Anda di halaman 1dari 38

PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG

DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA


SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Membangun konsentrasi belajar


2 Bidang Bimbingan : BimbinganBelajar
3 Fungsi Layanan : Pemahaman
4 Jenis Layanan : Pembelajaran / Penuasaan konten
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik : Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan : Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Mengetahui penyebab sulitnya konsentrasi
b. Mampumembangun konsentrasi dalam
belajar.
11 Materi Layanan : a. Pengertian konsentrasi belajar
b. Sebab sulitnya konsentrasi
c. Cara membangun konsentrasi belajar.
12 Uraian Kegiatan :

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter

PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi

INTI
1. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Mandiri
tanya jawab tentang pengerti- wab tentang pengertian
an konsentrasi, sebab sulitnya konsentrasi, sebab sulitnya
konsentrasi belajar, konsentrasi dalam belajar,
2. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
tanya jawab tentang cara mem wab tentang cara mebangun
bangun konsentrasi belajar. konsentrasi belajar.

BK IX SMP N 1 Kaloran
PENUTUP
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup. Santun

13. Sumber Bahan dan Alat :


Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang konsentrasi belajar diberikan layanan
konseling individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Pentingnya sekolah lanjutan


2 Bidang Bimbingan : BimbinganKarir
3 Fungsi Layanan : Pemahaman
4 Jenis Layanan : Informasi - Pembelajaran
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik : Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan : Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Memahami pentingnya studi lanjut
b. Mampu merencanakan arah studi lanjutnya.
11 Materi Layanan : a. Pentingnya sekolah lanjutan
b. Macam - macam sekolah lanjutan.
12 Uraian Kegiatan :

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter

PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi

INTI
1. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
tanya jawab tentang penting- wab tentang pentingnya se-
nya sekolah lanjutan. kolah lanjutan. Mandiri
tata tertib sekolah.
2. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja -
tanya jawab tentang macam - wab tentang macam - macam
macam sekolah lanjutan. sekolah lanjutan.

PENUTUP
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup. Santun

BK IX SMP N 1 Kaloran
13. Sumber Bahan dan Alat :
Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang pentingnya sekolah lanjutan diberikan
layanan konseling individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Bergaul sesuai kaidah ajaran agama


2 Bidang Bimbingan : Bimbingan Sosial
3 Fungsi Layanan : Pemahaman
4 Jenis Layanan : Informasi - pembelajaran
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik : Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan : Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Memahami pentingnya hubungan sosial
sesuai dengan kaidah ajaran agama
b. Mampumenjalankan pergaulan sosial
berdasarkan kaidah ajaran agama.
11 Materi Layanan : a. Pentingnya pergaulan sosial berdasarkan
kaidah ajaran agama
b. Menjalankan pergaulan sosial berdasarkan
kaidah ajaran agama
12 Uraian Kegiatan :

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter

PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi

INTI
1. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
tanya jawab tentang penting- wab tentang pentingnya per-
nya pergaulan sosial berdasar- gaulan sosial berdasarkan
kan kaidah ajaran agama. kaidah ajaran agama.

BK IX SMP N 1 Kaloran
2. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya
tanya jawab tentang menjalan jawab tentang menjalankan
kan pergaulan sosial berdasar pergaulan sosial berdasarkan
kan kaidah ajaran agama. kaidah ajaran agama.

PENUTUP
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup. Santun

13. Sumber Bahan dan Alat :


Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang pentingnya hubungan sosial dalam
pergaulan diberikan layanan konseling individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Cara mengembangkan diri


2 Bidang Bimbingan : BimbinganPribadi
3 Fungsi Layanan : Pemahaman dan pengembangan
4 Jenis Layanan : Pembelajaran
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik : Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan : Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Memahami makna pengembangan diri
b. Mampu menyebutkan langkah - langkah
pengembangan diri.
11 Materi Layanan : a. Pengertian pengembangan diri
b. Langkah - langkah untuk mengembangkan
diri.
12 Uraian Kegiatan :

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter


PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi
INTI
1. Memberikan informasi dan ta- Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
nya jawab tentang pengertian wab tentang pengertian
pengembangan diri. pengembangan diri.
2. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja-
tanya jawab tentang langkah - wab tentang langkah - langkah
langkah untuk mengembang- untuk mengembangkan diri.
kan diri.
PENUTUP
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup. Santun

BK IX SMP N 1 Kaloran
13. Sumber Bahan dan Alat :
Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang pengembangan diri diberikan layanan
konseling individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Pentingnya jurusan sekolah lanjutan


2 Bidang Bimbingan : BimbinganKarir
3 Fungsi Layanan : Pemahaman
4 Jenis Layanan : Informasi
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik : Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan : Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Memahami pentingnya jurusan sekolah
lanjutan
b. Mampu merencanakan memilih jurusan di
sekolah lanjutan.
11 Materi Layanan : a. Pentingnya jurusan atau program sekolah
lanjutan
12 Uraian Kegiatan : b. Merencanakan memilih jurusan di sekolah
lanjutan.

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter

PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi

INTI
1. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
tanya jawab tentang penting- wab tentang pentingnya
nya jurusan sekolah lanjutan. jurusan sekolah lanjutan. Mandiri

2. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja -


tanya jawab tentang rencana wab tentang rencana memilih
memilih jurusan sekolah jurusan sekolah lanjutan.
lanjutan.

BK IX SMP N 1 Kaloran
PENUTUP
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup. Santun

13. Sumber Bahan dan Alat :


Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang jurusan / program sekolah lanjutan
diberikan layanan konseling individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Pengaruh sistem etika dan nilai dalam


pekerjaan
2 Bidang Bimbingan : BimbinganKarir
3 Fungsi Layanan : Pemahaman - penerapan
4 Jenis Layanan : Informasi - pembelajaran
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik : Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan : Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Memahami konsep sistem etika dan nilai
dalam pembangan karir
b. Menerapkan sistem etika dan nilai
pengembangan karir.
11 Materi Layanan : a. Konsep sistem etika dan nilai dalam
pengembangan karir
12 Uraian Kegiatan : b. Bersikap sesuai etika dan nilai dalam
pekerjaan.

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter


PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi
INTI
1. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
tanya jawab tentang konsep wab tentangkonsep sistem
sistem etika dan nilai dalam etika dan nilai dalam pengem-
pengembangan karir. bangan karir.
2. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja-
tanya jawab tentang sesuai wab tentang bersikap sesuai
etika dan nilai dalam etika dan nilai dalam
pekerjaan. pekerjaan.

BK IX SMP N 1 Kaloran
PENUTUP
Kritis
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya
Tanggung jawab
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas
Santun
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup.

13. Sumber Bahan dan Alat :


Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang konsep sistem etika dan nilai dalam
pengembangan karir diberikan layanan konseling individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Belajar secara optimal


2 Bidang Bimbingan : BimbinganBelajar
3 Fungsi Layanan : Pemahaman - pengembangan
4 Jenis Layanan : Pembelajaran
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik : Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan : Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Memahami tentang belajar secara optimal
b. Mampu mengarahkan karir masa depan.
11 Materi Layanan : a. Memanfaatkan waktu belajar secara optimal
b. Mengarahkan karir masa depan siswa.
12 Uraian Kegiatan :

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter


PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi
INTI
1. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Mandiri
tanya jawab tentang meman- wab tentang memanfaatkan
faatkan waktu belajar secara waktu belajar secara optimal. Tanggungjawab
optimal.
2. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya
tanya jawab tentang mengarah jawab tentang mengarahkan
karir masa depan siswa. karir masa depan siswa.
PENUTUP
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup. Santun

BK IX SMP N 1 Kaloran
13. Sumber Bahan dan Alat :
Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang belajar optimal diberikan layanan konseling
individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Mengantisipasi penyakit menular seksual (PMS)


2 Bidang Bimbingan : BimbinganPribadi - Sosial
3 Fungsi Layanan : Pemahaman dan pencegahan
4 Jenis Layanan : Informasi - bimbingan kelompok
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik : Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan : Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Mengenal dan mengetahui macam - macam
penyakit menular seksual
b. Menghindari dan mengantisipasi penyakit
menular seksual.
11 Materi Layanan : a. Pengertian tentang PMS
b. Tanda dan gejala PMS
c. Macam - macam atau jenis - jenis PMS
12 Uraian Kegiatan :

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter

PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi

INTI
1. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Tekun
tanya jawab tentangpengerti- wab tentang pengertian PMS,
an PMS, Tanda/ gejala PMS, tanda / gejala PMS,
2. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja-
tanya jawab tentang macam wab tentang macam atau jenis
atau jenis PMS. PMS.

BK IX SMP N 1 Kaloran
PENUTUP
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup. Santun

13. Sumber Bahan dan Alat :


Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang penyakit menular seksual ( PMS ) diberikan
layanan konseling individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Bersikap jujur


2 Bidang Bimbingan : Bimbingan Sosial
3 Fungsi Layanan : Pemahaman - pengembangan
4 Jenis Layanan : Pembelajaran
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik : Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan : Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Memahami arti dan pentingnya kejujuran
b. Bersikap jujur dalam kehidupan.
11 Materi Layanan : a. Makna kejujuran
b. Menegakkan kejujuran.
12 Uraian Kegiatan :

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter

PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi
INTI
1. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
tanya jawab tentang makna wab tentang makna kejujuran
kejujuran.
2. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja-
tanya jawab tentang menegak wab tentang menegakkan ke-
kejujuran. jujuran.
PENUTUP
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup. Santun

BK IX SMP N 1 Kaloran
13. Sumber Bahan dan Alat :
Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang makna atau arti kejujuran diberikan
layanan konseling individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Mewujudkan karir sesuai dengan kaidah ajaran


: agama
2 Bidang Bimbingan : BimbinganKarir
3 Fungsi Layanan : Pemahaman
4 Jenis Layanan : Informasi
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
: dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Memahami kaidah ajaran agama dalam
pengemnbangan karir
b. Mewujudkan karir sesuai dengan kaidah
ajaran agama.
11 Materi Layanan : a. Kaidah agama tentang bekerja
b. Mengarahkan karir sesuai dengan kaidah
ajaran agama.
12 Uraian Kegiatan :

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter

PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi
INTI
1. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya Religius
tanya jawab tentang kaidah jawab tentang kaidah agama
agama tentang bekerja. tentang bekerja.
2. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya Tanggungjawab
tanya jawab tentang mengarah jawab tentang mengarahkan
kan karir sesuai dengan karir sesuai dengan kaidah
kaidah ajaran agama. ajaran agama.

BK IX SMP N 1 Kaloran
PENUTUP
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup. Santun

13. Sumber Bahan dan Alat :


Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang kaidah agama yang berhubungan dengan
pekerjaan dan mengarahkan karir diberikan layanan konseling individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPLBK )

1 Materi / Topik Layanan : Pengaruh bakat, minat terhadap karir


2 Bidang Bimbingan : BimbinganKarir
3 Fungsi Layanan : Pemahaman
4 Jenis Layanan : Informasi
5 Sasaran Layanan / Semester : Kelas IX / I Tahun pelajaran 2017 / 2018
6 Tempat Penyelenggaraan : Ruang kelas IX
7 Waktu Penyelenggaraan :
8 Penyelenggara Layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )
9 Metode / Teknik : Ceramah bervariasi, pemberian tugas, diskusi
dan tanya jawab
10 Tujuan Layanan : Setelah layanan kegiatan diharapkan siswa
dapat :
a. Mengidentifikasi bakat dan minat
b. Mengidentifikasi kecenderungan karirnya
sesuai dengan bakat dan minatnya.
11 Materi Layanan : a. Konsep bakat dan minat
b. Mengarahkan karir sesuai bakat dan minat.
12 Uraian Kegiatan :

NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter


PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2. Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3. Apersepsi. Mengikuti apersepsi
INTI
1. Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
tanya jawab tentang konsep wab tentang konsep bakat dan
bakat dan minat. minat.
2. Memberikan informasi dan ta- Mendengarkan dan tanya ja-
nya jawab tentang meng- wab tentang mengarahkan
arahkan karir sesuai bakat karir sesuai bakat dan minat.
dan minat.
PENUTUP
1. Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
2. Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
3. Salam penutup. Mengucapkan salam penutup. Santun

BK IX SMP N 1 Kaloran
13. Sumber Bahan dan Alat :
Media : BKS Pakar IX A, Lap Top, LCD dan Papan tulis
14. Rencana Penilaian :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusunlah
Laporan pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan
disertai arah tindak lanjutnya.
15. Catatan Khusus :
Siswa yang belum memahami tentang konsep bakat dan minat diberikan layanan
konseling individu.

Kaloran, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru Pembimbing

ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd MARHADI, S.Pd


NIP 19661209 198903 2 007 NIP 19590707 198603 1 014

BK IX SMP N 1 Kaloran
Smt. Genap

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPL - BK )

Kelas : 9 ( Sembilan ) Tahun Pelajaran : 2017 / 2018


Semester : 2 ( Genap ) Guru BK / Konselor : Marhadi, S.Pd

I. A. Materi / Topik layanan : Tekun melaksanakan ibadah


B. Bidang Bimbingan : Bimbingan Belajar
C. Jenis Layanan : Informasi
D. Fungsi Layanan : Pemahaman
E. Sasaran Layanan : Siswa kelas IX
F. Tempat penyelengaraan : Ruang kelas IX
G. Waktu penyelenggaraan :
H. Pemyelenggara layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )

II. STANDAR KOMPETENSI:


1. Mencapai perkembangan diri sebagai remaja yang beriman dan bertaqwa
kepada Tuhan Yang Maha Esa.

III. KOMPETENSI DASAR :


Bimbingan Belajar :
1.1. Memahami kaidah – kaidah ajaran agama tentang belajar
1.2. Mampu dan tertib menjalankan kaidah ajaran agama yang dianutnya.

IV. INDIKATOR :
1. Memahami pokok – pokok keyakinan ajaran agama yang dianutnya
2. Mampu dan tertib menja- lankan syarat – syarat / kaidah agama yang
dianutnya

V. TUJUAN LAYANAN:
Diharapkan siswa dapat :
a. Memahami pokok – pokok keyakinan ajaran agama yang dianut
b. Mampu dan tertib menjalankan kaidah ajaran agama yang dianutnya.

VI. MATERI LAYANAN:


Potensi diri :
1. Memahami pokok – pokok keyakinan ajaran agama yang dianut
2. Mampu dan tertib menjalankan kaidah ajaran agama yang dianutnya.

VII. STRATEGI LAYANAN :


A. Pendekatan
Pendekatan yang dilaksanakan adalah keterampilan proses.
B. Metode
Metode yang digunakan adalah informasi, tanya jawab, latihan dan tugas.

BK IX SMP N 1 Kaloran
VIII. KEGIATAN LAYANAN :
NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter
PENDAHULUAN
1 Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan Religius
2 Menanyakan keadaan siswa doa
3 Apersepsi. Menjawab pertanyaan
Mengikuti apersepsi
INTI
1 EKSPLORASI Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
Memberikan informasi dan wab tentang pokok – pokok Mandiri
tanya jawab tentang pokok – keyakinan ajaran agama
pokok keyakinan ajaran
agama

Memberikan informasi dan ta- Mendengarkan dan tanya ja- Aktif


nya jawab tentang wab tentang menjalankan
menjalankan kaidah ajaran kaidah ajaran agama yang
agama yang dianutnya. dianutnya.
Memberikan informasi dan ta- Mendengarkan dan tanya ja-
nya jawab tentang cara ber – wab tentang cara ber –
introspeksi diri introspeksi diri

ELABORASI
2 Memberi tugas tentang cara Mengerjakan tugas Tanggung jawab
berintrospeksi diri

KONFIRMASI
3 Membimbing membuat kesim- Menyimpulkan hasil tugas Mandiri
pulan

PENUTUP
4 Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
Salam penutup. Mengucapkan salam Santun
penutup.

IX. SUMBER BELAJAR DAN ALAT :


1. Buku teks Bimbingan Konseling
2. Buku Pakar BK VIII b
3. Lap Top, LCD dan Papan tulis

X. RENCANA PENILAIAN :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.

BK IX SMP N 1 Kaloran
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusun Laporan
pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan disertai
arah tindak lanjutnya.

XI. CATATAN KHUSUS :


Siswa yang belum memahami tentang pelaksanaan ibadah yang baik sesuai
kaidah agama diberikan layanan Bimbingan Konseling.

Kaloran, 03 Januari 2018


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru BK

MARHADI, S.Pd
ENDAH SURYANDARI M , S.Pd. M.Pd
NIP 19590707 198603 1 014
NIP 19661209 198903 2 007

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPL - BK )

Kelas : 9 ( Sembilan ) Tahun Pelajaran : 2017 / 2018


Semester : 2 ( Genap ) Guru BK / Konselor : Marhadi, S.Pd

I. A. Materi / Topik layanan : Menjalankan pola hidup sehat


B. Bidang Bimbingan : Bimbingan Pribadi
C. Jenis Layanan : Informasi
D. Fungsi Layanan : Pemahaman
E. Sasaran Layanan : Siswa kelas IX
F. Tempat penyelengaraan : Ruang kelas IX
G. Waktu penyelenggaraan :
H. Pemyelenggara layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )

II. STANDAR KOMPETENSI:


2. Mempersiapkan diri menerima dan bersikap positif serta dinamis terhadap
perubahan fisik dan psikis yang terjadi pada diri sendiri untuk kehidupan yang
sehat

III. KOMPETENSI DASAR :


Bimbingan Pribadi :
1. Mampu menerima adanya perubahan diri dan permasalahannya
2. Mampu mengembangkan pengaruh positif dan menghindari pengaruh negatif
perubahan fisik dan psikis terhadap hubungan sosial.

IV. INDIKATOR :
1. Memiliki konsep hidup sehat dan mampu berperilaku hidup sehat
2. Menjalankan pola hidup sehat dan mengembangkan cara hidup sehat

V. TUJUAN LAYANAN:
Diharapkan siswa dapat :
1. Memiliki konsep hidup sehat dan mampu berperilaku hidup sehat
2. Menjalankan pola hidup sehat dan mengembangkan cara hidup sehat

VI. MATERI LAYANAN :


1. Konsep hidup sehat
2. Menjalankan pola hidup sehat.

VII. STRATEGI LAYANAN :


A. Pendekatan
Pendekatan yang dilaksanakan adalah keterampilan proses.
B. Metode
Metode yang digunakan adalah informasi, tanya jawab, latihan dan tugas.

BK IX SMP N 1 Kaloran
VIII. KEGIATAN LAYANAN :
NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter

PENDAHULUAN
1. Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan Religius
2. Menanyakan keadaan siswa doa
3. Apersepsi. Menjawab pertanyaan
Mengikuti apersepsi
INTI
1. EKSPLORASI
Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya Tanggungjawab
tanya jawab tentang konsep ja- wab tentang konsep
hidup sehat hidup sehat

Memberikan informasi dan ta- Mendengarkan dan tanya Antusias


nya jawab tentang menjalan- ja- wab tentang
kan polahidup sehat menjalankan polahidup
sehat
ELABORASI
2. Tanya jawab tentang Bertanya dan menjawab Aktif
polahidup sehat dan ten tang pola hidup sehat
menjalan- kan polahidup dan menjalankan
sehat polahidup sehat

3 KONFIRMASI
Membimbing untuk membuat Menyimpulkan hasil Mandiri
kesimpulan

4 PENUTUP
Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
Salam penutup. Mengucapkan salam Santun
penutup.

IX. SUMBER BELAJAR DAN ALAT :


1. Buku teks Bimbingan Konseling
2. Buku Pakar BK VIII b
3. Lap Top, LCD dan Papan tulis

X. RENCANA PENILAIAN :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
4) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
5) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
6) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.

BK IX SMP N 1 Kaloran
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusun Laporan
pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan disertai
arah tindak lanjutnya.

XI. CATATAN KHUSUS :


Siswa yang belum memahami tentang pola hidup sehat dalam keseharian
diberikan layanan Bimbingan Konseling.

Kaloran, Januari 2018


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru BK

MARHADI, S.Pd
ENDAH SURYANDARI M , S.Pd, M.Pd
NIP 19590707 198603 1 014
NIP 19661209 198903 2 007

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPL - BK )

Kelas : 9 ( Sembilan ) Tahun Pelajaran : 2017 / 2018


Semester : 2 ( Genap ) Guru BK / Konselor : Marhadi, S.Pd

I. A. Materi / Topik layanan : Tata cara bergaul dengan lawan jenis


B. Bidang Bimbingan : Bimbingan Sosial
C. Jenis Layanan : Orientasi
D. Fungsi Layanan : Pemahaman
E. Sasaran Layanan : Siswa kelas IX
F. Tempat penyelengaraan : Ruang kelas IX
G. Waktu penyelenggaraan :
H. Pemyelenggara layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )

II. STANDAR KOMPETENSI:


1. Mencapai pola hubungan yang baik dengan teman sebaya dalam perannya
sebagai pria atau wanita

III. KOMPETENSI DASAR :


Bimbingan Sosial :
1.1. Memahami peran dan menerima peran pribadi dalam kelompok sebaya
sebagai pria atau wanita
1.2. Menjalankan peran dalam kelompok sebaya sebagai pria atau wanita

IV. INDIKATOR :
1. Memahami peran dan mene- rima peran pribadi dalam kelompok sebaya
sebagai pria dan wanita
2. Menjalankan peran dalam kelompok sebagai pria dan wanita

V. TUJUAN LAYANAN :
Diharapkan siswa dapat :
1. Memahami peran dan menerima peran pribadi dalam kelompok sebaya sebagai
pria atau wanita
2. Menjalankan peran dalam kelompok sebaya sebagai pria atau wanita

VI. MATERI LAYANAN:


1. Memahami peran dan menerima peran
2. Menjalankan peran dalam kelompok sebaya sebagai pria atau wanita
VII. STRATEGI LAYANAN :
A. Pendekatan
Pendekatan yang dilaksanakan adalah keterampilan proses.
B. Metode
Metode yang digunakan adalah informasi, tanya jawab, latihan dan tugas.

BK IX SMP N 1 Kaloran
VIII. KEGIATAN LAYANAN :
NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter

PENDAHULUAN
1 Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan Religius
2 Menanyakan keadaan siswa doa
3 Apersepsi. Menjawab pertanyaan
Mengikuti apersepsi
INTI
1 EKSPLORASI
Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
tanya jawab tentang me - wab tentang memahami
mahami peran dan menerima peran dan menerima peran
peran

Memberikan informasi dan ta- Mendengarkan dan tanya ja- Tekun


nya jawab tentang wab tentang menjalankan
menjalankan peran dalam peran dalam kelompok
kelompok sebaya sebagai pria sebaya sebagai pria atau
atau wanita wanita

ELABORASI
2 Memberi tugas tentang me- Mengerjakan tugas tentang Antusias
mahami peran dan menerima memahami peran dan mene
peran serta menjalankan - rima peran serta
peran dalam kelompok sebaya menjalankan peran dalam
sebagai pria atau wanita kelompok sebaya sebagai
pria atau wanita
KONFIRMASI
3 Membimbing menyimpulkan Menyimpulkan hasil Tanggung jawab
hasil

PENUTUP
4 Memberi kesempatan bertanya Bertanya Kritis
Memberikan soal / tugas Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
Salam penutup. Mengucapkan salam Santun
penutup.

IX. SUMBER BELAJAR DAN ALAT :


1. Buku teks Bimbingan Konseling
2. Buku Pakar BK VIII b
3. Lap Top, LCD dan Papan tulis

X. RENCANA PENILAIAN :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.

BK IX SMP N 1 Kaloran
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusun Laporan
pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan disertai
arah tindak lanjutnya.

XI. CATATAN KHUSUS :


Siswa yang belum memahami tentang hubungan sosial dalam pergaulan
diberikan layanan Bimbingan Konseling.

Kaloran, 2018
Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru BK

MARHADI, S.Pd
ENDAH SURYANDARI M , S.Pd, M.Pd
NIP 19590707 198603 1 014
NIP 19661209 198903 2 007

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPL - BK )

Kelas : 9 ( Sembilan ) Tahun Pelajaran : 2017 / 2018


Semester : 2 ( Genap ) Guru BK / Konselor : Marhadi, S.Pd

I. A. Materi / Topik layanan : Tata krama menghormati kepada yang lebih tua
B. Bidang Bimbingan : Bimbingan Belajar
C. Jenis Layanan : Pembelajaran
D. Fungsi Layanan : Pemahaman
E. Sasaran Layanan : Siswa kelas IX
F. Tempat penyelengaraan : Ruang kelas IX
G. Waktu penyelenggaraan :
H. Pemyelenggara layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )

II. STANDAR KOMPETENSI:


4. Memantapkan nilai dan cara bertingkah laku yang dapat diterima dalam
kehidupan yang lebih luas

III. KOMPETENSI DASAR :


Bimbingan Belajar :
4.1. Memahami kaitan antara nilai dan cara bertingkah laku dalam bekerja
4.2. Memahami manfaat hubungan dalam kehidupan yang lebih luas.

III. INDIKATOR :
1. Memahami nilai – nilai cara bertingkah laku sosial dalam kehidupan
lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat
2. Mempraktikan nilai – nilai cara bertingkah laku sosial dalam kehidupan
lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat

III. TUJUAN LAYANAN :


Diharapkan siswa dapat :
1. Memahami nilai – nilai cara bertingkah laku sosial dalam kehidupan di
lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat
2. Mempraktikan nilai – nilai cara bertingkah laku sosial dalam kehidupan di
lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat

IV. MATERI LAYANAN :


1. Memahami nilai – nilai cara bertingkah laku sosial dalam kehidupan
2. Mempraktikan nilai – nilai cara bertingkah laku sosial.

BK IX SMP N 1 Kaloran
V. STRATEGI LAYANAN :
A. Pendekatan
Pendekatan yang dilaksanakan adalah keterampilan proses.
B. Metode
Metode yang digunakan adalah informasi, tanya jawab, latihan dan tugas.

VI. KEGIATAN LAYANAN :


NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter

PENDAHULUAN
1 Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan doa Religius
2 Menanyakan keadaan siswa Menjawab pertanyaan
3 Apersepsi. Mengikuti apersepsi

INTI
EKSPLORASI
1 Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya ja- Tanggungjawab
tanya jawab tentang me - wab tentang memahami nilai –
mahami nilai – nilai cara nilai cara bertingkah laku
bertingkah laku sosial dalam sosial dalam kehidupan
kehidupan
Memberikan informasi dan ta- Mendengarkan dan tanya ja- Antusias
nya jawab tentang mem - wab tentang mempraktikan
praktikan nilai – nilai cara nilai – nilai cara bertingkah
bertingkah laku sosial laku sosial

ELABORASI Menjawab pertanyaan tentang Aktif


2 Tanya jawab tentang me - memahami nilai – nilai cara
mahami nilai – nilai cara bertingkah laku sosial dalam
bertingkah laku sosial dalam kehidupan serta memprak -
kehidupan serta memprak - tikan nilai – nilai cara
tikan nilai – nilai cara bertingkah laku sosial
bertingkah laku sosial

KONFIRASI Menyimpulkan hasil Tanggung jawab


3 Membimbing menyimpulkan
hasil

PENUTUP Bertanya Kritis


4 Memberi kesempatan bertanya Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
Memberikan soal / tugas Mengucapkan salam penutup. Santun
Salam penutup.

IX. SUMBER BELAJAR DAN ALAT :


1. Buku teks Bimbingan Konseling
2. Buku Pakar BK VIII b
3. Lap Top, LCD dan Papan tulis

BK IX SMP N 1 Kaloran
X. RENCANA PENILAIAN :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.
1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung
2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusun Laporan
pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan disertai
arah tindak lanjutnya.

XI. CATATAN KHUSUS :


Siswa yang belum memahami tentang pergaulandengan orang lain diberikan
layanan Bimbingan Konseling.

Kaloran, 2018
Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru BK

MARHADI, S.Pd
ENDAH SURYANDARI M , S.Pd, M.Pd
NIP 19590707 198603 1 014
NIP 19661209 198903 2 007

BK IX SMP N 1 Kaloran
PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMP NEGERI 1 KALORAN
Alamat : Geblog Kaloran Temanggung E-mail : smpgrisaka@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING


( RPL - BK )

Kelas : 9 ( Sembilan ) Tahun Pelajaran : 2017 / 2018


Semester : 2 ( Genap ) Guru BK / Konselor : Marhadi, S.Pd

I. A. Materi / Topik layanan : Memilih SMA, SMK atau kerja


B. Bidang Bimbingan : Bimbingan Karir
C. Jenis Layanan : Informasi
D. Fungsi Layanan : Pemahaman
E. Sasaran Layanan : Siswa kelas IX
F. Tempat penyelengaraan : Ruang kelas IX
G. Waktu penyelenggaraan :
H. Pemyelenggara layanan : Guru BK ( Marhadi, S.Pd )

II. STANDAR KOMPETENSI:


6. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan untuk mengikuti dan
melanjutkan pelajaran dan atau mempersiapkan karir serta berperan dalam
kehidupan masyarakat

III. KOMPETENSI DASAR:


Bimbingan Karir :
6.1. Mengembangkan nilai – nilai dan cara bertingkah laku sosial dalam
kehidupan
lingkungan keluarga, sekolah dan lingkungan sekitar
6.2. Mampu belajar secara optimal untuk menguasai program – program di SMP
6.3. Menguasai bekal bagi program pelajaran lebih lanjut
6.4. Mampu memotivasi diri untuk mempersiapkan diri dalam mengembangkan
pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan cita – cita

IV. INDIKATOR :
1. Memilih studi lanjut
2. Mempersiapkan karir sesuai dengan kemampuan bakat dan minatnya

V. TUJUAN LAYANAN:
Diharapkan siswa dapat :
1. Memilih studi lanjut
2. Mempersiapkan karir sesuai dengan kemampuan, bakat dan minatnya.

VI. MATERI LAYANAN:


1. Memilih studi lanjut ( Sekolah lanjutan )
2. Mempersiapkan karir sesuai dengan kemampuan, bakat dan minatnya.

BK IX SMP N 1 Kaloran
VII. STRATEGI LAYANAN :
A. Pendekatan
Pendekatan yang dilaksanakan adalah keterampilan proses.
B. Metode
Metode yang digunakan adalah informasi, tanya jawab, latihan dan tugas.

VIII. KEGIATAN LAYANAN :


NO Kegiatan Guru Pemb. Kegiatan Siswa Pend Karakter
PENDAHULUAN
1 Menyampaikan salam dan doa Mengucapkan salam dan Religius
2 Menanyakan keadaan siswa doa
3 Apersepsi. Menjawab pertanyaan
Mengikuti apersepsi
INTI
EKSPLORASI
1 Memberikan informasi dan Mendengarkan dan tanya Tanggungjawab
tanya jawab tentang memilih jawab tentang memilih
studi lanjut studi lanjut
Memberikan informasi dan ta- Mendengarkan dan tanya Antuias
nya jawab tentang jawab tentang
mempersiapkan karir sesuai mempersiapkan karir
dengan ke- mampuan, bakat sesuai dengan kemam
dan minat puan, bakat dan minat.

2 ELABORASI Mengerjakan tugas tentang Mandiri


Memberi tugas tentang me- memilih studi lanjut serta
milih studi lanjut dan mempersiapkan karir
mempersiapkan karir sesuai sesuai dengan kemam -
dengan kemampuan, bakat puan, bakat dan minatnya
dan minat

3 Menyimpulkan tugas Tanggung jawab


KONFIRMASI
Membimbing menyimpulkan
tugas
4 Bertanya Kritis
PENUTUP Mengerjakan soal / tugas Tanggung jawab
Memberi kesempatan bertanya Mengucapkan salam Santun
Memberikan soal / tugas penutup.
Salam penutup.

IX. SUMBER BELAJAR DAN ALAT :


1. Buku teks Bimbingan Konseling
2. Buku Pakar BK VIII b
3. Lap Top, LCD dan Papan tulis

BK IX SMP N 1 Kaloran
X. RENCANA PENILAIAN :
a. Penilaian Proses : Melalui pengamatan dilakukan penilaian proses
pembelajaan untuk memperoleh gambaran tentang aktifitas siwa dan efektifitas
pembelajaran / pelayanan yang telah diselenggarakan.

1) Laiseg : Saat proses pembelajaran / layanan berlangsung


2) Laipen : Pengamatan perilaku setelah satu minggu layanan selesai
3) Laijapan : Pengamatan perilaku setelah satu bulan setelah selesai layanan.
b. Tindak Lanjut : Setelah kegiatan pembelajaran / layanan disusun Laporan
pelaksanaan program layanan yang memuat penilaian hasil dengan disertai
arah tindak lanjutnya.

XI. CATATAN KHUSUS :


Siswa yang belum memahami tentang pilihan sekolah lanjutan diberikan layanan
Bimbingan Konseling.

Kaloran, 2018
Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Kaloran Guru BK

MARHADI, S.Pd
ENDAH SURYANDARI M , S.Pd, M.Pd
NIP 19590707 198603 1 014
NIP 19661209 198903 2 007

BK IX SMP N 1 Kaloran

Anda mungkin juga menyukai