 − 𝑏 = 1/12
B. 2 B. 𝑎 . 𝑏 = 1/12
C. 𝑎 : 𝑏 = 1/12
C. 4
D. 3𝑎 = 4𝑏
D. 8 (USM STAN 2009 : 48)
E. 16
(USM STAN 2013 : 38) 8. 73 + 83 + 93 = n. Nilai n adalah:
A. 15.840
− = 7 dan
1 1 1 1
3. Jika + = 3 maka B. 13.824
a b a b
1 1 C. 1.584
nilai 2 − adalah …
a b2 D. 1.384
A. 4 (USM STAN 2004 : 33)

B. 7
16 4
C. 10 9. Berapakah √ × ?
36 25
D. 16
A. 0,23
E. 21 B. 0,25
(USM STAN 2013 : 45)
C. 0,27
D. 0,29
172 −132
4. – 16,67% - 0,67 = … (USM STAN 2004 : 52)
5 𝑥 24
A. 0,167 10. Manakah dari angka berikut ini yang
B. 1/3
5,98 ( 601,5)
C. 0,333 paling mendekati hasil dari √ 15,79
D. 1/4
(USM STAN 2010 : 44) A. 5
B. 15
C. 20
5. (
524 2
) –(
476 2
) =
2 2
D. 25
A. 12.000 (USM STAN 2003 : 92)
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
BIDANG DATAR DAN BANGUN RUANG
BAB 5

1. Bidang Datar
A. Luas dan keliling bidang datar
❖ SEGITIGA
Luas = ½ (alas x tinggi)
Keliling = jumlah semua sisi
❖ BUJUR SANGKAR
Luas = a2
Keliling = 4a
❖ PERSEGI PANJANG
Luas = panjang x lebar
Keliling = 2 (panjang + lebar)
❖ TRAPESIUM
Luas = ½ ( jumlah sisi sejajar x tinggi)
Keliling = jumlah semua sisi
❖ LINGKARAN
Luas = 𝜋𝑟 2 dimana r = jari-jari
Keliling = 2πr = πd dimana d = diameter = 2r

B. Segitiga
Jenis-jenis segitiga
• Segitiga sama sisi : segitiga yang semua sisinya sama panjang
sehingga sudut sudutnya sama besar yaitu 60°
• Segitiga sama kaki : segitiga yang dua sisinya sama panjang sehingga
kedua sudut di kakinya sama besar
• Segitiga siku-siku : segitiga yang salah satu sudutnya 90°.

2. Bangun Ruang
a. Kubus
Volume = a3
Luas permukaan = 6a2
b. Balok
Volume = p x l x t
Luas permukaan = 2 (pl + pt + lt)
c. Silinder
Volume = πr 2 t
Luas permukaan : 2πr ( r + t)
d. Kerucut
Volume = 1/3 πr 2 t
SOAL LATIHAN BAB 5

1. Sebuah tempat penampungan air


berbentuk silinder, memiliki tinggi 200 6. Sebuah kerucut seperti pada gambar di
cm dan diameter alas 100 cm. Berapa bawah mempunyai tinggi 4 cm. Kerucut
tersebut berisi air hingga seperdelapan
banyak air yang bisa tertampung di dalam
bagian saja dari isi penuhnya. Maka
tempat penampungan air ?
kedalaman air pada kerucut tersebut adalah
A. 150 liter … cm
B. 155 liter 1
C. 157 liter
A.
2
D. 160 liter B. 1
1
E. 165 liter C. 12
(USM STAN 2013 : 59)
D. 2
2. Sebuah kubus memiliki volume sebesar
(USM STAN 2009 : 69)
216 cm3. Berapa banyak kubus bersisi 2
cm yang diperlukan untuk memenuhi 7. Seorang tukang kayu tengah membuat pigura
kubus ? untuk sebuah lukisan besar. Lukisan tersebut
A. 25 dalam bentuk empat persegi panjang.jika
B. 26 rasio dari empat persegi panjang tersebut
C. 27 adalah 3:2 dengan sisi yang lebih pendek
berukuran 15 inci, berapa inci bahankah yang
D. 28
diperlukan oleh tukang kayu tersebut untuk
E. 29
membuat pigura?
(USM STAN 2013 : 68)
A. 75
B. 57,5
3. Luas daerah K,L,M pada gambar ini,
C. 22,5
D. 22
K N (USM STAN 2008 : 74)

L M 8. Sebuah empat persegi panjang lebarnya


dinaikkan sebesar 25% tetapi tingginya tidak
diubah. Berapakah persentase perubahan
secara berturut-turut adalah 80cm2, 128cm2, luasnya dari luas semula ?
dan 48cm2, maka luas daerah N adalah … cm2 A. 125%
A. 24 B. 225%
B. 30 C. 25%
C. 36 D. 75%
(USM STAN 2007 : 71)
D. 42
(USM STAN 2011 : 64)
9. Paulus berdiri 180 meter lurus disebelah utara
titik P, Fredi berdiri 240 meter lurus
4. Volume bola yang memiliki luas permukaan disebelah barat titik P, berapakah jarak
198
sebesar x2 adalah … terdekat antara Fredi dan Paulus ?
7
A. 3πx3 cm3 A. 900 meter
B.
27
B. πx3 cm3 60 meter
8
C.
9
C. πx3 cm3 300 meter
2
D.
243
16
πx3 cm3 D. 420 meter
(USM STAN 2010 : 57) (USM STAN 2006 : 52)

𝑥 cm2. Berapa
77
5. Suatu lingkaran memiliki luas
18
10. Luas sebuah lingkaran adalah 49 π.
cm keliling lingkaran tersebut?
7 Berapakah keliling lingkaran tersebut?
A. x
6
7 A. 10 π
B. x B. 14 π
3
22
C. x C. 28 π
6
D.
22
x D. 49 π
3
(USM STAN 2010 : 63) (USM STAN 2005 : 96)
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN
BAB 6

1. PERSAMAAN
Persamaan adalah kalimat terbuka yang menyatakan hubungan sama dengan. Persamaan dapat
dibagi menjadi beberapa bentuk, yaitu :
❖ Persamaan linear
❖ Persamaan kuadrat
❖ Persamaan tingkat tinggi
Terdapat beberapa macam cara menyelesaikan sistem persamaan :
❖ Metode eliminasi
❖ Metode substitusi

A. Persamaan Linear
Adalah suatu persamaan yang mempunyai variabel (peubah) berpangkat satu.
(ax + b = 0)
Dimana :
➢ A dan b = bilangan yang diketahui
➢ x = variabel ( peubah )
Untuk mengetahui besarnya variabel dari persamaan dapat digunakan rumus berikut (x =
b
−a )
Contoh : 5x + 2 = 0 maka x = -2/5
B. Persamaan Linear dengan dua variabel (peubah)
Bentuk umum : (ax + by = c)
Dimana :
➢ a = koefisien X
➢ b = koefisien Y
➢ x, y = variabel (peubah)
Setiap nilai x dan y dapat diganti dengan sembarang bilangan, akan diperoleh pasangan
bilangan x dan y yang tidak terhingga. Pasangan bilangan pengganti x dan y dalam bentuk
himpunan disebut Himpunan Penyelesaian {HP}.

Cara menyelesaikan sistem persamaan dengan dua peubah;

METODE ELIMINASI
Contoh :
Persamaan 1» 2x + 3y = 7 <Dikalikan 7>
Persamaan 2» 7x – 2y = 12 < Dikalikan 2 >
Maka, 14x + 21y = 49
14x - 4y = 24 -
25y = 25
y = 1
Kemudian masukan y = 1 ke salah satu persamaan, misal 2x + 3y = 7
2x + 3(1) = 7
2x = 4, maka x = 2
Jadi HP {2,1}
METODE SUBSTITUSI
Contoh:
Persamaan 1» 2x + 3y = 7
Persamaan 2» 7x – 2y = 12
Dari persamaan 1 didapat x = ( 7-3x ) / 2
Kemudian substitusi ke persamaan 2
7x – 2y = 12
7(7 - 3y) / 2 – 2y = 12
(49 - 21y) / 2 – 2y =12 kemudian kedua sisi kali 2 agar pembaginya hilang
49 – 21y – 4y = 24
-25y = 24 – 49
-25y = - 25, Maka y = 1
lalu, y = 1 substitusi kesalahsatu persamaan tuk mencari nilai x, misal ke persamaan 1
2x + 3(1) = 7
2x + 3 = 7, Maka x = 2
Jadi HP {2,1}

2. PERTIDAKSAMAAN
Pertidaksamaan merupakan kalimat terbuka yang menyatakan hubungan tidak sama dengan
atau dilambangkan dengan notasi { < , > , ≤, ≥} . Di dalam pertidaksamaan terdapat batasan-
batasan sebagai berikut :
Suatu bilangan dikatakan lebih besar dari bilangan b, jika selisih antara a dan b mempunyai
nilai positif atau lebih besar dari nol demikian juga sebaliknya
✓ Bila a > b , maka a- b > 0, sebaliknya
✓ Bila a – b > 0, maka a > 0
Suatu bilangan a dikatakan lebih kecil dari bilangan b, jika selisih antara a dan b mempunyai
nilai negatif demikian juga sebaliknya.
✓ Bila a < b, maka a- b < 0
✓ Bila a- b < 0 , maka a<b
SOAL LATIHAN BAB 6

1. Pardi mempunyai 48 karung gula di menjadi sama banyaknya. Jumlah uang


tokonya dengan berat masing – masing Riri dan Aan semula adalah …
karung adalah sama. Pardi kemudian A. Rp320.000,00
mengirim 3/8 gulanya ke Toko Clingcing B. Rp480.000,00
dan 2/5 gulanya ke Toko Papaho. Jika di C. Rp540.000,00
Toko Pardi masih tersedia 1728 Kg Gula, D. Rp640.000,00
Berapa berat setiap karung semula ? (USM STAN 2010 : 58)

A. 160
6. Sebuah pabrik mempunyai tiga buah
B. 155
mesin X,Y, dan Z yang digunakan untuk
C. 140
membuat lampu neon. Jika ketiganya
D. 120
bekerja, maka akan dihasilkan 249 lampu
E. 96
(USM STAN 2014 : 60) per hari. Jika X dan Y bekerja, tetapi Z
tidak, dihasilkan 159 lampu per hari. Jika
2. Pabrik X memiliki 3 mesin pembuat hanya Y dan Z yang bekerja, dihasilkan
keramik yaitu, A, B dan C. Jika ketiga 147 lampu per hari. Produksi harian
mesin bekerja dapat memproduksi 236 mesin Z adalah …
keramik/hari. Suatu hari mesin C rusak A. 90
sehingga jumlah produksi berkurang tiap B. 84
hari. Jika produksi mesin B dan C 152 C. 73
keramik/hari maka ... D. 62
A. Mesin A memproduksi 74 keramik (USM STAN 2010 : 59)

B. Mesin B memproduksi 84 keramik


7. Jika 3x + 5y = 27 dan 2x + 5y = 23, maka
C. Mesin A dan C memproduksi 158
x dan y masing-masing adalah …
keramik
A. 3 dan 4
D. Rata-rata produksi tiap mesin 79
B. 4 dan 3
keramik
(USM STAN 2011 : 75) C. 4 dan 5
D. 5 dan 4
3. Pesanan y lusin baju diselesaikan x orang (USM STAN 2008 : 66)

pekerja konveksi dalam waktu 18 hari.


8. Jika a = 2 dan b = 5 serta c = a2 + 2ab +
Berapa orang jumlah pekerja yang harus
b2; berapakah c – ab?
ditambah agar pesanan tersebut dapat
A. 39
selesai dalam 12 hari ?
B. 41
A.
x
2 C. 43
B.
2x
D. 44
3
(USM STAN 2004 : 49)
C.
3x
2
D. 2x 9. Jika X+Y+Z = 350, dan X+Y =100, maka:
(USM STAN 2011 : 76) A. Z lebih besar X
B. Z lebih kecil daripada X
4. Jika -102x + 17y = 136, maka nilai 66x – C. Z sama dengan X
11y = … D. Antara Z dan X tidak dapat
A. -88 ditentukan hubungannya
B. -48 (USM STAN 2003 : 39)
C. 48
D. 88 10. Jika a = ½ b, maka b+2 =
(USM STAN 2009 : 62) A. a/2
B. a
5. Selisih uang Riri dan Aan adalah
1 C. 2a+2
Rp80.000,00. Jika Riri memberikan
9
D. 2a
uangnya kepada Aan maka uang mereka
(USM STAN 2003 : 41)
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
WAKTU, JARAK, DAN KECEPATAN
BAB 7

A. Hubungan antara waktu, jarak, dan kecepatan dIrumuskan dengan :

𝑠 = 𝑣 .𝑡 𝑠 𝑠
𝑡= 𝑣=
𝑣 𝑡

Keterangan :
s = jarak yang ditempuh (m), v = kecepatan (m/s), t = waktu yang digunakan (s)

B. Kasus-kasus yang penting


1. B menyusul A
A A’

B B’
………….
Jika A dan B bergerak dari tempat yang sama, maka :
Sa = Sb
va. ta = vb. tb
va (tb + ∆t) = vb. tb (dimana ∆𝑡 merupakan selisih waktu)

2. A dan B saling mendekati


B’ B

A A’

Sa + Sb = AB
Va . ta + Vb . tb = AB

C. Kecepatan rata-rata

s1 + s2 v1. t1 + v2. t2
V= atau V =
t1 + t2 t1 + t2

D. Waktu Total
Misal : si A menyelesaikan sebuah pekerjaan dalam waktu ta dan si B menyelesaikan
pekerjaan yang sama dalam waktu tb. Waktu total si A dan si B bekerja bersama adalah
tab dan dirumuskan:

1 1 1
= +
tab ta tb
SOAL LATIHAN BAB 7

1. Sebuah bus wisata melakukan perjalanan kecepatan 36km/jam maka ia akan


dari kota A ke kota B yang berjarak 120 sampai 10 menit lebih awal. Berapa jarak
Km dengan kecepatan rata-rata 50 tempuh rumah Abu ke kantor ?
A. 32,5 km
Km/jam. Kemudian bus tersebut kembali
B. 3 km
lagi dari kota B ke kota A dengan rute
C. 30 km
yang sama. Total waktu perjalanan D. 27 km
adalah 5 jam 24 menit. Kecepatan rata- (USM STAN 2011 : 66)

rata bus tersebut pada saat menuju ke


5. Kecepatan Heri berlari adalah tiga kali
kota A adalah …
kecepatan Zainal berjalan. Zainal
A. 60 km/jam menyelesaikan ujian pukul 11.30 WIB dan
B. 50 km/jam kemudian berjalan pulang. Jika Heri
C. 48 km/jam menyelesaikan ujian pukul 11.36 WIB dan
D. 40 km/jam kemudian berlari mengejar Zaenal, pukul
E. 35 km/jam Heri tepat menyusul Zaenal adalah ….
(USM STAN 2013 : 60) WIB.
A. 11.39
2. Eko mudik lebaran dengan naik sepeda B. 11.42
motor menempuh jarak 240 km. Pada 1⁄3 C. 11.45
D. 11.49
perjalanan awal kecepatan rata-rata
(USM STAN 2010 : 65)
motornya adalah 50 km/jam. Setelah itu
ia meningkatkan kecepatan rata-rata 6. Waktu di kota A adalah 3 jam lebih
motornya sebesar 60%. Jika ia cepat dariada waktu di kota B. Sebuah
pesawat terbang berangkat dari kota A
berangkat pukul 06.30 maka Eko akan
menuju kota B pada pukul 5 pagi dan tiba
sampai ke tempat tujuan pada pukul …
di kota B 4 jam kemudian. Pada pukul
A. 09.30 berapa pesawat tersebut tiba di kota B
B. 09.42 waktu setempat?
C. 10.06 A. 9 pagi
D. 10.12 B. 6 pagi
E. 11.18 C. 4 pagi
(USM STAN 2013 : 74) D. 3 pagi
(USM STAN 2008 : 94)

3. Bani bersepeda dari kota X ke kota Y


7. Si Amir mengemudi mobil menempuh
dengan kecepatan 40km/jam kemudian
jarak 735 km dalam waktu lima hari. Hari
kembali lagi ke kota X dengan kecepatan
pertama ia menempuh 185 km, hari kedua
20 km/jam. Jika x adalah kecepatan
95 km, hari ketiga 120 km, dan hari
rata-rata bersepeda Bani dan y =
2 keempat 175 km. berapa kilometerkah
26 km/jam maka …
3 jarak jarak yang ditempuh pada hari
A. x>y kelima ?
B. x<y
C. x=y
A. 170km
D. Hubungan x dan y tidak dapat B. 150 km
ditentukan C. 180 km
(USM STAN 2011 : 48)
D. 160 km
(USM STAN 2006 : 68)
4. Jika abu memacu motornya dari rumah
ke kantor dengan kecepatan 24km/jam 8. Rumah Andi jaraknya 11/2 km dari
maka ia akan terlambat 15 menit, tetapi kantornya. Bila ia berjalan rata – rata
jika ia memacu motornya dengan
41/2km per jam, berapa jamkah yang B. 20.15
dibutuhkannya untuk berjalan pulang C. 20.30
pergi selama satu minggu bila ia bekerja D. 20.45
dari Senin sampai Sabtu dan tidak (USM STAN 2003 : 56)
pernah makan siang di rumah pada hari
kerja? 10. Sebuah bus menempuh perjalanan dari
A. 4 kota P ke kota Q dengan kecepatan rata-
B. 6 rata 40 km per jam dan kembali dengan
C. 8 kecepatan rata-rata 60 km per jam. Jika
D. 20 jarak dari P ke kota Q adalah 120 km,
(USM STAN 2004 : 37)
berapakah kecepatan rata-rata per jam
untuk seluruh perjalanan?
9. Siti melihat pementasan drama selama
A. 46
¾ jam. Jika pementsan direncanakan B. 48
selama 16/8 jam yang dimulai pada pukul C. 50
19.00, jam berapakah pementasan D. 52
(USM STAN 2001 : 39)
tersebut berakhir ?
A. 20.00
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
PELUANG DAN UMUR
BAB 8

A. PELUANG
1. Faktorial
Bentuk umum faktorial dinyatakan dengan notasi n! (dibaca n faktorial)

n ! = n (n-1). (n-2). (n-3)…..

2. Permutasi dan Kombinasi


a. Permutasi
Permutasi adalah suatu cara penyusunan unsur-unsur dari sekumpulan unsur yang
berbeda dengan memperhatikan urutannya.
n!
Rumus : nPk = (n−k) , n ≥ k, n, k ∈ C
➢ Permutasi dengan beberapa unsur yang sama dari n objek terdapat n₁ objek yang
n!
sama, n₂ objek yang sama dan seterusnya, maka: P (n; n₁ , n₂ , … )
n1,n2.n3 ...
➢ Permutasi siklis
Banyak permutasi siklis dari n unsur adalah :
Ps (n) = (n − 1)!
b. Kombinasi
Kombinasi adalah pencacahan (urutan) yang mungkin dari elemen-elemen suatu himpunan
dengan tidak memperhatikan urutannya.
n!
Rumus : nCr = C (n, r) = r!(n−r)!
,0 < r < n
3. Peluang
Peluang terjadinya A dalam suatu percobaan yang menghasilkan ruang sampel s adalah :
n (A)
P(A) =
n (S)

B. UMUR
Strategi mengerjakan soal-soal USM STAN yang berhubungan dengan perbandingan umur
yaitu dengan membuat model persamaan kemudian diselesaikan dengan metode eliminasi atau
substitusi. Contoh:
Sepuluh tahun yang lalu usia Al adalah sepertiga dari usianya sekarang. Lima belas tahun yang
akan datang perbandingan usia El dan usia Al adalah 3 : 5. Berapa tahunkah usia El 5 tahun
yang akan datang?
A. 15
B. 20
C. 30
D. 40
Penyelesaian:
Misal;
Usia Al sekarang = A, dan usia El sekarang = E
Usia Al 10 tahun lalu = A - 10
Usia Al 5 tahun akan datang = A + 5
Usia El 5 tahun akan datang = E + 5
1
Persamaan 1 » A - 10 = A (dari kalimat 1)
3

A + 15 3
Persamaan 2 » = (dari kalimat 2)
E + 15 5

1
Persamaan 1 » A – 10 = A (dikalikan 3 kedua sisi)
3
Maka, 3A - 30 = A
2A = 30
A = 15 tahun

Usia Al 15 tahun akan datang adalah 15 + 15 = 30 tahun


A + 15 3 30 3
= maka =
E + 15 5 E + 15 5
150 = 3𝐸 + 45 , 3𝐸 = 150 − 45, 3𝐸 = 105, 𝐄 = 𝟑𝟓 𝐭𝐚𝐡𝐮𝐧
Jadi usia El 5 tahun akan datang adalah 35 + 5 = 40 tahun.
SOAL LATIHAN BAB 8

1. Delapan tahun yang lalu usia Candra “c” adalah 6. Suatu kelas terdiri dari 42 siswa, 1/3 dari
seperlima usianya sekarang. Jika Usia Dani “d” seluruh siswa itu menyukai olahraga berenang,
sekarang dua kali usia nya tahun lalu maka … 1/6 nya menyukai berenang dan sepakbola, dan
18 orang lainnya tidak menyukai kedua
A. c > 5d
olahraga tersebut. Berapa orang yang hanya
B. 5c < d
menyukai sepakbola?
C. 5c = d A. 7
D. c = 5d B. 10
E. c > 5d C. 17
(USM STAN 2014 : 55) D. 38
(USM STAN 2010 : 51)
2. Pada sebuah rak terdapat 2 kardus yang
masing masing berisi satu lusin minuman. 7. Sebuah kantung berisi 55 kelereng hitam, 60
kelereng putih, dan beberapa kelereng abu-
Kardus pertama terdiri dari 8 minuman rasa
abu. Jika diambil satu kelereng dari kantung
jeruk dan 4 minuman rasa leci sedangkan apda tersebut, nilai kemungkinan terambilnya
kardus kedua, kedua rasa tersebut memiliki 25
kelereng abu-abu adalah . Banyaknya
48
jumlah yang sama. Apabila ada pembeli yang
kelereng abu-abu dalam kantung adalah …
membeli minuman rasa Leci, Berapa peluang butir.
terambilnya minuman dari kardus kedua ? A. 135
A. 3/5 B. 125
B. 1/2 C. 15
C. 1/4 D. 105
(USM STAN 2010 : 61)
D. 1/5
E. 1/6 8. Dalam suatu ruangan terdapat 47 orang.
(USM STAN 2014 : 74) Berapa banyak salaman yang dilakukan jika
setiap orang saling bersalaman?
3. Nia berumur 14 tahun pada setahun yang lalu.
A. 728
Jika umur Yanti 7 tahun mendatang adalah 22
B. 981
tahun, maka selisih umur mereka adalah …
C. 1081
tahun.
D. 1128
A. -2
(USM STAN 2009 : 75)
B. -1
C. 0
9. Suatu kelompok belajar mempunyai anggota 7
D. 1
orang. Apabila setiap belajar semua anggota
E. 2
kelompok duduk dengan posisi melingkar,
(USM STAN 2013 : 58)
banyaknya cara untuk mengatur posisi duduk
4. Dari 7 orang anggota akan dipilih pasangan anggota kelompok tersebut adalah …
untuk menghadiri rapat jamuan perusahaan A. 720
induk. Berapa banyaknya pasangan yang B. 1440
mungkin terjadi ?
C. 2520
A. 5.040
B. 720 D. 5040
C. 42 (USM STAN 2009 : 73)
D. 21
(USM STAN 2011 : 60) 10. Dalam sebuah kelas, 25 mahasiswa
mempunyai nama yang dimulai dengan huruf A
5. Bu Eman yang berusia x tahun melahirkan hingga M, dan 35 mahasiswa dimulai dengan
anaknya pada tahun ini. Berapa tahun lagi usia huruf N hingga Z. Berapakah probabilitas
Bu Eman tiga kali usia anaknya? bahwa sebuah nama yang diambil secara acak
1
A. 𝑥 dimulai dengan huruf A hingga M?
3
1 A. 1/3
B. 𝑥
2 B. 5/12
C. 𝑥 C. 1/2
D. 2𝑥 D. 5/7
(USM STAN 2011 : 78) (USM STAN 2004 : 93)
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
STATISTIKA
BAB 9

1. MEAN (Nilai Rata-Rata)


Mean (x) adalah nilai rata-rata dari suatu suatu data.
Rumus rata-rata
❖ Data tunggal
X1 , X2 , X3 , Xn , … (diurutkan)
X1, X2, X3, … , Xn ∑n
i xi
X= =
n n
n = banyak data
xi = data ke- i
i = 1, 2, 3, 4, 5, … ,n

❖ Data frekuensi tunggal

Xi X1 X2 ...... Xn

Fi f1 f2 ...... fn

f1 x1+f2 x2+ … +fn xn


x=
f1 + f2+ ... + fn

2. MEDIAN (Nilai Tengah)


Median (Me) adalah nilai tengah dari data yang telah disusun secara berurutan, melalui dari
datum terkecil.
X1 , X2 , X3 , Xn …
Rumus median:
n+1
➢ Me = X , jika n ganjil
2

n n
X +X +1
➢ Me = 2 2
, jika n genap
2

3. MODUS (Nilai Frekuensi Tertinggi)


Modus (Mo) adalah nilai dari suatu data yang memiliki frekuensi tertinggi atau nilai yang paling
banyak ditemukan dalam suatu kelompok atau data.
Contoh A. 2, 3, 5, 7, 4, 3, 2, 3, 4, 6, 2, 3
Modus dari data contoh A adalah angka 3 dengan frekuensi 4 bilangan
Contoh B. 2, 3, 5, 7, 4, 3, 2, 3, 4, 6, 2, 9
Modus dari data contoh B adalah angka 2, dan 3 dengan frekuensi 3 bilangan
SOAL LATIHAN BAB 9

1. Dalam sebuah keluarga yang terdiri dari Rata-rata kenaikan produksi padi dari
6 orang anak dua anak nya berumur x tahun 1999-2002 adalah … juta metrik
tahun dan 4 tahun. Jika rata – rata umur ton
A. 1,96
anak adalah 9 tahun dan umur empat anak
1 B. 2,44
lainnya adalah x + 1, x + 2, 2x − C. 2,45
2
3
3 dan x + 2, maka berapa tahun umur D. 3,05
2
(USM STAN 2011 : 67)
anak tertua ?
A. 16 5. Sebuah kelas memiliki rata-rata nilai 5,2
B. 14 dan median 6. Karena data yang
C. 13 diperoleh tidak memuaskan seluruh data
D. 12 diubah dengan cara setiap data dikali 5
dan hasilnya dibagi 5. Nilai rata-rata dan
E. 9
median berturut-turut adalah…
(USM STAN 2014 : 67)
A. 6 ; 5,2
2. Rata – Rata nilai dari Siswa Putri dan B. 5,2 ; 6
C. 26 ; 30
Siswa Putra X berturut turut adalah 85
D. 30 ; 26
dan 78. Jika nilai rata – rata kelas (USM STAN 2011 : 68)
tersebut adalah 83, Persentase jumlah
siswa putra terhadap jumlah siswa putri 6. Rata-rata Sembilan bilangan adalah 8.
Salah satu diantara kesembilan bilangan
di kelas X adalah … %
tersebut dibuang. Rata-rata delapan
A. 60
bilangan yang tinggal adalah 7. Jika x
B. 50 adalah bilangan yang dibuang dan y = 16
C. 45 maka …
D. 40 A. x < y
E. 30 B. x > y
(USM STAN 2014 : 72) C. x = y
D. Hubungan x dan y tidak dapat
3. Berapa Kg pupuk yang mengandung 30% ditentukan
(USM STAN 2009 : 40)
nitrogen yang harus ditambahkan pada
120 Kg pupuk yang mengandung 20%
7. Di dalam suatu ujian, masing-masing
nitrogen agar tercapai campuran pupuk siswa diberikan skor 5, 10, atau 15.
yang mengandung 27,5% nitrogen ? Banyaknya siswa untuk masing-masing
A. 120 Kg skor ditunjukkan pada table berikut.
B. 240 Kg Skor 5 10 15
C. 360 Kg
Banyaknya siswa 8 12 x
D. 480 Kg
E. 600 Kg Jika median skornya adalah 10 maka
(USM STAN 2013 : 77) nilai terbesar yang mungkin untuk x
adalah …
4. Berikut adalah informasi produksi padi A. 8
dalam jutaan metric ton (X) dari tahun
B. 9
1998-2003. C. 19
Tahun 1998 1999 2000 2001 2002 2003
D. 20
X 25,4 26,8 31,8 28,4 32,5 35,2 (USM STAN 2009 : 78)

8. Seratus siswa di sekolah X mengikuti


tes seleksi beasiswa dan skor rata-
ratanya adalah 100. Banyaknya siswa (USM STAN 2003 : 48)

kelas I yang mengikuti seleksi tersebut


50% lebih banyak dari siswa kelas II, 10. Nilai kuliah Tono pada semester satu
dan skor rata-rata siswa kelas I. Skor yang lalu adalah Agama = 80 ; Pengantar
rata-rata siswa kelas II adalah … Akuntansi = 85 ; Bahasa Indonesia = 70 ;
A. 83,33
Matematika Ekonomi = 90 ; Bahasa
B. 125
Inggris = 70 ; Pancasila = 80 ; Pengantar
C. 60
D. 40 Perpajakan = 70. Dari data tersebut,
(USM STAN 2009 : 79) berapakah median dari nilai yang
diperoleh Tono pada semester satu yang
9. Untuk memperoleh rata-rata sebesar lalu ?
3/10, pecahan manakah yang harus A. 70
ditambahkan 3/5, 1/4, 1/10, 1/2 ? B. 78
A. 1/20 C. 80
B. 2/3 D. 90
C. 6,5 (USM STAN 2003 : 76)

D. 3/2
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
HITUNG DAGANG DAN PERSENTASE
BAB 10

A. HITUNG DAGANG
1. Keuntungan / kerugian
Rumus keuntungan dan kerugian

Untung /rugi = hasil penjualan – hasil pembelian

Dari rumus diatas :


➢ Jika hasilnya > 0 maka disebut keuntungan atau dengan kata lain penjualan
> pembelian
➢ Jika hasilnya < 0 maka disebut kerugian atau dengan kata lain penjualan <
pembelian
➢ Jika hasilnya = 0 maka disebut impas atau balik modal

Rumus Presentase Keuntungan


Untung/rugi
% Keuntungan/ Kerugian = x 100%
pembelian

2. Rabat, bruto, tara, dan netto


❖ Rabat (diskon) adalah potongan harga suatu barang
❖ Bruto adalah berat kotor suatu barang
❖ Tara adalah potongan berat
❖ Netto adalah berat bersih suatu barang

B. PERSENTASE
Persentase adalah metode untuk menuliskan bentuk lain dari pecahan yang
𝑎
menyatakan bagian dari sebuah objek. Pecahan berarti a bagian dari sebuah objek
𝑏
𝑎
yang dibagi menjadi b bagian. Untuk merubah pecahan menjdi bentuk persen cukup
𝑏
𝑎
hanya mengalikan pecahan dengan 100%. Contoh:
𝑏

3 3 300%
4
= 4
𝑥 100% = 4
= 75%

3
Jadi, bentuk persen dari adalah 75%
4
SOAL LATIHAN BAB 10

1. Pedagang jamu mempunyai lemari yang menjual 87 porsi. Berpa selisih


hanya cukup ditempati 40 boks jamu. persentase yang diharapkan dan yang
Dengan Modal Rp. 300.000,- ia membeli diperoleh?
jamu A dan jamu B masing – masing A. 5,3%
seharga Rp. 6.000,- Setiap Boks dan Rp. B. 13%
C. 15%
8.000,- Setiap Boks. Jika harga jual tiap
D. 16%
boks Jamu A adalah Rp. 6.500,- dan
E. 18,3%
Jamu B Rp. 8.800,- keuntungan (USM STAN 2013 : 75)
maksimum yang diperoleh adalah …
11a
A. Rp. 29.600,- 5. Jika =8 dan b ≠0 berapa
b
B. Rp. 29.000,- persentase b terhadap 11a − 2b ?
C. Rp. 26.000,- A. 8,33%
B. 16,67%
D. Rp. 23.000,- C. 30%
E. Rp. 20.000,- D. 60%
(USM STAN 2014 : 59) (USM STAN 2011 : 44)

2. Sebuah kendaraan mengalami penurunan 6. May menjual barang dengan harga x


harga secara berturut turut 40% dan rupiah. Jika harga beli barang tersebut
y rupiah, maka keuntungan yang
20% berapa penurunan total harga
didapatkan May adalah … %
kendaraan tersebut ? 100x−y
A.
A. 86% y
100x
B. −1
B. 64% y
100x
C. 52% C. − 100
y
100x
D. 30% D. x−
y
E. 24% (USM STAN 2011 : 56)

(USM STAN 2014 : 62)


7. Siswa berprestasi di SD Jaya membayar
3. Seorang pengusaha berencana untuk SPP sebesar Rp. 20.000 dan siswa tanpa
menghasilkan keuntungan setelah pajak prestasi membayar Rp 90.000 setiap
bulan. Jika jumlah pembayaran SPP
pada tahun 2014 sebesar 30% dari
seluruh siswa Rp. 18.240.000 dan
penjualan. Jika besar nya pajak adalah
banyaknya jumlah siswa tanpa prestasi
20% dan keuntungan sebelum pajak dan adalah 80% dari jumlah seluruh siswa
semua biaya sebesar Rp. 500 juta, maka banyaknya siswa tanpa prestasi
berapa minimal penjualan yang harus adalah … orang
dicapai untuk memperoleh keuntungan A. 48
seperti yang direncanakan ? B. 144
C. 192
A. Rp. 1,6 Milyar
D. 240
B. Rp. 1,5 Milyar (USM STAN 2011 : 59)
C. Rp. 1,2 Milyar 8. Pak Aditya menjual 50 liter minyak
D. Rp. 1 Milyar dengan harga Rp12.600,00 dan 30 liter
E. Rp. 800 Juta minyak yang sama dengan harga
(USM STAN 2014 : 66) Rp11.400,00. Jika harga beli seluruhnya
4. Untuk mendapatkan total untung 21%, adalah Rp900.000,00, berapa
presentase laba/rugi dari penjualan
seorang pedagang harus menjual 100
tersebut?
porsi bakso dengan harga Rp. 11.000,00
A. Laba 6%
per porsi. Karena sepi ia hanya mampu B. Laba 8%
C. Rugi 6% D. 120.000
D. Rugi 8% (USM STAN 2006 : 69)
(USM STAN 2010 : 80)
10. Sejenis produk dijual dengan 2 kali
9. Pak Bejo seorang pedagang menjual potongan (diskon) berturut-turut, yaitu
sebuah baran dengan harga Rp. 80.000 20% dan setelah itu 15%. Berapakah
dan memperoleh laba 25 % dari harga jumlah seluruh diskon?
beli. Berapa harga beli ? A. 30%
A. 60.000 B. 32%
B. 64.000 C. 34%
C. 100.000 D. 35%
(USM STAN 2002 : 71)
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
PERBANDINGAN, SKALA, DAN KESEBANGUNAN SERTA HIMPUNAN
BAB 11

1. PERBANDINGAN
A. Perbandingan Senilai
Perbandingan senilai adalah perbandingan yang apabila nilai awalnya diperbesar,
maka nilai akhir juga akan semakin besar, dan apabila nilai awalnya diperkecil
maka nilai akhirnya juga kecil.
Contoh : A B
C X
X C
Maka, =
B A
B. Perbandingan Berbalik Nilai
Perbandingan berbalik nilai adalah perbandingan yang apabila nilai awalnya
diperbesar, maka nilai akhirnya menjadi lebih kecil dan apabila nilai awalnya
diperkecil maka nilai akhirnya akan menjadi lebih besar.

2. SKALA
Skala adalah perbandingan antara ukuran pada gambar dengan ukuran benda / objek
yang sebenarnya.
ukuran gambar
Suatu skala dinyatakan dalam : skala = ukuran sebenarnya

3. KESEBANGUNAN
Dua bangun datar dinyatakan sebangun jika memenuhi sifat sebagai berikut :
A. Perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian sama
B. Sudut-sudut yang bersesuaian sama besar

SEGITIGA SEBANGUN KETERANGAN

R’
Sudut yang bersesuaian sama besar, yaitu
< P = P’
< Q = Q’
< R = R’
P’ Q’

R’
Perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian sama,
yaitu
PQ PR QR
= =
PQ′ PR′ QR′

P’ Q’
4. HIMPUNAN
A. Jenis-jenis himpunan
1. Himpunan Semesta
Merupakan suatu himpunan yang anggota-anggotanya meliputi semua anggota
himpunan yang dibicarakan
2. Himpunan Komplemen
AC = A′ = yang bukan anggota himpunan A
B. Operasi himpunan
A ∩ B = { X │X ∈ A dan X ∈ B }

A ∪ B = { X X │ ∈ A atau X ∈ B }

Rumus-Rumus Himpunan
n (s) = n ( A ∪ B ) – n (𝐴 ∩ 𝐵)𝑐
n (A ∪ B) = n (A) + n(B) – n (A ∩ B)
n (A ∩ B) = n (A) + n(B) – n (A ∪ B) = n (A- B c )
n (A + B) = n (A ∪ B) – n (A ∩ B)
SOAL LATIHAN BAB 11

1. Suatu proyek yang dikerjakan oleh 12 orang


pekerja dapat diselesaikan dalam waktu 20 6. Perbandingan jumlah kelereng Amat dengan
Cemen adalah 7:5, sedangkan perbandingan
hari. Berapa tambahan orang yang diperlukan
kelereng Bagio dengan Amat adalah 3:4. Jika
jika proyek tersebut ingin diselesaikan dalam
selisih jumlah kelereng Amat dan Cemen
waktu 16 hari ? adalah 16 buah, maka banyaknya kelereng
A. 15 Bagio adalah ….
B. 12 A. 56
C. 8 B. 42
D. 5 C. 40
E. 3 D. 28
(USM STAN 2014 : 73) (USM STAN 2010 : 55)

2. Jika 50 pegawai magang dapat menyelesaikan 7. Jika -102x + 17y = 136, maka nilai 66x –
suatu pekerjaan selama 4 jam dan 30 pegawai 11y = …
tetap dapat menyelesaikannya selama 41/2 A. -88
jam, maka berapa bagian pekerjaan yang B. -48
dapat diselesaikan oleh 10 orang pegawai C. 48
magang dan 15 pegawai tetap selama 1 jam ? D. 88
A. 1⁄ bagian (USM STAN 2009 : 62)
9
B. 29⁄
180 bagian 8. Seorang anak yang tingginya 150 cm difoto
C. 26⁄
143 bagian dalam ukuran kecil dengan skala 1:30,
D. 1⁄ bagian
5 kemudian foto tersebut ukurannya
E. 39⁄
121 bagian
diperbesar dengan skala 4:1, maka tinggi anak
(USM STAN 2013 : 56) dalam foto yang terakhir adalah …
A. 20 cm
3. Jika rata-rata 2xy dan 3z sama dengan rata- B. 30 cm
rata dan 2x maka perbandingan x dan 2x+y C. 40 cm
adalah … D. 50 cm
A. 2:3 (USM STAN 2008 : 88)

B. 3:2
C. 2:5 9. Dalam suatu kelas, 3/8 murid adalah laki-laki,
D. 5:2 dan 2/3 murid laki-laki berambut lurus. Jika
(USM STAN 2011 : 72) 3/4 murid memiliki rambut lurus, berapakah
murid perempuan yang tidak memiliki rambut
4. Pak Kumis mendapat upah Rp 3.450.000 lurus ?
setelah bekerja 15 hari dengan 6 hari lembur. A. 5/16
Berapa upah yang didapat Pak Kumis jika ia B. 1/8
bekerja 10 hari dengan 4 hari lembur? C. 3/16
A. Rp 1.150.000
D. 1/4
B. Rp 1.750.000 (USM STAN 2006 : 47)
C. Rp 2.300.000
D. Rp 2.550.000
10. Dari 30 pelamar kerja, 14 orang memiliki
(USM STAN 2011 : 73)
pengalaman kerja minimal 4 tahun, 18 orang
5. Suatu kelas terdiri dari 42 siswa, 1/3 dari
memiliki gelar sarjana, dan 3 orang tidak
seluruh siswa itu menyukai olahraga berenang,
bergelar sarjana dengan pengalaman kerja
1/6 nya menyukai berenang dan sepakbola, dan
kurang dari 4 tahun. Berapakah jumlah
18 orang lainnya tidak menyukai kedua
pelamar kerja yang bergelar sarjana dengan
olahraga tersebut. Berapa orang yang hanya
pengalaman kerja minimal 4 tahun?
menyukai sepakbola?
A. 13
A. 7
B. 9
B. 10
C. 7
C. 17
D. 5
D. 38 (USM STAN 2004 : 31)
(USM STAN 2010 : 51)
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
LOGICAL REASONING (ANALISA ARGUMEN)
BAB 12

A. SILOGISME
1. Proporsisi
Proporsisi adalah suatu pernyataan atau kalimat yang menandai kebenaran atau
kepalsuan.
Proporsisi terbagi menjadi 4 macam :
a) Alternative Universal
Contoh : Semua makhluk hidup adalah fana
b) Alternative Particular
Contoh : Beberapa makhluk hidup adalah fana
c) Negative Universal
Contoh : tiada/tidak ada makhluk hidup adalah fana
d) Negative Particular
Contoh : Beberapa makhluk hidup tidaklah fana

2. Silogisme
Silogisme yaitu menarik kesimpulan dari premis umum menuju premis khusus dengan
melibatkan beberapa fakta, kemudian dilakukan pembeberan fakta-fakta tersebut.
Kemungkinan bentuk-bentuk silogisme:
➢ Susunan I
❖ M–P Semua manusia dapat mati (A)
❖ S – M Atlit beladiri adalah manusia (A)
❖ S–P Atlit beladiri dapat mati (A)
➢ Susunan II
❖ P–M Tidak ada penyair besar yang berjiwa budak (E)
❖ S – M Penjilat adalah orang yang berjiwa budak (A)
❖ S–P Jadi, tak ada penjilat adalah penyair besar (E)
➢ Susunan III
❖ M–P Semua mahasiswa pernah menjadi siswa SLTA (A)
❖ M – S Semua mahasiswa pencari ilmu (A)
❖ S–P Sebagian pencari ilmu pernah menjadi siswa SLTA ( I )
➢ Susunan IV
❖ P–M Sifat pengecut adalah sifat yang berbahaya (A)
❖ M – S Semua sifat yang berbahaya harus dijauhi (A)
❖ S–P Sebagian yang harus dijauhi adalah sifat pengecut (I)

Jadi, yang terpenting dalam mencari silogisme yang tepat adalah kita harus
memahami arti/makna kalimat tersebut kemudian menganggap setiap pernyataan
tersebut adalah suatu hal yang benar, sekalipun kalimat tersebut tidak rasional.
Contoh Soal:
Semua hewan memamah biak makan rumput. Sementara kucing termasuk hewan
memamah biak. Kesimpulan:
A. Kucing tidak makan rumput
B. Kucing makan rumput
C. Hewan memamah biak tidak bertelur
D. Tidak ada kesimpulan

Kunci : B
Berdasarkan soal di atas, kucing adalah hewan memamah biak, dan semua hewan
memamah biak makan rumput. Karena itu, kesimpulannya adalah kucing makan
rumput.

B. ARGUMEN
TIPS DAN TRIK MENYELESAIKAN LOGICAL REASONING DALAM BENTUK ARGUMENT;
1. Baca pertanyaan terlebih dahulu sebelum anda membaca argumen
2. Pahamilah jenis pertanyaan dari logical reasoning
3. Beri perhatian khusus pada kata sambung yang digunakan di dalam pertanyaan
juga di dalam argumen
4. Untuk soal yang menanyakan “asumsi” pertama kali tentukanlah kesimpulan dan
alasan-alasan yang mendasari argumen tersebut
5. Untuk soal yang menanyakan “yang melemahkan atau yang mendukung argument”
periksalah asumsi yang tidak tegas dari argumen
6. Waspadalah terhadap kesalahan logika sederhana.
SOAL LATIHAN BAB 12

1. Tidak seorangpun yang bekerja di pabrik A. Dua hari yang akan dating Raka
X berambut keriting. Kebanyakan memakai dasi
pegawai yang bekerja di Pabrik X B. Dua hari yang lalu Raka memakai
memakai kacamata. dasi
A. Kebanyakan pegawai pabrik X C. Kemarin Raka memakai dasi
memakai kacamata dan berambut D. Tiga hari yang lalu Raka memakai
keriting dasi
B. Beberapa orang yang berambut E. Empat hari yang akan dating Raka
keriting tidak memakai kacamata tidak memakai dasi
C. Pegawai pabrik X yang memakai (USM STAN 2013 : 92)

kacamata tidak berambut keriting


5. Harimau makan daging menjangan.
D. Tidak ada pegawai Pabrik X yang
Daging manjangan sangat bergizi. Semua
tidak berambut keriting. yang makan makanan bargizi badannya
E. Pegawai pabrik X ada yangtidak menjadi kuat.
memakai kacamata A. Harimau tarmasuk herbivora.
(USM STAN 2014 : 94) B. Harimau memiliki gigi tajam untuk
makan.
2. Semua kumbang menyukai bunga. C. Badan harimau menjadi kuat.
Beberapa hewan bertandung adalah D. Harimau lebih kuat dari menjangan.
kumbang. (USM STAN 2011 : 95)

A. Ada hewan bertanduk menyukai


6. Setiap ikan berkembang biak dengan
kumbang.
telur. Semua jamur berkembang biak
B. Semua hewan bertanduk menyukai
dengan spora. ikan B makan jamur.
bunga. A. Jamur yang dimakan ikan B
C. Semua hewan bertanduk pasti mengandung spora.
bunga. B. Ikan B makan spora.
D. Ada hewan bertanduk menyukai C. Jamur adalah bahan dasar untuk
membuat telur.
bunga.
D. Ikan B berkembang biak dengan
E. Beberapa kumbang menyukai bunga.
telur.
(USM STAN 2014 : 95)
(USM STAN 2011 : 102)

3. Sebagian bunga harum baunya. Tidak ada 7. Jika Rani suka alpukat maka Rina suka
bunga yang tidak berwarna. tomat. Mereka adalah saudara dan Rina
A. Semua bunga yang berwarna harum tidak suka tomat namun dia suka alpukat.
baunya A. Rani suka tomat
B. Rina suka yang Rani juga suka
B. Sebagian bunga yang harum baunya
C. Rani tidak suka alpukat
berwarna
D. Rina dan Rani suka alpukat
C. Bunga mawar harum baunya (USM STAN 2010 : 99)
D. Sebagian bunga yang tidak harum
baunya tidak berwarna 8. Semua ponsel ada fasilitas SMS.
Sebagian ponsel ada fasilitas internet.
E. Semua bunga yang harum baunya
A. Semua ponsel ada fasilitas SMS
tidak berwarna
dan internet.
(USM STAN 2013 : 91)
B. Sebagian ponsel ada fasilitas SMS
4. Semua pegawai memakai dasi pada hari
dan internet.
Senin, kemarin hari Rabu. Raka adalah
seorang pegawai.
C. Sebagai ponsel ada fasilitas D. Ida minum teh setiap pagi
internet namun tidak ada fasilitas (USM STAN 2009 : 94)

SMS.
D. Semua yang ada fasilitas internet 10. Tidak semua hipotesis penelitian
selalu ada fasilitas SMS. terbukti kebenarannya. Sebagian
(USM STAN 2010 : 100) penelitian tidak disertai dengan
pengujian hipotesis. Dengan demikian, …
9. Setiap pagi Ida makan bubur. Setiap A. Sebagian peneliti tidak menulis
makan bubur Ida minum teh. B. Sebagian hipotesis belum terbukti
A. Ida sangat suka makan bubur C. Semua hipotesis harus terbukti
B. Ida selalu makan the dan minum D. Semua hipotesis tidak terbukti
bubur benar
C. Ida hanya makan bubur dan minum (USM STAN 2008 : 25)

teh
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
ANALYTICAL REASONING
BAB 13

Salah satu cara terbaik menyelesaikan masalah analytical reasoning adalah membuat
diagram sederhana. Masalah analitycal reasoning bentuk ini dapat berbentuk network,
family relationships, dan lain-lain.

Berikut ini adalah problem tentang lima buah komputer pada sebuah kantor.
P, Q, R, S, T adalah komputer-komputer pada lima buah kantor sebuah perusahaan besar.
Komputer-komputer tersebut berhubungan dengan cara yang tidak biasa dengan maksud
untuk meningkatkan keamanan data. Data dapat diminta secara langsung hanya dari:
P oleh Q
P oleh T
Q oleh P
R oleh P
S oleh Q
S oleh T
T oleh R
Jika sebuah komputer dapat secara langsung meminta/menerima data dari komputer lain,
maka komputer tersebut juga dapat mengirimkan data tersebut kepada komputer lain yang
memintanya.
Dari informasi diatas dapat disusun diagram panah sebagai berikut:

Q P T

R
Contoh Soal:
Jika hanya komputer-komputer Q, R, S, dan T yang beroperasi, manakah yang berikut ini
mengenai permintaan data yang dapat dilakukan, baik secara langsung maupun melewati satu
atau lebih komputer lainnya?
A. Permintaan data oleh Q dari R
B. Permintaan data oleh Q dari T
C. Permintaan data oleh R dari P
D. Permintaan data oleh S dari R
Penyelesaian:
P tidak berfungsi. Maka dari itu, P dihilangkan dan juga tanda panah yang berhubungan
dengan P harus dihilangkan sehingga diagramnya menjadi:

Q T
R
Secara sekilas dapat ditentukan bahwa dari opsi jawaban yang diberikan, Opsi D
merupakan yang paling mungkin.

TIPS DAN TRIK MENYELESAIKAN ANALYTICAL REASONING :


➢ Kelompok analytical reasoning adalah satu kesatuan. Selesaikan satu kelompok
kemudian pindah ke kelompok berikutnya.
➢ Sederhanakan data dengan singkatan atau dengan simbol lainnya.
➢ Tandai singkatan yang membatasi keadaan kritis.
➢ Pertama kali, buanglah pilihan jawaban yang tidak cocok dengan batasan, kemudian
pikirakanlah jawaban dari sisa pilihan jawaban.
➢ Telitilah keadaan yang tersurat dan yang tersirat.
➢ Susunlah data dengan daftar atau dengan tabel.
➢ Susunlah data dalam bentuk peta atau diagram.
➢ Jangan membuat asumsi yang tidak berasalan.
SOAL LATIHAN BAB 13

Untuk soal nomor 1-3, perhatikan Ilustrasi berikut!


Ayah dan ibu dari keelima orang anak P, Q, R, S, dan T, masing – masing memiliki darah dari suku Aceh, Batak,
Jawa, Minang dan Madura, tiap – tiap anak itu memiliki darah dua suku yang berbeda ( meengikut ayah dan ibu
nya ), dengan ketentuan;
• Dari orang tua anak, tidak ada warga suku aceh yang menikah dengn warga suku jawa;
• Hanya P dan Q yang memiliki darah Minang
• Tiga dari anak – anak itu memiliki darah Aceh;
• R dan S adalah saudara Kandung ;
• T memiliki darah Jawa ;

1. Pernyataan berikut yang tidak mungkin D. P memiliki darah Aceh


terjadi adalah … E. Q memiliki darah Aceh
A. Q memiliki darah Madura 3. Jika T memiliki darah Madura, pernyataan
B. T memiliki darah Batak berikut yang pasti salah adalah …
C. R memiliki darah Batak A. Q memiliki darah Madura
D. S memiliki darah Jawa B. S memiliki darah Batak
E. P memiliki darah Aceh C. R memiliki darah Batak
2. Jika P memiliki darah Jawa , maka … D. R memiliki darah Jawa
A. Q memiliki darah Madura E. P memiliki darah Aceh
B. T memiliki darah Minang (USM STAN 2014 : 108-110)

C. R memiliki darah Jawa

Untuk soal nomor 4-7, gunakan informasi berikut!


Tujuh orang anak, yaitu; Mono, Nini, Odi, Pani, Qori, Rani, dan Suni sadang naik rollar coaster yang terdiri
dari beberapa kereta yang saling terkait. Mereka menaiki 3 kereta terdepan, dan muatan maksimal 1 kereta
adalah 4 orang. Karena telah diisi orang Iain, kereta pertama hanya dapat diisi 2 orang dari mereka, kereta
kedua dapat diisi 3 orang dari mereka, dan kereta ketiga dapat diisi 2 orang dari mereka. Aturannya adalah:
• Mono di kereta yang sama dangan Rani;
• Suni tidak Satu kereta dengan Pani atau Qori;
• Nini Tidak satu kereta dengan Qori atau Pani.

4. Bila Mono berada di kereta kedua, maka B. Odi dan Pani berada di kereta ketiga
pernyataan yang benar adalah ... C. Rani berada di satu kereta dangan Nini
A. Qori di kereta pertama dan Pani di D. Pani berada di satu kereta dangan Rani
kereta ketiga 7. Bila Odi berada di kereta ketiga, maka
B. Nini di kereta pertama dan Suni di pernyataan yang tidak mungkin benar adalah
kereta ketiga ...
C. Suni dan Nini di kereta ketiga A. Mono berada di kereta pertama
D. Nini dan Pani di kereta pertama B. Qori berada di kereta ketiga
5. Bila Rani berada di kereta pertama, maka C. Nini berada di kereta kedua
pernyataan yang mungkin benar adalah … D. Suni berada di kereta ketiga
A. Odi berada di kereta pertama (USM STAN 2011 : 81-84)

B. Pani berada di kereta yang sama dangan


Mono
C. Nini dan Qori berada di kereta yang
Sama
D. Qori berada di kereta kedua
6. Bila Mono dan Qori berada di kereta kedua,
maka pernyataan berikut salah, kecuali ...
A. Suni satu kereta dangan Pani
Untuk soal nomor 8-10, gunakan informasi berikut!
Dalam rangka seleksi calon anggota tim bola basket putri, maka dilakukanlah pengukuran tinggi badan.
Anis lebih tinggi daripada Bunga. Tinggi Cantika sama dengan tinggi Esty. Fentya lebih tinggi daripada
Dawiyah. Hanya ada dua peserta yang tinggi badannya sama.

8. Jika Cantika lebih tinggi daripada Anis C. Anis sama tinggi dengan Esty
maka …. D. Dawiyah lebih tinggi daripada Anis
A. Anis lebih tinggi daripada Esty 10. Jika Bunga lebih tinggi daripada Fentya
B. Esty lebih tinggi daripada Bunga maka …
C. Cantika lebih tinggi daripada A. Anis lebih tinggi daripada Dawiyah
Dawiyah B. Fentya lebih tinggi daripada Anis
D. Fentya lebih tinggi daripada Bunga C. Dawiyah lebih tinggi daripada Bunga
9. Pernyataan yang pasti salah adalah …. D. Cantika lebih tinggi daripada
A. Bunga lebih tinggi daripada Dawiyah Fentya
B. Anis lebih tinggi daripada Fentya (USM STAN 2010 : 92-94)
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
POLA BARISAN BILANGAN DAN HURUF
BAB 14

Pola barisan bilangan dan huruf merupakan bentuk deretan angka dan huruf yang belum
selesai. Cara paling cepat untuk menyelesaikan soal-soal deret angka dan huruf adalah
dengan mengetahui polanya.

Ketika polanya sudah diketahui, maka dengan mudah soal dapat diselesaikan. Pola diketahui
dari perbedaan antar nilai deretnya. Bentuk- bentuk deret dalam soal antara lain
penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, kuadrat, dan kombinasi dari operasi-
operasi dasar tersebut.

Contoh Soal:
A, M, N, B, O, P, C, … , … , … , …
A. Q, R, D, S
B. Q, S, D, R
C. S, Q, R, D
D. R, Q, S, D
Kunci : A. Q, R, D
Huruf 1 adalah “A” berhubungan dengan huruf “B” (huruf ke 4) dan berhubungan dengan
huruf “C” (huruf ke 7). Disederhanakan : A, B, C, D, … dst (huruf ke 1, 4, 7, 10). Maka hal
yang sama pada huruf ke 2, 5, 8, 11,… dst yaitu M, O, Q (berselang 2 huruf). Pada huruf ke
3, 6, 9, … dst yaitu N, P, R
Maka jawabannya yang benar adalah Q, R, D, S

A. Barisan Fibonacci
Adalah barisan bilangan yang suku selanjutnya diperoleh dengan cara menjumlahkan 2
suku sebelumnya.
Contoh:
a) 3, 4, 7, 11, 18, 29
b) -2, 3, 1, 4, 5, 9, ...
c) 1, -3, -2, -5, -7, ...

B. Irama Bilangan
Adalah barisan bilangan yang memilih pola yang lebih bebas dan bervariasi.
Contoh:
a) 1, 3, 2, 6, 5, 15, 14
Pola : kali 3, kurang 1, ...
b) 3, 4, 6, 9, 13, 18, ...
Pola : tambah 1, tambah 2, tambah 3
SOAL LATIHAN BAB 14

1. 41 37 35 35 31 29 29 … C. 85
A. 33 D. 82
B. 31 (USM STAN 2011 : 105)

C. 29
D. 27 6. A, B, C, F, E, D, G, H, … , …
E. 25 A. K, J
(USM STAN 2014 : 83) B. I, J
C. I, L
2. FAG GAF HAI IAH … D. I, N
(USM STAN 2011 : 114)
A. JAL
1 1 3 1
B. JAK 7. , , , 1 , 2, …
4 2 4 4
C. JAI A. 3
B. 3,25
D. HAL
C. 3,5
E. HAK
D. 4
USM STAN 2014 : 86)
(USM STAN 2010 : 108)

3. 1 8 81 1024 … 8. E,E,E,I,E,M
A. 117649 A. E
B. 46656 B. K
C. 15625 C. N
D. 7776 D. Q
(USM STAN 2010 : 114)
E. 3125
(USM STAN 2013 : 85)
9. 1, 1, 2, 3, 5, 8, 13, …
A. 21, 32
4. A, E, D, H, G, K, … , …
B. 21, 34
A. H, L C. 24, 35
B. I, M D. 24, 37
C. J, N (USM STAN 2009 : 102)

D. K, O
10. 5 7 … 17 25 35
E. L, P
A. 8
(USM STAN 2013 : 90)
B. 9
C. 11
5. 5, 25, 32, 45, 59, 65, …
D. 13
A. 89 (USM STAN 2008 : 99)
B. 86
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
BARIS DAN DERET ARITMATIKA
BAB 15

BARISAN ARITMATIKA
Barisan aritmatika atau barisan hitung adalah suatu barisan bilangan dengan setiap suku-
suku yang berurutan memiliki selisih tetap (konstan). Selisih yang tetap ini disebut beda
dan dilambangkan dengan “b”. perhatikan contoh berikut:
2,4,6,8, ... (b = 2)
13,17,21,24, ... (b = 4)

Secara umum dapat dituliskan sebagai berikut:


Apabila Un adalah rumus suku ke-n dari suatu barisan aritmatika, berlaku:
Un – Un – 1 = b

1. Suku ke – n
Misal barisan : U₁, U₂, U₃, U₄, … Un adalah barisan aritmatika. Dengan beda = b ,
suku pertama U₁ = a, maka sesuai dengan pengertiannya dapat dirumuskan bahwa:
U₂ = U₁ + b atau a+b
U₃ = U₂ + b atau (a+b) + b = a + 2b
U₄ = U₃ + b atau (a+2b) + b = a + 3b
Un = Un – 1 + b atau { a+ (n-2)b} + b = a + (n-1)b
Rumus suku ke-n barisan aritmatika adalah :
Un = a + (n-1) b

2. Deret aritmatika
Deret aritmatika (Sn) atau deret hitung adalah suatu deret yang diperoleh dengan
menjumlahkan suku-suku barisan aritmatika.

Rumus-rumus penting : Un = a + (n-1) b


𝑛 𝑛
Sn = 2 (a+Un) atau Sn = { 2a + (n-1) b }
2
Un = Sn – Sn-1
3. Sisipan di barisan aritmatika
Bila diantara dua bilangan x dan y disisipkan k buah bilangan yang membentuk barisan
aritmatika, maka beda barisan dapat diperoleh dari rumus :

y−x Beda barisan yang baru


b=
k+1

4. Suku tengah
Jika banyak suku-suku suatu barisan aritmatika adalah ganjil maka akan terdapat satu
suku tengah. Misal banyak suku-suku suatu barisan aritmatika sama dengan n, dengan n
1
bilangan ganjil, maka suku tengah dari barisan tersebut adalah suku ke (n+1).
2
a+Un
U½ (n + 1) =
2
SOAL LATIHAN BAB 15

1. Pak Anto mendapat giliran ronda setiap 6 hari. B. 884


Pak Burhan setiap 9 hari, Pak Candra setiap 12 C. 880
D. 816
hari dan Pak Dani setiap 18 hari. Jika mereka
(USM STAN 2009 : 70)
Ronda bersama pada tanggal 1 januari 2014,
pada tanggal berapa mereka akan Ronda 6. Dua kali bilangan pertama ditambah empat
bersama – sama lagi ? kali bilangan kedua akan menghasilkan angka
A. 8 Februari 2014 40. Bila bilangan pertama dua kali lebih
B. 7 Februari 2014 banyak dari bilangan kedua, berapakah
besarnya bilangan yang pertama ?
C. 6 Februari 2014
A. 14
D. 5 Februari 2014
B. 12
E. 4 Februari 2014 C. 10
(USM STAN 2014 : 71) D. 8
(USM STAN 2008 : 69)
2. Suku ke – 3 suatu barisan geometri sama
dengan suku ke – 7 barisan aritmetika. Suku 7. Angka ketujuh dari sederetan angka adalah
pertama kedua barisan tersebut adalah 4. 45. Jika selisih angka kedua dengan angka
Jika rasio (r) barisan geometri sama dengan pertama adalah -7 demikian pula angka–angka
selanjutnya juga mempunyai selisih -7 dari
beda (b) barisan aritmetika, dan keduanya
angka sebelumnya, berapakah nilai angka yang
adalah bilangan bulat, maka suku ke – 6 berada pada urutan keempat ?
barisan geometri dikurangi suku ke – 15 A. 122
barisan aritmetika adalah … B. 94
A. 96 C. 66
B. 98 D. 45
(USM STAN 2004 : 41)
C. 100
D. 102
8. Dalam suatu deretan bilangan, setiap bilangan
E. 104 setelah bilangan pertama adalah 1/3 dari
(USM STAN 2013 : 65) bilangan yang mendahuluinya. Jika bilangan
ke-5 dalam deretan tersebut adalah 3,
3. Sejumlah uang terdiri dari koin pecahan 500- berapakah bilangan ke-2 ?
an, 200-an dan 100-an dengan total Rp. A. 1/3
100.000. jika total uang pecahan 500-an B. 1
setengah dari total uang pecahan 200-an, C. 27
tetapi 3 kali total uang pecahan 100-an maka D. 81
banyaknya koin pecahan adalah … (USM STAN 2004 : 88)
A. 300
B. 360 9. Dalam suatu deretan bilangan, bilangan
C. 460 setelah an ditentukan dengan ketentuan (an–
D. 500 2
(USM STAN 2011 : 58)
1) . Jika 1 merupakan suatu bilangan dalam
deretan tersebut, maka tiga bilangan
berikutnya secara berurutan adalah …
4. Selisih dua bilangan positif adalah 5. Jumlah
A. 0, -1, 1
kuadratnya sama dengan 1500 kurangnya dari
B. 0, 1, 2
kuadrat jumlah kedua bilangan tersebut.
C. 2, 3, 4
Jumlah kedua bilangan tersebut adalah …
D. 0, 1, 0
A. 45
(USM STAN 2003 : 27)
B. 50
C. 55
10. Jika bilangan bulat 50 adalah bilangan
D. 60
ketiga dari lima bilangan bulat berurutan,
(USM STAN 2010 : 77)
maka jumlah bilangan tersebut adalah ?
5. Antara bilangan 20 dan 116 disisipi 11 A. 150
bilangan. Bilangan ini bersama dua bilangan B. 200
semula membentuk deret hitung. Jumlah C. 230
deret hitung adalah … D. 250
A. 952 (USM STAN 2003 : 50)
CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
DERET GAMBAR
BAB 16

Deret gambar merupakan susunan gambar yang membentuk pola tertentu dan teratur.

Contoh Soal 1:

…?
dfdfdf

A B C D
Kunci : D
Diatas termasuk deret gambar sederhana. Perhatikan jumlah lingkaran di dalam persegi.
➢ Gambar Pertama : 1
➢ Gambar Kedua : 6
➢ Gambar Ketiga : 3
➢ Gambar Keempat : 5
Pola angkanya : 1 – 6 – 3 – 5 – …. Berarti dapat kita simpulkan angka berikutnya adalah : 5
karena fokus ke gambar pertama yaitu 1, gambar ketiga yaitu 3 dan gambar kelima yaitu
seharusnya adalah 5.
Yang terpenting adalah jangan lihat suatu gambar secara keseluruhan, tapi lihat terperinci
objek apa saja yang terdapat di dalam gambar.

Contoh Soal 2:

…?

A B C D

Kunci : A
Perhatikan gambar di atas. Asumsi kan seluruh bangun datar di dalam sebuah persegi itu
berdiri sendiri dengan memiliki gerak sendiri yang teratur dan mungkin saja berbeda gerak
dengan bangun datar yang lain.
Kesimpulan 1: Setiap bangunan yang berada di tengah akan bergerak ke kiri atas.
Kesimpulan 2: Selalu gambar baru yang akan muncul di kanan bawah dengan warna tetap.
Kesimpulan 3: Gambar yang ada di tengah selalu bergantian antara warna hitam dan putih.
SOAL LATIHAN BAB 16

Untuk Soal nomor 1–4, anda akan meilihat deretan pola atau gambar . Untuk masing – masing soal
terdiri atas deretan kotak yang disusun berdasarkan prinsip tertentu. Tugas anda adalah memilih
salah satu dari 5 kotak pilihan yang merupakan perputaran gambar dalam soal.

1.

A B C D
E
2.

3.

4.

A. B.
C. D. E.
Untuk Soal Nomor 5-6, setiap bentuk gambar yang pertama dihubungkan dengan bentuk gambar
yang kedua. Dengan cara yang sama bentuk ketiga dihubungkan dengan yang keempat. Manakah dari
kelima pilihan yang merupakan bentuk keempat?

5.

6.

(USM STAN 2014 : 115-120)


Untuk soal nomor 7–10, Anda akan melihat deretan pola atau gambar. Untuk masing-masing soal
terdiri dari atas deretan kotak yang disusun berdasar prinsip tertentu. Tugas Anda adalah memilih
salah satu dari 5 kota pilihan yang merupakan perputaran gambar dalam soal.

7.
8.

9.

10.

Untuk soal nomor 11–12, setiap bentuk gambar yang pertama dihubungkan dengan bentuk gambar
yang kedua. Dengan cara yang sama bentuk ketiga dihubungkan dengan keempat. Manakah dari kelima
pilihan yang merupakan bentuk keempat

11.

12.

(USM STAN 2013 : 115-120)


CATATAN TAMBAHAN

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
KUNCI LATIHAN BAB 1

1. Kunci : D KBBI: menyurai = mencerai-beraikan;


Sulit dipahami membubarkan
Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI): 8. Kunci : A
elusif = sukar dipahami atau Dokumen : Mukadimah
diartikan; sukar diidentifikasi Istilah pembukaan pada drama disebut
prolog, sedangkan pembukaan pada
2. Kunci : B dokumen disebut mukadimah
Kumpulan tulisan yang teratur
KBBI: kompulasi = kumpulan yang 9. Kunci : C
tersusun secara teratur (tentang daftar Mata
informasi, karangan dan sebagainya) Nama merupakan bagian dari identitas,
sedangkan mata juga merupakan bagian
3. Kunci : D
dari tubuh
Berani
KBBI: gamang = merasa takut (ngeri serta
10. Kunci : D
khawatir) ketika melihat ke bawah dan
Lingkaran : Bulat
sebagainya.
Cakram berbentuk bundar, sedangkan
lingkaran berbentuk bulat
4. Kunci : D
Ringan
KBBI: teruk = parah, keras, hebat
(tentang sakit, pukulan, perkelahian,
bekerja, dan sebagainya)

5. Kunci : A
Sukma
KBBI: atma = jiwa; nyawa; roh

6. KUNCI : B
Tanjung
KBBI: ancol = tanah yang menjorok ke
laut; tanjung

7. Kunci : D
Membubarkan
KUNCI LATIHAN BAB 2

1. Kunci : D Tidak ada bahasan di bacaan teks tentang


Gigi yang terkena karies pembatas usia bagi pengguna internet
Lesi adalah istilah kedokteran untuk
merujuk kepada jaringan yang abnormal 7. Kunci : C
pada tubuh Penyedia konten
Stakeholder dapat diartikan sebagai
2. Kunci : B segenap pihak yang terkait dengan isu dan
Karies adalah salah satu penyakit yang permasalahan yang diangkat. Dalam hal
berbahaya pertelekomunikasian pihak-pihak yang
Secara keseluruhan bacaan teks terkait adalah konsumen, produsen
membahas banyak tentang karies sabagai handpone dan penyedia konten. Namun
salah satu penyakit yang berbahaya yang sangat terkait dengan isu
pertelekomunikasian adalah penyedia
3. Kunci : A konten.
Penyebab munculnya karies
Hal yang tidak diuraikan pada bacaan 8. Kunci : A
adalah penyebab munculnya karies Film nasional menembus perfilman
internasional
4. Kunci : B Bacaan wacana teks banyak membahas
90% anak-anak usia sekolah di seluruh tentang film nasional yaitu “Bulan
dunia pernah mengalmai karies Tertusuk Illalang” yang mampu bersaing
Didalam bacaan teks terdapat ciri fakta ke internasional hingga menjadi salah-
dalam pilihan tersebut dengan satu nominator yang akan bertanding di
mencantumkan jumlah presentase yaitu kategori“Internasional Competition”
90%
9. Kunci : C
5. Kunci : C Industri film
Himbauan PBB terhadap perlindungan Yang merupakan insan perfilman adalah
anak di dunia maya sutradara, pemain, produser, penulis
Pada bacaan teks sangat jelas bahwa PBB scenario, pemeran pendukung
menghimbau/mengajak seluruh tiap
Negara untuk turut serta menjaga atau 10. Kunci : B
melindungi anak didunia maya (lihat Film Indonesia kurang diproduksi
dikalimat 1 dan 2) Kelesuan dalam bacaan teks lebih dekat
artinya sebagai kurangnya film-film
6. Kunci : C Indonesia untuk diproduksi sehingga
Diperlukan peraturan tentang jarang muncul di bioskop-bioskop.
pembatasan usia bagi pengguna internet
KUNCI LATIHAN BAB 3

1. Kunci : B 6. Kunci : A
x=y (X2)(Y)
2x + 2y = 5x - y
3y = 3x, maka x = y 7. Kunci : A
131
2. KUNCI : E 41 + 43 + 47 = 131
Hubungan x dan y tidak dapat ditentukan
8. Kunci : D
Misalkan x = √5 + 4 = 3, y = √5 + √4 = 2.23
888.888
+ 2 = 4.23, x < y
x = √2 + 0 = 1.41, y = √2 + 0 = 1.41,
9. Kunci : D
sehingga hubungan x dan y tidak dapat 83
ditentukan 23 + 29 + 31 = 83

3. Kunci : E 10. Kunci : A


A+B>C 791
A = 24, B = 2A + B > C (250 + 480 + 61) kg = 791 kg
A = 24, B = 24, C = 62,5

4. Kunci : B
x>y
Hubungan x dengan √x adalah x ≤ √x; x ∈
bilangan asli. Karena y = √x − 5 maka x >
y

5. Kunci : C
x=y
3x + 2y = 5
×2
4x – y = 3
3x + 2y = 5
8x – 2y = 6 _
11x = 11
Maka x = 1, dan y = 1
KUNCI LATIHAN BAB 4

1. Kunci : A 8. Kunci : C
x<y 1.584
343 + 512 + 729 = 1.584
2. Kunci : B
2 9. Kunci : C
0,27
1
x √16 = 2
2

3. Kunci : E 10. Kunci : B


21 15
1 1 1 1
( – )( + )=
1 – 1 Dengan metode perkiraan dan
𝑎 𝑏 𝑎 𝑏 𝑎2 𝑏2
7 x 3 = 21 pembulatan pembulatan, nilai terdekat
adalah 15
4. Kunci : A
0,167
172 −132
- 16,67% - 0,67
5𝑥24
289−169
= - 1/6 – 4/6
120
=1 – 1/6 – 4/6
= 1/6
= 0,167

5. Kunci : A
12.000
68.644 – 56.644 = 12.000

6. Kunci : A
1268,0
(56,34+43,66)(56,34-
43,66)=(100)(12,68)
= 1268

7. Kunci : B
1
a.b=
12
1
a-4 = 256 ; a =
4
1
b-5 = 243 ; b =
3
1 1 1
(a)(b) = [ ] [ ] =
4 3 12
KUNCI LATIHAN BAB 5

1. Kunci : C 6. Kunci : A
157 liter ½
Vsliender = ¼xµxd2xt Vtotal = 1/3 (L.alas)(t) = 4/3 (L.alas)
= ¼x3,14x(1m)2x2m Vterisi = (1/8) [4/3 (L. alas)]
= 1,57 m3
= (1/3)(1/2)(L.alas)
= 1,57x103 dm3 =1570 dm3
= (1/3)(L.alas)(1/2)
= 1570 liter
Jadi, kedalaman air hanya ½ cm.

2. Kunci : C
27 7. Kunci : A
216 : 23=27 75
P = 3/2 X 15 = 22,5
3. Kunci : B KEL = 2 X (22,5 + 15) = 75
30
K = 80 cm2 = 16 cm X 5 cm 8. Kunci : A
2
L = 128 cm = 16 cm X 8 cm 125%
M = 48 cm2 = 6 cm X 8 cm Luasnya bertambah 25% dari semula, jadi
2
N = 30 cm = 16 cm X 5 cm perbahan bus nya menjadi 125%

4. Kunci : Tidak Ada Jawaban 9. Kunci : C


Luas permukaan bola = 4πr2 300 meter
4 . 22/7 . r2 = 198/7 x2 Jarak terdekat = garis miring
88/7 . r2 = 198/7 x2
r2 = 198/88 x2
r2 = 9/4 x2
r = 3/2x
Volume bola = 4/3πr3

= 4/3 . 22/7 . (3/2x)3 V (2402 + 1802) = √90.000 = 300m (dalil


phytagoras)
= 88/21 . 27/8x3

= 99/7x3 10. Kunci : B


14π
5. Kunci : D r = √49 = 7
22
3
x Keliling = 2.πr = 2.π7 = 14π
Luas = π.r2
77/18 x = 22/7.r2
r2 = (77/18 x) : (22/7)
KUNCI LATIHAN BAB 6

1. Kunci : A 6. Kunci : A
160 90
X+Y+Z = 249
2. Kunci : C X+Y = 159
Mesin A dan C memproduksi 158 keramik Z = 249 – 159 = 90
A + B + C = 236
A + B = 162 7. Kunci : B
C = 236 − 162 = 74
4 dan 3
B + C = 152
A = 236 − 152 = 84 3x + 5y = 27
B = 236 − 74 − 84 = 78 2x + 5y = 23 _
A + C = 84 + 74 = 158 x =4
y =3
3. Kunci : C
3𝑥 8. Kunci : A
2
3𝑥 39
𝑥∶ = 12 ∶ 18
2 c = (a + b)² = (2 + 5)² = 49 c – ab = 49 – (2 x
4. Kunci : A 5) = 39
- 88
-102x + 17y = 136 9. Kunci : D
-17(6x – y) = (-17)(-8) → (6x-y) = -8 Antara Z dan X tidak dapat ditentukan
hubungannya
dikalikan 11 untuk masing-masing ruas
Hubungan X dan Z tidak bisa ditentukan
11(6x – y) = (11)(-8) → 66x – 11y = - 88
karena tidak diketahui sifat bilangan dari X
dan Z
5. Kunci : D
Rp640.000,00
R–A = 80.000 10. Kunci : C
R = 80.000+A 2a + 2
a = ½ b ↠ b = 2a ↠ b + 2 = 2a + 2
R – 1/9R = A + 1/9R
8/9R = A + 1/9R
8/9(80.000+A) = A + 1/9(80.000+A)
640.000/9 + 8/9A = A+80.000/9+1/9A
640.000/9 + 8/9A = 10/9A+80.000/9
2/9A = 560.000/9
A = 280.000
R = 360.000
KUNCI LATIHAN BAB 7

1. Kunci : D 6. Kunci : B
40 km/jam 6 pagi
s 120 km
Ta-b = = = 2,4 jam = 2 jam 24 A=B+3
v 50 km.jam
mnt Sampai kota B = pukul 5 + (4-3) jam =
Vb-a =
s
=
120 km
= 40 km/jam pukul 6
t 3jam

7. Kunci : D
2. Kunci : C
160 km
10.06
80 160 S = 735 – ( 185 + 95 + 120 + 175 ) = 160
T= + =1,6+2=3,6 jam = 3 jam 36 mnt
50 80 km

3. Kunci : C
8. Kunci : A
x=y 4
Kecepatan Rata-rata Bani : 2(1,5 x 6)/4,5 = 18/4,5 = 4
1(40)+2(20)
x = km/jam
1+2
2
= 26 km/jam 9. Kunci : D
3
2 20.45
y = 26 km/jam
3 16/8 = 14/8 x 60 menit = 105 menit = 1
x =y
jam 45 menit. Jadi pertunjukan selesai
pada pukul = 19.00 + 01.45 = 20.45
4. Kunci : C
30km 10. Kunci : B
Jawaban bisa didapatkan dengan metode 48
mencoba. Jarak rumah ke kantor adalah V1 = 40 km t1 = 3 Jam
30 km. V2 = 60 km t2 = 2 Jam
Vrata – rata = Stotal / ttotal = 240/5 = 48
5. Kunci : A
km/jam
11.39
Vh = 3 Vz
H → 11.36
Z → 11.30
V = s/t → V ~ 1/t
Vh/Vz = tz/th
3 Vh/Vz = tz/th
Tz = 5 th
Heri menyusul Zainal pukul = 11.36 + 3
menit =11.39 WIB
KUNCI LATIHAN BAB 8

1. Kunci : D 8. Kunci : C
c = 5d 1081
Ini adalah soal kombinasi. Bersalaman
2. Kunci : C dilakukan oleh tiap dua orang.
47! 47! 47.46
1/4 47C2 = = = = 1081
2!(47−2)! 2!(45)! 2!

3. Kunci : C 9. Kunci : A
0 720
Umur Nia sekarang = 14 + 1 = 15 (7-1)! = 6.5.4.3.2.1 = 720 cara
Umur Yanti sekarang = 22-7=15
10. Kunci : B
4. Kunci : B
25/(25 + 35) = 5/12
720
Jenis soal ini berkaitan dengan permutasi.
Jawabannya adalah :
(7 – 1)! = 6 X 5 X 4 X 3 X 2 X 1
6! = 720

5. Kunci : B
1
x
2
x∶y=1∶0
x+m ∶ y+m = 1+m ∶ 0+m
1 + m ∶ 0 + m = 3x 1x
x 1
m= = x
3x−x 2

6. Kunci : B
10
Berenang (B) = 14 & sepak bola dan
Berenang (SΠB) = 7
42 = (14-7) + (X-7) + 7 + 18
42 = 25+X
X = 17, maka yang menyukai sepak
Bola saja = X – 7 = 17 – 7 = 10

7. Kunci : B
125
Isi kantung = 55 + 60 + x = 115 + x
Peluang diambilnya kelereng abu2:
x/(115+x) = 25/48
48x = 2875 + 25x
23x = 2875
x = 125
KUNCI LATIHAN BAB 9

1. Kunci : B 7. Kunci : C
14 19
Nilai x harus ganjil.
2. Kunci : D Jika x = 19 orang, maka jumlah frekuensi
40 data = 39 dan mediannya = 10.
Jika x > 19 orang, maka median > 10.
3. Kunci : C
360 Kg 8. Kunci : B
0,3n+24
=0,275 125
n+120
0,3𝑛 + 24= 0,275n+33 n siswa kelas I = A = (1,5)B
0,0024𝑛=9 n siswa kelas II = B
𝑛 = 360 ↔ 100 = (1,5)B + B = 2,5(B)
→ B = 40; dan A = 60
4. Kunci : A Skor rata-rata = 100
1,96 Skor rata-rata ssw kelas I = M
Berikut adalah informasi produksi padi Skor rata-rata ssw kelas II = N = (1,5)M
dalam metric ton (X) dari tahun 1998- (100)(100) = 60(M) +40(1,5M)
2003 M = 250/3, maka N = (1,5)M = 125
Rata-rata kenaikan produksi padi dari
tahun 1999-2002 adalah
5+(−3,4)+4,1
= 1,9 9. Kunci : A
1/20
3

Tahun 1998 1999 2000 2001 2002 2003


10. Kunci : C
X 25,4 31,8 31,8 28,4 32,5 35,2
80
Naik 5 -3,4 4,1

5. Kunci : B
5,2 ; 6
Hasilnya tidak berubah Karena bilangan
awal dikali kemudian dibagi kembali
dengan angka yang sama

6. Kunci : C
x=y
(9)(8) = (8)(7) + x → x = 72 – 56 = 16
maka x = y = 16
KUNCI LATIHAN BAB 10

1. Kunci: B 7. Kunci : C
RP. 29.000,- 192
Berprestasi= 0,2x × 20.000 = 4.000x
2. Kunci : C T.Prestasi = 0,8x × 90.000 = 72.000x
52% 76.000x = 18.240.000
x = 240, 0,8x = 192
Misal harga 100. 40% × 100 = 40, harga
menjadi 60. 20% × 60 = 12, harga menjadi
8. Kunci : B
48. x% × 100 = 48,
Laba 8%
x = 52%
H.Jual = (50×12.600) + (30×11.400)
= 630.000 + 342.000
3. KUNCI : E
= 972.000
Rp. 800 Juta Laba = 900.000+900.000x= 972.000
900.000x = 72.000
4. Kunci : D x = 0,08 = 8%
16%
100 x Rp 11.000 = Rp 1.100.000 9. Kunci : B
Modal = 100/121 x Rp 1.100.000 = Rp 64.000
909.090 Harga beli + Laba = Harga jual
87 x Rp 11.000 = Rp 957.000 Y + 0,225Y = 80.000
Untung yang diperoleh : Y = 80.000/1,25 → Y = 64.000
(957.000-909.090)/909.090 = 5,27%
Selisih untung diharapkan dan diperoleh:
10. Kunci : B
21%-5,27%= 15,73 % (dibulatkan keatas
32%
menjadi 16%)
Diskon I : 20%
Diskon II :15%
5. Kunci : B
x (100-20)%
11 a = 8b = 12%
11a − 2b = 8b − 2b = 6b
Total diskon = 20% + 12%
b ∶ 6b = 16,67%
= 32%

6. Kunci : C
100𝑥
− 10
𝑦

Harga = x rupiah
Harga beli = y rupiah
100𝑥
Keuntungan = ( − 100) %
𝑦
KUNCI LATIHAN BAB 11

1. Kunci : E A/C = 7/5


3 5A = 7C
5 (16 + C) = 7C
2. Kunci : B
29/180 bagian 80 + 5C = 7C
Missal S adalah bagian yang dikerjakan. 2C = 80
50 pegawai magang ↠ 4 jam ↠ S C = 40
10 pegawai magang ↠ 4 jam ↠ S/5
A = 56
10 pegawai magang ↠ 1 jam ↠ S/20
B = (56/4) x 3 = 42
30 pegawai tetap ↠ 4,5 jam ↠ S
15 pegawai tetap ↠ 4,5 jam ↠ S/2
7. Kunci : A
15 pegawai tetap ↠ 1 jam ↠ S/9
- 88
Bagian yang dikerjakan = S/20 + S/9 =
(29/180) -102x + 17y = 136
atau 29/180 bagian -17(6x – y) = (-17)(-8) → (6x-y) = -8
dikali 11 untuk masing-masing ruas
3. Kunci : C 11(6x – y) = (11)(-8) → 66x – 11y
2:5 = - 88
2x+y+3z x+2z
=
8. Kunci : A
3 2
2(2x + y + 3z) = 3(x + 2z)
4x + 2y + 6z = 3x + 6z 20 cm
x + 2y = 0 4/30 × 150 = 20
x = 2y
2x + y = 2(2y) + y = 5y
9. Kunci : B
x ∶ 2x + y
1/8
2y ∶ 5y = 2 ∶ 5
Misal jumlah siswa adalah S, maka;
Pria ( P ) = 3/8 S
4. Kunci : C Wanita (W) = 5/8 S
= 2.300.000 Pria berambut lurus (PL) :
15𝑥 + 6𝑦 = 3.450.000 2/3 P = 2/3 × 3/8 S = 2/8 S
2
10𝑥 + 4𝑦 = (15𝑥 + 6𝑦)
3
Pria berambut tidak lurus (PTL):
2
= (3.450.000) 3/8 – 2/8 = 1/8 S
3
Jumlah rambut tidak lurus (TL):
= 2.300.000
2/8 S
Maka, jumlah Wanita berambut tidak
5. Kunci : B
lurus (WTL): 2/8−2/8 = 1/8 S
10
Berenang (B) =14 P W Total
Sepak bola dan Berenang (SΠB) = 7
TL 2/3 × 3/8 =1/4 3/4 −1/4=4/8 3/4
42 = (14 − 7) + (X − 7) + 7 + 18
42 = 25 + X L 3/8 −22/8 = 5/8 – 4/8 2/8
X = 17, 1/8 =1/8
Maka, yang menyukai Sepak Bola saja = Total 3/8 5/8 1
X – 7 = 17 – 7 = 10
10. Kunci : D
6. Kunci : B 5
42 (14 − x) + (18 − x) + 3 + x = 30
A–C = 16 A x=5
= 16 + C
KUNCI LATIHAN BAB 12

1. Kunci : E 8. Kunci : B
Pegawai pabrik X ada yang tidak memakai Sebagian ponsel ada fasilitas SMS dan
kacamata internet
Dengan menggunakan teori himpunan
2. Kunci : D deperoleh kesimpulan sebagian ponsel ada
Ada hewan bertanduk menyukai bunga. fasilitas SMS dan internet

3. Kunci : B 9. Kunci : D
Sebagian bunga yang harum baunya Ida minum teh setiap pagi
berwarna
10. Kunci : B
Sebagian hipotesis belum terbukti
4. Kunci : D
Tiga hari yang lalu Raka memakai dasi

5. Kunci : C
Badan harimau menjadi kuat
Badan harimau menjadi kuat karena
makan daging manjangan yang bergizi

6. Kunci : D
Ikan B berkembang biak dengan telur
Ikan B berkembang biak dengan telur
sesuai dengan premis mayor yang
menyebutkan semua ikan berkembang
biak dengan telur.

7. Kunci : C
Rani tidak suka alpukat
Jika Rani suka alpukat maka Rina suka
tomat
→ ekuivalen dengan pernyataan
Jika Rina tidak suka tomat maka Rani
tidak suka alpukat.
Rina tidak suka Tomat.
→ Dengan modus ponens, dapat ditarik
kesimpulan
Rani tidak suka alpukat
KUNCI LATIHAN BAB 13

1. Kunci : D 7. Kunci : A
S memiliki darah Jawa Mono berada dikereta pertama
Nila Odi berada di kereta ketiga, maka
2. Kunci : E yang tidak mungkin benar adalah Mono
Q memiliki darah Aceh berada dikereta pertama. Mono tidak
mungkin berada di kereta pertama karena
3. Kunci : D akan menyebabkan Suni atau Nini berada
R memiliki darah Jawa di satu kereta dengan Pani atau Qori.

4. Kunci : C 8. Kunci : B
Suni dan Nini di kereta ketiga Esty lebih tinggi daripada Bunga
Bila Mono berada di kereta kedua, maka
pernyataan yang benar adalah Suni dan 9. Kunci : C
Nini di kereta ketiga karena mereka tidak Anis sama tinggi dengan Esty
boleh duduk di satu kereta dengan Pani
atau Qori sedangkan di kereta kedua 10. Kunci : A
tersisa satu tempat duduk.
Anis lebih tinggi daripada Dawiyah

5. Kunci : D
Qori berada di kereta kedua
Bila Rani berada di kereta pertama, maka
pernyataan yang mungkin benar adalah
Qori berada di kereta kedua (atau bisa di
kereta ketiga)

6. Kunci : B
Odi dan Pani berada di kereta ketiga
Bila Mono dan Qori berada di kereta
kedua, maka pernyataan berikut salah,
kecuali Odi dan Pani berada di kereta
ketiga karena Pani tidak boleh bersama
dengan Suni atau Nini (kereta pertama)
KUNCI LATIHAN BAB 14

1. Kunci : E 6. Kunci : C
25 I, L
A, B, C, F, E, D, G, H, I, L, K, J
−𝟔 −𝟒 −𝟐
41 35 31 29 Sebenarnya pola huruf di atas berurutan,
37 35 29 … hanya saja setiap 3 huruf posisinya
−𝟐 −𝟔 dibalik dengan urutan selang-seling.
Yang paling mungkin selanjutnya a − 𝟒
Perhatikan huruf yang ditebalkan.

2. Kunci : B
7. Kunci : B
JAK
3,25
Ilustrasi: FAG - GAF - HAI - IAH = 617 –
Ini dapat menggunakan cara barisan
716 – 819 – 918
Fibonacci yaitu barisan bilangan yang suku
Ket: A=1, B=2, dst
selanjutnya diperoleh dengan cara
Maka bilangan selanjutnya adalah angka menjumlahkan 2 suku sebelumnya.
pertama adalah 10 atau J, angka kedua Lihat polanya
selalu angka 1, sedangkan angka ketiga 1 1 3
,
1 1 2 3 5 8
, , 1 , 2= , , , ,
4 2 4 4 4 4 4 4 4
adalah selalu lebih besar dari angka Maka bilangan selanjutnya adalah
13
atau
pertama yaitu 10 sehingga angka ketiga
4
dijadikan desimal menjadi 3,25
pasti 11
8. Kunci : A
3. Kunci : C E
15625 Perhatikan polanya: 1-3-5-7, dst adalah
1 8 81 1024 huruf E
12 23 34 45 selanjutnya 53
9. Kunci : B
4. Kunci : C
21, 34
J, N
1, 1, 2, 3, 5, 8, 13, 21,34
Sama seperti soal no.86,
Suku ke-n adalah penjumlahan dua suku
Pola pertama +3
sebelumnya
Pola kedua +3
10. Kunci : C
5. Kunci : B
11
86
5__7__11__17__25__35
5, 25, 32, 45, 59, 65, 86
+2 +4 +6 +8 +10
Pada barisan ini terdiri dari 2 bariosan
yaitu 5,32,59 dengan pola +27 dan
25,45,65 dengan pola +20
KUNCI LATIHAN BAB 15

1. Kunci : C 5. Kunci : B
6 Februari 2014 884
Di antara 20, ..., 116 disisipi 11 bilangan.
2. Kunci : A Selisih baru = (116 – 20)/12 = 8
96 ∑ deret hitung = (13/2)(20+116) = 884
Suku ke-3=suku ke-7
Ar2 = a+6b 6. Kunci : C
4r2 = 4+6b
10
4r2 - 6b – 4 = 0
2X + 4Y = 40
(4r+2) (r-2) = 0
2X + 2X = 40
R = - 1/2 r=2
4X = 40
4r5 - (a+14b) = 4r5 - (a+14b)
X = 10
= 4(2)5 - (4+(14.2))
= 128 - 32
7. Kunci : C
= 96
66
Un = a + (n – 1)b
3. Kunci : C
45 = a + (6 x (-7))
460 a = 87, sehingga
Koin 500 = Rp. 30.000 = 60 koin U4 = 87 – 21 = 66
Koin 200 = Rp. 60.000 = 300 koin
Koin 100 = Rp. 10.000 = 100 koin 8. Kunci : D
Jumlah = 460 koin 81

4. Kunci : C 9. Kunci : D
ao = 1 a1 = (ao – 1)2 = o a2 = (a1 – 1)2 = (-
55
1)2 = 1 a3 = (a2 – 1)2 = o
a–b = 5 → a = b +5
a2 + b2 = (a+b)2 – 1500
10. Kunci : D
2 2
a +b = a2 + 2ab + b2 - 1500 250
2ab = 1500 n x med = 5 x 50 = 250
2 (b+5)b = 1500
5b + b2 = 750
b2 + 5b – 750 =0
(b – 25) (b+30)
b = 25
a = 30
KUNCI LATIHAN BAB 16

1. Kunci : A 8. Kunci : C
Diputar kekiri ± 100 o Gambar diputar 90o searah jarum jam

2. Kunci : A 9. Kunci : E
Gambar diputar 180o
Diputar kekiri ± 135o

10. Kunci : A
3. Kunci : D
Gambar diputar 90o berlawanan dengan
Diputar kekanan atau kekiri dua kali arah jarum jam
(180o)
11. Kunci : E
4. Kunci : C Bangun yang ditengah (bulan sabit)
Diputar kekanan ± 170o diputar 90o kemudian ditukar posisi,
persegi pertama dari dalam dibelah
5. Kunci : E sesuai diagonal dari kiri keatas kanan
bawah
Persegi putih jadi abu-abu, lingkaran abu-
abu jadi putih
12. Kunci : E
Abjad yang ada berubah menjadi urutan
6. Kunci : C abjad sebelumnya, missal K ↠ J.
Panah jadi garis, garis jadi lingkaran, arah Sedangkan bangun trapezium diputar
disesuaikan. 180o dan bangun segitiga dicerminkan.

7. Kunci : B
Gambar diputar 135o berlawanan dengan
arah jarum jam
TES BAHASA INGGRIS
(TBI)
TO BE AND PRONOUN
CHAPTER 1

I. TO BE

TO V1 V1 PRESENT PAST/V2 V3 V-ing

TO BE BE Is,am,are Was,were Been Being

Penggunaan to be:
1. Diikuti kata benda (noun)
Example:
➢ Their hobby are playing football.
➢ There was a factory behind my house.

2. Diikuti kata sifat (adjective)


Example:
➢ My father is handsome.
➢ My mother is beautiful.

3. Diikuti keterangan tempat (adverb of place)


Example:
➢ My home is in Aceh.
➢ The boxes are under stairs.

4. Diikuti oleh V-ing menyatakan sedang terjadi (continues tense)


Example:
➢ She is watching tv.
➢ I am playing badminton.

5. Diikuti oleh V3 menyatakan kalimat passive (Passive Voice)


Example:
➢ Banana is eaten by me.
➢ Rice is cooked by her.
II. PRONOUN

Subject
Pron Object Pron Possesive Adj Possesive Pron Reflexsive Pron

I ME MY MINE MYSELF

YOU YOU YOUR YOURS YOURSELF

YOU YOU YOUR YOURS YOURSELVES

WE US OUR OURS OURSELVES

THEY THEM THEIR THEIRS THEMSELVES

HE HIM HIS HIS HIMSELF

SHE HER HER HERS HERSELF

IT IT ITS ITS ITSELF

1. Subject Pronoun digunakan sebagai subjek dalam kalimat


Example:
➢ He is my father.
➢ It is a ruler in the class.

2. Object Pronoun digunakan sebagai objek dalam kalimat


Example:
➢ She loves me forever.
➢ The robbery hit him.

3. Possesive Adjective digunakan untuk menyatakan kepunyaan yang diikuti kata benda
Example:
➢ That is my father.
➢ Her handphone is very good.

4. Possesive Pronoun digunakan untuk menyatakan kepunyaan tetapii tidak diikuti kata benda
Example:
➢ That is not my pen. It is yours.
➢ I don’t carry my pen. May I borrow yours?

5. Reflexsive Pronoun digunakan untuk menunjukan keegiatan yang dilakukan mengenai si


pelaku sendiri atau untuk menunjukan bahwa suatu kegiatan dilakukan oleh si pelaku sendiri
Example:
➢ My friend does the task by himself.
➢ My mother makes cake herself.
EXERCISE CHAPTER 1

1. They critize … buying such an expensive car A. Their selves


in this monetary crisis. B. Themselves
A. She C. By theirselves
D. By themselves
B. She`s
(USM STAN 2010 : 129)
C. Her
D. Hers
7. Promoting … goods and services, the company
(USM STAN 2014 : 126) salesman also bid an opportunity to earn
some profit.
2. The materials was got from this English A. They
A. B. Their
couse is different with the materials we C. Its
B. C. D. It
learned from school. (USM STAN 2010 : 149)
D.
(USM STAN 2014 : 156) 8. Some of the shops I wanted to see … no
longer in the city.
3. His mother explicity told he not to go out A. Is
A. B. B. Are
the river by himself, but he did not listen. C. Have
C. D. D. Were
(USM STAN 2013 : 158) (USM STAN 2009 : 146)

4. I had so few job offers that its was not 9. In the meeting, we gave the clients our
A. B. C. A. B.
difficult to select one. telephone number, and they gave their.
D. C. D.
(USM STAN 2011 : 159) (USM STAN 2009 : 151)

5. I had so few job offers that its was not 10. Ah! I found our ticket. Here …
A . B. C. A. We are
difficult to select one. B. They are
D. C. Are they
(USM STAN 2011 : 159) D. These are
(USM STAN 2002 : 195)
6. Now that their children are grown up, Mr.
and Mrs. Grayson live ….
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
TENSES
CHAPTER 2

I. PRESENT TENSES

A. Simple Present Tense


Simple Present digunakan untuk :
1. Menyatakan kejadian yang merupakan kebiasaan (habitual action).
Example: I always study every night
2. Menyatakan kejadian yang merupakan kebenaran umum (general truth)
Example: World is round
3. Menyatakan kejadian saat ini yang menggunakan stative verb
Example: I love you

Form :

S + V1 (s/es) + O/C

S + do/does + V1 + O/C

S + to be (is, am, are) + adjective/noun/adverb

Stative Verb :

Know Need like Wish


Understand Hear See Sound
Have Love Smell Own
Believe Appear Want
Hate See Taste

Adverb of time : everyday, once, twice, three times, etc.


Adverb of frequency : always, often, usually, sometimes, seldom, etc.
(Hal ini berlaku apabila tidak ada keterangan waktu lampau.)
Example :
➢ The sun rises from east (general truth)
➢ Budi goes to library everyday (habit)
➢ They usually play football once a month

B. Present Continious Tense


Present Continious digunakan untuk :
1. Menyatakan kejadian yang sedang berlangsung saat ini
2. Menyatakan kejadian yang akan berlangsung
Form :

S + be (is,am,are) + Ving + O/C

Adverb of time : now, right now, at present, at this time, at this moment, at ...
o’clock
Example :
➢ The childrenare listening to the music right now
➢ The headmaster is renovating his house at this time

C. Present Perfect Tense


Present Perfect digunakan untuk:
1. Menyatakan kejadian yang dimulai dimasa lampau dan masih terjadi sampai sekarang.
2. Menyatakan kejadian yang terjadi pada masa lampau, tetapi masih ada hubungannya
sampai sekarang. (hasilnya terlihat/terasa sampai sekarang)

Form :

S + have/has + V3 + O/C

S + Have/has + been + adjective/noun/number

Biasanya diikuti oleh : already, just, yet


Example :
➢ She has already swept the floor
➢ He has just moved to another country

D. Present Perfect Continious Tense


Present Perfect Continious Tense Digunakan untuk :
Menyatakan suatu kejadian yang telah berlangsung beberapa lama dan terus berlangsung
sampai sekarang

Form :

S + have/has + been + Ving +O/C

Adverb of time : forth five years, since yesterday, all these month, etc.
Example :
➢ It has been raining since yesterday
➢ Jono and Supri have been playing football for an hour.

II. PAST TENSES

A. Simple Past Tense


Simple past digunakan untuk :
Menyatakan kejadian yang terjadi di masa lampau

Form:
S + V2 +O/C

S + did + not + V1 + O/C

Adverb of time : +last


S + was/were month, three hours ago, yesterday, just now, etc.
adjective/noun/number
Example :
➢ Lia wrote a letter yesterday
➢ He went to Pondok Ranji last week
➢ I always swam in the pool when I was young

B. Past Continious Tense


Past Continious digunakan untuk :
Menyatakan suatu kejadian yang sedang berlansung pada waktu tertentu di masa lampau

Form :

S + be(was/were) + Ving
+O/C
Past Continious +when + Past tense (utamakan simple past)

Past Continious +when + Past tense (utamakan past continious)

Adverb of time : at ... o’clock yesterday, At this moment ... ago, At this time last ...
Example :
➢ I was playing football at 9 last night
➢ They were studying Biology at this time yesterday
➢ Anto was driving on Main Street when his car broke down

C. Past Perfect Tense


Past Perfect digunakan untuk :
1. Menyatakan suatu kejadian yang sudah selesai terjadi di masa lampau
2. Menyatakan suatu kejadian yang terjadi sebelum kejadian lain di masa lampau

Form :

S + had + V3 + O/C

S + had + been + adjective/noun/number

• S + had + VIII before S + VII


• After S + had + VIII , S + VII
• S + had + VIII when S + VII (boleh terbalik)
• By the time + S.past
Bisa diikuti oleh : already, just
Example:
➢ Fatin had already swept the floor before her mother came home
➢ After Jono had locked the door, he went to bed

D. Past Perfect Continous Tenses


Past Perfect Continious digunakan untuk :
Menyatakan suatu kejadian yang sudah berlangsung beberapa lama tetapi masih terus
berlangsung ketika kejadian lain terjadi dimasa lampau

Form :

S + had + been + Ving + O/C


Pemakaian:
• Before + S + V2, S + had been + V-ing for...
• When + S + V2, S + had + been + V-ing for...
• By the time + S.past
Catatan : harus diikuti oleh for
Example :
➢ Bunga had been crying for half an hour when I came
➢ Karina whased the pipettes after she had been completting the experiment

III. FUTURE TENSES

A. Simple Future Tenses


Simple Future digunakan untuk :
Menyatakan suatu kegiatan yang akan terjadi pada masa yang akan datang

Form :

S + will + V1 + O/C

S + will + be + adjective/noun/number

S + tobe (is,am,are) + going to + V1 + O/C

Simple Future + as soon as + Simple Present

Adverb of time : tonight, next ... , soon, tomorrow, the following day
Example :
➢ I will play badminton tomorrow
➢ She will go abroad next year
➢ He is going to go to Ciamis this tonight

B. Future Continious Tense


Future Continious digunakan untuk :
Menyatakan kegiatan yang akan sedang dilakukan pada waktu tertentu di masa yang akan
datang

Form :

S + will + be + Ving + O/C

Adverb of time : At this moment (at this time / at ... o’clock), Tomorrow (next ... / the
following day), At 11 tonight
Example :
➢ We will be playing badminton at 8 tomorrow
➢ She will be teaching English at this time next month

C. Future Perfect Tense


Future Perfect digunakan untuk :
Menyatakan kejadian yang akan sudah selesai terjadi dimasa yang akan datang

Form :

S + will + have + V3 + O/C

Adverb of time : By next ... , By the end of this ... , By the time S + V1(s/es) + O/C
Example:
➢ She will have sent the letter by the time you remind them
➢ By the end of this next week, I will have finished reading my books

D. Future Perfect Continious Tense


Future Perfect Continious digunakan untuk :
Menyatakan suatu kejadian yang telah berlangsung beberapa waktu yang lama dimasa
yang akan datang

Form :

S + will + have + been + Ving + O/C

Adverb of time : By next ... , By the end of this ... , By the time S + V1 (s/es) + O/C
Example :
➢ By next month, he will have been living here for three years
➢ By the time the man finishes his assigment, his wife will have been accompanying
him for more than four hours
EXERCISE CHAPTER 2

1. Dewi … a speech at this time tomorrow. 6. Kristina … to an opera before she lived in
A. Gives Jakarta.
B. Will be given A. Was never going
B. Has never gone
C. Is giving
C. Had never gone
D. Will be giving
D. Did not go
(USM STAN 2014 : 122) (USM STAN 2009 : 140)

2. Rachel …. The course for three months by 7. I started school when I was five years old. I
next week . … a student for seventeen years now.
A. Will take A. Am to be
B. Will have taken B. Am
C. Am being
C. Would take
D. Have been
D. Is going to take (USM STAN 2006 : 161)
(USM STAN 2014 : 137)
8. Because the river … steadily since Sunday,
3. The mechanic is examining the machine of the residents of the area have been advised
the yacht so that I … Smoothly on its first to prepare for flood conditions.
voyage. A. Has been rise
B. Rise
A. Could sail
C. Had risen
B. Sailed D. Is rising
C. Has sailed (USM STAN 2006 : 163)
D. Will sail
(USM STAN 2013 : 141) 9. Ditto … Indonesia before he came to Jakarta
to study in the international student
4. The chief accountant ... the monthly report program.
for seven hours when the director arrived. A. Had never visited
A. Had been scrutinizing B. Has never visited
B. Has been scrutinizing C. Never visited
C. Had been scrutinized
D. Would never visited
D. Has been scrutinized
(USM STAN 2006 : 174)
(USM STAN 2011 : 133)

10. Tony is going return to Aceh as soon as he …


5. The children … by the time their pasrents
is university diploma’s degree.
got home.
A. Gets
A. Sleep
B. Will get
B. Was sleeping
C. Would get
C. Has already slept
D. Got
D. Had already slept
(USM STAN 2005 : 174)
(USM STAN 2010 : 141)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
PASSIVE VOICE
CHAPTER 3

Basic Formula :

To be + V3

To be :
Present : is/am/are
Past : was/were
Setelah “to” dan “modal” : be
Continuous : being
Perfect : been

❖ The Verb “need”


If the subject is animate, the form :

need + to V1

Example:
➢ I need to learn English
➢ He need to stay in home tonight

If the subject is inanimate, the form :

need + to be + Verb 3 or need + v- Ing

Example:
➢ The house needs to be painted
➢ The house needs painting
It also possible to use

In need of + noun

Example:
➢ I am in need of money
➢ The organization is in need of volunteer
PRESENT ACTIVE PASSIVE

S + V1 (s/es) S + be(is/am/are) + V3
SIMPLE PRESENT She writes a letter A letter is written by her

S + is/am/are + Ving S + is/am/are + being + V3


PRESENT CONTINIOUS Jono is writting a letter A letter is being written by Jono
S + Have/has + been + V3
S + Have/has + V3
PRESENT PERFECT A letter has been written by
Jono has written a letter
Jono
S + have/has + been + being +V3
PRESENT PERFECT S + have/has + been + Ving
A letter has been being written
CONTINIOUS Jono has been writting a letter
by Jono

PAST

S + V2 S + was/were + V3
SIMPLE PAST
Jono wrote a letter A letter was written by Jono
S + was/were + being + V3
S + was/were + Ving
PAST CONTINIOUS A letter was being written by
Jono was writting a letter
Jono
S + had + been + V3
S + had + V3
PAST PERFECT A letter had been written by
Jono had written a letter
Jono
S + had + been + being + V3
PAST PERFECT S + had + been + Ving
A letter had been being written
CONTINIOUS Jono had been writing a letter
by Jono

FUTURE

S + will + V1 S + will + be + V3
SIMPLE FUTURE
Jono will write a letter A letter will be writen by Jono
S + will + be + being + V3
S + will + be + Ving
FUTURE CONTINIOUS A letter will be being written by
Jono will be writtiing a letter
Jono
S + will + have + been + V3
S + will + have + V3
FUTURE PERFECT A letter will have been written
Jono will have written a letter
by Jono
S + will + have + been + being +
S + will + have + been + Ving
FUTURE PERFECT V3
Jono will have been writting a
CONTINIOUS A letter will have been being
letter
Written by Jono
EXERCISE CHAPTER 3

1. Before we checked out of the hotel, the 6. Michael`s report … discussed when I called
sales manager told us that the bill … Prof . Smith this afternoon.
A. Have already been paid A. Was being
B. Has already been paid B. Been
C. Was already paid C. Being
D. Had already been paid D. Have been
(USM STAN 2013 : 134) (USM STAN 2007 : 158)

2. Many people in that hotel were frightened … 7. Henry VIII ruled that people born in
the bombing threat issued by the terrorists. February 29 … their birthday on February 28
A. Off in non – leap years.
B. By
A. Celebrates
C. At
B. Would ceebrate
D. With
(USM STAN 2010 : 136) C. Celebrated
D. Would have celebrated
3. The recent progress report … to the Branch (USM STAN 2007 : 162)
Manager.
A. Submits 8. All of my time … in the library
B. Will submit A. Has spending
C. Will be submitted B. Is spent
D. Will be submitting C. Are spent
(USM STAN 2010 : 150) D. Spending
(USM STAN 2006 : 159)
4. Sari … to school with her friends at 6.30 a.m.
Tomorrow. 9. The proposal … discussed when I called the
A. Walks office this morning
B. Is going to walk A. Been
C. Will be walking
B. Being
D. Will have walked
(USM STAN 2009 : 131)
C. have been
D. was being
(USM STAN 2006 : 169)
5. … dinner tonight, with Mr, Capello and i`d like
to invite you to come along.
10. Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) …
A. We would have
as one of the best colleges in Indonesia.
B. We`ve just A. Is regarded
C. We`re having B. Regarded
D. We have C. Regards
(USM STAN 2007 : 157) D. Regarding
(USM STAN 2005 : 166)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
CLAUSE
CHAPTER 4

CLAUSES
Adalah sekelompok kata yang telah mengandung subjek dan predikat, tetapi belum mengungkapkan
gagasan yang lengkap. Terdiri atas:

I. ADJECTIVE CLAUSE
Adalah anak kalimat yang menjelaskan noun, biasanya dihubungkan dengan relative pronoun.
Relative pronoun adalah kata ganti penghubung yang digunakan untuk membentuk adjective
clause, sebuah kalimat yang berasal dari dua buah kalimat. Relative Pronoun menggantikan satu
atau dua frase benda yang identik dan menghubungkan klausa satu dengan yang lainnya, dimana
nantinya klausa/kalimat yang satu akan menerangkan bagian kalimat lainnya.

Jenis-jenis Relative Pronoun :

Subject Object Possesive

Who/that Whom/that Whose


Person

Which/that Which/that Of which


Thing

1. Who (subject of person)


Example :
The boy is my brother. He broke this window yesterday
➢ The boy who broke this window yesterday is my brother
➢ The boy that broke this window yesterday is my brother
2. Whom (object of person)
Example :
The man looked so young. I saw him driving a bus
➢ The man whom I saw driving a bus looked so young
➢ You can invite whom ever you want
3. Whose (possesive of person and thing)
Example :
The girl looks funny. Her hat is yellow
➢ The girl whose hat is yellow looks funny
4. Which (Subject and Object of thing)
Example :
The book is expensive. I bought it in the bookstore over there
➢ The book which I bought in the bookstore over there is expensive
5. Of which (Possesive of thing)
Example :
The house is old. Its doors are broken
➢ The house, the doors of which are broken, is old
Untuk adjactive clause yang mengandung unsur kata depan, posisi kata depan biasanya
didepan relative pronoun.
Example :
➢ The men are angry. The girl is talking to them.
The men to whom the girl is taking are angry
➢ The store is big. I bought the ice cream from it.
The store from which I bought the ice cream is big
6. Quantitas + Relative Pronoun
One
Two Whom (Person)
Some
of Which (Thing)
Many
Most Whose (Possesive)
Several.
Example:
➢ The car, many of which are made in Japan, need repairing
➢ The students, some of whom study in Zahra Stan are clever
➢ The teacher, one of whose children is my friend, teaches very well

II. NOUN CLAUSE


Adalah anak kalimat yang berfungsi sebagai kata benda dengan menggunakan :
That
What
Who
Which
Where S+P
When
Why
Wheter

1. Sebagai Subjek
Terletak di awal kalimat
Example :
➢ What he has done admires everybody in his class room.
➢ Whether he could pass the test will be announced next week.
2. Sebagai Objek
Terletak setelah kata kerja
Example :
➢ Nobody knows why he was involved in the school fighting yesterday
➢ He realizes that he has lost his new red key
3. Sebagai Pelengkap (komplementer)
Terletak setelah to be atau berfungsi sebagai pelengkap keterangan
Example :
➢ That is what she want
➢ I have no idea why he leaves me alone

III. ADVERBIAL CLAUSE


Adalah anak kalimat yang berfungsi sebagai kata keterangan. Kebanyakan adverbial clause
dibentuk oleh kata penghubung.
Jenis-jenis :
1. Adverb Clause of Reason (menerangkan alasan)
• Because, as, since, for + S + P
• Because of + due to + owing to + Noun Phrase
Example:
➢ He didn’t go to library because he was ill
2. Adverb Clause of Result (Menyatakan hasil suatu pekerjaan)
• So, hence, thus, therefore, concequently
• So + adjective/adverb + that + S + P
• Such + noun + that + S + P
• S + verb + So + Many / Few + Count noun (plural)
• S + verb + So + Much /Little + Uncountable noun
Example:
➢ He didn’t study hard; therefore he didn’t pass the test
➢ She is so friendly that everyone likes her
3. Adverb Clause of Purpose (menerangkan tujuan dari suatu pekerjaan)
• So that + S + P
• In order that + S + P
• In order to + V1
Example:
➢ He plans to visit the village so that he can meet his uncle.
➢ I save money in order to buy a cyclye
4. Adverb Clause of Contrast (menunjukkan pertentangan)
• Although,eventhough,however,nevertheless,whereas,still + S + P
• On the other hand,but,yet,while + sentence
• Despite, inspite of + Nound
Example :
➢ Although it rains heavily, he keeps going out
➢ He always revises his lesson at home, yet he still fails in the test
5. Adverb Clause of Place (Menyatakan tempat)
• Where, wherever, in which + S + P
Example :
➢ This isn the town where I was born
6. Adverb Clause of Time (Menerangkan waktu)
• When, on which, after, before, while, since + sentence
Example :
➢ It is the month when He started to study at school
➢ The boy had called the girl before he came to her house
➢ When Jono was young, he used to play badminton
7. Adverb Clause of Extra Information (Menerangkan tambahan)
• In addition, beside, moreover, furthermore, In addition to
Example :
➢ The young woman is beautiful. In addition, she is rich and intelligent
EXERCISE CHAPTER 4

1. There are many good people in the world … D. Besides the hotel
you can trust to help you. (USM STAN 2011 : 145)
A. Which
B. Whose 6. … the global economy crisis, many labours
lost their job.
C. Whom
A. Because of
D. Of which
B. Because
(USM STAN 2014 : 128) C. Despite
D. In spite of
2. … the tardy response, I was not allowed to (USM STAN 2010 : 140)
enter the institution.
A. Despite 7. Coral reefs area … small fish live and take
B. In spite of helter are damaged now.
C. Because A. Which
B. Of whose
D. Because of
C. In where
(USM STAN 2014 : 129) D. In which
(USM STAN 2009 : 125)
3. … Its remote location, the western outpost
of Bethel, Alaska has its share of big-city 8. … taufik hidayat won the sudirman cup is the
problems. pride of indonesia.
A. Instead A. That
B. Although B. As
C. Thus
C. Because
D. However
D. Despite
(USM STAN 2009 : 127)
(USM STAN 2013 : 132)

9. The farmers exterminate rodents in their


4. The man decided to resign from his job … His farmland … they damage the crops.
proposal of increasing the salary was A. If
rejected. B. Though
A. Thus C. However
B. As D. As
(USM STAN 2009 : 143)
C. Hence
D. Because of
10. I was scared, … I was also curious about the
(USM STAN 2013 : 146)
old lady.
A. Yet
5. ... , the family were satisfied with the B. But
holiday. C. Instead
A. Beside the hotel D. And
B. Among the hotel (USM STAN 2006: 162)
C. Between the hotel
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
DERIVATIVES AND QUESTION TAG
CHAPTER 5

DERIVATIVES
Adalah pembentukan jenis kata baru dengan penambahan imbuhan, terdiri atas:

A. Noun Suffixes (Pembentukan kata benda dengan penambahan akhiran)


➢ Discuss (v) + ion = Discussion
➢ State (v) + ment = Statement
➢ Dark (adj) + ness = Darkness
➢ Real (adj) + ity = Reality
➢ Differ (v) + ence = Difference
➢ Child (n) + hood = Childhood
➢ Air (n) + ship = Airship
• Adjective + noun
Example: Beautiful girl
• Article + noun
Example: The airport

B. Adjective suffixes (Pembentukan kata sifat dengan penambahan akhiran)


➢ Beauty (n) + ful = Beautyful
➢ Power (n) + less = Powerless
➢ Sand (n) + y = Sandy
➢ Economy (n) + ic = Economic
➢ Danger (n) + ous = Dangerous
➢ History (n) + ical = Historical
➢ Child (n) + ish = Childish
➢ Act (v) + ive = Active
➢ Differ (v) + ent = Different
➢ Count (v) + able = Countable
• To be + adjective
Example : Smoking is dangerous
• Linking verbs + adhjective
Example : She looks beautiful

Yang termasuk Linking verb adalah SeBeLAH SoFT


Seem Become Look Appear Happened Sound Feel Taste

C. Verb Suffuxes & Prefixes (Pembentukan kata kerja dgn. penambahan awalan&akhiran)
➢ Sweet (adj) + en Sweeten
➢ Lenght (n) + en Lenghten
➢ Central (n) + ize Centralize
➢ Beauty (n) + ify Beautify
➢ En + Sure Ensure
• Verb + adverb
Example : He runs quickly
• To + V1
Example : To sweeten

QUESTION TAG
Adalah bentuk pertanyaan di akhir kalimat yang berfungsi untuk menegaskan suatu pernyataan.

Form:
• Positive sentence, negative question tag (aux/be + not + S)
• Negative sentence, positive question tag (aux/be + S)

Notes:
Subject harus berupa kata ganti (pronoun), jika terdapat kata never, hardly, barely, rarely,
scarcely maka kalimat tersebut negative.

Pola khusus:
• I am = Aren’t I
• I am not = Am I
• Let’s = Shall we
• That/this is = Isn’t it

Main clause, subordinate clause, question tag (main clause)?


Example:
➢ Chandra and Catrine will be given gift, won’t they?
➢ He said that he couldn’t accompanied me, didn’t he?
EXERCISE CHAPTER 5

1. The three major employers of career (USM STAN 2011: 157)


A. 6. Nothing went wrong when the director was
physics are academic institutions, gone, … ?
B. C. A. Did it
government laboratories , and private B. Didn’t it
D. C. Was it
Industries. D. Was’n it
(USM STAN 2014 : 154) (USM STAN 2010 : 145)

2. When entering a Japanese home or 7. Faiz almost never eat at home, … ?


restaurant, it is ... to remove shoes. A. Did he
A. Customary B. Would he
B. Customs C. Had she
C. Customer D. Didn’t she
D. Costumy (USM STAN 2005 : 172)
(USM STAN 2011 : 144)
8. He’s already read the letter, … ?
3. Although he wrote her for several times, he A. Hasn’t he
has never met his daughter, … ? B. Isn’t he
A. Did he C. Doesn’t he
B. Is he D. Hasn’t it
C. Does he (USM STAN 2003 : 162)
D. Has he
(USM STAN 2013 : 128) 9. Let’s go to the stadium, … ?
A. Will we
4. Even with the nomination out of reach, B. Don’t we
A. B. C. Are we
he appeared unwillingness to D. Shall we
C. D. (USM STAN 2002: 175)
concede.
(USM STAN 2011 : 156) 10. There are only 90 questions in this test, … ?
A. Did there
5. The late prehistoric rock-art sites of an B. Didn’t there
A. B.
C. Don’t there
Iberian Peninsula form an exceptionally
D. Aren’t there
C. D.
large group. (USM STAN 2009 CRASH PROGRAM : 126)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
PREFERENCE AND COMPARISON
CHAPTER 6

PREFERENCE
Adalah ungkapan untuk menyatakan suatu pilihan atau untuk menunjukkan bahwa seseorang lebih
menyukai sesuatu hal/barang dari pada yang lainnya.

1. Preference dengan menyebutkan pembanding


Form:
• Like + noun/Ving + better than + noun/Ving
• Prefer +noun/Ving + to + noun/Ving
• Would rather + V1 + than + V1
• Would prefer + to V1 + rather than + V1
Example:
➢ She likes dancing better than singing
➢ I prefer Fanta to Pocary Sweat
➢ He would rather walk than run
➢ He would prefer to stay at home rather than swim on the water
2. Preference tanpa menyebutkan pembanding
Form:
• Prefer + to V1
• Prefer + Ving
• Would rather + V1
• Would prefer + to V1
Example:
➢ She prefer to dance/dancing
➢ I would rather go with you
➢ He would prefer to stay at home

COMPARISON
Adalah mengindikasikan tingkat perbedaan atau persamaan dari kata sifat / keterangan, terdiri
atas:

1. Positive degree (Perbandingan setara)


Pola:
• As + adj/adv +as
• Not + so + adj/adv + as
• The same + noun + as
• As + sentence
• Like + noun
• Alike
• Different ... from ...
Noun Adjective

Weight Heavy, light

Widht Wide, narrow

Depth Deep, Shallow

Length Long, short

Size Big, small

Example:
➢ The beautiful lady is as tall as you are
➢ The beautiful lady is not so tall as you are
➢ You are the same age as I am
➢ This car and that one is alike
2. Comparative degree (Perbandingan Lebih)
Jika terdiri dari 1 suku kata
• Adj/adverb + er + than
Example:
➢ He is taller than she is
Jika terdiri lebih dari 1 suku kata
• More + adj/adverb + than
Example:
➢ The book is more thick than the dictionary
➢ Your garden is more beautiful than mine
➢ He is more handsome than you
3. Superlative degree (Perbandingan paling)
Jika terdiri dari 1 suku kata
• The + adj/adverb + est
Example:
➢ She is the smartest girl in our school
Jika terdiri dari lebih 1 suku kata
• The + most/least + adj/adverb
Example:
➢ The car is the most expensive car in the world
➢ Everest is the highest mountain in the world
POSITIVE COMPARATIVE SUPERLATIVE

GOOD/WELL BETTER THE BEST

BAD/ILL WORSE THE WORST

LITTLE LESS THE LEAST

MUCH/MANY MORE THE MOST

FAR (JARAK) FARTHER THE FARTHEST

FAR (INFORMASI) FURTHER THE FURTHEST

IRREGULER COMPARISON

1. Multiple Number comparative : half, twice, three times, etc


Form:

Multiple number + as + much/many + noun + as + noun/pronoun

Example:
➢ This swallow costs twice as much as the other one
2. Double Comparative
Form:

The comparative degree + S + Verb + the comparative degree + S + Verb

Example:
➢ The hotter it is, the more miserable I feel
➢ The more you study, the smarter you will become
3. Of the two nouns:
Form:

S + verb + the + comparative + of the two nouns

Example:
➢ Harvey is the smarter of two boys
EXERCISE CHAPTER 6

1. The cellular phone which she bought is … one 6. Our first tour detinantion in Asia is … our
in the promo. next destination.
A. Cheaper A. Farther than
B. The farther than
B. The cheapest
C. Farthest than
C. Cheapest
D. The farthest than
D. The cheaper (USM STAN 2010 : 147)
(USM STAN 2014 : 150)
7. We would rather study for the final
2. Even though the next generation phone is A. B.
thin, the program is … the last one. exam tomorrow better than go
A. As twice complicated as C.
B. Twice more complicated than shopping.
D.
C. Twice as complicated as
(USM STAN 2010 : 152)
D. More complicated than twice
(USM STAN 2013 : 131) 8. The biggest mistake people can make
with their dogs is to treat them alike
3. The graphic shows that the sales in March is A. B. C.
slightly … Than sales in February. D.
A. Low humans.
B. Lower (USM STAN 2010 : 153)
C. Lowest
9. The more I think about philosophy, …
D. The lower
A. The less I understand it
(USM STAN 2013 : 150)
B. I like it less
C. Better I like it
4. The earlier the young players get the D. It likes better
A. (USM STAN 2005 : 169)
chance to play in International events,
B.
10. The art of singing is … humanity
the best they will be in the future.
C. D.
A. As old
(USM STAN 2013 : 160) B. Old as
C. As old as
5. Of the three dresses she has just bought, D. So old
the dark blue one is ... (USM STAN 2004 : 161)
A. More expensive
B. The more expensive
C. Most expensive
D. The most expensive
(USM STAN 2011 : 149)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
PARALLELISM, ELLIPTICAL SENTENCES, AND CONCORDANCE
CHAPTER 7

PARALLELISM
Adalah sebuah kesesuaian atau kesetaraan antara unsur unsur dalam kalimat parralelism dengan
menggunakan konjungsi (and, but, or).
Example:
➢ Harry is not a lawyer but a teacher
➢ Tom is rich and clever
Parralelism dengan menggunakan konjungsi berpasangan (both ... and ..., either ... or ..., neither ...
nor ..., not only ... but also ...)
Example:
➢ I can not find the book either in your room or in your bag

ELLIPTICAL SENTENCES
Adalah Penggabungan dua kalimat setara dengan menghilangkan bagian dari predikat yang sama
untuk menghindari terjadinya pengulangan, terdiri atas:

A. Positive Eliptic : Penggabungan 2 kalimat positif setara


Form:
• Sentence, and S + be/aux + too
• Sentence, and so + be/aux + S
Example:
➢ Arya went to the movie last night
➢ Sara wen to the movie last night
Answer:
➢ Arya went to the movie last night and so did sara
➢ Arya went to the movie last night and Sara did too

B. Negative Elliptic : penggabungan 2 kalimat negative setara


Form :
• Sentence (-), and S + be/aux + not + either
• Sentence (-), and nneither + aux/be + S
Example :
➢ His sister is not nurse
➢ My sister is not nurse
Answer
➢ His sister is not nurse and my sister is not either
➢ His sister is not nurse and neither is my sister

CONCORDANCE
Adalah penyesuai subjek dan predikat dalam suatu kalimat;
• Subjek tunggal + predikat tunggal (is, was/has/V1(s/es)
• Subjek jamak + predikat jamak (are/were, have,V1)

Subjek Tunggal Predikat tunggal

1. Ungkapannya menyatakan jumlah, uang, waktu, berat, jarak, dan volume


Example:
➢ Twelve months has 365 days
➢ Five hundred miles is a long jurney to drive in one day
2. Subjek yang terbentuk dari gerund (V.ing) dianggap tunggal
Example:
➢ Swimming is my hobby
3. Judul buku, majalah, koran & film walaupun bentuknya jamak harus dianggap tunggal.
Example:
➢ The New York Times is one of the best newspaper in the USA.
4. Kata atau frasa tertentu
Each, each of, neither of, every, the number of, one of
Example:
➢ Neither of these books is interesting
➢ The number of workers increases each year
5. Nama pelajaran (Economics, mathemaatics, physics), nama penyakit (measles, mumps),
kata benda abstrak (news, ethics, politics)
Example:
➢ Mathematics is a difficult subject
Subjek Jamak Predikat Jamak

1. Kata penghubung ... and ... atau both ... and ...
Example:
➢ A Blackberry and Nokia are for sale
➢ Both Santi and Susan are my sister
2. Kata several, many, few, both bermakna jamak
Example:
➢ Only a few have passed the exam
3. Pakaian (clothes, trousers, pants), perkakas (scissors, pliers)
Example:
➢ Your sun glasses are broken

Predikat mengikuti subjek pertama


• S1 as well as S2
• S1 together with S2
• S1 along with S2
Example:
➢ The man as well as his two children is staying at hotel
Predikat mengikuti subjek kedua
• Neither + S1 + nor + S2
• Either + S1 + or + S2
Example:
➢ Neither the students and the teacher is able to solve their problem.
EXERCISE CHAPTER 7

1. Tigor likes to talk to his dogs, takes D. Its experience earned on the
A. B. occupational specialties
them for a walk twice a day, and (USM STAN 2011 : 135)
C.
feeding them expensive dog food 6. In the movie, the actor has showed a
D. A. B. C.
(USM STAN 2014 : 155) fiercely, dreamy and brave character.
D.
2. The movie The Kings’s Speech is awarded (USM STAN 2011 : 154)
Oscar for its screenplay as well as ….
A. Awarded for its cast member 7. Ira barely sleeps before midnight, and …
B. For its cast member A. Ita does not either
B. Neither does Ita
C. Cast member
C. Either does Ita
D. It is for cast member
D. Does not Ita either
(USM STAN 2013 : 144) (USM STAN 2010 : 121)

3. Neither of those people understand the 8. I am worried about the test, and …
A. B.
A. Also is he
importance and the risk of this project.
B. So is he
C. D.
(USM STAN 2013 : 156) C. He is also
D. So he does
4. People who achieve success do many (USM STAN 2003 : 167)
A. B. C.
different things before, like studying, 9. If Jack’s wife wont agree to sign the
working, and to attend classes in papers, …
D. A. Either won’t he
Universities. B. Neither he will
(USM STAN 2013 : 152) C. He won’t neither
D. Neither will he
5. The role of a geologist varies not only with (USM STAN 2002 : 165)
his area of specialization, but also ...
A. It varies with experience earned on the 10. She is not reading, …
occupational specialties A. Either am
B. With experience earned on the B. Neither am I
occupational specialties C. Neither I am
C. Varies with experience earned on the D. Either I am
occupational specialties (USM STAN 2000 : 15)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
MODALS AND PREPOSITION
CHAPTER 8

MODALS
Adalah kata kerja bantu (auxiliary verb) yang memberi tambahan arti pada kalimat

Fungsi modal Modal yang digunakan

Menyatakan kemampuan • Can/Could + V1


• To be + able + to + V1
• To be + capable + of + Ving

Menyatakan izin • Can/Could


• May/Might
• To be + allowed + to + V1
• To be + permitted + to + V1

Menyatakan kemungkinan • Can/Could


• May/Might

Menyatakan keharusan/kewajiban • Must


• Should
• Ought to
• Have to/has to/had to

Menyatakan kesimpulan Dalam bentuk present tense


• Modal present + V1/be Ving/be
complement
Dalam bentuk past tense
• Modal past + have + V3/been Ving/been
complement

Example:
➢ The line is busy. Someone must be using the phone
➢ The house is empty. They must gone out
Pengertian Modal:
• Might have = Mungkin sudah
• Ought to/should + have = Seharusnya sudah
• Must have = Pasti sudah
• Could have = Seharusnya bias
Untuk menyatakan kejadian yang dilakukan sccara rutin di masa lampau:
• Would + V1
• Be + accustomed to + Ving
• To be present + used to + Ving

PREPOSITION
Adalah kata depan yang digunakan untuk merangkai noun, pronoun, dan gerund.

1. Tempat
a. At digunakan untuk • Benda yang berada diatas dan
membicarakan menyentuh permukaan benda
• Tempat tanpa ukuran/batas lain
yang jelas Example : On the floor
Example: At the bus stop • Tempat yang berada di
• Bagian dari suatu tempat sungai, pantai, jalan, pulau
Example: At the end of the Example : On the beach
street • Ungkapan yang menunjukkan
• Tempat hiburan. Cafe, arah
restaurant, hotel Example : On the right
Example: At Cafe
• Tempat belajar dan bekerja c. In digunakan untuk
Example : At the office membicarakan
• Alamat yang diikuti nomor • Benda yang berada didalam
Example : At no 27 Kamboja benda lain
street Example : In the drawer
• Daerah yang luas seperti
b. On digunakan untuk kota, negara, dll
membicarakan Example : In the USA

2. Waktu
a. At digunakan untuk • Menyebutkan hari libur
• Menyebut jam Example : On Christmas Day
Example : At eight o’clock
• Ungkapan tertentu c. In dgunakan untuk
Example : At midnight • Menyatakan pagi, siang, dan
• Menyebutkan hari libur malam
Example : At Lebaran Example : In the morning
• Menyatakan waktu dengan
b. On digunakan untuk rentang waktu yang lama
• Menyebutkan hari Example : In 1962
Example : On Sunday • Menyatakan periode waktu
• Menyebutkan tanggal Example : In a few minutes
Example : On September 1, 2009
EXERCISE CHAPTER 8

1. The loud music from his neightbor`s house 6. Since the company doesn’t charge a late fee
distract him … completing his thesis. until after the sixteenth, you … pay until a
A. For day or two before that.
A. Shouldn’t
B. From
B. Must’n
C. Of
C. Needn’t
D. In D. Can’t
(USM STAN 2014 : 135) (USM STAN 2005: 177)

2. X: I really need a job right now. 7. The light is out in her room ; she …
Y: Well, you ... look for job vacancies in the A. Must go to bed
newspaper.
B. Must have gone to bed
A. Should
C. Must gone to bed
B. Must
C. Might D. Must be gone to bed
D. Need (USM STAN 2003: 164)
(USM STAN 2011: 148)
8. She went to the office by taxi, but she … by
3. You … unplug the toaster before you try to bus.
clean it. A. Might of gone
A. Have better B. Should gone
B. Better to
C. Could have gone
C. Had better
D. Ought have gone
D. Should be better
(USM STAN 2009 : 126) (USM STAN 2003 : 172)

4. Knowledge of knowledge assets is critical … 9. We will be leaving … just a few minutes.


rich source of information about where the A. In
strength of your company lie. B. At
A. On the proper planning for a knowledge C. On
management system and is the D. Of
B. To be proper planning for a knowledge
(USM STAN 2000: 16)
management system and is a
C. For the properly plan of a knowledge
management system and also a 10. Blue jeans are worn by people of all
D. Of the proper plans to the knowledge economic levels, … millionaires to those living
management system as much as a on welfare.
(USM STAN 2007 : 149) A. Not only
B. Both
C. Including
5. He went by bus, but he … by car.
D. From
A. Might of gone
(USM STAN 2000: 19)
B. Should gone
C. Could have gone
D. Ought have gone
(USM STAN 2005: 167)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
INFINITIVE AND GERUND
CHAPTER 9

INFINITIVE
Adalah kata kerja yang menggunakan “to” maupun yang tidak menggunakan “to”.
Dibagi atas 2 jenis:
• Infinitive with “to”
• Infinitive without “to” (Bare Infinitive)

1. Bare Infinitive (V1)


a. Setelah modal
Example: She will call you
b. Setelah kata kerja fase tertentu
▪ Let/make/help + O + V1
▪ Would rather/had better + V1
Example: his father made him go
c. Setelah kata kerja yang berhubungan dengan indra
(Watch, listen, observe, notice + O + V1)
See V1 Kegiatan sengaja dilakukan
Hear +O+
Smell Ving Kegiatan tidak sengaja dilakukan

2. To infinitive digunakan untuk


a. menyatakan tujuan He studies hard to become clever
b. Setelah kata sifat She is happy to receive the gift
c. Setelah kata tanya He tells me what to do

Setelah beberapa kata kerja berikut, harus ditambahkan to V1

Allow Stive Exped Urge Deside


Ask Plan Inten Instruct Forget
Invite Advise Repair Claim Need
Request Tell Tend Fail Reviews
Agree Order Over Learn Wish
Desire Convince Seem Retend Demand
Hope Atend Persuade Want Hesitate
GERUND
Adalah kata kerja yang berubah fungsi menjadi kata benda dengan cara penambahan -ing setelah
kata kerja. Dengan kata lain, gerund adalah kata kerja Ving yang berfungsi sebagai kata benda.

Gerund digunakan sebagai


1.Subjek
Example: Collecting stamps is my hobby
2. Objek
Setelah kata kerja berikut:

Avoid Succed in Confess to Risk


Deny Afraid of Pospone Look forward to
Enjoy Appreciate Resent Be accustomed to
Keep Finish Better of Resent for
Admit Consider Think about Object to
Mind Delay Can’t help Be used to
Miss Recall Avoid Be interest in
Report Practice Enjoy Resume
Suggest Give up Count on Depand on
Put of Rely on Resist Keep on
Think of Capable of Worry about Quit

Setelah preposisi:
on, in, off, of, at, from, for, after, before, about, by, with, without, between, among,
etc menggunakan Ving.
Example:
➢ He must be responsible for letting the old man go alone

Setelah possessive:
my, your, his, her, its, our, their
Example:
➢ I wait for your attending my party

Setelah kata kerja berikut, dapat diikuti oleh keduanya yaitu Ving dan to V1

Start Want
Like Begin
Prefer Continue
Remember Forget
Love Stop
Can’t stand Need
EXERCISE CHAPTER 9

1. If people have to pay cash to buy an 6. The hotel manager insisted that the car park
expensive condominium, nobody can afford … … Locked at night.
it A. Is
A. Buy B. Be
B. Buying C. Should
C. To buy D. Might
D. For buying (USM STAN 2013: 143)
(USM STAN 2014: 121)
7. … a pleasant news about her father’s arrival
2. My teacher made me … the history project in in Indonesia, Rose rushed to the airport to
a week pick him up.
A. To do A. Having
B. Do B. As she has
C. Done C. Having been
D. Doing D. Had
(USM STAN 2014: 131) (USM STAN 2013: 145)

3. They had better … to the airport by five or 8. The government considered … a new bridge
else they may miss the flight. to link between the two islands.
A. To get A. Constructs
B. Get B. To construct
C. Getting C. Constructing
D. Got D. Construction
(USM STAN 2014: 133) (USM STAN 2013: 148)

4. In the film world, professionals are


9. His father is an experienced investor who is
accustomed to … a negative into a computer accustomed to ... with residential properties.
at the highest resulotions possible. A. Deal
A. Scan B. Dealing
B. Be scanning C. Be dealing
C. Scanning D. Be dealt
(USM STAN 2011 : 132)
D. Be scanned
(USM STAN 2014: 147)
10. Not all people can afford ... in a big city like
New York.
5. We had better … the manual to get more
A. Live
explanation about this product. B. To live
A. Read C. Living
B. Reading D. For living
C. To read (USM STAN 2011 : 143)
D. To reading
(USM STAN 2013: 121)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
PARTICIPLE AND APPOSITIVE
CHAPTER 10

PARTICIPLE
Adalah kata penjelas yang terdiri dari participle aktif (Verb+ing) dan pasif (V3)
Participle terbagi atas
1. Present Participle
a. Bentuk waktu sedang (continious)
Example: They are taking the man at the hospital
b. Setelah kata kerja yang berhubungan dengan indra (bermakna tidak sengaja dilakukan)
See, hear, smell + O + Ving
Example:
➢ They heard someone screaming from the bush
c. Untuk menggabungkan 2 kejadian yang dilakukan oleh orang yang sama
Pola: Ving + O/C, sentence (simple present/past)
Meaning: Because, since, as, for = Karena , When, While = Ketika
Example:
➢ Coming late to the meeting, he was not allowed to come into the room
Meaning: Because she was coming late to the meeting
d. Setelah kata kerja tertentu
Find
Catch
Leave O + V ing
Send
Keep
Example:
➢ the baby sitter left the baby crying

2. Past Participle
Digunakan untuk menggabungkan 2 kejadian (salah satunya berbentuk pasif) yang dilakukan
oleh orang yang sama
Form:
V3 + O/C, sentence (simple + O/C, sentence (simple present/past)

Meaning: Because/as/since/for = karena


Example:
➢ Located in the center of the town, the market become a busy
Meaning: Because the market was located in the centre of the town

3. Perfect Participle
Digunakan untuk menggabungkan 2 kejadian yang dilakukan oleh orang yang sama
Active form:
Having + V3 + O/C, sentence (simple past)
Meaning :
After + S + had + V3
Example : havng collected many stamps, he sold it
Meaning : After he had collected many stamps
Passive form:

Having + been + V3 + sentence (simple


present/past)
Meaning :
After S + had + been + V3
Example : Having been treated badly, the boy cried
Meaning : After the boy had been treated badly

APPOSITIVE
Adalah Keterangan tambahan yang menejelaskan kata benda didepannya.
Example :
➢ Janie lives in Jakarta, the most crowded city in Indonesia
➢ Mr. Johnson, our headmasster, is looking for you

Yang perlu dipahami dalam appositives ini adalah bahwa appositives tidak bisa diawali oleh :

1. Subject
The man, he always comes here on Sunday, lives with his only daughter (SALAH)
The man, who always comes here on Sunday,lives with his only daughter (BENAR)

2. Predicate (Auxiliary, Verb 1 and Verb 2)


The manager, leads the company wisely, always smiles at other people (SALAH)
The manager, leading the company wisely, always smiles at other people (BENAR)

3. Kata “THAT”
The language, that is spoken in the village, is Javanese (SALAH)
The language, which is spoken in the village, is Javanese (BENAR)

4. Possessive adjective bila diikuti oleh Predicate


The woman, her car is parked in front of the post office, works in the big company (SALAH)
The woman, Whose car is parked in front of the post office, works in the big company
(BENAR)
EXERCISE CHAPTER 10

1. Nias , … covering an area of 5.121,3 km2 5. The latest satellite … the image of the
, is the largest of the islands off outer planets is administered by NASA.
sumatera. A. That relayed
A. An island B. Which relaying
B. That an island C. Relays
C. Is an island D. Relaying
D. Is that an island (USM STAN 2013 : 127)
(USM STAN 2014 : 124)
6. ... with the consequence of his attitude,
Michel signed his resign letter.
2. Several people have been arrested by
A. Embarrassed
the local police for … smuggling three B. Embarrassing
tons of fuel. C. Embarrass
A. Allege D. Embarrasses
B. Allegedly (USM STAN 2011 : 122)
C. Alleged
D. Alleging 7. Mary, ... to win the prize, tripped when
she ran upstairs
(USM STAN 2014 : 130)
A. Having thrilled
B. Thrilling
3. My colleagues were going to watch …. But C. Thrilled
the review said that it was a flop. D. Thrill
A. The frightened movie (USM STAN 2011 : 124)
B. The move frightened
C. The movie frightening 8. Caecilians, ... , are the only amphibians
D. The frightening movie that are blind.
A. Live underground
(USM STAN 2014 : 139)
B. Live underground
C. Which live underground
4. In 2050, airplanes may experiences
D. Live which underground
more frequent turbulence over the (USM STAN 2011 : 127)
North Atlantic Ocean, … as a result of
global warming. 9. We made the pie with ... Cherries.
A. Since it is the world’s busiest A. Pit
corridors B. Pitted
B. Which the world’s busiest flight C. Pitting
D. Pitting of
corridors
(USM STAN 2011 : 138)
C. One of the world’s busiest flight
corridors
10. Mars, … , has two satellites.
D. It is the world’s busiest flight A. Which the fourth planet from the
corridors sun
(USM STAN 2013 : 124) B. It is the fourth planet from the sun
C. The fourth planet from the sun
D. Is the fourth planet from the sun
(USM STAN 2010 : 128)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
CONDITIONAL SENTENCE AND SUBJUNTIVE
CHAPTER 11

CONDITIONAL SENTENCE
Adalah kalimat pengandaian akan suatu hal yang diinginkan terjadi, akan tetapi kenyataan belum
atau tidak terjadi sesuai keinginan, tergantung dari keberadaan syarat, yang diwujudkan dalam
bentuk klausa if (jika/apabila).

Kalimat pengandaian tersebut terdiri atas;


• If clause : anak kalimat di ikuti kata “if”
• Main clause : induk kalimat

Tiga jenis Conditional Sentence


1. Future Conditional Type 1 (bentuk pengandaian masa yang akan datang)
Form:
• S + will/can/may + V1 if + S + V1 (s/es)
Jika kalimat if (+) maka faktanya (+) dalam tenses present
Example:
➢ He will pass the test if he studied hard
Meaning: He studies hard so he can pass the test

2. Present Conditional Type 2 (bentuk pengandaian masa sekarang)


Form:
• S + would/could/might + V1 + if + S + V2 (were)
• Were + S, S + would/could/might + V1
Jika kalimat (+) maka faktanya (-) dalam tenses present, dsb
Example:
➢ If the price of gold were lower, I would buy it
➢ Were the price of gold lower, I would buy it
Meaning: The price of gold is not lower so I don’t buy it

3. Past Conditional Type 3 (bentuk pengandaian di masa lampau)


Form:
• S + would/could/might + have(been) + V3 + if + S + had + V3/been
• Had + S + V3/been, S + would/could/might + have(been) + V3
Jika kalimat (+) maka faktanya (-) dalam tenses past, dsb
Example:
➢ He might have won the contest if he had been more confident
➢ Had he been more confident, he might have won the contest
Meaning: I was not more confident so I didn’t wont the contest
SUBJUNTIVE
Adalah bentuk kalimat yang berfungsi untuk menyatakan pengharapan pada masa yang akan datang
atau pengharapan yang tidak terwujud pada masa lampau dan masa sekarang.
Tiga jenis subjunctive;
1. Future Subjuntive (pengharapan pada masa yang akan datang)
Adverb of time: tonight, tomorrow, nexy (...), soon, etc
Form:
Wish
As if
As though S + would + V1
Would rather
If only
Example:
➢ If only she would come with me

2. Present Subjuntive (pengharapan yang tidak terwujud pada masa sekarang)


Adverb of time: now, right now, at this time, At this moment
Form:
Wish V2
As if
As though +
Would rather
If only were
Example:
➢ Anto acts as if he were the manager

3. Past Subjuntive (pengharapan yang tidak terwujud pada masa lampau)


Adverb of time: yesterday, last nght
Form:
Wished
As if
As though S + had (been) + V1
Would rather
If only
Example:
➢ My mother wished she had ironed the clothes last night
Ada juga subjuntive dalam bentuk khusus
Jika terdapat kata:

Advise Decree More Propose Require Urge


Ask Demand Order Recommend Stipulate
Command Insist Prefer Request Suggest

Form: S + Verb (any tenses) + that + S + Infinitive


Example:
➢ We urge that he leave now
EXERCISE CHAPTER 11

1. Yesterday, Amir screamed ran as if he … a 6. Since the burglar managed to break into her
ghost. house, Martha wishes that she … The alarm
A. Saw system earlier.
B. Had seen A. Must have installed
C. Has seen B. Had installed
D. Was seeing C. Should install
(USM STAN 2014 : 144) D. Was installing
(USM STAN 2013 : 136)
2. If you drop the egg from the third floor , it
… to pieces.
7. lf you put a wet towel directly under the
A. Shatter sun, it ... momentarily.
B. Will shatter A. Will dry
C. Shattered B. Will dries
D. Would shatter C. Dry
(USM STAN 2014 : 138) D. Dried
(USM STAN 2011 : 130)

3. … the announcement , he would have


8. That machine ... if you fixed it immediately.
participated in the Balinese painting
A. Would work
workshop.
B. Would be worked
A. If he knew C. Would have worked
B. He had known D. Would have been worked
C. Had he known (USM STAN 2011 : 136)
D. If he has known
(USM STAN 2014 : 146) 9. You … the job if you were not late to the
interview.
A. Would get
4. If the team … a better striker, they would
B. Would be gotten
have won the game.
C. Would have gotten
A. Has D. Would have been gotten
B. Had (USM STAN 2010 : 138)
C. Had had
D. Has had 10. I’d rather you … anything about it for the
(USM STAN 2013 : 149) time being.
5. The man donated a large amount of money as A. Do
though he … a millionaire. B. Didn’t do
A. Were C. Don’t
B. Had been D. Didn’t
C. Was (USM STAN 2003 : 163)
D. Has been
(USM STAN 2013 : 126)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
INVERSION, REDUDANCY AND CAUSATIVE
CHAPTER 12

INVERSION
Adalah kalimat yang predikatnya mendahului subjek. Predikat bisa berbentuk kata bantu (modal)
atau kata kerja biasa.
Ada aturan dan pola yang harus diperhatikan dalam materi ini.
1. Pertanyaan
Inversi berlaku untuk bentuk pertanyaan langsung. Predikat kasus ini adalah kata bantu.
Example:
➢ will you invite the girl to your wedding party?
2. Setelah ungkapan negative yang terletak di depan kalimat seperti never, hardly,
scarcely,nor, seldom, dll.
Example:
➢ never before has the man attended the meeting.
3. Setelah neither, nor, dan so.
Example:
➢ we don’t like play basket ball. Nor do they.
4. Setelah kata keterangan tempat. Predikat tidak harus kata bantu. Bila tidak ada, kata kerja
biasa diletakkan depan subjek.
Example:
➢ In his room lies the lazy boy (tidak ada tanda koma antara ket. tempat dan subjek)
5. Setelah ungkapan yang diawali dengan only.
Example: only with perspiration and patience will you achieve your ambition.

REDUDANCY
Adalah pengurangan dari beberapa kata dalam kalimat yang artinya sama.

Advance forward Join together The place where


Proceed forward Reapet again
Return back New innvation
Revert back Matinee performance
Sufficient enough Same identical
Compete together Two wins
Reason ... because The time when

Example:
The army advanced forward after the big battle. (Maju sudah pasti ke depan, jadi pilih salahsatu)
➢ The army advanced after the big battle
➢ The army moved forward after the big battle
CAUSATIVE
Adalah kalimat yang digunakan seseorang sehingga menyebabkan orang lain untuk mengerjakan
sesuatu atau menyebabkan sesuatu agar dikerjakan oranglain bagi orang tersebut.
Terdapat 2 jenis causative:
1. Active Causative
Subjek menyebabkan objek melakukan kegiatan.

Causative Infinitive To infinitive

Have 

Make 

Let 

Help 

Get 

Example:
➢ Ana had Anto wash his car. (Ana menyuruh Andi mencuci mobilnya)
➢ My mother got me to sweep the floor. (Ibu saya menyuruh saya menyapu lantai)

2. Passive Causative
Pola ini digunakan apabila objeknya adalah benda/sesuatu untuk dikerjakan.
Formula:
• S + have/get/make/help/let + complement + V3

Example:
➢ Ane had her paper typed by a friend
EXERCISE CHAPTER 12

1. The professor got the students … notes the 6. Former military ruler Pervez Musharraf has
materials that she taught. pledged to return back to Pakistan
A. To take A. B.
despite threats to his life from the
B. Take
C. D.
C. Taking
Taliban.
D. Taken (USM STAN 2011 : 151)
(USM STAN 2013 : 130)
7. Not only … the best student in his school,
2. No sooner … with my computer, than the but he also receives a scholarship.
electricity went out. A. Markus become
A. I had worked B. Did Markus become
B. I worked C. Does Markus become
D. Markus becoming
C. Had I worked
(USM STAN 2009 : 144)
D. Did I work
(USM STAN 2013 : 140) 8. The customer had the shoes … before six
o‟clock in the evening.
3. Many kids refuse to eat healthy food A. Deliver
because their parents always let them ... B. Deliver
whatever they like. C. Delivered
A. Eat D. Delivering
B. To eat (USM STAN 2001 : 52)
C. Eating
D. Ate 9. Only after food has been dried and canned …
(USM STAN 2011 : 125) A. That it should be stored for later
consumption
4. Hardly ever ... the same word twice alike. B. Should be stored for later consumption
A. The little boy spelled C. Should it be stored for later
B. Did spell the little boy consumption
C. Did the little boy spell D. It should be stored for later
D. Spelled the iittie boy consumption
(USM STAN 2011 : 139) (USM STAN 2001 : 56)

5. It was very kind of my friend to help me ... 10. ... Are the fresh and vegetables healthy for
cash money. you, but they taste delicious too.
A. To count A. Much more
B. Counted B. Not just
C. Counts C. Not only
D. Count D. Of course
(USM STAN 2011 : 146) (USM STAN 2000 : 17)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
MATERI CAPITA SELECTA
CHAPTER 13

MATERI CAPITA SELECTA


Adalah sebuah kata/lebih yang dapat menerangkan objek/subjek pada suatu kalimat.
Terdiri atas 3 jenis:

1. Noun Phrase
Adalah kelompok kata yang diakhiri dengan sebuah kata benda, terdiri atas;
A. Count and Non count nouns
Dikatakan count (dapat dibandingkan) jika dapat dikatakan 1 benda, 2benda, dst
Example:
➢ Buku dapat dikatakan satu buku, dua buku, dst
➢ Kopi tidak dapat dikatakan satu kopi, dua kopi, melainkan satu cangkir kopi
➢ Uang tidak dapat dikatakan satu uang, dua uang, melainkan jumlahnya

With count nouns With non - count nouns

a(n), the, some, any The, some, any


This, that, those, these This, that
None, one, two, three None
Many Much
A lot of A lot of

large
A great number of A large amount of

A few A (little)
Fewer ... than Less ... than
More ... than More ... than

Jika menyatakan benda dalam jumlah banyak:


Noun + s/es
Example: Books, boxes, etc
Irreguler noun:
• Person - poeple • Mouse - mice
• Foot - feet • Tooth - teeth
• Woman - women • Man - men
• Child - children

B. A, And, dan The


Adalah artikel yang biasa digunakan sebagai keterangan pada kata setelahnya.
A digunakan untuk menyatakan jumlah satu pada benda yang dapat dihitung yang belum
spesifik/tertentu/diketahui.
An digunakan untuk menyatakan jumlah satu benda pada yang dapat di hitung yang diawali
dengan bunyi vokal bukan huruf vokal. Benda tersebut belum spesifik/tertuntu/diketahui.
Example:
A house A heavy An heir
A university A universal An umbrella
A european A eucalyptus An herbal
A uniform A half An unnatural
A eulogy A union An horror
A home An hour An understanding
A euphemism An uncle An honest
The digunakan untuk benda yang sudah spesifik/tertentu/pasti karena sudah disebutkan
diawal.

C. Other
Adalah yang lain namun memiliki pengaturan pemakaian sesuai dengan kalimatnya.

With count nouns With count nouns


An + other + singular noun (one more)
Another pencil = one more pencil
The other + singular noun (last of set)
The other pencil = the last pencil present
Other + plural noun (more of the set) Other + non- count nouns (more of the set)
Other pencil = some more pencils Other water = some more water
The other + plural noun (the rest of the set) The other + non- count noun (all the rest)
The oder pencils = all remaining pencils The other watern = the remaining water

D. Another and other


Another digunakan untuk benda yang tidak spesifikasi/tertentu sedangkan the other
dan the others untuk benda yang sudah tertentu.
Example 1:
➢ I don’t want this book. Give me another
➢ I don’t want this book. Give me anotherbook
➢ I don’t want this book. Give me another one
Another = Satu buku yang lain tetapi tidak pasti, tidak spesifik buku mana
Example 2:
➢ These are two books. One is red and the other is blue
➢ These are two books. One is red and the other book is blue
➢ These are two books. One is red and the other one is blue
The other = buku yang lain tapi bukunya sudah pasti/tertentu
Example 3:
➢ This book is interesting. Others are interesting too
➢ This book is interesting. Other books are interesting too
➢ This book is interesting. Other ones are interesting too
Others = buku buku lain tetapi tidak pasti, tidak spesifik buku yang sama
Example 4:
➢ These are three books. One book is interesting ang the other are boring.
➢ These are three books. One book is interesting ang the other books are boring
➢ These are three books. One book is interesting ang the other ones ere boring
The other = buku buku yang lain tetapi bukunya sudah pasti/spesifik

2. Adjective + Noun
Berfungsi untuk menerangkan kata benda dan harus selalu dalam bentuk singular
Example:
➢ Beautiful girl
➢ Shoe shop artinya toko sepatu, shoe dalam bentuk singular

3. Cause and effect


• So + adjective/adverb + that +sentence
• So + noun +that +sentence
Example:
➢ The soprano sing so well that she received a standing ovation
➢ The smith had so many children that they performed their own baseball team
Pola lain:
• Such + a + adjective +singular count noun + that + sentence
• Such + adjective +plural noun/non count + that + sentence
Example:
➢ It was such a hot day that we decided to stay indoors
➢ Perry had bad luck that she’s decided not to glamble
Pola lain:
• So + adjective + a + singular noun count + that + sentence
Example:
➢ It was so hot a day that we decided to stay indoors
EXERCISE CHAPTER 13

1. One of my sisters lives in Jakarta and … lives 6. It is … cold to go swimming.


in Canberra continuing her study. A. So
A. The other B. Too
C. Very
B. Another
D. Such
C. Other
(SOAL PREDIKSI 2)
D. The others
(USM STAN 2013 : 139)
7. The English tutor is our company is always
2. Crocodile has … a strong jaw that it can crush
given … honorarium every month.
and rip its prey easily. A. A
A. Very B. An
B. Such C. The
C. So D. Its
(SOAL PREDIKSI 3)
D. As
(USM STAN 2013 : 142)’
8. Polar beer’s … are covered with hair on
their soles to help them walk on ice and
3. Many pencils are graded on a European snow.
A. B. C. A. Feet
system using a continuum from “H” to B. Foot
D. C. Feets
“B”. D. Foots
(USM STAN 2013 : 159) (SOAL PREDIKSI 4)

4. Calcium is known as an nutrient that 9. It was … that we want out.


A. B. C. A. Such hot today
will decrease hypertension and colonic B. Such hot a day
D. C. So hot day
cancer. D. So hot a day
(USM STAN 2011 : 153) (SOAL PREDIKSI 5)

5. She has … many books that she needs more 10. Thomas Alfa Edison invented …
room to keep them. A. An electric light
A. Such a B. Electric light
B. Such C. Electric lights
C. So a D. The electric lights
D. So (SOAL PREDIKSI 6)
(SOAL PREDIKSI 1)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
REPORTED SPEECH
CHAPTER 14

REPORTED SPEECH
Adalah bentuk pengulangan kembali ucapan seseorang kepada orang lain.
Dalam pengulangan atau penyampaian kembali ucapan tersebut terjadi beberapa perubahan, yaitu:

A. Perubahan Bentuk Waktu (Tenses)


Jika ‘reporting verb’ (kata kerja pelapor) berbentuk simple past (said, told, dll)

Direct Speech (ucapan langsung) Indirect Speech (ucapan tak langsung)

1. Simple present (VI) 1. Simple past (VII)


2. Present Continuous (is, am, are + ving) 2. Past Continuous (was, were + ving)
3. Present Perfect (have/has + VIII) 3. Past Perfect (had + VIII)
4. Present Perfect Continuous (have/has
4. Past Perfect Continuous (had + been + Ving)
+ been + Ving)
5. Present Future (will + V1) 5. Past future (would + V1)
6. Simple Past (VII) 6. Past Perfect (had + VIII)
7. Etc 7. Etc

B. Perubahan Keterangan Waktu (Adverb of Time)

Direct Speech Indirect Speech


1. Today 1. That day
2. Tonight 2. That night
3. Yesterday 3. The day before/the previous day
4. Two days ago 4. Two days before
5. Last week 5. A week before
6. Tomorrow 6. The next day/the following day
7. Next 7. The
8. Etc 8. Etc

Jenis-Jenis Reported Speech:

1. Affirmative / Statement (pernyataan)


Pola:
S + Reporting Verb + that + Reported Words
Penanda: Said, stated, claimed, noted, etc.
Example:
➢ He has visited hard yesterday (Direct Speech)
He said that he had studied hard the previous day (Indirect Speech)
➢ I do my homework my self (Direct Speech)
She said that she did her homework herself (Indirect Speech)
➢ Mira : I don’t like watching movie (Direct Speech)
Mira stated that she didn’t like watching movie (Indirect Speech)

2. Interrogative (Pertanyaan)
Pola I (Using auxiliary Verbs)
S + reporting verb + whether/if + reported words
Penanda : Asked, wondered, wanted to know.
Example:
➢ Budi : is it your wallet? (Direct Speech)
Budi asked me whether it was my wallet. (Indirect Speech)
➢ Rima : Did you go there ? (Direct Speech)
Rima wondered wether I had gone there (Indirect Speech)
Pola II (Using Question Words)
S + reporting verbs + question words + reported words
Penanda : Asked, wondered, wanted to know
Example:
➢ Rahmi : Why do you look so sad? (Direct Speech)
Rahmi wanted to know why I looked so sad (Indirect Speech)

3. Imperative (Perintah)
Pola I (Positive Imperative)
S + Reporting Verbs + O + to V1
Penanda : Asked, told, ordered, commanded
Example:
➢ Father : Repair the broken radio as soon as possible (Direct Speech)
Father asked me to repair the broken radio as soon as possible. (Indirect Speech)
➢ Mira : Wash your shoes by yourself Ami! (Direct Speech )
Mira ordered Ami to wash her shoes by herself (Indirect Speech)
Pola II (Negative Imperative)
S + reporting verbs + O +not + to + V1 + O/C
Penanda : Asked, told, ordered, commanded, warned
Example:
➢ Mother : Don’t put your books here Rudi ! (Direct Speech)
Mother warned Rudi not to put his book there (Indirect Speech)
➢ Mila : Don’t stay up late, Rick! (Direct Speech)
Mila asked Rick not to stay up late (Indirect Speech)
EXERCISE CHAPTER 14

1. John asked “Billy, where did you go last 6. “ Please don’t take my money “
night?” John asked Billy … The lady begged the robber …
A. Where he had gone last night A. Not taking her money
B. Not to take my money
B. Where he went the night before
C. He didn’t take her money
C. Where he went last night
D. Not to take her money
D. Where he had gone the night before (SOAL PREDIKSI 3)
(USM STAN 2013 : 138)
7. Doctor : Open your mouth !
2. Kiranti said to tono, “did you finish your Father : What did the doctor tell you ?
homework?” Kiranti asked tono … Son : the doctor told me …
A. Whether he finished his homework A. That I opened this mouth
B. Whether he has finished his homework B. Whether I open my mouth
C. If he finished his homework C. To open my mouth
D. If he had finished his homework D. Open my mouth
(USM STAN 2009 : 138) (SOAL PREDIKSI 4)

3. Dedi : “ Arya, how do you inspect in our 8. Dio said to me, “ what can I do for you?”
new criminals? ” A. Dio asked me to you can I do for you
Arya : “ I had the special agent … “ B. Dio asked me If what I could that for
A. Investigate you
B. Investigated C. Dio said to me can I do for you
C. To investigate D. Dio said for you
D. Investigates (SOAL PREDIKSI 5)
(USM STAN CRASH PROGRAM 2009 :
123) 9. Heni asked me if I had come the the party
the day before.
4. Vera : “I’ve bought the book, Reza“ In other words: Heni asked, “ … ?”
Vera said to Reza that … bought the book. A. Did you come to the party the day
A. I have before
B. He has B. Did you come to the party yesterday
C. He had C. Do you come to the party yesterday
D. He’d have D. Do you come to the party the day before
(SOAL PREDIKSI 1) (SOAL PREDIKSI 6)

5. He asked me whether he … my car to go the 10. They asked him, “ will you help us? “
museum. The direct form is …
A. Can borrow A. They asked him if he would help them
B. Might borrow B. They asked him if he would help us
C. Ought borrow C. They asked him will he help them
D. May borrow D. They asked him will he help us
(SOAL PREDIKSI 2) (SOAL PREDIKSI 7)
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
READING COMPREHENSION
CHAPTER 15

READING COMPREHENSION
Adalah jenis soal dimana kita menjawab pertanyaan yang jawabannya berasal dari bacaan text.
Ada 4 jenis konteks yang biasa terdapat dalam soal:

1. Menentukan Topik
Topik biasa dikenal sebagai ide umum. Untuk menentukan ide umum, baca
judulnya (jika ada), baca kalimat pertama dari setiap paragraf, dan kalimat
terakhir dari bacaan tersebut.

2. Menentukan Pikiran Utama / Ide Pokok


Pertanyaan-pertanyaan pikiran utama dapat dilakukan dengan berbagai cara. Contohnya:
pertanyaan berikut ini membutuhkan informasi yang sama:
a. Apa pikiran utama bacaan ini?
b. Apa hal yang dibicarakan dalam bacaan ini?
c. Apa topik bacaan ini?
d. Apa judul yang baik untuk bacaan ini?
Pikiran utama biasanya terdapat pada awal bacaan, oleh karena itu garis bawahilah dua
kalimat pertama pada bacaan itu.

3. Menggunakan Konteks Kalimat untuk Mengetahui Arti Kosa-Kata (Vocabulary)


Sebelum menggunakan suatu konteks, kita harus memahami apa yang dimaksud dengan
konteks tersebut. Dalam bahasa inggris, konteks adalah gabungan dari sebuah kosa-kata
dan grammar yang mengelilingi sebuah kata. Dengan konteks, kita akan terbantu dalam
membuat prediksi umum tentang arti.

4. Membuat Kesimpulan yang Logis


Terkadang, dalam membaca suatu bacaan kita akan menemukan pernyataan langsung dari
suatu fakta. Hal ini disebut dengan alasan/bukti. Tetapi pada kesempatan lain, kita tidak
akan menemukan pernyataan langsung. Kemudian kita akan butuh untuk menggunakan bukti
yang kita miliki untuk membuat kesimpulan yang logis.

TIPS DAN TRIK MENYELESAIKAN SOAL READING COMPREHENSION;


• Baca dulu soalnya baru cocokkan pilihan jawaban sesuai text
• Jangan membaca teksnya dahulu karena akan membuang waktu
• Bagi yang kosa kata vocabulary kurang atau tidak dapat sceaming (membaca cepat) maka
saol reading comprehension dijawab terakhir setelah soal soal lain dikerjakan
EXERCISE CHAPTER 15

Reading 1 for question 1 - 6


Many historical linguists are able to trace modern complex languages back to earlier languages, but
in order to answer the question of how omplex langueges are actually formed, the researcher needs to
observe how langueges are started from scratch. To find out how grammer is created, someone needs to be
present at time of a language`s creation, documenting its emergence. However , this is possible.
Some of the most recent langueges evolved due to the Atlantic slave trade. At the time, slaves from
a number of different ethnicities were forced to work together under colonizer`s rule. Since they had no
opportunity to learn each other`s langueges , they developed a make – shift language called a pidgin. Pidgins
are strings of words copied from the language of the landowner . They have little in the way of grammer,
and in many cases it is difficult for a listener to deduce when an event happened. And who did what to whom.
Speeakers need to use circumlocution in order to make their meaning understood. Interestingly, however, all
it takes for a pidgin to become a complex language is for a group of children to be ecposed to it when they
learn their mother tongue. Slave children did not simply copy the strings of words uttered by their elders,
they adapted their word to create a new , expressive language . Complex grammar systems which emerge
from pidgins are termed creoles, and they are invented by children.
Some ilnguists believe that many most established languages were creoles at first. The English past
tense – ed ending may have evolved from the ver ‘do’ it ended mayonce have been ‘it’ end did, thus , it would
appear that even the most widespread languages were partly created by children. Children appear to have
innate grammatical mecahanism in thei brains, which emerges when they are first trying to make sense of
the owrd near them. Their – minds can serve to create logical , complex structures , even when there iis no
grammer present for the to copy.

1. The word deduce in line 9 is closes in meaning 4. Paragraph 2 in the passage discusses about
to … …
A. Think A. A more simple language used by Atlantic
B. React slave
C. Conclude B. History of slave children in learning
D. Reply language
2. In order to study the grammar creation of a C. Explanation of complex language
language, the linguists have to … formation
A. Interview the language maker D. Differences between pidgin and creole
B. Document the complex from the 5. The word which line 14 refers to …
language A. Words
C. Record the creation of the language. B. Systems
D. Study the language from the native C. Pidgins
speaker D. Language
3. How do the slave children improve a pidgin in 6. It is tated in the passage that creole is …
order to become a complex language? A. A native language created by Atlantic
A. They imitate the pidgin then develop a slaves
completely new language B. A series of word copied from the
B. They adapt the word to create an language of the landowner
expressive and new language. C. A complex grammer system that come
C. They study the existing grammar of the from pidgins
pidgin then correct it D. A language to communicate among
D. Theey communicate with their parents slaves of different ethnicities
intensively to improve the pidgin (USM STAN 2014 : 161-166)
Reading 2 for questions 7 - 13
Supergiants can have masses from 10 to 70 solar masses and brightness from 30,000 up to hundreds
of thousands times the solar luminosity. They vary greatly in radius, usually from 30 to 500, or even in excess
of 1,000 solar radii. The Stefan-Boltzmann law dictates that the relatively cool surfaces of red supergiants
radiate much less energy per unit area than those of blue supergiants; thus, for a given luminosity red
supergiants are larger than their blue counterparts.
The most massive superstars in the Galaxy have surface temperatures of between 20,000 -
50,000°C and appear blue in colour. They are designated 'blue supergiants’ due to their appearance and the
enormous amounts of energy that they can radiate. The best known example is Rigel, the brightest star in
the constellation of Orion. It has a mass of around 20 times that of the Sun and gives out more light than
60,000 suns added together.
Whereas, red supergiants are supergiant stars which are the largest stars in the universe in terms
of physical size. These stars have very cool surface temperatures (3,227- 4,227 degree Celcius), and
enormous radii. The four largest known red supergiants in the Galaxy are l\/lu Cephei, KW Sagitarii, V354
Cephei, and KY Cygni, which all have radii about 1500 times that of the sun (about 7 times as far as the.
Earth is from the sun). The radius of most red giants is between 200 and 800 times that of the sun, which
is still enough to reach from the sun to Earth and beyond.

7. The word designated in line 7 has the same 10. The word ‘luminosity’ in line 5 is closest in
meaning with ... meaning to ...
A. Termed A. Brightness
B. Explained B. Heat
C. Energized C. Energy
D. Lightened D. Strength
8. According to the passage, what is correct 11. Which of the following is NOT regarded as
about red supergiants? red supergiants? ,
A. There are only four red supergiants in A. KY Cygni
the universe. B. V354 Orion
B. Their surfaces temperatures are C. Mu Cephei
between D. light 20,000 - 50,000 °C. D. KW Sagitarii
C. They are the largest stars in the 12. The word it in line 9 refers to ...
universe in physical size. A. Orion
D. Most ofthe stars have radii about 20 B. Sun
times 5 that of the Sun. C. Rigel
9. The term ‘blue supergiants’ isused for D. Light
the superstars which ... 13. Paragraph 1 in the passage discusses about
A. Have radii about 800 times of that of ...
the sun A. The largest supergiants in the world
B. Own mass of around 20 times that of B. Explanation about red supergiants
the C. Description of blue supergiants
C. Are the largest and brightest stars in D. Characteristics of supergiant
the universe (USM STAN 2011 : 174-180)
D. Appear blue in colour and have
enermous energy
NOTES

..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
ANSWER CHAPTER 1

1. Kunci : C 9. Kunci : D
Her Their

Seharusnya menggunakan “theirs”


2. Kunci : C karena merupakan independent
With possessive pronoun

3. Kunci : B 10. Kunci : B


He
They are
He, seharusnya him

4. Kunci : C Its
Seharusnya it

5. Kunci : Tidak Ada Jawaban Not


sure. Mungkin soal salah

6. Kunci : B
Themselves
Keterangan cara menggunakan by ...

7. Kunci : B
Their
The company salesmen merupakan kata
benda jamak sehingga pronoun yang tepat
adalah their

8. Kunci : B
Are

“Some of the shops” dianggap jamak


sehingga to be yang digunakan
adalah“are”. “No longer” menyatakan
keadaan masa sekarang (present)
ANSWER CHAPTER 2

1. Kunci : B Will 8. Kunci : A Has


be given been rise

Menyatakan perbuatan yang dilakukan


2. Kunci : B pada masa lampau dan masih berlangsung

Will have taken hingga sekarang.

3. Kunci : A 9. Kunci : A
Could sail Had never visited

4. Kunci : A Bentuk past perfect tense, menyatakan


Had been scrutinizing perbuatan yang telah selesai sebelum

Lihat verb arrived di akhir kalimat yang perbuatan lain terjadi di masa lampau.

menandakan past time. Kata before 10. Kunci : A


berarti event pertama terjadi sebelum Gets
vent kedua (the director arrived). Maka,
tense yang digunakan adalah past perfect
tense (aktif, bukan pasif seperti pilihan
C)

5. Kunci : D
Had already slept

Keterangan waktu by the time their


parents got home menunjukkan
penggunaan perfect tense

6. Kunci : C
Had never gone

Kalimat setelah “before” berbentuk


Simple Past Tense sehingga kalimat
sebelum “before” harus berbentuk Past
Perfect Tense (ingat pasangan bentuk
kalimat yang dihubungkan
dengan“before”)

7. Kunci : A
Am to be
Present perfect continuous

Pola : S + have + been + V.ing + …

Tense ini menunjukan durasi / periode


waktu suatu aktivitas yang dilakukan pada
masa lampau dan sampai sekarang masih
berlangsung
ANSWER CHAPTER 3

8. Kunci : B
1. Kunci : D is spent
Had already been paid
“time” adalah uncountable noun , sehingga
meski plural ( all) tetap dianggap single
2. Kunci : B
By
9. Kunci : D
Kalimat tersebut merupakan pola pasif Was being
sehingga dapat menggunakan by phrase
Kalimat ini merupakan bentuk passive
past continuous tenses Pola : S
+was/were + being + V3
3. Kunci : C
Will be submitted

Pola kalimat yang tepat adalah pasif 10. Kunci : A


sehingga harus ada to be + V3 Is Regarded
Ini merupakan materi bahasan
passive voice
4. Kunci : C
Will be walking
“At 06.30 a.m. tomorrow”
merupakan keterangan waktu
untuk kalimat Future
Continuous Tense

5. Kunci : C.
We`re having

6. Kunci : A
Was being

7. Kunci : C
Celebrated
Indirect Quotient

Subject ruled that – celebrated


ANSWER CHAPTER 4

8. Kunci : A
1. Kunci : C That
Whom
“... Taufik Hidayat won the Sudirman
Cup” merupakan subjek karena setelah
2. Kunci : D frase tersebut adalah to be. Jadi
jawaban yang benar adalah “that”.
Because of
Conjunction yang tepat adalah “as”
Karena diikuti noun atau noun clause
9. Kunci : D
3. Kunci : D As
Despite Kalimat ini menyatakan sebuah
sebab-akibat, sehingga

4. Kunci : B 10. Kunci : D


As And

And = dan , yet = sejauh ini, but = tetapi


5. Kunci : D , instead = selain itu
Besides the hotel
Besides berarti kecuali. Dinyatakan
bahwa tidak hanya “family” yang senang
akan liburan tetapi juga “hotel”. Oleh
karena itu digunakan besides
(selain/disamping itu), bukan beside yang
berarti disamping

6. Kunci : A
Because of

Kalimat tersebut menunjukkan hubungan


sebab akibat sehingga

pilihan yang tepat adalah because of

(karena diikuti dengan frase, bukan

klausa)

7. Kunci : D
In which

“Coral Reef Areas” merupakan tempat


sehingga relative clause untuk tempat
adalah “where” atau “in which”
ANSWER CHAPTER 5

8. Kunci : A
1. Kunci : B
Physics Hasn’t he

kalimat soal merupakan Question tag. Bila


2. Kunci : A bagian depan merupakan kalimat positif
Customary maka bagian belakang adalah kalimat
tanya negatif
Membutuhkan adjective “ … , it is
customary to remove shoes (… , ini sebuah
kebiasaan untuk tidak mengenakan alas
kaki) ” 9. Kunci : D

Shall we

3. Kunci : D
Question tag Let’s …….. ,shall we?
Has he

4. Kunci : C
10. Kunci : D
Appeared diikuti kata sifat, bukan Aren’t there
benda. Seharusnya unwilling

5. Kunci : C
Form

Prehistoric menunjukkan bahwa event


pada kalimat ini terjadi di

masa lampau. Form Formed

6. Kunci : A
Did it

Pilihan tag question yang tepat adalah was


it, sedangkan when the director was gone
hanya menunjukkan keterangan waktu
saja

7. Kunci : B
Would he

Never dianggap negative, maka tag – nya


harus dalam positif
ANSWER CHAPTER 6

8. Kunci : D
1. Kunci : B The Alike
cheapest
Alike tidak ditempatkan di tengah kalimat
melainkan di akhir, sehingga harus diganti
2. Kunci : C dengan like
Twice as complicated as

9. Kunci : A
3. Kunci : B
The less I understand it
Lower
Kesesuaian antara kaliamat 1

4. Kunci : C
The best dengan kalimat berikutnya
The best, seharusnya the better

10. Kunci : C
5. Kunci : D As old as
The most expensive

Komparasi superlative. The + most +


adjective/adjective + est + noun

6. Kunci : A
Farther than

Karena ada dua hal yang diperbandingkan


maka tingkat perbandingan yang tepat
adalah comparative degree

7. Kunci : C
Better than

Pasangan would rather adalah than,


bukan better than
ANSWER CHAPTER 7

1. Kunci : D 8. Kunci : B
Feeding So is he
kalimat soal merupakan bentuk
2. Kunci :B “elliptical construction” yang positif
For its cast member maka rumusnya So + Aux + S atau S
+ Aux + too
3. Kunci : A
9. Kunci : D
Those
Neither will he
S + will not = neither will + S
4. Kunci : D
To attend
10. Kunci : B
To attend, seharusnya attending
Neither am I
Either + S + Negative to be/aux + not
5. Kunci : B
Neither + to be/aux + S
With experience earned on the
occupational specialties
Not only appears before with, So
you only need to find an answer that

starts with the word with to make

the sentence parallel

6. Kunci : D
Fiercely

Fiercely merupakan adverb sehingga


tidak parallel dengan dreamy dan brave.
Seharusnya fierce

7. Kunci : B
Neither does Ita

Kalimat tersebut merupakan kalimat


elliptical constuction, karena klausa awal
merupakan bentuk negatif (barely) maka
klausa akhir juga negative
ANSWER CHAPTER 8

6. Kunci : A
1. Kunci : B
From Shouldn’t

2. Kunci : A
Should 7. Kunci : B
Should mengindifikasikan advice. Must
Must have gone to bed
bias dipakai tetapi biasanya oleh seorang
atasan, orang tua, guru atau lainnya untuk The ligh
memberi perintah. Might juga bisa
dipakai untuk memberi advice yang
dikamarnya mati, maka kesimpulannya : dia
diberikan. Need harus diikuti to sebelum
telah pergi tidur
kata kerja

3. Kunci : C 8. Kunci : A
Had better Might of gone

Kalimat setelah ”before” berbentuk


simple present tense sehingga kalimat 9. Kunci : A
sebelum “before” adalah kalimat anjuran. In
Kalimat anjuran selalu menggunakan
“should” atau “had better”
10. Kunci : C
4. Kunci : C. Including
For the propely plan of a knowledge
management system and also a

5. Kunci : C Could
have gone
Could have V3 = sebenarnya bias
terjadi pada waktu lampau
ANSWER CHAPTER 9

1. Kunci : C 9. Kunci : B
Dealing
To buy
Is accustomend to Selalu diikuti oleh
gerund
2. Kunci : B
10. Kunci : B
Do To live

Afford selalu diikuti to ifiitive. Ex : I


3. Kunci : B can’t afford to buy you a car
Get

4. Kunci : C
Scanning

5. Kunci : A
Read

6. Kunci :B
Be

7. Kunci : A
Having

8. Kunci : C
Constructing
ANSWER CHAPTER 10

8. Kunci : C
1. Kunci : A Which live underground
An island
Klausa di dalam kurung merupakan
ADJECTIVE CLAUSE yang biasa dimulai
2. Kunci : B dengan WHO, WHOM, WHICH, dan
Aliegedly THAT tergantung subyek yang
mendahului. WHICH dipakai karena
Caecilians adalah
3. Kunci : D

The frieghtening movie hewan. Example : Which live


underground Living underground

4. Kunci : C
One of the worl’s busiest flight 9. Kunci : B
corridors Pitted
Pit berarti mengeluarkan biji dari buah-
buahan. Pitted adalah adjective yang
5. Kunci : D dipakai untuk menerangkan buah yang
Relaying sudah dibuang bijinya. Pitted cherries :
ceri yang sudah dibuang bijinya

6. Kunci : A
Embarrassed

Kalimat ini menunjuk pada subjek yang


sama (Michel) yang melakukan

sesuatu bersamaan, yaitu ‘signed’ dan ‘be


10. Kunci : C
embarrased’. Pada kalimat
The fourth planet from the sun Bagian
semacam ini, subjek bisa dihilangkan pada yang diapit oleh tanda koma hanyalah
frasa di awal kalimat. Kalimat ini memiliki merupakan apositive

hubungan cause-effect

7. Kunci : C
Thrilled

Lihat soal nomor 2. Kalimat ini sama


dengan kalimat pada nomor dua. Bisa
diubah urutannya menjadi: Thrilled to win
the prize, Mary tripped when she ran
upstairs
ANSWER CHAPTER 11

8. Kunci : A
1. Kunci : B Would work
Had seen
Conditional type 2 (lihat kata fixed pada
klause IF) menggunakan bentuk past
2. Kunci : B future tense pada kalimat utamanya
Will shatter

9. Kunci : A
3. Kunci : C Had Would get
he known Kalimat tersebut merupakan kalimat
conditional type 2. Formula: S+would+V1,
if S+V2 (were)
4. Kunci : C
Had had
10. Kunci : A
5. Kunci : A Do
Were
I’d rather = I would rather maka setelah
would rather digunakan VI tanpa “to”
6. Kunci : B Had
Installed

7. Kunci : A
Will dry
Hanya pilihan A yang mungkin dipakai.
Verb yang mengikuti kata ganti orang
ketiga tunggal harus berbentuk + s/es.
Will harus diikuti kata kerja asli
(infinitive). Pilihan D tidak mungkin
karena pengandaian type I selalu dalam
bentuk present
ANSWER CHAPTER 12

1. Kunci : A 8. Kunci : C
To take Delivered
Pola kalimat : S + have/has/had +
2. Kunci : D noun + VIII + clause
Did I work

3. Kunci : A
Eat 9. Kunci : D

Let merupakan salah satu causative. Let + It should be stored for later
Object + Verb 1 Example : Let me go consumption

10. Kunci :C
Not only
4. Kunci : C
Did the little boy spell

Jika strukturnya kalimat dibalik, maka


susunan S dan V pun harus dibalik dan
disusun seperti kalimat Tanya menjadi
Aux + S + V1

5. Kunci : D
Count

Help selalu diikuti kata kerja infinitive


meskipun terdapat subyek di tengah-
tengahnya. Ex : Would you please help me
pass the book to her

6. Kunci : B
Return back

Return sudah berarti kembali lagi, jadi


back tidak diperlukan.

7. Kunci : C
Does markus become Pola :
Not only + to be +S
ANSWER CHAPTER 13

1. Kunci : A 8. Soal Prediksi


The other Mohon dijawab/dicari jawabannya

2. Kunci : B 9. Soal Prediksi


Such Mohon dijawab/dicari jawabannya

3. Kunci : C 10. Soal Prediksi


A Mohon dijawab/dicari jawabannya
A seharusnya tidak diperlukan
dalam kalimat

4. Kunci : B
An
An A karena nutrient diawali oleh
bunyi konsonan ‘n’

5-10 soal prediksi

5. Soal Prediksi
Mohon dijawab/dicari jawabannya

6. Soal Prediksi

Mohon dijawab/dicari jawabannya

7. Soal Prediksi
Mohon dijawab/dicari jawabannya
ANSWER CHAPTER 14

8. Soal Prediksi
1. Kunci : D Mohon dijawab/dicari jawabannya
Where he had gone the night before
9. Soal Prediksi
2. Kunci : D
Mohon dijawab/dicari jawabannya
If he had finished his homework
10. Soal Prediksi
Kata pengantarnya adalah “said” Mohon dijawab/dicari jawabannya

(V2) jadi kalimat yang ada dalam tanda


petik harus berubah bentuk kalimat.
Kalimat Simple Past Tense harus
berubah menjadi Past Perfect Tense

3. Kunci : A
Investigate

4. Soal Prediksi

Mohon dijawab/dicari jawabannya

5. Soal Prediksi
Mohon dijawab/dicari jawabannya

6. Soal Prediksi

Mohon dijawab/dicari jawabannya

7. Soal Prediksi

Mohon dijawab/dicari jawabannya


ANSWER CHAPTER 15

1. Kunci : C
Conclude

2. Kunci : C
Record the creation of the language

3. Kunci : B
They adapt the word to create an

4. Kunci : C

Explanation of complex language formation

5. Kunci : B
Systems

6. Kunci : C

A complex grammer system that come from pidgins

7. Kunci : A Termed
Designate = menunjuk, menandai, mengindikasikan

8. Kunci : C
They are the largest stars in the universe in physical size

See the first sentence of the last paragraph

9. Kunci : D

Appear blue in colour and have enormous energi. See the first sentence of the second paragraph

10. Kunci : A
Brightness
Luminosity = kecerahan

11. Kunci : B
V354 Orion
Orion is a constellation

12. Kunci : C
Rigel
Look at the previous sentence

13. Kunci : B
Explanation about red supergiants It discusses not only red supetgiants, but also blue supergiants
SELEKSI KOMPETENSI DASAR
(SKD)
01
Mengenal CAT CPNS
A. Pengertian CAT
Menurut BKN ( Badan Kepegawain Negara ), yang dimaksud dengan CAT ( Computer Assisted
Test ) CPNS adalah tes perekrutan untuk mendapatkan standar minimal kompetensi dasar yang
berlaku untuk CPNS berbasis computer secara online. Standar Kompentensi Dasar yang telah
ditetapkan, dibutuhkan untuk mewujudkan profesionalisme PNS ( Pegawai Negeri Sipil ).
Menggantikan metode ujian CPNS dari media LJK ( Lembar Jawaban Komputer ) dan pensil 2B
yang biasanya selalu digunakan pada setiap proses tes CPNS dari tahun ke tahun dengan media
komputer sebagai alat bantu CAT merupakan kebijakan baru yang ditetapkan pemerintah
semenjak tahun 2013 Peserta Tes akan dapat langsung mengerjakan soal ujiannya pada layar
monitor komputer. Pengoperasian komputer telah didesain oleh tim penyusun agar peserta tes
dapat jauh lebih mudah mengerjakan soal bentuk pilihan ganda, dengan cara mengklik pilihan
yang menurut peserta tes benar.
Keterbatasan pelaksanaan sistem CAT tersebut membuat tes CPNS ini diadakan secara
regional. Sedangkan untuk ujian CPNS pada tingkat pusat, seleksi penerimaan CPNS diadakan
pada tiap kementerian atau lembaga negaranya.
Soal CAT CPNS dibuat oleh Badan Kepegawaian Negara ( BKN ) dengan 3 jenis bidang
pengujian yaitu Tes Wawasan Kebangsaan ( TWK ), Tes Intelegensi Umum ( TIU ), dan Tes
Karakteristik Pribadi ( TKP ). Pada tes ini, BKN menetapkan waktu pengerjaan soal adalah 90
menit. Sedangkan untuk TKB ( Tes Kemampuan Bidang ), disesuaikan dengan Kementerian atau
lembaga yang akan melakukan seleksi dengan mempertimbangkan kapasitas calon PNS yang
sesuai dengan lembaga atau kementerian yang dilamar.

B. Kriteria Penilaian CAT CPNS


Dibawah ini terdapat gambaran nilai minimum kelulusan tes CAT CPNS
N Passing
Tingkat Pendidikan Keterangan
o Grade
25

a. 50 jawaban benar dari 100 soal Tes


5 Karakteristik Pribadi ( TKP )
1. SMA/sederajat b. 10 Jawaban benar dari 50 soal Tes
Intelegensi Umum ( TIU )
c. 10 Jawaban benar dari 50 soal Tes
5 Wawasan Kebangsaan ( TWK )

27,5
2. DIII/sederajat a. 55 Jawaban benar dari 100 soal Tes
Karakteristik Pribadi ( TKP )
7,5 b. 15 Jawaban benar dari 50 soal Tes
Intelegensi Umum ( TIU )
c. 15 Jawaban benar dari 50 soal Tes
7,5 Wawasan Kebangsaan ( TWK )

30
a. 60 Jawaban benar dari 100 soal Tes
Karakteristik Pribadi ( TKP )
3. S1,S2,S3 sederajat 15 b. 30 Jawaban benar dari 50 soal Tes
Intelegensi Umum ( TIU )
c. 20 Jawaban benar dari 50 soal Tes
Wawasan Kebangsaan 9 TWK )
10
02
Jenis Tes dalam CAT
A. Tes Intelegensi Umum
Pada tes ini, peserta akan dihadapkan pada berbagai macam tes yang biasa disajikan pada
psikotes seperti sebagai berikut :
• Tes Irama Bilangin dan Huruf
• Tes Penalaran Aritmetika
• Tes Sinonim
• Tes Antonim
• Tes Analogi
• Tes Kosakata
• Tes Logika
Pada tes ini peserta ujian akan mendapatkan soal-soal yang akan mengukur kemampuan
seseorang di bidang verbal ( sinonim, antonim, analogi, kosakata ), berpikir logis ( tes logika
) dan kemampuan numerik / berhitung ( tes irama bilangan dan huruf; tes penalaran
aritmetika ) dalam waktu yang terbatas.

B. Tes Wawasan Kebangsaan


Soal-soal dalam Tes Wawasan Kebangsaan berkisar pada pengetahuan dan kemampuan
mengimplementasikan 4 ( empat ) pilar kebangsaan Indonesia. Calon peserta tes CPNS
hendaknya menguatkan pengetahuan tentang cara pandang dan kesadaran diri sebagai warga
Negara akan diri dan lingkungannya dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Di dalam Tes
Wawasan Kebangsaan mengandung materi sebagai berikut :
• Ideologi dan Dasar Negara
• UUD 1945
• Tata Negara
• Kebijakan Pemerintah
• Materi yang berkaitan dengan pengetahuan umum tentang Indonesia yang menyangkut
ekonomi, social, budaya, politik, serta pertahanan dan keamanan.

C. Tes Karakteristik Pribadi


Dalam Tes Karakteristik Pribadi, akan mengujikan tentang integritas diri yang memiliki tujuan
untuk mengukur tingkat empati dan ketulusan hati seorang karyawan dalam kesehariannya.
Sebuah lembaga tentunya menginginkan karyawan yang memiliki rasa empati yang cukup besar
sehingga nantinya ia mampu beradaptasi di lingkungan manapun. Selain itu, dengan kadar
ketulusan hati yang dimiliki oleh seorang karyawan mengatakan bahwa yang benar itu benar atau
yang salah itu salah. Memelihara kejujuran dan mau serta mampu menerima resiko ketika ia
mempertahankan kebenaran dan kebaikan meski akan berpengaruh terhadap karirnya.
03
Tes Intelegensi Umum
a. Tes Irama Bilangan dan Huruf
Untuk membantu Anda berlatih soal deret angka dan huruf tersebut, maka berikut ini Admin
berikan contoh soalnya yang sudah dilengkapi dengan kunci jawaban.

Materi Deret Angka dan Huruf Dilengkapi Contoh Soal beserta Kuncinya

Perhatikan data berikut!

A B C D E F G H I
1 2 3 4 5 6 7 8 9
J K L M N O P Q R
10 11 12 13 14 15 16 17 18
S T U V W X Y Z A
19 20 21 22 23 24 25 26 1
Carilah angka atau huruf selanjutnya dari soal-soal di bawah ini yang bersesuaian dengan pola-
pola pada tiap soal.

1. G, H, I, M, N, J, K, L, M, N, …., ….

A. N dan P D. M dan N

B. O dan P E. N dan M

C. P dan O

Jawaban : M dan N (D)


G, H, I, M, N, J, K, L, M, N, M, N
Perhatikan, huruf M dan N hanya digunakan sebagai pembatas, sedangkan yang lain urut sesuai
abjad.

2. A, B, C, F, E, D, G, H, I, L, K, J, M, …., ….

A. M dan N D. O dan M
B. N dan O E. O dan N

C. M dan O

Jawaban : N dan O (B)


A, B, C, F, E, D, G, H, I, L, K, J, M, N, O.

Perhatikan pola di atas. Huruf-huruf yang bergaris bawah urutannya dibalik, dan setiap 3 huruf
berikutnya urutannya normal mengikuti abjad.

3. A, B, D, G, K, …., ….

A. P dan V D. O dan V

B. P dan W E. P dan U

C. O dan U

Jawaban : P dan V (A)

Perhatikan pola di atas, terlihat setiap huruf meloncat 1, 2, 3 dan seterusnya. Jadi huruf ke 5 dan
6 adalah huruf P dan V

4. A, C, E, G, I, …., ….

A. J dan M D. K dan M

B. J dan N E. K dan N

C. J dan L

Jawaban : K dan M (D)

Perhatikan gambar di atas. Huruf yang bercetak tebal ditambah empat dan yang tidak bercetak
tebal ditambah empat. Jadi huruf selanjutnya adalah K dan M.

5. X, W, U, V, T, S, Q, R, P, O, …., ….
A. N dan L D. M dan N

B. L dan M E. M dan L

C. N dan M

Jawaban :M dan N (D)


XWUVTSQRPOMN
24. 23 21 22 20 19 17 18 16 15 13 14
Dapat dilihat polanya urutannya dihitung mundur mulai dari belakang, tetapi di setiap 2 huruf
urutannya dibalik.

6. 50, 40, 100, 90, …., 140, 200, 190.

A. 150 D. 120

B. 140 E. 135

C. 130

Jawaban : 150 (A)

Perhatikan angka yang bercetak tebal dengan yang tidak, di setiap angka untuk golongan yang
bercetak tebal akan ditambahkan 50 begitu pula sebaliknya.

7. 2, 4, 6, 9, 11, 13, …., ….

A. 9 dan 18 D. 14 dan 17

B. 16 dan 18 E. 18 dan 22

C. 16 dan 21

Jawaban : 16 dan 18 (B)


Polanya yaitu setiap angka ditambahkan 2 lalu ditambahkan 2 dan terakhir ditambahkan 3. Hal
ini berulang untuk angka selanjutnya.

8. 5, 7, 50, 49, 500, 343, ….

A. 5.490 D. 2.401

B. 5.000 E. 4.900

C. 3.500

Jawaban : 5.000 (B)

Perhatikan angka yang tebal dengan yang tidak. Untuk angka yang tebal dikalikan dengan 7 dan
yang tidak tebal dikalikan 10. Itulah polanya untuk mencari angka selanjutnya, dan akan ketemu
angka 5.000.

9. 3, 8, 13, 18, 23, …., ….

A. 28 dan 34 D. 28 dan 33

B. 28 da 38 E. 38 dan 43

C. 33 dan 38

Jawaban : 28 dan 33 (D)

Untuk angka yang dicetak tebal dan yang tidak masing-masing ditambahkan dengan angka 10.
Jadi didapat angka selanjutnya adalah angka 28 dan 33.

10. 2, 4, 4, 7, 8, 10, ….

A. 16 dan 15 D. 15 dan 13

B. 16 dan 13 E. 15 dan 14
C. 16 dan 14

Jawaban : 16 dan 13 (B)

Kombinasi antara perkalian dan penjumlahan. Untuk angka yang dicetak dengan tebal
ditambahkan dengan angka 3 dan yang tidak dicetak dengan tebal dikalikan dengan 2, sehingga
didapat angka selanjutnya yaitu 16 dan 13.

b. Tes Penalaran Aritmetika

Tips dan Trik Menyelesaikan Tes Artimatika Dasar

• Ingat rumus-rumus dasar mengenai konversi satuan, baik satuan berat, satuan waktu,
maupun satuan kuantitas.
• Ingat juga operasi hitung untuk notasi positif dan negatif, pembagian dan perkalian
didahulukan daripada penjumlahan dan pengurangan, operasi hitung untuk bilangan
pecahan dan desimal.
• Perhatikan efektivitas dan efesiensi waktu. Jika menemui kesulitan dalam mengerjakan
soal tertentu, lanjutkan dengan soal yang lain. Hal itu akan memangkas waktu sobat dalam
mengerjakan tes tersebut.
• Jangan berpaku pada satu soal. Hal tersebut dapat mengakibatkan Sobat kurang optimal
dalam mengerjakan tes aritmatika dasar.
• Kerjakan soal yang mudah terlebih dahulu dan kerjakan dengan cermat dan teliti.

Setelah mengetahui definisi tes artimatika dasar serta tips dan trik untuk menyelesaikan tes
tersebut, untuk memberi gambaran pada Sobat, kami sudah menyediakan contoh soal, beserta
dengan pembahasannya. Oke langsung disimak dibawah ini.

1. 32 + 52 + 72 = ..... 2. 356 - 72 : 2 + 5 x 9 = .....


A. 83 A. 334
B. 74 B. 391
C. 66 C. 386
D. 61 D. 385
E. 69 E. 365
Jawaban: A. Jawaban: E.
Pembahasan: Pembahasan :
3 2 + 5 2 + 7 2 = ..... 356 - 72 : 2 + 5 x 9 = .....
9 + 25 + 49 = 83 356 - (72 : 2) + (5 x 9) = .....
Jadi, jawaban yang tepat adalah 83. 356 - 36 + 45 = 365
Jadi, jawaban yang tepat adalah 365
B. 2.627
C. 3.012
D. 2.246
E. 2.476
A. Jawaban: B.
Pembahasan :
B. 210 x 3 + y = 3.230
603 + y = 3.230
y = 3.230 - 603
C. y = 2.627
Jadi, jawaban yang tepat adalah 2.627
D. 5 x a x 14 = 6 x 7 x 4
Nilai a yang tepat adalah .....
E. A. 24
B. 18
Jawaban: D. C. 21
D. 22
E. 36
6. 5 x a x 14 = 6 x 7 x 4
Nilai a yang tepat adalah .....
A. 24
B. 18
Jadi, jawaban yang tepat
C. 21
adalah D. 22
E. 36
4. Akar pangkat 3 dari 2162 adalah .....
A. 18 Jawaban: A.
B. 36 Pembahasan :
C. 24 5 x a x 14 = 6 x 70 x 4
D. 20 a x 70 = 6 x 70 x 4
E. 16 a=6x4
a = 24
Jawaban: B. Jadi, jawaban yang tepat dalah 24.
Akar pangkat 3 dari 2162 artinya

Maka nilai x adalah .....


A. 6,3
=62
B. 7,5
= 36 >br/> Jadi, nilai yang tepat adalah 36.
C. 5,9
5. 201 x 3 + y = 3.230 D. 4,9
Nilai y yang tepat adalah ..... E. 10,5
A. 2.834
Jawaban: C.

5x = 29,5
x = 29,5 : 5
x = 5,9
8. 142 + 77 = 82 + A
Nilai A yang tepat adalah .....
A. 142
B. 137
C. 135
D. 113
E. 156
Jawaban: B.
Pembahasan :
142 + 77 = 82 + A
219 = 82 + A
A = 219 - 82
A = 137
Jadi, jawaban yang tepat adalah 137.
c. Tes Sinonim
Tes sinonim menguji peserta untuk menentukan persamaan dari suatu kata. Peserta harus jeli
untuk mengetahui kata yang memiliki arti atau definisi serupa dengan kata pada saoal. Beberapa
kata terkadang merupakan kata yang tidak umum digunakan dalam kehidupan sehari-hari.
Contoh
KAMPIUN = …
A. Penggagas
B. Ahli
C. Sejarah
D. Penerima
E. Juara
Pembahasan :
Kampiun adalah pemenang dalam suatu perlombaan atau pertandingan. Dengan demikian,
kampiun bersinonim dengan juara.
Jawaban : E

d. Tes Antonim
Tes Antonim menguji peserta untuk menentukan lawan dari suatu kata. Artinya, kata yang
memiliki makna atau definisi yang bertentangan. Konsentrasi dari peserta sangat diharapkan
karena terkadang pada pilihan ganda, ada kata yang merupakan sinonim dari kata pada soal. Itu
merupakan jawaban yang menjebak. Ketelitian sangat diperlukan untuk menyelesaikan soal jenis
ini.
Contoh
PROLOG >< …
A. Pembukaan
B. Penutup
C. Dialog
D. Monolog
E. Pendahuluan
Pembahasan :
Prolog adalah pembukaan atau pendahuluan sehingga antonimnya adalah penutup
Jawaban : B
e. Tes Analogi
Tes Analogi menguji peserta untuk menentukan padanan kata yang sesuai dengan pola. Pasangan
kata memiliki hubungan tertentu dan berbeeda-beda untuk setiap soal. Pengetahuan umum
peserta terkadang dibutuhkan di sini.
Pada umumnya, beberapa hubungan pada bentuk “… : …” , di antaranya :
1. Sinonim kata
2. Antonim kata
3. Waktu
4. Bagian dari
5. Definisi
6. Temuan dan toko penemunya
7. Istilah dalam suatu bidang pengetahuan
8. Sebab dan akibat
9. Kata benda dan kata sifat
10. Benda (alat) dan fungsinya
11. Panca indra dan penyakitnya
12. Mata uang dan Negara
13. Urutan peristiwa
Contoh
LAUT : … KABUPATEN : …
A. Pulau – Peta
B. Ikan – Daerah
C. Air – Wilayah
D. Nelayan – Bupati
E. Samudra – Provinsi
Pembahasan :
Laut bagian dari samudra.
Kabupaten bagian dari provinsi.
Jawaban : E

f. Tes Verbal Umum


Merupakan tes yang bertujuan untuk mengetahui kemampuan perbendaharaan kata yang anda
miliki pada suatu topik tertentu. Kelompok beberapa kata yang diberikan akan memberikan satu
pengertian tertentu.
Contoh :
Pilihlah kata yang tidak termasuk kelompoknya!
A. Merkurius
B. Venus
C. Saturnus
D. Bimasakti
E. Neptunus
Pada soal di atas, anda diminta untuk mencari kata yang tidak termasuk dalam kelompok
tertentu. Masalahnya kelompok itu hanya dapat anda ketahui jika anda mengetahui maksud dan
arti dari beberapa kata yang diberikan pada soal itu. Karena itu, keluasan pengetahuan dan
wawasan anda sangat menunjang untuk mengerjakan tes ini.
Kelompok kata yang diberikan di atas mengarah pada kelompok nama planet dalam tata surya
kita. Satu dari kelima kata yang tidak termasuk kelompok nama planet adalah Bimasakti.
Bimasakti adalah salah satu nama galaksi dalam sistem tata surya ini. Jadi Jawabannya adalah
D. Bimasakti

g. Tes Logika Penalaran


Soal Psikotes Tes Logika adalah tes psikologi yang bertujuan untuk menguji kemampuan
seseorang berpikir sesuai nalar atau masuk akal. Jika anda mendapatkan skor tinggi pada tes
logika ini berarti anda memiliki daya nalar yang tinggi pula dalam menganalisa suatu
permasalahan yang terjadi baik dalam dunia kerja maupun dalam kehidupan sehari-hari.
Bentuk-bentuk soal psikotes tes logika penalaran ini sebenarnya dapat dapat anda kerjakan tanpa
perlu menggunakan rumus tertentu yang harus anda hafalkan terlebih dulu. Karena untuk
mengerjakan tes logika ini, yang diperlukan hanyalah bagaimana anda menganalisa masalah dan
mencari solusinya dengan daya penalaran yang anda miliki.
Soal Latihan
Tes Intelegensi Umum
A. Tes Irama Bilangan dan Huruf
Dalam tes ini anda diharapkan menyelesaikan seri/deret angka yang belum selesai. Selesaikan
deret-deret tersebut dengan memilih yang paling benar pada alternative jawaban yang
disediakan!
1. A, A, A, B, A, C, A, D, …, …, …,
… 5. 2, 22, 242, 2662, …
A. A, E, F, A A. 82982
B. A, D, A, ,E B. 22928
C. A, F, A, E C. 28382
D. F, A, A, F D. 29282
E. A, E, A, F E. 23892

2. B, C, E, H, L, … 6. PQR, …, NMP, MKQ, LIN


A. N A. OOQ
B. S B. RST
C. E C. OPQ
D. Q D. OQN
E. R E. RPQ

3. A, C, B, A, D, C, A, E, D, A, …, … 7. U, V, T, S, Q, R, P ,O, …, …
A. 0,Z A. L,M
B. F,E B. N,M
C. A,B C. M,N
D. D,F D. N,L
E. D,D E. M,L

4. A, B, D, C, G, D, J, E, …, … 8. A,F ,K ,P
A. D,G A. P
B. O,F B. Q
C. X,W C. R
D. J,K D. T
E. M,F E. U
A. 39
9. 1, 1, 2, 3, 5, …, … B. 40
A. 8, 13 C. 49
B. 7, 12 D. 51
C. 10, 15 E. 53
D. 6, 9
E. 9, 14 12. D, H, L P, …
A. T, U
10. K, A, M, C, O , E, Q, G, … B. T, V
A. R, H C. T, W
B. R, I D. T, X
C. S, R E. T, Y
D. S, I
E. S, H 13. H, I ,J ,K ,L ,T, M, N, O ,P ,Q ,I, …,

11. 4, 7, 12, 19 , 28, … A. R, S, T
B. T
C. , R, T
D. S, R, T
E. R, T, S
F. T, S, R

14. 2, 2, 4, 3, 3, 5, 4, 4, 6, 5,5, 7, …
A. 6, 7, 8
B. 6, 6, 8
C. 6, 6, 7
D. 8, 8, 8
E. 7, 7, 8

15. 27, 49, 31, 44, 35, … , …, 34, 43


A. 34, 39
B. 36, 38
C. 37, 34
D. 39, 39
E. 45, 37

B. Tes Penalaran Aritmatika


Tes ini ditujukan untuk mengukur kemampuan peserta dalam menyelesaikan berbagai soal
aritmetika dan aljabar dalam waktu yang terbatas. Untuk dapat menyelesaikan soal-soal yang
disajikan, tentunya tak hanya dibutuhkan pengetahuan aritmetika dan aljabar namun ingat
dibutuhkan penalaran untuk menghadapinya.
1. 22 kodi + 3 lusin = … Buah 4. 18 + 12 + 35 -2 x 10 = …
A. 276 A. 75
B. 476 B. 60
C. 336 C. 55
D. 376 D. 45
E. 536 E. 50

2. 0,17 + 0,03 – 0,05 = … 5. 1, 2, 3, …, …, 13, 21,


A. 0,14 A. 4, 12
B. 0,15 B. 5, 8
C. 0,11 C. 4, 5
D. 0,12 D. 2, 10
E. 0,13 E. 5, 12

3. 2% dari 45 adalah … 6. 25 x 11 = …
A. 0,9 A. 165
B. 0,89 B. 385
C. 0,445 C. 225
D. 0,45 D. 275
E. 1 E. 375
7. 2,3 x 5 : 0,0005 = … B. 6050
A. 23000 C. 5234
B. 24000 D. 5324
C. 11500 E. 4840
D. 22000
E. 20000 11. v225 + v36 + v25 = …
A. 25
8. ( 9 x 9 ) : 3 + 24 = … B. 24
A. 29 C. 26
B. 30 D. 22
C. 45 E. 21
D. 49
E. 51 12. ( 3 x 3 x 10 ) = …
A. 2500
9. 22 x 12 x 22 = … B. 3000
A. 5088 C. 3660
B. 5080 D. 8100
C. 5808 E. 9000
D. 5800
E. 5880 13. 50, 40, 31 ,23, 16
A. 10
10. 4, 5, 44, 55, 484, 605, …, 6655 B. 14
A. 1089 C. 11
D. 13 A. 12 buah
E. 12 B. 36 buah
C. 24 buah
14. ( 100 : 10 x 2 ) + 24,5 = … D. 48 buah
A. 44,5 E. 72 buah
B. 45,5
C. 45 17. Diketahui luas sebuah lingkaran
D. 46,5 adalah 628 cm2 dengan nilai π =
E. 46 3,14. Berapa keliling lingkaran
tersebut ?
15. 622,4 + 12,6 – 13 = … A. 94,2 cm
A. 635 B. 31,4 cm
B. 615 C. 87,8 cm
C. 622 D. 88,8 cm
D. 610 E. 62,8 cm
E. 620
18. Jika 4y – 9x = 38 dan -2x + 7y = 39,
16. Ibu Wina akan menambah jumlah maka -7x – 3y = …
sendok dan garpu untuk persiapan A. -18
pernikahan anaknya agar tidak perlu B. 19
menyewa dari catering. Jumlah yang C. 1
akan dibeli yaitu 8 lusin sendok dan D. -4
jumlah garpunya setengah dari E. 29
jumlah sendok. Berapa jumlah garpu
yang akan dibeli ?
19. 25 (38) 6
35 (…) 8
A. 280
B. 54
C. 35
D. 43
E. 27

20. 4, 7, 12 19,28, …
A. 39
B. 49
C. 51
D. 52
E. 40

C. Tes Sinonim
Pada tes ini Anda diminta untuk memilih salah satu kata yang mempunyai persamaan arti yang
paling tepat dari kata yang dicetak dengan huruf capital diantara 5 (lima) pilihan kata lainnya

7. CITRA
1. TRANSENDENTAL
A. Dimensi
A. Bergerak
B. Gambaran
B. Diam
C. Bayangan
C. Abstrak
D. Cinta
D. Dinamis
E. Mutu
E. Aktif
8. KOMITMEN
2. BABUT
A. Perjanjian
A. Ambang
B. Kesepakatan
B. Lading
C. Persamaan
C. Lapang
D. Ketaatan
D. Batas Karpet
E. Konsekuen
3. ASA
9. CENTENG
A. Diri
A. Centang
B. Harapan
B. Centil
C. Perasaan
C. Enteng
D. Tampak
D. Bodyguard
E. Percaya
E. Alaat membatik
4. KEDAP
10. MUFAKAT
A. Keras
A. Rapat
B. Kurap
B. Ragu-ragu
C. Tetap
C. Setuju
D. Menemus
D. Akur
E. Rapat
E. Bertemu
5. SINE QUA NON
A. Harus ada
11. INTERUPSI
B. Kelengkapan
A. Penghasilan
C. Selalu Negatif
B. Penyelaan
D. Tiada berair
C. Penulisan
E. Air mineral
D. Penundaan
E. Perlawanan
6. RANCU
A. Semu
12. AMTENAR
B. Kacau
A. Sipil
C. Ragu-ragu
B. Aparat
D. Ranjau
C. Pemerintah
E. Tidak wajar
D. Pegawai
E. Pimpinan D. Perpaduan
E. Pendakian
13. TROBADUR
A. Irama 18. KONTAMINASI
B. Penyanyi lagu cinta A. Membaur
C. Penyanyi seriosa B. Lingkungan
D. Pemusik C. Perbaikan
E. Pemain drum D. Tercemar
E. Terpisah
14. SEMBOYAN
A. Permintaan 19. OTODIDAK
B. Lambang A. Maju dengan usaha sendiri
C. Penawaran B. Pendahulu
D. Teriak C. Proponan
E. Pemberitaan D. Praktis
E. Usulan
15. MORTALITAS
A. Angka kematian 20. EVOKASI
B. Pilihan utama A. Pengungsian
C. Angka Kelahiran B. Ijin Menetap
D. Dinamis C. Penilaian
E. Kerusakan D. Perubahan
E. Penggugah rasa
16. DESKRIPSI
A. Penautan
B. Pencetakan
C. Pelukisan
D. Menanam modal
E. Catatan

17. AKSELERASI
A. Percepatan
B. Penindasan
C. Pertautan
D. Tes Antonim
Pada tes ini Anda diminta untuk memilih salah satu kata yang mempunyai perlawanan arti yang
paling tepat dari kata yang dicetak dengan huruf kapital diantara 5 ( lima) pilihan kata lainnya.

1. AFIRMATIF C. Deklaratif
A. Konfirmatif D. Konjungtif
B. Negatif E. Naratif
A. Jahat
2. DEDUKSI B. Baik
A. Intuisi C. Bakteri
B. Konduksi D. Virus
C. Transduksi E. Berbisa
D. Reduksi
E. Induksi 9. REMISI
A. Pengurangan
3. NOMADIK B. Persetujuan
A. Tak teraktur C. Perubahan
B. Anomali D. Penambahan
C. Sesuai norma E. Pencucian
D. Mapan
E. Menetap 10. GASAL
A. Uap
4. EPILOG B. Genap
A. Analog C. Ganjil
B. Dialog D. Darah
C. Monolog E. Sisa
D. Prolog
E. Hipolog 11. OFENSIF
A. Menghabisi
5. KENDALA B. Mengalahkan
A. Gejala C. Menyerang
B. Manifestasi D. Menghancurkan
C. Kekerasan E. Menahan
D. Pendukung
E. Bimbingan 12. ELUSIF
A. Mudah dimengerti
6. PROMINEM B. Mudah jenuh
A. Utama C. Sukar ditiru
B. Biasa D. Sulit tidur
C. Terkemuka E. SUkar dimengerti
D. Tertinggi 13. SEPARASI
E. Kelas elit A. Pembagian
7. SPORADIS B. Penyatuan
A. Sering C. Pemisahan
B. Terhenti D. Pengurangan
C. Bergantian E. Penambahan
D. Meningkat
E. Larang 14. UNIVERSAL
A. Eksklusif
8. VIRULEN B. Kausal
C. Parsial B. Zenith
D. Lembaga C. Titik pandang
E. Menyendiri D. Kosong
E. Nadar
15. EVOKASI
A. Pengungsian
B. Ijin menetap
C. Tak bergeming
D. Perubahan
E. Penggugah rasa

16. HOLISTIK
A. SImplistik
B. Monistik
C. Utuh
D. Dinamis
E. Gestalt

17. ESOTERIS
A. Rahasia
B. Terbuka
C. Isomorf
D. Isoterm
E. Persaingan bebas

18. FROTAL
A. Gradual
B. Pentagonal
C. Transendental
D. Progresif
E. Struktural

19. HEDONISME
A. Pluralisme
B. Pragmatisme
C. Sederhana
D. Idealisme
E. Asketisme

20. NADIR
A. Takdir
E. Tes Analogi
Pada tes ini, Anda akan diuji kemampuan dalam memahami arti kata, fungsi kata, dan pemakaian
serta padanan kata.

1. PEDATI : KUDA = Pesawat B. Abu : Arang


Terbang : C. Terang : Matahari
A. Pilot D. Hangat : Listrik
B. Pramugari E. Hujan : Awan
C. Nahkoda 7. SENAPAN : PELURU
D. Sayap A. Parang : Mengasah
E. Baling-baling B. Pancing : Ikan
C. Kereta : Langsir
2. PSIKOLOGI : PERILAKu D. Perangkap : Menangkap
A. Pedagogic : Sekolah E. Kapal : Berlabuh
B. Aptologi : Pengobatan
C. Statistika : Data 8. GALERI : PELUKIS : LUKISAN
D. Astronomi : Tata surya A. Penerbit : Pengarang : Buku
E. Antropologi : Fosil B. Pameran : Arca : Lelang
C. Pengrajin : Pasar : Kain
3. INSENTIF : PRESTASI D. Prosedur : Artis : Akting
A. Penghormatan : Kepribadian E. Stage : Penari : Kostum
B. Hadiah : Pengabdian
C. Kebutuhan : Pemenuhan 9. TENGGARA : BARAT LAUT
kebutuhan A. Barat Daya : Timur
D. Motivasi : Kinerja B. Selatan : Barat
E. Hak : Kewajiban C. Barat : Selatan
D. Barat Daya : Timur Laut
4. SANGKURIANG : SUNDA E. Utara : Timur
A. Tensing : Tibet
B. Ranggawarsita : Jawa 10. KUBUS :PERSEGI
C. Himalaya : Nepal A. Jajaran genjang : Trapesium
D. Gangga : India B. Primsa : Balok
E. Oedipus : Yunani C. Kerucut : Persegi
D. Persegi panjang : Layang-layang
5. BATA : TANAH LIAT E. Bola : Lingkaran
A. Kertas : Buku
B. Beton : Semen 11. MENDOBRAK : MASUK =
C. Tembikar : Keramik MENYELA
D. Batu : Pasir A. Keluar
E. Bunda : Buah B. Uang
C. Bicara
6. PANAS : API D. Jari
A. Dingin : Beku E. Lari
E. Kesopanan : Keserakahan
12. REKTOR : KEPALA SEKOLAH =
DOSEN 18. KEUNTUNGAN : PENJUALAN =
A. Murid Kemasyhuran :
B. Wali A. Keserakahan
C. Mahasiswa B. Keberanian
D. Guru C. Pembelian
E. Bendaharawan D. Kesejahteraan
E. Kejujuran
13. SEKOLAH : SISWA : BELAJAR =
A. Rumah : Ayah : Ibu
B. Laboratorium : Ilmuwan : 19. BERAS : NASI GORENG = Kayu
Meneliti A. Tripleks
C. Sekolah : Murid : Ujian B. Papan
D. Dokter : Pasien : Periksa C. Gelondongan
E. Karyawan : Bekerja : Kantor D. Kursi tamu
E. Pasak
14. SUNGAI : JEMBATAN
A. Batu : Palu 20. TANJUNGPERAK : SURABAYA
B. Kereta api : Stasiun A. Sunda kelapa : Bandung
C. Kapal : Menyeberang B. Arun : Aceh
D. Masalah : Jalan keluar C. Kuala Namu : Medan
E. Air : Tanah D. Papua : tembahapura
E. Boombaru : Palembang
15. ES : AIR = AIR :
A. Tetap
B. Mencair
C. Beku
D. Uap
E. Mengalir

16. CENDRAWASIH : NURI


A. Kobra: Ular
B. Koki : Lele
C. Merak : Anoa
D. Badak : Kucing hutan
E. Herder : Anjing

17. SANTUNAN : TUNTUNAN =


A. Pemberian : Permintaan
B. Kebenaran : Kebatilan
C. Kelebihan : kekurangan
D. Kekayaan : Pemerasan
F. Tes Verbal Umum
Pilihlah jawaban yang paling tepat diantara pilihan yang disediakan sesuai dengan perintah apda
tiap soal.
1. Manakah yang bukan merupakan D. Bupati
kelompoknya ? E. Camat
A. Lemari Es
B. Televisi 6. Pilihlah yang tidak sama dengan
C. DVD Player yang lainnya !
D. Meja A. Taurat
E. Juicer B. Zabur
C. Injil
2. Carilah yang tidak sesuai dengan D. Sutasoma
yang lainnya ! E. Al-Qur’an
A. LAMAJAH
B. SENPIL 7. Yang tidak termasuk dalam
C. SALTA kelompoknya adalah …
D. KUBU A. Sikat gigi
E. NORAK B. Shampo
C. Pasta gigi
3. Manakah yang tidak termasuk dalam D. Sendok
kelompoknya ? E. Sabun
A. Unta
B. Kambing 8. Yang tidak temasuk dalam
C. Sapi kelompoknya adalah …
D. Anoa A. Kalung
E. Angora B. Cincin
C. Anting
4. Manakah yang tidak termasuk dalam D. Peniti
kelompoknya ? E. Gelang
A. Syawal
B. Besar 9. Manakah yang tidak termasuk dalam
C. Rabiul Awal kelompoknya ?
D. Rajab A. Saturnus
E. Muharam B. Venus
C. Yupiter
5. Manakah yang tidak termasuk dalam D. Severa
kelompoknya ? E. Mars
A. Walikota
B. Gubernur 10. Manakah yang bukan kelompoknya ?
C. Menteri A. Epsilon
B. Gamma E. Belalang
C. Ganesha
D. Teta 16. Manakah yang tidak termasuk dalam
E. Alfa kelompoknya ?
A. Jalah putih
11. Manakah yang tidak termasuk dalam B. Poksay
kelompoknya ? C. Elang
A. Thomas Alfa Edison D. Merpati
B. Graham Bell E. Landak
C. William Shakespeare
D. Albert Enstein 17. Manakah yang tidak termasuk dalam
E. James Watt kelompoknya ?
A. Megawati
12. Manakah yang tidak termasuk dalam B. Gus Dur
kelompoknya ? C. Gita WIryawan
A. Nila D. B.J Habibie
B. Ungu E. Soeharto
C. Hijau 18. Manakah yang tidak termasuk dalam
D. Merah kelompoknya ?
E. Coklat A. Purwacaraka
B. Trie Utami
13. Manakah yang tidak termasuk dalam C. Dwiki Dharamawan
kelompoknya ? D. Addie M.S
A. Voli E. Erwin Gutawa
B. Bola basket
C. Berenang 19. Manakah yang tidak termasuk dalam
D. Sepak bola kelompoknya ?
E. Tenis A. Nangka
B. Mangga
14. Manakah yang tidak termasuk dalam C. Nanas
kelompoknya ? D. Bengkuang
A. Truk E. Jambu
B. Bus
C. Pesawat 20. Manakah yang tidak termasuk dalam
D. Motor kelompoknya ?
E. Mobil A. Kusir
B. Masinis
15. Manakah yang tidak termasuk dalam C. Pilot
kelompoknya ?: D. Nahkoda
A. Kecoak E. Montir
B. Semut
C. Lintah
D. Kupu-kupu
G. Tes Logika Penalaran
Tes ini ditujukan untuk mengetahui dan mengukur kemamampuan Anda dalam berfikir logis,
mengasah kemampuan, dan mencerna informasi. Logikanya jika “semua” adalah “tidak ada satu
pun”, “sementara” dan “beberapa” adalah “tidak semua”. Lawan makna dari ‘semua” adalah”
ada atua beberapa dan lawannya “ada atau beberapa “ adalah “semua”.
ada yang menjadi voli. Pernyataan
tersebut, berarti :
1. Beberapa benda yang dapat memuai
A. Ada beberapa dosen yang
disebut logam. Semua logam
menjadi pemain voli
merupakan benda padat. Pernyataan
B. Tidak ada dosen yang menjadi
tersebut, berarti:
pemain voli
A. Hanya logam yang memuai
C. Beberapa pemain voli bukanlah
merupakan benda padat
merupakan tim sepak bola
B. Benda yang bukan logam tidak
D. Beberapa dosen bukan pemain
memuai
voli
C. Beberapa benda padat dapat
E. Tim sepak bola hanya cocok
memuai
menjadi dosen
D. Benda padat dapat memuai
E. Benda yang memuai adalah
4. Kucing adalah binatang yang
logam
memiliki ekor. Burung adalah
binatang yang memiliki ekor. Tidak
2. Anak laki-laki yang masih balita
semua binatang berekor dapat
selalu diberikan mainan mobil-
terbang. Pernyataan tersebut, berarti :
mobilan oleh ayahnya. Roni adalah
A. Kucing tidak dapat mati
pria yang banyak memiliki mainan
B. Kucing tidak dapat terbang
mobil-mobilan. Kedua saudara
C. Kucing akan terbang
kandung Roni tidak menyukai
D. Semua burung bisa terbang
mainan mobil-mobilan. Maka :
E. Burung dan kucing bisa terbang
A. Kedua saudara Roni adalah
perempuan
5. Semua mamalia tidak bertelur dan
B. Saudara Roni tidak pernah
semua yang bertelur adalah hewan.
dibelikan mainan mobil-mobilan
Pernyataan tersebut, berarti :
C. Roni adalah anak yang
A. Mamalia dapat bertahan hidup
dimanjakan oleh ayahnya
pada dua alam
D. Semua mainan mobil-mobilan
B. Ada hewan yang tidak bertelur
Roni merupakan pemberian
C. Mamalia bukan hewan
ayahnya
D. Ikan paus adalah hewan mamalia
E. Tidak ada kesimpulan yang benar
yang dapat bertelur
E. Pada waktu tertentu, ikan paus
3. Beberapa dosen bergabung dalam
dapat bertelur
tim sepak bola. Tim sepak bola, tidak
6. Jika saya sibuk, saya tidak akan C. Sementara seorang Doktoral
datang ke pertemuan RT. Maka, … bukanlah dosen
A. Saya ada di pertemuan RT karena D. Sementara seorang peneliti
saya tidak sibuk adalah dosen
B. Meskipun sibuk, saya tetap E. Semua dosen bukan seorang
datang ke pertemuan RT doctoral
C. Sesibuk apapun, saya ada di
pertemuan RT 9. Semua sepeda keluaran terbaru
D. Saya tidak sibuk dan tidak datang memiliki rem cakram. Sebagian rem
ke pertemuan RT cakram terpasang pada roda bagian
E. Saya tidak ke pertemuan RT dan dapan. Pernyataan tersebut berarti …
saya tidak sibuk A. Semua sepeda keluaran terbaru
memiliki rem cakram
B. Tidak semua rem cakram sepeda
7. Semua mahasiswa yang rajin belajar terpasang pada roda bagian
pasti dapat lulus ujian. Sebagian depan
mahasiswa yang lulus ujian ternyata C. Rem cakram merupakan bagian
tidak banyak mempelajari referensi. perlengkapan sepeda
Pernyataan tersebut berarti : D. Sebagian sepeda memiliki rem
A. Semua mahasiswa banyak cakram
mempelajari referensi E. Tidak ada sepeda yang
B. Sebagian mahasiswa banyak menggunakan rem cakram
mempelajari referensi dan lulus
ujian 10. Semua warga yang berusia 17 tahun
C. Semua mahasiswa banyak ke atas harus memiliki KTP.
mempelajari referensi dan lulus Beberapa siswa sekolah menengah
ujian atas tidak mempunyai KTP.
D. Semua mahasiswa yang tidak Pernyataan tersebut, berarti :
mempelajari referensi, tidak lulus A. Semua siswa harus memiliki
ujian KTP
E. Sebagian mahasiswa yang tidak B. Ada siswa yang belum berusia 17
lulus ternyata banyak tahun
mempelajari referensi C. Semua siswa yang berusia 17
tahun ke bawah dianggap bukan
8. Semua Doktoral adalah dosen. warga Negara
Semua dosen harus memliki D. Semua siswa usia 17 tahun ke
penelitian. Pernyataan tersebut atas tidak memiliki KTP
berarti … E. Ada murid yang
A. Sementara banyak dosen yang berkewarganegaraan asing yang
tidak melakukan penelitian tidak akan membutuhkan KTP
B. Sementara seorang peneliti bukan
seorang dosen 11. Semua makhluk hidup memerlukan
makan dan minum. Sebagiian hewan
peliharaan Dea sudah tidak 14. Semua jalan tol mulus. Beberapa
memerlukan makan dan minum. jalan bergelombang. Pernyataan
Pernyataan tersebut, berarti : tersebut, berarti :
A. Hewan peliharaan Dea sudah A. Semua jalan yang mulus adalah
makan jalan tol
B. Ada sebagian hewan peliharaan B. Sebagian jalan yang mulus bukan
Dea yang sudah mati jalan tol
C. Semua Peliharaan Dea adalah C. Semua jalan bergelombang
makhluk hidup D. Sebagian yang bergelombang
D. Ada sebagian peliharaan Dea bukan jalan tol
bukan makhluk hidup E. Semua yang bergelombang
E. Bebek adalah salah satu makhluk adalah jalan tol
hidup
15. Semua pekerja harus menggunakan
12. Semua anak pandai bernyanyi. helm pengaman. Sementara pekerja
Sebagian anak pandai memainkan mengenakan sepatu boot dan sarung
piano. Sebagian anak yang bermain tangan. Pernyataan tersebut, berarti :
piano juga pandai bermain gitar. A. Sementara pekerja tidak
Pernyataan tersebut, berarti : mengenakan helm pengaman
A. Anak yang pandai bermain piano B. Semua pekerja tidak mengenakan
tentu pandai menyanyi sepatu boot dan sarung tangan
B. Anak yang pandai bernyanyi C. Sementara pekerja tidak
belum tentu dapat bermain gitar mengenakan helm pengaman dan
C. Anak yang pandai bermain gitar mengenakan sepatu boot dan
tentu pandai bernyanyi sarung tangan
D. Anak yang pandai bermain piano D. Sementara pekerja tidak
tentu pandai bermain gitar mengenakan helm pengaman dan
E. Sebagian anak pandai bernyanyi, tidak mengenakan sarung tangan
bermain piano dan bermain gitar E. Sementara pekerja mengenakan
helm pengaman, sepatu boot dan
13. Kucing adalah hewan berkaki empat. sarung tangan
Cheetah adalah hewan karnivora.
Pernyataan tersebut, berarti : 16. Beberapa diplomat menguasai lebih
A. Hewan berkaki empat adalah dari satu baha. Semua yang
kernivora menguasai lebih dari satu bahasa
B. Cheetah dan kucing adalah pandai berbicara. Pernyataan
karnivora tersebut, berarti :
C. Tidak dapat ditarik kesimpulan A. Sebagian yang pandai berbicara
D. Jumlah kaki Cheetah sama adalah diplomat
dengan kaki kucing B. Semua yang pandai berbicara
E. Cheetah adalah hewan pemakan adalah diplomat
daging C. Semua diplomat pandai berbicara
D. Yang menguasai beberapa bahasa 20. Jika Reva memakai baju polkadot
adalah diplomat maka ia memakai celana hitam, jika
E. Diplomat itu menguasai beberapa Reva memakai celana hitam , jika
bahasa Reva memakai celana hitam maka
Hana memakai celana polkadot,
17. Semua penulis kreatif. Namun permata memakai celana abu-abu.
terindikasi menjadi seoarang Pernyataan tersebut, berarti :
ilmuwan tidak kreatif. Pernyataan A. Reva tidak memakai baju
tersebut, berarti … polkadot
A. Sementara ilmuwan kreatif B. Hana memakai baju hitam
B. Sementara individu yang kreatif C. Reva memakai celana polkadot
bukan penulis D. Hana tidak memakai baju hitam
C. Tidak ada penulis yang ilmuwan E. Reva memakai baju biru
D. Sementara ilmuwan bukan
penulis
E. Semua ilmuwan kreatif

18. Boy tidak tekun belajar atau Boy


akan tidak naik kelas. Boy akan naik
kelas Ekivalen dengan Boy tekun
belajar. Pernyataan tersebut memiliki
arti …
A. Boy naik kelas dan Boy tidak
tekun belajar
B. Boy tidak naik kelas dan Boy
tidak tekun belajar
C. Boy akan naik kelas
D. Boy tidak naik kelas
E. Boy tekun belajar dan Boy tidak
naik kelas

19. Tidak semua orang yang berada di


rumah sakit karena sakit. Riyanti,
pergi ke rumah sakit. Pernyataan
tersebut berarti …
A. Rumah sakit adalah tempat orang
sakit
B. Hari ini Riyanti tidak sakit
C. Riyanti adalah seorang dokter
D. Hari ini Riyanti sakit
E. Hari ini Riyanti belum tentu sakit
Pembahasan
Tes Intelegensi Umum
A. Pembahasan Tes Irama Bilangan dan Huruf

1. Pembahasan

A A A B A C A D A E A F

Pola huruf yang terdapat pada sol 4. Pembahasan :


+3 +3 +3 +3
adalah pengulangan huruf A yang
bersifat tetap dan memiliki urutan A B D C G D J E M F

abjad pada bagian tengah diantara 2


huruf yang sama dan akan muncul Pada deret huruf di atas terdapat 2
bergantian. pola, yaitu :
Pola bertambah 3 langkah : A,D,G,J
Jawaban : E
Pola bertambah 1 langkah : B,C,D,E

Jadi, huruf selanjutnya untuk pola


2. Pembahasan : bertambah 3 langkah setelah huruf J
Dari B ke C memiliki jarak 1, dari C adalah M. dan pada pola bertambah 1
ke E memiliki jarak 2, dari E ke H langkah setelah huruf E adalah F.
memiliki jarak 3 dan dari H ke L sehingga jawaban yang tepat adalah
memiliki jarak 4 sehingga terlihat M dan F.
bahwa pola antar guruf teratur dari
1,2,3,4 dan seterusnya. Huruf L jika Jawaban : E
memiliki jarak 5 dapat ditentukan
bahwa huruf selanjutnya adalah Q. 5. Pembahasan :
B C E H L Q
Pola bilangan yang terdapat pada
deretan angka diatas adalah bilangan
awal secara berurutan yang dikalikan
+1 +2 +3 +4 +5
dengan angka 11.
2 22 242 2662 29282
Jawaban : D
X11 X11 X11 X11
3. Pembahasan :
Sehingga, bilangan setelah 2662
A CB A DC A ED A FE
adalah 29282 yang merupakan
Pola huruf diatas merupakan abjad perkalian antara 2662 dengan 11.
yang dibalik. Abjad yang
sebelumnya terletak di depan Jawaban : D
menjadi di belakang. Kemudian
urutannya disisipi huruf A. 6. Pembahasan :
Pola yang terdapat pada deretan
Jawaban : B huruf diatas adalah …
1. Huruf pertama memiliki pola
urutan mundur sesuai abjad
2. Huruf kedua memiliki pola Pola huruf pada soal di atas adalah
urutan mundur dua huruf sesuai berjeda selang-seling antara huruf
abjad pertama dengan kedua.
3. Huruf ketiga memiliki pola
urutan mundur satu huruf sesuai Jawaban : D
abjad
PQR – OOQ – NMP – MKO – 11. Pembahasan :
4 7 12 19 28 39
LIN

+3 +5 +7 +9 +11
7. Pola huruf pada deret diatas
merupakan urutan abjad yang Pola pada angka tersebut adalah
dibalik. Dengan demikian, maka adanya jarak/jeda maju bilangan
abjad selanjutnya adalah N dan M. ganjil berurutan yang ditambahkan
U,V,T,S,Q,R,P,O,N,M pada bilangan awal dan seterusnya.
Jawaban : B
Jawaban : A
8. Pembahasan : 12. Pembahasan :
Pola huruf pada soal ini adalah setiap +8 +8
huruf memiliki langkah maju teratur
5 huruf untuk urutan huruf D H L P T X

selanjutnya.
+8 +8
A F K P U

Deret huruf yang terdapat pada abjad


BCDE GHIJ LMNO QRST di atas adalah menambahkan 8 abjad
Jawaban : A sesuai urutan mulai dari abjad
pertama.
9. Pembahasan : Jadi huruf selanjutnya dari deret
huruf yang telah ada adalah T dan X.
1 1 2 3 5 7 10

Jawaban : D
+0 +1 +1 +2 +2 +3

Terdapat pola teraut pada soal angka 13. Pembahasan :


diatas. Pola abjad yang tertera pada soal ini
Pola teratur tersebut adalah setiap sesuai dengan urutan abjad, namun
dua langkah maka angka ditambah 1. setiap lima langkah abjad disisipi
huruf T.
Jawaban : D H,I,J,K,L,T,M,N,O,P,Q,T,R,S,T
Jadi, abjad berikutnya adalah R,S,T
10. Pembahasan :
1 1 2 3 5 7 10
Jawaban : A
+0 +1 +1 +2 +2 +3

14. Pembahasan :
Pada baris bilangan 2, 2, 4, 3, 3, 5, 4, Jawaban : B
4, 6, 5, 5, 7 terdapat dua pola angka
yaitu :
• Angka tetap yang diulang
• Angka sisipan yang merupakan
kelanjutan dari 4, 5, 6 dst.
Sehingga, angka tetap yang diulang
setelah angka 5 adalah 6 dan angka
sisipannya adalah 8.
2,2,4,3,3,5,4,4,6,5,5,6,7,6,6,8
15. Pembahasan :
Pola bilangan deretan tersebut adalah -5 -5 -5

: 27 49 31 44 35 39 39 34 43

• Penjumlahan dengan angka 4


untuk bilangan ganjil +4 +4 +4 +4

• Pengurangan angka 5 untuk


bilangan genap
Bilangan yang harus mengisi titik-
titik di atas adalah :
35 + 3 = 39
44 - 5 = 39
Jawaban : A

B. Pembahasan Tes Penalaran Aritmetika


2. Pembahasan :
0,17 + 0,03 – 0,05 = ( 0,17 + 0,03 ) –
1. Pembahasan :
0,05 = 0,2 – 0,5
1 kodi = 20 buah
= 0,15
1 lusin = 12 buah
Sehingga :
Jawaban : B
22 kodi x 20 = 440
3 lusin x 12 = 36
Jadi :
3. Pembahasan :
22 kodi + 3 lusin = … buah
2 45 90
440 + 36 = 476
x = = 0,9
100 1 100
Jawaban : B
Jawaban : A
= ( 81 : 3 ) +
24
= 27 + 24
= 51
Jawaban : E
4. Pembahasan :
18 + 12 + 35 – 2 x 10
= ( 18 + 12 + 35 ) – 2 ( 2 x 10 )
= 45
9. Pembahasan :
Jawaban : D
22 x 12 x 22 = 5808
5. Pembahasan :
1, 2, 3, …, …, 13, 21 Jawaban : C
pola di atas mengikuti aturan
fibonaci sehingga kolom yang belum 10. Pembahasan :
terisi adalah 5 dan 8. Pola angka pada barisan bilangan
tersebut yaitu dikalikan 11.
Jawaban : B Sehingga, 484 x 11 = 5324

x11 x11
6. Pembahasan :
25 x 11 = 275 4, 5, 44, 55, 484, 605, …, 6655

Jawaban : D x11 x11 x11

Jawaban : D
7. Pembahasan : 2,3 5 5
2,3 x 5 : 0,0005 = 1 1 10000 =
11. Pembahasan :
0,9
√225 + √36 + √25 =
= 15 + 6 + 5
2,3 5 10000
= 26
1 1 5 =
0,9
Jawaban : C
= 23000
Jawaban : A 12. Pembahasan :
( 3 x 3 x 10 )2 = 902 = 8100

Jawaban : D

13. Pembahasan :
8. Pembahasan : 50 40, 31, 23, 16,….10

( 9 x 9 ) : 3 + 24 = (81) :
+10 -9 -8 -7 -6
3 + 24
Pola deret bilangan diatas adalah = 88,8
setiap langkah deret minus 10, minus
9, minus 8, minus 7 dan pada Jawaban : D
akhirnya untuk menjawab pertanyaan
minus 6 : 16 – 6 = 10 18. Pembahasan :
-9x + 4y = 38
14. Pembahasan : -2x + 7y = 39
( 100 : 10 x 2 ) + 24,5 = 44,5 -7x – 3y = -1

Jawaban : A Jawaban : C

15. Pembahasan : 19. Pembahasan :


622,4 + 12,6 – 13 = 622 Pola angka di barisan pertama 25
Jawaban : C (38) 6 adalah :
25 – 6 = 19
16. Pembahasan : 19 x 2 = 38
Jumlah yang akan dibeli adalah 8 Pola angka di barisan kedua
lusin sendok dan jumlah garpunya mengikuti pola angka diatasnya,
setengah dari jumlah sendok. yaitu :
35 (…) 8
1 35 – 8 = 27
x 8 lusin = 4 lusin 27 x 2 = 54
2
1 lusin = 12 buah Jawaban : B
4 lusin = 4 x 12 = 48 buah
20. Pembahasan :
Jawaban : D Pola pada angka tersebut adalah pola
bilangin genap berurutan yaitu 3, 5,
17. Pembahasan : 7, 9, 11
Luas lingkarang = π r2 4, 7, 12, 19, 28,……..39

628 = 3,14 x r2
r2 = 200 +3 +5 +7 +9 +11

r = 14,14 Jawaban : A
Keliling lingkarang = 2 π r
= 2 x 3,14 x 14, 14

C. Pembahasan Tes Sinonim


1. Pembahasan :
Transendental = Abstrak
Jawaban : C 11. Pembahasan :
Interupsi = Penyelaan
2. Pembahasan : Jawaban : C
Babut = Karpet
Jawaban : E 12. Pembahasan :
Amtenar = Aparat
3. Pembahasan : Jawaban : B
Asa = Harapan
Jawaban : B 13. Pembahasan :
Trobadur = Penyanyi lagu cinta
4. Pembahasan : Jawaban : B
Kedap = Rapat
Jawaban : E 14. Pembahasan :
Semboyan = Lambang
5. Pembahasan : Jawaban : D
Sine qua non = Harus ada
Jawaban : A 15. Pembahasan :
Mortalitas = Angka kematian
6. Pembahasan : Jawaban : C
Rancu = Kacau
Jawaban : B 16. Pembahasan :
Deskripsi = Pelukisan/gambaran
7. Pembahasan : Jawaban : D
Citra = Gambaran
Jawaban : B
17. Pembahasan :
Akselerasi = Kecepatan
Jawaban : A

8. Pembahasan : 18. Pembahasan :


Komitmen = Kesepakatan Kontaminasi = Tercemar
Jawaban : C Jawaban : D

9. Pembahasan :
Centeng = Bodyguard, pelindung 19. Pembahasan :
orang lain Otodidak = Maju dengan usaha
Jawaban : D Jawaban : A

10. Pembahasan : 20. Pembahasan :


Mufakat = Setuju Evokasi = Penggugah rasa
Jawaban : E Jawaban : E

D. Pembahasan Tes Antonim


1. Pembahasan : 9. Pembahasan :
Afirmatif = Menguatkan, positif, Remisi X Penambahan
mengesahkan Jawaban : D
Afirmatif X Negatif
Jawaban : B 10. Pembahasan :
Gasal X Genap
2. Pembahasan : Jawaban : B
Deduksi X Induksi
Jawaban : E 11. Pembahasan :
Ofensif X Manhan
3. Pembahasan : Jawaban : E
Nomadik X Menetap
Jawaban : E 12. Pembahasan :
Elusif X Mudah dimengerti
4. Pembahasan : Jawaban : A
Epilog X Prolog
Jawaban : D 13. Pembahasan :
Separasi X Penyatuan
5. Pembahasan : Jawaban : B
Kendala X Pendukung
Jawaban : D 14. Pembahasan :
Universal X Menyendiri
6. Pembahasan : Jawaban : E
Prominem X Biasa
Jawaban : B 15. Pembahasan :
Evokasi X Tak bergeming
7. Pembahasan : Jawaban : C
Sporadis = Tidak tentu; kadang kala;
kadang-kadang 16. Pembahasan :
Sporadis X Sering Holistik = cara pandang yang
Jawaban : A menyatakan bahwa keseluruhan
merupakan satu kesatuan lebih
8. Pembahasan : penting daripada bagian-bagiannya.
Virulen X Baik
Jawaban : B
Dari keempat definisi yang dapat
diterima sebagai definisi yang 17. Pembahasan :
berlainan daripada definisi lainnya, Esoteris = Tertutup
yaitu monistik. Esoteris X Terbuka
Holistic X Monistik Jawaban : B
Jawaban : B
18. Pembahasan : Hedonisme = Menikmati
Frontal = Terbuka, terang-terangan, kesenangan, kenikmatan.
dan terus menerus. Hedonisme X Sederhana
Gradual= Berangsur-angsur; sedikit Jawaban : C
demi sedikit, bertahap.
Frontal X Gradual 20. Pembahasan :
Jawaban : A Nadir = Jarang Ada
Nadir X Kosong
19. Pembahasan : Jawaban : D

E. Pembahasan Tes Analogi

1. Pembahasan : jatuh cinta pada ibunya (Dayang


Sumber tenaga dari pedati adalah Sumbi).
kuda. Beranalogi dengan :
Beranalogi dengan : Oedipus yang merupakan cerita
Sumber tenaga dari pesawat adalah rakyat Yunani yang menceritakan
baling-baling. seorang anak (Oedipus) yang jatuh
Jawaban : E cinta pada ibunya (Jocasta).
Jawaban ; E

2. Pembahasan : 5. Pembahasan :
Psikologi merupakan ilmu yang Bata terbuat dari tanah liat
didalamnya mempelajari tentang Beranalogi dengan :
perilaku manusia. Beton terbuat dari semen.
Beranalogi dengan : Jawaban : B
Statistika adalah ilmu yang
mempelajari tentang pengolahan 6. Pembahasan :
data. Panas dihasilkan ole api.
Jawaban C Beranalogi dengan :
Terang yang disebabkan oleh adanya
3. Pembahasan : matahari.
Seseorang akan diberi insentif bila ia Jawaban : C
berprestasi.
Beranalogi dengan : 7. Pembahasan :
Seseorang akan diberi hadiah bila Senapan untuk berburu.
memberikan suatu pengabdian Beranalogi dengan :
kepada perusahaan/lembaga. Perangkap untuk menangkap.
Jawaban : D
4. Pembahasan :
Sangkuriang merupakan cerita dari
suku Sunda yang menceritakan 8. Pembahasan :
seorang anak (Sangkuriang) yang
Galeri adalah tempat memajang Laboratorium adalah tempat
lukisan seorang pelukis. ilmuwan bekerja.
Beranalogi dengan : Jawaban : B
Penerbit adalah tempat menerbitkan
buku seorang pengarang.
Jawaban : A 14. Pembahasan :
Melintas sungai melewati jembatan.
9. Pembahasan : Beranalogi dengan :
Arah Tenggara dan Barat Laut Mengatasi masalah dengan jalan
membentuk sudut 180 derajat, keluar.
demikian juga dengan Barat Daya Jawaban : D
dan Timur Laut.
Jawaban : D 15. Pembahasan :
Es akan mencair jika terkena panas.
10. Pembahasan : Beranalogi dengan :
Kubus adalah bangun dimensi tiga Air akan menguap jika terkena
sebuah persegi. panas.
Beranalogi dengan : Jawaban : D
Bola merupakan dimensi tiga dari
lingakaran. 16. Pembahasan :
Jawaban : E Cendrawasih dan nuri adalah hewan
jenis burung.
11. Pembahasan : Beranalogi dengan :
Mendobrak adalah masuk dengan Koki dan lele adalah jenis ikan.
cara paksa. Jawaban : B
Beranalogi dengan :
Menyela adalah memotong 17. Pembahasan :
pembicaraan. Santunan berarti pemberian dan
Jawaban : C tuntutan berarti permintaan.
Jawaban : A
12. Pembahasan :
Rektor memimpin perguruan tinggi 18. Pembahasan :
dengan dosen sebagai staf Keuntungan dapat diperoleh dari
pengajarnya. sebuah penjualan.
Sedangkan kepala sekolah Beranalogi dengan :
memimpin sebuah sekolah, dengan Kemasyuran dapat diperoleh dengan
guru sebagai staff pengajarnya. keberanian.
Jawaban : D Jawaban : B

13. Pembahasan : 19. Pembahasan :


Sekolah adalah tempat siswa belajar. Nilai tambah terbesar dari beras
Beranalogi dengan : adalah menjadi nasi goring.
Beranalogi dengan :
Nilai tambah terbesar dari kayu Jawaban : E
adalah kursi tamu.
Jawaban : D

20. Pembahasan :
Tanjungperak adalah nama dermaga
di Surabaya.
Beranalogi dengan :
Boombaru adalah nama dermaga di
Palembang.
F. Pembahasan Tes Verbal Umum
Besar bukanlah nama bulan dalam
penanggalan tahun Hijriah.
1. Pembahasan :
Jawaban : B
Yang bukan kelompoknya adalah
Meja. Sedangkan yang lain
5. Pembahasan :
merupakan kelompok alat-alat
Yang tidak termasuk dalam
elektronik.
kelompok ini adalah Menteri.
Jawaban : D
Menteri bukanlah pejabat yang
memimpin suatu wilayah.
2. Pembahasan :
Jawaban : C
Setelah kata-kata diatas disusun
menjadi kata-kata ynag benar, maka
yang tidak sesuai dengan yang lain
adalah SENPIL.
6. Pembahasan :
LAMAJAH = MAJALAH
Yang tidak sama dengan yang
SENPIL = PENSIL
lainnya adalah Sutasoma.
SALTA = ATLAS
Keempat pilihan lainnya merupakan
KUBU = BUKU
kitab suci, sedangkan Sutasoma
NORAK = KORAN
merupakan kitab buatan manusia.
Jawaban : B
Jawaban : D
3. Pembahasan :
7. Pembahasan :
Yang tidak termasuk ke dalam
Yang tidak termasuk ke dalam
kelompok di atas adalah : Angora.
kelompoknya adalah sendok.
Keempat jenis hewan lainnya
Keempat kata lain termasuk ke
termasuk hewan herbivore,
dalam kelompok peralatan mandi,
sedangkan angora termasuk
sedangkan sendok merupakan
golongan kucing (hewan omnivore)
peralatan makan.
Jawaban : E
Jawaban : D
4. Pembahasan :
8. Pembahasan :
Yang tidak termasuk dalam Truk, bus, motor, dan mobil
kelompok diatas adalah peniti. merupakan alat transportasi yang
Keempat pilihan lainnya merupakan beroperasi di darat, sedangkan
jenis perhiasan. pesawat merupakan alat transportasi
Jawaban : D udara.
Jawaban : C
9. Pembahasan :
Severa bukanlah nama planet. 15. Pembahasan :
Keempat jawaban lainnya Kecoak, semut, kupu-kupu, dan
merupakan nama planet. belalang merupakan jenis serangga,
Jawaban : D sedangkan lintah tidak termasuk
dalam golongan serangga.
10. Pembahasan : Jawaban : C
Ganesha bukanlah abjad Yunani,
sedangkan Epsilon, Gamma, Teta, 16. Pembahasan :
dan Alfa merupkan abjad Yunani. Yang tidak termasuk dalam golongan
Jawaban : C kata diatas adalah landak, sedangkan
keempat jawaban lainnya merupakan
11. Pembahasan : nama jenis burung.
William Shakespreare merupakan Jawaban : E
seorang sastrawan, sedangkan
keempat nama lainnya merupakan 17. Pembahasan :
nama penemu. Megawati, Gus Dur, B.J Habibie,
Jawaban : C dan Soeharto merupakan nama-nama
mantan Presiden Republik Indonesia,
12. Pembahasan : sedangkan Gita Wiryawan bukanlah
Nilai, Ungu, Hijau, dan Merah nama mantan Presiden RI.
merupakan warnai-warna yang Jawaban : C
terdapat pada pelangi, sedangkan
warna coklat tidak terdapat dalam 18. Pembahasan :
warna pelangi. Purwacaraka, Dwiki Dharmawan,
Jawaban : E Addie M.S, dan Erwin Gutawa
merupakan nama composer di
Indonesia, sedangkan Trie Utami
13. Pembahasan : adalah seorang pelantun
Voli, bola basket, sepakbola, dan lagu/penyanyi.
tenis merupakan cabang olahraga Jawaban : B
yang menggunakan bola, sedangkan
berenang bukanlah cabang olahraga 19. Pembahasan :
yang menggunakan media bola. Mangga, nanas, bengkuang, dan
Jawaban : C jambu merupakan buah-buahan yang
akan disajikan dalam makanan rujak
14. Pembahasan : manis. Sedangkan, nangka bukanlah
nama varian buah yang dapat kereta api, pesawat, dan kapal.
digunakan sebagai buah-buahan yang Sedangkan montir bukanlah
dapat disantap dengan bumbu rujak. termasuk pada bagian profesi
Jawaban : A pengendara.
Jawaban : A
20. Pembahasan :
Kusir, Masinis, pilot, dan nahkoda
adalah nama profesi yang
mengendarai kendaraan delman,
G. Pembahasan Tes Logika Penalaran

1. Pembahasan : Kesimpulan : Saya ada di pertemuan


Kesimpulan : Benda padat dapat RT karena saya tidak sibuk.
memuai. Jawaban : A
Jawaban : D
7. Pembahasan :
2. Pembahasan : Kesimpulan : Sebagian mahasiswa
Kesimpulan : semua mainan mobil- mempelajari referensi dan lulus
mobilan Roni merupakan pemberian ujian.
ayahnya. Jawaban : B
Jawaban : D
8. Pembahasan :
3. Pembahasan : Kesimpulan : Sementara peneliti
Kesimpulan : Sudah jelas beberapa adalah dosen.
dosen bergabung dalam tim
sepakbola maka beberapa dosen
bukan pemain voli. Jawaban : B
Jawaban : D
9. Pembahasan :
4. Pembahasan : Kesimpulan : Sebagian sepeda
Kesimpulan : Karena tidak semua memiliki rem cakram.
hewan berekor dapat terbang, maka Jawaban : D
kucing tidak dapat terbang.
Jawaban : B 10. Pembahasan :
Kesimpulan : Ada siswa yang belum
5. Pembahasan: berusia 17 tahun.
Kesimpulan : Terdapat hewan yang Jawaban : B
tidak bertelur.
Jawaban : B 11. Pembahasan :
Kesimpulan : Jika ada sebagian
6. Pembahasan : hewan peliharaan Dea sudah tidak
memerlukan makanan, maka
kesimpulannya ada sebagian hewan Jawaban : A
peliharaan Dea yang bukan makhluk
hidup atau sudah mati. 18. Pembahasan :
Jawaban : B/D Pernyataan : Boy tidak tekun belajar
atau Boy akan naik kelas ekivalen
12. Pembahasan : dengan jika Boy rajin belajar maka
Kesimpulan : Anak yang pandai Boy akan naik kelas.
bernyanyi belum tentu dapat bermain Pernyataan Kedua : Boy rajin
gitar. belajar. Sehingga karena Boy rajin
Jawaban : D belajar maka:
Boy akan naik kelas.
13. Pembahasan : Jawaban : C
Kesimpulan : Cheetah adalah hewan
karnivora (Pemakan Daging)
Jawaban : E

14. Pembahasan :
Semua jalan tol, mulus.
Beberapa jalan, bergelombang. 19. Pembahasan :
Kesimpulan : Sebagian jalan yang Kesimpulan : Tidak semua orang
bergelombang adalah jalan tol. yang pergi ke rumah sakit karena
Jawaban : D sakit, jadi Sigit berangkat ke rumah
sakit belum tentu karena sakit. Dapat
15. Pembahasan : ditarik kesimpulan bahwa Sigit pergi
Kesimpulan : Sementara pekerja ke rumah sakit karena Sigit seorang
mengenakan helm pengaman, sepatu Dokter.
boot dan sarung tangan. Jawaban : C
Jawaban : E
20. Pembahasan :
16. Pembahasan : Penyelesaian dengan logika
Diketahui : matematika:
Beberapa diplomat menguasai lebih P = Reva memakai baju polkadot
dari satu bahasa dan yang menguasai Q = Reva memakai celana hitam
lebih dari satu bahasa pandai R = Hana memakai celana polkadot
berbicara. Premis 1: p q
Kesimpulan : Premis 2: q r
Sebagian yang pandai berbicara Kesimpulan awal: p r
adalah diplomat. Premis 3: -r
Jawaban : A Kesimpulan: -p
Yaitu Reva tidak memakai baju
17. Pembahasan : polkadot.
Kesimpulan : Sementara ilmuwan Penjelasan :
kreatif.
Karena Hana memakai celana abu- Karena Reva tidak memakai celana
abu (bukan coklat) hal ini berarti hitam, maka ia tidak memakai baju
Reva tidak memakai celana hitam. coklat.
Jawaban : A
04
Tes Wawasan Kebangsaan

A. PANCASILA
a. Dasar Ideologi Negara Republik Indonesia
1. Arti penting ideologi bagi suatu bangsa
Ideologi berasal dari kata idea (pemikiran, konsep atau gagasan) dan kata
logos ( Pengetahuan ). Secara sederhana, ideologi berarti pengetahuan tentang ide,
keyakinan, atau gagasan. Secara lebih luas, ideologi adalah seperangkat prinsip-
prinsip yang dijadikan dasar untuk memberikan arah dan tujuan yang ingin dicapai
dalam melangsungkan dan mengembangkan kehidupan nasional suatu bangsa dan
Negara

2. Pancasila sebagai ideologi bangsa Indonesia


Sebagaimana yang tercantum dalam Pembukaan UUD 1945 alinea ke-4
Pancasila sebagai dasar Negara juga sebagai pandangan hidup yang memiliki nilai-
nilai dan memberikan arah serta tujuan menuju masyarakat yang adil dan makmur.
Pancasila sebagai sebagai ideology Negara Indonesia dapat diartikan
sebagai suatu kondep tentang sistem nilai yang secara individual maupun
kebersamaan dipandang sebagai prinsip hidup ideal yang dicita-citakan dan
diinginkan untuk diwujudkan dalam kehidupan masyarakat dan Negara.
Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa Indonesia dipergunakan sebagai
petunjuk atau pedoman kehidupan berbangsa dan bernegara yang meliputi berbagai
bidang kehidupan.
3. Perumusan Pancasila
Tokoh-tokoh yang mengusulkan konsep dasar Negara dalam sidang BPUPKI yang
pertama sebagai berikut.

• Mr. Muh. Yamin dalam pidatonya pada tanggal 29 Mei 1945


- Peri kebangsaan.
- Peri keadilan.
- Peri ketuhanan.
- Peri kerakyatan.
- Kesejahteraan rakyat.
• Mr. Soepomo dalam pidatonya pada tanggal 31 Mei 1945
- Persatuan.
- Kekeluargaan.
- Keseimbangan lahir batin.
- Musyawah.
- Keadilan rakyat.

• Ir. Soekarno dalam pidatonya pada tanggal 1 Juni 1945


- Kebangsaan Indonesia.
- Internasionalisme atau perikemanusiaan.
- Mufakat atau demokrasi.
- Kesejahteraan social.
- Ketuhanan Yang Maha Esa.
Usulan rumusan Pancasila dari ketiga tokoh tersebut dibahas lebih lanjut
oleh para anggota panitia kecil BPUPKI yang disebut Panitia Sembilan. Panitia
Sembilan berhasil menyusun sebuah piagam yang dikenal dengan Piagam Jakarta
(Jakarta Charter) yang di dalamnya terdapat rumusna Pancasila sebagai berikut.
• Ketuhanan, dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-
pemeluknya.
• Kemanusiaan yang adil dan beradab
• Persatuan Indonesia.
• Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam
permusyawaratan perwakilan.
• Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

Sebelum pengesahan UUD 1945 kalimat sila pertama rumusan Pancasila


diganti menjadi “Ketuhanan Yang Maha Esa”.
b. Nilai-Nilai Pancasila Sebagai Dasar dan Ideologi Negara
1. Nilai-nilai ketuhanan yang Maha Esa
• Indonesia merupakan Negara yang mengakui adanya Tuhan Yang Maha
Esa.
• Negara melindungi warga negaranya untuk beribadah sesuai dengan agama
dan keyakinannya.

2. Nilai-nilai kemanusiaan yang adil dan beradab


• Setiap warga Negara mengakui persamaan derajat, hak, dan kewajiban
antara sesama manusia sebagai asas kebersamaan bangsa Indonesia.
• Mengembangkan sikap saling mencintai sesama manusia.
3. Nilai-nilai persatuan Indonesia
• Setiap warga Negara mengutamakan persatuan, kesatuan, kepentingan dan
keselamatan bangsa dan Negara di atas kepentingan pribadi dan golongan.
• Sanggup dan rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan Negara.

4. Nilai-nilai kerakyatan yang dipimpin oleh hikmah kebijaksanaan dalam


permusyawaratan/perwakilan
1. Selalu mengutamakan musyawarah mufakat dalam menyelesaikan suatu
persoalan.
2. Menghormati dan menjunjung tinggi setiap keputusan yang dicapai sebagai hasil
musyawarah.

5. Nilai-nilai keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.


• Seluruh warga Negara bersama-sama menciptakan keadilan sosial dalam
kehidupan bermasyarakat.
• Memupuk sikap saling menghormati dan bersikap adil antarsesama
manusia.

c. Perbandingan Antara Pancasila dengan Ideologi Lain

No. Pancasila Komunisme Liberalisme

HAM dilindungi tanpa HAM dijunjung secara


1. HAM diabaikan mutlak
melupakan kewajiban asasi
Nasionalisme Nasionalisme diabaikan
2. Nasionalisme dijunjung tinggi
ditolak
Keputusan melalui Keputusan di Keputusan melalui
3. musyawarah mufakat dan tangan pimpinan voting
pemungutan suara partai
4. Tidak ada dominasi Dominasi partai Dominasi mayoritas

5. Ada oposisi dengan alasan Tidak ada oposisi Ada oposisi


Tidak ada
6. Ada perbedaan pendapat perbedaan Ada perbedaan pendapat
pendapat
Kepentingan Kepentingan mayoritas
7. Kepentingan seluruh rakyat
negara

d. Sikap Positif Terhadap Pancasila Dalam Berbagai Aspek Kehidupan


1. Dalam kehidupan Politik
• Mengemukakan pendapat secara bebas dan bertanggung jawab.
• Menjalankan pemerintahan secara jujur dan konsekuen.
2. Dalam Kehidupan Ekonomi
• Menghormati dan menghargai sesama manusia tanpa melihat asal-usul, agama,
ras, dan latar belakang kehidupannya.
• Bersikap adil dan tidak mengambil hak orang lain.

B. UNDANG-UNDANG DASAR 1945


a. Pengertian konstitusi
Dalam arti sempit konstitusi adalah hukum dasar yang memuat aturan pokok atau
aturan-aturan dasar Negara. Dalam arti luas konstitusi adalah keseluruhan sistem aturan
yang menetapkan dan mengatur kehidupan kenegaraan melalui sistem pemerintahan
Negara dan tata hubungan secara timbal balik antarlembaga Negara dan antara Negara
dengan warga Negara.

Macam-macam konstitusi sebagai berikut.


1. Konstitusi tertulis disebut Undang-Undang Dasar.
2. Konstitusi tidak tertulis disebut konvensi.

Sifat konstitusi berdasarkan jumlah pasalnya sebagai berikut.


1. Fleksibel (luwes) artinya pasal-pasal dalam konstitusi jumlahnya sedikit sehingga
mudah diubah dan disesuaikan dengan perkembangan zaman.
2. Rigid (kaku) artinya pasal-pasal dalam konstitusi jumlahnya banyak dan sulit
diubah-ubah.

b. Konstitusi yang Pernah Berlaku di Indonesia


1. UUD 1945 (UUD Proklamasi/18 Agustus 1945 -27 Desember 1949)
UUD 1945 ditetapkan dan disahkan oleh PPKI pada 18 Agustus 1945
Sistematika UUD 1945 terdiri dari :
• Pembukaan empat alinea.
• Batang tubuh 16 bab, 37 pasal, 4 ayat aturan peralihan, dan 2 ayat aturan
tambahan.
• Penjelasan: penjelasan umum dan penjelasan pasal demi pasal.
Bentuk Negara Indonesia adalah kesatuan, berdasarkan Pasal 1 atau (1)
UUD 1945. Bentuk pemerintah Indonesia adala republik, berdasarkan Pasal 1 atau
(1) UUD 1945. Sistem pemerintahan adalah cabinet presidensial. Presiden sebagai
kepala Negara sekaligus sebagai kepala pemerintahan. Dalam menjalankan
tugasnya, presiden dibantu oleh wakil presiden dan para menteri.
2. Konstitusi RIS 1949 (UUD RIS 1949/27 Desember 1949-17 Agustus 1950)
Sistematika UUD RIS 1949 terdiri atas sebagai berikut.
• Mukadimah terdiri atas empat alinea.
• Batang tubuh terdiri atas 6 bab dan 197 pasal.
Bentuk Negara Indonesia adalah serikat atau federasi. Bentuk pemerintahan
Indonesia adalah Republik, berdasarkan Pasal 1 ayat (2) Konstitusi RIS. Sistem
pemerintahan adalah cabinet parlementer. Presiden sebagai kepala Negara dan
perdana menteri sebagai kepala pemerintahan.

3. Undang-Undang Dasar Sementara (UUDS 1950/ 17 Agustus 1950-5 Juli 1959)


Sistematika UUDS 1950 terdiri dari :
1. Mukadimah terdiri atas empat alinea.
2. Bab I : Negara Republik Indonesia
3. Bab II : Alat-alat kelengkapan Negara
4. Bab III : Tugas alat-alat kelengkapan Negara
5. Bab IV : Pemerintahan dan daerah-daerah swapraja
6. Bab V : Konstituante
7. Bab VI : Perubahan, ketentuan-ketentuan peralihan, dan ketentuan-
ketentuan
Penutup
Bentuk Negara Indonesia adalah kesatuan, berdasarkan Pasal 1 atay (1)
UUDS 1950. Bentuk pemerintahan Indonesia adalah republic, berdasarkan Pasal
1 ayat (t) dan Mukadimah alinea IV UUDS 1950. Sistem pemerintahan adalah
cabinet parlementer dengan demokrasi liberal yang masih bersifat semu.
Berdasarkan sistem ini, DPR dapat membubarkan cabinet, sedangkan presiden
memiliki kedudukan yang kuat dan dapat membubarkan DPR.
4. UUD 1945 hasil Dekret Presiden (UUD 1945 periode kedua/5 Juli 1959-2000)
Gagalnya Badan Konstituante menetapkan rancangan UUD berdampak
pada keadaan politik yang tidak stabil maka tanggal 5 Juli 1959, Presiden Soekarno
mengeluarkan Dekret Presiden. Salah satu isi dekret tersebut memberlakukan
kembali UUD 1945. Ketentuan mengenai bentuk Negara, bentuk pemerintahan,
pembagian kekuasaan, dan sistem pemerintahan sama seperti yang tercantum
dalam UUD 1945.

5. UUD 1945 hasil amandemen (berlaku tahun 2000 sampai sekarang)


Sistematika UUD 1945 Amandemen terdiri dari :
1. Pembukaan : empat alinea
2. Batang tubuh : 37 pasal 16 bab.

Beberapa perubahan mendasar dalam sistem ketatanegaraan Indonesia, antara lain


:
1. Kedudukan yang sejajar dan proporsional antara Presiden dengan DPR.
2. Masa jabatan presiden diatur dengan tegas, yaitu maksimal dapat dipilih untuk
dua kali masa jabatan.
3. Dilaksanakannya otonomi daerah.
4. Penyelenggara pemilu oleh lembaga nonpemerintahan yaitu netral dan mandiri.

c. Berbagai Penyimpangan Terhadap Konstitusi


1. Penyimpangan terhadap UD 1945 periode 1945-1949
• Masa awal proklamasi dianggap sebagaig masa peralihan sehingga pada masa
ini, kekuasaan presiden sangat luas. Selain menjalankan kekuasaan eksekutif,
presiden juga menjalankan kekuasaan MPR dan DPR.
• Di samping presiden, hanya ada wakil presiden dan KNIP sangat membantu
presiden.
• Pergantian sistem cabinet presidensisal menjadikabinet parlementer menjadikan
para menteri diangkat dan bertanggung jawab kepada parlemen/DPR.

2. Penyimpangan terhadap UUD RIS 1949


• Bentuk Negara serikat bertentangan dengan konsep Negara Kesatuan Republik
Indonesia.
• Penggantian UUD 1945 menjadu UUD RIS.
• Pemerintahan parlementer tidak sesuai dengan semangat UUD 1945.

3. Penyimpangan terhadap UUDS 1950.


• Dengan ditetapkanya demokrasi liberal, ditafsirkan sebagai kebebasan mutlak
bagi setiap individu dan partai politik sehingga timbulnya persaingan tidak sehat
yang mengancam persatuan dan kesatuan bangsa.
• Terjadi instabilitas nasional akibat dari sering berganti-gantinya cabinet
sehingga program-program yang telah disusun sebelumnya tidak berjalan.

4. Penyimpangan terhadap UUD 1945 periode 1959-1965 (Orde Lama)


• Presiden membubarkan DPR karena tidak menyetujui RAPBN yang diusulkan
pemerintah.
• Penetapan pidato presiden yang berjudul Penemuan Kembali Revolusi Kita /
Manifesto Politik Republik Indonesia (Manipol) menjadi GBHN yang bersifat
tetap oleh MPRS.
• Pengangkatan presiden seumur hidup melalui TAP MPR No. III/MPRS1963.
• Pimpinan lembaga tinggi dan tertinggi negara diangkat sebagai menteri negara.
• Kekuasaan presiden melebihi wewenang yang ditetapkan dalam UUD 1945.
• Tidak berjalannya hak bujet DPR karena pemerintah tidak mengajukan
rancangan undang-undang APBN untk mendapatkan persetujuan DPR.

5. Penyimpangan terhadap UUD 1945 periode 1965 sampai munculnya Gerakan


Reformasi 1998.
• Sistem demokrasi yang dijalankan bersifat feodalisme.
• Kebebasan berbicara terutama yang berkaitan dengan arah kebijakan pemerintah
dibungkam.
• Ekonomi kerakyatan berubah menjadi ekonomi kapitalisme, monopoli oleh
negara berubah menjadi monopoli oleh keluarga.
• Supremasi hukum tidak berjalan, supremasi hukum berubah menjadi supremasi
kekuasaan presiden.
• Lembaga legislatif tidak mewakili rakyat bahkan tidak inspiratif karena hasil
rekayasa politik.
• Bermunculannya korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN)

d. Proses Amandemen UUD 1945


Amandemen ditafsirkan sebagai penambahan atau perubahan pada sebuah
konstitusi yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari naskah aslinya.
1. Kesepaktan dasar mengamandemen UUD 1945.
• Tidak mengubah Pembukaan UUD 1945
• Tetap mempertahankan bentuk nyata Negara Kesatuan Republik Indonesia.
• Tetap mempertahankan sistem presidensial.
• Penjelasan UUD 1945 yang bersifat normative dimasukan ke dalam pasal-pasal.
• Perubahan dilakukan secara “addendum”.
2. Tahap-tahap amandemen UUD 1945
• Tahap pertama diputuskan dalam Sidang MPR pada 19 Oktober 1999.
• Tahap kedua diputuskan dalam Sidang MPR pada 18 Agustus 2000.
• Tahap ketiga diputuskan dalam Sidang MPR pada 9 November 2001.
• Tahap keempat diputuskan dalam Sidang MPR pada 10 Agustus 2002.

e. Struktur Ketatanegaraan
1. Sebelum amandemen UUD 1945

Pancasila

UUD
1945

MPR

DPA Presiden DPR BPK MA


2. Setelah amandemen UUD 1945

UUD
1945

MPR Presiden MPR MP MP


R R
DP DP MA MK KY
R R

C. BHINNEKA TUNGGAL IKA


a. Penemuan dan Landasan Hukum Bhinneka Tunggal Ika
Sesanti atau Bhinneka Tunggal Ika diungkapkan pertama kali oleh Mpu Tantular,
pujangga agung kerjaan Majapahit yang hidup pada masa pemerintahan Raja
Hayamwuruk pada abad XIV (1350-1389). Sesanti tersebut terdapat dalam karyanya,
kakawin Sutasoma yang berbunyi, “Bhinneka Ika tunggal ika, tan hana dharma
mangrwa,” yang artinya, “Berbeda-beda, tak ada pengabdian yang mendua.” Kutipan
tersebut berasal dari pupuh 139, bait 5, kekawin Sutasoma yang lengkapnya sebagai
berikut :

Jawa Kuno Alih bahasa Indonesia

Konon Buddha dan Siwa merupakan dua


Rwaneka dhatu winuwus zat yang berbeda.
Buddha Wiswa, Mereka memang, berbeda tetapi
Bhinneka rakwa ring apan bagaimanakah bisa dikenali?
Kena parwanosen, Mangkang Sebab kebenaran Jina (Buddha) dan Siwa
Jinatwa kalawan Siwatatwa adalah tunggal
Tunggal, Terpecah belahlah itu, tetapi satu jualah
Bhinneka tunggal ika tan hana itu.
Dharma mangrwa Tidak
Ada kerancuan dalam kebenaran
Semboyan yang kemudian dijadikan prinsip dalam kehidupan dalam
pemerintahan kerajaan Majapahit itu untuk mengantisipasi adanya keanekaragaman
agama yang dipeluh ole rakyat Majapahit pada pada waktu itu. Meskipun mereka
berbeda agama mereka tetap satu dalam pengabdian.
Pada 1951, sekitar 600 tahun setelah pertama kali yang diungkap oleh Mpu
Tantular, semboyan Bhinneka Tunggal Ika ditetapkan oleh pemerintah Indonesia
sebagai semboyan resmi Negara Republik Indonesia dengan Peraturan Pemerintah
No. 66 Tahun 1951. Peraturan pemerintah tersebut menentukan bahwa sejak 17
Agustus 1950, Bhinneka Tunggal Ika ditetapkan sebagai semboyan yang terdapat
dalam Lambang Negara Republik Indonesi, Garuda Pancasila. Kata Bhinna ika
kemudian dirangkai menjadi satu kata bhinneka. Pada perubahan UUD 1045 yang
kedua, Bhinneka Tunggal Ika dikukuhkan sebagai semboyan resmi yang terdapat
dalam lambang negara, dan tercantum dalam pasal 36A UUD 1945.
Sesanti yang merupakan karya Mpu Tantular diharapkan dijadikan acuan bagi
rakyat Majapahit dalam berdharma oleh bangsa Indonesia dijadikan semboyan dan
pegangan bangsa dalam membawa diri dalam hidup berbangsa dan bernegara. Seperti
halnya Pancasila, istilah Bhinneka Tunggal Ika juga tidak tertera dalam UUD 1945
(asli), namun esensinya terdapat di dalamnya, seperti yang dinyatakan Majelis
Permusyawaratan Rakyat sebagai penjelmaan seluruh rakyat Indonesia, terdiri atas
anggota-anggota Dewan Perwakilan Rakyat, ditambah dengan utusan-utusan dari
daerah-daerah dan golongan-golongan.
Selanjutnya dalam penjelasan UUD 1945 dinyatakan, “ Di daerah yang bersifat
otonom, akan diadakan badan perwakilan daerah, oleh karna di daerah pun
pemerintahan akan bersendi atas dasar permusyawaratan. Dalam teritori negara
Indonesia terdapat lebih kurang 250 zelfbesturende landschappen dan
voksgemeenchappen. Daerah-daerah itu mempunyai susunan asli, dan oleh karenanya
dapat dianggap sebagai daerah yang bersifat istimewa.”. maknannya bahwa dalam
menyelenggarakan kehidupan kenegaraan perlu ditampung keanekaragaman atau
kemajemukan bangsa dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Dalam Konstitusi Republik Indonesia Serikat dan Undang-Undang Dasar
Sementara tahun 1950, Pasal 3 ayat (3) menentukan perlunya ditetapkan lambing
negara oleh pemerintah. Sebagai tindak lanjut dari pasal tersebut, terbit Peraturan
Pemerintah No. 66 tahun 1951 tentang Lambang Negara.
Baru setelah diadakan perubahan UUD 1945, dalam pasal 36A menyebutkan
bahwa lambang negara ialah Garuda Pancasila dengan semboyan Bhinneka Tunggal
Ika. Dengan demikian, Bhinneka Tunggal Ika merupakan semboyan yang merupakan
kesepakatan bangsa yang ditetapkan dalam UUD-nya. Oleh karena itu, untuk dapat
dijadikan acuan secara tepat dalam hidup berbangsa dan bernegara, makna Bhinneka
Tunggal Ika perlu difahami secara tepat dan benar untuk selanjutnya dipahami cara
untuk mengimplementasikan secara tepat dan benar pula.
Bhinneka Tunggal Ika tidak dapat dipisahkan dari Hari Kemerdakaan Bangsa
Indonesia dan Dasar Negara Pancasila. Hal ini sesuai dengan komponen no. 66 tahun
1951, menyebutkan Lambang negara terdiri atas tiga bagian, yaitu :
1. Burung Garuda yang menengok dengan kepalanya lurus ke sebelah kanannya
2. Perisai berupa jantung yang digantung dengan rantai pada leher Garuda, dan
3. Semboyan yang ditulis di atas pita yang dicengkeram oleh Garuda. Di atas pita,
tertulis dengan huruf latin sebuah semboyan dalam bahasa Jawa Kuno yang
berbunyi. “Bhinneka Tunggal Ika.”
Dalam pembukaan UUD 1945, alinea pertama disebutkan bahwa sesungguhnya
kemerdekaan itu ialah hak segalaa bangsa dna oleh sebab itu, maka penjajahan diatas
dunia harus idhapuskan karena tidak sesuai dengan perikemanusiaan dan
perikeadilan. Memang semua kemerdekaan atau kebebasan diberi makna bebas dari
penjajahan negara asing, tetapit ternyata kemerdekaan atau kebebasan ini memiliki
makna yang lebih luas dan dalam karena menyangkut harka dan martabat manusia,
yaitu berkaitan dengan hak asasmi manusia. Manusia memiliki kebebasan dalam olah
fikir, bebas berkehendak dan memilih, dan bebas dari segala macam ketakutan yang
merupakan aktualisasi dari konsep hak asasi manusia (mendudukan manusia sesuai
dengan harkat dan martabatnya).
Memasuki era globalisasi kemerdekaan atau kebebasan memiliki makna lebih
luas karena globalisasi berkembang neoliberalisme dan neokapitalisme yang
menyebabkan penjajahan dalam bentuk baru. Terjadilah penjajahan dalam bidang
ekonomi, politik, sosial budata, dan bidang kehidupan yang lain. Dengan
kemerdekaan, kita makna bebas dari berbagai eksploitasi manusia dalam segala
dimensi kehidupan baik dari luar maupun dari dalam negeri.
Sementara itu, penerapaan Bhinneka Tunggal Ika dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara harus berdasar pada Pancasila (dasar negara) yang telah ditetapkan oleh
bangsa Indonesia. Dengan demikian, penerapan Bhinneka Tunggal Ika harus dijiwai
dengan ini maka Bhinneka Tunggal Ika akan teraktualisasi.

b. Konsep Dasar Bhinneka Tunggal Ika


Pola sikap bangsa Indonesia dalam menghadapi keanekaragaman ini berdasarkan
pada suatu sasanti atau adagium Bhinneka Tunggal Ika yang bermakna, “beraneka,
tetap satu.” Menerapkan Bhinneka Tunggal Ika dalam kehidupan, bangsa Indonesia
mengacu pada prinsip yang terkandung dalam Pembukaan UUD 1945 yaitu
mengutamakan kepentingan bangsa, bukan kepentingan individu. Berikut isi dalam
Pembukaan UUD 1945 :
1. Sesungguhnya kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa
2. Kemerdekaan yang dinyatakan oleh bangsa Indonesia supaya rakyat dapat
berkehidupan kebangsaan yang bebas
3. Salah satu misi negara Indonesia untuk mencerdaskan kehidupan bangsa
4. Salah satu dasar negara Indonesia adalah Persatuan Indonesia yang merupakan
wawasan kebangsaan
5. Ingin diwujudkan dengan berdirinya negara Indonesia yang berkeadilan sosial
bagi seluruh rakyat Indonesia.
Dari isi dalam pembukaan UUD 1945 tersebut, jelas bahwa prinsip kebangsaan
mewarnai kehidupan berbangsa dan bernegara bagi bangsa Indonesia. Istilah individu
atau konsep individualism tidak terdapat dalam Pembukaan UUD 1945. Dengan kata
lain, Bhinneka Tunggal Ika yang diterapkan di Indonesia tidak berdasar pada
individualisme dan liberalisme.
Prinsip Bhinneka Tunggal Ika, yaitu asas yang mengakui adanya kemajemukan
bangsa dilihat dari segi agama, keyakinan, suku bangsa, adat budaya, keadaan daerah,
dan ras. Kemajemukan tersebut dihormati dan dihargai serta kedudukan dalam suatu
prinsip yang dapat mengikat keanekaragaman tersebut dalam kesatuan yang kokoh.
Kemajemukan bukan dikembangkan dan didorong menjadi factor pemecah bangsa,
tetapi kekuatan yang dimiliki oleh masing-masing komponen bangsa. Selanjutnya,
kemajemukan diikat secara sinergi menjadi kekuatan yang luar biasa untuk
dimanfaatkan dalam menghadapi segala tantangan dan persoalan bangsa.
c. Prinsip-prinsip yang Terkandung dalam Bhinneka Tunggal Ika
Untuk memahami secara mendalami prinsip-prinsip dalam Bhinneka Tunggal Ika.
Prinsip-prinsip, yaitu :
1. Pembentukan kesatuan dari keanekaragaman tidak terjadi pembentukan konsep
baru dari keanekaragaman pada unsur atau komponen bangsa. Contohnya,
terdapat keanekaragaman agama dan kepercayaan. Ketunggalan Bhinneka
Tunggal Ika tidak dimaksudkan untuk membentuk agama baru. Setiap agama
diakui seperti apa adanya, tetapi dicari common denominator dalam kehidupan
beragama di Indonesia, memiliki kesamaan. Common denominator ini dipegang
sebagai ketunggalan yang dipergunakan sebagai acuan dalam hidup berbangsa
dan bernegara. Adat istiadat tetap diakui eksistensinya dalam Negara Kesatuan
Republik Indonesia yang berwawasan kebangsaan. Paham Bhinneka Tunggal Ika
oleh Ir. Sujamto disebut sebagai paham Tantularisme, bukan paham sinkretisme.
Paham Bhinneka Tunggal Ika mencoba untuk mengembangkan konsep baru dari
unsur asli dengan unsur dari luar.
2. Bhinneka Tunggal Ika tidak bersifat sectarian dan eksklusif. Hal ini bermakna
bahwa dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, tidak dibenarkan merasa
dirinya yang paling benar, paling hebat, dan tidak mengakui harkat dan martabat
pihak lain. Pandangan sectarian dan ekslusif ini akan memicu terbentuknya
keakuan yang berlebihan dengan tidak atau kurang memperhitungkan pihak lain,
memupuk kecurigaan, kecemburuan, dan persaingan yang tidak sehat. Bhinneka
Tunggal Ika bersifat inklusif. Golongan mayoritas dalam hidup berbangsa dan
bernegara tidak memaksakan kehendaknya pada golongan minoritas.
3. Bhinneka Tunggal Ika tidak bersifat formalistis yang hanya menunjukkan
perilaku semu. Bhinneka Tunggal Ika dilandai oleh sikap saling percaya
mempercayai, hormati-menghormati, cintai-mencintai, dan rukun. Hanya dengan
cara demikian, keanekaragaman ini dapat dipersatukan.
4. Bhinneka Tunggal Ika bersifat konvergen tidak divergen, yang bermakna
perbedaan yang terjadi dalam keanekaragaman tidak untuk dibesar-besarkan,
tetapi dicari titik temu dalam bentuk kesepakatan bersama. Hal ini akan terwujud
jika dilandasi oleh sikap toleran, nonsectarian, inklusif, akomodatif, dan rukun.
Prinsip atau asa Bhinneka Tunggal Ika mendukung nilai :
• Inklusif, tidak bersifat ekslusif
• Terbuka
• Koeksistensi damai dan kebersamaan
• Kesetaraan
• Tidak merasa yang paling benar
• Toleransi
• Musyawarah disertai dengan penghargaan terhadap pihak lain yang berbeda.
Suatu masyarakat yang tertutup atau ekslusif sehingga tidak
memungkinkan terjadinya perkembangan menghadapi arus globalisasi yang
demikian deras dan kuatnya dalam mengahadapi keanekaragaman budaya
bangsa. Sifat terbuka yang terarah merupakan syarat bagi berkembangnya
masyarakat modern. Oleh karena itu, keterbukaan dan berdiri sama tinggi serta
duduk sama rendah, memungkinkan terbentuknya masyarakat yang pluralistic
secara koeksistensi, hormat-menghormati, tidak merasa dirinya yang paling
benar, dan tidak memaksakan kehendak yang menjadi keyakinannya kepada
pihak lain.
Segala peraturan perundang-undangan khususnya peraturan daerah harus
mampu mengakomodasi masyarakat yang pluralistic dan multikutural dengan
tetap berpegang teguh pada dasar negara Pancasila dan UUD 1945. Suatu
peraturan perundang-undangan, utamanya peraturan daerah yang memberi
peluang terjadinya perpecahan bangsa, atau yang semata-mata untuk
mengakomodasi kepentingan unsur bangsa harus dihindari. Contohnya,
persyaratan untuk jabatan daerah harus dari putra daerah, ini menggambarkan
sempitnya kesadaran nasional yang semata-mata untuk memenuhi aspirasi
kedaerahan yang akan mengundang terjadinya perpecahan. Selain itu, tidak
mencerminkan penerapan prinsip Bhinneka Tunggal Ika. Dengan menerapkan
nilai-nilai tersebut, secara konsisten akan terwujud masyarakat yang damai,
aman, tertib dan teratur sehingga kesejahteraan dan keadilan akan terwujud.

D. NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA


a. Sistem Tata Negara
1. Hakikat demokrasi
• Pengertian demokrasi
Demokrasi berasal dari bahasa Yunani, yaitu demos (rakyat) dan kratos
(pemerintahan). Secara sederhana demokrasi dapat diartikan sebagai suatu
pemerintahan yang berasal dari rakyat dan rakyat memiliki proporsi yang sangat
penting serta melibatkan rakyat dalam pemerintahan negara.
• Sejarah perkembangan demokrasi
Sistem demokrasi pertama kali diterapkan di negara-negara kota (city state/polis)
di Yunani Kuno. Saat itu, demokrasi yang dilaksanakan adalah demokrasi
langsung. Munculnya Magna Charta (1215) di Inggris, sebagai awal kebangkitan
kembali demokrasi setelah sekian lama dilupakan.

Beberapa toko pendukung berkembangnya demokrasi sebagai berikut.


- John Locke dari Inggris (1635-1704) yang memberikan tiga rumusan hak-hak
dasar manusia, yaitu ha katas hidup, ha katas kebebasan, dan ha katas kepemilikan
(life, liberty, and property).
- Monstesquieu dari Perancis (1689-1755) yang memberikan konsep “Trias
Politika,” yaitu suatu sistem yang dapat menjamin hak-hak politik dengan
pembatasan kekuasaan agar tidak terjadi penyalahgunaan wewenang antarlembaga
negara.
• Prinsip-prinsip demokrasi
- Pemerintahan berdasarkan konstitusi.
- Pemilihan umum yang bebas, jujur, dan adil.
- Terjaminnya hak asasi manusia.
- Persamaan kedudukan di hadapan hukum.
- Peradilan yang bebas dan tidak memihak.
- Keterlibatan warga negara dalam pembuatan keputusan public (public policy).
- Kebebasan berserikat atau berorganisasi dan mengeluarkan pendapat.
- Kebebasan pers atau media massa.
• Macam-macam demokrasi
Ditinjau dari cara penyaluran kehendak rakyat :
- Demokrasi langsung, yaitu demokrasi yang melibatkan seluruh rakyat secara
langsung untuk turut serta dalam menyelesaikan masalah kenegaraan.
- Demokrasi perwakilan atau demokrasi modern, yaitu demokrasi yaitu dijalankan
melalui suatu lembaga perwakilan.
Ditinjau dari paham yang dianut :
- Demokrasi barat/demokrasi liberal/demokrasi konstitusional, yaitu demokrasi
yang menitikberatkan pada kebebasan individu/individualism.
- Demokrasi timur/demokrasi parlementer/demokrasi rakyat, yaitu demokrasi yang
banyak dianut oleh negara yang berpaham Marxime-Komunisme.
- Demokrasi Pancasila, yaitu demokrasi yang bersumber dari nilai-nilai Pancasila.
Dasar hukum pelaksanaan, yaitu demokrasi yang bersumber dari nilai-nilai
Pancasila.

Dasar hukum pelaksanaan demokrasi Pancasila sebagai berikut.


i. Pancasila sila ke-4.
ii. Pembukaan UUD 1945 alinea ke-4.
iii. UUD 1945 Pasal 1 ayat (2).
iv. UUD 1945 Pasal 2 ayat (1).
• Pelaksanaan demokrasi di Indonesia
- Demokrasi liberal/parlementer (3 November 1945 – 5 Juli 1959)
i. Para menteri diangkat dan bertanggung jawab kepada parlemen atau DPR.
ii. Sistem multipartai.
iii. Over power legislative/partai politik.
iv. Keterbatasan presiden/eksekutif.
- Demokrasi terpimpin (1959 – 1965)
i. Over power presiden/eksekutif.
ii. Keterbatasan hak pesertaan rakyat/legislative.
iii. Berkembangnya pengaruh komunis.
iv. Meluasnya peranan TNI sebagai unsur sosial politik.
- Demokrasi Pancasila (1965 – sekarang)
i. Keseimbangan tuntutan masyarakat
ii. Keseimbangan kekuasaan kelembagaan negara
iii. Stabilitas masyarakat
iv. Pesertaan rakyat
v. Persamaan hak warga negara di dalam hukum, pemerintahan,
berserikat/berkumpul dan mengeluarkan pendapat.

2. Pentingnya demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara


• Demokrasi dalam kehidupan politik
Demokrasi dalam kehidupan politik dapat diterapkan dalam kegiatan pemilu.
Dasar hukum pelaksanaan pemilu sebagai berikut.
- Pancasila sila keempat.
- UUD 1945 Pasal 22E ayat 1-6.
- UU No. 23 Tahun 2003 tentang Pemilihan Umum.
Asas pemilu sebagai berikut.
- Langsung artinya pemilih memberikan suaranya tanpa perantara.
- Umum artinya setiap warga yang memenuhi syarat berhak untuk memilih dan
dipilih.
- Bebas artinya pemilih memberikan suaranya tanpa ada paksaan.
- Rahasia artinya pilihan pemilih dijamin tidak akan diketahui oleh siapapun.
- Jujur artinya semua pihak yang terlibat dalam pemilu harus jujur.
- Adil artinya semua pihak yang terlibat dalam pemilu diperlakukan sama dan bebas
dari kecurangan.

Tujuan pemilu dan peserta sebagai berikut.


- Memilih anggota DPR, DPRD Provinsi, dan DPRD Kabupaten/Kota, pesertanya
adalah partai politik.
- Memilih anggota DPD, pesertanya adalah perseorangan.
- Memilih presiden dan wakil presiden, pesertanya adalah pasangan yang
dicalonkan oleh partai atau gabungan partai politik.

Penyelenggara pemilu adalah sebuah badan independen, yaitu Komisi Pemilihan


Umum (KPU).
- Distrik, yaitu pemilih dikelompokkan ke dalam distrik-distrik yang ditentukan
berdasarkan jumlah penduduk yang ada. Satu distrik memiliki jatah satu kursi di
parlemen (DPR/DRPD).
- Proporsional, yaitu menekankan pada perbandingan perolehan wakil dengan
perolehan dukungan suara.
• Demokrasi dalam kehidupan ekonomi
Pertumbuhan perekonomian harus ditunjang dengan kondisi institusi public yang
bersih dan kredibel. Kesempatan yang sama bagi seluruh masyrakat untuk ikut
menciptakan dan menikmati kemakmuran.

3. Sikap positif terhadap pelaksanaan demokrasi dalam berbagai kehidupan


- Menghormati sepenuhnya perbedaan pendapat, keyakinan, dan kepentingan orang
lain dengan tidak mempertentangkannya.
- Menghindari sikap dan perilaku yang angkuh, mementingkan diri sendiri dan
kelompok, keras kepala, fanatic, ekstrem, serta meremehkan orang lain.
- Sifat damai dan antikekerasan atas setiap permasalahan dan perbedaan.
- Selalu mengutamakan kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan pribadi
dan golongan.
- Menaati hukum dan peraturan yang berlaku.

4. Kedaulatan rakyat
• Makna kedaulatan
Kedaulatan berasal dari bahasa latin, yaitu supremus yang berarti kekuasaan
tertinggi. Kedaulatan dapat diartikan sebagai kekuasaan tertinggi atau kekuasaan
yang tidak terletak di bawah kekuasaan lain.
- Sifat kedaulatan menurut Jean Bodin
i. Asli, artinya kekuasaan tidak berasal dari kekuasaan lain yang lebih tinggi.
ii. Abadi, artinya kekuasaan itu tetap ada selama negara itu berdiri meskipun
pemegang kedaulatannya berganti-ganti.
iii. Tunggal, artinya kekuasaan merupakan satu-satunya kekuasaan tertinggi
dalam negara yang tidak diserahkan atau dibagi-bagikan kepada badan lain.
iv. Tidak terbatas, artinya kekuasaan itu tidak dapat dibatasi oelh kekuasaan lain.
- Macam-macam kedaulatan
i. Kedaulatan ke dalam (Interne Souvereiniteit), kekuasaan tertinggi di dalam
negara untuk mengatur fungsinya sesuai dengan peraturan perundang-
undangan yang berlaku.
ii. Kedaulatan ke luar (Externe Souvereiniteit), Kekuasaan tertinggi untuk
mengatur pemerintahan serta memelihara keutuhan wilayah dan kesatuan
bangsa yang harus dihormati oleh bangsa dan negara lain untuk mengadakan
hubungan dan kerja sama dengan negara lain.
- Teori-teori kedaulatan
i. Teori kedaulatan Tuhan
(1) Kekuasaan tertinggi ada pada Tuhan atau bersumber pada Tuhan
(2) Negara dan pemerintah mendapat kekuasaan yang tertinggi dari Tuhan
(raja yang mengaku sebagai Keturunan Dewa).
(3) Penganutnya adalah Agustinus, Thomas Aquines, dan Marsillius.
ii. Teori kedaulatan Raja
(1) Kekuasaan tertinggi berada di tangan raja.
(2) Raja memiliki kekuasaan yang mutlak dan tidak terbatas, sehingga raja
berada di atas undang-undang.
(3) Penganutnya adalah Nicollo Machiavelli, Thomas Hobbes, dan Hegel.
iii. Teori kedaulatan Negara
(1) Kekuasaan tertinggi ada pada negara.
(2) Negara dianggap sebagai sumber kedaulatan.
(3) Penganutnya adalah Jean Bodin dan George jellinek
iv. Teori kedaulatan Hukum
(1) Kekuasaan tertinggi dalam suatu negara adalah hukum
(2) Penguasa ataupun rakyat wajib tunduk pada hukum, dan engara yang
menciptakan hukum
(3) Penganutnya adalah Krabble
v. Teori kedaulatan Rakyat
(1) Kedaulatan berada di tangan rakyat.
(2) Sumber teori ini adalah ajaran demokrasi.
(3) Penganutnya adalah John Locke, Monstesquie, dan J.J. Rousseau.

- Lembaga–lembaga pelaksana kedaulatan rakyat


i. Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR)
ii. Presiden
iii. Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)
iv. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)
v. Mahkamah Agung (MA)
vi. Mahkamah Konstitusi (MK)
vii. Komisi Yudisial (KY)
viii. Dewan Perwakilan Daerah (DPD)
ix. Komisi Pemilihan Umum (KPU)
x. Pemerintah Daerah (Pemda)
xi. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)
- Landasan pelaksanaan kedaulatan rakyat
i. Landasan idiil, yaitu Pancasila.
ii. Landasan Konstitusional, yaitu Undang-Undang Dasar 1945.

5. Sistem pemerintahan Indonesia


• Macam-macam sistem pemerintahan
- Presidensial merupakan sistem pemerintahan negara republic, yaitu kekuasaan
eksekutif dipilih melalui pemilu dan terpisah dari kekuasaan legislative. Ciri-
cirinya sebagai berikut.
i. Presiden sebagai kepala negara sekaligus sebagai kepala pemerintahan.
ii. Presiden dipilih langsung oleh sebuah badan atau dewan pemilih.
iii. Presiden tidak termasuk pemegang kekuasaan legislative dan tidak dapat
memerintahkan pemilihan umum.
iv. Presiden tidak dapat membubarkan kekuasaan legislative.
v. Presiden memiliki hak prerogative untuk mengangkat dan memberhentikan
menteri-menteri yang memimpin departemen dan nondepartemen.
vi. Para menteri bertanggung jawab kepada presiden.
- Parlementer merupakan sistem pemerintahan yang parlemennya memiliki peranan
penting dalam pemerintahan. Dalam hal ini, parlemen berwenang mengangkat
perdana menteri dan dapat menjatuhkan pemerintahan. Ciri-cirinya sebagai
berikut.
i. Kabinet dipimpin oleh seorang perdana menteri yang dibentuk berdasarkan
kekuasaan yang menguasai parlemen.
ii. Anggota cabinet sebagian atau seluruhnya berasal dari anggota parlemen.
iii. Perdana menteri bersama cabinet bertanggung jawab kepada parlemen.
iv. Kepala negara (raja/ratu atau presiden) dengan saran atau nasihat perdana
menteri dapat membubarkan parlemen dan memerintahkan diadakan
pemilihan umum.
- Semipresidensial merupakan sistem pemerintahan yang menggabungkan sistem
pemerintahan presidensial dan sistem pemerintahan parlementer, sering presiden
dan perdana menteri. Ciri-cirinya sebagai berikut.
i. Presiden republik dipilih melalui hak pilih umum.
ii. Presiden memiliki kekuasaan yang cukup besar.
iii. Perdana menteri mengepalai kabinet yang bertanggung jawab kepada
parlemen dan parlemen dapat menjatuhkan menteri melalui mosi tidak
percaya.
• Sistem pemerintahan Indonesia
- Kedaulatan berada di tangan rakyat dan dilaksanakan menurut Undang-Undang
Dasar (UUD 1945 Pasal 1 ayat 2).
- Negara Indonesia adalah negara yang berdasarkan atas hukum (UUD 1945 Pasal 1
ayat 3).
- Anggota MPR (DPR dan DPD), presiden dan wakil presiden, anggota DPRD, dan
kepala daerah dipilih langsung oleh rakyat melalui pemilihan umum (UUD 1945
Pasal 4 ayat 1).
- Presiden tidak dapat membubarkan DPR, artinya kekuasaan antara presiden dan
DPR adalah sejajar (UUD 1945 Pasal 7C).
- Menteri – menteri negara sebagai pembantu presiden diangkat dan diberhentikan
oleh presiden (UUD 1945 Pasal 17 ayat 1 dan 2).
- DPR memegang kekuasaan membentuk undang-undang (UUD 1945 Pasal 20 ayat
1).
• Peran lembaga negara sebagai pelaksana kedaulatan rakyat
- Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) memiliki tugas dan wewenang sebagai
berikut.
i. Mengubah dan menetpakan UUD.
ii. Melantik presiden dan wakil presiden.
iii. Memberhentikan presiden dan wakil presiden dalam masa jabatannya
menurut UUD.
- Presiden, memiliki tugas dan wewenang sebagai berikut.
i. Menjalankan UU.
ii. Mengangkat dan memberhentikan menteri-menteri.
iii. Mengajukan RUU.
iv. Membentuk Perppu.
v. Mengajukan RAPBN.
vi. Memegang kekuasaan tertinggi atas angkatan perang.
vii. Menetapkan perang dengan persetujuan DPR.
viii. Mengangkat duta dan konsul.
ix. Menerima duta dari negara lain.
x. Memberi grasi, amnesti, abolisi, dan rehabilitasi.
xi. Memberi gelar dan tanda jasa.
- Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), memiliki tugas sebagai berikut.
i. Menetapkan RAPBN bersama presiden.
ii. Menetapkan RUU.
iii. Mengawasi jalannya pemerintahan.
- Hak-hak yang dimiliki DPR sebagai berikut.
i. Hak angket, yaitu hak untuk melakukan penyelidikan terhadap kebijakan
pemerintah.
ii. Hak interpelasi, yaitu hak untuk meminta keterangan kepada presiden.
iii. Hak imunitas, yaitu hak untuk tidak dituntut dalam pengadilan karena
pernyatannya dalam sidang.
iv. Hak mengajukan usul atau pendapat.
v. Hal mengajukan usul RUU.
vi. Hak budget, yaitu hak untuk membahas RAPBN.
- Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) memiliki tugas sebagai berikut.
i. BPK berkewajiban memeriksa tanggung jawab keuangan negara.
ii. Hasil pemeriksaan BPK dilaporkan kepada DPR, DPD,dan DPRD.
- Mahkamaha Agung (MA memiliki tugas sebagai berikut.
i. Menguji kekuatan UU terhadap UUD.
ii. Memutus sengketa kewenangan lembaga negara.
iii. Memutuskan pembubaran partai politik.
iv. Memutus perselisihan hasil pemilu.
- Dewan Perwakilan Daerah (DPD) memiliki tugas sebagai berikut.
i. Mengajukan RUU kepada DPR berkaitan dengan otonomi daerah.
ii. Ikut membahas UU yang berkaitan dengan otonomi daerah.
iii. Memberikan masukan kepada DPR atas UU APBN Pajak, Pendidikan, dan
agama.
iv. Mengawasi pelaksanaan UU yang berkaitan dengan otonomi daerah.
- Komisi Pemilihan Umum (KPU) memiliki tugas dan wewenang sebagai berikut.
i. Merencanakan penyelenggaraan pemilu.
ii. Menetapkan organisasi dan tata cara semua tahapan pelaksanaan pemilu.
iii. Mengoordinasikan, menyelenggarakan, dan mengendalikan semua tahapan
pelaksanaan pemilu.
iv. Penetapan peserta pemilu.
v. Mengetapkan daerah pemilihan, jumlah kursi, dan calon anggota DPR, DPD,
DPRD Provinsi, dan DPRD Kabupaten/Kota.
vi. Melakukan evaluasi dan pelaporan pelaksanaan pemilu.
vii. Melaksanakan tugas dan kewenangan lain yang diatur undang-undang.
- Komisi Yudisial (KY) memiliki tugas dna wewenang sebagai berikut.
i. Mengawasi perilaku hakim agung
ii. Mengusulkan pengangkatan hakim agung.
iii. Mengusulkan nama calon hakim agung.
iv. Ikut menjaga dan menegakkan kehormatan dan martabat hukum.

6. Tata urutan peraturan perundang-undangan nasional


• Undang-Undang Dasar 1945
UUD 1945 merupakan peraturan negara yang tertinggi dan sebagai hukum dasar
tertulis yang memuat dasar dan garis besar hukum dalam penyelenggaraan negara.
• Ketetapan MPR
Ketetapan MPR merupakan putusan MPR yang ditetapkan dalam sidang-sidang
MPR. Terdapat dua macam putusan MPR, yaitu sebagai berikut.
i. Ketetapan, yaitu putusan MPR yang mengikat ke dalam dan ke luar majelis.
ii. Keputusan, yaitu putusan MPR yang mengikat ke dalam majelis saja.
• Undang-Undang (UU)
Undang-undang merupakan produk bersama antara DPR dan Presiden untuk
melaksanakan UUD 1945 dan ketetapan MPR.
• Peraturan pemerintah pengganti undang-undang (perppu)
Perppu merupakan peraturan yang dibuat oleh pemerintah dalam ihwal
kepentingan yang memaksa (Pasal 22 UUD 1945) dengan ketentuan sebagai
berikut.
i. Perppu harus diajukan ke DPR dalam persidangan berikut.
ii. DPR dapat menerima atau menolak Perppu dengan tidak mengadakan
perubahan.
iii. Jika ditolak DPR, Perppu harus dicabut.
• Peraturan pemerintah (PP)
Peraturan pemerintah merupakan peraturan yang dibuat oleh pemerintah untuk
melaksankan UU.
• Keputusan presiden (Keppres)
Keppres merupakan peraturan yang dibuat oleh pemerintah untuk menjalankan
fungsi dan tugasnya berupa pengaturan pelaksanaan adminsitrasi negara dan
administrasi pemerintahan.
• Peraturan daerah (Perda)
Perda merupakan peraturan yang dibuat oleh Pemerintah Daerah (Pemda) untuk
melaksanakan aturan hukum di atasnya dan menampung kondisi khusus dari
daerah yang bersangkutan. Perda provinsi DPRD provinsi bersatu dengan
gubernur. Perda kabupaten/kota dibuat oleh DPRD kabupaten/kota bersama
dengan bupati. Peraturan desa atau yang setingkat oleh Badan Permusyawaratan
Desa atau lembaga yang setingkat.

7. Fungsi dan kedudukan Peraturan Perundang-undangan


• Fungsi peraturan perundang-undangan
- Untuk memberikan kepastian hukum.
- Untuk melindungi dan mengayomi hak-hak warga negara.
- Untuk memberikan rasa keadilan.
- Untuk menciptakan ketertiban dan ketenteraman.
• Kedudukan peraturan perundang-undangan
- Sebagai hukum bagi warga negara.
- Menjamin hak-hak dan kewajiban negara.

8. Proses Pembuatan Peraturan Perundang-undangan Nasional


• Asas penyusunan peraturan perundang-undangan
- Asas hierarki, artinya suatu peraturan perundang-undangan tidak boleh
bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang lebih tinggi
tingkatannya.
- Undang-undang tidak dapat diganggu gugat, artinya hanya boleh diuji oleh
lembaga yang berwenang (DPR dan MK).
- Undang-undang yang bersifat khusus mengesampingkan undang-undang yang
bersifat umum.
- Peraturan perundang-undangan yang masih berlaku hanya dapat dicabut atau
diubah oleh peraturan yang sederajat atau lebih tinggi.
- Undang-undang tidak berlaku surut, artinya peraturan tidak berlaku di waktu
sebelum diundangkannya, kecuali dinyatakan secara tegas dalam peraturan
tersebut.
- Undang-undang yang baru mengesampingkan undang-undang yang lama.
- Konstitensi, artinya tidak ada pasal-pasal yang bertentangan, baik dalam peraturan
maupun atau dengan peraturan lain.
• Alur proses penyusunan peraturan perundang-undangan
i. RUU yang berasal dari presiden dipersiapkan oleh presiden dan diproses serta
dibahas oleh pembantunya dan staf ahli menjadi draf RUU untuk kemudian
diajukan kepada DPR.
ii. RUU yang berasal DPR akan diproses oleh Panitia Ad Hoc DPR yang
selanjutnya dimasukkan dalam agenda pembahasan rapat DPR.
- Proses pengajuan RUU
i. RUU diajukan oleh presiden kepada DPR dan oelh DPR itu sendiri.
ii. DPR berwenang untuk mengubah, baiak menambah maupun mengurangi
RUU tersebut sehingga menjadi Undang-Undang (UU).
- Proses pembahasan RUU
RUU yang diajukan oleh presiden atau oelh DPR diproses melalui
permusyarawatan dalam masa persidangan DPR.
- Proses penetapan RUU menjadi UU
RUU diproses untuk ditetapkan menjadi UU oleh DPR dalam forum rapat pleno
DPR.
- Pengesahan dan pemberlakuan UU
Setelah DPR menetapkan RUU menjadi UU, UU tersebut disahkan oleh presiden
untuk diundangkan oleh menteri sekretaris negara dalam lembaran negara tentang
berlakunya UU tersebut.
• Pihak-pihak yang terlibat dalam penyusunan peraturan perundang-undangan
- Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)
- Presiden
• Kerangka peraturan perundang-undangan
- Judul berisi jenis, nomor, tahun pengundangan, dan nama peraturan perundang-
undangan.
- Pembukaan berisi “Dengan Rahmat Tuhan YME”, jabatan pembentuk peraturan
perundang-undangan, konsideran, dasar hukum, dan diktum.
- Batang tubuh atau isi terdiri atas bab, pasal-pasal, ayat, ketentuan peralihan,
ketentuan penutup, pengesahan, dan pengundangan.

9. Otonomi daerah
• Pengertian otonomi daerah
Istilah “otonomi” berasal dari bahasa latin, yaitu kata auto (sendiri) dan nomos
(aturan). Jadi, arti kata otonomi adalah pengaturan sendiri. Otonomi daerah
(desentralisasi) adalah penyerahan wewenang pemerintahan oleh pemerintah
(pusat) kepada daerah otonomi untuk mengatur dan mengurus urusan
pemerintahan dalam sistem Negara Kesatuan Republik Indonesia (UU No. 32
Tahun 2004).
• Nilai dasar otonomi daerah
- Kebebasan
Kebebasan masyarakat dan pemerintah daerah dalam mengambil tindakan dan
kebijakan untuk memecahkan masalah bersama.
- Partisipasi
Masyarakat berperan aktif dalam proses perencanaan, pelaksanaan, dan
pengawasan kebijakan publik di daerahnya.
- Efetifitas dan efisiensi
Melalui kebebasan dan partisipasi masyarakat, jalannya pemerintahan akan lebih
tepat sasaran (efektif), dan tidak menghamburkan anggaran atau tidak terjadi
pemborosan (efisien).
• Tujuan otonomi daerah
- Peningkatan pelayanan dan kesejahteraan masyarakat yang semakin baik
- Pengembangan kehidupan demokrasi
- Keadilan
- Pemerataan
- Pemeliharaan hubungan yang serasi antara pusat dan daerah serta antardaerah
dalam rangka keutuhan NKRI
- Mendorong untuk memberdayakan masyarakat
- Menumbuhkan prakarsa dan kreativitas, meningkatan peran serta masyarakat, dan
mengembangkan peran dan fungsi DPRD

• Asas dan prinsip pemerintahan daerah


- Dipergunakannya asas desentralisasi, dekonsentrasi, dan tugas pembantuan.
- Penyelenggaraan asas desentralisasi secara utuh dan bulat yang dilaksanakan
Di daerah kabupaten dan kota.
- Asas tugas pembantuan yang dapat dilaksanakan di daerah provinsi, kabupaten,
kota, dan desa.
• Kewenangan daerah dalam pelaksanaan otonomi daerah.
- Perencanaan dan pengendalian pembangunan.
- Perencanaan, pemanfaatan, dan pengawasan tata ruang.
- Penyelenggaraan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat.
- Penyediaan sarana dan prasarana umum
- Penanganan bidang kesehatan
- Penyelenggaraan pendidikan dan alokasi sumber daya manusia potensial
- Fasilitasi pengembangan koperasi, usaha kecil, dan menengah termasuk lintas
kabupaten/kota
- Pengendalian lingkungan hidup
- Pelayanan administrasi umum pemerintahan
- Urusan wajib lainnya yang diamanatkan oleh peraturan perundangan-undangan

10. Bentuk dan Susunan Pemerintah Daerah


• DPRD sebagai badan legislatif daerah
DPRD merupakan lembaga perwakilan rakyat daerah dan berkedudukan sebagai
unsur penyelenggaraan pemerintahan daerah. DPRD memiliki fungsi legislasi,
anggaran, dan pengawasan.

Tugas dan Wewenang DPRD, antara lain :


- Membentuk Peraturan Daerah (Perda) yang dibahas dengan kepala daerah untuk
mendapat persetujuan bersama.
- Membahas dan menyetujui rancangan perda tentang APBD bersama dengan
kepala daerah
- Melaksanakan pengawasan terhadap pelaksanaan Perda dan peraturan perundang-
undangan lainnya, APBD, dan kerjasama internasional di daerah.
- Mengusulkan pengangkatan dan pemberhentian kepala daerah/wakil kepala
daerah kepala presiden melalui menteri dalam negeri.
- Menerima laporan keterangan pertanggungjawaban kepala daerah dalam
penyelenggaraan pemerintahan daerah.

Hak yang dimiliki anggota DPRD, antara lain :


- Hak interplasi
- Hak angket
- Hak menyatakan pendapat mengajukan rancangan Perda
- Hak memilih dan dipilih
- Hak imunitas
• Kepala daerah sebagai badan eksekutif daerah
Pemerintah daerah provinsi dipimpin oleh gubernur, sedangkan pemerintah daerah
kabupaten/kota dipimpin oleh bupati/walikota. Gubernur/bupati/walikota yang
biasa disebut kepala daerah memiliki kedudukan yang sederajat dan seimbang
dengan DPRD masing-masing daerah.

Kepala daerah memiliki tugas dan wewenang sebagai berikut.


- Memimpin penyelenggaraan pemerintahan daerah berdasarkan kebijakan yang
ditetapkan bersama DPRD.
- Mengajukan rancangan Perda.
- Menetapkan Perda yang telah mendapat persetujuan bersama DPRD.
- Mengupayakan terlaksananya kewajiban daerah.
- Mewakili daerahnya di dalam dan di luar pengadilan, dan dapat menunjuk kuasa
hukum untuk mewakilinya sesuai dengan peraturan perundang-undangan.
- Melaksanakan tugas dan wewenang lain sesuai dengan peraturan perundang-
undangan.
11. Partisipasi masyarakat dalam Perumusan kebijakan publik
Kebijakan public merupakan serangkaian keputusan dan tindakan yang diambil
oleh pemerintah yang berhubungan dengan kepentingan masyarakat (publik). Tujuan
penerapan kebijakan public untuk sesuatu yang telah digariskan tersebut bukan hanya
bersifat abstrak belaka, namun menjadi sesuatu yang terealisasikan dalam kehidupan
bermasyarakat, berbagsa dan bernegara. Pelaksanaan kebijakan public akan
melibatkan berbagai komponen, seperti manusia, dana, dan sarana serta prasarananya.
Sebagai warga yang baik, kita harus ikut berpartisipasi dalam perumusan
kebijakan public, contohnya dapat dilakukan pada tahap perencanaan, pelaksanaan,
pengawasan maupun dalam menikmati hasilnya. Akibat ketidakaktifan masyarakat
dalam pelaksanaan kebijakan public akan menimbulkan gejolak dalam masyarakat
yang mengganggu stabilitas nasional karena kebijakan yang diambil tidak sesuai
dengan harapan masyarakat.

12. Hakikat Hak Asasi Manusia (HAM)


• Pengertian HAM
Hak Asasi Manusia (HAM) adalah hak pokok atau hak dasar yang dimiliki manusia
sejak lahir sebagai anugerah dari Tuhan Yang Maha Esa. Menurut UU No. 39
Tahun 1999, hak asasi manusia adalah seperangkat hak yang melekat pada manusia
sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa dan merupakan anugerah yang wajib
dihormati, dijunjung tinggi, serta dilindungi oleh negara, hukum, dan pemerintah.

HAM meliputi :
- Bersifat pokok atau dasar
i. Hak hidup.
ii. Hak kebebasan/kemerdekaan.
iii. Hak memiliki sesuatu.
- Berkembang dalam kehidupan sehari-hari
i. Hak asasi pribadi, contohnya hak memeluk agama, hak mengemukakan
pendapat, dan hak berorganisasi.
ii. Hak asasi ekonomi, contohnya hak memiliki sesuatu, hak membeli dan menjual,
serta hak mengadakan suatu perjanjian atau kontrak.
iii. Hak asasi politik, contohnya hak untuk diakui sebagai warga negara yang
sederajat dan hak untuk memilih serta dipilih dalam pemilu.
iv. Hak asasi mendapatkan perlakuan yang sama di muka hukum dan pemerintahan.
v. Hak asasi sosial budaya, contohnya hak mendapatkan pendidikan dand hak
mengembangkan kebudayaan.

• Instrumen HAM
Instrumen HAM adalah alat yang digunakan untuk melindungi dan menegakkan
HAM.
Instrumen HAM di dunia internasional :
- Piagam PBB (Universal Declaration of Human Rights) atau deklarasi umum hak-
hak asasi manusia disahkan tanggal 10 Desember 1948.
- Instrumen hukum lainnya yang telah disahkan dan diterima di Indonesia.

Instrumen Ham di Indonesia :


- UUD 1945 pasal 27, 28, 28 A-J, 29 ayat 2, 30 dan 31.
- TAP MPR No. XVII/MPR/1998 tentang HAM.
- UU No. 39 Tahun 1999 tentang HAM.
- UU No. 26 Tahun 2000 tentang Pengadilan HAM.
- UU No. 2 Tahun 2002 tentang tata cara perlindungan korban dan saksi dalam
pelanggaran HAM.
- PP No. 3 Tahun 2003 tentang kompensasi, restitusi, dan rehabilitasi terhadap
korban pelanggaran HAM.

• Piagam yang memuat perlindungan dan penegakan HAM


- Di Inggris
i. Magna Charta (Piagam Agung) tahun 1215
ii. Petition of Rights tahun 1628
iii. Hobeas Corpus Act tahun 1679
iv. Bill of Rights tahun 1689
- Di Amerika Serikat
Declaration of Independence of the United States tahun 1776
- Di Prancis
Declaration des droits de I’hommes et dlu Citoyen tahun 1789
- Di dunia internasional PBB
Universal Declaration of Human Rights tanggal 10 Desember 1948
- Di Indonesia
Undang-Undang Dasar 1945 tanggal 8 Agustus 1945

• Latar belakang lahirnya perundang-undangan tentang HAM


- Adanya komitmen untuk melaksanakan UUD 1945 hasil amandemen.
- Melaksanakan amanat TA{ MPR No. XVII/MPR/1998 tentang HAM.
- Pada hakikatnya manusia sebagai Tuhan yang paling mulia, maka harus
mengedepankan nilai kemanusiaan yang adil dan beradab.
- Masih banyak terjadi pelanggaran-pelanggaran HAM dalam kehidupan keluarga,
masyarakat, dan negara.
- Desakan masyarakat untuk lebih mengembangkan kehidupan demokratis dengan
memberikan kesempatan kepada warga negara dalam menyalurkan hak-hak yang
dimilikinya.

13. Kasus pelanggaran HAM


Pelanggaran HAM menurut UU No. 39 Tahun 1999 adalah setiap perbuatan
seseorang atau kelompok orang termasuk aparat negara baik disengaja atau kelalaian
yang secara melawan hukum mengurangi, menghalangi, membatasi, dan atau
mencabut hak seseorang atau kelompok orang yang dijamin oleh UU ini.

Contoh kasus pelanggaran HAM di Indonesia sebagai berikut.


• Kasus Tanjung Priok tahun 1984 di Jakarta
• Kasus terbunuhnya aktivis buruh Marsinah tahun 1994 di Nganjuk, Jawa Timur
• Kasus terbunuhnya wartawan harian umum Bernas, Udin, di Yogyakarta tahun
1996
• Kasus penembakan mahasiswa Trisakti
Contohnya kasus pelanggaran HAM yang sering dilaporkan ke Komnas HAM
sebagai berikut.
• Masalah tanah
• Masalah perburuhan
• Masalah perbuatan oknum aparat birokrasi yang tidak terpuji
• Masalah agama
Contohnya untuk menangani terjadinya pelanggaran HAM, antara lain :
• Memproses setiap pelanggaran HAM menurut ketentuan hukum yang berlaku
• Mengajukan semua pelanggaran HAM ke Pengadilan HAM
• Memberikan hukuman yang berat kepada semua pelanggar HAM dengan maksud
memberikan efek jera agar tidak mengulangi perbuatannya

14. Lembaga perlindungan HAM di Indonesia


• Kominisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM)
Tujuan dibentuknya Komnas HAM (UU No. 39 Tahun 1999 pasal 75) :
- Mengembangkan kondisi yang kondusif bagi pelaksanaan HAM sesuai dengan
Pancasila, UUD 1945, Piagam PBB, serta Deklarasi Universal HAM.
- Meningkatkan perlindungan dan penegakan HAM untuk berkembangnya pribadi
manusia Indonesia seutuhnya dan kemampuan berpartisipasi dalam berbagai
bidang kehidupan.

Fungsi Komnas HAM :


- Pengkajian dan penelitian tentang HAM.
- Penyuluhan tentang HAM.
- Pemantauan tentang HAM.
- Mediasi tentang HAM.

Tugas dan wewenang Komnas HAM :


- Mengamati dan pelaksanaan HAM kemudian menyusunnya menjadi sebuah
laporan.
- Menyelidiki dan memeriksa peristiwa yang timbul dalam masyarakat berdasarkan
sifat dan ruang lingkup yang idduga terdapat pelanggaran HAM.
- Memanggil pihak pengadu atau korban juga pihak yang diadukan untuk dimintai
dan didengar keterangannya.
- Memanggil saksi untuk dimintai dan didengar kesaksiannya.
- Meninjau tempat kejadian atau tempat yang dianggap perlu.
- Memanggil pihak terkait untuk memberikan dan menyerahkan dokumen asli
tertulis dengan persetujuan ketua pengadilan.
- Melakukan pemeriksaan terhadap rumah, pekarangan, bangunan, dan tempat lain
dengan persetujuan ketua pengadilan.
- Memberikan pendapat berdasarkan persetujuan ketua pengadilan terhadap perkara
tertentu yang sedang dalam proses peradilan.

• Pengadilan HAM
Menurut pasal 104 UU No. 39 Tahun 1999, Pengadilan HAM dibentuk di
lingkungan peradilan umum. Pengadilan HAM adalah pengadilan khusus terhadap
pelanggaran HAM yang berat.

Jenis pelanggaran HAM berat sebagai berikut.


- Kejahatan genoside adalah setiap perbuatan yang dilakukan dengan maksud untuk
menghancurkan atau memusnahkan seluruh atau sebagian kelompok bangsa, ras,
etnis, dan agama. Contoh :
i. Membunuh anggota kelompok.
ii. Memaksakan tindakan-tindakan yang bertujuan mencegah kelahiran di dalam
kelompok.
iii. Memindahkan anak-anak secara paksa dari kelompok tertentu ke kelompok
lain.

- Kejahatan terhadap kemanusiaan adalah setiap perbuatan yang dilakukan sebagai


bagian dari serangan yang meluas dan sistematik yang diketahuinya bahwa
serangan tersebut ditujukan secara langsung terhadap penduduk sipil.
Contoh :
i. Perbudakan
ii. Pengusiran secara paksa
iii. Perampasan kemerdekaan
iv. Penghilangan orang secara paksa
Tugas dan wewenang Pengadilan HAM :
- Memeriksa dan memutus perkara pelanggaran HAM berat.
- Memeriksa dan menuntut perkara pelanggaran HAM berat yang dilakukan di luar
batas territorial wilayah negara RI oleh warga negara Indonesia.
- Memeriksa dan memutus perkara pelanggaran HAM berat yang dilakukan oleh
seseorang yang berumur di bawah 18 tahun pada saat pelanggaran dilakukan
• Lembaga Bantuan Hukum (LBH)
LBH adalah organisasi independen yang memberi bantuan dan pelayanan hukum
kepada masyarakat.

Peran dan fungsi LBH sebagai berikut.


- Relawan yang membantu pihak-pihak yang membutuhkan bantuan hukum.
- Pembela dalam menegakkan keadilan dan kebenaran.
- Pembela dalam melindungi HAM.
- Penyuluh dan penyebar informasi di bidang hukum dan HAM.
• Biro konsultasi dan bantuan hukum perguruan tinggi
- Merupakan kantor pusat kegiatan untuk memberikan layanan kepada semua pihak
yang ingin berkonsultasi dan meminta bantuan di bidang hukum dan HAM.
- Pelaksanaan program tri dharma perguruan tinggi di bidang hukum dan HAM.
- Wahana pelatihan, pembelaan, dan penegakan hukum serta HAM.

E. Sejarah Nasional Indonesia


1. Latar belakang munculnya pergerakan nasional
Kegagalan para pendahulu bangsa Indonesia dalam melakukan berlawanan
terhadap Kolonialis Barat membuat para pejuang mencari strategis baru dalam
mencapai kemerdekaan. Strategi baru yang dilakukan dengan mendirikan
organisasi modern.

2. Faktor-faktor yang mendorong timbulnya pergerakan nasional


• Faktor Intern (dari dalam)
- Penderitaan rakyat yang berkepanjangan
- Kenangan kejayaan masa lalu
- Lahirnya golongan terpelajar

• Faktor ekstern (dari luar)


- Timbulnya paham-paham baru seperti nasionalisme, demokrasi, liberalisme,
dan sosialisme.
- Kemenangan Jepang atas Rusia pada tahun 1905
- Gerakan Turki Muda
- Revolusi nasional Cina

3. Organisasi pergerakan nasional di Indonesia


• Budi Utomo
Tokoh yang memelopori lahirnya Budi Utomo adalah Wahidin Sudirohusodo.
Budi utomo berdiri pada 20 mei 1908 dengan ketuanya adalah dr. Sutomo.
• Sarekat Islam (SI)
Organisasi SI mulanya bernama Sarekat Dagang (SDI) yang didirikan oleh H.
Samanhudi di Surakarta pada 1911. Untuk memperluas gerak usahanya, SDI
diubah menjadi SI. Pada perkembangannya, SI disusupi oleh orang yang
beraliran sosialis ekstrem. Akibatnya, pada 1921 SI pecah menjadi dua, yaitu
SI Merah pimpinan Semaun dan SI Putih pimpinan H.O.S Cokroaminoto.

• Indische Partij
Didirikan di Bandung tanggal 25 Desember 1912 oleh Tiga Serangkai, yaitu
Dr. Douwes Dekker, dr. Cipto Mangunkusumo, dan Suwardi Suryaningrat.

Usaha-usaha yang dilakukan, antara lain :


- Menerapkan cita-cita kesatuan nasional Indonesia
- Berusaha mendapatkan persamaan hak bagi semua orang Indonesia
(Hindia)
- Memperbesar pengaruh pro Hindia (Indonesia) di dalam pemerintahan
- Memperbaiki ekonomi rakyat Indonesia dengan memperkuat mereka yang
lemah ekonominya.

• Perhimpunan Indonesia (PI)


Tokoh pendiri PI adalah para mahasiswa Indonesia yang ada di Belanda
antara lain R.P Sosrokartono dan R. Husein Jayaningrat. Kegiatan PI pada
mulanya mengadakan pertamuan antar-anggota untuk mendiskusikan nasib
bangsa. PI menerbitkan majalah “Hindia Poetra” untuk memuat tulisan para
anggotanya.

• Partai Nasional Indonesia (PNI)


PNI didirikan di Bandung pada 4 Juli 1927 oleh Ir. Soekarno. Kegiatan-
kegiatan PNI dianggap membahayakan kolonialis Belanda sehingga pada
tahun 1930 para tokohnya ditangkap.

• Partai Indonesia Raya (Parindra)


Parindra merupakan gabungan dari Budi Utomo dan Persatuan Bangsa
Indonesia. Parindra didirikan pada 25 Desember 1935.

Usaha-usaha yang dilakukan Parindra, antara lain :


- Pendidikan kepada rakyat
- Menggalang persatuan dan kesatuan bangsa
- Meningkatkan kesejahteraan rakyat

• Gerakan Rakyat Indonesia (Gerindo)


Didirikan di Jakarta pada 24 Mei 1937 oleh A.K. Gani, Mr. Moh. Yamin, dan
Mr. Amir Syarifudin. Tujuannya untuk Indonesia merdeka dengan asas
nasionalis dan demokrasi.

• Gabungan Politik Indonesia (GAPI)


GAPI merupakan gabungan dari partai-partai politik yang ada di Indonesia
yang dibentuk pada 21 mei 1939. Latar belakang terbentuknya GAPI, yaitu
menuntut kemerdekaan Indonesia dari pemerintahan Belanda secara
berangsur-angsur dalam jangka waktu 10 tahun.

• Pergerakan wanita
Pergerakan wanita di Indonesia dipelopori oleh R.A Kartini. R.A. Kartini
memengaruhi kaum wanita untuk memperjuangkan emansipasi.

Oleh karena itu, munculah tokoh-tokoh wanita, antara lain :


- Dewi Sartika mendirikan “Sekolah Kautamaan Istri” di Bandung, pada
1954
- R.A. Sabarudin dan R.A. Sutinah Jotopranoto mendirikan Putri Merdiko
- Kongres wanita Indonesia diadakan pada 22-28 Desember 1928 di
Yogyakarta. Berdasarkan hasil kongres, terbentuklah Perserikatan Istri
Indonesia (PII)

4. Pendudukan militer Jepang di Indonesia


• Masuknya Jepang di Indonesia
Faktor yang menyebabkan Jepang berhasil masuk ke Asia Timur dan Asia
Tenggara sebagai berikut.
- Jepang berhasil menghancurkan pangkalan Angkatan Laut Amerika
Serikat di Pearl Harbour, Hawai, pada tanggal 7 Desember 1941.
- Negara-negara induk (Inggris, Prancis, dan Belanda) sedang menghadapi
peperangan di Eropa melawan Jerman.
- Bangsa-bangsa sangat percaya dengna semboyan Jepang (Jepang
Pemimpin Asia, Jepang Cahaya Asia, dan Jepang Pelindung Asia).
Tujuan awal Jepang datang ke Indonesia untuk menanamkan kekuasaannya
dan untuk menjajah Indonesia.
• Kebijakan Pemerintah Jepang
- Bidang Ekonomi
i. Perluasan areal persawahan untuk meningkatkan produk beras
ii. Melakukan pengawasan pertanian dan perkebunan yang bertujuan
untuk mengendalikan harga barang

- Bidang Pemerintahan
i. Pemerintahan pendudukan Jepang adalah pemerintahan yang sangat
dictator
ii. Untuk memudahkan pengawasan, pemerintahan dibagi menjadi
beberapa bagian yang bertujuan agar semua daerah dapat dikendalikan
untuk kepentingan pemerintahan bala tentara Jepang.

- Bidang Militer
i. Bangsa Indonesia hamper selalu dilibatkan dalam berbagai organisasi,
baik militer maupun semimiliter, dengan tujuan bangsa Indonesia mau
membantu pemerintahan Jepang dalam usaha untuk memeangnkan
peperangan melawan sekutu.
ii. Beberapa organisasi militer yang dibentuk pemerintahan Jepang sebagai
berikut.
- Seinendan (barisan pemuda)
- Keibodan (barisan pembantu polisi)
- Fujinkai (barisan wanita)
- Heiho (pembantu prajurit Jepang)
- Syuisyintai (barisan pelopor)
- Jawa Hokokai (perhimpunan kebaktian rakyat Jawa)
- PETA (pembela tanah air)
- Bidang sosial budaya
i. Pada masa pemerintahan Jepang, media massa diawasi dengan ketat.
ii. Namun demikian, surat kabar dan radio ikut berfungsi memperluaskan
perkembangan bahasa Indonesia.

5. Perlawanan rakyat Indonesia terhadap Jepang


• Perjuangan melalui organisasi buatan Jepang
- Memanfaatkan gerakan Pusat Tenaga Rakyat (PUTERA)
i. PUTERA dibentuk pada 1 Maret 1943 yang bertujuan agar kaum
nasionalis dan intelektual menyumbangkan tenaga dan pikirannya untuk
kepentingan Jepang.
ii. Oleh para pemimpin Indonesia, PUTERA justru dimanfaatkan untuk
membela rakyat dari kekejaman Jepang.
iii. Pemimpin PUTERA dikenal dengan Empat Serangkai, yaitu Ir.
Soekarno, Moh. Hatta, Ki Hajar Dewantara, dan K.H. Mas Mansyur.

- Memanfaatkan Barisan Pelopor (Syuisyintai)


i. Barisan Pelopor dipimpin oleh Ir. Soekarno dengan kepala
sekretariatnya, yaitu Sudiro.
ii. Anggota pengurusnya, antara lain Chaerul Saleh, Asmara Hadi,
Sukardjo Wiryopranoto, dan Otto Iskandar Dinata.
iii. Organisasi ini dimanfaatkan sebagai penyalur aspirasi nasionalisme.
- Memanfaatkan Badan Penasihat (Chuo Sangi In)
i. Badan ini dibentuk pada 5 September 1943 dasar anjuran Jenderal
Hideki Tojo (Perdana Menteri Jepang).
ii. Diketuai Ir. Soerkarno, anggotanya berjumlah 23 orang Jepang dan 20
orang Indonesia.
iii. Tugas badan ini adalah memberi nasihat atau pertimbangan kepada
Seiko Shikikan (penguasa tertinggi militer Jepang di Indonesia).
iv. Para pemimpin Indonesia memanfaatkan Chuo Sangi In untuk
menggembleng kedisplinan.

• Perjuangan melalui organisasi Islam Majelis Islam A’la Indonesia (MIAI)


MIAI merupakan perkumpulan organisasi Islam yang didirikan pada 21
September 1937. Pemerkarsa berdirinya organisasi ini, antara lain K.H. Mas
Mansur, K.H. Wahab Hasbullah, dan Wondoamiseno. Pada masa pendudukan
Jepang di Indonesia, organisasi ini tetap diperbolehkan berdiri. Hal ini
merupakan pendekatan Jepang terhadap golongan nasionalis Islam agar umat
Islam tidak melakukan kegiatan-kegiatan politik.

• Perjuangan melalui gerakan bawah tanah


- Gerakan kelompok Sutan Syahrir
- Gerakan kelompok Amir Syarifuddin
- Golongan persatuan mahasiswa
- Kelompok Sukarni
- Kelompok pemuda Menteng 31

• Perjuangan melalui pelawanan bersenjata


- Perlawanan bersenjata yang dilakukan rakyat
i. Perlawanan rakyat di Cot Pleing, Aceh pada 10 November 1942.
ii. Perlawanan rakyat di Pontianak pada 16 Oktober 1943.
iii. Perlawanan rakyat di Singaparna, Jawa Barat, pada 25 Februari 1944.
iv. Perlawanan rakyat di Cidempet, Indramayu, pada 30 Juli 1944.
v. Perlawanan rakyat di Irian Jaya, pada 1944.

- Perlawanan bersenjata yang dilakukan PETA


i. Perlawanan PETA di Blitar, pada 29 Februari 1945.
ii. Perlawanan PETA di Meureudu, Aceh, pada November 1944.
iii. Perlawanan PETA di Gumilir, Cilacap, pada April 1945.

6. Alasan Jepang mementuk BPUPKI


Pada akhir tahun 1944, posisi Jepang di berbagai kawasan mulai terdesak.
Keadaan ini terjadi karena beberapa hal sebagai berikut.
• Jepang terus-menerus mengalami kekalahan dari serbuan Sekutu dalam
Perang Pasifik.
• Perlawanan yang dilakukan oleh rakyat Indonesia dari tentara PETA.

Pada 17 Juli 1944, Perdana Menteri Hideki Tojo meletakkan jabatan dan
diganti oleh Jendral Kuniaki Koiso. Tugas utama perdana menteri baru, yaitu
memulihkan kewibawan Jepang di hadapan bangsa-bangsa Asia yang baru saja
dibebaskan oleh Jepang dari cengkeraman imperialis Eropa.

Langkah politik Perdana Menteri Koiso terhadap Indonesia, antara lain :


• Menjajikan kemerdekaan Indonesia di depan parlemen Jepang.
• Bendera merah putih oleh dikibarkan berdampingan dengan bendera Jepang.
Jepang memberikan janji tersebut agar rakyat Indonesia tidak
mengadakan perlawanan terhadap Jepang. Pada 1 Maret 1945, diumumkan
pembentukan Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan
Indonesia (BPUPKI) atau dalam bahasa Jepangnya Dokuritsu junbi Cosakai.
BPUPKI secara resmi berdiri pada 28 Mei 1945. BPUPKI beranggotakan 67
orang yang terdiri dari tokoh-tokoh utama pergerakan nasional Indonesia dari
berbagai daerah dan aliran. Ketua BPUPKI adalah K.R.T. Radjiman
Wediodiningrat.

7. Penyusunan dasar dan konstitusi untuk negara Indonesia


Pada tanggal 29 Mei – 1 Juni 1945, BPUPKI mengadakan sidang yang
pertama dengan tujuan merumuskan dasar negara Indonesia.

Pada 29 Mei 1945, Mr. Muh. Yamin mengemukakan lima asa dasar negara
kebangsaan Republik Indonesia, yaitu :
• Peri kebangsaan
• Peri kemanusiaan
• Peri ketuhanan
• Peri kerakyatan
• Kesejahteraan rakyat

Pada 31 Mei 1945, Prof. Dr. Mr. Soepomo menyampaikan dasar-dasar untuk
Indonesia merdeka, yaitu :
• Kebangsaan Indonesia
• Internasionalisme atau perikemanusiaan
• Mufakat dan demokrasi
• Kesejahteraan sosial
• Ketuhanan Yang Maha Esa

BPUPKI membentuk panitian kecil yang dikenal dengan Panitia Sembilan,


teridir dari :
• Ir. Soekarno (ketua)
• Drs. Moh. Yamin (anggota)
• Mr. Muh. Yamin (anggota)
• Mr. Ahmad Soebarjo (anggota)
• Mr. A.A. Matamis (anggota)
• Abdulkahar Muzakkir (anggota)
• Wahid Hasyim (anggota)
• Haji Agus Salim (anggota)
• Abikusno Cokrosuyoso (anggota)

Pada tanggal 22 Juni 1945, Ir. Soekarno malporkan hasil kerja Panitia Sembilan
yang memuat rancangan asas dan tujuan Indonesia merdeka. Dokumen lapokran
tersebut dikenal dengan nama Piagam Jakarta.
• Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-
pemeluknya.
• (Menurut) dasar kemanusiaan yang adil dan beradab.
• Persatuan Indonesia.
• (Dan) kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam
permusyawaratan perwakilan.
• (serta dengan mewujudkan suatu) keadilan sosial bagi seluruh rakyat
Indonesia.

Pada 10-17 Juli 1945, BPUPKI mengadakan sidang yang kedua dengan tujuan
membahas rencana undang-undang dasar, termasuk pembukaan atau
preambulenya oleh Panitia Perancangan Undang-Undang Dasar yang ketuai oleh
Ir. Soekarno.
Hasil keputusan sidang BPUPKI yang kedua sebagai berikut.
• Rancangan Hukum Dasar Negara Indonesia Merdeka
• Piagam Jakarta menjadi pembukaan Hukum Dasar itu

Untuk pembukaan Hukum Dasar diambil dari Piagam Jakarta dengan


beberapa perubahan sebagai berikut.
• Pada alinea Ke-4, perkataan Hukum Dasar diganti dengan Undang-Undang
Dasar
• “… berdasarkan kepada ketuhanan, dengan kewajiban menjalankan syariat
Islam bagi pemeluk-pemeluknya menurut dasar kemanusiaan yang adil dan
beradab,”
• Di antara “Permusyawaratan perwakilan” dalam Undang-Undang Dasar
ditambah dengan garis miring (/).

8. Pembentukan PPKI
Pada tanggal 7 Agustus 1945 BPUPKI dibubarkan. Sebagai gantinya,
dibentuk Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI) atau dalam bahasa
Jepangnya Dokuritsu Junbi Inkai. Ketua PPKI adalah Ir.Soekarno, Drs. Moh.
Hatta, dan Dr. Radjiman Wediodiningrat dipanggil menghadap Marsekal Terauchi
di Dalath, Vietnam. Hasil pertermuan tersebut sebagai berikut.
• Pemerintah Jepang memutuskan untuk memutuskan untuk memberi
kemerdekaan kepada Indonesia.
• Untuk pelaksanaan kemeredekaan telah dibentuk PPKI.
• Pelaksanaan kemerdekaan segera setelah persiapan selesai dan berangsur-
angsur dimulai dari Pulau Jawa kemudian pulau-pulau lain.
• Wilayah Indonesia akan meliputi seluruh bekas wilayah Hindia Belanda.

9. Perbedaan pandangan antarkelompok pejuang


Setelah Jepang mengalami kekalahan di berbagai kawasan, muncul
perbedaan antarkelompok pejuang mengenai masalah proklamasi Kemerdekaan
Indonesia.
• Kelompok pejuang senior, yaitu kelompok anggota PPKI yang dipimpin oleh
Ir.Soekarno dan Drs.Moh.Hatta yang berpendapat proklamasi kemerdekaan
harus dipersiapkan secara matang dan harus dibicarakan dalam rapat PPKI
terlebih dahulu.
• Kelompok pejuang bawah tanah yang dipimpin oleh Sutan Syahrir dan
kelompok pemuda oleh Chaerul Saleh berpendapat proklamasi kemerdekaan
harus dilaksanakan secepat mungkin tanpa menunggu rapat PPKI yang
dibentuk oleh Jepang

Pada 15 Agustus 1945, pihak pemuda mendesak Ir.Soekarno dan


Drs.Moh.Hatta memproklamasikan kemerdekaan pada 16 Agustus 1945,
tetapi Ir.Soekarno dan Drs. Moh.Hatta menolak urusan kelompok pemuda
yang dipimpin oleh Wikana dan Darwis.
Tidak adanya kesepakatan antara kelompok pejuang senior dengan
kelompok pejuang muda menyebabkan kelompok pejuang muda
mengamankan Ir.Soekarno dan Drs.Moh.Hatta keluar dari Jakarta. Para
pemuda beranggapan kedua tokoh tersebut telah dipengaruhi oleh pihak
Jepang.

10. Peristiwa Rengasdengklok


Peristiwa Rengasdengklok adalah petistiwa yang diawali oleh adanya
perbedaan pandangan antara kelompok muda dengan kelompok tua tentang waktu
dan cara pelaksanaan proklamasi. Rengasdengklok adalah nama daerah yang
berada di sebelah utara Karawang, Jawa Barat. Alasan memilih Rengasdengklok
karena Rengasdengklok menjadi satu-satunya daerah yang bebas dari kekuasaan
Jepang serta letaknya yang jauh dari Jakarta.
Tokoh yang terkait dalam peristiwa Rengasdengklok sebagai berikut.
• Golongan tua : Ir.Soekarno, Drs.Moh.Hatta, dan Mr.Ahmad Soebardjo
• Golongan muda : Syudanco Singgih, Yusuf Kunto, Sukarni, Syudanco
Subeno,
Dan, Iwa Kusumasumantri.
Arti pertemuan Rengasdengklok, bukti adanya keinginganan semua pihak
untuk hidup merdeka

11. Kronologi proklamasi Kemerdekaan Indonesia

• Perumusan naskah proklamasi kemerdekaan

Tempat perumusan naskah proklamasi adalah rumah Laksamana Maeda di Jalan


Imam Bonjol No. 1 Jakarta. Tokoh-tokoh yang menyusun naskah proklamasi
adalah Ir. Soekarno, Drs.Moh.Hatta, dan Mr. Ahmad Soebardjo. Tokoh yang
menyasikan penyusunan naskah proklamasi adalah Sudiro, B.M. Diah, dan
Sukarni. Atas usul Sukarni, naskah proklamasi ditandatangani oleh Ir.Soekarno
dan Drs.Moh.Hatta atas nama bangsa Indonesia. Naskah diserahkan kepada Sayuti
Melik untuk diketik dan dilakukan revisi penulisannya.

• Upacara proklamasi kemerdekaan

Berdasakan kesepakatan, teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia akan


dibicarakan pada 17 Agustus 1945 di lapangan Ikada. Namun, pasukan Jepang
telah menepung dengan ketat lapangan Ikada. Untuk menghindari bentrokan
antara rakyat dan pasukan Jepang, pembacaan teks Proklamasi Kemerdekaan
diselenggarakan di rumah Ir.Soekarno, Jalan Pengangsaan Timur No. 56 Jakarta.
Setelah semua pihak yang dianggap berkepentingan hadir, proses proklamasi pun
dilaksanakan pada pukul 10.00 WIB.

• Arti penting Proklamasi Kemerdekaan Indonesia

Proklamasi merupakan puncak kesadaran berbangsa dan cita-cita kemerdekaan


sejak lahirnya Boedi Uromo 1908. Proklamasi bukan akhir berjuangan dalam
bentuk pemerintahan yang berdaulat, tetapi awal perjunagan untuk
mempertahankan kemerdekaan.

12. Penyebaran berita proklamasi kemerdekaan


Berita proklamasi kemerdekaan disebarluaskan melalui sarana-sarana
sebagai berikut.
• Kantor berita Domei
• Radio
• Kawat telepon
• Surat kabar
• Utusan ke berbagai daerah
• Pamflet, poster, dan coret-coretan pada tembok

13. Proses pembentukan negara dan pemerintahan Republik Indonesia


Unsur-unsur yang harus dilengkapi bagi berdirinya suatu negara baru sebagai
berikut.
• Rakyat
• Wilayah
• Pemerintahan yang berdaulat
• Pengakuan dari negara lain
PPKI mengadakan sidang-sidang untuk melengkapi syarat terbentuknya
negara serta upaya memenuhi kelengkapan pemerintahan yang diperlukan.
• Sidang PPKI I
Dilaksanakan pada 18 Agustus 1945 dan dihadiri oleh 27 orang anggota yang
dipimpin oleh Soekarno dan Hatta

Hasil keputusan sidang sebagai berikut.


- Mengesahkan dan menetapkan Undang-Undang Dasar Republik Indonesia
- Memilih dan menetapkan Ir.Soekarno sebagai presiden dan Drs.Moh.Hatta
sebagai wakil presiden
• Sidang PPKI II
Dilaksanakan pada 19 Agustus 1945.
Hasil keputusan sidang sebagai berikut.
- Menetapkan 12 kementrian sebagai pembantu presiden
- Menetapkan wilayah Indonesia menjadi 8 provinsi dan menunjuk para
gubernurnya
- Diusulkan kepada Presiden Republik Indonesia untuk membentuk tentara
kebangsaan
• Sidang PPKI III
Dilaksanakan pada tanggal 22 Agustus 1945
Hasil keputusan sidang sebagai berikut.
- Membentuk Komite Nasional Indonesia
- Membentuk PNI sebagai satu-satunya partai di Indonesia (tetapi kemudian
dibatalkan)
- Membentuk Badan Keamanan Rakyat (BKR)
14. Faktar penyebab konflik Indonesia-Belanda
• Kedatangan tentara Sekutu dan NICA
Peristiwa menyerahnya Jepang kepada Sekutu tanggal 14 Agustus 1945
menunjukkan secara de jure wilayah jajahan Jepang dikuasai sekutu sebagai
pihak yang menang dalam Perang Dunia II. Pada 29 September 1945,
pasukan sekutu mendarat di Indonesia. Mereka bertugas melucuti tentara
Jepang.
Komando Pertahanan Sekutu di Asia Tenggara, yang bernama South East
Asia Command (SEAC) membentuk suatu komando khusus yang diberi nama
Allied Forces Netherland East Indies (AFNEI) di bawah pimpinan Letnan
Jendral Sir Philip Christion. Tugas utama AFNEI, yaitu mengambil alih
Indonesia dari tangan Jepang.
Karena sekutu secara diam-diam membawa orang-orang Netherland Indies
Civil Administration (NICA) (pegawai-pegawai sipil Belanda), bangsa
Indonesia curiga dan akhirnya menimbulkan permusuhan.

• Kedatangan Belanda (NICA) berupaya untuk menegakkan kembali


kekuasaaannya di Indonesia
NICA berusaha mempersenjatai kembali Koninklik Nederlands Indisch Leger
(KNIL). KNIL adalah tentara kerajaan Belanda yang ditempatkan di
Indonesia. Orang-orang NICA danKNIL yang berada di Jakarta, Surabaya,
dan Bandung, mengadakan provokasi sehingga memancing kerusuhan.

15. Perjuangan rakyat di berbagai daerah


• Pertempuran Surabaya
Mulanya, pemerintah Jawa Timur tidak mau menerima kedatangan sekutu,
tetapi kemudian dibuat kesepakatan dengan hasil sebagai berikut.
- Inggris berjanji tidak mengikutsertakan angkatan perang Belanda.
- Menjalin kerja sama antara Inggris dengan Indonesia untuk menciptakan
keamanan dan perdamaian
- Akan dibentuk kontak biro agar kerja sama berjalan lancar.
- Inggris hanya akan melucuti senjata Jepang.
- Dengan kesepakatan tersebut, Inggris diperkenankan memasuki kota
Surabaya. Ternyata, pihak Inggris ingkar janji. Inggris melakukan
penyergapan ke penjara Kalisosok pada 26 Oktober 1945, serta menyebarkan
pamflet yang berisi perintah agar rakyat Surabaya menyerahkan senjata
mereka. Kontak senjata antara rakyat Surabaya melawan Inggris terjadi pada
17 Oktober 1945.
Untuk menghindari kontak senjata yang meluas, Presiden Soekarno
mengadakan perundingan dengan Jenderal D.C. Hawthorn. Namun, hasil
perundingan tersebut dilanggar oleh pihak sekutu Inggris. Kontak senjata
kembali meletus pada 10 November 1945. Melalui siarin radio, Bung Tomo
berpidato untuk membangkitkan juang arek-arek Surabaya.

• Pertempuran Ambarawa
Pertempuran ini berlangsung dari 21 November-15 Desember 1945 antara
TKR dengan tentara sekutu. Peristiwa tersebut berawal dari kedatangan
tentara sekutu di Semarang, yang pada awalnya bertujuan untuk mengurus
tawanan perang. Akan tetapi, secara diam-diam, tentara sekutu diboncengi
NICA dan mempersenjatai para bekas tawanan di Ambarawa dan Magelang.

• Pertempuran Medan Area


Pertempuran pertama pecah pada 13 Oktober 1945 ketika lencana merah
putih diinjak-injak oleh tamu disebuah hotal. Para pemuda kemudian
menyerbu hotel tersebut sehingga mengakibatkan banyak korban luka-luka.
Bentrokan antara tentara sekutu dengan rakyat menjalar ke seluruh kota
Medan sehingga dikenal dengan pertempuran Medan Area.

16. Peranan dunia internasional


• Peranan Perserikatan Bangsa-Bangsa
Dewan Keamanan PBB berperan dalam menyelesaikan pertikaian antara
Indonesia dan Belanda dengan membentuk Komisi Tiga Negara (KTN).
KTN terdiri dari:
- Australia (diwakili oleh Richard C. Kirby), atas pilihan Indonesia
- Belgia (diwakili oleh Paul Van Zaeland), atas pilihan Belanda
- Amerika Serikat (diwakili oleh Dr.Frank Porter Graham), atas pilihan
Australia dan Belgia
KTN berhasil mempertemukan Indonesia-Belanda dalam perundingan yang
berlangsung pada 8 Desember 1947 di atas kapal perang Amerika Serikat
“Renvile” yang sedang berlabuh di teluk Jakarta. Perundingan ini dikenal
dengan Perundingan Renvile.

• Peranan Konferensi Asia di New Delhi


Waktu Belanda melakukan aksi militernya, Perdana Menteri India Pandit
Jawaharlal Nehru dan Perdana Menteri Birma U Aung San memprakarsai
Konferensi Asia yang diselenggarakan di New Delhi, pada 20-23 Januari
1949.

Konferensi Asia menghasilkan resolusi yang disampaikan kepada PBB yang


berisi sebagai berikut.
- Pengembalian pemerintahan Repbunlik Indonesia ke Yogyakarta
- Pembentukan pemerintah ad interima yang mempunyai kemerdekaan dalam
politik luar negeri, sebelum tanggal 15 Maret 1949
- Penarikan tentara Belanda dari seluruh Indonesia\
- Penyerahan kedaulatan kepada pemerintah Indonesia Serikat paling lambat
tanggal 1 Januari 1950
Pada 28 Januari 1949, Dewan Keamanan PBB mengeluarkan resolusi kepada
Belanda dan Indonesia, yang berisi sebagai berikut.
- Penghentian semua operasi militer dengan segera oleh Belanda dan
penghentian semua aktivitas gerilya oleh Indonesia.
- Pembebasan dengan segera tanpa bersyarat semua tahanan politik di dalam
daerah Indonesia oleh Belanda
- Belanda harus memberikan kesempatan kepada para pimpinan Indonesia
untuk kembali ke Yogyakarta.
- Perundingan-perundingan akan dilakukan dalam waktu secepatnya.
- Komisi Tiga Negara diganti namanya menjadi Komisi PBB untuk Indonesia
(UNCI = United Nations Commision for Indonesia). Tugas UNCI untuk
membantu melancarkan perundingan-perundingan.

17. Aktivitas Diplomasi Indonesia


• Perundingan Linggajati
Perundingan ini diadakan pada 10 November 1946 di Linggajati, Kuningan,
Jawa Barat. Delegasi Belanda dipimpin oleh Prof. Scermerhorn, sedangkan
delegasi Indonesia dipimpin oleh Perdana Menteri Sjahrir. Hasil Perundingan
Linggajati ditandatangani pada 25 Maret 1947 di Istana Rijswisjk (sekarang
Istana Merdeka), Jakarta, yang berisi sebagai berikut.
- Belanda mengakui secara de favcto Republik Indonesia dengan wilayah
kekuasaaan yang meliputi Sumatera, Jawa, dan Madura. Belanda harus sudah
meninggalkan daerah de facto paling lambat tanggal 1 Januari 1949.
- Republik Indonesia dan Belanda akan bekerja sama dalam membentuk negara
Indonesia Serikat dengan nama Republik Indonesia Serikat yang salah satu
negara bagiannya adalah Republik Indonesia.
- Republik Indonesia Serikat dan Belanda akan membentuk Uni Indonesia-
Belanda dengan Ratu Belanda sebagai ketuanya.

• Perundingan Renville
Perundingan ini diadakan pada 8 Desember 1947 di atas kapal perang
renville. Delegasi Indonesia dipimpin oleh Mr. Amir Syarifuddin, sedangkan
delegasi Belanda dipimpin oleh r. Abdulkadir Widjojoatmodjo, seorang
Indonesia yang memihak Belanda.
Hasil perundingan Renville baru ditandatangani pada 17 Januari 1948 yang
intinya sebagai berikutl.
- Pemerintah RI harus mengakui kedaulatan Belanda atas Hindia-Belanda
sampai pada waktu yang ditetapkan oleh kerajaan Belanda untuk mengakui
Negara Indonesia Serikat (NIS).
- Akan diadakan pemungutan suara untuk menentukan penduduk di daerah-
daerah Jawa, Madura, dan Sumatera menginginkan daerahnya bergabung
dengan RI atau negara bagian lain dari Negara Indonesia Serikat (NIS).
- Setiap negara (bagian) berhak tinggal di luar NIS atau menyelnggarakan
hubungan khusus dengan NIS atau Belanda.

• Persetujuan Roem-Royen
Pada 7 Mei 1949, Mr.Moh.Roem selaku ketua delegasi Indonesia dan Dr.
Van Royen selaku ketua delegasi Belanda, masing-masing membuat
pernyataan sebagai berikut.
- Pernyataan Mr. Moh. Roem
i. Mengeluarkan perintah kepada “Pengikut Republik yang bersenjata”
untuk menghentikan perang geilya
ii. Bekerja sama dalam hal mengembalikan perdamaian dan menjaga
keamanan
iii. Turut serta dalam Konfersi Meja Bundar di Den Haag, dengan maksud
untuk mempercepat “penyerahan” kedaualatan kepada Negara Indonesia
Serikat (NIS) dengan tidak bersyarat
- Pernyataan Dr. Van Royen
i. Menyetejui kembalinya Pemerintah Republik Indonesia ke Yogyakarta
ii. Menjamin penghentian gerakan-gerakan militer dan pembebasan semua
tahanan politik
iii. Tidak akan mendirikan atau mengakui negara-negara yang berada
daerah-daerah yang dikuasai RI sebelum tanggal 19 Desember 1948
iv. Menyetujui adanya Republik Indonesia sebagai bagian dari Negara
Indonesia Serikat (NIS)
v. Berusaha dengan sungguh-sungguh agar Konferensi Meja Bundar segera
diadakan setelah Pemerintah RI kembali Yogyakarta

• Konferensi Meja Bundar (KMB)


Pada 23 Agustus sampai 2 November 1949 diadakan Konferensi Meja
Bundar di Den Haag (Belanda)
- Belanda mengakui kedaulatan kepada Republik Indonesia Serikat pada akhir
Desember 1949
- Mengenai Irian Barat penyelesaiannya ditunda satu tahun setelah pengakuan
kedaulatan
- Antara RIS dengan Kerjaan Belanda akan diadakan hubungan Uni Indonesia
Belanda yang akan diketuai Ratu Belanda
- Segera akan dilakukan penarikan mundur seluruh tentara Belanda
- Pembentukan Angkatan Perang RIS (APRIS) dengan TNI sebagai intinya

18. Pengaruh Konflik Indonesia-Belanda


• Terbentuknya negara-negara bagian
Belanda menghendaki sebanyak mungkin negara bagian dalam RIS sebagai
negara bonekanya.
Negara-negara yang dibentuk Belanda sebagai berikut.
- Negara Indonesia Timur (Sulawesi, Nusa Tenggara, dan Maluku)
- Negara Sumatera Timur
- Negara Madura
- Negara Pasundan
- Negara Sumatera Selatan
- Negar Jawa Timur
• Perjuangan kembali ke Negara Republik Indonesia
Pada 17 Agustus 1950, bangsa Indonesia kembali ke bentuk Negara Kesatuan
Republik Indonesia. Presiden Soekarno mendatangani rancangan undang-
undang yang kita kenal dengan UUDS pada 15 Agustus 1950.

19. Pemilu Tahun 1955


Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 1955 dilaksanakan dalam dua gelombang
sebagai berikut.
- Gelombang I tanggal 29 September 1955 untuk memilih anggota-anggota
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).
- Gelombang II tanggal 15 Desember 1955 untuk memilih anggota-anggota
Konstituante (badan pembuat UUD).
Dalam pelaksanakannya, Indonesia dibagi dalam 16 daerah pemilihan yang
meliputi 208 kabupaten, 2.139 kecamatan, dan 43.429 desa. Pemilu tahun 1955
diikuti oleh banyak partai politik, organisasi, maupun peroangan sehingga DPR
terbagi dalam banyak fraksi.
Fraksi yang tersebar adalah Fraksi Masyumi (60 anggota), Fraksi PNI (58
anggota), Fraksi NU (47 anggota), dan Fraksi PKI ( 32 anggota). Seluruh anggota
DPR hasil Pemilu tersebut berjumlah 272 anggota, sedangkan anggota
Konsituante berjumlah 542 orang.

20. Dekret Presiden 5 Juli 1959


Tujuan Pemilu 1955 untuk membentuk DPR dan Konsituante. Tugas
Konsituante, yaitu menyusun atau merumuskan rancangan Undang-Undang
Dasar. Namun, sampai tahun 1958, Konsituante belum juga berhasil merumuskan
rancangan Undang-Undang dasar. Setelah Konsituante gagal menetapkan UUD,
Presiden Soekarno mengeluarkan dekret yang diumumkan di Istna Merdeka, pada
5 Juli 1959.
Isi dari Dekrit Presiden sebagai berikut.
1. Pembentukan Konsituante
2. Pemberlakukan kembali UUD 1945 dan tidak berlakunya UUDS 1950
3. Pembentukan MPRS dan DPAS dalam waktu yang sesingkat-singkatnya

21. Kehidupan politik nasional dan daerah


Semenjak diakuinya kedaulatan RI tanggal 27 Desember 1949 sampai tahun
1960, Idonesia mengalami berbagai situasi dampak dari keadaan politik nasioinal.
Beberapa hal yang menjadi persoalan, di antaranya hubungan pusat daerah,
persaingan ideologi, dan pemberontakan di daerah.
• Hubungan pusat dan daerah
Hubungan antara pemerintah pusat dengan daerah kurang harmonis. Hal ini
disebabkan oleh masalah otonomi serta primbangan keuangan antara pusat
dengan daerah.
Akhir tahun 1956 beberapa panglima militer di berbagai membentuk dewan-
dewan yang ingin memisahkan diri dari pemerintah pusat, antara lain:
- Di Padang, Sumatera Barat, berdiri Dewan Banteng yang dipimpin oleh Letnan
Kolonel Achmad Husein.
- Di Medan, Sumatera Utara, berdiri Dewan Gajah yang dipimpin oleh Kolonel
Simbolon.
- Di Sumatera Selatan, berdiri Dewan Garuda yang dipimpin oleh Kolonel
Barlian.
- Di Manado, Sulawesi Utara, berdiri Dewan Manguni yang dipimpin oleh
Kolonel Ventje Samual.

• Persaingan ideologi
Persaingan antara kelompok Islam dan kelompok nasionalis atau sosialis mulai
terasa sejak tahun 1950. Partai-partai politik terpecah-pecah dalam berbagai
ideologi yang sukar dipertemukan dan hanya mementingkan golongannya
sendiri.
Saat itu, kabinet yang berkuasa silih-berganti. Dalam waktu singkat, tahun
1950-1955 terdapat empat buah kabinet yang memerintah, yaitu:
- Kabinet Natsir (6 September 1950 – 20 Maret 1951)
- Kabinet sukiman (26 April 1951 – Februari 1952)
- Kabinet Wilopo (April 1952 – 2 Juni 1953)
- Kabinet Ali Sastroamidjoyo I (31 Juli 1953 – 24 Juli 1955)

• Pemberontakan-pemberontakan di daerah
- Pemberontakan Angkatan Perang Ratu Adil (APRA) di Bandung, pada 23
Januari 1950.
- Pemberontakan Andi Azis di Makassar, pada 5 April 1950.
- Pemberontakan Republik Maluku Selatan (RMS) di Ambon, pada 25 April
1950.
- Pemberontakan Perjuangan Rakyat Semesta (Persemesta) di Indonesia bagian
timur, pada 1 Maret 1957.
- Pemberontakan Pemerintah Revolusioner Republik Indonesia (PPRI) di
Sumatera, pada 15 Februari 1958.

22. Perjuangan bangsa Indonesia merebut Irian Barat


Salah satu keputusan dalam Konferensi Meja Bundar tanggal 23 Agustus –
2 September 1949 adalah kedudukan Irian Barat akan ditentukan selambat-
lambatnya satu tahun setelah pengakuan kedaulatan. Namun, setelah menunggu
bertahun-tahun, Belanda tidak juga mau membicarakannya. Jadi, bangsa
Indonesia berjuang untuk merebutnya kembali.
Dalam perjuangan merebut kembali Irian Barat, bangsa Indonesia
menggunakan berbagai upaya melalui diplomasi dan konfrontasi. Perjuangan
melalui konfrontasi dilakukan dengan cara konfrontasi politik, ekonomi, dan
militer.
Pada 19 Desember 1961, Presiden Soekarno dalam rapat raksasa di Yogyakarta
mengeluarkan komando yang terkenal sebagai Tri Komando Rakyat yang isinya
sebagai berikut.
• Gagalkan pembentukan Negara Papua buatan Belanda kolonial.
• Kibarkan sang merah putih di Irian Barat, tanah air Indonesia
• Bersiaplah untuk mobilitas umum untuk mempertahankan kemerdekaan dan
kesatuan tanah air dan bangsa.
Dengan dikeluarkannya Trikora, mulailah konfrontasi total terhadap Belanda.
Pada Januari 1962, pemerinah membentuk Komando Mandala Pembebasan Irian
Barat yang berkedudukan di Makassar. Panglima Komando Mandala adalah
Mayor Jenderal Soeharto.
Operasi-operasi yang direncanakan Komando Mandala di Irian Barat, dibagi
dalam tiga fase:
• Fase infiltrasi (sampai akhir 1962)
• Fase eksplotasi (mulai awal 1963)
• Fase konsolidasi (awal 1964)
Kesungguhan Indonesia merebut kembali Irian Barat mengundang simpati
diplomat AS untuk mengusulkan rencana penyelesaian masalah Irian Barat. Atas
desakan Amerika Serikat, Belanda menerima dan menddatangani Persetujuan
New York pada 15 Agustus 1962.

Isi Perjanjian New York sebagai berikut.


• Pemerintah Belanda akan menyerahkan Irian Barat kepada penguasa
pelaksana sementara PBB, yaitu United Nations Temporary Executive
Authority (UNTEA) pada 1 Oktober 1962.
• Pada 1 Oktober 1962, bendera PBB akan berkibar di Irian Barat,
berdampingan dengan bendera Belanda yang selanjutnya akan diturunkan
pada 31 Desember 1962 untuk digantikan oleh bendera Indonesia
mendampangi bendera PBB.
• Pemerintah UNTEA berakhir pada 1 Mei 1963 dan pemerintahan
selanjutnya diserahkan kepada pihak Indonesia
• Pemulungan orang-orang sipil dan militer Belanda harus sudah selesai pada
1 Mei 1963.
• Rakyat Irian Barat diberi kesempatan untuk menyatakan pendapatnya tetap
dalam wilayah RI atau memisahkan diri dari RI.
Sebagai wujud pelaksanaan Persetujuan New York, diselenggarakan Pepera.
Hasil Papera membuktikan secara bulat Irian Barat tetap bagian dari Republik
Indonesia. Hasil Papera disetujui PBB pada 19 November 1969.
23. Peristiwa Madiun/PKI
Pemberontakan PKI di Madiun, merupakan pengkhianatan terhadap
bangsa Indonesia. Pemimpin pemberontakan ini, antara lain Amir Syarifudin dan
Muso. Pada 18 September 1948, PKI berhasil menguasai Madiun dan sekitarnya
kemudian mengumumkan berdirinya Soviet Republik Indonesia. Pemborontakan
ini bertujuan meruntuhkan pemerintah RI untuk kemudian diganti dengan
pemerintahan yang berdasar paham komunis.
Dalam usaha mengatasi keadaan, Panglima Jenderal Sudirman segera
memerintahkan kepada Kolonel Gatot Soebroto di Jawa Tengah dan Kolonel
Soengkono di Jawa Timur agar mengerahkan kekuatan TNI dan polisi untuk
menumpas kaum pemberontak. Pada 30 September 1948, seluruh kota Madiun
dapat direbut kembali oleh TNI. Musso yang melarikan diri keluar kota dapat
dikejar dan ditembak TNI, sedangkan Amir Syarifuddin tertangkap di hutan
Ngarambe, Grobogan, lalu dihukum mati.

24. Peristiwa DI/TI


• Pemberontokan DI?TII di Jawa Barat
Pada 7 Agustus 1949, di Tasikmalaya, Jawa Barat, Kartosuwiryo
memprklamirkan berdirinya Negara Islam Indonesia. Gerakannya dinamakan
Darul Islam (DI), sedangkan tentaranya dinamakan Tentara Islam Indonesia
(TII). Gerakan ini dibentuk saat Jawa Barat ditinggal oleh pasukan Siliwangi
yang berhijrah ke Yogyakarta dan Jawa Tengah. Gerombolan DI/TII ini dapat
leluasa melakukan gerakannya dengan membakar rumah-rumah rakyat,
membongkar rel kereta api, menyiksa, dan merampok harta benda penduduk.
Dalam menghadapi aksi DI/TII, pemerintah mengerahkan pasukan TNI untuk
menumpas gerombolan ini. Pada 1960, pasukan Siliwangi bersama rakyat
melakukan operasi “Pagar Betis” dan operasi “Bratayudha”. Pada 4 Juni 1962,
Kartosuwiryo beserta para pengawalnya dapat ditangkap oleh pasukan
Siliwangi dalam operasi “Bratayudha” di Gunung Geber, daerah Majalaya,
Jawa Barat.

• Pemberontokan DI/TII di Jawa Tengah


Pemberontokan DI/TII di Jawa Tengah dipimpin oleh Amir Fatah yang
bergerak di daerah Brebes, Tegal, dan Pekalongan. Untuk menumpas
pemberontokan ini, pada Januari 1950, pemerintah melakukan operasi kilat
yang disebut “Gerakan Banteng Negara” (GBN) di bawah pimpinan Letnan
Kolonel Sarbini.

• Pemberontakan DI/TII di Aceh


Pemberontokan DI/TII di Aceh, dipimpin oleh Teuku Daud Beureuh.
Daud Beureuh merasa kecewa karena status Aceh pada 1950, diturunkan dari
daerah istimewa menjadi karesidenan di bawah Provinsi Sumatera Utara.
Dalam menghadapi pemberontokan DI/TII di Aceh ini, semula pemerintah
menggunakan kekuatan senjata. Selanjutnya atas prakasa Kolonel M. Yasin,
Pangdam I/Iskandar Muda, pada 17- 21 Desember 1962 diselenggarakan
“Musyawarah Kerukunan Rakyat Aceh” yang mendapat dukungan tokoh-
tokoph masyarakat Aceh sehingga pemberontokan DI/TII di Aceh dapat
dipadamkan.

• Pemberontokan DI/TII di Sulawesi Selatan


Di Sulawesi Selatan, juga timbul pemberontokan DI/TII yang dipimpin
oleh Kahar Muzakar. Pada 30 April 1950, Kahar Muzakar menuntut kepada
pemerintah agar pasukannya dimasukkan ke dalam Angkatan Perang RIS
(APRIS). Tuntunan ini ditolak karena harus melalui penyaringan.
Untuk menghadapi pemberontokan DI/TII di Sulawesi Selatan ini, pemerintah
melakukan operasi militer. Baru pada Februari 1965, Kahar Muzakar berhasil
ditangkap dan ditembak mati.

• Pemberontokan DI/TII di Kalimantan Selatan


Pada Oktober 1950 DI/TII, juga melakukan pemberontokan di Kalimantan
Selatan yang dipimpin oleh Ibnu Hajar. Para pemberontak melakukan
pengacuan dengan menyerang pos-pos kesatuan TNI.
Dalam menghadapi gerombolan DI/TII tersebut, pemerintah pada mulanya
memberi kesempatan kepada Ibnu Hajar untuk menyerah. Akan tetapi setelah
menyerah, Ibnu Hajar melarikan diri dan melakukan pemberontokan lagi.
Selanjutnya, pemerintah mengarahkan pasukan TNI sehingga akhir tahun 1959,
Ibu Hajar anggpta gerombolannya tertangkap.

25. Peristiwa G 30 S/PKI


Melihat kondisi ekonomi yang memperihatikan serta kondisi sosial politik
yang penuh dengan gejolak awal tahun 1960-an, PKI berusaha menyusun
kekuatan dan melakukan pemberontakan. Puncak ketegangan politik terjadi
secara nasional pada dini hari 30 September 1965, yaitu terjadinya penculikan dan
pembunuhan terhadap para perwira Angkatan Darat. Penculikan ini dilakukan
oleh sekelompok militer yang menamakan dirinya sebagai Gerakan 30 September
di bawah pimpinan Letnan Kolonel Untung.
Para perwira TNI AD yang diculik dan dibunuh oleh sekelompok G 30 S/PKI
tersebut sebagai berikut.
• Letnan Jenderal Ahmad Yani
• Mayor Jenderal R. Suprapto
• Mayor Jenderal M.T. Haryono
• Mayor Jenderal S. Parman
• Brigadir Jenderal D.I. Panjaitan
• Brigadir Jenderal Sutoyo Siswomiharjo
• Letnan Satu Pierre Andreas Tendean
Dalam peristiwa tersebut, Jenderal Abdul Haris Nasution berhasil meloloskan
diri dari pembunuhan. Akan tetapi, puteri beliau yang bernama Ade Irma
Nasution tewas akibat tembakan para penculik. Peristiwa pembunuhan oleh G 30
S/PKI juga terjadi di Yogyakarta, yang mengakibatkan gugurnya dua orang
perwira TNI AD, yaitu Kolonel Katamso dan Letnan Kolonel Sugiyono.
Mayor Jenderal Soeharto selaku Panglima Kostrad memimpin operasi
penumpasan terhadap Gerakan 30 September. Tindakan-tindakan yang dilakukan
dalam operasi ini sebagai berikut.
• Pada 1 Oktober 1965, berhasil merebut kembali RRI dan Kantor
Telekomunikasi.
• Pada 2 Oktober 1965, operasi yang dilakukan oleh RPKAD di bawah
pimpinan Kolonel Sarwo Edhi Wibowo berhasil menguasai beberapa tempat
penting termasuk daerah sekitar Bandara Halim Perdanakusumah yang
menjadi pusat kegiatan Gerakan 30 September.
Pada tangggal 30 Oktober 1965, dilakukan operasi pembersihan di daerah
Lubang Buaya. Atas petunjuk seorang anggota polisi, akhirnya diketemukan
sebuah seumur tua tempat jenazah para perwira Angkatan Darat dikuburkan.

26. Peristiwa Politik Penting pada Masa Order Baru


• Tri Tuntunan Rakyat (Tritura)
Sikap pemerintah yang tidak tegas terhadap PKI yang telah melakukan
pengkhianatan terhadap negara serta kondisi ekonomi yang memburuk
melatarbelakangi munculnya kesatuan-kesatuan aksi. Pada tanggal 10 Januari
1966, Kesatuan Aksi Mahasiswa Indonesia (KAMI) dan Kesatuan Aksi
Pemuda Pelajar Indonesia (KAPPI) melopori kesatuan-kesatuan aksi untuk
menuntut Tiga Tuntunan Hati Nurani Rakyat yang terkenal dengan Tri
Tuntunan Rakyat (Tritura).

Isi Tritura sebagai berikut.


- Pembubaran PKI
- Pembersihan kabinter dari unsur-unsur G 30 S/PKI
- Penurunan harga dan perbaikan ekonomi

• Surat Perintah Sebelas Maret


Pada tanggal 11 Maret 1966, di Istana Bogor, Presiden Soekarno
menyetujui memberikan perintah kepada Letnan Jenderal Soeharto untuk
memulihkan keadaan dan wibawa pemerintah. Surat mandat ini dikenal
dengan nama Surat Perintah Sebelas 1966 (Supersemar).

• Sidang Umum MPRS


Sidang Umum IV yang diselenggarakan pada 17 Juni 1966 menghasilakn
beberapa ketetapan yang dapat memperkokoh tegaknya Orde Baru, yaitu:
- Ketetapan MPRS No. IX tentang pengukuhan Surat Perintah Sebelas Maret
- Ketetapan MPRS No. XXV tentang pembubaran PKI dan ormas-ormasnya
serta larangan penyebaran ajaran Marxisme-Komunisme di Indonesia.
- Ketetapan MPRS No. XXIII tentang Pembaruan Landasan Kebijakan
ekonomi, Keuangan, dan Pembangunan
- Ketetapan MPRS No. XIII tentang Pembentukan Kabinet Ampera yang
ditugaskan kepada Pengemban Tap MPRS No. IX

• Nawaksara
MPRS meminta pertanggungjawaban Presiden Soekarno dalam Sidang
Umum MPRS 1966 atas terjadinya pemberontokan G 30 S/PKI, kemerosotan
ekonomi dan moral. Presiden Soekarno menyampaikan amanatnya pada 22
Juni 1966 yang berjudul Nawaksara (sembilan pasal).
Amanat tersebut oleh MPRS dipandang tidak memenuhi harapan rakyat
karena tidak memuat secara jelas kebijaksanaan presiden. Pada 22 Februari
1967, Presiden Soekarno menyerahkan kekuasaan kepada pengemban
Ketetapan MPRS No. IX, yaitu Jenderal Soeharto.

• Politik luar negeri


Landasan kebijakan politik luar negeri orde baru telah ditetapkan dalam
Tap No.XII/MPRS/1966. Menurut rumusan yang telah ditetapkan MPRS,
politik luar negeri RI adalah bebas dan aktif, yaitu tidak mengikat diri pada
salah satu blok ataupun pakta militer.
Sebagai wujud pelaksanaannya, dilakukan langkah-langkah sebagai
berikut.
- Menghentikan politik konfrontasi dengan Malaysia
- Indonesia kembali menjadi anggota PBB pada tanggal 28 September 1966
- Indonesia ikut memprakrsai terbentuknya Association of South East Asia
Nations (ASEAN) pada 8 Agustus 1967

• Pemilihan umum (pemilu)


Pemilihan umum pertama pada masa orde baru dilaksanakan pada tanggal
3 Juli 1971. Pemilu selanjutnya dilaksanakan pada 1977 yang diikuti oleh 10
partai, yaitu PKRI, NU, Parmusi, Parkindo, Murba, Murba, PNI, Perti, IPKI,
dan Golkar.
Pemilu ini dimenangkan oleh Golkar.
Pemilu tahun 1977 diikuti oleh tiga organisasi peserta pemilu, yaitu Partai
Persatuan Pembangunan (PPP), Golongan Karya (Golkar), dan Partai
Demokrasi Indonesia (PDI). Pemilu-pemilu di Indonesia, selama orde baru
selalu dimenangkan oleh Golkar.

• Sidang MPR Tahun 1973


Pada Maret 1973, diadakan sidang MPR yang menghasilkan beberapa
keputusan sebagai berikut.
- Tap No. IV/MPR/1973 tentang Garis-garis Besar Haluan Negara (GBHN)
sebagai pengganti Manipol
- Tap No. IX/MPR/1973 tentang pemilihan Jenderal Soeharto sebagai Presiden
RI
- Tap No. IX.MPR/1973 tentang pemilihan Sri Sultan Hamengkubuwono IX
sebagai Wakil Presiden RI

27. Berakhirnya orde baru


Sejak pertengahan tahun 1996, situasi politik memanas di Indonesia.
Rakyat menuntut adanya perubahan di bidang politik, ekonomi, dan demokratisasi
dalam kehidupan sosial serta dihormatinya hak asasi manusia. Hasil Pemilu 1997
yang dimenangkan Golkar dan menguasai DPR/MPR banyak mengandung unsur
nepotisme.

Terpilihnya Soeharto sebagai Presiden RI banyak mendapat reaksi


masyarakat, sedangkan pembentukan Kabinet Pembangunan VII dianggap berbau
Kolusi, Korupsi, dan Nepotisme (KKN). Selain memanasnya situasi politik,
Indonesia dilanda krisis ekonomi sejak pertengahan tahun 1997 sebagai pengaruh
krisis monteter yang melanda wilayah Asia Tenggara. Melihat kondisi bangsa
Indonesia tersebut, para mahasiswa memelopori demonstrasi memprotes
kebijakan pemerintah orde baru.

Aksi demonstrasi ini berhasil menggulingkan order baru sehingga 21 Mei


1998 Presiden Soeharto menyerahkan jabatannya kepada Wakil Presiden B.J.
Habibie. Pemilu pertama pada order reformasi dilaksanakan pada 7 Juni 1998
yang diikuti oleh 48 partai politik. Suara terbanyak diraih oleh Partai Demokrasi
Perjuangan (PDIP). Dalam Sidang Umum MPR bulan Oktober 1999, terpilihlah
K.H. Abdurrahman Wahid sebagai presiden dan Megawati Soekarnoputri sebagai
wakil presiden.

Masa pemerintahan Presiden Abdurrahman Wahid tidak berlangsung lama


dan digantikan oleh Megawati Soekarnoputri. Kepimpinan Presiden Megawati
Soekarnoputri didampngi oleh Hamzah Haz yang dipilih melalui voting
(pemungutan suara). Pada 5 April 2004, dilaksanakan pemilu untuk memilih
anggota DPR, DPD, dan DPRD.

Pemilu untuk memilih presiden secara langsung dilaksanakan dua putaran,


yaitu tanggal 5 Juli dan 20 September 2004. Presiden dan wakil presiden terpilih
adalah Susilo Bambang Yudhoyono dan Jusuf Kalla. Pemilihan Presiden dan
wakil presiden oleh rakyat secara langsung ini merupakan pertama kali dalam
sejarah di Indonesia. Pada pemilu 2009, Susilo Bambang Yudhoyono kembali
terpilih menjadi presiden dengan wakilnya adalah Boediono. Pada pemilu 2014,
Joko Widodo terpilih menjadi presiden dengan Jusuf kalla sebagai wakil presiden.

a. Politik Luar Negeri Indonesia


1. Konferensi Asia Afrika (KAA)
• Latar Belakang KAA
Bangsa-bangsa Asia-Afrika memiliki persamaan nasib dan sejarah, yakni sama-
sama pernah dijajah oleh bangsa-bangsa Eropa. Semakin meningkatnya
kesadaran bangsa-bangsa Asia-Afrika yang masih terjajah untuk memperoleh
kemerdekaan. Perubahan politik setelah Perang Dunia II berakhir, yaitu situasi
internasional diliputi kecemasan akibat perlombaan senjata antara Blok Barat
dan Blok Timur.

Di antara bangsa-bangsa Asia yang telah merdeka, masih belum terdapat


kesadaran untuk bersatu. Kepentingan politik luar negeri Indonesia untuk
menggalang kekuatan dari negara-negara Asia-Afrika agar mendukung merebut
Irian Barat. Bangsa-bangsa Asia-Afrika tidak ingin terlibat dalam perang dingin.

• Sejarah terwujudnya KAA


Terwujudnya KAA didahului oleh Konferensi Colombo dan Konferensi Bogor.
Konferensi Colombo dilaksanakan pada 28 April – 2 Mei 1954 dengan dihadiri
oleh wakil dari 5 negara, yaitu Ali Sastroamidjoyo ( Indonesia ), Jawaharlal
Negru ( India ), Mohammad Ali Jinnah ( Pakistan ), U Nu ( Birma ), dan Sir
John Kotelawala ( Srilanka ). Konferensi Bogor dilaksanakan pada 28 – 31
Desember 1954 sebagai kelanjutan dari Konferensi Colombo.

• Tujuan KAA
- Mengembangkan saling pengertian dan kerja sama antar bangsa-bangsa Asia-
Afrika.
- Meninjau masalah-masalah hubungan sosial, ekonomi, dan kebudayaan dalam
hubungannya dengan negara-negara peserta.
- Mempertimbangkan masalah-masalah mengenai kepentingan khusus dari
bangsa-bangsa Asia-Afrika.
- Meninjau Kedudukan Asia-Afrika dan rakyatnya, serta memberikan sumbangan
untuk meningkatkan perdamaian dan kerja sama internasional.

• Pelaksanaan KAA
Konferensi Asia-Afrika berlangsung pada 18 – 25 April 1955, bertempat di
Gedung Merdeka, Bandung.
Konferensi ini dihadiri oleh 29 negara ( termasuk 5 negara sponsor ), yaitu :

- Indonesia - Laos
- India - Libanon
- Birma ( Myanmar ) - Liberia
- Pakistan - Libya
- Srilanka - Nepal
- Afganistan - Filipina
- Kamboja - Saudi Arabia
- Republik Rakyat Cina - Sudan
- Mesir - Syiria
- Ethiopia - Thailand
- Ghana - Turki
- Iran - Vietnam Utara
- Irak - Vietnam Selatan
- Jepang - Yaman
- Yordania

• Hasil-hasil Konferensi Asia-Afrika


Konferensi Asia-Afrika menghasilkan beberapa keputusan sebagai berikut.
- Kerja sama di bidang ekonomi
- Kerja sama di bidang kebudayaan
- Masalah hak asasi manusia
- Masalah bangsa-bangsa yang belum merdeka
- Mengusahakan perdamaian dan kerja sama di dunia
Selain keputusan-keputusan di atas, KAA juga mengajak semua bangsa di dunia
untuk hidup bersama dalam perdamaian dan menjalankan kerja sama dalam
suasana persahabatan atas dasar sepuluh prinsip yang dikenal dengan “Dasasila
Bandung” (Bandung Declaration).

• Pengaruh KAA
Berkurangnya ketegangan dan bahaya pecahnya peperangan yang bersumber
dari persengketaan masalah Taiwan antara RRC dengan Amerika Selatan.
Perjuangan bangsa-bangsa Asia-Afrika untuk mencapai kemerdekaan semakin
meningkat. Politik luar negeri bebas aktif yang dijalankan Indonesia, India,
Birma, dan Srilanka mulai diikuti negara-negara lain yang tidam masuk Blok
Barat maupun Blok Timur.

2. Association of South East Asia Nations (ASEAN)


• Latar belakang terbentuknya ASEAN
Faktor intern, yaitu setelah berakhirnya Perang Dunia II lahirlah negara-negara
baru di Asia Tenggara.
Faktor ekstern, yaitu negara-negara di kawasan Asia Tenggara merasa khawatir
oleh gerakan komunis yang berusaha menguasai seluruh Vietnam, Laos, dan
Kamboja sebagai negara komunis.

• Sejarahnya berdirinya ASEAN


Deklarasi ASEAN ditandatangani pada 8 Agustus 1967 di Bangkok oleh utusan
dari 5 negara di kawasan Asia Tenggara. Kelima tokoh yang menandatangani
Deklarasi ASEAN, yaitu Adam Malik (Indonesia), Tun Abdul Razak (Malaysia),
S. Rajaratnam (Singapura), Narsisco Ramos (Filipina), dan Thanat Khoman
(Thailand). Kelima negara di atas merupakan anggota ASEAN pada awal
berdirinya. Sekarang ini, anggota ASEAN sudah bertambah 5 negara, yaitu
Brunei Darussalam, Vietnam, Laos, Myanmar, dan Kamboja.

• Tujuan ASEAN
- Mempercepat pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, serta perkembangan
kebudayaan di kawasan Asia Tenggara
- Meningkatkan perdamaian dan stabilitas regional
- Meningkatkan kerja sama yang aktif serta saling bekerja sama dalam masalah
ekonomi, sosial, budaya, teknik, ilmu pengetahuan, dan administrasi.
- Saling memberikan bantuan dalam bentuk sarana-sarana latihan dan penelitian
dalam bidang-bidang pendidikan, professional, teknik, dan administrasi.
- Bekerja sama dalam meningkatkan penggunaan pertanian serta industry,
perluasan perdagangan komoditi internasional, perbaikan sarana-sarana
pengangkutan, komunikasi, dan peningkatan taraf hidup rakyat.

• Peranan Indonesia dalam ASEAN


- Indonesia termasuk salah satu negara pemrakarsa berdirinya ASEAN
- Indonesia membantu pihak-pihak yang bersengketa untuk mencari penyelesaian
dalam masalah Indocina
- Indonesia adalah negara penyelenggara KTT pertama ASEAN yang berlangsung
di Denpasar, Bali
- Indonesia ditunjuk sebagai tempat kedudukan Sekretariat Tetap ASEAN

3. Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB)


• Proses terbentuknya PBB
Terbentuknya PBB merupakan perjalanan panjang dari serangkaian pembicaraan
yang menghasilkan naskah dan kegiatan-kegiatan, antara lain Piagam Atlantik,
Konferensi Washington, Konferensi Moscow, dan Konferensi San Fransisco.

• Tujuan PBB
- Memelihara perdamaian dan keamanan dunia
- Mengembangkan hubungan persahabatan antarbangsa
- Mengembangkan kerja sama internasional dalam memecahkan masalah-masalah
ekonomi, sosial budaya, dan kemanusiaan
- Memajukan dan menghargai hak asasi manusia serta kebebasan atau
kemerdekaan fundamental tanpa membedakan warna, kulit, jenis kelamin,
bahasa, dan agama
- Menjadikan pusat kegiatan bangsa-bangsa dalam mencapai kerja sama yang
harmonis untuk mencapai tujuan PBB

• Peran Indonesia terhadap PBB


- Secara tidak langsung, Indonesia ikut menciptakan perdamaian dunia melalui
kerja sama dalam Konferensi Asia-Afrika, ASEAN, maupun Gerakan Non Blok
- Secara langsung, Indonesia mengirimkan Pasukan Garuda sebagai sumbangan
terhadap PBB untuk menciptakan perdamaian dunia
- Pada 1985, Indonesia membantu PBB memberikan bantuan pangan ke Ethiopia
ketika dilanda bahaya kelaparan
- Indonesia pernah dipilih menjadi anggota tidak tetap Dewan Keamanan PBB

4. Gerakan Non Blok (GNB)


• Latar belakang berdirinya GNB
- Diilhami oleh KAA di Bandung, tahun 1955
- Adanya krisis Kuba, yaitu Uni Soviet membangun pangkalan peluru kendali
secara besar-besaran di Kuba
- Ketegangan antara Blok Barat dan Blok Timur

• Tujuan GNB
Gerakan Non Blok bertujuan untuk meredakan ketegangan dunia sebagai akibat
pertentangan antara Blok Barat dan Blok Timur.

• Peranan Indonesia dalam GNB


- Ikut memprakarsai berdirinya Gerakan Non Blok dengan menandatangani
Deklarasi Beograd.
- Indonesia sebagai tempat penyelenggaraan KTT Gerakan Non Blok X yang
berlangsung pada tanggal 1 -6 September 1992 di Jakarta.
Soal Latihan
Tes Wawasan Kebangsaan
PETUNJUK PENGERJAAN :
Jawablah pertanyaan dengan memilih salah satu pilihan yang paling tepat diantara lima jawaban
yang tersedia

A. Pancasila
1. Ideologi dapat diartikan sebagai… 4. Pancasila dapat dikatakan sebagai
A. Ilmu tentang gagasan sitem
B. Ilmu tentang pemikiran falsafah, apabila…
C. Ilmu tentang cita-cita A. Banyak warga negara yang
D. Ilmu tentang ide melanggarnya
E. A, B, C dan D benar B. Memiliki susunan dan bentuk
hierarki piramida
2. Nilai-nilai yang berkandung dalam C. Dipahami sebagai totalitas
Pancasila, Prof. Notonegoro penggambaran Republik
membaginya menjadi… Indonesia
A. Nilai keberanian D. Sila-sila Pancasila merupakan
B. Nilai vital satu
C. Nilai materiil rangkaian kesatuan
D. Nilai kerohanian E. Jawaban B, C, D benar
E. Nilai B, C, D benar
5. Manfaat Pancasila dalam setiap
3. Pembahasan ilmiah atas Pancasila bidang
dapat kehidupan berbangsa dan bernegara
dibenarkan, karena Pancsila adalah…
memenuhi A. Menangkal budaya asing yang
persyaratan… masuk ke Indonesia baik secara
A. Universal langsung maupun tidak langsung
B. Bersistem B. Mewujudkan pelaksanaan
C. Berobyek Pancasila dan setiap sendi
D. Bermetode kehidupan berbangsa dan
E. Semua benar bernegara bagi setiap warga
negara
C. Memperdalam pengetahuan dan A. Sumpah Palapa
memahami Pancasila sebagai B. Bhinneka Tunggal Ika
dasar negara, pandangan hidup C. Indonesia
bangsa, dan ideologi negara D. Nusantara
D. Sebagai pandangan hidup bangsa E. Pancasila
dan negara yang dijiwai oleh
setiap warga negara 8. Secara ilimiah popular, Pancasila
E. Semua benar dapat dikaji karena syarat-syarat
ilmiahnya sebagaimana yang
6. Secara etimologi, ideologi berasal tercantum dibawah ini,kecuali…
dari bahasa Yunani yaitu idein yang
berarti... A. Berobyek
A. Ajaran B. Bersistem
B. Amalan C. Ontology
C. Ide D. Metode
D. Melihat E. Empirisme
E. Tuntunan

7. Pada tahun 1365, Empu Prapanca


pernah menulis kitab Negara
Kertagama yang didalamnya
menyebutkan istilah…
E. Semua jawaban benar
9. Menghargai aktivitas antarumat
beragama serta pemerintah, adalah 11. Sila ketiga dari Pancsila dapat
perwujudan dari… diamalkan dengan perbuatan…
A. Demokrasi A. Memberikan pertolongan kepada
B. Cinta kepada tanah air orang lain yang membutuhkan
C. Toleransi antarumat beragama B. Berani mengungkapkan
D. Kerukunan antarumat beragama kebenaran
E. Saling menghargai sesama C. Memberikan penghargaan atas
manusia hasil kerja orang lain
D. Menjaga kerukunan
10. Menerima dan mengajukan pendapat antartetangga
pada suatu forum diskusi, merupakan E. Menghormati orang lain
perwujudan dari sikap…
A. Patriotisme 12. Pembahasan dasar Negara dikaji oleh
B. Demokrasi dua buah badan negara yaitu
C. Cinta tanah air BPUPKI dan PPKI. Lembaga PPKI
D. Nasionalisme
(Panitia Persiapan Kemerdekaan 15. Berdasarkan pengalaman sejarah,
Indonesia) dibentuk pada… Pancasila sebagai dasar negara
A. 31 Juli 1945 ternyata tetap tegak walaupun
B. 7 Agustus 1945 mengalami berbagai cobaan. Adapun
C. 10 Juli 1945 kekuatannya terlatak pada…
D. 1 Juni 1945 A. Posisi negara yang terdiri dari
E. 18 Agustus pulau-pulau yang tepisah oleh
13. Rumusan Pancasila yang resmi laut
terdapat dalam… B. Peran presiden dalam menjaga
A. Pidato Bung Karno Pancasila
B. Pembukaan UUD 1945 C. Keyakinan bangsa Indonesia
C. Piagam Jakarta akan kebenarakan Pancasila
D. GBHN D. Pegawai Negeri Sipil yang
E. Proklamasi 17 Agustus 1945 menjaganya
E. Kekuatan TNI
14. Bangsa Indonesia merasa dirinya
sebagai bagian dari seluruh umat 16. Pangkal tolak penghayatan dan
manusia. Oleh karena itu, pengalaman Pancasila adalah…
dikembangkan sikap hormat- A. Kemauan dan kemampuan
menghormati dan bekerja sama manusia Indonesia dalam
dengan bangsa lain. Hal ini mengendalikan diri
merupakan penjabaran… B. Keamanan dan kemampuan
A. Sila pertama mengadakan tuntunan dan
B. Sila kedua kebutuhan masyarakat modern
C. Sila ketiga C. Kemauan dan kemampuan
D. Sila keempat mengembangkan pertangkaran
E. Sila kelima antarumat beragama

D. Kemauan dan kemampuan A. Sesuai dengan harkat dan


manusia Indonesia dalam martabat manusia
mengembangkan kebudayaan B. Mengatur batas hak asasi
asing manusia
E. Kemauan untuk mengendalikan C. Mengatur kepentingan bersama
agar Pancsila tetap menjadi dasar D. Hak asasi manusia setiap
negar manusia
E. Mengatur hajat hidup orang
17. Keseimbangan antara hak dan banyak
kewajiban mengandung pengertian
bahwa… 18. Pada tahun 1365, Empu Prapanca
menulis Negara Kertagama yang
menyebutkan istilah Pancasila. E. Nasionalisme, Internasionalisme,
Sedangkan, Empu Tantular menulis Kesejahteraan Sosial, dan
kitab yang menggambarkan kejayaan Ketuhanan yang Berkebudayaan
Majapahit, yaitu…
A. Bhinneka Tunggal Ika 20. Pancsila pernah ditetapkan sebagai
B. Kertaningbumi satu-satunya asas dalam berbagai
C. Sutasoma bentuk organisasi, baik massa
D. Tan Hana Dharma Mangrua maupun politik. Saat ini Pancasila
E. Pancabumi telah dikembalikan fungsinya,
yaitu…
19. Siding BPUPKI pertama mengkaji A. Tetap sebagai satu satunya asas
tentang dasar Negara yang akan B. Cita-cita organisasi massa dan
dijadikan landasan pada saat politik
Indonesia merdeka. Pada saat itu, Ir. C. Sebagai pandangan hidup bangsa
Soekarno mengusulkan Pancasila D. Sebagai dasar negara
dengan urutan… E. Sebagai tata cara berkehidupan
A. Nasionalisme, Ketuhanan Yang bangsa
Maha Esa, Perikemanusiaan,
Kebangsaan Indonesia, Mufakat,
dan Kesejahteraan Sosial
B. Nasionalisme, Internasionalisme,
Mufakat, Kesejahteraan Sosial,
Ketuhanan yang Berkebudayaan
C. Internasionalisme, Nasionalisme,
Mufakat, Demokrasi, dan
Ketuhanan
D. Kesejahteraan Sosial,
Internasionalisme, Nasionalisme,
Peikemanusiaan, dan Ketuhanan

B. UUD 1945

1. Pokok-pokok pikiran yang tercantum A. Negara melindungi segenap


dalam Pembukaan UUD 1945 dapat bangsa Indonesia dan seluruh
dikategorikan kedalam empat pokok. tumpah darah Indonesia
Isi pokok pikiran kedua adalah B. Negara hendak mewujudkan
bahwa… keadilan social bagi seluruh
rakyat Indonesia
C. Negara berkedaulatan rakyat D. 9 November 2003
berdasar atas kerakyaran dan E. 9 November 2004
permusryawaratan/ perwakilan
D. Negara berdasar atas ketuhanan 6. Amandemen keempat dilakukan
Yang Maha Esa menurut dasar pada tanggal…
kemanusiaan yang adil dan A. 11 Agustus 2000
beradab B. 11 Agustus 2001
E. Negara berkeadilan sosial dan C. 11 Agustus 2002
berkeadaulatan D. 11 Agustus 2003
E. 11 Agustus 2004
2. UUD 1945 telah diamandemen
sebanyak… 7. Tata cara pembentukan Mahkamah
A. 1 kali Konsitusi tercantum pada UUD
B. 2 kali 1945, pada bagian…
C. 3 kali A. Aturan Peralihan Pasal I
D. 4 kali B. Aturan Peralihan Pasal II
E. 5 kali C. Aturan Peralihan Pasal III
D. Aturan Peralihan Pasal IV
3. Amandemen pertama dilakukan pada E. Aturan Peralihan Pasal V
tanggal…
A. 19 Oktober 1997 8. UUD 1945 Pasal 23B mengatur
B. 19 Oktober 1998 tentang…
C. 19 Oktober 1999 A. Nilai tuker mata uang
D. 19 Oktober 2000 B. Macam dan harga mata uang
E. 19 Oktober 2002 C. Jenis mata uang
D. Macam mata uang
4. Amandemen kedua dilakukan pada E. Harga mata uang
tanggal…
A. 18 Agustus 1999 9. Setiap warga Negara wajib
B. 18 Agustus 2000 mengikuti Pendidikan dasar dan
C. 18 Agustus 2001 pemerintah wajib membiayainya.
D. 18 Agustus 2002 Hal ini tercantum dalam UUD 1945
E. 18 Agustus 2003 pasal…
5. Amandemen ketiga dilakukan pada A. 31 ayat (1)
tanggal… B. 31 ayat (2)
A. 9 November 2000 C. 31 ayat (3)
B. 9 November 2001 D. 31 ayat (4)
C. 9 November 2002 E. Jawaban A, B, C, dan E benar
10. Isi dari Pasal 31 ayat (1) UUD 1945, A. Wajib belajar 19 tahun
adalah…
B. Semua warga negara wajib 13. Undang-undang Dasar 1945
mengikuti pendidikan dasar merupakan sebagaian dari hukum
C. Pemerintah wajib membiayai Republik Indonesia yang berarti…
pendidikan dasar setiap warga A. Tidak ada dasar hukum lainnya
negara selain UUD 1945
D. Setiap warga negara berhak B. UUD 1945 hanyalah pelengkap
mendapat pendidikan dari hukum Indonesia
E. Pendidikan tiap warga negara C. UUD 1945 merupakan satu-
ditanggung oleh pemerintah satunya dasar hukum
D. Disamping UUD 1945 masih
11. Menurut pasal 1 UUD 1945 terdapat hukum dasar yang tidak
amandemen, MPR tidak lagi tertulis
melakukan sepenuhnya kedaulatan E. UUD 1945 tidak dapat diubah
rakyat, karena…
A. Kedaulatan berada ti tangan 14. Bunyi pasal 32 ayat (1) mengenai
legislative kebudayaan nasional Indonesia
B. Kedaulatan berada di tangan adalah…
legislative dan presiden/ wapres A. Negara menghormati bahasa
yang dilakukan melalui daerah sebagai kekayaan bahasa
mekanisme pemilihan langsung nasional
C. Kedaulatan sepenuhnya B. Negara menghormati dan
dilakukan melalui pemilihan memelihara bahasa daerah
presiden langsung sebagai kekayaan budaya
D. Kedaulatan berada di tangan nasional
rakyat C. Setiap warga negara berhak
E. Kedaulatan berada di tangan mendapatkan pengetahuan
Mahkamah Konsitusi kebudayaan Indonesia
D. Negara memajukan kebudayaan
12. Lembang negara ialah Garuda nasional Indonesia di tengah
Pancasila dengan semboyan peradaban dunia dengan
Bhinneka Tunggal Ika. Hal tersebut menjamin kebebasan masyarakat
adalah isi dari UUD pasal 36A yang dalam memelihara dan
merupakan hasil amandemen… mengembangkan nilai-nilai
A. Kesatu budayanya
B. Kedua E. Negar Indonesia dilandasi oleh
C. Ketiga beragam budaya
D. Keempat
E. Kelima 15. Salah satu hak yang dimiliki presiden
adalah…
A. Menentukan kebijakan
B. Membuat undang-undang 16. Dibawah ini adalah hak prerogatif
C. Mengawasi jalannya presiden dalam bidang yudikatif
pemerintahan sesuai UUD 1945, kecuali:
D. Memberikan kebebasan kepada A. Amnesti
narapidana B. Abolisi
E. Memberikan grasi dan C. Grasi
rehabilitasi D. Peitisi

E. Rehabilitasi atau tidak setuju terhadap


kehendak MPR untuk mengubah
17. Untuk menanamkan dan membina UUD 1945
rasa nasionalisme pada masyarakat C. Kegiatan untuk meminta
Indonesia, hendaknya dilakukan pendapat rakyat secar langsung
beberapa hal, kecuali: yang menyatakan setuju atau
A. Sukuisme tidak setuju untuk meminjam
B. Sekuelisme bantuan ekonomi
C. Sauvinislme D. Kegiatan untuk meminta
D. Patriotise pendapat rakyat secara langsung
E. Ekstimisme yang menyatakan setuju atau
tidak setuju untuk pengunduran
18. Yang memiliki wewenang dalam diri seorang Presiden
memberikan gelar, tanda jasa, tanda E. Kegiatan untuk meminta
kehormatan, dan lain-lain, menurut pendapat secara langsung kepada
UUD 1945 adalah… rakyat untuk menyatakan setuju
A. DPD atau tidak setuju terhadap
B. MPR keputusan pembebasan wilayah
C. DPR
D. Presiden 20. Majelis Permusyawaratan Rakyat
E. Mahkamah Konsitusi terdiri atas anggota DPR dan DPRD
yang dipilih melalui pemilihan
19. Yang dimaksud dengan referendum umum, dan diatur lebih lanjut dengan
adalah… Undang-Undang. Hal tersebut
A. Kegiatan untuk meminta merupakan isi UUD 1945 yang telah
pendapat secara langsung kepada diamandemen, yakni…
rakyar untuk menyatakan setuju A. Pasal 1 ayat (1)
atau tidak setuju terhadapa B. Pasal 1 ayat (2)
keputusan perang C. Pasal 1 ayat (3)
B. Kegiatan untuk meminta D. Pasal 2 ayat (1)
pendapat secara langsung kepada E. Pasal 2 ayat (2)
rakyat untuk menyatakan setuju
C. Tatanegara dan Kebijakan Pemerintah RI

E. Memperlancar penyenggaraan
1. Jumlah kursi anggota DPR pada administrasi kehakiman
masing-masing daerah pemilihan
ditetapkan oleh… 4. Bank Indonesia mendapatkan status
A. Panitia pemilihan Indonesia sebagai lembaga independent,
B. Komisi Pemilihan Umum tercantum dalam…
C. Dewan Perwakilan Rakyat A. UU No. 20 Tahun 1999
D. Presiden B. UU No. 21 Tahun 1999
E. Majelis Perwakilan Rakyat C. UU No. 22 Tahun 1999
D. UU No. 23 Tahun 1999
2. Dalam peraturan pemerintah E. UU No. 23 Tahun 1999
disebutkan bahwa rentangan usia
untuk melamar menjadi pegawai 5. Penanaman integralistik oleh Mr.
negeri adalah… Soepomo yang merupakan salah satu
A. Paling rendah 16 tahun dan aliran dalam teori pembentukan
paling tinggi 40 tahun negara disampaikan dalam siding…
B. Paling rendah 17 tahun dan A. PPKI
paling tinggi 45 tahun B. Konfersi Meja Bundar
C. Paling rendah 18 tahun dan C. Persiapan Kemerdekaan
paling tinggi 40 tahun Republik Indonesia
D. Paling rendah 19 tahun dan D. BPUPKI
paling tinggi 39 tahun E. PKRI
E. Paling rendah 20 tahun dan
paling tinggi 40 tahun 6. Pergetakan Budi Utomo sebagai
tonggak awal sejarah perjuangan
3. Pemisahan kekuasaan antara nasional didirikan pada tanggal…
eksekutif dan yudikatif bertujuan A. 16 Mei 1908
untuk… B. 17 Mei 1908
A. Mewujudkan lembaga peradilan C. 18 Mei 1908
yang mandiri D. 19 Mei 1908
B. Memudahkan pengawasan E. 20 Mei 1908
terhadap lembaga peradilan
C. Meningkatkan efektivitas 7. Unsur-unsur pembentuk suatu negara
penyelenggaraan peradilan adalah…
D. Meningkatkan kehormatan dan A. Pemerintahan yang berdaulat dan
kesejatraan anggota dewan rakyat
B. Wilayah, rakyat, dan pemimpin wewenang dan anggaran
C. Pemerintah yang berdaulat, penyelenggara negara
rakyat, dan seumber kekayaan E. Mengadili warga negara yang
alam bersengketa dengan negara.
D. Rakyat, wilayah yang permanen,
dan pemerintah yang bedaulat 10. Dibawah ini yang merupakan asas-
E. Rakyat, wilayah yang permanen, asas dalam penyelenggaraan
dan aturan perundang-undangan pemerinah yang bernegara, kecuali...
A. Asas kepastian hukum
8. Dibawah ini yeng termasuk asas-asas B. Asas kepentingan umum
penyenggaran negara yang bersih C. Asas proporsionalitas
dan bebas KKN adalah... D. Kekuasaan kepala negara tidak
A. Asas kebebasan dalam terbatas
pelaksanaan kehidupan E. Asas tertib penyelenggaraan
bermasyarakat negara
B. Asas kemerdekaan berpendapat
C. Asas kebebasan dalam 11. Menurut Pasal 10 UUD 1945,
pelaksanaan kehidupan kekuasaaan presiden selaku kepala
bermasyarakat negara adalah...
D. Asas adil A. Memberikan grasi dan amnesti
E. Asas kepastian hukum B. Memegang kekuasaan tertinggi
atas Angkatan Darat, Angkatan
9. Tahun pembentukan PTUN Laut dan Angkatan Udara
(Peradilan Tata Usaha Negara) C. Menyatakan negara dalam
adalah... keadaan bahaya
A. Pemberian sanksi dan denda D. Memberikan gelar, tanda jasa,
kepada penyelenggara negara dan tanda kehormatan lainnya
yang terlibat E. Memberikan grasi, abolisi, dan
B. Memberikan bantuan hukum rehabilitasi
kepada warga negara yang
berselisih 12. Dinas propinsi merupakan bagian
C. Menyelesaikan sengketa antara pemerintahan propinsi yang dipimpin
pemerintah dan warga negara oleh kepala yang berada dibawah
akibat kebijakan pemerinah yang gubernur, melalui...
dianggap melenggar hak A. Sekretaris daerah
warganya B. Wakil gubernur
D. Sebagai lembaga peradilan C. Unit pelaksana teknis
dimana KPKPN menemukan D. Kepala dinas
indikasi penyalahgunaan E. DPR
13. Peraturan pemerintah yang mengatur berkenaan dengan hubungan
tentang pengelolaan dan pertanggung internasional adalah...
jawaban keuangan dalam A. Menyelenggarakan tugas
pelaksanaan desentralisasi adalah... pemerintah
A. PP No. 104 tahun 2000 B. Melakukan koordinasi dengan
B. PP No. 105 tahun 2000 masing-masing kantor
C. PP No. 106 tahun 2000 perwakilan di luar negeri
D. PP No. 107 tahun 2000 C. Menjalin hubungan antarnegara
E. PP No. 114 tahun 2000 D. Membuka hubungan ekspor
impor
14. Fungsi Peradilan Negeri adalah... E. Menjalin persahabatan dengan
A. Mengadili setiap perkara perdata luar negeri sehingga dapat
dan pidana di tingkat bandung terwujud ketertiban, keamanan,
B. Menggordinasikan pihak kesehajateraan, kebahagiaan, dan
kepolisian dan jaksa dalam perdamaian abadi.
melakukan penyelidikan
C. Melakukan penyitaan atas 17. Berdirinya suatu negara dapat diakui
barang-barang yang tersangkut apabila memiliki unsur utama,
dalam tindak pidana yaitu...
D. Memeriksa dan memutuskan A. Rekomendasi PBB
perkara perdata dan pidana pada B. Militer
tingkat pertama C. Pejabat negara
E. Memeriksa tingkat kasasi setelah D. Warga negara
perkaranya menggunakan upaya E. Perjanjian
hukum
18. Hak yeng membedakan antara rakyat
15. Berikut ini yang merupakan tahapan- dan warga negara adalah...
tahapan perjanjian internasional A. Tempat tinggal
adalah... B. Domisili
A. Negoisasi, perundingan, ratifikasi C. Kebebasan
B. Penandatanganan, perundingan, D. Keputusan pengadilan
signature E. Hak dan kewajiban
C. Pengesahan, perundingan,
negoisasi 19. Berikut ciri-ciri pemerintahan
D. Negoisasi, penandatanganan, berbentuk republik, kecuali...
ratifikasi A. Tidak mengenal istilah dinasti
E. Semua jawaban benar B. Pengangkatan presiden dari hasil
pemilihan
16. Peranan Kementrian Luar Negeri C. Jabatan kepala negara ditentukan
dalam mengemban tugasnya yang oleh rakyat
D. Kepala negara disebut raja,
kaisar, dan sebagainya
E. Kepala negara disebut presiden
20. Diantara negara-negara berikut, yang
menerapkan sistem pemerintahan
refenrendum adalah...
A. Perancis
B. Swiss
C. Belanda
D. Inggris
E. Beligia

D. Sejarah
B. Adanya kekhawatiran
1. Perang dingin yang terjadi antara peningkatan kerusakan lahan
Amerika Serikat dengan Uni Sovyet pertanian akibat global warming
mendorong negara-negara di benua C. Adanya kekhawatiran terjadinya
Asia dan Afrika mencari cara untuk kelaparan yang disebabkan tidak
ikut memelihara perdamaian dunia seimbangnya tingkat
dengan cara... pertumbuhan penduduk yang
A. Menyelenggarakan Konferensi sangat cepat namun pertumbuhan
Tingkat Tinggi antarnegara Asia pertanian sangat lambat
Afrika D. Banyaknya bencana alam yang
B. Mendirikan Negara Non Blok memorak-porandakan lahan
C. Mengusulkan dibentuknya pertanian
pasukan perdamaian PBB E. Adanya larangan pembukaan
D. Mendirikan ASEAN hutan untuk kepentingan lahan
E. Menolak dijadikannya pangkalan pertanian
senjata nuklir dari kedua negara
adi kuasa 3. Pada awal pemerintahan Orde Baru,
kondisi perekonomian dan keuangan
2. Latar belakang dilaksanakannya berada pada titik yang sangar rendah.
Revolusi Hijau sebagai cara untuk Oleh karena itu, diadakan pertemuan
melipatk gandakan produk pertanian
pangan adalah... antara negara kreditor di Tokyo pada
A. Makin banyak lahan pertanian tanggal 19-20 September yang
yang berubah menjadi lahan berisi...
industri
A. Bunga rendah yang dapat dibayar B. Bangsa Indonesia menjadi
setelah lima tahun terhitung bangsa yang modern
setelah penerimaan C. Bangsa Indonesia dapat
B. Adanya beberapa negara kreditor disejajarkan dengan negara-
yang memberikan pinjaman negara lain
tanpa bunga D. Memperkuat perjuangan dalam
C. Persetujuan dari negara-negara mempertahankan kemerdekaan
kreditor agar Indonesia dapat E. Rakyat dapat mendukung
menunda pembayaran utang pemerintah
D. Indonesia mendapatkan bantuan
pinjaman dengan bunga rendah 6. Pada tahun 1930, dibentuk suatu
E. Bantuan pinjaman yang diberikan organisasi yang menjadi tempat
negara-negara kreditor peleburan seluruh organisasi pemuda
diperuntukkan proyek irigrasi di Indonesia yang bernama...
Indonesia A. Jong Java
B. Tri Karo Darmo
4. Meningkatnya kegiatan politik C. Indonesia Muda
Perhimpunan Indonesia setelah tahun D. Perhimpunan Pemuda Indonesia
1925 mengakibatkan... E. Perhimpunan Indonesia
A. Soekarno dan tiga orang lainnya
diadili di Bandung 7. Pemerintah Kolonial Belanda pernah
B. Suwardi Suryaningrat diasingkan menerapkan aturan penanaman
ke Belanda modal asing sehingga dapat
C. M. Hatta ditangkap dan diadili membawa perubahan sosial dalam
oleh pemerintah hindia Belanda masyarakat Indonesia, yaitu...
tahun 1927 A. Tumbuhnya golongan terpelajar
D. Ali sastromidjojo dan tiga orang B. Adanya pengambilalihan tanah
lainnya ditangkap dan diadili di pedesaan
Denhaag C. Taraf hidup dan tingkat ekonomi
E. Pemberontokan komunis tahun masyarakat yang meingkat
1928 D. Tumbuhnya golongan buruh dan
pengusaha
5. Tujaun didirikannya partai-partai E. Masyarakat indonesia mengenal
politik sesuai dengan Maklumat mata uang
Pemerintah tanggal 3 November
1945 adalah... 8. Kekalahan Jepang pada Perang
A. Memudahkan pemerintah Dunia II mampu menumbuhkan
mengendalikan gejolak semangat kaum muda untuk
masyarakat mendesak golongan tua agar
secepatnya memproklamasikan
kemerdekaan. Peristiwa ini dikenal penyatuan Jerman. Keberhasilan
dengan peristiwa... penyatuan Jerman tersebut tidak
A. Pertempuran Ambawara lepas dari peran...
B. Insiden Hotel Yamato Surabaya A. Belgia
C. Renvile B. Uni sovyet
D. Pertempuran Surabaya C. Amerika Serika
E. Rengasdengklok D. Belanda
E. Inggris
9. Munculnya gerakan DI/TII
Kartosuwiryo di Jawa Barat 12. Latar belakang Belanda
disebabkan oleh... menandatangani perjanjian Masang
A. Keinginan Kartosuwiryo di Sumatera Barat pada saat itu,
mendirikan bangsa berdasarkan karena Belanda haruslah...
hukum Islam A. Mengakui kemenangan kaum
B. Ketidakpuasaan Kartosuwiryo Padri dan kaum adat
terhadap pemerinah RI B. Keluar dari Indonesia
C. Cita-cita Kartosuwiryo menjadi C. Menghadapi perang Diponegoro
pimpinan APRIS di Pulau Jawa
D. Ketidakpuasan atas hasil D. Meninggalkan kaum Padri di
perundingan Renvile Sumatera
E. Memperbaiki taraf hidup E. Menghadapi perang Padri
masyarakat Jawa Barat
13. Dalam penyelesaian masalah antara
10. Perwujudan dari politik luar negeri Indonesia dan Belanda, dewan
yang bebas aktif adalah keikutsertaan keamanan PBB membentukan
Indonesia dalam misi perdamaian sebuah komisi jasa yang lebih
yang meiliki peran aktif dalam dikenal dengan nama Komite Tiga
pasukan keamanan PBB. Indonesia Negara (KTN). Salah satu Negara
saat itu mengirimkan kontingan anggot KTN adalah...
Garuda I untuk pergi ke Negara... A. Belgia
A. Vietnam B. Uni soviet
B. Kongo C. Mesir
C. Palestina D. India
D. Timur Tengah E. Inggirs
E. Irak
14. Indonesia pernah menggunakan
11. Setelah 45 tahun sejak 2 Agustus UUD RIS selama periode...
1945, Jerman terbagi menjadi dua. A. 17 Agustus 1945 – 27 Desember
Pada tanggal 12 September 1990 1949
diadakan penandatanganan rumusan B. 17 Agustus 1950 – 5 Juli 1959
C. 27 Desember 1949 – 17 Agustus D. Mencegah masuknya bangsa
1950 Mongol dari Barat
D. 5 Juli 1959 – 10 Oktober 1998 E. Pelindung dari bahaya banjir
E. 27 Desember 1949 – 27 Agustus
1950 18. Mahatma Gandhi mengajak agar
rakyat India melaksanakan swadeshi,
15. Peristiwa Bandung Lautan Api karena...
adalah salah satu perlawanan rakyat A. Jumlah Penduduk India sangat
Indonesia untuk... besar dan memiliki daya beli
A. Membangun cita-cita bangsa yang memadai
Indonesia B. Produk buatan Inggris memiliki
B. Membangun Indonesia merdeka harga jual yang sangat tinggi
C. Mencapai kemerdekaan C. Inggris tidak mungkin memenuhi
D. Merebut kemerdekaan RI kebutuhan rakyat India yang
E. Mempertahankan kemerdekaan cukup besar
D. Barang-barang buatan India
16. Hasil perjuangan dan langkah- memiliki mutu cukup baik
langkah diplomasi para pahlawan dengan harga yang lebih murah
Indonesia pada masa penjajahan E. India dapat memenuhi kebutuhan
tercangkum dalam perjanjian di masyarakatnya secara mandiri
bawah ini, kecuali
A. Perjanjian Irian Barat 19. Jepang menyerah tanpa syarat
B. Perjanjian Linggarjati kepada sekutu pada tanggal...
C. Perjanjian Renvile A. 13 Agustus 1945
D. Perjanjain Roem Royen B. 14 Agustus 1945
E. Konferensi Meja Bundar C. 15 Agustus 1945
D. 16 Agustus 1945
17. Pembangunan tembok yang E. 17 Agustus 1945
dibangun sepanjang 6.400 km pada
masa Kaisar Shi Huang Ti berfungsi 20. Tokoh yang mengusulkan agar
sebagai... naskah proklamasi cukup
A. Benteng dari serbuan bangsa ditandatangani oleh Soekarno atas
Vietnam yang datang dari arah nama bangsa Indonesia adalah...
Selatan A. Syuti Melik
B. Mencegah masuknya bangsa B. Chairul Saleh
Chou C. Sukarni
C. Pelindung dari keganasan badai D. BM Diah
gurun Gobi yang terjadi setiap E. Ahmad Subardjo
tahun
Pembahasan
Tes Wawasan Kebangsaan
A. Pembahasan Pancasila
bernegara adalah menjadi pendangan
1. Pembahasan: hidup bangsa dan negara hingga
Ideologi berasal kata ide(ide) dan dijiwai oleh tiap warga
logos (ilmu). Secara luas dapat negaranya.Maka, usaha untuk
diartikan bahwa ideologi merupakan menangkal budaya negatif yang
ilmu tentang ide, cita-cita, pemikiran, masuk ke Indonesia, melaksanakan
atau gagasan. Pancasila dalam tiap sendi kehidupan
Jawaban: E
serta memperdalam pengetahuan dan
2. Pembahasan: memahami Pancasila sebagai dasar
Profesor Notonegoro mendefinisikan negara dan ideologi negara dapat
nilai-nilai yang terkandung dalam diwujudkan.
Pancasila antara, yaitu: nilai Jawaban: D
kerohanian, nilai vital, dan nilai
materill 6. Pembahasan:
Jawaban: E Ideologi berasal dari bahasa Yunani
yaitu idein dan logia dimana idein
3. Pembahasan: berarti ide dan logia berarti
Pengkajian Pancasila sebagai sebuah ajaran/ilmu.
ilmu karena Pancasila berobjek, Jawaban: C
bersistem, dan dapat dilaksanakan
oleh siapa saja, kapan saja, dan 7. Pembahasan:
dimana saja dengan syarat bahwa Pancasila secara tersirat telah
individu/kelompok tersebut dituliskan oleh Empu Prapanca
berkewarganegaraan Indonesia. dalam kitab yang ditulisnya yaitu
(Semua Benar) kitab Negara Kertagama.
Jawaban: E Jawaban: E

4. Pembahasan: 8. Pembahasan:
Pancasila dapat dikatakan sebagai Pengkajian Pancasila sebagai sebuah
sistem falsafah apabila dipahami ilmu karena Pancasila berobyek,
sebagai totalitas dalam bersistem, dan dapat dilaksanakan
menggambarkan Republik Indonesia oleh siapa saja, kapan saja dan
dimana saja dengan syarat bahwa
yang memiliki susunan dan bentuk individu/kelompok tersebut
hierarki piramida sebagai satu berkewarganegaraan Indonesia.
kesatuan rangkaian. Jawaban: D
Jawaban: E
9. Pembahasan:
5. Pembahasan: Menghargai aktifitas antarumat
Manfaat Pancasila dalam setiap beragama serta pemerintah, adalah
bidang kehidupan berbangsa dan
perwujudan dari toleransi antarumat Berdasarkan pengalaman sejarah,
beragama. Pancasila sebagai dasar negara
Jawaban: C ternyata tetap tegak walaupun
mengalami berbagai cobaan. Adapun
10. Pembahasan: kekuatannya terletak pada keyakinan
Menerima dan mengajukan pendapat bangsa Indonesia akan kebeneran
pada suatu forum diskusi, merupakan Pancasila. Tanpa adanya keyakinan
perwujudan dari sikap demokrasi. akan kebenaran Pancasila, maka
Jawaban: B mustahil Pancasila masih ada sebagai
jiwa dari bangsa Indonesia.
11. Pembahasan: Jawaban: C
Sila ketiga dari Pancasila dapat
diamalkan dengan perbuatan 16. Pembahasan:
menjaga kerukunan antartangga. Pangkal tolak penghayatan dan
Jawaban: D pengalaman Pancasila adalah
kemauan dan kemampuan manusia
12. Pembahasan: Indonesia dalam mengendalikan diri.
Pembahasan dasar negara dikaji pada Jawaban: A
dua buah badan negara yaitu
BPUPKI dan PPKI. Lembaga PPKI 17. Pembahasan:
(Panitia Persiapan Kemerdekaan Keseimbangan antara hak dan
Indonesia) dibentuk pada tanggal 7 kewajiban mengandung pengertian
Agustus 1945. bahwa adanya kesesuian antara
Jawaban: B harkat dan martabat manusia.
Jawaban: A
13. Pembahasan:
Rumusan Pancasila yang resmi telah 18. Pembahasan:
terdapat dalam Pembukaan UUD Empu Prapanca menulis kitab
1945. Negara Kertagama yang
Jawaban: B menyebutkan istilah Pancasila.
Sedangkan, Empu Tantular menulis
14. Pembahasan: kitab yang menggambarkan kejayaan
Bangsa Indonesia merasa dirinya Majapahit, yaitu Sutasoma.
sebagai dari seluruh umat manusia. Jawaban: C
Oleh karena itu, dikembangkan sikap
hormat-menghormati dan bekerja 19. Pembahasan:
sama dengan bangsa lain. Hal ini Sidang BPUPKI pertama mengkaji
merupakan penjabaran sila tentang dasar negara yang akan
kemanusiaan yang adil dan beradab dijadikan landasan pada saat
(sila kedua) Indonesia merdeka. Pada saat itu,
Jawaban: B Ir.Soekarno mengusulkan Pancasila
dengan urutan nasionalisme,
15. Pembahasan: internasionalisme, mufakat,
kesejahteraan sosial, dan ketuhanan Pada tanggal 9 November 2001,
yang berkebudayaan. merupakan ketiga kalinya
Jawaban: B amandemen UUD 1945.
Jawaban: B
20. Pembahasan:
Pancasila pernah ditetapkan sebagai 6. Pembahasan:
satu-satunya asas dalam berbagai Pada tanggal 11 Agustus 2002,
bentuk organisasi, baik massa merupakan keempat kalinya
maupun politik. Saat ini, Pancasila amandemen UUD 1945.
telah dikembalikan fungsinya, yaitu Jawaban: C
sebagai dasar negara.
Jawaban: D 7. Pembahasan:
Pada Aturan Peralihan Pasal III UUD
B. Pembahasan UUD 1945 1945 tercantum tata cara
pembentukan Mahkamah Konsitusi.
1. Pembahasan: Jawaban: C
Pokok-pokok pikiran yang tercantum
dalam Pembukaan UUD 1945 dapat 8. Pembahasan:
dikategorisasikan kedalam empat Uud 1945 pasal 23B mengatur
pokok. Pokok pikiran kedua adalah tentang macam dan harga mata uang.
bahwa Negara hendak mewujudkan Jawaban: B
keadilan sosial bagi seluruh rakyat
Indonesia. 9. Pembahasan:
Jawaban: B Setiap warga negara wajib mengikuti
pendidikan dasar dan pemerintah
2. Pembahasan: wajib membiayainya. Hal ini
UUD 1945 telah diamandemen tercantum dalam UUD 1945 pasal 31
sebanyak 4 kali. ayat (2).
Jawaban: D Jawaban: B

3. Pembahasan: 10. Pembahasan:


Pada tanggal 19 Oktober 1999, Isi dari Pasal 31 ayat (1) UUD 1945
merupakan pertama kalinya UUD adalah, “Setiap warga negara berhak
1945 diamandemen. mendapat pendidikan”
Jawaban: C Jawaban: D

4. Pembahasan: 11. Pembahasan:


Pada tanggal 18 Agustus 2000, Menurut pasal 1 UUD 1945
merupakan kedua kalinya amandemen, MPR tidak lagi
amandemen UUD 1945. melakukan sepenuhnya kedaulatan
Jawaban: B rakyat, karena kedaulatan berada di
tangan rakyat.
5. Pembahasan: Jawaban: D
pembentukan undang-undang
12. Pembahasan: harus dengan persetujuan DPR.
Lambang negara ialah Gardua 2. Pasa 13 ayat (2) UUD 1945:
Pancasila dengan semboyan (1) Dalam hal mengangkat duta,
Bhinneka Tunggal Ika. Hal tersebut Presiden memperhatikan
adalah isi dari UUD 1945 pasal 36A pertimbangan DPR.
yang merupakan hasil amandemen (2) Presiden menerima duta
kedua. negara lain dengan
Jawaban: B memperhatikan pertimbangan
DPR.
13. Pembahasan:
3. Pasal 14 UUD 1945:
Undang-Undang Dasar 1945
(1) Presiden memberi grasi dan
merupakan sebagaian dari hukum
rehabilitas dengan
dasar Republik Indonesia, yang
memperhatikan pertimbangan
berarti disamping UUD 1945 masih
terdapat hukum dasar yang tidak Mahkamah Agung.
tertulis. (2) Presiden memberi amnesti
Jawaban: D dan abolisi dengan
memperhatikan pertimbangan
14. Pembahasan: DPR
Bunyi pasal 32 ayat (1) UUD 1945 4. Pasal 15 UUD 1945: Presiden
mengenai kebudayaan nasional memberi gelar, tanda jasa dan
Indonesia, adalah “Negara lain-lain tanda kehormatan yang
memajukan kebudayaan nasional diatur dengan undang-undang.
Indonesia di tengah peradaban dunia 5. Pasal 17 ayat (2) UUD 1945:
dengan menjamin kebebasan Menteri-menteri itu diangkat dan
masyarakat dalam memelihara dan diberhentikan oleh Presiden
mengembangkan nilai-nilai 6. Pasal 23F ayat (1) UUD 1945:
budayanya.”
Anggota badan pemeriksa
Jawaban: D
keuangan dipilih oleh DPR
dengan memperhatikan
15. Pembahasan:
pertimbangan DPD dan
Dalam amandemen UUD 1945
terdapat pasal-pasal tentang hak diresmikan oleh Presiden.
preorogatif presiden, yaitu: 7. Pasal 24A ayat (3) UUD 1945:
1. Pasal 11 ayat (2) UUD: Calon Hakim Agung diusulkan
Presiden dalam membuat Komisi Yudisial kepada DPR
perjanjian internasional lainnya untuk mendapatkan persetujuan
membuat akibat yang luas dan dan selanjutnya dan selanjutnya
mendasar bagi kehidupan rakyat ditetapkan sebagai Hakim Agung
yang terkait dengan beban oleh Presiden.
keuangan negara dan/atau 8. Pasal 24B ayat (3) UUD 1945:
mengharuskan perubahan atau Anggotan Komisi Yudisial
diangkat dan diberhentikan oleh Yang tidak termasuk dalam hak
Presiden dengan persetujuan prerogatif presiden di bidang
DPR yudikatif adalah petisi.
9. Pasal 23C ayat (3) UUD 1945: Jawaban: D
Mahkamah Konsitusi
mempunyai sembilan anggota 17. Pembahasan:
Hakim Konstitusi yang Rasa patriotisme hendaknya
ditetapkan oleh Presiden, yang ditanamkan kepada masyarakat
sehingga rasa nasionalis makin
diajukan masing-masing tiga
kental terhadap Negara Kesatuan RI.
orang Mahkamah Agung, tiga
Jawaban: D
orang oleh DPR dan tiga orang
oleh Presiden. 18. Pembahasan:
Presiden berwenang memberikan
Salah satu hak yang dimiliki gelar, tanda jasa dan lain-lain tanda
Presdien adalah memberikan grasi kehormatan sesuai yang tercantum
dan rehabilitas. dalam salah satu pasal UUD 1945.
Jawaban: E Jawaban: D

16. Pembahasan:
19. Pembahasan: 20. Pembahasan:
Referendum adalah kegiatan untuk Majelis Permusyawaratan Rakyat
meminta pendapat secara langsung terdiri atas anggota DPR dan DPRD
kepada rakyat untuk menyatakan yang dipilih melalui pemilihan umu,
setuju atau tidak setuju terhadap dan diatur lebih lanjut dengan
kehendak MPR untuk mengubah Undang-Undang. Hal tersebut
UUD 1945. merupakan isi UUD 1945 yang telah
Jawaban: B diamandemen tercantum pada pasal
2 ayat (1) UUD 1945.
Jawaban: D

C. Pembahasan Tes Tatanegara dan Kebijakan Pemerintah RI

1. Pembahasan: Dalam peraturan pemerintah


Komisi Pemilihan Umum adalah disebutkan bahwa rentangan usia
lembaga yang memiliki wewenang untuk melamar menjadi pegawai
untuk menetapkan jumlah kursi negeri adalah paling rendah 18 tahun
anggota DPR pada masing-masing dan paling tinggi 40 tahun.
daerah. Jawaban: C
Jawaban: B
3. Pembahasan:
2. Pembahasan:
Kebijakan pemerintah memisahkan iv. Asas keterbukaan
kekuasaaan antara eksekutif dan v. Asas proporsionalitas
yudikatif bertujuan untuk vi. Asas akuntabilitas
mewujudkan lembaga peradilan yang Jawaban tepat yang terdapat pada
mandiri. pilihan ganda diatas adalah asas
Jawaban: A kepastian hukum.
Jawaban: E
4. Pembahasan:
UU No. 23 Tahun 1999 mengatur 9. Pembahasan:
tentang status Bank Indonesia Tujuan pembentukan PTUN
sebagai lembaga indenpenden. (Peradilan Tata Usaha Negara)
Jawaban: D adalah menyelesaikan sengketa
antara pemerintah dan warga negara
5. Pembahasan: akibat kebijakan pemerintah yang
Penanaman integralistik oleh dianggap melanggar hak warganya.
Mr.Soepomo yang merupkan salah Jawaban: C
satu aliran dalam teori pembentukan
negara disampaikan dalam sidang 10. Pembahasan:
BPUPKI. Yang merupakan asas-asas dalam
Jawaban: D penyelenggaraan pemerintah yang
bernegara, adalah:
6. Pembahasan: 1. Asas Kepastian hukum, yaitu
Pengerakan Budi Utomo sebagai asas dalam negara hukum yang
tonggak awal sejarah perjuangan mengutamakan landasan
nasional didirikan pada tanggal 20 peraturan perundang-undangan,
Mei 1908. kepatuhan, dan keadilan dalam
Jawaban: E
setiap kebijakan penyelenggaraan
negara.
7. Pembahasan:
2. Asas Tertib Penyelenggaraan
Rakyat, wilayah yang permanen, dan
Negara, yaitu menjadi landasan
pemerintah yang berdaulat
merupakan unsur-unsur yang dapat keretauran, keserasian,
membentuk suatu negara. keseimbangan dalam pengabdian
Jawaban: D penyelenggaraan negara.
3. Asas Kepentingan Umum, yaitu
8. Pembahasan: asas yang mendahulukan
Yang termasuk asas-asas kesejahteraan umum dengan cara
penyenggelaraan negara yang bersih yang apiratif, akomodatif, dan
dan bebas KKN adalah: kolektif.
i. Asas kepastian hukum 4. Asas Keterbukaan, yaitu asas
ii. Asas tertib penyelenggaraan yang membuka diri terhadap hak
negara masyarakat untuk memperoleh
iii. Asas kepentingan umu
informasi yang benar, jujur, dan dibawah gubernur, melalui sekretaris
tidak diskiriminatif tentang daerah.
penyelenggaraan negara dengan Jawaban: A
tetap memperhatikan
perlindungan atas hak asas 13. Pembahasan:
pribadi, golongan, dan rahasia Peraturan pemerintah yang mengatur
negara. tentang pengelolaan dan
5. Asas Proporsionalitas, yaitu asas pertanggungjawabkan keuangan
dalam pelaksanaan desentralisasi
yang mengutamakan
adalah PP no 106 tahun 200 BAB V
keseimbangan antara hak dan
pasal 18.
kewajiban penyelenggara negara.
Jawaban: C
6. Asas Profesionalitas, yaitu asas
yang mengutamakan keahilan 14. Pembahasan:
yang berlandaskan kode etik dan Menurut UU No. 2 tahun 1986
ketentuan peraturan perundang- tentang Peradilan Umum, Pengadilan
undangan yang berlaku. Tingkat Pertama atau Pengadilan
7. Asas Akunbilitas, yaitu asas yang Negeri dibentuk oleh Menteri
menentukan bahwa setiap Kehakiman atas persetujuan
kegiatan dan hasil akhir dari Mahkamah Agung yang memiliki
kegiatan penyelenggaraan negara kekuasaaan hukum pengadilan
harus dapat meliputi satu kabupaten/kota.
dipertanggungjawabkan kepada Dengan adanya perubahan UU no 8
masyarakat atau rakyat sebagai tahun 2004, pembentukan
pemegang kedaulatan tertinggi Pengadilan Umum beserta fungsi dan
kewenangannya ada pada Mahkamah
negara sesuai dengan ketentuan
Agung. Fungsi pengadilan Tingkat
peraturan perundang-undangan
Pertama adalah untuk memriksa
yang berlaku.
tentang sah atau tidaknya suatu
Jawaban: D penangkapan atau penahan yang
diajukan oleh tersangka, keluarga,
11. Pembahasan: atau kuasa hukumnya kepada Ketua
Menurut Pasal 10 UUD 1945, Pengadilan dengan menyebukan
kekuasaan Presiden selaku kepala alasan-alasannya. Tugas dan
negara adalah memegang kekuasaan wewenang pengadilan negeri adalah
tertinggi atas Angkatan Darat, memeriksa, memutus dan
Angkatan Laut, dan Angkatan Udara menyelesaikan perkara pidana dan
Jawaban: B perdata di tingkat pertama.
Jawaban: D
12. Pembahasan:
Dinas propinsi merupakan unsur 15. Pembahasan:
pemerintahan propinsi, yang Yang merupakan tahapan-tahapan
dipimpin oleh kepala yang berada perjanjian internasional di bawah ini
adalah Negoisasi, penandatanganan, yang terbatas (tidak seumur
dan ratifikasi. hidup) dan diatur dalam
Jawaban: D undang-undang yang berllaku
di negara tersebut.
16. Pembahasan: Jawaban: E
Peranan Kementerian Luar Negeri
dalam mengemban tugasnya yang 20. Pembahasan:
berkenaan dengan hubungan Swiss merupakan salah satu negara
internasional adalah menjalin yang menerapkan sistem
persahabatan dengan luar negeri pemerintahan referendum. Sistem
sehingga dapat tewuju ketertiban, pemerintahan referendum merupakan
keamanan, kesejahteraan, variasi dari sistem pemerintahan
kebahagian, dan perdamaian abadi. parlementer dan presidensial. Negara
Jawaban: E yang menganut sistem ini, tugas
pembuatan undang-undang berada di
17. Pembahasan: bawah pengawasan rakyat yang
Berdirinya suatu negara dapat diakui memiliki hak pilih. Pengawasan
apabila memiliki unsur utama, yaitu tersebut dilakukan dalam bentuk
adanya warga negara yang mendiami referendum.
suatu negara. Jawaban: B
Jawaban: D

18. Pembahasan:
Hak yang membedakan antara rakyat
dan warga negara adalah hak dan
kewajiban masing-masing
Jawaban: E

19. Pembahasan:
Ciri-ciri pemerintahan berbentuk
republik di bawah ini:
i. Yang menjadi kepala negara
adalah presiden.
ii. Pengangkatan presiden
sebagai kepala negara
berdasarkan Pemilu.
iii. Presiden sebagai kepala
negara mempunyai jabatan
D. Pembahasan Tes Sejarah
Jawaban: C

1. Pembahasan: 4. Pembahasan:
Gerakan Non Blok lahir setelah Meningkatnya kegiatan politik
berakhirnya Perang Dunia II, dimana Pehimpunan Indonesia setelah tahun
berasamaan pula lahir perkembangan
kekuatan besar yang saling bersaing
dan bertentangan antara Blok Barat 1925, yaitu ketika Indische
(Amerika) dan Blok Timur (Uni Vereeniging berubah menjadi
Sovyet). Pertentangan inilah yang Perhimpunan Indonesia dengan
mendorong adanya persaingan tujuannya Indonesia merdeka. Ada
senjata atom dan nuklir yang Banyak kegiatan yang dilakukan
membahayakan perdamaian dunia. oleh aktivis PI Belanda maupun di
Jawaban: B luar negeri. Beberapa kegiatan antara
lain adalah keikutsertaan dalam
2. Pembahasan: kongres Liga Demokrasi Perdamaian
Revolusi hijau merupakan suatu Internasional tahun 1926 di Paris.
evolusi produksi biji-bijian dari Pada kongres tersebut, Mohammad
penemuan ilmiah yang berbentuk Hatta dengan tegas menyatakan
bibit unggul baru di varietas gandum, tuntunan akan kemerdekaan
padi, dan jagung yang Indonesia. Adanya aksi ini
mengakibatkan tingginya hasil menyabkan Hatta dkk dituduh telah
panen. Munculnya revolusi hijau melakukan pemberontokan terhadap
didasari karena banyaknya masalah Belanda. Oleh karena tuduhan
yang timbul di masyarakat seperti pemberontakan terhadap Belanda,
jumlah penduduk yang selalu maka tahun 1927 tokoh-tokoh PI
bertambah. diantaranya M. Hatta, Nasir
Jawaban: C Pamuncak, Abdul Majid
Djojonegoro, dan Ali Sastroamijoyo
3. Pembahasan: ditangkap dan diadili. Tindakan-
Pertemuan tersebut telah tindakan PI dapat dikatakan radikal.
membicarakan adanya penyelesaian Kondisi inilah yang mengakibatkan
hutang dengan negara-negara Ali Sasstroamidjojo dan 3 orang
kreditor yang dilakukan di Tokyo, lainnya ditangkap dan diadili di
Jepang pada tanggal 19-20 Denhaag
September 1966. Perjanjian ini Jawaban: D
kemudian berlanjut di kota Paris,
Prancis dan mendapatkan 5. Pembahasan:
kesepakatan pada tanggal 24 April Tujuan didirikan partai-partai politik
1970 dengan hasil bahwa Indonesia sesuai dengan Maklumat Pemerintah
diberikan kesempatan penundaan tanggal 3 November 1945 adalah
pembayaran hutang. untuk memperkuat perjuangan dalam
mempertahankan kemerdekaan. Munculnya gerakan DI/TII
Dengan adanya partai-partai politik Kartosuwiryo di Jawa Barat
tersebut, maka diharapkan wawasan disebabkan oleh keinginan
kebangsaan dan politik warga negara KartoSuwiryo mendirikan bangsa
makin luas. Sehingga, kencintaan berdasarkan hukum Islam.
dan rasa nasionalisme dapat dipupuk Jawaban: A
jauh lebih dalam.
Jawaban: D 10. Pembahasan:
Perwujudan dari politik luar negeri
6. Pembahasan: yang bebas aktif adalah keikutsertaan
Indonesia muda merupakan nama Indonesia dalam misi perdamaian
organisasi baru yang merupakan yang memiliki peran aktif dalam
peleburan dari organisasi-organisasi pasukan kemanan PBB. Indonesia
pemuda Indonesia. Organisasi ini saat itu mengirimkan kontingan
lahir berdasarkan keputusan kongres Garuda I ke Kongo
Pemuda Indonesia II di Jakarta pada Jawaban: B
tanggal 28 Oktober 1928.
Jawaban: C 11. Pembahasan:
7. Pembahasan: Setelah 45 tahun sejak 2 Agustus
Adanya aturan penanaman modal 1945, Jerman terbagi menjadi dua.
asing pada jaman colonial Belanda Pada tanggal 12 September 1990
memberikan dampak positif yaitu, diadakan penandtanganan rumusan
masyarakat Indonesia mengenal mata penyatuan Jerman. Keberhasilan
uang. penyatuan Jerman tersebut tidak
Jawaban: E lepas dari peran Uni Sovyet.
Jawaban: B
8. Pembahasan:
Pada saat Jepang kalah dalam Perang 12. Pembahasan:
Dunia II, tentara Jepang banyak Perang Padri di Sumatera yang
kembali ke negaranya. Kesempatan berlangsung tahun 1821-1837
ini digunakan oleh pemuda-pemuda ternyata hamper bersamaan dengan
Indonesia masa itu untuk mendesak Perang Diponegoro di Jawa (1825-
Soekarno dan Hatta untuk 1830). Untuk menghadapi perang
memproklamirkan kemerdekaan Diponegoro di Jawa dan
yang kemudian dibawa ke menghindari kekalahan lebih lanjut
Rengasdengklok. Rengasdengklok di Sumatera, Belanda menggunakan
merupakan daerah yang dianggap taktiknya dengan bersedia
cukup aman dan jauh dari pemantuan menantangani perjanjian Masang.
Jepang. Jawaban: C
Jawaban: E
13. Pembahasan:
9. Pembahasan: Dalam penyelesaian masalah
Indonesia-Belanda, dewan keamanan
PBB membentuk sebuah komisi jasa 19. Pembahasan:
yang lebih dikenal dengan nama Jepang menyerah kepada sekutu
Komite Tiga Negara (KTN). Salah pada tanggal 15 Agustus 1945, yaitu
satu Negara anggota KTN adalah setelah dua kota industri di Jepang,
Belgia. yakni Hiroshima dan Nagasaki
Jawaban: A dibom atom oleh Amerika Serikat.
Dengan peristiwa tersebut maka
14. Pembahasan: Perang Dunia II berakhir sehingga
Indonesia pernah menggunakan Angkatan Laut Kekaisaran Jepang
UUD RIS selama periode 27 juga dianggap tidak ada sejak
Desember 1949 – 17 Agustus 1950. Agustus 1945.
Jawaban: C Jawaban: C

15. Pembahasan: 20. Pembahasan:


Bandung Lautan Api adalah salah Setelah naskah proklamasi selesai
satu perlawanan rakyat Indonesia dirumuskan, rombongan yang terdiri
untuk mencapai kemerdekaan. atas Sukarni, Soekarno, Moh.Hatta,
Jawaban: C Ahmad Soebardjo, dan B.M Diah
menemui hadirin yang telah
16. Pembahasan: menunggu. Pada tanggal 17 Agustus
Hasil perjuangan diplomasi pukul 04.00 WIB, Soekarno
pahlawan Indonesia pada masa membacakan rumusan naskah
penjajahan terangkum dalam proklamasi kemerdekaan yang
perjanjian di bawah ini, kecuali langsung disetujui oleh para pemuda.
perjanjian Irian Barat. Akan tetapi setelah naskah teks
Jawaban: A proklamasi disetujui, timbullah
persoalan untuk menentukan
17. Pembahasan: siapakah yang akan menandatangani
Pembangunan tembok yang teks proklamasi. Soekarno dan Hatta
dibangun sepanjang 6.400 km pada menyarankan agar mereka yang
masa Kaisar Shi Huang Ti berfungsi hadir mendatangani naskah
sebagai mencegah masukya bangsa proklamasi sebagai wakil bangsa
Mongol dari Barat. Indonesia, namun sebagaian besar
Jawaban: D pemda yang saaat itu hadir tidak
menyetujui. Sukarni kemudian
18. Pembahasan: mengusulkan agar yang
Mahatma Gandhi mengajak agar menandatangani teks proklamasi
rakyat Indonesia melaksanakan adalah Soekarno dan Hatta yang
swadeshi karena barang-barang selama ini telah dikenal bangsa
buatan India memiliki mutu cukup Indonesia sebagai peimpin utama
baik dengan harga yang lebih murah. bangsa. Usulan Sukarni disetujui
Jawaban: D bulat oleh para peserta yang hadir.
Jawaban: C
06
Tes Karakteristik Pribadi
A. Kreativitas dan Inovasi
Apakah Kreatif itu? Apakah Inovatif itu?

Kata kata kreatif dan inovatif sangatlah familiar ditelinga kita, tetapi banyak diantara kita yang
tidak mengetahui akan arti kreatif dan inovatif. Sekarang saya akan memberikan penjelasan
tentang arti kreatif dan arti inovatif.

KREATIF

“Kreativitas adalah suatu kemampuan untuk menyelesaikan masalah yang member kesempatan
individu untuk menciptakan ide2 asli/adaptif fungsi kegunaannya secara penuh untuk
berkembang” (Widyatun,1999)
“Kreatifitas adalah kemampuan untuk menentukan pertalian baru, melihat subjek dari perspektif
baru, dan menentukan kombinasi-kombinasi baru dari dua atau lebih konsep yang telah tercetak
dalam pikiran” (James R. Evans, 1994)
“Kreatifitas adalah suatu kemampuan berpikir ataupun melakukan tindakan yang bertujuan
untuk mencari pemecahan sebuah kondisi ataupun permasalahan secara cerdas, berbeda (out of
the box), tidak umum, orisinil, serta membawa hasil yang tepat dan bermanfaat”
(inginhilangingatan, 2009)

INOVATIF

"Inovatif yaitu Usaha seseorang dengan mendayagunakan pemikiran, kemampuan imajinasi,


berbagai stimulan, dan individu yang mengelilinginya dalam menghasilkan produk baru, baik
bagi dirinya sendiri ataupun lingkungannya."
"Inovatif yaitu Kemampuan seseorang dalam mendayagunakan kemampuan dan keahlian untuk
menghasilkan karya baru."
"Berpikir inovatif yaitu Proses berpikir yang menghasilkan solusi dan gagasan di luar bingkai
konservatif."

Syarat-syarat berpikir inovatif :


– Elastisitas yang tinggi
– Produktivitas yang tinggi
– Orisinalitas yang tinggi
– Sensitivitas yang tinggi
Syarat-syarat inovasi :
– Menghasilkan produk yang bermanfaat bagi masyarakat dan lingkungannya.
– Menghasilkan produk yang relatif baru.
– Menghasilkan produk yang memenuhi kebutuhan individu ataupun kelompok.

“Inovatif adalah suatu kemampuan manusia dalam mendayagunakan pikiran dan sumber daya
yang ada disekelilingnya untuk menghasilkan suatu karya yang benar-benar baru yang orisinil,
serta bermanfaat bagi banyak orang” (inginhilangingatan, 2009)

Dari artikel diatas kita dapat mengambil kesimpulan bahwa, kreatif dan inovatif itu sangatlah
diperlukan dalam kehidupan sehari hari. Karena kreatif dan inovatif itu sangat menentukan
kualitas hidup kita. Apalagi dalam bidang kewirausahaan, kita dituntut untuk memiliki jiwa yang
kreatif inovati karena keduanya akan menentukan hasil usaha kita.

B. Kemampuan Beradaptasi
Aspek Kemampuan Beradaptasi berujuan mengukur tingkat kedewasan Anda dalam
menyesuaikan diri dengan lingkungan yang baru, suasana baru, rekan kerja baru, pertaturan baru,
keadaan baru, dan hal yang lainnya yang berbeda dari yang biasa Anda alami. Kemampuan
beradaptasi seseorang ini senagat beragam. Pada sebagaian orang, mereka justru menyukai
perubahan. Sementara sebagaian yang lain sangat takut terhadap perubahan. Jika ingin menjadi
pribadi yang selalu maju ke depan maka Anda harus mengubah diri Anda menjadi senantiasa
lebih baik serta menyesuaikan diri dengan perubahan-perubahan di sekitra lingkungan Anda
untuk mengoptimalkan presetasi.

TIP DALAM MENIGKATKAN KEMAMPUAN BERADAPTASI


a. Pahamilah bahwa segala sesuatu pasti akan berubah.
b. Berkompromilah dengan perubahan yang ada selama itu
memberikan kebaikan.
c. Biasakanlah untuk selalu dapat menyesuaikan diri dengan
lingkungan yang baru.

A. Kemampuan Mengendalikan Diri

Aspek Pengendalian Diri bertujuan mengukur tingkat kedewasaan seseorang dalam


mengontrol emosinya ketika menghadapi situasi tertentu yang tidak disukainya. Aspek
mengendalian diri ini merupakan salah satu inti kedewasaan seseorang. Setiap orang pasti
bertambah tua. Namun tidak setiap orang mampu bertambah dewasa.
CONTOH
1. Di lingkungan kerja yang baru...
A. Saya perlu waktu untuk mengenal rekan-rekan kerja yang baru
B. Saya menunggu rekan kerja yang ingin berkenalan
C. Saya langsung mampu akrab dengan rekan kerja baru saya
D. Jika saya membutuhkan bantuan baru saya akan berkenalan
E. Jika ada yang ingin berkenalan tentunya saya senang sekali
Jawaban: C
2. Prediksi pengamat ekonomi bahwa bulan depan akan terjadi inflasi
besar di Indonesia membuat saya...
A. Susah tidur
B. Depresi berat, karena inflasi berarti harga barang naik
C. Berhati-hati dan berhemat dalam membelanjakan uang
D. Yang akan terjadi, biarlah terjadi
E. Prediksi yang menyusahkan seperti itu tak perlu saya percaya
Jawaban: D

TIP DALAM MENINGKATKAN PENGENDALIAN DIRI


a. Metode pengendalian diri terbaik adalah berpuasa.
b. Puasa mampu mendidik karakter manusia untuk menjadi
lebih sabar, lebih tahan banting terhadap masalah, dan lebih
kuat mengendalikan amarah serta hawa nafsu yang merusak.

CONTOH
1. Bila ada rekan yang salah memanggil nama saya, maka...
a. Saya tersinggung karena nama adalah kehormatan
seseorang
b. Saya tidak tersinggung
c. Saya mengingatkan kekeliruannya dengan baik-baik
d. Saya mengingkatnnya dengan tegas agar dia jera
e. Hal itu tak menjadi masalah bagi saya
Jawaban: E
2. Jika hal-hal kecil merusak rencana besar saya maka...
a. Saya sengat sedih dan marah karena hal kecil mampu
merusak rencana besar tersebut
b. Tentu saja saya marah
c. Saya melakukan evaluasi menyeluruh
d. Saya butuh waktu menenagkan diri
e. Saya marah kepada pihak lain yang juga ikut
bertanggung jawab akan hal ini
Jawaban: C
B. Kemampuan Bekerja Mandiri dan Tuntas

Aspek Efisiensi Kerja bertujuan mengukur seberapa baikkah Anda dalam menuntuskan suatu
pekerjaan secara benar, namun dengan waktu yang lebih cepat dan pemakaian sumber daya
yang lebih hemat. Dalam dunia kerja, baik untuk pegawai negeri maupun pegawai swasta,
efisiensi adalah karakter penting yang harus dimiliki oleh setiap pekerja karena tujuan
oranisasi dapat dicapai dengan lebih cepat dan lebih hemat

TIP DALAM MENINGKATKAN EFISIENSI KERJA


a. Pahamilah bahwa Sumber Daya (SDM, SDA, Waktu, dll) di
dunia ini terbatas
b. Cobalah melakukan pekerjaan dengan efektif dan efisien
c.

CONTOH
1. Setiap hari, saya masuk kantor paling cepat dibandingkan
pegawai lainnya. Yang saya lakukan setelah tiba dikantor
adalah...
a. Membaca koran dulu
b. Santai diluar kantor menikmati udara pagi
c. Mengobrol dengan rekan sejawat
d. Membuat rencana kerja
e. Menyelesaikan pekerjaan yang tertunda kemarin
Jawaban: D
2. Seluruh pekerjaan telah selesai saya kerjakan, namun jam kerja
hari ini masih tersisa 2 jam lebih.
a. Mumpung masih di kantor ada fasilitas internet maka saya
pergunakan untuk mengakses situs jejaring soal facebook.
b. Setelah lelah bekerja hari ini, saya rasa tak ada salahnya
saya mengobrol dengan rekan-rekan kerja lain untuk
sekedar mengisi waktu.
c. Saya lebih suka membaca tabloid infotainment.
d. Saya pergunakan untuk chatting dengan kawan lama.
e. Saya pergunakan untuk membaca buku-buku
pengembangan diri.
Jawaban: E

C. Kemauan dan Kemampuan Belajar Berkelanjutan


Adakalanya seseorang malas dalam belajar, dan ada juga seseorang yang selalu mencari dan
haus dalam mencari ilmu baru. Seorang aparatur negara diharapkan memiliki kemauan untuk
selalu belajar. Karena bagaimanapun, pemerintah yang baik akan selalu berkaitan dengan
Sumber Daya Manusia yang dimilikinya. Semakin tinggi pendidikan seseorang bisa
meninjgkatkan kualitas dari pemerintahan itu sendiri.

Contoh Soal:

Jika salah seorang bawahan saya melakukan tugas yang saya berikan kepadanya dengan
sangat baik, maka saya...
A. Puas, namun tak perlu memuji karena hal itu akan membuatnya sombong
B. Tak akan memuji
C. Memuji setinggi langit agar dia juga senang kepada saya
D. Memuji secara proporsional
E. Berpura-pura tidak tahu akan keberhasilannya melakukan tugas

D. Kemampuan Mengoordinasi Orang Lain

Tes karakteristik Pribadi CPNS juga akan mengukur kemampuan seorang peserta tes disaat
dia mengkoordinir, me"manage" dan memimpin orang lain. Seorang pemimpin haruslah bisa
didengar dan diikuti, seorang pemimpin haruslah bisa memberikan contoh yang baik - bukan
hanya bisa berbicara tanpa aksi darinya.

Contoh Soal

Ketika sedang melakukan presentasi, kancing baju Pak Benny, yang juga atasan Anda,
terlepas satu buah di bagian perut. Hal ini sangat mengganggu jalannya presentasi. Namun,
tampaknya tak ada yang berani memberitahu Pak Benny. Bagaimana sikap Anda?
A. Lebih baik saya diam karena yang lainpun juga diam saja
B. Saya menuliskan ke secarik kertas mengenai hal tersebut lalu saya serahkan kepada Pak
Benny
C. Meskipun hal itu mengganggu jalannya presentasi namun saya tak mau ambil risiko
dengan memberitahunya
D. Saya takut Pak Benny tersinggung, jadi tak ada alasan untuk saya memberitahunya
E. Saya berharap semoga Pak Benny sadar dengan sendirinya.

E. Integritas Diri

Aspek intergritas bertujuan mengukur tingkat kebaikan atau ketulusan hati seseorang dalam
kesehariannya. Seorang yang baik dan tulus hatinya, berani mengatakan benar itu benar dan
salah itu salah. Dia tidak takut terhadap resiko apapun yang menimpa. Dia berani
memperjuangkan kebaikan dan kebeneran meskipun hal itu dapat membayahkan karirnya. Di
zaman sekarang ini, orang-orang yang memiliki intergritas semakin langka. Jumlahnya lebih
sedikit dari burung Jalak Bali yang hampir punah. Orang-orang seperti inilah yang pantas
mendapat tanggung jawab besar dalam memimpin dan mengatur urusan-urusan penting yang
menyangkut rakyat banyak.
Tes ini disadari atau tidak adalah merupakan tes yang mangukur tentang Integritas diri. Tes ini
bisa dijadikan acuan kesesuaian tingkah laku peserta terhadap perkataan dan perbuatan yang
dilakukan. Biasanya kualitas kepribadian seseorang berbanding lurus dengan integritas dirinya.
Seseorang yang dimiliki visi besar tanpa integritas maka visi tersebut hanya sekedar retorika
belaka, tidak akan pernah tereksekusi untuk diwujudkan.

TIP DALAM MENGINGATKAN INTEGRITAS DIRI


a. Pahamilah bahwa semakin tinggi integritas yang Anda miliki maka
semua pihak akan segan dan hormat kepada Anda. Begitupun sebaliknya.
b. Semakin rendah intergritas Anda maka akan ada pihak yang melecehkan
dan bahkan menyepelakan Anda. Jadi mulai sekarang jadilah diri yang
berintegritas (jujur, tegas, dan displin).

CONTOH
1. Atasan anda melakukan rekayasa laporan keuangan kantor, maka Anda...
a. Dalam hati tidak menyetujui hal tersebut
b. Hal tersebut sering terjadi di kantor manapun
c. Mengingatkan dan melaporkan kepada yang berwenang
d. Tidak ingin terlibat dalam proses rekyasa tersebut
e. Hal semacam itu memang sudah menjadi tradisi yang tidak baik di
Indonesia
Jawaban: D
2. Hampir semua pegawai di kantor instansi saya meminta uang tanda
terima kasih untuk pengurusan surat izin tertentu. Namun menurut
peraturan kantor, hal itu tidaklah diperbolehkan, maka saya...
a. Ikut melakukannya karena bagaimanapun juga kawan-kawan kantor
juga melakukannya
b. Melakukannya hanya jika terkpaksa membutuhkan uang tambahan
untuk keperluan keluarga, sebab gaji kantor memang kecil
c. Terkadang saja melakukan hal tersebut
d. Berusaha semampunya untuk tidak melakukannya
e. Tidak ingin melakukannya sama sekali
Jawaban: E
F. Semangat Berprestasi

Aspek semangat berprestasi bertujuan mengukur tingkat motivasi dan kekuatan tekad
seseorang untuk melakukan tugasnya dengan baik dan meraih capaian-capaian tertentu yang
signifkan dan penting. Tidak setiap karyawan maupun pegawai negeri memiliki karakter ini.
Sebagaian dari mereka hanya bekerja sesuai standar atau malah di bawah standar. Karyawan
yang memiliki karakter ini biasanya akan meraih kesuksesan karir yang gemilang

TIP DALAM MENINGKATKAN INISIATIF


a. Jadilah yang pertama memberikan ide-ide segar dalam pekerjaan.
b. Jangan hanya diam dan hanya menunggu perintah atasan.
CONTOH
1. Ketika muncul suatu masalah dalam pekerjaan yang
kebetulan ada kaitannya dengan hal-hal yang menjadi
kewajiban saya, maka saya...
a. Mencari kambing hitam penyebab masalah
b. Akan tetap bertanggung jawab dan mencari solusinya
c. Membiarkan masalah terus berlangsung
d. Melihat dulu adakah pihak lain yang turut bersalah dalam
hal ini
e. Seharusnya ada orang lain yang membantu
menyelesaikan hal ini
Jawaban: B
2. Pimpinan kantor menggelar rapat kerja membahas
penyusunan rencana kerja untuk tahun anggaran depan.
Setiap pegawai diharapkan mempersiapkan usulan untuk
kegiatan tahun depan. Respons saya...
a. Berminat mengajukan suatu ide kegiatan yang akan
dilaksanakan meskipun nantinya ide tersebut belum tentu
diterima
b. Tidak berminat sama sekali untuk mengajukan suatu ide
kegiatan
c. Akan mengajukan suatu kegiatan jika diminta oleh
pimpinan
d. Mungkin berminat untuk mengajukan suatu ide kegiatan
yang akan dilaksanakan. Namun, tergantung situasi dan
kondisi
e. Ragu-ragu untuk mengajukan suatu ide kegiatan karena
akan kecewa jika tidak diterima
Jawaban: A
G. Orientasi pada Pelayanan
PENGERTIAN LAYANAN ORIENTASI
Ada beberapa pengertian mengenai layanan orientasi :
1. Menurut Prayitno (2004) orientasi berarti tatapan ke depan ke arah dan tentang sesuatu yang
baru. Berdasarkan arti ini, layanan orientasi bisa bermakna suatu layanan terhadap siswa baik
di sekolah maupun di madrasah yang berkenaan dengan tatapan ke depan ke arah dan tentang
sesuatu yang baru. (Tohirin, 2007: 141)
2. Layanan orientasi (orientation service) adalah memperkenalkan lingkungan sekolah kepada
murid-murid baru, misalnya tentang program pengajaran, kegiatan ekstrakurikula, aturan
sekolah dan suasana pergaulan, cara-cara belajar yang baik, (Winkel)
3. Menurut Sukardi (Pengantar pelaksanan Program Bimbingan dan Konseling di Sekolah,
2000) layanan orientasi adalah layanan bimbingan dan konseling yang memungkinkan peserta
didik (terutama orang tua) memahami lingkungan (seperti sekolah) yang baru dimasuki
peserta didik, untuk mempermudah dan memperlancar berperannya peserta didik di
lingkungan yang baru ini.
4. Menurut Slameto (Bimbingan di sekolah, 1988) layanan orientasi adalah layanan yang
diberikan kepada semua siswa, khususnya siswa baru.
5. Layanan orientasi, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang memungkinkan peserta didik
(klien) memahami lingkungan (seperti sekolah) yang baru dimasukinya, dalam rangka
mempermudah dan memperlancar berperannya peserta didik di lingkungan yang baru itu.
(Hallen, 2005: 76)
Jadi secara umum layanan orientasi adalah layanan bimbingan yang dikoordinir guru
pembimbing dengan bantuan semua guru dan wali kelas, dengan tujuan membantu
mengorientasi (mengarahkan, membantu, mengadaptasi) siswa (juga pihak lain yang dapat
memberi pengaruh terutama orang tuanya) dari situasi lama kepada situasi yang baru seperti
siswa baru di SMA.
Pelayanan orientasi biasanya dilaksanakan pada awal program pelajaran baru yang
mencakup organisasi sekolah, staf dan guru, kurikulum, program BK, Program ekstrakulikuler,
fasilitas atau sarana pra sarana dan tata tertib sekolah.
Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam pemberian layanan orientasi adalah:
a) Program orientasi yang efektif mempercepat proses adapatasi, dan memberikan kemudahan
untuk mengembangkan kemampuan memecahkan masalah.
b) Murid-murid yang mengalami masalah penyesuaian ternyata kurang berhasil disekolah.
c) Anak-anak dari lelas sosial ekonomi yang rendah memerlukan waktu yang lebih lama untuk
menyesuaikan diri, dari pada anaak-anak dari kelas sosial ekonomi yang lebih tinggi.
Ada baiknya layanan orientasi juga diberkan kepada orang tua siswa juga,hal ini
dikarenakan pemahaman orang tua terhadap berbagai materi orientasi akan membantu mereka
dalam memberikan kemudahan dan pelayanan kepada anak-anaknya untuk dapat mengikuti
pendidikan di sekolah dengan sebain-baiknya.

B. TUJUAN LAYANAN ORIENTASI


Pada bidang bimbingan ini layanan orientasi berperan dalam pemberian pengenalan diantaranya:
a. Memberikan kemudahan penyesuaian diri siswa terhadap pola kehidupan sosial
b. Penyesuaian kehidupan belajar serta kegiatan lain yang mendukung keberhasilan siawa.
c. Memberikan pemahaman kepada orang tua siswa mengenai kondisisituasi dan tuntutan
sekolah anaknya agar dapat memberikan dukungan yang diperlukan bagi keberhasilan belajar
anaknya.
Secara umum, layanan orientasi bertujuan untuk membantu individu agar mampu
menyesuaikan diri
Terhadap lingkungan atau situasi yang baru. Dengan kata lain agar individu dapat memperoleh
manfaat sebesar-besarnya dari berbagai sumber yang ada pada suasana atau lingkungan baru
tersebut. Layanan ini juga akan mengantarkan individu untuk memasuki suasana atau
lingkungan
baru.
Soal Latihan
Tes Karakteristik Pribadi
A. Kreativitas dan Inovasi

Tes ini menggali kemampuan seseorang dalam berkretivitas dan berinovasi sehingga memiliki
nilai lebih dibanding yang lainnya. Suatu instansi/lembaga tentunya membutuhkan karyawan
yang memiliki kretivitas dan invovasi tinggi sehingga dapat memberikan sumbangsihnya dalam
lingkungan kerja.

1. Pada saat terbangun dari tidur, E. Bekerja giat dan berusaha


saya merasakan... agar rekan kerja yang lain
A. Lelah, karena pekerjaan telah tidak menyaingi
menanti
B. Malas, karena pimpinan 3. Bagi saya, kegagalan merupakan
selalu mencecar banyak A. Mungkin ada peran dari
pekerjaan setiap kali saya tiba pihak luar yang menyebabkan
di kantor saya gagal
C. Berharap bahwa hari ini akan B. Cara untuk meingkatkan
terbebas dari rutinitas ketangguhan sehingga dapat
pekerjaan berusaha dan mencoba lebih
D. Malas, suasana kantor kurang baik lagi
nyaman untuk saya C. Cara agar saya tetap memiliki
E. Bersemangat untuk semangat dalam berusaha\
melaksanakan aktivitas D. Cara menjatuhkan
sehari-hari. Apapun yang mental/keberanian saya
terjadi harus dihadapi E. Isyarat bahwa saya harus
berhenti mencoba
2. Menurut saya, bekerja adalah
cara untuk meraih kesuksesan. 4. Menurut saya, seorang pemimpin
Oleh karena itu, saya... dunia itu...
A. Bekerja sampai larut malamn A. Mereka berusaha keras untuk
B. Bekerja sesuai jadwal kerja mencapai fase hidupnya
C. Bekerja keras sebagai seorang pemimpin
D. Bekerja displin dan berusaha B. Mereka mendapatkan fasilitas
memberikan yang terbaik sehingga mereka bisa sukses
C. Mereka telah ditakdirkan A. Menolak tawaran tersebut
menjadi pemimpin yang dan meminta kebijakan
sukses pimpinan untuk memberikan
D. Mereka pribadi yang tak kesempatan tersebut di lain
pantang menyerah waktu
E. Mereka memiliki B. Menerima tawaran tersebut
keberuntungan menjadi orang dan berusaha agar keluarga
sukses dapat ikut serta
C. Menerima tawaran tersebut
5. Anda mendapatkan penghargaan dengan syarat agar keluarga
sebagai karyawan berprestasi diikutsertakan dan diberikan
tahun ini. Anda akan... biaya jaminan hidup selama
A. Segera memberitahukan studi
kepada keluarga D. Menolak tawaran tersebut
B. Segara memberitahukan E. Menerima tawaran tersbut
kepada semua pihak, teman, dan meninggalkan keluarga
dan sahabat melalui sosial sebagai konsekuensi sebagai
media abdi negara yang bersedia
C. Tidak percaya mendapatkan ditempatkan dimanapun
penghargaan tersebut
D. Merasa senang dan berniat 7. Anda mengajukan usulan untuk
untuk tetap lebih baik dan kemajuan perusahaan namun,
berprestasi dalam bekerja usulan tersebut tidak dapat
E. Harus mendapatkan diterima. Maka, Anda...
penghargaan serupa di tahun A. Memaksakan agar usulan
depan dan berusaha agar Anda diterima dan berusaha
rekan yang lain tidak dapat memberikan alasan serta
meraih apa yang Anda capai pembenaran atas usulan
saat ini sehingga dapat diterima
atasan
6. Anda mendapatkan tawaran dari B. Kecewa
instrasi dalam hal ini pimpinan, C. Mencari alternatif usulan lain
untuk melanjutkan studi di luar untuk diajukan lagi dan
negeri dengan biaya dari negara. berharap agar usulan kali ini
Namun, saat ini Anda baru dapat diterima
menikah dan sangat sulit untuk D. Kecewa, namun tidak dapat
membawa serta istri meingat ia menggap bahwa hal tersebut
pun bekerja pada suatu instansi. adalah kegagalan
Keputusan Anda adalah... E. Membiarkan saja
8. Instansi kantor Anda Indonesia memiliki
mengadakan pelatihan yang keunggulan
bermanfaat untuk meingkatkan B. Anda tidak peduli karena
kinerja Anda dalam bekerja. mungkin telah ditangani oleh
Akan tetapi, pelatihan diadakan karyawan lainnya,
tepat pada hari Sabtu dan mengingat banyaknya
Minggu, sehingga otomatis akan karyawan di kementerian
meinggalkan keluarga di hari perdagangan
libur. Maka, Anda... C. Anda mengusulkan kepada
A. Berseddia mengikuti atasan untuk melakukan
pelatihan di hari Sabtu saja optimalisasi perdagangan
agar waktu untuk keluarga produk-produk yang
tidak tersita memiliki keunggulan harga
B. Berdia mengikuti pelatihan murah dan ketersediaan
tersebuit dengan tujuan barang di pasaran
meningkatkan kemampuan D. Anda tidak yakin produk
bekerja Indonesia dapat bersaing di
C. Tidak bersedia dan memohon pasar internasional
kepada pimpinanan agar E. Mencari tahu kepada orang
menugaskan karyawan lain lain mengenai keunggulan
yang menggantikan Anda produk Indonesia
D. Tidak bersedia karena jatuh
di hari keluarga 10. Saya akan memberikan
E. Tidak bersedia dan memilih kontribusi terhadap
pelatihan yang dilakukan pembangunan Indonesia..
selain di hari libur A. Jika saya menjadi birokrat
B. Jika saya menjadi anggota
9. Anda adalah karyawan yang DPR/DPRD
bekerja dibidang perindustrian C. Dimanapun saya berada,saya
dan perdagangan. Anda akan berusaha memberikan
memahami bahwa Indonesia yang terbaik
memiliki keunggulan di dunia D. Bila saya menjadi PNS
perdagangan internasional untuk E. Dimanapun saya berada,saya
beberapa produk. Apa sikap anda akan berusaha memberikan
terhadap kondisi tersebut? yang terbaik dengan catatan
A. Anda kurang berani pemerinah juga ikut
mengusulkan kepada membantu usaha saya
pimpinan bahwa produk
B. Kemampuan Beradaptasi

Instansi ingin mengetahui seberapa besar kemamampuan calon karyawan yang akan bergabung
dalam beradapatasi di lingkungan baru, teman baru, dan suasana baru. Hal ini berkaitan lansgung
dengan kenyamanan seorang karyawan terhadapap lingkungan baru yang nantinya dapat
berdampak pada kinerja seorang karyawan dan lingkungannya.

1. Anda mendapatkan tugas untuk 3. Sikap Anda terhadap perubahan, ide,


mengikuti diklat. Oleh panitia, Anda dan cara baru dalam melaksanakan
ditempatkan sekamar dengan orang suatu pekerjaan, yaitu...
yang sebelumnua tidak Anda kenal A. Dengan adanya perbuahan,
dan berasal dari daerah yang tentunya kondisi kerja akan lebih
berbeda. Sikap Anda adalah... baik pula
A. Menerima aturan panitia dan B. Keberhasilan pekerjaan
berusaha mengenal serta tergantung pada jenis perubahan,
memahami teman sekamar ide, dan cara baru tersebut
B. Menggajukan keberatan dan C. Perubahan adalah sesuatu yang
ingin ditempatkan dengan orang pasti terjadi
yang dikenal saja D. Stabilitas dalam bekerja jauh
C. Mengajukan keberatan meski lebih penting
akhirnya menerima keputusan E. Perubahan bukanlah jaminan
panitia keberhasilan pekerjaan
D. Protes keras dan minta kamar
tersendiri 4. Anda dimutasi ke unit lain yang
E. Menerima aturan panitia sama sekali baru bagi Anda. Sikap
Anda adalah...
2. Saat berada di lingkungan yang baru, A. Berusaha mempelajari dan
maka Anda... memahami mekanisme kerja unit
A. Perlu waktu untuk mengenal melalui rekan sejawat
beberapa rekan kerja yang lain B. Mengamati proses pekerjaan
B. Langsung akrab dengan rekan yang dilakukan rekan sejawat
kerja yang lain C. Berusaha memahami mekanisme
C. Jika ada yang ingin berkenalan, kerja unit melalui arsip dan
tentu akan sangat menyenangkan aturan kebijakan
D. Akan berkenalan dengan rekan D. Jarang masuk karena belum jelas
kerja yang lain jika hanya butuh apa yang harus dikerjakan
bantuan E. Duduk mnunggu perinah atasan
E. Menunggu rekan kerja yang karena benar-benar tidak tahu
ingin berkenalan kondisi di unit baru itu.
5. Terjadi pergantian pimpinan pada E. Menolak tawaran tersebut dan
unit kerja Anda. Sikap Anda adalah... mengajukan rekan Anda yang
A. Biasa saja, karena pergantian lain dengan kompetensi yang
pimpinan sudah menjadi rutinitas sama untuk menggantikan Anda.
B. Berusaha mengenal pimpinan
yang baru 8. Jika rencana Anda melakukan
C. Mendekati pimpinan yang baru, inovasi pekerjaan ditentang oleh
khawatir dicap penjilat rekan kerja Anda, maka...
D. Tidak peduli A. Anda marah karena Anda
E. Berusaha mengenal dan beranggapan bahwa inovasi
memahami visi pimpinan yang yang dilakukan bertujuan untuk
baru kebaikan semua
B. Anda meminta penjelasan kepada
6. Pengamat ekonomi memprediksi rekan Anda dan mencari jalan
bahwa pada bulan depan akan terjadi tengah sebagai solusi terbaik
inflasi cukup besar di Indonesia. C. Anda berani berdebat dengan
Maka, Anda... rekan Anda dan memberikan
A. Biarlah yang terjadi penjelasan bahwa rencana
B. Bingung inovasi tersebut akan membawa
C. Depresi berat, karena dengan perubahan yang jauh lebih baik
inflasi maka harga barang akan D. Anda kecewa
naik E. Anda sedih karena terhambatnya
D. Tidak percaya dengan prediksi rencana invovasi tersebut
tersebut
E. Berhati-hati dalam 9. Oleh instansi, Anda dimutasi keluar
membelenjakan uang daerah selama 2 tahun dengan
jenjang karir yang jauh lebih baik
7. Anda diminta untuk memberikan dan lebih tinggi. Kondisi daerah
materi pelatihan di suatu lembaga yang baru tidak senyaman tempat
yang belum Anda kenali Anda bekerja saat ini. Istri juga tidak
sebelumnya. Maka, Anda... dapat pindah karena ia terikat
A. Menerima tawaran tersebut kontrak kerja di satu perusahaan
B. Menolak tawaran tersebut, swasta. Demikian pula, anak-anak
karena Anda tidak mengenal tidak mudah untuk pindah sekolah.
kondisi lembaga tersebut Maka, Anda...
C. Menerima tawaran tersebut, A. Menolak tawaran tersebut
namun meminta pendamping B. Menawarkan kepada atasan
D. Menerima tawaran tersebut, untuk digantikan oleh rekan yang
karena akan menjadi pengalaman lain
baru sehingga Anda harus C. Menerima dan pindah tanpa
mempersiapkan materi sebaik- membawa keluarga
baiknya D. Menerima untuk pindah ke
daerah baru dan meninggalkan
keluarga di kota asal selama 2 A. Menerima perubahan tersebut
tahun B. Memerlukan waktu beberapa
E. Menolak dan meminta bulan untuk menyesuaikan diri
penangguhan agar dapat terhadap sempitnya sekat
membawa keluarga ke tempat ruangan yang baru
yang baru C. Harus menerima kondisi tersebut
D. Seharusnya tidak perlu ada
10. Ruangan kerja Anda saat ini sudah karyawan baru karena membuat
terasa sempit. Namun menurut ruangan makin sempit dan tidak
bagian rumah tangga bahwa pada nyaman
minggu depan akan ada penambahan E. Mengajak teman untuk berdemo
sekat yang diperuntukakan bagi kepada atasan karena ruangan
pegawai baru. Keadaan ini makin sempit
menyebabkan ruangan akan semakin
sempit termasuk ruangan Anda.
Maka, Anda...
C. Kemampuan Mengendalikan Diri
sangat halus atau dengan sedikit
1. Dalam rapat staff dan pimpinan, candaan
pendapat Anda dikritik keras oleh D. Tersinggung
peserta lainnya. Respon Anda E. Tidak tersinggung
adalah...
A. Menerima kritik sebagai 3. Saat sedang melakukan presentasi
masukan produk tim Anda di depan atasan,
B. Mencoba menerima dan tiba-tiba saja Anda mendapatkan
mempelajari kritikan tersebut dan telepon bahwa ayah Anda dirawat di
kembali memberi kritikan dengan rumah sakit. Maka, Anda...
tajam A. Melanjutkan presentasi
C. Diam saja tidak memerdulikan B. Menghentikan presentasi dan
kritikan tersebut mencari tahu kondisi ayah anda
D. Menyerang semua peserta yang C. Menghentikan presentasi dan
memberikan kritik meminta rekan satu tim untuk
E. Mempertahankan pendapat Anda menggantikan Anda
D. Mencari tahu kondisi sebenarnya
2. Jika ada rekan kerja yang salah melalui sambungan telepon dan
memanggil atau mengeja nama memutuskan apakah tetap
Anda, maka Anda... presentasi atau segara ke rumah
A. Mengingatkan dan meminta agar sakit
tak diulangi lagi E. Meminta ijin kepada atasan
B. Tidak menjadi satu masalah untuk menunda presentasi dan
besar melanjutkan di lain waktu
C. Tidak ada salahnya
mengingatkan dengan cara yang
B. Mengajukan protes kepada
4. Nadia lupa mengembalikan buku pimpinan atas kebijaknnya
yang dipinjamna dari Anda selama 2 C. Menerima tugas tersebut dengan
minggu. Maka, Anda... sebaik-baiknya. Pimpinan tentu
A. Membiarkannya dan memiliki pertimbangan untuk
beranggapan bila Nadia lupa memberikan tugas kepada Anda
mengembalikan D. Mengerjakan tugas tersebut lebih
B. Mengikhlaskan buku tersebut lembat dari target agar pimpinan
C. Meingatkan Nadia memberikan bantuan tenaga dari
D. Menyindirnya karena terlambat rekan lainnya untuk
mengembalikan buku menyelesaikan tugas tersebut
E. Menegurnya dengan keras agar E. Menunjukkan penolakan secara
tidak terulang lagi halus dengan cara mengerjakan
tugas tersebut
5. Atasan Anda menolak laporan kerja
proyek yang telah Anda buat dengan 7. Anda telah berusaha untuk
alsan bahwa laporan tersebut kurang memperbaiki kelamahan diri, tetapi
sempurna. Maka, Anda... belum juga menampakkan hasilnya.
A. Marah Maka, Anda...
B. Marah dan bercerita kepada A. Putus asa
rekan-rekan yang lain tentang B. Membenci diri sendiri
atasan yang perfeksionis C. Menerima dengan terpaksa
C. Menerima dan melakukan D. Menerima meski sedikit kecewa
perbaikan kembali meski harus E. Menerima dengan lapang dada
kembali susah payah dalam
menuyusun laporan 8. Pengumuman pemenang tender
D. Marah dan mengomel sepanjang proyek akan diumumkan esok hari.
hari Maka, Anda...
E. Memberikan bantahan kepada A. Yakin akan menang
atasan dan mengatakan bahwa B. Pasrah, biarlah takdir yang
laporan yang telah dibuat menentukan
tersebut dikerjakan dengan susah C. Tidak bisa tidur
payah sesuai kemampuan, D. Berharap menang, namun siap
sehingga Anda menyerah untuk untuk salah
melakukan revisi E. Biar kalah, akan menempuh
berbagai cara untuk
6. Pada divisi Anda, pimpinan mendapatkannya
memberikan Anda tugas yang jauh
lebih banyak daripada rekan-rekan 9. Jika hal-hal kecil merusak rencana
yang lainnya. Maka, Anda... kerja Anda, maka...
A. Mengerjakan tugas tersebut A. Anda akan marah kepada orang
meski tidak sesuai dengan hati lain yang menyebabkan rencana
nurani tersebut berantakan
B. Anda akan marah
C. Anda akan sedih dan marah,
kemudian memilih menyendiri
D. Anda akan melakukan evaluasi
atas rencana yang telah disusun
E. Anda akan memilih
mengasingkan diri

10. Jika anda sedang marah, maka


Anda...
A. Menampar wajah pelaku
kesalahan
B. Marah dengan diam
mengacuhkannya
C. Memberitahukan kesalahnnya
D. Mencari orang lain yang dapat
mengungkapkan kesalahan orang
tersebut terhadap Anda
E. Menyebarluaskan pada rekan
kerja lainnya

D. Kemampuan Bekerja Mandiri dan Tuntas

D. Mencoba menghubungi pimpinan


1. Anda ditempatkan pada pfront office terlebih dahulu dan meminta
untuk melayani tamu pimpinan. kepada tamu untuk menunggu
Ketika pimpinan sedang tidak berada beberapa saat, sebelum
tidak di tempat dan terdapat tamu mengambil keputusan tanpa
yang membutuhkan Anda untuk petunjuk atasan. Apabila tidak
segera mengambil keputusan. Maka, berhasil, maka Anda harus berani
Anda... mengambil keputusan apapun
A. Mengambil keputusan tanpa resikonya
petunjuk atasan, selama tidak E. Mengambil keputusan tanpa
bertentangan dengan kebijakan petunjuk atasan
umum pimpinan
B. Tidak berani mengambil 2. Ketika Anda diberikan tugas oleh
keputusan tanpa mendapat atasan yang ternyata sangat rumit
petunjuk dari atasan dalam pengerjaannya, maka Anda...
C. Ragu-ragu mengambil keputusan A. Mengunduran diri atas
apabila tidak mendapat petunjuk pengerjaan tugas tersebut
dari atasan
B. Mencobanya setelah
mempertimbangkan resiko yang 5. Anda telah mempersiapkan
akan dihadapi presentasi dikantor dengan sebaik-
C. Mengajukan untuk diberikan baiknya. Menurut Anda...
bantuan personil dalam A. Presentasi akan lancar tanpa
mengerjakan tugas tersebut hambatan
kepada atasan B. Menyerahkan semua kepada
D. Khawatir gagal Tuhan
E. Mencoba terlebih dahulu C. Ada kemungkinan presentasi
terganggu karena hal-hal kecil
3. Anda memandang bahwa suatu D. Yakin akan dapat melakukan
masalah sebagai... presentasi dengan lancar, tetapi
A. Bahaya tetap mempersiapkan diri apabila
B. Menunda kesuksesan terjadi hal-hal yang
C. Tantangan yang harus menyebabkan terhambatnya
diselesaikan presentasi
D. Hambatan penghalang E. Gugup karena khawatir kurang
E. Hal yang tidak menyenangkan lancar memberikan presentasi
dalam hidup
6. Atasan memberikan pekerjaan yang
4. Saat dikejar deadline, tiba-tiba harus diselesaikan dalam waktu 15
sebagaian file yang telah Anda hari kerja. Sedangkan menurut Anda,
kerjakan terkena virus dan hilang, pekerjaan tersebut dapat diselesaikan
maka Anda... minimal dalam waktu 20 hari kerja.
A. Meminta tambahan waktu kepada Namun, atasan tetap harus
atasan dan mengemukakan diselesaikan dalam 15 hari kerja.
alasannya Maka, Anda...
B. Meminta bantuan kepada teman A. Meminta agar tugas tersebut
untuk menyelesaikan pekerjaan diserahkan kepada orang lain
tersebut B. Meminta keringanan dari atasan
C. Menyerah dan menjelaskan agar diberikan kelonggaran
permasalahan tersebut kepada waktu
atasan C. Berusaha maksimal untuk
D. Mengerjakan kembali file menyelsaikan tugas tersebut
pekerjaan yang hilang dengan dengan kualitas terbaik
memaksimalkan usaha dan D. Menolak menyelesaikan
waktu, agar dapat dikerjakan pekerjaan tersebut karena
ulang tanpa harus mengulur khawatir kualitasnya rendah
waktu deadline E. Menyelesaikan pekerjaan
E. Menjelaskan kepada atasan tersebut dengan kualitas apa
bahwa file yang dikerjakan telah adanya
hilang karena virus dan bukan
karena kesalahannya
7. Jika suatu rencana kerja terlihat A. Segera meninggalkan pekerjaan
cukup rumit, maka Anda... B. Menyelesaikan pekerjaan terlebih
A. Meminta pendapat teman sekerja dahulu lalu menyusul istri ke
B. Khawatir gagal apabila mencoba rumah sakit
mengerjaknnya C. Meminta ijin kepada atasan
C. Tidak akan mencobanya untuk menunda deadline karena
D. Akan mencobanya terlebih akan menjenguk istri di rumah
dahulu sakit
E. Mencoba untuk mengerjakannya D. Meminta ijin kepada atasan
setelah mempertimbangkan dan untuk meninggalkan pekerjaan
mengetahui resiko yang dihadapi sementara waktu dan berjanji
akan menyelesaikan pekerjaan
8. Ketika melaksanakan pekerjaan sesuai deadline
bersama tim, Anda mendapati bahwa E. Meminta tambahan waktu
salah satu anggota tim memanipulasi deadline pekerjaan kepada atsan
laporan keuangan. Maka, Anda... dengan alasan waktu Anda akan
A. Menegurnya dan meminta untuk banyak tersita untuk merawat
memperbaiki laporan keuangan istri karena sedang berada di
sesuai kenyataan rumah sakit.
B. Membiarkannya
C. Menegurnya dengan keras dan 10. Dalam menghadapi masalah yang
mengancam akan melaporkan sangat pelik, maka Anda...
kepada atasan A. Tidak yakin dapat
D. Melaporkannya kepada atasan menghadapinya
E. Memarahinya dihadapan anggota B. Berusaha agar dapat
tim lain dan meminta untuk menyelesaikan permasalahan
menyelesaikan tugasnya tersebut
C. Pesimis dalam menghadapinya
9. Saat mengerjakan pekerjaan yang D. Harus diselesaikan bersama
dikejar deadline, tiba-tiba Anda orang lain
mendapatkan kabar bahwa istri Anda E. Tidak adil apabila permasalahan
masuk rumah sakit. Maka, Anda... tersebut diselesaikan sendiri

E. Kemauan dan Kemampuan Belajar Berkelanjutan


Instansi menginginkan memiliki karyawan yang tidak pantang menyerah dalam menuntut ilmu
dalam bentuk apapun, sehingga luasnya wawasan karyawan dapat memberikan dampak
perkembangan instansi yang jauh lebih baik.

1. Jika bawahan Anda melakukan B. Memuji secara proposional dan


tugasnya dengan baik, maka Anda... mengucapkan terima kasih
A. Mendiamkan saja
C. Selalu memuji agar selalu C. Bersyukur dan merasa cukup
bersemangat mendapatkan prestasi tersebut
D. Senang dan puas, namun tak D. Bangga akan posisi yang
perlu memberi pujian karena diperoleh dengan susah payah
khawatir akan membuatnya E. Terus berusaha mendapatkan
sombong dan lupa diri posisi yang jauh lebih tinggi lagi
E. Memuji seperlunya
5. Dalam suatu rapat yang Anda
2. Anda diperintah oleh seorang atasan pimpin, salah satu rekan kantor
yang memiliki kompetensi keahilan memiliki pandapat yang berbeda,
dan pendidikan dibawah Anda, maka maka Anda...
Anda... A. Mempertimbangkan pendapat
A. Tidak bersedia melaksanakan tersebut
perintahnya B. Menganggap bahwa perbedaan
B. Tetap melaksanakan perintahnya pendapat bukanlah masalah yang
selama hal tersebut baik untuk serius
kepentingan instansi C. Mempertahankan pendapat Anda
C. Merasa bahwa anda lebih pantas D. Meminta pertimbangan rekan
sebagai pemimpin dibandingkan lain
atasan saat ini E. Menanyakan alasan perbedaan
D. Melaksanakan perintahnya pendapat tersebut
dengan setengah hati
E. Tidak menyukainya 6. Anda sudah berkali-kali untuk
melamar suatu posisi pekerjaan,
3. Ketika Anda gagal mencapai sesuatu namun terus gagal. Maka, Anda...
yang diinginkan, maka Anda... A. Merasa putus asa
A. Meminta bantuan kepada orang B. Intropeksi diri terhadap
lain kemampuan dan akan tetap
B. Memenangkan diri belajar sehingga dapat terus
C. Melakukan intropeksi dan mencoba lagi
memperbaiki proses dalam C. Berhenti berusaha dan meratapi
menginginkan sesuatu nasib
D. Bersedih D. Berhenti berusaha dan menyadari
E. Mencari tahu siapakah yang bahwa bidang tersebut bukan
harus ikut bertanggung jawab bidang Anda
atas kegagalan yang terjadi E. Terus berusaha dengan penuh
semangat
4. Anda sudah berada di posisi yang 7. Tanpa penjelasan dari atasan, salah
cukup tinggi di suatu seorang rekan kerja Aanda
instansi/lembaga. Anda akan... dipromosikan untuk mendapatkan
A. Bangga jabatan yang lebih tinggi meski
B. Terus belajar untuk menggali dan memiliki kemampuan dan
meningkatkan kemampuan diri
kompetensi dibawah Anda. Maka, 9. Anda mendapatkan tugas dari
Anda... pimpinan untuk melaksanakan suatu
A. Berdiskusi dengan rekan yang kegiatan yang telah direncanakan
lain dan akan menyampaikan dan ditetapkan prosedurnya. Sikap
bahwa cara yang ditempuh atasan Anda adalah...
tidak baik A. Menyesuaikan dengan kondisi di
B. Memprotes keputusan tersebut lapangan
kepada atasan B. Bekerja sesuai dengan rencana
C. Berusaha agar tidak memikirkan dan prosedur yang telah
hal tersebut ditetapkan sebelumnya, serta
D. Berusaha untuk memahami patut membanggakan diri di
keputusan tersebut dan hadapan rekan kerja karena Anda
memperbaiki prestasi kerja yang yang mendapatkan mandat
jauh lebih baik daripada C. Tidak mengubah prosedur karena
sebelumnya dapat merusak rencana yang
E. Melaksanakan tugas selanjutnya telah ditetapkan sebelumnya
tidak maksimal, karena usaha D. Sesekali mengubah beberapa
besar yang selama ini dilakukan rencana dan prosedur, dengan
tidak berbalas promosi alsan menyesuaikan dengan
kondisi dilapangan asalkan
8. Pada suatu waktu,karena sekretaris tujuan yang telah ditetapkan
kantor dimana Anda bekerja sakit, dapat tercapai
maka tugas sebagai notulen rapat E. Melaksanakan tugas sesuai
promosi karyawan dibebankan prosedur yang ditetapkan
kepada Anda. Maka Anda yang sebelukmnya dalam kondisi
minim pengalaman sebagai notulen apapun
akan...
A. Bercerita kepada teman sekerja 10. Jika ada karyawan baru yang
dan berjanji akan membuka hasil ditempatkan di sebelah meja kerja
rapat Anda, maka Anda...
B. Memberitahu hasil rapat kepada A. Diam saja
teman yang seharusnya menjadi B. Menuggunya hingga ia menyapa
notulen rapat terlebih dahulu
C. Mengikuti rapat tersebut dan C. Memintanya memperkenalkan
melakukan tugas sebagai notulen dirinya terlebih dahulu karena ia
sebaik-baiknya orang baru
D. Memberitahukan keluarga besar D. Memperkenalkan diri dan teman-
mengenai penunjukan tersebut teman terlebih dahulu
E. Membanggakan diri karena E. Berkenalan, bila Anda telah
dilibatkan dalam rapat tersebut memiliki keberanian untuk
menyapanya terlebih dahulu
F. Kemampuan Bekerja dalam Kelompok

Seorang karyawan yang bekerja di suatu instansi tentunya diharapkan dapat bekerja sama dengan
rekan lainnya di instansi tersebut. Tanpa adanya kemampuan untuk bekerja dalam kelompok,
maka mustahil suatu pekerjaan dapat diselesaikan dengan baik.

1. Ketika berbelanja di supermarket, sama menyeleaikan masalah


kasir melakukan kesalahan tersebut serta memberikan solusi
penghitungan sehingga jumlah yang alternatif kepada pimpinan
tertera pada struk tidak sesuai dengan B. Tidak mempersoalkan masalah
jumlah yang Anda belanjakan. Sikap tersebut karena bukan wewenang
Anda adalah... saya
A. Diam saja. Cukup sekali ke C. Tidak ikut campur dalam
supermarket tersebut dan tidak masalah tersebut karena
akan kembali lagi merupakan wewenang bagian
B. Mengonfirmasi untuk keuangan
mendapatkan kebenaran D. Menjaga kerahasiaan persoalan
C. Melaporkan kepada manajernya yang dihadapi untuk Anda
D. Membiarkan, toh bukan E. Membuat usulan kepada
kesalahan Anda pimpinana agar menindak tegas
E. Marah dan meminta klarifikasi orang-orang yang terlibat dalam
masalah tersebut
2. Jika ada tugas yang kurang
menyenangkan, maka Anda... 4. Ketua panitia kegiatan harus
A. Meminta tolong rekan kerja membuat laporan pertanggung
untuk membantu menyelesaikan jawaban. Sikap Anda sebagai ketua...
B. Akan menyelesaikannya meski A. Menyusun laporan sendirian,
susah payah karena tidak menginginkan
C. Memprotes kepada atasan atas adanya kesalahan jika dikerjakan
tugas yang diberikan oleh anak buah
D. Menyelesaikannya karena B. Menugaskan kepada anak buah
merupakan tanggung jawab Anda untuk membuat laporan
E. Menyelesaikannya dengan hasil C. Membentuk tim khusus untuk
yang tidak maksimal membuat laporan dimana Anda
tidak terlibat didalamnya
3. Unit kerja dimana Anda ditempatkan D. Bekerja sama dengan anak buah
mengalami masalah dalam untuk membuat laporan
pengelolaan keuangan. Sebagai salah pertanggung jawaban
satu karyawan pada unit tersebut, E. Menyewa kunsoltan untuk
maka Anda... membuat laporan pertanggung
A. Menjaga kerahasiaan persoalan jawaban sampai selesai karena
tersebut dan mengajak rekan- bila dikerjakan sendiri khawatir
rekan satu unit untuk bekerja akan banyak kesalahan
7. Anda menggunakan kendaraan dinas
5. Draft laporan pertanggung jawaban pada hari libur tanpa seijin atasan
kegiatan yang Anda susun bersama atau bagian rumah tangga sebagai
tima ditolak oleh atasan karena pengelolanya. Tanpa sengaja, mobil
dianggap kurang layak. Maka, dinas yang Anda gunakan terkena
Anda... musibah menabrak di tengah
A. Tidak menerima penolakan perjalanan. Maka, Anda...
tersebut dan memperbaiki A. Membawa kendaraan tersebut ke
seadanya bengkel, kemudian menghadap
B. Menerima penolakaan namun kepada pimpinan dan mengakui
tidak melakukan tindak lanjut kesalahan serta menerima segala
C. Melakukan perbaikan laporan konsekuensinya
pertanggung jawaban kegiatan B. Membawa kendaraan tersebut
bersama tim dan mengajukan pulang dan berusaha
kembali kepada atsasan memperbaiki sendiri
D. Menyalahkan tim yang telah ikut C. Membawa kendaraan tersebut ke
dalam penuyusun laporan bengkel dengan biaya pribadi
pertanggung jawaban kegiatan namun tidak melaporkan kepada
E. Mencari-cari alasan agar atasan atasan
tidak menyalahkan Anda. D. Diam-diam mengembalikan
Penyebab kurang layaknya kendaraantersebut ke kantor,
laporan pertanggung jawaban karena tidak ada yang
karena waktu deadline yang tidak mengetahuinya
sesuai dengan beban laporan E. Melaporkan kejadian tersebut
yang harus dibuat kepada pimpinan dan menerima
segala resikonya
6. Ketika muncul suatu masalah dalam
pekerjaan yang menjadi tanggung 8. Untuk dapat menjadi pegawa negeri
jawab Anda, maka Anda... sipil yang sukses, Anda harus...
A. Mencari pihak lain yang A. Bekerja sesuai dengan ketentuan
bertanggung jawab yang telah ditetapkan pimpinan
B. Mencari apakah ada orang lain B. Menerapkan ide-ide yang belum
yang paling patut bertanggung pernah diciptakan sebelumnya
jawab C. Melakukan pekerjaan sesuai
C. Mencari penyebab masalah dan standar jos desc dan arahan
menyalahkan penyebabnya pimpinan, serta membina
D. Bertanggung jawab penuh dan hubungan baik dengan pimpinan,
berusaha memperbaikinya rekan kerja, dan masyarakat
E. Membiarkan masalah tersebut D. Mematuhi perintah dan arahan
berlalu, toh nantinya semua akan pimpinan dengan penuh
melupakannya kepatuhan
E. Melakukan pekerjaan yang E. Menerima teguran tersebut dan
terbaik dengan standar kinerja mencoba menjadikannya sebagai
yang tinggi pelajaran tanpa melaporkan
kepada pimpinan bahwa ada
9. Anda mendapatkan teguran langsung karyawan lain yang harus ikut
dari pimpinan atas kesalahan yang bertanggung jawab dan
sebenarnya bukan Anda sebagai memperbaiki kesalahan
pelaku tunggalnya. Maka, Anda...
A. Membantah dan mengadukan 10. Ketika suatu proyek pekerjaan yang
bahwa pegawai lainnya juga Anda pimpin gagal memenuhi target
bersalah sehingga harus adil waktu penyelesaian karena ada salah
memberikan sanksi/teguran satu anak buah yang menghambar
B. Membantah secara tegas agar proses tersebut, maka Anda...
pimpinan tidak semena-mena A. Marah dan menyalahkan
menyalahkan karyawan tanpa karyawan tersebut
melakukan penyelidikan lebih B. Bertanggung jawab karena posisi
lanjut sebagai pimpinan proyek
C. Menerima teguran tersebut dan C. Tidak mau menjadi pihak yang
mencoba menjadikannya sebagai disalahkan
pelajaran namun tetap D. Tidak mau bertanggung jawab
melaporkan kepada pimpinan karena bukan kesalahan Anda
bahwa ada karyawan lain yang E. Anak buah penyebab
harus ikut bertanggung jawab terhambatnya pekerjaan proyek
dan memperbaiki kesalahan harus bertanggung jawab penuh
D. Diam saja, karena membantah
hanya akan menambah masalah
G. Kemampuan Mengoordinasikan Orang Lain

Instansi tentunya akan membutuhkan sosok karyawan yang dapat mengoordinasikan orang lain
sehinggga dimanapun karyawan itu ditugaskan dapat beradaptasi sekaligus mempimpin anggota
timnya agar dapat menyelesaikan tugas bersama-sama.

1. Jika rekan kerja Anda berlaku tidak untuk menyelesaikan konflik


fair ketika berkompetisi untuk tersebut.
kenaikan pangkat, maka Anda...
A. Mendiamkannya 3. Anda ditugaskan untuk memimpin
B. Menegurnya tim kerja dengan batas waktu yang
C. Tidak menegurnya khawatir cukup singkat. Anggota tim kerja
salah paham lainnya terlihat tidak peduli dengan
D. Diam-diam melaporkan kepada tugas yang telah dibebankan kepada
atasan sehingga dapat memliki tim. Sikap Anda adalah...
kesempatan untuk memenangkan A. Membagi tugas secara adil dan
kompetisi memberikan motivasi kepada
E. Menegurnya dan bila tidak anggotan untuk dapat
bersedia mempebaiki sikapnya menyelesaikan tugas yang
akan melapor kepada atasan didelegasikan
B. Mengancam mengeluarkan
2. Sebagai pimpinan suatu organisasi anggota yang tidak serius
besar, akan sangat sulit menghindari menyelesaikan pekerjaan
adanya konflik antar unit kerja. Jika bersama tim
Anda adalah pihak yang memiliki C. Menasehati anggota tim agar
wewenang dalam situasi konflik sadar dalam penyelesain tugas
tersebut, maka Anda... D. Bekerja sendiri asalkan tugas
A. Mencoba berunding untuk dapat segara selesai
mencari pemecahan yang terbaik E. Melaporkan kepada pimpinan
B. Menjaga agar penyelesaian agar mereka dapat berikan sanksi
masalah tidak bersifat pribadi,
melainkan atas nama tim 4. Anda melihat salah satu anak dari
C. Mengikuti suara terbanyak dan atasan Anda melakukan kesalahan
mengambil jalan tengah agar dan melanggar lalu lintas. Maka,
tidak ada pihak yang merasa Anda...
terpinggirkan A. Meminta rekan lain untuk
D. Menanyakan pendapat anggota mengingatkan
tim yang lain dan menyarankan B. Mendiamkannya
agar cepat mencapai kata sepakat C. Mengingkatkannya dan berpesan
E. Mengambil tindak sendiri sesuai akan mengadukan hal tersebut
pendapat pribadi mengingat kepada orang tuanya
diperlukan waktu cukup cepat D. Mengingatkannya dan
melaporkan kepada kepolisian
E. Mengingatkan dan meminta 7. Anda dipercaya untuk mengelola
untuk tidak mengulanginya. kegiatan yang belum dipublikasikan
Apabila terjadi kembali, tidak dan masih harus dijaga
segan untuk meneruskan kabar kerahasiannya. Ketika Anda berada
ini kepada orang tuanya dan ditenga-tengah teman kantor, maka
pihak berwajib Anda...
A. Hanya menceritakan sebagaian
5. Saat lampu lalu lintas menyala kecil karena ikata pertemanan
merah, teman yang berada dalam B. Merasa gelisah dan tidak senang
satu kendaraan mengajak Anda bila membicarakan tugas baru
untuk tersu melaju dan melanggar C. Tetap menjaga kerahasiaan meski
lampu merah. Rombongan mobil banyak rekan kerja yang ingin
lainpun juga melakukan hal yang tahu
sama. Maka, Anda... D. Marah apabila ditanya tentang
A. Ragu-ragu melakukannya tugas baru
B. Jika tidak ada polisi, akan ikut E. Menerima masukan untuk
menerobos lampu merah mengembangkan tugas baru
C. Menunggu lampu hijau menyala
D. Tidak ikut menerobos lampu 8. Dalam tim, ada rekan kerja Anda
merah karena khawatir yang tidak dapat aktif secara penuh
tertangkap polisi karena dilarang suaminya. Sehingga,
E. Ikut menerobos, karena jika pekerjaan tim manjadi sedikit
menerobos lampu merah terhambat. Sebagai pimpinan tim,
bersama-sama justru dibiarkan maka Anda...
melaju oleh polisi. A. Mencoba mengerti kondisinya
B. Menyesal telah memilih rekan
6. Anda adalah pemimpin tim. Seorang tersebut masuk dalam tim
dari anggota tim kerja sering sakit C. Berpikir bahwa hal tersebut
sehingga tidak dapat bekerja diluar perhitungan
maksimal. Maka, Anda... D. Mempertanyakan kesanggupan
A. Tetap memberi tugas seperti rekan kerja Anda sesuai
yang lainnya perjanjian
B. Membantu menyeleseikan E. Beripikir bahwa rekan kerja ini
tugasnya mengjengkelkan
C. Membiarkan tugas namun
dengan porsi yang jauh lebih 9. Ketika salah satu saudara dekat Anda
dingan daripada anggota tim memninta bantuan untuk melakukan
lainnya kegiatan yang cenderung melanggar
D. Menunda memberi tugas sampai hukum, maka Anda...
ia mampu menyelesaikan tugas A. Akan melakukannya karena ia
dengan normal adalah saudara dekat
E. Meminta ia mengundurkan diri
B. Mempertimbangkan resiko A. Mengajak orang lain bersama-
setelah melakukannya dan sama bekerja dengan baik
bersedia menanggung resikonya B. Mendorong orang lain untuk
C. Menolak keras bekerja dengan baik
D. Menolak dan menjelaskan alasan C. Mendorong orang lain untuk
penolakan bekerja dengan baik jika situasi
E. Melakukannya dan berjanji memungkinkan
bahwa hal tersebut yang pertama D. Tidak mempermasalahkan
sekaligus yang terakhir apakah orang lain mau bekerja
dengan baik atau tidak
10. Untuk mencapai tujuan yang telah E. Menstilumasi orang lain untuk
ditetapkan, maka Anda... bekerja dengan baik.

H. Integritas Diri

Tes ini menjadi acuan bagi lembaga untuk menilai kesesuaian tingkah laku peserta terhadap
perkataan dan perbutan yang dilakukan. Pada umumnya, kualitas kepribadian seseorang
utamanya seorang karyawan akan berbanding lurus dengan integritas dirinya. Individu yang
memiliki mampi atau bisi yang besar, namun tidak memiliki integritas (kejujuran, kedisplinan,
ketegasan) maka akan sulit mewujudkan mimpi atau visi dalam benak individu tersebut.
Semakin kuat intergritas diri dari seorang dalam bekerja, maka pihak-pihak yang berhubungan
dengan karyawan tersebut akan segan dan hormat. Sehingga, tidak mudah menemukan celah
untuk menyelepekan atau melecehkan dengan cara memberikan gratifikasi atas apa yang telah
karyawan lakukan.

1. Bagi saya, bekerja adalah... C. Tetap pulang sesuai jadwal


A. Kewajiban sesuai aturan yang berlaku di
B. Tanggung jawab lembaga
C. Kebutuhan D. Cuek saja
D. Ibadah E. Sesekali pada waktu yang lain,
E. Mencari nafkah akan ikut melakukan hal yang
sama
2. Beberapa teman pulang jauh lebih
awal dari jadwal kerja normal, maka 3. Salah satu oknum bagian
saya... kepegawaian memberikan tawaran
A. Ikut pulang jauh lebih awal pula, bantuan untuk dapat mempermudah
karena toleran terhadap teman pindah ke kantor cabang agar lebih
B. Tidak mengikuti teman-teman dekat dengan keluarga, dengan cara
tersebut, karena takut harus menyetorkan dana dengan
mendapatkan sanksi dan ditegur jumlah tertentu kepadanya. Maka
atasan saya...
A. Menolaknya, karena dapat pembeli tersebut tidak memiliki
menimbulkan masalah yang baru resep yang dimaksud. Pembeli
B. Meminta waktu untuk berpikir bersikukuh ingin membelinya dan
C. Mempertimbangkan untuk memberikan iming-iming berupa
menerima tawaran tersebut uang agar Anda memberikan obat
D. Menerimanya, meingat bukan hal yang dimaksud. Yang Anda laukan
mudah untuk pindah ke kantor adalah...
cabang atas permintaan sendiri A. Menerima uang tersebut dan
E. Menolaknya dan mengikuti memberikan obatnya, karena
prosedur normal dengan demikian Anda ikut
memberikan peran lancarnya
4. Ada beberapa rekan kerja yang keluar masuk obat di apotek
seringkali meminta uang tanda B. Ragu-ragu
terimakasih kepada warga atas C. Bertanya terlebih dahulu kepada
pengurusan kartu penduduk atau teman sesama karyawan apotek
surat-surat keterangan yang diminta D. Menolak dan mempersilahkan
oleh warga. Apabila merujuk pada pembeli tersebut untuk
ketentuan yang berlaku, hal tersebut berkonsultasi dengan dokter
tidak diperbolehkan. Namun hal terlebih dahulu
tersebut seakan menjadi hal biasa di E. Memberikan obat tersebut, toh
instansi tempat saya bekerja. Saya tidak tahu dan Anda beranggapan
akan... pembeli tersebut sangat
A. Mencoba melakukannya satu membutuhnkannya
hingga dua kali saja
B. Akan melakukannya apabila 6. Anda mengetahui bahwa salah
terpaksa membutuhkan uang seorang teman kerja dalam satu
tambahan untuk kebutuhan divisi melakukan kecurangan
keluarga, meingat gaji yang absensi, Anda akan...
cukup kecil A. Mengingatkan dan menegurnya
C. Tidak ingin melakukannya B. Menegur dan melaporkannya
karena takut ketahuan atasan kepada HRD atau atasan
D. Melakukannya karena rekan C. Mencari tahu mengapa ia
kerja yang lain juga melakukan hal tersebut
melakukannya D. Mendiamkannya, toh tak
E. Tidak melakukannya karena berpengaruh pada pekerjaan
bertentangan dengan aturan yang Anda
berlaku E. Bertanya kepada yang
bersangkutan mengapa
5. Anda adalah seorang karyawan melakukan hal tersebut
apotek. Suatu hari, seseorang ingin
membeli obat-obatan yang harsu 7. Saat di kantor, Anda tiba-tiba
menggunakan resep dokter karena teringat beberapa lembar tugas
tergolong obat keras, sedangkan kuliah yang harus dicetak dan printer
pribadi dirumah tidak dapat permasalahan penyelewangan
dipergunakan. Maka, Anda... keuangan yang sedang dialami
A. Menggunakan mesin printer beberapa karyawan. Pada kondisi ini,
dikantor, toh jumlahnya tidak maka Anda...
banyak A. Tidak menggubris masalah
B. Menggunakan mesin printer tersebut, karena bukan
dikantor saat teman-teman kerja wewenang saya
sudah pulang B. Memastikan agar seluruh
C. Menggunakan mesin printer karyawan mengetahuinya
dikantor, namun tetap C. Memastikan agar seluruh
menggunakan kertas sendiri karyawan mengetahuinya dan
D. Memilih mencetak di rental ikut bertanggung jawab bersama
komputer, karena merupakan D. Melaporkan kepada pihak yang
kepentingan pribadi bukan berwenang terutama kepada
kepentingan kantor pimpinan
E. Meminta ijin kepada teman kerja E. Diam dan memastikan bahwa
mencetak beberapa tugas kuliah Anda tidak terlibat dalam
menggunakan printer kantor permasalahan

8. Anda mendapati bahwa atasan Anda 10. Saya ditugaskan oleh pimpinan
melakukan rekayasa laporan untuk menjadi notulen dalam Rapat
pertanggung jawaban tahunan pengambulan Keputusan peserta
keuangan kantor. Maka, Anda... lelang yang sifatnya sangat rahasia.
A. Mendiamkannya karena hal Respon saya adalah...
tersebut biasa terjadi A. Akan memberitahukan kepada
B. Mendiamkannya karena takut rekanan calon peserta lelang
dimutasi dan tidak disukai atasan tentang keputusan rapat
C. Mengingkatkan dan B. Hanya akan bercerita kepada
melaporkannya kepada pihak keluarga
yang berwenang C. Tidak akan membocorkan hasil
D. Mendiamkannya karena tidak rapat kepada siapapun kecuali
ingin terlibat lebih jauh pada pimpinan lansgung
E. Mendiamkannya karena dia D. Akan memberitahukan kepada
adalah atasan Anda beberapa teman kerja, toh mereka
juga sekantor
9. Sebagai karyawan yang berada di E. Berusaha menghindari rekanan
bagian kepegawaian, Anda peserta lelang yang mencari
mengetahui beberapa informasi informasi tersebut
rahasia yang menyangkut berbagai
I. Semangat Berprestasi

Pada tes ini, lembaga/instansi akan menggali keingingan berprestasi dari karyawan/calon
karyawan. Semangat berprestasi tentu akan membuat karyawan selalu ingin melakukan
pekerjaan sebaik mungkin untuk instansi.

1. Atasan menetapkan target pekerjaan 3. Menurut Anda, pemimpin besar


yang harus selesai pada tanggal 15 dunia...
Juni, maka Anda... A. Mereka telah berusaha keras
A. Akan menyelesaikan sebelum untuk meraih kesuksesan
tanggal 15 Juni B. Mereka ditakdirkan menjadi
B. Akan melakukan negoisasi pimpinan besar dunia
dengan atasan agar deadline yang C. Mereka merupakan pribadi yang
ditentukan tidak memberatkan jarang ditemui
C. Apabila ada tugas lain yang harus D. Mereka mendapatkan fasilitas
diselesaikan maka saya akan dan kesempatan sehingga dapat
meminta kepada atasan untuk meraih sukses
diberikan penundaan hari selama E. Mereka memiliki faktor X dan
dua hingga tiga hari kedepan keberentungan dalam meraih
D. Meminta tolong kepada rekan sukses
kerja untuk membantu agar target
deadline dapat tercapai 4. Instansi dimana Anda bekerja akan
E. Akan mencoba mengadakan training yang
menyelesaikannya tepat waktu bermanfaat untuk pengembangan
kemampuan. Namun, jadwal training
2. Bagi Anda, untuk menjadi pegawai dilakukan pada hari Sabtu dan
negeri sipil yang sukses, maka Anda Minggu dimana waktu tersebut
harus melakukan... bertepatan dengan acara pertemuan
A. Pengembangan hal-hal baru yang keluarga besar. Maka, Anda...
inovatif A. Menolak dengan alasan hari
B. Melakukan pekerjaan sebaik- Sabtu dan Minggu adalah hak
baiknya dengan standar kinerja pegawai untuk libur dari urusan
yang tinggi pekerjaan dan yang berkaitan
C. Bekerja sesuai dengan ketentuan lainnya
yang telah ditetapkan B. Bersedia mengikuti training,
sebelumnya namun hanya hari Sabtu saja,
D. Menciptakan hubungan baik karena hari Minggu akan
dengan setiap orang, rekan kerja, dimanfaatkan untuk bersama
dan pimpinan keluarga
E. Mengikuti perintah dan arahan C. Mengajukan agar diberikan
pimpinan serta memenuhi nilai jadwal training yang diadakan
kepatautan pada hari kerja
D. Bersedia, dengan konsekuensi B. Tidak berani mengusulkan hal
meninggalkan keluarga di hari tersebut kepada atasan
keluarga C. Tidak yakin apabila produk
E. Menyarankan kepada instansi Indonesia mampu bersaing di
untuk digantikan dengan kancah internasional
karyawan lainnya D. Mengusulkan kepada atasan
untuk mengoptimalkan
5. Ketika gagal mencapai sesuatu yang perdagangan produk-produk
saya ingninkan, maka saya... yang memiliki keunggulan harga
A. Bersedih yang murah dan ketersediaan
B. Mencari cara agar dapat produk di pasaran.
mengubah kegagalan itu dengan E. Tidak akan melakukan apapun
segala cara karena mungkin hal tersebut
C. Menenangkan diri terlebih ditangani oleh karyawan lain
dahulu yang bekerja sekantor dengan
D. Intropeksi diri dan mencari cara Anda
untuk memperbaikinya
E. Meminta bantuan kepada orang 8. Anda mendapatkan tawaran dari
lain pimpinan dan instansi untuk
melanjutkan pendidikan ke luar
6. Menurut Anda, bekerja adalah salah negeri atas biaya negara. Namun,
satu cara meraih kesuksesan. Untuk saat ini keluarga kecil Anda sangat
itu upaya Anda adalah... membutuhkan perhatian dari Anda.
A. Bekerja keras Keputusan Anda adalah...
B. Bekerja sampai larut malam A. Menerima tawaran tersebut
C. Bekerja sesuai dengan kontrak meski dengan berat hati
kerja meninggalkan keluarga
D. Bekerja dengan displin dan B. Menerima tawaran tersebut
berusaha memberikan yang dengan syarat agar pemerintah
terbaik memberikan dana tambahan
E. Berusaha meraih kesuksesan dan untuk membawa serta keluarga
mencegah adanya pihak-pihak kecil Anda
yang menghalangi upaya tersebut C. Menolak tawaran tersebut
D. Menolak tawaran tersebut dan
7. Anda bekerja di instansi meminta kebijaksanaan atasan
perindustrian dan perdagangan. Anda agar diberikan kesempatan di
paham bahwa Indonesia memiliki waktu lain
keunggulan dalam perdagangan E. Menerima tawaran instansi dan
internasional pada produk. Apa yang membawa serta keluarga tanpa
akan Anda lakukan menghadapi syarat apapun karena merupakan
kondisi tersebut? tanggung jawab Anda pribadi.
A. Bertanya terlebih dahulu kepada
rekan lain mengenai hal tersebut
9. Setiap tahun, Anda mendapatkan 10. Dua bulan kedepan, Anda mendapat
predikat karyawan teladan. Namun, kesempatan untuk mengikuti
pada tahun ini ada karyawan baru kompetisi yang berhubungan dengan
yang menggeser posisi Anda sebagai bidang yang Anda suka. Maka,
karyawan teladan. Sikap Anda... Anda...
A. Berusaha lebih baik lagi dan akan A. Tidak ikut karena kaan meniyta
menjatuhkan posisi karyawan waktu bekerja
tersebut B. Mengikuti jika terdapat
B. Menerima, namun tidak percaya kemungkinan besar untuk
hal tersebut terjadi memenangkannya
C. Tidak puas C. Mengikutinya dan optimis akan
D. Menerima dan berusaha lebih dapat memenangkan kompetisi
baik lagi, serta introopeksi diri tersebut
terhadap potensi diri D. Mempersiapkan diri agar dapat
E. Protes pada pihak perusahaan memenangkan kompetisi tersebut
dan meminta hasil penilian E. Tidak ikut karena takut kalah
diumumkan secara transparan

J. Orientasi pada Pelayanan

Sebagai calon abdi negara, tentunya instansi ingin mengetahui secara singkat visi pengabdiannya
bila nanti lolos tes dengan beberapa pertanyaan yang diajukan melakui soal-soal dibawah ini.

1. Seorang rekan kerja di kantor sering 2. Menurut rekan-rekan Anda, Anda


meminta untuk diajarkan banyak hal adalah orang yang...
yang berkaitan dengan pekerjaan A. Memiliki ketekunan rendah
yang belum diketahuinya. Maka, B. Terkadang tekun
Anda... C. Cukup tekun
A. Meminta agar mau belajar D. Terkadang mudah marah dan
mandiri tidak tekun dalam mengerjakan
B. Mengajarinya, apabila Anda sesuatu
memiliki waktu longgar E. Tidak memiliki ketekunan dalam
C. Memintanya dengan tegas agar mengerjakan pekerjaan rutin
belajar mandiri dan bertanggung
jawab terhadap kemampuan 3. Jika Anda memiliki bawahan dengan
menguasai bidang kerjanya kompetensi rendah, maka Anda...
D. Mengajari dan memberikannya A. Akan meminta agar bawahan
saran agar banyak membaca segera meningkatkan
literatur sehingga membantu kompetensinya
meluaskan wawasan yang B. Akan meminta atasan untuk
berkaitan dengan pekerjaan memindahkannya ke bagian lain
E. Mengajarinya cukup sekali
C. Akan membimbing dan A. Diam saja, karena bukan
memintanya untuk meningkatkan wewenang Anda untuk
kompetensinya mengurusi inventaris
D. Akan menegaskan bahwa bila B. Melaporkannya ke bagian rumah
bawahan tidak segera dapat dengan diam-diam karena bisa
meningkatkan kompetesinya saja barang-barang tersebut
akan terancam dipecat masih dapat diperbaiki
E. Akan memberhentikannya C. Membawanya pulang ke rumah
dengan segera dengan diam-diam karena bisa
saja barang-barang tersebut
4. Setelah melaksanakan tugas yang masih dapat diperbaiki
telah diberikan atasan, ternyata D. Memberitahu rekan kerja
terdapat instruksi yang salah dari E. Diam saja, karena khawatir jika
atasan sehingga Anda harus melaporkan ke bagian rumah
mengulang tugas tersebut, maka tangga dan perlengkapan, Anda
Anda... yang akan dianggap merusak
A. Tidak bersedia mengulang, barang-barang tersebut
karena kesalahan bukan berasal
dari Anda 6. Dalam keseharian, Anda...
B. Marah, namun tetap mengerjakan A. Tak ingin menjadi tempat
tugas yang didelegasikan berbagi cerita karena hanya akan
C. Kesal, namun tetap mengerjakan membebani pikiran Anda
tugas yang didelegsikan sambil B. Orang lain seringkali curhat
menampakkan sedikit kekesalan kepada Anda
pada pimpinan C. Mungkin perlu sesekali berbagi
D. Mengulang pekerjaan yang cerita
diamanatkan dan memohon D. Anda sering curhat kepada orang
kepada pimpinan agar lebih lain
berhati-hati dalam memberikan E. Andia tidak memerlukan curhat
instruksi selanjutnya, sehingga dan membiarkan segala masalah
tidak merugikan instansi dan menjadi tanggung jawab Anda
karyawan sendiri
E. Memprotes kepada atasan karena
kesalahan pimpinan, sehingga 7. Yang Anda melakukan saat terjadi
harus mengulang pekerjaan yang bencana alam di wilayah Anda
tidak sedikit adalah...
A. Melaporkannya kepada atasan
5. Dikantor, terdapat beberapa agar kantor ikut menyalurkan
inventaris yang kurang berfungsi dan sumbangan
telah digudangkan. Hal tersebut B. Mengajak rekan-rekan di kantor
hanya Anda yang tahu, maka Anda... untuk menyambung sesuai
kemampuannya bagi korban
bencana alam
C. Menyumbangkan seluruh gaji Anda sendiri sudah selesai, maka
Anda bulan ini untuk korban yang Anda lakukan adalah...
bencana alam A. Membiarkannya, karena bukan
D. Menyumbangkan sebagian gaji, tugas Anda
karena masih membutuhkan B. Melaporkannya kepada atasan
biaya hidup untuk diri dan dan meminta ijin untuk
keluarga membantu petugas loket, karena
E. Mempercayakan sumbangan pekerjaan Anda sudah selesai
bencana alam yang diatur C. Meminta rekan kerja lainnya
pemerintah atau lembaga sosial membantu petugas di loket
lainnya D. Melaporkannya kepada atasan
atas apa yang Anda saksikan
8. Seluruh pekerjaan sudah selesai E. Menawarkan bantuan kepada
dikerjakan, namun jam kerja masih petugas loket
tersisa 1,5 jam lagi, maka saya...
A. Menggunakan waktu luang untuk 10. Hari ini, Anda mendengar bahwa ada
berselancanr internet orang tua salah satu rekan Anda
B. Menggunakan waktu luang sedang sakit, namun tidak mampu
menonton telivisi di ruang membawanya ke rumah sakit karena
tunggu persoalan biaya. Maka Anda...
C. Menggunakan waktu luang untuk A. Memberikannya bantuan sesuai
membaca buku di perpustakaan dengan kemampuan Anda
D. Mengobrol dengan teman yang B. Mengajurkannya untuk
lain untuk mengisi waktu mengikuti asuransi keseharan
E. Menggunakan waktu luang C. Melaporkannya kepada atasan
dengan mencuci kendaraan tentang kesulitan yang dihadapi
pribadi dengan fasilitas kantor rekan kerja Anda
D. Menasehatinya agar lain kai lebih
9. Suatu hari, Anda melihat satu loket jeli mengurus asuransi kesehatan
pelayanan di kantor sudah dipenuhi Segera mengoordinasikan rekan-
oleh wajib pajak. Anda melihat rekan rekan Anda yang lain untuk
kerja Anda cukup kewalahan memberikan sumbangan
melayani wajib pajak, sedangkan semampunya agar membantu rekan
banyak rekan kerja yang lain sedang Anda yang sedang kesulitan
melakukan dinas luar. Pekerjaan
Pembahasan
Tes Karakteristik Pribadi
A. Pembahasan Tes Kreativitas dan Inovasi

1. Pembahasan : Seorang pemimpin dunia itu, mereka


Pada saat terbangun dari tidur, berusaha keras untuk mencapai fase
seharusnya siapapun merasakan hidupnya sebagai seorang pemimpin.
bersemangat karena akan memulai Untuk mencapai hal tersebut,
lagi aktifitasnya sehari-hari. Apabila tentunya bukan hal mudah. Ada
ada perbedaan yang cukup mencolok banyak tahapan yang harus dilewati
seperti kelelahan dan kebosanan sehingga seseorang menjadi
terhadap lingkungan kerja, pemimpin.
hendaknya pimpinan jeli dan ikut Jawaban : A
membantu kondisi tersebut.
Jawaban : E 5. Pembahasan :
Anda mendapatkan penghargaan
2. Pembahasan : sebagai karyawan berprestasi tahun
Kesuksesan, sehingga bekerja ini, seharusnya Anda merasa senang
disiplin dan berusaha memberikan dan berniat untuk tetap berupaya
yang terbaik merupakan pilihan yang lebih baik dan berprestasi dalam
sangat tepat. Bekerja hingga larut bekerja.
malam atau sesuai jadwal kerja akan Jawaban : D
menjadi sia-sia apabila tidak
bersamaan dengan kedisplinan, dan 6. Pembahasan :
keinginan untuk memberikan yang Tawaran dari instansi untuk
terbaik dalam bekerja. melanjutkan studi di luar negeri
Jawaban : D dengan biaya dari negara seharusnya
diterima dan meninggalkan keluarga
3. Pembahasan : sebagai konsekuensi sebagai abdi
Kegagalan merupakan cara untuk negara yang bersedia ditempatkan
meningkatkan ketangguhan sehingga dimanapun. Kalaupun Anda akan
dapat berusaha dan mencoba untuk membawa keluarga, maka biaya
menjadi lebih baik lagi. hidup yang harus ditanggung tidak
Jawaban : B akan dibebankan kepada negara.
Jawaban : E
4. Pembahasan :
7. Pembahasan :
Saat Anda mengajukan usulan untuk Jawaban : B
kemajuan perusahaan, namun usulan
tersebut tidak dapat diterima oleh 9. Pembahasan :
atasan, maka Anda seharusnya Sikap Anda terhadap keunggulan
mencari alternatif lain untuk produk Indonesia di dunia
diajukan lagi dan berharap agar perdagangan internasional adalah
usulan kali ini dapat diterima. mengusulkan kepada atasan untuk
Jawaban : D melakukan optimalisasi perdagangan
produk-produk yang memiliki
8. Pembahasan : keunggulan harga murah dan dapat
Intansi kantor Anda mengadakan bersaing serta adanya ketersidaan
pelatihan yang bermanfaat untuk barang di pasaran.
meningkatkan kinerja Anda dalam Jawaban : C
bekerja. Namun, pelatihan diadakan
tepat pada hari Sabtu dan Minggu,
sehingga otomatis akan 10. Pembahasan :
meninggalkan keluarga di hari libur. Saya akan memberikan kontribusi
Maka sebagai abdi negara, Anda terhadap pembangunan Indonesia
harus bersedia mengikuti pelatihan dimanapun saya berada. Dan saya
tersebut dengan tujuan meningkatkan akan berusaha memberikan yang
kemampuan bekerja meski dengan terbaik tanpa syarat apapun.
resiko meninggalkan keluarga di hari Jawaban : C
libur.

B. Pembahasan Tes Kemampuan Beradaptasi

1. Pembahasan : Ketika berada di lingkungan yang


Sebagai seorang karyawan yang akan baru, instansi tentunya membutuhkan
berhadapan dengan banyak orang. orang-orang yang langsung mampu
Maka kita harus memiliki sikap beradaptasi dengan lingkungannya,
ramah dan bersahabat. Sehingga sehingga pekerjaan yang telah
ketika mendapatkan tugas untuk ditetapkan dapat berjalan meski
mengikut diklat dan ditempatkan berada di lingkungan yang baru.
sekamar dengan orang yang Jawaban :
sebelumnya tidak dikenal dan berasal
dari daerah yang berbeda, maka 3. Pembahasan :
sikap Anda adalah menerima aturan Keberhasilan pekerjaan tergantung
panitia dan berusaha mengenal serta pada sikap seorang karyawan
memahami teman sekamar tersebut. terhadap jenis perubahan, ide-ide,
Jawaban : A dan cara baru dalam melaksanakan
suatu pekerjaan.
2. Pembahasan : Jawaban : B
4. Pembahasan : Ketika Anda memiliki rencana untuk
Ketika dimutasi ke unit lain, maka melakukan inovasi pekerjaan namun
sebaiknya Anda berusaha ternyata rencana tersebut ditentang
mempelajari dan memahami oleh rekan kerja Anda, maka
mekasime kerja unit melalui rekan sebaiknya Anda meminta penjelasan
sejawat. kepada rekan Anda dan mencari
Jawaban : A jalan tengah sebagai solusi terbaik.
Jawaban : B
5. Pembahasan :
Bila terjadi pergantian pimpinan 9. Pembahasan :
pada unit kerja, maka sikap seorang Ketika instansi melakukan mutasi
karyawan seharusnya berusaha kelauar daeah selama 2 tahun dengan
mengenal dan memahami visi jenjang karir yang jauh lebih baik
pimpinan yang baru. karena, dengan dan lebih tinggi, namun kondisi
mengenal visi dan misi pimpinan daerah yang baru tidak senyaman
yang baru, setidaknya karyawan sebelumnya, maka seharusnya
dapat membaca arah pola karyawan menerimanya dan pindah
kepimpinannya. ke daerah baru meski harus
Jawaban : E meninggalkan keluarga di kota asal
selama 2 tahun. Hal tersebut akan
6. Pembahasan : menunjukkan profesionalitas dan
Dengan adanya inflasi, maka kemampuan karyawan untuk
otomatis harga-harga di pasaran akan beradaptasi di lingkungan yang baru.
semakin melambung naik. Sehingga,
sebaiknya konsumen, barhati-hari 10. Pembahasan :
dalam membelanjakan uang untuk Ruangan kerja Anda saat ini terasa
konsumsi. sempit, namun menurut bagian
Jawaban : E rumah tangga bahwa pada minggu
depan akan ada penambahan sekat
7. Pembahasan : yang diperuntukkan bagi pegawai
Ketika diminta untuk memberika baru. keadaan ini menyebabkan
materi pelatihan di suatu lembaga ruangan akan semakin sempit
yang belum Anda kenali sebelumya, termasuk ruangan Anda. Maka
maka sebaiknya Anda menerima sebaiknya Anda harus menerima
tawaran tersebut. Karena, hal perubahan ini dan belajar
tersebut akan menjadi pengalaman beradaptasi.
baru, sehingga Anda harus Jawaban : A
mempersiapkan materi sebaik-
baiknya.
Jawaban : D

8. Pembahasan :
C. Pembahasan Tes Kemampuan Mengendalikan Diri

1. Pembahasan : lainnya yang telah dipinjamnya,


Pendapat Anda dikritik keras oleh seharusnya Anda mengingatkannya.
peserta lainnya saat rapat staf dan Jawaban : C
pimpinan. Respon Anda sebagai
karyawan yang mampu 5. Pembahasan :
mengendalikan diri adalah menerima Pada kondisi ini, pimpinan tentunya
kritik tersebut sebagai masukan yang memiliki pertimbangan untuk
berharga dengan harapan memutuskan baik/tidaknya suatu
kedepannya Anda dapat memberikan laporan. Sehingga, seharusnya Anda
pendapat yang jauh lebih baik lagi. menerima dan melakukan perbaikan
Jawaban : A kembali meski harus kembali susah
payah dalam menyusun laporan.
2. Pembahasan : Jawaban : C
Ketika rekan kerja salah memanggil
atau mengeja nama Anda maka tidak 6. Pembahasan :
ada salahnya Anda mengingatkannya Saat pimpinan memberikan tugas
dengan cara yang sangat halus atau yang jauh lebih banyak daripada
dengan sedikit candaan agar dapat rekan-rekan lainnya, maka sebaiknya
mencairkan suasana. Anda menerima tugas tersebut
Jawaban : C dengan sebaik-baiknya. Pimpinan
tentunya memiliki pertimbangan
3. Pembahasan : untuk memberikan Anda pengalaman
Saat sedang melakukan presentasi dalam pengerjaan tugas.
produk tim di depan atasan, tiba-tiba Jawaban : C
sana Anda mendapatkan telepon
bahwa ayah Anda dirawat di rumah 7. Pembahasan :
sakit. Maka sebaiknya Anda mencari Saat Anda telah berusaha untuk
tahu terlebih dahulu kondisi memperbaiki kelemahan diri, namun
sebenarnya melalui sambungan belum juga menampakkan hasilnya,
telepon dan memutuskan apakah maka seharusnya Anda menerimanya
tetap presentasi atau segera ke rumah dengan lapang dada.
sakit. Disinilah perlu adanya Jawaban : E
kestabilan emosi seorang karyawan
sehingga ia dapat berpikir matang 8. Pembahasan :
dalam mengambil keputusan. Pengumuman pemenang tender
Jawaban D proyek akan diumumkan esok hari,
4. Pembahasan : maka sebaiknya Anda berharap
Saat teman Anda lupa menang, namun sudah siap kalah
mengembalikan buku atau barang tender.
Jawaban : D
9. Pembahasan : 10. Pembahasan :
Ketika ada hal kecil yang merusak Ketika seseorang marah, maka
rencana kerja Anda, maka sebaiknya seharusnya ia memberitahukan
Anda melakukan evaluasi dan kesalahan orang yang dihadapinya.
rencana kerja yang telah disusun Dengan demikian, akan ada
sebelumnya. Menyalahkan pihak kejelasan dari kejadian tersebut.
lain, menyendiri atau bahkan Dengan mengetahui hal tersebut,
menyalahkan diri sendiri bukanlah maka diharapkan orang tersebut
hal yang akan menyelesaikan dapat memperbaiki kesalahnnya.
masalah. Jawaban : C
Jawaban :D

D. Pembahasan Tes Kemampuan Bekerja Mandiri dan Tuntas

1. Pembahasan : Anda memandang bahwa suatu


Suatu saat, Anda ditempatkan pada masalah sebagai tantangan yang
front office untuk melayani tamu harus diselesaikan.
pimpinan. Ketika pimpinan sedang Jawaban : C
tidak berada di tempat dan terdapat
tamu yang membutuhkan Anda
untuk segera mengambil keputusan, 4. Pembahasan :
Maka sebaiknya, Anda mencoba Saat dikerjar deadline, tiba-tiba
menghubungi pimpinan melalui sebagian file yang telah Anda
telepon terlebih dahulu dan meminta kerjakan terkena virus dan hilang.
kepada tamu untuk menunggu Maka sebaiknya Anda mengerjakan
beberapa saat sebelum mengambil kembali beberapa file pekerjaan yang
keputusan tanpa petunjuk atasan. hilang dengan resiko
Apabila tidak berhasil, maka Anda memaksimalkan usaha dan waktu,
harus berani mengambil keputusan agar file tersebut dapat dikerjakan
apapun resikonya. ulang tanpa harus mengulur waktu
Jawaban : D deadline.
Jawaban : D
2. Pembahasan :
Ketika Anda diberikan tugas oleh 5. Seorang karyawan yang yakin telah
atasan yang ternyata sangat rumit melakukan yang terbaik bagi
dalam pengerjaannya, maka persiapan presentasi, tentunya juga
sebaiknya Anda mencobanya setelah yakin akan melakukan presentasi
mempertimbangkan resiko yang dengan lancar. Tetapi sebaiknya,
dihadapi. anda tetap mempersiapkan diri
Jawaban : B apabila terjadi hal-hal yang
menyebabkan terhambatnya
presentasi.
3. Pembahasan :
Jawaban : D
keuangan. Maka Anda sebaiknya
6. Pembahasan : menegurnya dan meminta untuk
Ketika karyawan mendapatkan memperbaiki laporan keuangan
pekerjaan yang didapat dari atasan sesuai dengan kenyataan.
untuk dikerjakan dengan tenggat Jawaban : A
waktu 15 hari, walaupun seharusnya
standar pengerjaannya membutuhkan 9. Pembahasan :
waktu 20 hari, maka Anda Ketika seseorang telah berkomitmen
seharusnya berusaha maksimal untuk menjadi abdi negara, maka resiko
menyelesaikan tugas tersebut dengan apapun yang dihadapi serta
kualitas terbaik. pekerjaan yang telah dibebankan
Jawaban : C kepadanya harus diselesaikan dengan
sebaik-baiknya dengan tidak
7. Pembahasan : mengabaikan peran keluarga yang
Jika seorang karyawan mendapatkan telah mendukungnya.
rencana kerja yang terlihat rumit, Jawaban : E
maka sebaiknya mencoba untuk
mengerjakannya setelah 10. Pembahasan :
mempertimbangkan dan mengetahui Saat seseorang menghadapi masalah
resiko yang dihadapinya. yang sangat pelik, maka sebaiknya
Jawaban : E berusaha agar dapat menyelesaikan
permasalahan tersebut terlebih
8. Pembahasan : dahulu.
Saat bekerja dalam tim, Anda Jawaban : B
mendapatkan bahwa salah satu
anggota memanipulasi laporan

E. Pembahasan Tes Kemauan dan Kemampuan Belajar Berkelanjutan


Sebagai anak buah, ketika diperintah
oleh seorang atasan yang memiliki
1. Pembahasan :
kompetensi keahlian dan pendidikan
Ketika bawahan Anda melakukan
di bawah Anda, maka Anda harus
tugasnya dengan baik, maka
tetap melaksanakan perintahnya
sebaiknya Anda memuji secara
selama hal tersebut baik untuk
proporsional dan mengucapkan
kepentingan intansi.
terima kasih. Memuji bawahan dan
Jawaban : B
mengucapkan terima kasih
merupakan bentuk dukungan
3. Pembahasan :
terhadap karyawan dengan harapan
Ketika gagal mencapai sesuatu yang
akan memberikan prestasi yang jauh
diinginkan, maka sebaiknya Anda
lebih baik lagi.
melakukan intropeksi dan
Jawaban : B
memperbaiki proses dalam
menginginkan sesuatu. Melemparkan
2. Pembahasan :
kesalahan bukanlah hal yang benar
karena mungkin proses yang dilalui dibawah Anda, maka seharusnya
disebabkan oleh faktor yang berasal Anda berusaha untuk memahami
dari diri Anda sendiri. keputusan tersebut dan memperbaiki
Jawaban : C prestasi kerja jauh lebih baik
daripada sebelumnya karena
4. Pembahasan : mungkin hal lain yang menjadi nilai
Anda sudah berada di posisi yang tambah rekan Anda sehingga
cukup tinggi di suatu mendapatkan promosi tersebut.
instansi/lembaga. Sebaiknya, Anda Jawaban : D
terus belajar untuk menggali dan
meningkatkan kemampuan diri. 8. Pembahasan :
Karena sebagai atasan, dituntut untuk Pada suatu waktu, karena sekretaris,
jauh lebih menguasai bidang teknis kantor dimana Anda bekerja sakit,
dan non teknis sehingga diharpkan maka tugas sebagai notulen rapat
dapat mengarahkan anak buah. promosi karyawan dibebankan
Jawaban : B kepada Anda. Maka anda yang
minim memiliki tetap mengikuti
5. Pembahasan : rapat tersebut dan melakukan rapat
Dalam suatu rapat yang Anda tersebut dan melakukan sebagai
pimpin, salah satu rekan kantor notulen sebaik-baiknya.
memiliki pendapat yang berbeda, Jawaban : C
maka sebaiknya Anda menanyakan
alasan perbedaan pendapat tersebut. 9. Pembahasan :
Jawaban : E Saat Anda mendapatkan tugas dari
pimpinan untuk melaksanakan suatu
6. Pembahasan : kegiatan yang telag direncanakan
Anda sudah berkali-kali, untuk dan ditetapkan prosedurnya, sikap
melamar suatu posisi pekerjaan, Anda sebaiknya melaksanakan tugas
namun lagi-lagi Anda gagal. Maka sesuai prosedur yang ditetapkan
seharusnya Anda melakukan sebelumnya dalam kondisi apapun.
intropeksi diri terhadap kemampuan Jawaban : E
dan akan terus tetap belajar sehingga
dapat mencoba lagi. Tidak ada yang 10. Pembahasan ;
tidak dapat kita raih bila kita tidak Saat ada karyawan baru yang
mencoba dan terus berusaha. ditempatkan disebelah meja kerja
Jawaban : B Anda, maka sebaiknya Anda
memperkenalkan diri dan teman-
7. Pembahasan : teman terlebih dahulu sehingga
Saat atasan dengan tanpa penjelasan karyawan baru tersebut merasa
mempromosikan salah seorang rekan nyaman di tempat baru dan dapat
kerja, untuk mendapatkan jabatan diajak bekerja sama dalam
yang lebih tinggi meski memiliki menyelesesaikan pekerjaan dari
kemampuan dan kompetensi atasan.
Jawaban : D
F. Pembahasan Tes Kemampuan Bekerja dalam Kelompok

1. Pembahasan :
Ketika berbelanja di supermarket, 5. Pembahasan :
kasir melakukan kesalahan Draft laporan pertanggung jawaban
penghitungan sehingga jumlah yang kegiatan yang Anda susun bersama
tertera pada struk tidak sesuai dengan tim ditolak oleh atasan karena
jumlah yang Anda belanjakan. Sikap dianggap kurang layak. Maka
Anda adalah menginformasi untuk sebaiknya Anda melakukan
mendapatkan kebenaran. perbaikan laporan pertanggung
Jawaban : B jawaban kegiatan bersama tim dan
mengajukan kembali kepada atasan.
2. Pembahasan : Jawaban : C
Jika ada tugas yang kurang
menyenangkan, maka sebaiknya 6. Pembahasan :
Anda menyelesaikannya karena Ketika muncul suatu masalah dalam
mrupakan tanggung jawaban Anda. pekerjaan yang menjadi tanggun
Jawaban : D jawab Anda, maka sebaiknya Anda
bertanggung jawaba penuh dan
3. Pembahasan : berusaha memperbaikinya.
Unit kerja Anda ditempatkan Jawaban : D
mengalami masalah dalam
pengelolaan keuangan. Sebagai slah 7. Pembahasan :
satu karyawan pada unit tersebut, Anda menggunakan kendaraan dinas
maka sebaiknya Anda menjaga pada hari libur tanpa seizin atasan
kerahasiaan persoalan tersebut dan atau bagian rumah tangga sebagai
mengajak rekan-rekan dalam satu pengelolanya. Tanpa sengaja, mobil
unit kerja untuk bekerja sama dinas yang Anda gunakan terkena
menyelesaikan masalah tersebut dan musibah menabrak di tengah
memberikan solusi alternatif kepada perjalanan. Maka sebaiknya Anda
pimpinan. membawa kendaraan tersebut ke
Jawaban : A bengkel, kemudian menghadap
kepada pimpinan dan mengakui
4. Pembahasan : kesalahan serta menerima segala
Ketua panitia kegiatan harus konsekuensinya.
membuat laporan pertanggung Jawaban : A
jawaban. Anda sebagai ketua,
seharusnya bekerja sama dengan 8. Pembahasan :
anak buah untuk membuat laporan Untuk dapat menjadi pegawai negeri
pertanggun jawaban bersama. sipil yang sukses, Anda seharusnya
Jawaban : D melakukan pekerjaan sesuai syandar
job desc, dan arahan pimpinan, serta pimpinan bahwa ada karyawan lain
membina hubungan baik dengan yang harus ikut bertanggungg jawab
pimpinan, rekan kerja, dan dan memperbaiki kesalahan.
masyarakat. Jawaban : E
Jawaban : C
10. Pembahasan :
Ketika suatu proyek pekerjaan yang
9. Pembahasan : Anda pimpin gagal memenuhi target
Anda mendapatkan teguran langsung waktu penyelesaian, karena ada salah
dari pimpinan atas kesalahan yang satu anak buah yang menghambat
sebenarnya bukan Anda sebagai proses penyelesaian pekerjaan
pelaku tunggalnya. Anda sebaiknya, tersebut, maka Anda seharusnya
menerima teguran tersebut dan bertanggung jawab karena posisi
mencoba menjadikannya sebagai Anda sebagai pemimpin proyek.
pelajaran tanpa melaporkan kepada Jawaban : B

G. Pembahasan Tes Kemampuan Mengoordinasikan Orang Lain

1. Pembahasan : waktu yang cukup singkat, namun


Jika rekan kerja Anda berlaku tidak anggota tima kerja lainnya terlihat
fair ketika kompetisi untuk kenaikan tidak peduli dengan tugas yang telah
pangkat, maka sebaiknya Anda dibebankan kepada tim, maka sikap
menegurnya, dan bila tidak bersedia Anda sebaiknya membagi tugas
memperbaiki sikapnya, sebaiknya secara adil dan memberikan motivasi
melapor kepada atasan. kepada anggota untuk dapat
Jawaban : E menyelesaikan tugas yang
didelegasikan.
2. Pembahasan : Jawaban : A
Sebagai pimpinan suatu organisasi
besar, akan sulit menghindari adanya 4. Pembahasan :
konflik antar unit kerja. jika Anda Anda melihat salah satu anak dari
adalah pihak yang memiliki atasan Anda melakukan kesalahan
wewenang dalam situasi konflik dan melanggar lalu lintas. Maka
tersebut, maka sebaiknya Anda sebaiknya Anda mengingatkan dan
mengikuti suara terbanyak dan memintanya untuk tidak
mengambil jalan tengah agar tidak mengulanginya. Anda juga berniat
ada pihak yang merasa terpinggirkan. apabila terjadi kembali maka Anda
Jawaban : C tidak segan-segan untuk meneruskan
kabar tersebut kepada orangtuanya
3. Pembahasan : dan pihak yang berwajib.
Ketika Anda ditugaskan untuk Jawaban : E
memimpin tim kerja dengan batas
5. Pembahasan :
Saat lampu lalu lintas menyala merah 8. Pembahasaan :
teman yang berada dalam satu Dalam suatu tim, ada rekan kerja
kendaraan mengajak Anda untuk Anda yang tidak dapat aktif secara
terus melaju dan melanggar lampu penuh karena dilarang suaminya.
merah. Rombongan mobil lainpun Sehingga, pekerjaan tim menjadi
juga melakukan hal yang sama. sedikit terhambat. Sebagai pimpinan
Maka sebaiknya Anda tetap tim, sebaiknya Anda mencoba
menunggu lampu hijau menyala. mengerti kondisinya.
Jawaban : C Jawaban : A

6. Pembahasan : 9. Pembahasan :
Anda adalah pemimpin tim. Seorang Ketika salah satu saudara dekat
dari anggota tim kerja sering sakit meminta bantuan Anda untuk
sehingga tidak dapat bekerja melakukan kegaitan yang cenderung
maksimal. Maka sebaiknya Anda melanggar hukum, maka sebaiknya
membantu menyelesaikan tugasnya. Anda menolak dan menjelaskan
Jawaban : B alasannya.
Jawaban : D
7. Pembahasan :
Ketika Anda dipercaya untuk 10. Pembahasan :
mengelola kegiatan yang belum Untuk mencapai tujuan yang telah
dipublikasikan dan masih harus ditetapkan, maka sebaiknya Anda
dijaga kerahasiannya, maka saat mendorong orang lain untuk bekerja
Anda berada ditenga-tengah teman- dengan baik, jika situasi
teman di kantor, sebaiknya Anda memungkinkan.
tetap menjaga kerahasiaan meski Jawaban : C
banyak rekan kerja yang ingin tahu.
Jawaban : C

H. Pembahasan Tes Integritas Diri

1. Pembahasan :
Jawaban yang diharapkan adalah 2. Pembahasan :
ibadah. Ketika seorang Beberapa teman pulang jauh lebih
pegawai/karyawan menganggap awal dari jadwal kerja normal. Maka
bahwa pekerjaannya adalah sebuah sebaiknya saya tetap pulang sesuai
ibadah, maka otomatis ia akan jadwal sesuai aturan yang berlaku di
bertanggung jawab dan lembaga. Sikap seperti ini harus
menyelesaikan pekerjan dengan dimiliki oleh karyawan. Mulai dari
sebaik-baiknya. Sebagai bonusnya karyawan junior hingga senior.
mendapatkan nafkah. Profesionalisme harus tetap
Jawaban : D diutamakan meski kondisi
lingkungan menggoda untuk tidak tersebut tidak boleh ditebus
taat pada aturan. sembarangan. Mungkin bila Anda
Jawaban : C tetap memberikan obat tersebut,
kondisi si sakit menjadi lebih parah
3. Pembahasan : sehingga reputasi Anda sebagai
Permintaan pindah seorang karyawan karyawan akan diragukan karena
bukanlah hal yang mudah apabila telah melanggar aturan.
kepindahan tersebut berasal dari Jawaban : D
keinginan karyawan. Untuk itu,
sebaiknya seorang karyawan 6. Pembahasan :
mengikuti prosedur yang telah Sebaiknya Anda tidak diam, jika
ditentukan instansi dan bersabar mengetahui adanya kecurangan
menunggu proses kepindahan yang dalam bentuk apapun. Menjunjung
merupakan hak dari atasan/instansi tinggi kejujuran, patut dilakukan agar
dimana seorang karyawan bekerja. tidak berdampak pada kinerja
Jawaban : E perusahaan/karyawan lainnya. Untuk
4. Pembahasan : itu, Anda harus mengingatkan dan
Ketika beberapa rekan kerja mengeur, apalagi jika Anda berada
seringkali meminta uang tanda dalam satu divisi. Tumbuh kembang
terimakasih kepada warga atas instansi tentunya akan bergantung
pengurusan kartu penduduk atau pada perilaku karyawannya.
surat-surat keterangan yang diminta Jawaban : A
oleh warga, maka biasanya seseorang
yang tidak memiliki integritas diri 7. Pembahasan :
akan mengikuti arus yang Kepentingan kantor tidak dapat
sebelumnya telah mengakar. Namun, dicampuradukkan dengan
apabila merujuk pada ketentuan yang kepentingan pribadi. Hal tersebut
berlaku bahwa hal tersebut yang menunjukkan bagaimana Anda
diperboleh, maka seharusnya seorang menjaga integritas diri. Sehingga,
karyawan yang memiliki nilai memilih untuk mencetak di rental
integritas yang solid tidak takut komputer merupakan pilihan yang
melakukan hal tersebut karena taat sangat tepat, karena merupakan
pada aturan yang berlaku. kepentingan pribadi bukan
Jawaban : E kepentingan kantor.
Jawaban : D
5. Pembahasan :
Ketika seorang pembeli memaksa 8. Pembahasan :
Anda untuk memberikan obat yang Ketika mendapati atasan melakukan
sebenarnya tidak dapat ditebus tanpa penyelewengan, tindakan diam
resep, maka yang harus dilakukan karena alasan sudah biasa terjadi atau
Anda adalah menolaknya. Pihak takut dimutasi bukanlah hal yang
farmasi dan percaik obat tentunya layak dilakukan. Seharusnya, Anda
jauh lebih mengerti mengapa obat mengingatkan dan melaporkannya
kepada pihak yang berwenang agar Jawaban : D
kejadian serupa tidak lagi dilakukan.
Jawaban : C 10. Pembahasan :
Anda ditugaskan oleh pimpinan
9. Pembahasan : untuk menjadi notulen dalam rapat
Sebagai karyawan yang berada di pengambilan keputusan peserta
bagian kepegawaian, Anda lelang yang sifatnya sangat rahasia.
mengetahui beberapa informasi Respon Anda sebaiknya tidak akan
rahasia yang menyangkut berbagai membocorkan hasil rapat kepada
permasalahan penyelewengan siapapun kecuali kepada pimpinan
keuangan yang sedang dialami langsung. Hal tersebut sebaiknya
beberapa karyawan . pada kondisi Anda lakukan, karena bersifat sangat
tersebut, maka sebaiknya Anda rahasia. Bukanlah wewenang Anda
melaporkan kepada pihak yang untuk membuka hasil rapat bahkan
berwenang terutama kepada hanya kepada anggota keluarga.
pimpinan. Apabila permasalahan Jawaban : C
tersebut tidak ditindaklanjuti, dapat
berimbah pada kredibilitas
lembaga/instansi.

I. Pembahasan Tes Semangat Berprestasi

1. Pembahasan : kesuksesan seseorang tanpa kerja


Ketika atasan menetapkan target keras hanya berdasarkan faktor
pekerjaan yang harus selesai pada keberuntungan semata.
tanggal 15 Juni, maka sebagai Jawaban : A
bawahan seharusnya mencoba 4. Pembahasan :
menyelesaikannya tepat waktu. Instansi dimana Anda bekerja saat ini
Jawaban : E akan mengadakan training yang
bermanfaat untuk pengembangan
2. Pembahasan : kemampuan. Namun, jadwal training
Untuk menjadi pegawai negeri sipil dilakukan pada hari Sabtu Minggu
yang sukses, maka Anda harus dan bertepatan dengan acara
melakukan pekerjaan sebaik-baiknya pertemuan keluarga besar. Maka,
dengan standar kinerja yang tinggi. sebaiknya Anda bersedia mengikuti
Jawaban : B training, dengan konsekuensi
meninggalkan keluarga di hari
pertemuan keluarga tersebut.
3. Pembahasan : Jawaban : D
Seorang Pemimpin dunia sekalipun
pasti akan melalui beberapa tahapan 5. Pembahasan :
dan perlu kerja keras untuk mencapai Ketiga gagal mencapai sesuatau yang
satu kesuksesan. Tidak ada satu diinginkan, maka sebaiknya
seseorang melakukan instropeksi diri melanjutkan pendidikan ke luar
dan mencari cara memperbaikinya. negeri atas biaya negara. Sedangkan
Jawaban : D saat ini, keluarag kecil Anda sangat
membutuhkan perhatian dari Anda.
6. Pembahasan : Keputusan Anda sebaiknya adalah
Bekerja adalah salah satu cara menerima tawaran instansi dan
meraih kesuksesan. Untuk itu, membawa serta keluarga tanpa syarat
bekerja dengan disiplin dan berusaha apapun karena merupakan tanggung
memberikan yang terbaik merupakan jawab Anda pribadi.
salah satu upaya untuk meraih hal Jawaban : E
tersebut.
Jawaban : D 9. Pembahasan :
Setiap tahun Anda mendapatkan
7. Pembahasan : predikat karyawan teladan. Namun
Seorang karyawan yang bekerja di pada tahun ini, ada karyawan baru
instansi perindustrian dan yang menggeser posisi Anda sebagai
perdagangan dan paham bahwa karyawan teladan. Maka seharusnya
Indonesia memiliki keunggulan Anda menerima dan berusaha lebih
dalam perdagangan internasional baik lagi, serta instropeksi diri
pada beberapa produk, maka terhadap potensi diri.
sebaiknya mengusulkan kepada Jawaban : D
atasan untuk mengoptimalkan
perdagangan produk-produk yang 10. Pembahasan :
memiliki keunggulan harga yang Dua bulan kedepan, Anda mendapat
murah dan ketersediaan produk di kesempatan untuk mengikuti
pasaran tersebut. kompetisi yang berhubungan dengan
Jawaban : D bidang yang Anda sukai. Maka
sebaiknya Anda mempersiapkan diri
8. Pembahasan : agar dapat memenangkan kompetisi
Anda mendapatkan tawaran dari tersebut.
pimpinan dan instansi untuk Jawaban : D

J. Pembahasan Tes Orientasi pada Pelayanan


membantu meluaskan wawasan yang
1. Pembahasan : berkaitan dengan pekerjaan.
Seorang rekan kerja di kantor sering Jawaban : D
meminta untuk diajarkan banyak hal 2. Pembahasan :
yang berkaitan dengan pekerjaan Menurut rekan Anda, Anda adalah
yang belum diketahuinya. Maka orang yang cukup tekun.
sebaiknya, Anda mengajari dan Jawaban : C
memberikannya saran agar banyak 3. Pembahasan :
membaca literatur sehingga Jika Anda memiliki bawahan dengan
kompetensi rendah, maka sebaiknya
Anda membimbing dan memintanya tersisa 1,5 jam lagi. Maka sebaiknya
untuk meningkatkan kompetensinya. Anda menggunakan waktu luang
Jawaban : C untuk membaca-baca buku di
4. Pembahasan : perpustakaan.
Setelah melaksanakan tugas yang Jawaban : C
telah diberikan atas, ternyata terdapat 9. Pembahasan :
beberapa instruktur yang salah dari Suatu hari Anda melihat satu loket
atasan sehingga Anda harus pelayanan di kantor sudah dipenuhi
mengulang tugas tersebut. Maka oleh wajib pajak. Anda melihat rekan
Anda sebaiknya mengulang kerja Anda cukup kewalahan
pekerjaan yang diamanatkan dan melayani wajib pajak, sedangkan
memohon kepada pimpinan agar banyak rekan kerja yang lain sedang
lebih berhati-hati dalam memberikan melakukan dinas luar. pekerjaan
instruksi selanjutnya sehingga tidak Anda sendiri sudah selesai, maka
merugikan instansi dan karyawan. sebaiknya Anda lakukan adalah
Jawaban : D melaporkan kepada atasan dan
5. Pembahasan : meminta izin untuk membantu
Di kantor, terdapat beberapa petugas loket karena pekerjaan Anda
inventaris yang kurang berfungsi dan sudah selesai.
telah digudangkan. Maka sebaiknya, Jawaban : B
Anda melaporkan ke bagian rumah 10. Pembahasan :
tangga dan perlengkapan. Hari ini, Anda mendengar bahwa ada
Jawaban : B orangtua salah satu rekan Anda
6. Pembahasan : sedang sakit parah, namun tidak
Dalam keseharian, Anda diharapkan mampu membawa ke rumah sakit
oleh instansi sebagai sosok yang karena persoalan biaya. Maka
seringkali menjadi tempat berbagi sebaiknya Anda segera
cerita bagi orang lain. Dengan mengoordinasikan rekan-rekan Anda
demikian, Anda dapat menjadi rekan yang lain untuk memberikan
kerja yang selalu diinginkan oleh sumbangan semampunya agar
orang lain karena dapat dipercaya. membantu rekan Anda yang
Jawaban : B kesulitan.
7. Pembahasan : Jawaban : E.
Yang Anda lakukan saat terjadi
bencana alam di wilayah Anda,
sebaiknya adalah mengajak rekan-
rekan di kantor untuk menyumbang
sesuai kemampuannya bagi korban
bencana alam.
Jawaban : B
8. Pembahasan :
Seluruh pekerjaan sudah selesai
dikerjakan. Namun, jam kerja masih
SUPER MODUL

Anda mungkin juga menyukai