Anda di halaman 1dari 2

UNTUK MENJADI PEDOMAN PESERTA JAMBORE POKDARWIS/DESA WISATA

INDIKATOR PENILAIAN PROFIL


1. Legalitas dari desa (SK minimal dari Kepala Desa)
2. Struktur organisasi pokdarwis
3. Program kerja pokdawis
Profil diserahakan pada saat registrasi, karena akan di nilai dewan juri

INDIKATOR PENILAIAN STAN TERBAIK


Isi stan mengandung informasi sebagai berikut :
1) Akses adalah Jalan, petunjuk arah, kendaraan
2) Atraksi adalah Obyek wisata yang disuguhkan (Misal Kesenian, Wisata edukasi, Selfi
Deck, View alam, Kolam renang, Petik buah, Curug, Sanggar lukis, Kerajinan, dan
lain-lain)
3) Aktivitas adalah Kegiatan yang bisa dilakukan disekitar obyek wisata (Misal
pengunjung belajar menari, ikut panen buah, mendayung perahu, camping,
pengunjung ikut membuat kerajinan, outbond, dan lain lain)
4) Akomodasi adalah Sarana makan minum dan penginapan (warung, makanan
minuman khas yg disajikan, kedai, homestay/kalo ada)
5) Amenitas adalah Sarana pelengkap (toilet, mushola, tempat parkir, wifi)

 Penjaga stan menjelaskan 5 unsur tersebut


 Bisa di buat semacam banner berdiri atau banner di dinding stan atau memakai kertas
brosur
 Bisa memakai barcode
 Bisa memakai medsos (youtube, facebook, instagram) yang ditunjukan alamatnya
atau di tunjukan kepada pengunjung.

INDIKATOR PENILAIAN PAPARAN TERBAIK


Paparan mengandung informasi sebagai berikut :
1) Akses adalah Jalan, petunjuk arah, kendaraan
2) Atraksi adalah Obyek wisata yang disuguhkan (Misal Kesenian, Wisata edukasi, Selfi
Deck, View alam, Kolam renang, Petik buah, Curug, Sanggar lukis, Kerajinan, dan
lain-lain)
3) Aktivitas adalah Kegiatan yang bisa dilakukan disekitar obyek wisata (Misal
pengunjung belajar menari, ikut panen buah, mendayung perahu, camping,
pengunjung ikut membuat kerajinan, outbond, dan lain lain)
4) Akomodasi adalah Sarana makan minum dan penginapan (warung, makanan
minuman khas yg disajikan, kedai, homestay/kalo ada)
5) Amenitas adalah Sarana pelengkap (toilet, mushola, tempat parkir, wifi)

 Dipaparkan oleh 3 orang peserta di depan dewan juri


 Penilaian terkait subtansi / isi, kretivitas, kekompakan
 Paparan Diperbolehkan Menggunakan Alat Bantu Dalam Berbagai Bentuk. (Laptop,
Audio Visual dll)
 Waktu Paparan 15 Menit / Pokdarwis
 Materi Paparan memuat : Profile, Program kerja Pokdarwis dan hasil tanggap Sapta
Pesona sesuai hasil undian kelompok

INDIKATOR PENILAIAN PENTAS SENI TERBAIK


(bagi yang mau ngisi pentas seni)
1) Wiromo (irama musik)
2) Wiroso (ketukan,ritme)
3) Wirogo (pembawaan)
4) Wirupo ( penampilan)

INDIKATOR PENILAIAN STUDI KASUS


1) Menguraikan kejadian
2) Koordinasi dengan pihak terkait
3) Upaya penanganan kejadian
4) Upaya pencegahan

Anda mungkin juga menyukai