Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN KULON PROGO

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT SENTOLO II
Jalan Wates – Jogja KM 18,7 Klebakan Salamrejo Sentolo Kulon Progo 55664,
Telp. 08112952123 Email : pusksentolo2@gmail.com

NOTULEN

Rapat : Pertemuan Tinjauan Manajemen Puskesmas Sentolo II


Hari/Tanggal : Kamis, 12 Juli 2018
Waktu : 12.00 WIB – 15.00 WIB
Tempat Rapat : Aula Puskesmas Sentolo II
Acara : 1. Pembukaan
2. Pembahasan materi
3. Penutup
Pimpinan Rapat : Siti Aminah S.Tr Keb
Pelaksana : Tim Mutu
Peserta Rapat : Karyawan Puskesmas Sentolo II

Hasil / Pembahasan :
1. Pembukaan
Acara dibuka dengan membaca doa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-
masing oleh pembawa acara. Kemudian dilanjutkan dengan pengarahan oleh drg Wira
Utami Pratiwi selaku Kepala Puskesmas Sentolo II yang menyampaikan tentang ucapan
terimakasih kepada semua karyawan atas partisipasinya dalam rapat pertemuan
manajemen. Pertemuan tinjauan manajemen ini akan membah prioritas permasalahan yang
perlu dibahas dan prioritas perbaikan yang akan dilakukan oleh Puskesmas. Diharapkan
agar tahun depanya semua kegiatan bisa terlaksana dengan lebih baik. Untuk tahun depan
semua kegiatan bisa tertata atau terjadwal lebih bagus sehingga semua kegiatan bisa
tercapai.
2. Pembahasan :.
a. Pembahasan Audit Internal
Audit internal semester I tahun 2018 Puskesmas Sentolo II dilakukan di UKP, UKM,
dan admen. Hasil audit internal yang perlu ditindaklanjuti yaitu

No Unit/ Permasalahan Tindakan


Pelayanan
1. UKP.
Tindakan Belum ada data/ rekapan Refresing ulang diklat PPGD,
dan kasus gawat darurat, .
penanganan Setiap ada kasus kegawat
kegawat daruratan dilakukan pencatatan
daruratan Penyusunan SOP Triase
Pendaftaran Belum ada standar mutu Supaya distandarkan lama waktu
waktu tunggu dari pasien tunggu dari pasien memencet
memencet mesin antrian nomor antrian sampai pasien
sampai dengan dipanggil dipanggil ke loket
RM tidak kembali Petugas cepat
a. mengentry, tidak
dalam 24 jam , Bp menunda,
umum 1,65 %, Sarana prasarana dipenuhi
KIA 1,28%, bp (penambahan computer)
Gigi 0,44%

2.
Promkes Cakupan kinerja promkes Akan dilaksanakan kampanye
masih ada yang kurang germas (komitmen anak sekolah,
gerakan masyarakat hidup sehat)

Penyuluhan kesehatan
mengundang ormas wilayah
kerja puskesmas sentolo 2
UKM. Gizi Cakupan ASI eklusif belum HE/ Penyuluhan kepada
mencapai target, masyarakat ditingkatkan,
Tingkatkan kerjasama linsek,
linprog/ mitra kerja untuk
mendukung Asi eklusif
Susport mental untuk bumil dan
ibu menyusui bermasalah
KIA KB Pelaporan setiap bulan tidak PJ
selalu tepat waktu
PWS KIA belum rutin Ada petugas administrasi sendiri
dikerjakan . yang khusus mengerjakan SPJ,
karena waktunya banyak tersisa
untuk pembuatan SPJ.
K1. Belum mencapai target Kader pendamping ibu hamil
(sampai dengan April 2018), segera melaporkan jika ada
warganya yang hamil kepetugas,
Pelayanan kesehatan ibu Optimalkan peran kader
bersalin belum mencapai pendamping ibu hamil,
target, Monitoring oleh petugas dengan
kunjungan rumah,
Kunjungan neonatal (KN) Optimalkan peran kader
belum terlaporkan oleh pendamping araibu hamil,
UPS/ petugas, lakukan monitoring oleh
petugas,
lakukan kunjungan rumah,
Pelayanan kesehatan balita Tingkatkan penyuluhan (HE),
belum mencapai target ….
Pembinaan kader SDIDTK
secara berkala dan monitoring
SDIDTK kader oleh petugas,
Monitoring evaluasi Refresing monev kegiatan,
terhadap kinerja
pelaksanaan belum
dilakukan,

UKM.P2P.
TB Cakupan TB belum tercapai, Memberikan pot pada setiap
target 19 kasus/tahun baru pasien yang suspect TB
dapat 3 kasus sampai dengan
bulan Juli Melakukan pengambilan dahak
dirumah pasien melalui JSD
Imunisasi Cakupan UCI desa belum Rekap UCI desa mendekati akhir
mencapai target April 2018. tahun,
Rekap SIP segera setelah
menerima laporan kader
immunisasi,

3. Admen
Manajemen Jumlah SDM kurang Diambilkanb. dari
3 formasi lain
(THL Lab) c.
Pelatihyan d. pendidikan /
penyetaraane.
Disiplin pegawai <100% - f.
Pelaporan SP2TP belum Penambahang. pegawai khusus
berjalan lancar h.
untuk mengurus pelaporan
SP2TP i.
j.
k. .

Pengumpulan sebagian SPJ Koordinasi dan pembinaan


POA BOK belum tepat kepada masing-masing PJ
waktu program yang terlambat
mengumpulkan
b. Pembahasan Survey Kepuasan pelanggan dan Keluhan Pelanggan
Hasil survey kepuasan pelanggan semester I tahun 2018 yaitu
NO POLI INDEKS
1 Pendaftaran 79,59
2 BP Umum 80,02
3 BP Gigi 79,95
4 KIA 81,30
5 Laboratorium 80,16
6 Farmasi 81,22
Secara keseluruhan, hasil survey IKM tahun 2018 semester I Puskesmas Sentolo II
sebesar 80,01 sehingga indeks kepuasan pelanggan Puskesmas Sentolo II tergolong
“Baik”.
Umpan balik dan keluhan pelanggan sudah ditindaklanjuti sehingga tidak ada yang
dibahas di pertemuan tinjauan manajemen.
c. Pemaparan Hasil Pencapaian Kinerja UKM
Capaian kinerja yang disampaikan adalah dari Januari-Juni 2018. Ada beberapa
kinerja yang tidak tercapai, antara lain:
1) Cakupan balita yang ditimbang (D/S)
2) Cakupan Balita yang ditimbang naik BB nya (N/D)
3) Cakupan prevalensi BBLR
4) Cakupan pemeriksaan TPM
5) Angka Bebas Jentik
6) CFR (Case Fatality Rate)
7) CDR (angka penentuan kasus TB)
d. Pemaparan Hasil Pencapaian Kinerja UKP
Capaian kinerja yang disampaikan adalah dari Januari-Juni 2018. Rata-rata
indikator kinerja sudah terpenuhi. Beberapa Masalah operasional yang terkait
dengan pelayanan UKP meliputi :
1) Belum ada ruang khusus pasien TB
2) Kelengkapan dokumen RM <24jam belum 100%
3) PPI :
 SOP sterilisas dan DTT belum sesuai dengan pedoman terbaru
 Belum terlaksananya monitor kepatuhan program PPI.
4) Ruang laktasi dan ruang bermain masih menjadi satu dengan ruang
konsultasi
5) Tidak ada ruangan yang bisa dimanfaatkan secara khusus untuk ruang
laktasi maupun ruang bermain

3. Kesimpulan :
Rapat Tinjauan Manajemen ini memberikan gambaran tentang Mutu dan kinerja
pelayanan UPTD Puskesmas Sentolo II pada semester I tahun 2018. Manajemen
memberikan apresiasi kepada seluruh karyawan yang sudah bekerja keras dan berupaya
untuk melaksanakan Mutu dan kinerja pelayanan, meskipun harus menghadapi
tantangan dan hambatan, baik itu sumber daya manusia, dana, sarana dan prasarana,
sosial ekonomi masyarakat daerah wilayah kerja, dan lintas sektoral.
Tantangan dan hambatan akan diatasi berdasarkan prioritas kebutuhan dan perencanaan
puskesmas. Semua berjalan membutuhkan waktu dan berproses terus menerus untuk
mewujudkan
4. Penutup :
Acara ditutup dengan doa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-
masing.

Sentolo, 12 Juli 2018


Notulis

Ofy Arum Subekti S.farm Apt


NRPTTD. 30410602010

Anda mungkin juga menyukai