Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN TAPANULI TENGAH

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PORIAHA
KECAMATAN TAPIAN NAULI
Kelurahan Tapian Nauli II Kecamatan Tapian Nauli Kode Pos : 22618
Email:puskesmasporiaha@gmail.com, Telepon. 0631-7397029

Notulen LOKAKARYA MINI BULANAN


Pertemuan
21 Juni 2023 Pukul 10.00 WIB s/d Selesai
Susunan a. Pembukaan
Acara b. Inventarisasi Kegiatan Bulan Lalu
c. Penyusunan RPK dan Pembagian Tugas untuk bulan Juli
d. Kesepakatan untuk melaksanakan rencana kerja baru
e. Penutup

Pembahas  Pembukaan di buka oleh Kepala Tata Usaha yang mana di


an kesempatan ini mengucapkan terima kasih atas kehadiran para
pegawai untuk melaksanakan Mini Lokakarya Bulanan
Puskesmas.
 Penanggungjawab KMP mensosialisasikan kepada pegawai
yang baru masuk untuk melaksanakan Orientasi Pegawai Baru
disetiap ruangan,serta Penanggung jawab KMP menyusun
RPK Bulanan
 Penanggungjawab Program PTM memaparkan program
pencegahan dan pengendalian penyakit tidak menular yang
mana program ini mengunakan kegiatan promotif dan preventif
tanpa mengesampingkan tindakan kuratif dan rehabilitative.
Dalam program ini banyak factor resiko nya antara lain; pola
makan tidak sehat,kurang aktivitas fisik,merokok, dan factor
resiko lain.Kegiatan Posbindu PTM ini dilakukan untuk
pencegahan factor resiko PTM sehingga kejadian PTM di
masyarakat dapat ditekan.
 Penanggung jawab Program Mutu menyampaikan hasil
pencapaian Program Mutu Prioritas Pelayanan di Puskesmas
yang mana setiap bulan di harapkan ada kenaikan dalam
pencapian target dan dapat meningkatkan mutu pelayanan di
wilayah kerja puskesmas.
 Penanggung jawab Supervisi menyampaikan hasil Supervisi
program UKM, antara lain ; Jadwal pelaksanaan kegiatan
masih ada yang tidak sesuai waktunya,yaitu program Lansia,
rencana tindak lanjut melaksanakan kegiatan yang telah
disepakati.
 Membahas umpan balik kegiatan pelayanan Imunisasi di
Posyandu yaitu setelah di imunisasi sebaiknya di berikan obat
penurun panasanya.
 PMT yang disediakan telah di variasikan setiap bulan pada
kegiatan Posyandu
 PJ UKM memaparkan hasil monitoring program Lansia masih
ada lansia yang tidak datang pada saat kegiatan.Rencana
Tindak Lanjut yaitu bidan desa di harapkan mengingatkan
kembali lansia untuk datang ke Posyandu.
 PJ UKM memaparkan tentang hasil umpan balik/ saran dari
program Imunisai yaitu setelah imunisasi orangtua minta obat
penurun panas.

Pembahasan dari masing - masing program,


 PROMKES :
Kegiatan Posyandu Lansia di lakukan tiap bulan di wilayah
kerja UPTD Puskesmas Poriaha
 KESEHATAN LINGKUNGAN
 Kegiatan Desa/ Kelurahan Stop Buang Air Besar Sembarangan
dilaksanakan sesuai waktu yang di tentukan
 Kegiatan pengawasan dan pemeriksaan kualitas air minum
sesuai standar dilaksanakan sesuai waktu yang telah di
tentukan.
 KESEHATAN IBU DAN ANAK
Kegiatan ibu hamil yang mendapatkan pelayanan antenatal
minimal 4 kali ( K4) telah dilakukan setiap bulan sesuai waktu
yang ditentukan.
Kegiatan pelayanan kunjungan rumah ibu nifas dilaksanakan
setiap bulan di wilayah kerja UPTD Puskesmas Poriaha
Kegiatan Kunjungan rumah neonatal pertama dilaksanakan
setiap bulan dan sesuai waktu yang di tentukan.
 IMUNISASI
Kegiatan Pelayanan Imunisasi Rutin untuk anak usia 0-11
bulan untuk mendapatkan Imunisasi Dasar Lengkap
dilaksanakan sesuai waktu yang di tentukan
 TB Paru
Kegiatan penjaringan suspect TB Paru disemua desa
dilaksanakan sesuai waktu yang di tentukan
 GIZI
Kegiatan Penimbangan dan pengukuran bayi dan balita
dilaksanakan setiap bulan di setiap wilayah kerja Puskesmas.
Kegiatan pencarian balita gizi kurang yang mendapatkan
makanan tambahan di laksanakan sesuai waktu yang di
tentukan.
Pencapaian,Analisis Masalah dan Rencana Tindak lanjut dari tiap
tiap Program
No Program Kegiatan Analisis Rencana Tindak
Masalah[‘ Lanjut
1 Promkes Cakupan Rumah Target 60 % Penyuluhan
Tangga ber- PHBS Capaian 38,9% PHBS
Masih -Pendataan
rendahnya RT rumah sehat
yang ber-PHBS
Mendata
keluarga
dengan
mengunjungi
rumah.
2 Kesling Persentase Target 70 % 1.Memberikan
Desa/kelurahan Capaian 20% informasi
Stop Buang Air tentang STBM
Besar Masalah masih 2.Melakukan
Sembarangan ada masyarakat sosialisasi
yang tidak jamban sehat
memiliki jamban 3.Melakukan
Arisan Jamban
3 KesehatanIbu hamil yang Target 100% Melakukan
mendapatkan
Ibu dan Capaian 65 % kunjungan
pelayanan ANC
Anak minimal 6 kali Masalah home visit bagi
Kurangnya ibu hamil dan
pengetahuan memberikan
ibu hamil penyuluhan
tentang serta informasi
masalah- tentang
masalah dalam kehamilan
kehamilan
4 Gizi Persentasi balita Target 84 % 1. Tetap
ditimbang yang
Masyaraka naik berat Capaian 84,06 melakukan
badannya (%N/D)
t % penyuluhan
Target tercapai tentang
pentinganyan
pemantauan
tumbuh
kembang
2. Tetap
Sweeping
N/D
5 Imunisasi Cakupan anak usia Target 95 % 1. Merencanaka
0- 11 bulan yang Capaian 38,47 n kegiatan
mendapatkan % sweeping
imunisasi dasar Masalah masih imunisasi dan
lengkap (LIL) adanya jadwal
orangtua yang kegiatan
tidak 2. Melibatkan
mendukung Promkes
kegiatan/progra dalam setiap
m imunisasi kegiatan
pada anaknya sweeping
dikarenakan untuk
berbagai penyampaian
macam alasan informasi dan
edukasi
seputar
pelayanan
imunisasi.
3. Meminta
bantuan
kader untuk
pendataan
sasaran
bayi /batita
yang akan
dilakukan
sweeping
imunisasi.
6. TB. Paru 1.Treatment Target Melakukan
Coverage 91% pelayanan
Capaian 22,2 % homecare
Masalah terhadap
kurangnya penderita TB
pengetahuan Paru
masyarakat Meningkatkan
tentang bahaya pengetahuan
penyakit TB dengan
Paru melakukan
penyuluhan
mengenai TB di
masyarakat.
7 PTM 1. Cakupan Target 100 % Melaksanakan
Desa/ Capaian 88 % Kegiatan
Kelurahan Masalah Ada POSBINDU di
yang satu desa belum desa tersebut
melaksanaka terbentuk
n kegiatan POSBINDU
POSBINDU
(Pos
Pembinaan
Terpadu)
PTM.

2. Persentase
Target 100 %
Penderita Melakukan
Capaian 87 %
DM usia 15 penyuluhan
Masalah
tahun ke tentang PTM
1.Kurangnya
atas yang
kesadaran
mendapatka
kesadaran
n pelayanan
masyarakat
kesehatan
untuk
sesuai
memeriksakan
standar
diri ke
Puskesmas
3. Persentase
Penderita
Hipertensi ≥
15 tahun
yang Target 100% Melakukan
mendapatka Capaian 37 % Penyuluhan
n pelayanan Rendahnya PTM
kesehatan pengetahuan
sesuai masyarakat
standar tentang
kesehatan
Adanya rasa
ketakutan pada
masyarakat jika
ketahuan
mempunyai
suatu penyakit

Penutup
Demikian notulen ini dibuat sebagai laporan hasil kegiatan dan untuk dapat
diketahui dan ditindaklanjuti.

Kesimpula Diharapkan kegiatan yang telah disusun harap dilaksanakan dengan baik.
n
Rekomend Membuat rencana tindak lanjut dan evaluasi pencapaian tiap bulan.
asi
Daftar Terlampir
Hadir

Poriaha, 21 Juni 2023

Pimpinan Pertemuan, Notulen,

Elprida Fitri Simamora, S.Keb Adeliana Verawati Hutapea Amd.Kep


NIP. 19701217 200604 2007 NIP.19791001 201505 2 001

Anda mungkin juga menyukai