Anda di halaman 1dari 5

INSTRUMEN VALIDASI/VERIFIKASI DOKUMEN KTSP 2013

KABUPATEN/KOTA: PALEMBANG
PROVINSI: SUMATERA SELATAN

PETUNJUK PENGISIAN

1. Perhatikan dokumen KTSP yang akan divalidasi/diverifikasi.


2. Tuliskan identitas sekolah, alamat, nama kepala sekolah, nama dan jabatan petugas
validasi/Verifikasi.
3. Bubuhkan tanda cek (v) pada kolom ”Ada” atau ”Tidak” sesuai keberadaan butir-butir
pernyataan.
4. Catatan petugas validasi/verifikasi diisi dengan temuan, komentar dan saran berdasarkan
hasil validasi/verifikasi. Ditulis dengan singkat namun jelas.

NAMA SEKOLAH : SMP PEMBANGUNAN PALEMBANG

ALAMAT : JL.MAYJEN YUSUF SINGADEKANE NO.05 RT.0


RW.02 KEL.KARYA JAYA KEC.KERTAPATI
PALEMBANG

NAMA KEPALA SEKOLAH : AHMAD SAYIPUL UMRI

TANGGAL VALIDASI/VERIFIKASI :

PETUGAS VALIDASI/VERIFIKASI : Dra.Hj.MASTUTI.MM

JABATAN PETUGAS VALIDASI/VERIFIKASI : PENGAWAS PEMBINA


DOKUMEN I

KET.
NO KOMPONEN DAN INDIKATOR CATATAN
YA TDK
COVER/HALAMAN JUDUL
1 Logo sekolah dan atau daerah
2 Judul: Kurikulum SMP …
3 Tahun pelajaran
4 Alamat sekolah
LEMBAR PENGESAHAN
1 Rumusan kalimat pengesahan
Tanda tangan kepala sekolah dan stempel/cap
2
sekolah
Tanda tangan ketua komite sekolah dan
3
stempel/cap Komite Sekolah
Tempat untuk tanda tangan kepala/ pejabat dinas
4
pendidikan provinsi
DAFTAR ISI
Kesesuaian halaman
I. PENDAHULUAN
RASIONAL
A LATAR BELAKANG MEMUAT:
 Kondisi ideal
 Kondisi nyata
 Potensi dan Karakteristik Satuan Pendidikan
MENCANTUMKAN DASAR HUKUM YANG
B
RELEVAN
 Undang-undang No. 20 thn 2003 tentang
Sisdiknas
 PP 19 Tahun 2005 amandemen No. 32 Tahun
2013 amandemen 13 Tahun 2015
 Permendikbud No. 58 Thn. 2014 tentang
Kurikulum SMP
 Permendikbud No. 61 Thn. 2014 tentang
Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan,
Pendidikan Dasar dan Menengah
 Permendikbud No. 20 Thn. 2016 tentang SKL
 Permendikbud No. 21 Thn 2016 tentang SI
 Permendikbud No. 22 Thn 2016 tentang
Standar Proses
 Permendikbud No. 23 Thn 2016 tentang
Standar Penilaian
 Permendikbud No. 24 Thn 2016 tentang
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar
 Panduan Penilaian SMP Tahun 2017 Cetakan
ke-3
 Panduan Penyusunan RPP Tahun 2017
III VISI, MISI, DAN TUJUAN SATUAN PENDIDIKAN
A VISI
1 Ringkas dan mudah dipahami
Mengacu pada tujuan pendidikan menengah yaitu
untuk meningkatkan kecerdasan, pengetahuan,
2 kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan
untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan
lebih lanjut.
KET.
NO KOMPONEN DAN INDIKATOR CATATAN
YA TDK
Mengacu tuntutan SKL dan KI yang mencakup tiga
3 domain Sikap, Pengetahuan, dan keterampilan
sesuai dengan Permendikbud No. 54 Tahun 2013.
Berorientasi pada potensi, minat, perkembangan,
4
kebutuhan dan kepentingan peserta didik
Berorientasi pada kepentingan daerah, nasional
5
dan global.
Berorientasi pada perkembangan ilmu
pengetahuan, teknologi dan seni, serta
6
memperhatikan lingkungan sosial dalam rangka
menumbuhkan peduli lingkungan.
Memberi inspirasi dan tantangan dalam
7 meningkatkan prestasi secara berkelanjutan untuk
mencapai keunggulan
Mendorong semangat dan komitmen seluruh
8 warga satuan pendidikan untuk meningkatkan
kualitas proses dan hasil pendidikan
B MISI SATUAN PENDIDIKAN
Menjabarkan pencapaian visi dalam bentuk
pernyataan yang terukur dan dapat dicapai sesuai
dengan skala prioritas, mencakup: seluruh
indikator visi
C TUJUAN SATUAN PENDIDIKAN
1 Tujuan Pendidikan Menengah
Tujuan SMA yang menjabarkan pencapaian misi
dalam bentuk pernyataan yang terukur dan dapat
2 dicapai sesuai dengan skala prioritas, mencakup
seluruh indikator misi

STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM


III
TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN
MATA PELAJARAN
Daftar mata pelajaran Kelompok A (Umum)
1
Kelompok B (Umum)
Pengaturan alokasi waktu per mata pelajaran
disesuaikan struktur kurikulum, minat dan
2 kebutuhan peserta didik dan sekolah dengan
jumlah waktu minimal 38 jam pelajaran per-
minggu untuk Sistem Paket.
PROGRAM MUATAN LOKAL, mencantumkan:
Jenis dan strategi pelaksanaan muatan lokal yang
1
dilaksanakan sesuai dengan kebijakan daerah.
Jenis dan strategi pelaksanaan muatan lokal yang
2 dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan peserta
didik dan karakteristik sekolah.
Daftar KI dan KD Muatan lokal yang
3
dikembangkan oleh sekolah.
KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI,
mencantumkan:
Uraian tentang jenis dan strategi pelaksanaan
program layanan konseling dan atau layanan
1
akademik/belajar, sosial dan pengembangan
karier peserta didik, serta ekstrakurikuler.
Uraian tentang jenis dan strategi pelaksanaan
2 program pengembangan bakat, minat dan prestasi
peserta didik.
Kegiatan Kepramukaan sebagai kegiatan
ekstrakurikuler wajib, melalui kegiatan Gugus
3
Depan, dan/atau MPLS, dan/atau Kegiatan akhir
pekan.
KET.
NO KOMPONEN DAN INDIKATOR CATATAN
YA TDK
PENGATURAN BEBAN BELAJAR,
mencantumkan:
Uraian tentang pengaturan alokasi waktu
pembelajaran per jam tatap muka, jumlah jam
1
pelajaran per minggu, jumlah minggu efektif per
tahun pelajaran, jumlah jam pelajaran per tahun.
Uraian tentang pemanfaatan 50% dari jumlah
waktu kegiatan tatap muka pada mata pelajaran
2
tertentu, untuk penugasan terstruktur (PT) dan
kegiatan mandiri tidak terstruktur (KMTT).
KENAIKAN KELAS mencantumkan:
Uraian tentang pelaksanaan penilaian hasil belajar
siswa (Penilaian Harian/PH, Penilaian Tengah
Semester/PTS, Penilaian Akhir Semester/PAS, dan
1
Penilaian Akhir Tahun/PAT), sesuai dengan
ketentuan yang diatur dalam Standar Penilaian
Pendidikan.
Uraian tentang mekanisme dan prosedur
2
pelaporan hasil belajar peserta didik.
Uraian tentang pelaksanaan program remedial dan
3
pengayaan.
4 Uraian tentang kriteria kenaikan kelas
KELULUSAN, mencantumkan:
Kriteria kelulusan berdasar pada ketentuan PP
1 nomor 32 tahun 2013 pasal 72 ayat 2.dan panduan
penilaian
Uraian tentang pelaksanaan ujian nasional dan
2
ujian sekolah.
3 Target kelulusan yang akan dicapai oleh sekolah.
Uraian tentang program-program sekolah dalam
4
meningkatkan kualitas lulusan.
Uraian tentang program pasca ujian nacional
5 sebagai antisipasi bagi peserta didik yang belum
lulus ujian.
PEMINATAN DAN LINTAS MINAT,
mencantumkan
Uraian tentang program penelusuran potensi,
1
minat dan prestasi peserta didik.
Uraian tentang mekanisme dan proses
2
pelaksanaan peminatan dan lintas minat.
PENDIDIKAN KECAKAPAN HIDUP DAN
PENDIDIKAN BERBASIS KEUNGGULAN LOKAL
DAN GLOBAL mencantumkan:
Uraian tentang penerapan pendidikan kecakapan
1
hidup
Uraian tentang penyelenggaraan pendidikan
2
berbasis keunggulan lokal
Uraian tentang upaya sekolah dalam menuju
3
pendidikan berwawasan global
IV KALENDER PENDIDIKAN, Mencantumkan:
1 Pengaturan tentang permulaan tahun pelajaran.
2 Jumlah minggu efektif belajar satu tahun pelajaran
Jadwal waktu libur (jeda tengah semester, antar
semester, libur akhir tahun pelajaran, libur
3
keagamaan, hari libur nasional dan hari libur
khusus).
V PENUTUP

LAMPIRAN, antara lain;


KET.
NO KOMPONEN DAN INDIKATOR CATATAN
YA TDK
1  Contoh RPP setiap mata pelajaran
 Silabus muatan lokal yang dilaksanakan
Laporan hasil analisis Konteks atau analisis
2
kondisi riil sekolah.

CATATAN/KOMENTAR UMUM

............................................................................................................................................................................................................
...........................................................................................................................................................................................................

Petugas Validasi/Verifikasi

Dra.Hj.MASTUTI.MM
NIP. 196305111991032001

Anda mungkin juga menyukai