Anda di halaman 1dari 32

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Kepanjen


Mata Pelajaran : SENI BUDAYA (SENI RUPA)
Kelas/Semester : XII/ GANJIL
Materi Pokok : - Konsep, unsur, prinsip, bahan, dan teknik dalam berkarya seni rupa
- Pembuatan karya seni rupa dua dimensi berdasarkan imajinasi dengan
berbagai media dan teknik
Alokasi Waktu : 18 JP (9 x pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif, dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

3.1 Mengevaluasi konsep, 3.1.1 Membandingkan konsep dalam berkarya seni rupa
unsur, prinsip, bahan, 3.1.2 Mempertimbangkan unsur dalam berkarya seni rupa
dan teknik dalam 3.1.3 Mempertimbangkan prinsip dalam berkarya seni rupa
berkarya seni rupa 3.1.4 Mempertimbangkan bahan dalam berkarya seni rupa
4.1 Berkreasi karya seni rupa 3.1.5 Mempertimbangkan teknik dalam berkarya seni rupa
dua dimensi 4.1.1 Menentukan jenis karya seni rupa dua dimensi berdasarkan
berdasarkan imanjinasi imajinasi dengan berbagai media dan teknik yang akan
dengan berbagai media dibuat
dan teknik 4.1.2 Merancang konsep karya seni rupa dua dimensi
berdasarkan imajinasi dengan berbagai media dan teknik
4.1.3 Mendesain karya seni rupa dua dimensi berdasarkan
imajinasi dengan berbagai media dan teknik
4.1.4 Membuat karya seni rupa dua dimensi berdasarkan
imajinasi dengan berbagai media dan teknik

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 1|Page


C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan Pembelajaran dengan pendekatan saintifik menggunakan metode dan
model pembelajaran 5M (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengasosiasi,
mengomunikasikan) peserta didik dengan kritis dan kreatif dapat membandingkan konsep,
mempertimbangkan unsur, prinsip , bahan, teknik dalam berkarya seni rupa, terampil merancang
ide konsep,mendesain karya, dan dapat membuat karya seni rupa dua dimensi berdasarkan
imajinasi dengan berbagai media dan teknik beserta laporannya yang dibuat secara berkelompok.
Pada akhirnya peserta didik dapat membangun kesadaran akan kebesaran Tuhan YME,
menumbuhkan prilaku disiplin, jujur, aktif, responsip, santun, bertanggungjawab, dan kerjasama.

D. Materi Pembelajaran
Pengetahuan
Materi fakta
 Contoh- contoh hasil karya seni rupa:

Materi konsep
 Konsep dalam berkarya seni rupa
Konsep Seni Rupa
Meliputi hakikat seni rupa, aspek-aspek seni rupa dan ragam seni rupa.
1. Hakekat Seni Rupa
Ekspresi seni di muka bumi ini tidaklah seragam. Perbedaan budaya, kondisi sosial,
ekonomi, politik dan perbedaan alam sekitar akan membentuk seni yang berbeda dan
beragam. Keragaman seni berkembang sesuai dengan masyarakat yang bersangkutan.
Setiap zaman dan setiap lingkungan budaya memberi batasannya sendiri tentang seni.
Manifestasi atau ungkapan rupa dapat kita jumpai pada berbagai ilustrasi pada buku,
iklan, motif hias, lukisan, patung, keramik, anyaman tikar, kursi rotan, dan lain-lain
merupakan hasil kreasi manusia dalam memenuhi kebutuhan hidup.

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 2|Page


2. Aspek-aspek Seni Rupa
2.a Wujud dan isi
Wujud visual karya seni rupa merupakan wadah sedangkan yang ada di dalamnya
disebut isi. Isi atau ideoplastik adalah aspek ide gagasan atau tema yang ada dalam seni
rupa. Aspek ini sangat bergantung satu sama lain.
2.b Media, pokok-soal, material, teknik
Media atau medium dapat diartikan sebagai sarana untuk menyampaikan pesan. Pokok
soal adalah menggambarkan apa saja yang disajikan dalam karya itu. Interaksi antara
material dan teknik serta penguasaan teknik tertentu sangat penting untuk mengetahui
hasilnya.

3. Ragam Seni Rupa


Klasifikasi berdasarkan bentuk dan dimensi.
Klasifikasi berdasarkan fungsi
 Unsur dalam berkarya seni rupa
Materi Prinsip
A. Prinsip dasar karya seni rupa dua dimensi
1. Prinsip Kesatuan
Disebut dengan unity. Adalah suatu prinsip yang menginginkan agar semua unsur-unsur
dalam seni rupa 2 dimensi saling berpadu membentuk komposisi yang indah.
2. Prinsip Keselarasan
Adalah prinsip yang menghendaki adanya harmoni dari unsur-unsur seni rupa dua
dimensi.
3. Prinsip Penekanan
Adalah prinsip yang berkaitan dengan pengulangan secara teratur satu atau pun lebih
unsur pada karya seni rupa.
4. Prinsip Gradasi
Berkaitan dengan susunan warna yang berdasar pada tingkatan tertentu.
5. Prinsip Kesebandingan
Disebut dengan proporsi. Berkaitan dengan keteraturan serta penyesuaian wujud karya
seni.
6. Prinsip Komposisi
Berkaitan dengan pengaturan dari unsurseni rupa sehingga menjadi serasi dan nampak
menarik
7. Prinsip Keseimbangan
8. Berkaitan dengan kesan pada susunan dari unsur-unsur seni rupa yang seimnbang.

Materi Prosedur
A. Teknik dalam berkarya seni rupa
B. Bahan dalam berkarya seni rupa
Beragam pilihan media berkarya seni rupa dua dimensi antara lain sebagai berikut.
1. Pensil cocok untuk teknik arsir, blok, gelap terang
2. Konte sangat hitam, lunak, cocok untuk gambar potret atau benda tekstur halus
3. Pastel dan crayon, berbeda kandungan kapurnya, warna cerah, cccok teknik dussel, arsir
4. Drawing pen dan milipen, ujung drawing pen lebih lunak, cocok untuk teknik arsir

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 3|Page


5. Spidol
6. Cat poster dan cat air, cat poster lebih cerah
7. Tinta bak atau tinta cina, cocok untuk blok dan menggunakan kuas
8. Cat minyak media kanvas
9. Kain kavas dan spanram
10. Kuas
11. Palet
12. Komputer

Keterampilan
A. Ide konsep karya seni rupa dua dimensi dengan memodifikasi objek
B. Desain karya seni rupa dua dimensi dengan memodifikasi objek
C. Pembuatan karya seni rupa dua dimensi dengan memodifikasi objek

E. Pendekatan/ Model/ Metode Pembelajaran


1. Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Project Based Learning
3. Metode Pembelajaran : Diskusi Kelompok, tanya jawab, penugasan

F. Media Pembelajaran
1. Objek benda di lingkungan sekitar, gambar/foto dari media cetak/ elektronik, gambar dari
katalog-katalog pameran
2. Lap top
3. LCD Proyektor
4. Speaker
5. Perangkat alat dan bahan media berkarya seni rupa dua dimensi

G. Sumber Belajar
1. Kemendikbud, 2014. Buku Panduan Guru Seni Budaya SMA Kls XII, Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan Republik Indonesia 2013: Jakarta.
2. Sumber : http://blogputrywl.blogspot.com/
3. http://yokimirantiyo.blogspot.com/2012/11/seni-rupa-2-dimensi-dan-3-dimensi.html
4. http://file.upi.edu/Direktori/FPBS/JUR._PEND._SENI_RUPA/197206131999031-
BANDI_SOBANDI/1BBM_Seni_Rupa_Dasar/Modul_2/KB_1_Unsur2_dan_Prinsip2_Dasar_Sen_
Rup.pdf

H. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Pertemuan Pertama (2 JP)
Kegiatan Pembelajaran Waktu

Pendahuluan : 20

a. Berdoa, presensi peserta didik (Penguatan karakter, religius, disiplin, tanggungjawab)


b. Literasi Baca AlQuran dilanjutkan literasi membaca buku pilihan (jika saat jam
pertama) (Literasi pembiasaan gemar membaca)

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 4|Page


c. Melakukan apersepsi dan motivasi
d. Menyampaikan rencana kegiatan berupa tujuan pembelajaran, kompetensi, dan
penilaian yang akan dilakukan

Kegiatan Inti : 55

a. Guru memperlihatkan contoh-contoh karya seni rupa 2 dimensi (literasi memahami


contoh karya)khususnya yang bernuansa kearifan lokal melalui LCD dengan berbagai
teknik dan bahan, peserta didik mengamati masing-masing contoh tersebut
b. Guru menugaskan peserta didik mengidentifikasi (Literasi: melihat, mengamati,
mengklaisifikasi)mulai dari (kecakapan hidup inisiatif dan mandiri )konsep, unsur,
prinsif, bahan, dan teknik dari karya yang sedang diamati, peserta didik melakukan
identifikasi
c. Guru menugaskan peserta didik mengumpulkan data hasil identifikasi, peserta didik
mengumpulkan hasil identifikasi
d. Guru menugaskan peserta didik untuk mengolah data yang telah terkumpul (melihat,
mengamati, mengklarifikasi), peserta didik mengolah data secara tertulis
e. Peserta didik membuat kesimpulan dari hasil pengamatan dan identifikasi tentang
konsep, unsur, prinsip, bahan, dan teknik dalam karya seni 2 dimensi, Guru membuat
kesimpulan secara umum

Penutup : 15

a. Merumuskan kesimpulan dan penilaian


b. Memberikan tindak lanjut
c. Melakukan refleksi (Penyampaian pencapaian KD dari KI 3 dan KD dari KI 4 ,dan
pencapaian tujuan pembelajaran)

2. Pertemuan Kedua (2 JP)


Kegiatan Pembelajaran Waktu

Pendahuluan : 20

a. Berdoa, presensi peserta didik (Penguatan karakter, religius, disiplin, tanggungjawab)


b. Literasi Baca AlQuran dilanjutkan literasi membaca buku pilihan (jika saat jam
pertama) (Literasi pembiasaan gemar membaca)
c. Melakukan apersepsi dan motivasi
d. Menyampaikan rencana kegiatan berupa tujuan pembelajaran, kompetensi,
danpenilaian yang akan dilakukan

Kegiatan Inti : 55

a. Guru memperlihatkan contoh-contoh karya seni rupa lukis (literasi memahami


contoh karya)khususnya yang bernuansa kearifan lokal melalui LCD dengan berbagai
aliran seni lukis, peserta didik mengamati masing-masing contoh tersebut
b. Guru menugaskan peserta didik mengidentifikasi penciptaan karya seni rupa (Literasi:
melihat, mengamati, mengklaisifikasi)mulai dari (kecakapan hidup inisiatif dan

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 5|Page


mandiri )aspek konseptual, visual, operasional dari karya yang sedang diamati,
peserta didik melakukan identifikasi
c. Guru menugaskan peserta didik mengumpulkan data hasil identifikasi, peserta didik
mengumpulkan hasil identifikasi
d. Guru menugaskan peserta didik untuk mengolah data yang telah terkumpul (melihat,
mengamati, mengklarifikasi), peserta didik mengolah data secara tertulis
e. Peserta didik membuat kesimpulan dari hasil pengamatan dan identifikasi tentang
penciptaan kary seni rupa yang meliputi aspek konseptual, visual dan operasional
dalam karya seni lukis, Guru membuat kesimpulan secara umum

Penutup : 15

a. Merumuskan kesimpulan dan penilaian


b. Memberikan tindak lanjut
c. Melakukan refleksi (Penyampaian pencapaian KD dari KI 3 dan KD dari KI 4 ,dan
pencapaian tujuan pembelajaran)

3. Pertemuan Ketiga (2 JP)


Kegiatan Pembelajaran Waktu

Pendahuluan : 20

a. Berdoa, presensi peserta didik (Penguatan karakter, religius, disiplin, tanggungjawab)


b. Literasi Baca AlQuran dilanjutkan literasi membaca buku pilihan (jika saat jam
pertama) (Literasi pembiasaan gemar membaca)
c. Melakukan apersepsi dan motivasi
d. Menyampaikan rencana kegiatan berupa tujuan pembelajaran, kompetensi,
danpenilaian yang akan dilakukan

Kegiatan Inti : 55

a. Guru memperlihatkan contoh-contoh karya seni desain interior (literasi memahami


contoh karya) melalui LCD dengan berbagai konsep, peserta didik mengamati masing-
masing contoh tersebut
b. Guru menugaskan peserta didik mengidentifikasi (Literasi: melihat, mengamati,
mengklaisifikasi)mulai dari (kecakapan hidup inisiatif dan mandiri )konsep, unsur,
prinsif, bahan, dan teknik dari karya yang sedang diamati, peserta didik melakukan
identifikasi
c. Guru menugaskan peserta didik mengumpulkan data hasil identifikasi, peserta didik
mengumpulkan hasil identifikasi
d. Guru menugaskan peserta didik untuk mengolah data yang telah terkumpul (melihat,
mengamati, mengklarifikasi), peserta didik mengolah data secara tertulis
e. Peserta didik membuat kesimpulan dari hasil pengamatan dan identifikasi tentang
konsep, unsur, prinsif, bahan, dan teknik dalam karya seni desain interior, Guru
membuat kesimpulan secara umum

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 6|Page


Penutup : 15

a. Merumuskan kesimpulan dan penilaian


b. Memberikan tindak lanjut
c. Melakukan refleksi (Penyampaian pencapaian KD dari KI 3 dan KD dari KI 4 ,dan
pencapaian tujuan pembelajaran)

4. Pertemuan Keempat (2 JP)


Kegiatan Pembelajaran Waktu

Pendahuluan : 20

a. Berdoa, presensi peserta didik (Penguatan karakter, religius, disiplin, tanggungjawab)


b. Literasi Baca AlQuran dilanjutkan literasi membaca buku pilihan (jika saat jam
pertama) (Literasi pembiasaan gemar membaca)
c. Melakukan apersepsi dan motivasi
d. Menyampaikan rencana kegiatan berupa tujuan pembelajaran, kompetensi,
danpenilaian yang akan dilakukan

Kegiatan Inti : 55

a. Guru menyiapkan model gambar karya seni rupa (4C: kreatif) berupa karya 2 dimensi
didepan kelas, peserta didik mengamati
b. Guru menanyakan kesiapan peserta didik terkait dengan media dan teknik yang akan
mereka gunakan untuk berkarya, peserta didik menjawab pertanyaan guru
c. Guru membagi peserta didik berdasarkan media dan teknik (4c: kolaboratif) yang
mereka gunakan, peserta didik berkarya dengan kelompok masing-masing
d. Guru menugaskan peserta didik membandingkan (4c: kritis) teknik yang digunakan
dengan kelompok yang lain, peserta didik berkarya sambil membandingkan teknik
e. Peserta didik mengkomunikasikan (4c: komunikatif) hasil karya di depan kelas, guru
memberikan kesimpulan beserta peserta didik
f. Peserta didik merencanangkan ide konsep karya (4C: kreatif dan kritis) seni rupa dua
dimensi menggunakan berbagai bahan dan teknik dengan memodifikasi objek
g. Peserta didik menentukan bahan dan teknik karya (4C: kreatif dan kritis) seni rupa
dua dimensi menggunakan berbagai bahan dan teknik dengan memodifikasi objek
(Pembelajaran HOTS: setelah membandingkan teknik dan mengkomunikasikan secara
klasikal, peserta didik merencanakan ide konsep bahan dan teknik pembuatan karya
seni rupa dua dimensi dengan memodifikasi objek)

Penutup : 15

a. Merumuskan kesimpulan dan penilaian


b. Memberikan tindak lanjut
c. Melakukan refleksi (Penyampaian pencapaian KD dari KI 3 dan KD dari KI 4 ,dan
pencapaian tujuan pembelajaran)

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 7|Page


5. Pertemuan Kelima (2 JP)
Kegiatan Pembelajaran Waktu

Pendahuluan : 20

a. Berdoa, presensi peserta didik (Penguatan karakter, religius, disiplin, tanggungjawab)


b. Literasi Baca AlQuran dilanjutkan literasi membaca buku pilihan (jika saat jam
pertama) (Literasi pembiasaan gemar membaca)
c. Melakukan apersepsi dan motivasi
d. Menyampaikan rencana kegiatan berupa tujuan pembelajaran, kompetensi,
danpenilaian yang akan dilakukan

Kegiatan Inti : 55

a. Guru menyiapkan model gambar karya seni rupa lukis (4C: kreatif) didepan kelas,
peserta didik mengamati
b. Guru menanyakan kesiapan peserta didik terkait dengan media dan teknik yang akan
mereka gunakan untuk berkarya, peserta didik menjawab pertanyaan guru
c. Guru membagi peserta didik berdasarkan media dan teknik (4c: kolaboratif) yang
mereka gunakan, peserta didik berkarya dengan kelompok masing-masing
d. Guru menugaskan peserta didik membandingkan (4c: kritis) teknik yang digunakan
dengan kelompok yang lain, peserta didik berkarya sambil membandingkan teknik
e. Peserta didik mengkomunikasikan (4c: komunikatif) hasil karya di depan kelas, guru
memberikan kesimpulan beserta peserta didik
f. Peserta didik merencanangkan ide konsep karya (4C: kreatif dan kritis) seni rupa dua
dimensi menggunakan berbagai bahan dan teknik dengan memodifikasi objek
g. Peserta didik menentukan bahan dan teknik karya (4C: kreatif dan kritis) seni rupa
dua dimensi menggunakan berbagai bahan dan teknik dengan memodifikasi objek
(Pembelajaran HOTS: setelah membandingkan teknik dan mengkomunikasikan secara
klasikal, peserta didik merencanakan ide konsep bahan dan teknik pembuatan karya
seni rupa dua dimensi dengan memodifikasi objek)

Penutup : 15

a. Merumuskan kesimpulan dan penilaian


b. Memberikan tindak lanjut
c. Melakukan refleksi (Penyampaian pencapaian KD dari KI 3 dan KD dari KI 4 ,dan
pencapaian tujuan pembelajaran)

6. Pertemuan Keenam:(2JP)
Kegiatan Pembelajaran Waktu
Pendahuluan : 20
a. Berdoa dan presensi peserta didik
b. Literasi Baca AlQuran dilanjutkan literasi membaca buku pilihan (jika saat jam
pertama)

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 8|Page


c. Melakukan apersepsi dan motivasi
d. Menyampaikan rencana kegiatan berupa tujuan pembelajaran, kompetensi,
danpenilaian yang akan dilakukan
Kegiatan Inti : 55
a. Pererta didik membuat desain karya berupa desain awal yang akan dibuat. Sketsa
desain inilah yang nantinya diselesaikan menjadi sebuah desain yang sempurna.
b. Peserta didik melanjutkan sketsa desain yang telah dibuat yaitu dengan cara
mewarnai desain dengan goresan tipis pada objek pokok (positif) dan latar
belakangnya (negatif)
c. Peserta didik kemudian menyempurnakan desain dengan menyertakan keterangan
bahan, ukuran, teknik yang akan digunakan.
d. Guru mempersilahkan beberapa karya pilihan baik yang berhasil atau yang kurang di
depan kelas untuk dipresentasikan pemilik karya secara klasikal berupa kesulitan
yang dihadapi
Penutup : 15
a. Merumuskan kesimpulan dan penilaian
b. Memberikan tindak lanjut
c. Melakukan refleksi (Penyampaian pencapaian KD dari KI 3 dan KD dari KI 4 ,dan
pencapaian tujuan pembelajaran)
d. Berdoa

7. Pertemuan Ketujuh:(2JP)
Kegiatan Pembelajaran Waktu
Pendahuluan : 20
a. Berdoa dan presensi peserta didik
b. Literasi Baca AlQuran dilanjutkan literasi membaca buku pilihan (pada jam pertama)
c. Melakukan apersepsi dan motivasi
d. Menyampaikan rencana kegiatan berupa tujuan pembelajaran, kompetensi,
danpenilaian yang akan dilakukan
Kegiatan Inti : 55
a. Pererta didik menyiapkan alat bahan sesuai dengan desain karya yang telah dibuat.
Sketsa desain inilah yang nantinya diselesaikan menjadi sebuah desain yang
sempurna.
b. Peserta didik melanjutkan berkarya menggunkan teknik masing-masing.
c. Peserta didik kemudian menyempurnakan karya dengan memodifikasi objek.
d. Guru mempersilahkan beberapa karya pilihan baik yang berhasil atau yang kurang di
depan kelas untuk dipresentasikan pemilik karya secara klasikal berupa kesulitan
yang dihadapi.
Penutup : 15
a. Merumuskan kesimpulan dan penilaian
b. Memberikan tindak lanjut
c. Melakukan refleksi (Penyampaian pencapaian KD dari KI 3 dan KD dari KI 4 ,dan
pencapaian tujuan pembelajaran)
d. Berdoa

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 9|Page


8. Pertemuan Kedelapan:(2JP)
Kegiatan Pembelajaran Waktu

Pendahuluan : 20

a. Berdoa dan presensi peserta didik


b. Literasi Baca AlQuran dilanjutkan literasi membaca buku pilihan (jika saat jam
pertama)
c. Melakukan apersepsi dan motivasi
d. Menyampaikan rencana kegiatan berupa tujuan pembelajaran, kompetensi,
danpenilaian yang akan dilakukan

Kegiatan Inti : 55

a. Pererta didik menyiapkan alat bahan sesuai dengan desain karya yang telah dibuat.
Sketsa desain inilah yang nantinya diselesaikan menjadi sebuah desain yang
sempurna.
b. Peserta didik melanjutkan berkarya menggunkan teknik masing-masing.
c. Peserta didik kemudian menyempurnakan karya dengan memodifikasi objek.
d. Guru mempersilahkan beberapa karya pilihan baik yang berhasil atau yang kurang di
depan kelas untuk dipresentasikan pemilik karya secara klasikal berupa kesulitan
yang dihadapi.

Penutup : 15

a. Merumuskan kesimpulan dan penilaian


b. Memberikan tindak lanjut
c. Melakukan refleksi (Penyampaian pencapaian KD dari KI 3 dan KD dari KI 4 ,dan
pencapaian tujuan pembelajaran)
d. Berdoa

9. Pertemuan Kesembilan:(2JP)
Kegiatan Pembelajaran Waktu

Pendahuluan : 20

a. Berdoa dan presensi peserta didik


b. Literasi Baca AlQuran dilanjutkan literasi membaca buku pilihan (jika saat jam
pertama)
c. Melakukan apersepsi dan motivasi
d. Menyampaikan rencana kegiatan berupa tujuan pembelajaran, kompetensi,
danpenilaian yang akan dilakukan

Kegiatan Inti : 55

a. Pererta didik menyiapkan alat bahan sesuai dengan desain karya yang telah dibuat.
Sketsa desain inilah yang nantinya diselesaikan menjadi sebuah desain yang

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 10 | P a g e


sempurna.
b. Peserta didik melanjutkan berkarya menggunkan teknik masing-masing.
c. Peserta didik kemudian menyempurnakan karya dengan memodifikasi objek.
d. Guru mempersilahkan beberapa karya pilihan baik yang berhasil atau yang kurang di
depan kelas untuk dipresentasikan pemilik karya secara klasikal berupa kesulitan
yang dihadapi.

Penutup : 15

a. Merumuskan kesimpulan dan penilaian


b. Memberikan tindak lanjut
c. Melakukan refleksi (Penyampaian pencapaian KD dari KI 3 dan KD dari KI 4 ,dan
pencapaian tujuan pembelajaran)
d. Berdoa

E. Penilaian Hasil Belajar


1. Teknik Penilaian : Tes Lisan, Tulis, dan Unjuk Karya
2. Instrumen Soal : Terlampir
3. Kunci Jawaban dan Pedoman Penskoran : Terlampir

Mengetahui Kepanjen, 8 Juli 2019


Kepala SMA Negeri 1 Kepanjen Guru Mata Pelajaran

Drs. Sugeng Satrio Utomo, S.Pd, M.Pd Drs. Mokhamat Kholil


NIP. 19651011 199803 1 002 NIP: 196206131989031012

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 11 | P a g e


LAMPIRAN RPP

Penilaian, Pembelajaran Remidial dan Pengayaan


a. Teknik Penilaian:
 Sikap : Observasi dan Jurnal
 Pengetahuan : Tes lisan dan tes tulis
 Keterampilan : Produk

b. instrumen penilaian
1. pertemuan pertama
- Sikap : Observasi dan Jurnal
- Pengetahuan : Tes lisan dan tes tulis
- Keterampilan: -
2. pertemuan kedua
- Sikap : Observasi dan Jurnal
- Pengetahuan : Tes lisan dan tes tulis
- Keterampilan: -
3. pertemuan ketiga
- Sikap : Observasi dan Jurnal
- Pengetahuan : Tes lisan dan tes tulis
- Keterampilan: -
4. pertemuan keempat
- Sikap : Observasi dan Jurnal
- Pengetahuan : Tes lisan dan tes tulis
- Keterampilan: Produk
5. pertemuan kelima
- Sikap : Observasi dan Jurnal
- Pengetahuan : Tes lisan dan tes tulis
- Keterampilan: Produk
6. pertemuan keenam
- Sikap : Observasi dan Jurnal
- Pengetahuan : Tes lisan dan tes tulis
- Keterampilan: Produk
7. pertemuan ketujuh
- Sikap : Observasi dan Jurnal
- Pengetahuan : Tes lisan dan tes tulis
- Keterampilan: Produk
8. pertemuan kedelapan
- Sikap : Observasi dan Jurnal
- Pengetahuan : Tes lisan dan tes tulis
- Keterampilan: Produk
9. pertemuan kesembilan
- Sikap : Observasi dan Jurnal
- Pengetahuan : Tes lisan dan tes tulis
- Keterampilan: Produk

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 12 | P a g e


c. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
Pembelajaran remedial dilakukan segera setelah kegiatan penilaian:
1. Pembelajaran remedial diberikan kepada siswa yang belum mencapai KKM
2. Pengayan diberikan kepada siswa yang telah mencapai nilai tertinggi dalam bentuk pemberian
tugas menyusul usu perbaikan kualitas ekosistem di lingkungan sekolah

Penilaian Observasi

Rubrik Penilaian
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 13 | P a g e


Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu
2 Mengucapkan rasa syukur atas karunia Tuhan
3 Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan
pendapat/presentasi
4 Mengungkapakan kekaguman secara lisan maupun
tulisan terhadap Tuhan saat melihat kebesaran Tuhan
5 Merasakan keberadaan dan kebesaran Tuhan saat
mempelajari ilmu pengetahuan
Jumlah Skor

Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
𝑆𝑘𝑜𝑟
𝑥 4 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑇𝑒𝑟𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖
nilai :
Sangat Baik : apabila memperoleh skor 3,20 – 4,00 (80 – 100)
Baik : apabila memperoleh skor 2,80 – 3,19 (70 – 79)
Cukup : apabila memperoleh skor 2.40 – 2,79 (60 – 69)
Kurang : apabila memperoleh skor kurang 2.40 (kurang dari 60%)

Observasi Sikap Jujur


Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Tidak nyontek dalam mengerjakan ujian/ulangan/tugas
2 Tidak melakukan plagiat (mengambil/menyalin karya orang lain
tanpa menyebutkan sumber) dalam mengerjakan setiap tugas
3 Mengungkapkan perasaan terhadap sesuatu apa adanya
4 Melaporkan data atau informasi apa adanya
5 Mengakui kesalahan atau kekurangan yang dimiliki
Jumlah Skor

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 14 | P a g e


Observasi Sikap Disiplin
Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Melakukan
No Sikap yang diamati
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Mengumpulkan tugas tepat waktu
3 Memakai seragam sesuai tata tertib
4 Mengerjakan tugas yang diberikan
5 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
6 Mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan
7 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
8 Membawa buku teks mata pelajaran
Jumlah

Petunjuk Penskoran :
Jawaban YA diberi skor 1, dan jawaban TIDAK diberi skor 0
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
𝑆𝑘𝑜𝑟
𝑥 4 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑇𝑒𝑟𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖

Observasi Sikap Tanggung Jawab


4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu dengan baik
2 Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan
Jumlah Skor

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 15 | P a g e


Observasi Sikap Toleransi
Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menghormati pendapat teman
2 Menghormati teman yang berbeda suku,
agama, ras, budaya, dan gender
3 Menerima kesepakatan meskipun berbeda
dengan pendapatnya
4 Menerima kekurangan orang lain
5 Mememaafkan kesalahan orang lain
Jumlah Skor

Observasi Sikap Gotong Royong


4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Aktif dalam kerja kelompok
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai kesepakatan
4 Rela berkorban untuk orang lain
Jumlah Skor

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 16 | P a g e


Observasi Sikap Santun
Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : ………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menghormati orang yang lebih tua
2 Mengucapkan terima kasih setelah menerima bantuan orang lain
3 Menggunakan bahasa santun saat menyampaikan pendapat
4 Menggunakan bahasa santun saat mengkritik pendapat teman
5 Bersikap 3S (salam, senyum, sapa) saat bertemu orang lain
Jumlah Skor

Observasi Sikap Percaya Diri


Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Berani presentasi di depan kelas
2 Berani berpendapat, bertanya, atau menjawab pertanyaan
3 Berpendapat atau melakukan kegiatan tanpa ragu-ragu
4 Mampu membuat keputusan dengan cepat
5 Tidak mudah putus asa/pantang menyerah
Jumlah Skor

Penilaian Diri
Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

Pernyataan TP KD SR SL
No
1 Saya semakin yakin dengan keberadaan Tuhan
setelah mempelajari ilmu pengetahuan
2 Saya berdoa sebelum dan sesudah melakukan
sesuatu kegiatan
3 Saya mengucapkan rasa syukur atas segala
karunia Tuhan
4 Saya memberi salam sebelum dan sesudah

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 17 | P a g e


mengungkapkan pendapat di depan umum
5 Saya mengungkapkan keagungan Tuhan
apabila melihat kebesaranNya
Jumlah

Lembar Penilaian Diri Sikap Jujur

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

PETUNJUK
1. Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
2. berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian
sehari-hari

No Pernyataan TP KD SR SL
1 Saya menyontek pada saat mengerjakan
Ulangan
2 Saya menyalin karya orang lain tanpa
menyebutkan sumbernya pada saat
mengerjakan tugas
3 Saya melaporkan kepada yang berwenang jika
menemukan barang
4 Saya berani mengakui kesalahan yang saya
dilakukan
5 Saya mengerjakan soal ujian tanpa melihat
jawaban teman yang lain

Keterangan :
 selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
 sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
 kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
 tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 18 | P a g e


LEMBAR PENILAIAN DIRI
SIKAP TANGGUNGJAWAB

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh peserta didik sendiri untuk menilai sikap sosial peserta didik
dalam tanggung jawab. Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung
jawab yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Sebagai peserta didik saya melakukan tugas-tugas dengan baik
2 Saya berani menerima resiko atas tindakan yang dilakukan
3 Saya menuduh orang lain tanpa bukti
4 Saya mau mengembalikan barang yang dipinjam dari orang lain
5 Saya berani meminta maaf jika melakukan kesalahan yang
merugikan orang lain

LEMBAR PENILAIAN DIRI


SIKAP DISIPLIN

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh peserta didik untuk menilai sikap disiplin diri peserta didik.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang kamu miliki sebagai
berikut :
Ya = apabila kamu menunjukkan perbuatan sesuai
pernyataan
Tidak = apabila kamu tidak menunjukkan perbuatan sesuai
pernyataan.

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 19 | P a g e


Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Melakukan
No Sikap yang diamati
Ya Tidak
1 Saya masuk kelas tepat waktu
2 Saya mengumpulkan tugas tepat waktu
3 Saya memakai seragam sesuai tata tertib
4 Saya mengerjakan tugas yang diberikan
5 Saya tertib dalam mengikuti pembelajaran
6 Saya mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan
7 Saya membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
8 Saya membawa buku teks mata pelajaran
Jumlah
Petunjuk Penyekoran
Jawaban YA diberi skor 1, dan jawaban TIDAK diberi skor 0
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑆𝑘𝑜𝑟
𝑥 4 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑇𝑒𝑟𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖

6
𝑥 4 = 3,00
8

LEMBAR PENILAIAN DIRI


SIKAP GOTONG ROYONG

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

PETUNJUK PENGISIAN:
1. Cermatilah kolom-kolom sikap di bawah ini!
2. Jawablah dengan jujur sesuai dengan sikap yang kamu miliki.
3. Lingkarilah salah satu angka yang ada dalam kolom yang sesuai dengan keadaanmu
4 = jika sikap yang kamu miliki sesuai dengan positif
3 = Jika sikap yang kamu miliki positif tetapi kadang
kadang muncul sikap negatif
2 = Jika sikap yang kamu miliki negative tapi tetapi
kadang kadang muncul sikap positif
1 = Jika sikap yang kamu miliki selalu negatif

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 20 | P a g e


Rela berbagi 4 3 2 1 Egois
Aktif 4 3 2 1 Pasif
Bekerja sama 4 3 2 1 Individualistis
Ikhlas 4 3 2 1 Pamrih
Petunjuk Penskoran
Lihat petunjuk penskoran pada pedoman observasi sikap spiritual

LEMBAR PENILAIAN DIRI


SIKAP TOLERANSI

Petunjuk :
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap toleransi yang ditampilkan oleh
peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Saya menghormati teman yang berbeda pendapat
2 Saya menghormati teman yang berbeda suku, agama, ras, budaya,
dan gender
3 Saya menerima kesepakatan meskipun berbeda dengan
pendapatnya
4 Saya menerima kekurangan orang lain
5 Saya memaafkan kesalahan orang lain
Jumlah Skor

LEMBAR PENILAIAN DIRI


SIKAP PERCAYA DIRI

Petunjuk :
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap percaya diri yang ditampilkan oleh
peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 21 | P a g e


2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Saya melakukan segala sesuatu tanpa ragu-ragu
2 Saya berani mengambil keputusan secara cepat dan bisa
dipertanggungjawabkan
3 Saya tidak mudah putus asa
4 Saya berani menunjukkan kemampuan yang dimiliki di depan
orang banyak
5 Saya berani mencoba hal-hal yang baru
Jumlah Skor

LEMBAR PENILAIAN DIRI


SIKAP SANTUN
Nama Peserta Didik : ………………….
Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

PETUNJUK PENGISIAN:
1. Bacalah dengan teliti pernyataan pernyataan yang pada kolom di bawah ini!
2. Tanggapilah pernyataan-pernyataan tersebut dengan member tanda cek (√) pada
kolom:
STS : Jika kamu sangat tidak setuju dengan pernyataan
tersebut
TS : Jika kamu tidak setuju dengan pernyataan tersebut
S : Jika kamu setuju dengan pernyataan tersebut
SS : Jika kamu sangat setuju dengan pernyataan tersebut

No Pernyataan Penilaian
STS TS S SS
1 Saya menghormasti orang yang lebih tua
2 Saya tidak berkata kata kotor, kasar dan takabur
3 Saya meludah di tempat sembarangan
4 Saya tidak menyela pembicaraan
5 Saya mengucapkan terima kasih saat menerima bantuan dari

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 22 | P a g e


orang lain
6 Saya tersenyum, menyapa, memberi salam kepada orang yang
ada di sekitar kita

Keterangan:
Pernyataan positif :
 1 untuk sangat tidak setuju (STS),
 2 untuk tidak setuju (TS), ,
 3 untuk setuju (S),
 4 untuk sangat setuju (SS).
Pernyataan negatif :
 1 untuk sangat setuju (SS),
 2 untuk setuju (S),
 3 untuk tidak setuju (TS),
 4 untuk sangat tidak setuju (S)

a. Penilaian Antarpeserta didik


1) Daftar Cek
Lembar Penilaian Antarpeserta Didik
Sikap Disiplin
Petunjuk :
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila peserta didik menunjukkan perbuatan sesuai
aspek pengamatan
Tidak = apabila peserta didik tidak menunjukkan perbuatan
sesuai aspek pengamatan.
Nama penilai : Tidak diisi
Nama peserta didik yang dinilai : ...............
Kelas : ...............
Mata pelajaran : ...............

Melakukan
No Sikap yang diamati
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Mengumpulkan tugas tepat waktu
3 Memakai seragam sesuai tata tertib
4 Mengerjakan tugas yang diberikan
5 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
6 Mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan
7 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
8 Membawa buku teks mata pelajaran
Jumlah

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 23 | P a g e


DAFTAR CEK PENILAIAN ANTARPESERTA DIDIK

Nama penilai : Tidak diisi


Nama peserta didik yang dinilai : ...............
Kelas : ...............
Mata pelajaran : ...............

Berilah tanda cek pada kolom pilihan berikut dengan


4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Skor
No Aspek Pengamatan
4 3 2 1
1 Tidak nyontek dalam mengerjakan ujian/ulangan
2 Tidak melakukan plagiat (mengambil/menyalin karya orang lain
tanpa menyebutkan sumber) dalam mengerjakan setiap tugas
3 Mengemukakan perasaan terhadap sesuatu apa adanya
4 Melaporkan data atau informasi apa adanya
JUMLAH

b. Jurnal

3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


Pembelajaran remedial dilakukan segera setelah kegiatan penilaian.
Rubrik Penilaian Produk
Skor
No Aspek
1 2 3 4
1 Perencanaan
2 Proses Pembuatan
a. pemilihan alat dan bahan
b. Penguasaan teknik
c. Kerapian dan kebersihan
3 Hasil Produk
a. Kebenaran konsep
b. Kreatfifitas
c. Originalitas
d. Pengemasan

Total Skor

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 24 | P a g e


Lampiran Materi
KARYA SENI RUPA DUA DIMENSI
Berdasarkan fungsinya seni rupa dibagi menjadi 2:
1. Seni rupa murni dua dimensi
Karya seni rupa murni sebagai keindahan karya manusia yang dibuat dengan tujuan untuk dinikmati
keindahannya saja.Karya seni rupa 2 dimensi berbentuk datar dan mempunyai panjang dan lebar

2. Seni rupa terapan dua dimensi


Karya Seni Rupa Terapan, selain dinikmati keindahannya, juga mempunyai fungsi dan manfaat.
Fungsi karya seni rupa dibedakan menjadi 2 yaitu Fungsi estetis dan fungsi Praktis. Fungsi estetis
adalah untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia tentang rasa keindahan. Fungsi praktis adalah
untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia akan benda pakai.

Unsur-unsur pembentuk karya seni rupa


Unsur-unsur dasar karya seni rupa adalah unsur-unsur yang digunakan untuk mewujudkan sebuah
karya seni rupa. Unsur-unsur itu terdiri dari :
1. Titik /Bintik
Titik/bintik merupakan unsur dasar seni rupa yang terkecil. Semua wujud dihasilkan mulai dari
titik. Titik dapat pula menjadi pusat perhatian, bila berkumpul atau berwarna beda.Titik yang
membesar biasa disebut bintik

2. Garis
Garis merupkan unsur rupa yang terbuat dari rangkaian titik yang terjalin memanjang menjadi
satu.ada empat macam garis yaitu : garis lurus,garis lrngkung,garis patah-patah,dan garis spiral
atau pilin.Garis lurus berkesan tegas dan keras,sedangkan garis lengkung berkesan lembut dan
lentur.Garis patah-patah berkesan kaku,sedangkan garis spiral berkesan luwes.
Garis adalah goresan atau batas limit dari suatu benda, ruang, bidang, warna, texture, dan
lainnya. Garis mempunyai dimensi memanjang dan mempunyai arah tertentu, garis mempunyai
berbagai sifat, seperti pendek, panjang, lurus, tipis, vertikal, horizontal, melengkung, berombak,
halus, tebal, miring, patah-patah, dan masih banyak lagi sifat-sifat yang lain. Kesan lain dari garis
ialah dapat memberikan kesan gerak, ide, simbol, dan kode-kode tertentu, dan lain sebagainya.

3. Bidang
Bidang merupakan unsur rupa yang terjadi karena pertemuan dari beberapa garis.Bidang dapat
dibedakkan menjadi dua,yaitu bidang geometris dan nongeometris.Bidang geometris adalah
bidang yang beraturan dan digunakan dalam ilmu ukur.Bidang nongeometris merupakan bidang
yang tidak beraturan.
Bidang dalam seni rupa merupakan salah satu unsur seni rupa yang terbentuk dari hubungan
beberapa garis. Bidang dibatasi kontur dan merupakan 2 dimensi, menyatakan permukaan, dan
memiliki ukuran Bidang dasar dalam seni rupa antara lain, bidang segitiga, segiempat, trapesium,
lingkaran, oval, dan segi banyak lainnya

4. Bentuk
Bentuk adalah unsur seni rupa yang terbentuk karena ruang ataua volume.Macam-macam
bentuk dalam seni rupa adalah : bentuk kubistis,silindris,bola,limas,kerucut(geometris),dan

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 25 | P a g e


nongeometris.Unsur bentuk secara nyata diterapkan pada unsur seni
patung,arsitektur,taman,interior,dan kriya.
Bentuk dalam pengertian bahasa, dapat berarti bangun (shape) atau bentuk plastis (form).
Bangun (shape) ialah bentuk benda yang polos, seperti yang terlihat oleh mata, sekedar untuk
menyebut sifatnya yang bulat, persegi, ornamental, tak teratur dan sebagainya. Sedang bentuk
plastis ialah bentuk benda yang terlihat dan terasa karena adanya unsur nilai (value) dari benda
tersebut, contohnya lemari. Lemari hadir di dalam suatu ruangan bukan hanya sekedar kotak
persegi empat, akan tetapi mempunyai nilai dan peran yang lainnya.

5. Ruang
Ruang dalam karya tiga dimensi dapat dirasakan langsung oleh pengamat seperti halnya ruangan
dalam rumah, ruang kelas, dan sebaginya. Dalam karya dua dimensi ruang dapat mengacu pada
luas bidang gambar. Unsur ruang atau kedalaman pada karya dua dimensi bersifat semu (maya)
karena diperoleh melalui kesan penggambaran yang pipih, datar, menjorok, cembung, jauh
dekat dan sebagainya.
Oleh karena itu dalam karya dua dimensi kesan ruang atau kedalaman dapat ditempuh melelui
beberapa cara, diantaranya: 1). Melalui penggambaran gempal, 2). Penggunaan perspektif, 3).
Peralihan warna, gelap terang, dan tekstur, 4). Pergantian ukuran, 5). Penggambaran bidang
bertindih, 6). Pergantian tampak bidang, 7). Pelengkungan atau pembelokan bidang, dan 8).
Penambahan bayang-bayang.

6. Warna
Warna merupakan unsur rupa yang terbuat dari pigmen (zat warna).Warna dapat
dikelompokkan menjadi tiga,yaitu kelompok warna primer,sekunder,dan tertier.Warna primer
maksudnya,warna tersebut bukan terbuat dari warna campuran warna lain manapun,yaitu
warna merah,kuning,dan biru.Warna sekunder terbentuk dari campuran warna primer dan
warna primer lainnya,yaitu warna hijau,ungu,dan jingga.Warna tersier terjadi dari campuran
warna sekunder dengan warna sekunder lainnya atau dengan warna primer,yaitu coklat,dll.

7. Tekstur
Tekstur merupakan nilai permukaan suatu benda (halus atau kasar).Secara visual,tekstur dapat
dibedakan menjadi dua,yaitu tekstur nyata dan semu.Tekstur nyata maksudnya keadaan suatu
benda bila dilihat dan diraba sama nilainya.Sedangkan tekstur semu terjadi bila keadaan suatu
benda ketika dilihat dan diraba berbeda nilainya.

8. Gelap Terang
Dalam karya seni rupa dua dimensi gelap terang dapat berfungsi untuk beberapa hal, antara lain:
menggambarkan benda menjadi berkesan tiga dimensi, menyatakan kesan ruang atau
kedalaman, dan memberi perbedaan (kontras). Gelap terang dalam karya seni rupa dapat terjadi
karena intensitas (daya pancar) warna, dapat pula terjadi karena percampuran warna hitam dan
putih.

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 26 | P a g e


Unsur-unsur seni rupa dua dimensi
Jenis bahan/alat, media, berkarya seni rupa dua dimensi.

Seni rupa dua dimensi adalah cabang seni yang membentuk karya seni dengan media bisa di tangkap
mata dan dirasakan dengan rabaan. Definisi karya seni rupa dua dimensi, adalah karya seni rupa
yang memiliki ukuran panjang dan lebar, tidak memiliki volume dan ruang dan hanya dapat dilihat
dari 1 arah. Contoh : seni lukis, seni reklame, seni grafis, batik, tenun dan lain-lain.

Terdapat beberapa Prinsip Seni yang dapat kita tarik satu persatu, diantaranya adalah:

1. Kesatuan (Unity)
Kesatuan merupakan paduan unsur-unsur rupa yang antara unsur satu dengan yang lain saling
menunjukkan adanya hubungan atau keterkaitan, dengan kata lain tidak terpisah-pisah atau
berdiri sendiri. Agar sebuah karya seni menjadi enak dipandang maka syarat utamanya adalah
memiliki kesatuan. Dalam prinsip kesatuan inilah sebenarnya memuat pula prinsip-prinsip yang
lain. Kesatuan akan terwujud jika di dalamnya terdapat keserasian, keseimbangan, irama, dan
fokus perhatian.

2. Keseimbangan (Balance)
Keseimbangan merupakan prinsip pengaturan unsur rupa dengan memperhatikan bobot visual
yang tidak berat sebelah atau timpang. Pengaturan unsur yang timpang mengakibatkan perasaan
tidak nyaman bagi orang yang melihatnya. Terdapat dua macam keseimbangan, yaitu simetris
dan asimetris. Keseimbangan simetris adalah pengaturan unsur yang sama bentuk dan
jumlahnya. Sedangkan keseimbangan asimetris adalah pengaturan unsur yang antar bagiannya
tidak sama bentuk dan jumlahnya tetapi menunjukkan kesan bobot visual yang sama.

3. Keserasian (Harmony)
Keserasian merupakan perpaduan unsur rupa yang selaras atau hubungan yang tidak
bertentangan antara bagian satu dengan bagian lainnya. Keserasian dapat terbentuk karena
pengaturan unsur yang memiliki kedekatan bentuk (kemiripan), perpaduan warna, maupun unsur
peran (fungsi).

4. Irama (Rhytm)
Pengulangan unsur-unsur rupa dalam sebuah tatanan akan menimbulkan kesan gerak bagi orang
yang melihatnya. Kesan gerak inilah yang disebut irama. Terdapat beberapa jenis irama,
diantaranya; irama repetitif, yaitu kesan gerak yang ditimbulkan dari pengaturan unsur yang
monoton (sama) baik ukuran, warna maupun jaraknya. Iramaalternatif merupakan kesan gerak
yang muncul karena pengaturan unsur yang berselang seling baik bentuk, ukuran, maupun
warnanya. Irama yang lain adalah irama progresif, yakni kesan gerak yang menunjukkan adanya
perubahan dari unsur-unsurnya, misalnya perubahan dari besar menuju kecil, pendek menuju ke
panjang, tebal ke tipis, atau bisa juga perubahan dari satu warna ke warna lain.

5. Kesebandingan (Proportion)
Kesebandingan atau lebih dikenal dengan sebutan proporsi adalah perbandingan ukuran unsur-
unsurnya, baik perbandingan antar bagian maupun antara bagian terhadap keseluruhan.

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 27 | P a g e


Pengaturan besar kecilnya bagian merupakan prinsip yang erat kaitannya dengan keseimbangan.
Orang-orang pada zaman Yunani meyakini sebuah pendekatan menggunakan proporsi yang
dianggap ideal dan memiliki keindahan yang agung, yang dikenal sebagai Golden Ratio atau
Golden section.

6. Fokus Perhatian (Centre of interest)


Fokus perhatian sering disebut pula dengan dominasi. Dalam tatanan sebuah karya seni rupa
selalu diupayakan terdapat satu bagian yang lebih menonjol dari bagian lainnya artinya terdapat
satu bagian yang mencuri perhatian pengamat. Fungsinya adalah agar tema utama sebuah karya
menjadi jelas terlihat. Fokus perhatian dapat dibuat dengan berbagai cara, misalnya membuat
aksentuasi (pengecualian) atas bentuk yang seragam, perbedaan ukuran, perbedaan warna, dan
lain sebagainya.

Lukisan dari bahan Onderdil


Macam-macam Bentuk
Objek gambar bentuk adalah benda dengan berbagai macam bentuk.
Bentuk di bagi 2, yaitu:
1. Geometris : bentuk yang beraturan dan merupakan bentuk dasar benda
Contohnya: kubus, balok, piramid, limas, kerucut dan balok dan bola.
2. Non Geometris : bentuk yang tidak beraturan, terdapat pada benda alam.
Benda di bedakan menjadi 3 bentuk, yaitu:
Bentuk Kubistis
Maksudnya adalah bentuk-bentuk yang menyerupai kubus atau benda yang menyerupai bentuk
dasarnya kubus dan balok.
Contoh: lemari, meja, kursi, TV, kulkas dll
Bentuk Silindris
Maksudnya adalah benda yang bentuk dasarnya menyerupai silinder atau bulat.
Contok: gelas, botol, ember, guci, cangkir dll
Bentuk Bebas
Maksudnya adalah bentuk-bentuk yang tidak beraturan yang tidak kubuistis dan silindris.
Contoh: kain, buah-buahan, sayur-sayuran dll

Empat (4) Teknik Menggambar Bentuk


1. Teknik linier
2. Teknik dussel
3. Teknik blok
4. Teknik transparan

MATERI PROSEDUR
Untuk itu beberapa hal yang harus diperhatikan dalam praktek menggambar alam benda adalah:
1. Proporsi, yaitu ukuran perbandingan antara bagian-bagian benda yang digambar
2. Komposisi, yaitu susunan keseluruhan dari obyek atau benda yang digambar dengan bidang
gambar
3. Perspektif, yaitu pandangan kedalaman yang serasi dari obyek atau benda yang digambar

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 28 | P a g e


4. Terjemahan bahan atau tekstur, yaitu wujud permukaan dari obyek atau benda yang
digambar sesuai sifat bahannya.
5. Gelap-terang (Half-tone): Gelap terang pada sebuah benda karena terkena sinar. Pemberian
gelap menimbulkan kesan 3 dimensi pada sebuah benda. Untuk menentukan gelap terang
ini harus memperhatikan arah cahaya.

Teknik-teknik dalam menggambar


1. Linear
Teknik linear merupakan cara menggambar objek gambar dengan garis sebagai unsur yang
paling menentukan, baik garis lurus maupun garis lengkung.
2. Blok
Teknik blok merupakan cara menggambar dengan menutup objek menggunakan satu warna,
sehingga hanya tampak bentuk global nya (siluet).
3. Arsir
Teknik arsir merupakan cara menggambar dengan garis-garis sejajar atau menyilang untuk
menentukan gelap-terang objek gambar sehingga tampak seperti 3D.
4. Dusel
Teknik dusel merupakan cara menggambar yang penentuan gelap-terang objek gambar
menggunakan pensil gambar yang digoreskan dalam posisi miring (rebah).
5. Pointilis
Teknik pointilis merupakan cara menggambar yang dalam menentukan gelap-terang objek
gambar menggunakan pensil atau pena gambar dengan dititik-titikkan.
6. Aquarel
Teknik aquarel merupakan cara menggambar dengan menggunakan cat air dengan sapuan
warna yang tipis, sehingga hasilnya tampak transparan atau tembus pandang.
7. Plakat
Teknik plakat merupakan cara menggambar dengan menggunakan bahan cat poster atau cat air
dengan sapuan warna yang tebal sehingga hasilnya tampak pekat dam menutup.

Materi Keterampilan
Langkah-Langkah dalam mengambar bentuk

Gambar bentuk adalah hasil karya yang diciptakan dengan menggunakan media yang menggunakan
titik, garis, bidang, warna, tekstur, volume, dan ruang dalam bidang dua dimensi.
Ada beberapa langkah yang harus ditempuh dalam membuat gambar bentuk. Langkah-langkah
tersebut adalah sebagai berikut :

1. Memunculkan gagasan
Untuk memunculkan gagasan kreatif, dapat ditempuh dengan cara :
- Mempelajari atau membaca buku,
- Melihat film-film dokumenter tentang lukisan,
- Mengunjungi kegiatan pameran atau museum,
- Melihat objek secara langsung, dan
- Mengembangan imajinasi.

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 29 | P a g e


2. Memilih bahan
Setelah terbentuk/muncul gagasan kreatif tersebut, langkah selanjutnya adalah memilih bahan
yang akan digunakan , misalnya :
- Menggunakan kertas gambar/karton dan pastel,
- Menggunakan kertas gambar/karton dan spidol,
- Menggunakan kertas gambar dan cat air,
- Menggunakan kertas gambar dan cat aklirik, dan
- Menggunakan kain kanvas yang dibentangkan/bingkai dan cat minyak.

3. Menentukan teknik
Ada beberapa teknik yang dapat digunakan dalam melukis, diantaranya :
- Teknik transparan warna (warna tipis),
- Teknik plakat warna (tebal),
- Teknik goresan ekspresif dengan menggunakan jari atau palet,
- Teknik tebal dan bertekstur (bertekstur warna), dan
- Teknik timbul.

Instrumen Penilaian Pengetahuan

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Teknik penilaian : Tes Lisan

Soal
1. Berdasarkan contoh gambar A dan deskripsinya, analisislah konsep yang melatar belakangi
gambar A tersebut?
2. Berdasarkan contoh gambar A dan deskripsinya, analisislah unsur yang diterapkan gambar A
tersebut?
3. Berdasarkan contoh gambar A dan deskripsinya, analisislah prinsip yang diterapkan gambar A
tersebut?
4. Berdasarkan contoh gambar A dan deskripsinya, analisislah bahan yang diterapkan gambar A
tersebut?
5. Berdasarkan contoh gambar A dan deskripsinya, analisislah teknik yang bisa diterapkan gambar
A tersebut?

Materi Keterampilan
4. Membuat sketsa
Setelah bahan dapat ditentukan, langkah selanjutnya adalah membuat sketsa gambar. Yang
dimaksud sketsa adalah gambar awal yang akan dibuat. Sketsa inilah yang nantinya diselesaikan
menjadi sebuah gambar yang sempurna.

5. Menyempurnakan gambar
Tahap menggambar yang terakhir adalah menyempurnakan / menyelesaikan sketsa yang telah
dibuat yaitu dengan cara :

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 30 | P a g e


a) Mewarnai sketsa dengan goresan tipis pada objek pokok (positif) dan latar belakangnya
(negatif)
b) Menyempurnakan gambar dengan kontur, penyinaran (spot light), penegasan, dan
penentuan gelap terang.

a. Intrumen Penilaian Ketrampilan

Penilaian Praktik / Unjuk Kerja

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Nama Projek : Menggambar benda (style life)
Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit
Nama Siswa: : ..................
Kelas : X

No No. IPK Aspek Penilaian Skor (1 - 100)


1. 4.1.1 Pengembangan konsep gambar model (kesan suasana objek)
2. 4.1.2 Persiapan dan kualitas alat dan bahan
3. 4.1.3 Pelaksanaan Berkarya
a. Menempati posisi menggambar sesuai sudut pandang pilihan
b. Membuat sket gambar bentuk
c. Mengarsir bentuk gambar sesuai gelap terang
d. Finishing/penyempurnaan gambar
Penilaian
Jumlah Skor yang Diperoleh
Nilai = X 100
Skor Maksimum
b. Intrumen Penilaian Sikap
Penilaian Kinerja Presentasi
Matapelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa)
Materi : Seni Rupa 2 Dimensi
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

Nama : ..................................
NIS : ..................................
Kelas : ..................................

Penilaian
No Aspek yang dinilai
1 2 3
1 Komunikasi
2 Sistematika penyampaian
3 Wawasan
4 Keberanian
5 Antusias
6 Penampilan

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 31 | P a g e


Rubrik:
Aspek yang Penilaian
dinilai 1 2 3
Komunikasi Tidak ada komunikasi Komunikasi sedang Komunikasi Lancar dan
baik
Sistematika Penyampain tidak Sistematika penyampaian Sistematika penyampaian
penyampaian sistematis sedang baik
Wawasan Wawasan kurang Wawasan sedang Wawasan luas
Keberanian Tidak ada keberanian Keberanian sedang Keberanian baik
Antusias Tidak antusias Antusias sedang Antusias dalam kegiatan
Penampilan Penampilan kurang Penampilan sedang Penampilan baik

RPP-Seni Budaya (Seni Rupa)-Kelas XII-SMA Negeri 1 Kepanjen-2019/2020 32 | P a g e

Anda mungkin juga menyukai