Anda di halaman 1dari 249

HALAMAN PENGESAHAN

Laporan Kegiatan Magang III telah diperiksa dan disetujui oleh:

Dosen Pembimbing Magang Guru Pamong Magang

Andini Dwi Intani, M.Or Amat Mukodir, S.Pd.


NIDN 0429068801 NIP. 196711142006041011

Mengetahui
Kepala Sekolah,

Yudi Kahfiyudi, M.Pd.


NIP. 197102071998021002
Ketua Jurusan Penjaskesrek Dekan FKIP UNISMA Bekasi

Mia Kusumawati, M.Pd. Dr. Memet Muhamad, M.Pd


NIK: 45101042010011 NIP. 196706201993031004

i
KATA PENGANTAR
Assalamualaikum Wr. Wb
Dengan menyebut nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang,
penulis panjatkan puji syukur kehadirat Allah Swt yang telah melimpahkan rahmat
serta hidayat-Nya sehingga penulis dapat memenuhi kewajiban menyusun Laporan
Kegiatan Magang III .
Di sini penulis menyadari bahwa penulis belum menulis Laporan PPLK
dalam bentuk yang sempurna sehingga masih banyak dijumpai kesalahan maupun
kekurangan baik bahasa, cara menyajikan, penulisan maupun mutu ilmiahnya.
Hal tersebut membuat penulis menyadari bahwa pembuatan Laporan PPLK
bukanlah tugas yang mudah tetapi perlu adanya kemampuan yang cukup, baik
kemampuan moril maupun material.
Laporan ini disusun berdasarkan pelaksanaan Magang III di SMP NEGERI
30 KOTA BEKASI. Yang bertujuan sebagai salah satu syarat penyelesaian program
Magang III di Universitas Islam “45” Bekasi Tahun Pelajaran 2018/2019.
Dalam pembuatan Laporan ini tidak lepas dari bantuan segala pihak. Untuk
itu kami mengucapkan terima kasih kepada yang terhormat :
1. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNISMA: Dr. Memet
Muhammad, M.Pd.
2. Ketua program studi Penjaskesrek: Mia Kusumawati, M.Pd. AIFO
3. Dosen Pembimbing Magang III: Andini Dwi Intani, M.Or.
4. Kepala Sekolah SMP Negeri 30 Bekasi: Yudi Kahfiyudi, M,Pd
5. Guru Pamong SMP Negeri 30 Bekasi: Amat Mukodir, S.Pd.
6. Semua pihak yang tidak tersebutkan namanya satu persatu

Semoga Allah Swt memberikan pahala yang setimpal dengan amal kebaikan
yang telah mereka lakukan. Harapan kami semoga laporan ini dapat bermanfaat
bagi mahasiswa FKIP Unisma Jurusan Penjaskesrek pada khususnya dan
mahasiswa olahraga pada umumnya

Bekasi, Desember 2019

Tim Penyusun

ii
DAFTAR ISI
HALAMAN PENGESAHAN .................................................................................. i
KATA PENGANTAR ............................................................................................ ii
DAFTAR ISI...........................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN ...................................................................................... 1
A. Latar Belakang ......................................................................................... 1
B. Maksud dan Tujuan PPLK/Magang 3 ...................................................... 1
C. Waktu dan Alokasi Pelaksanaan .............................................................. 2
D. Manfaat PPLK/Magang 3 ......................................................................... 3
E. Bidang Tugas PPLK/Magang 3 ................................................................ 3
BAB II DESKRIPSI KEADAAN SEKOLAH ...................................................... 6
A. Profil Sekolah SMPN 30 KOTA BEKASI............................................... 6
B. Visi dan Misi Sekolah SMPN 30 KOTA BEKASI .................................. 6
C. Struktur Organisasi Sekolah ..................................................................... 7
D. Jadwal Kegiatan Mengajar ....................................................................... 7
BAB III PELAKSANAAN KEGIATAN PPLK ................................................... 9
A. Pembekalan .............................................................................................. 9
B. Tahapan Pelaksanaan dan Pengembangan ............................................... 9
C. Masalah dan Solusi dalam PPLK/Magang 3 .......................................... 10
BAB IV PENUTUP ............................................................................................. 12
A. Kesimpulan ............................................................................................. 12
B. Saran ....................................................................................................... 12
LAMPIRAN .......................................................................................................... 13
A. RPP ......................................................................................................... 13
B. SILABUS ............................................................................................. 197
C. DOKUMENTASI ................................................................................. 245

iii
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Praktik Pengalama Lapangan Kependidikan (PPLK) merupakan salah satu mata
kuliah yang dirancang untuk melatih mahasiswa agar memperoleh pengetahuan,
keterampilan, dan nilai-nilai keguruan secara utuh dan integratif di Fakultas Ilmu
Pendidikan (FKIP) Universitas Islam 45 Bekasi. Mulai tahun akademik 2019/2020,
program studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Rekreasi menyesuaikan nama mata
kuliah dengan asosiasi program studi. Mata kuliah yang sebelumnya bernama
PPLK menjadi Magang 3, yang merupakan kelanjutan dari Magang 1 dan Magang
2. Pengetahuan dan Keterampilan keguruan merupakan kemampuan khusus yang
harus dimiliki oleh setiap guru. Seorang guru tidak hanya sekedar memindahkan
informasi kepada siswa tetapi juga menanamkan pengetahuan, sikap, dan
keterampilan kepada siswanya. Kemampuan untuk menjadi guru yang dapat
menampilkan untuk kerja yang mengarah kepada terbentuknya kepribadian siswa
tersebut harus dilakukan dengan terencana, bertahap, dan dapat di
pertanggungjawabkan.
Dalam program pendidikan pra-jabatan guru, Praktik Pengalaman
Lapangan Kependidikan/Magang 3 merupakan kulminasi atau muara dari semua
pengetahuan dan keterampilan serta nilai-nilai yang diperoleh pada kegiatan
sebelumnya. PPLK/Magang 3 dapat memberikan kesempatan kepada calon guru
untuk mengenal lapangan yang akan menjadi bidang tugasnya secara lebih akrab,
kemudian menerapkan segala pengetahuan, sikap, dan keterampilan yang sudah
diperoleh dari berbagai mata kuliah ke dalam kelas yang sebenarnya.
B. Maksud dan Tujuan PPLK/Magang 3
Secara umum, kegiatan PPLK/Mgang 3 FKIP UNISMA Bekasi bertujuan
membentuk mahasiswa agar memiliki kepribadian sebagai guru yang professional
dan mampu menampilkan kompetensinya didepan kelas dengan tepat serta dapat di
pertanggungjawabkan. Secara khusus, PPLK/Magang 3 FKIP UNISMA Bekasi ini
bertujuan agar :
1. Mahasiswa memiliki pengetahuan, sikap, dan keterampilan sebagai
seorang guru yang nantinya di tampilkan di lembaga pendidikan.
2. Mahasiswa mengenal lapangan secara akrab yang kemudian hari akan
menjadi tempat mengabdi.
3. Mahasiswa dapat menguasai dan menampilkan kemampuan pedagogi.
4. Mahasiswa mampu menampilkan kompetensi keguruan secara utuh dan
integratif di depan para siswa secara nyata.

1
C. Waktu dan Alokasi Pelaksanaan
Kegiatan PPLK dilaksanakan pertanggal 21 Oktober 2019 sampai dengan 31
November 2019 di SMP NEGERI 30 KOTA BEKASI dengan alokasi waktu sesuai
jam masuk sekolah, yang terdiri dari:
SENIN SELASA
JAM WAKTU KETERANGAN JAM WAKTU KETERANGAN
0 07.00 - 08.20 UPACARA 0 07.00 - 07.40 LITERASI
1 08.20 - 09.00 KBM 1 07.40 - 08.20 KBM
2 09.00 - 09.40 KBM 2 08.20 - 09.00 KBM
09.40 - 10.00 ISTIRAHAT 3 09.00 - 09.40 KBM
3 10.00 - 10.40 KBM 09.40 - 10.00 ISTIRAHAT
4 10.40 - 11.20 KBM 4 10.00 - 11.40 KBM
5 11.20 - 12.00 KBM 5 10.40 - 11.20 KBM
12.00 - 12.25 ISTIRAHAT 6 11.20 - 12.00 KBM
6 12.25 - 13.05 KBM 12.00 - 12.25 ISTIRAHAT
7 13.05 – 13.45 KBM 7 12.25 - 13.05 KBM
8 13.05 - 13.45 KBM

RABU KAMIS
JAM WAKTU KETERANGAN JAM WAKTU KETERANGAN
0 07.00 - 07.40 TADARUS 0 07.00 - 07.40 LITERASI
1 07.40 - 08.20 KBM 1 07.40 - 08.20 KBM
2 08.20 - 09.00 KBM 2 08.20 - 09.00 KBM
3 09.00 - 09.40 KBM 3 09.00 - 09.40 KBM
09.40 - 10.00 ISTIRAHAT 09.40 - 10.00 ISTIRAHAT
4 10.00 - 11.40 KBM 4 10.00 - 11.40 KBM
5 10.40 - 11.20 KBM 5 10.40 - 11.20 KBM
6 11.20 - 12.00 KBM 6 11.20 - 12.00 KBM
12.00 - 12.25 ISTIRAHAT 12.00 - 12.25 ISTIRAHAT
7 12.25 - 13.05 KBM 7 12.25 - 13.05 KBM
8 13.05 - 13.45 KBM 8 13.05 - 13.45 KBM

JUM’AT
JAM WAKTU KETERANGAN
0 07.00 - 07.40 TADARUS KETERANGAN :
1 07.40 - 08.20 KBM
2 08.20 - 09.00 KBM
JAM KE 0 DIPERGUNAKAN
3 09.00 - 09.40 KBM UNTUK :
09.40 - 10.00 ISTIRAHAT 1. TADARUS
4 10.00 - 10.35 KBM
2. LITERASI
5 10.35 - 11.05 KBM
6 11.05 - 11.35 KBM
11.35 - 12.45 ISTIRAHAT
7 12.45 - 13.25 KBM
8 13.25 - 14.00 KBM

2
D. Manfaat PPLK/Magang 3
Manfaat Praktek Pengalaman Lapangan Kependidikan (PPLK), banyak sekali
manfaatnya, selain bagi mahasiswa bersangkutan juga bermanfaat pula bagi
lingkungan di sekitarnya. Adapun manfaat dari Praktek Pengalaman Lapangan
Kependidikan, meliputi :
1. Manfaat Untuk Mahasiswa
a. Memberikan bekal pendidikan dalam mendewasakan pribadi
mahasisiwa dalam menyelesaikan permasalahan yang dihadapi selama
PPLK berlangsung.
b. Memberikan pengalaman baru untuk memperluas pengetahuan.
c. Memberikan kesempatan bagaimana mahasiswa untuk menerapkan
pengetahuan yang didapat di bangku kuliah.
d. Pembentukan sikap dan tanggung jawab terhadap kode etik seorang
pendidik sebagai latihan pengabdian dalam dunia pendidikan.
2. Manfaat Untuk SMP NEGERI 30 KOTA BEKASI
a. Membantu meperlancar jalannya proses kegiatan belajar mengajar
b. Terjalinnya silaturahim antara mahasiswa dengan sekolah dan para staff
di sekolah.
c. Membantu menumbuhkembangkan motivasi siswa/siswi untuk
melanjutkan sekolah kejenjang yang lebih tinggi.
3. Manfaat Untuk Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Islam
‘45” Bekasi
a. Mempererat hubungan kerjasama dengan sekolah sebagai obyek
Praktek Pengalaman Lapangan Kependidikan (PPLK).
b. Sebagai umpan balik dalam rangka pembinaaan program di FKIP
UNISMA Bekasi.
c. Promosi kepada guru-guru dan siswa untuk pengenalan Universitas
Islam ‘’45’’ Bekasi ,khususnya jurusan Pendidikan Jasmani Kesehatan
dan Rekreasi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

E. Bidang Tugas PPLK/Magang 3


1. Mahasiswa
a. Mengikuti pengarahan yang diberikan oleh Progam Studi.
b. Mengadakan kunjungan ke sekolah yang akan menjadi sasaran
sekaligus mengadakan pertemuan dengan Dosen Pembimbing
PPLK/Magan 3, Kepala sekolah, dan Guru Pamong PPLK/Magang 3
c. Mengadakan observasi terhadap kegiatan-kegiatan yang harus
diketahui, sarana dan prasarana yang ada, perangkat administrasi di

3
sekolah, dan wawancara dengan pihak terkait sesuai dengan data yang
diperlukan
d. Menetapkan jadwal praktik, tugas-tugas praktik mengajar/non
mengajar, jadwal konsultasi dan mekanisme bimbingan, serta
mengkonsultasikannya dengan guru pamong PPLK/Magang 3 dan
Dosen Pembimbing PPLK/Magang 3
e. Membuat RPP sesuai dengan materi yang ditugaskan dengan
mengkonsultasikannya kepada guru pamong PPLK/Magang 3 untuk
mendapat persetujuan
f. Mengkonsultasikan RPP yang telah disetujui guru pamong
PPLK/Magang 3 kepada Dosen Pembimbing PPLK/Magang 3 untuk
mendapat persetujuan
g. Melaksanakan praktik terbimbing di sekolah
h. Meminta evaluasi berupa saran-saran atau masukan kepada guru
pamong PPLK dan dosen pembimbing PPLK/Magang 3
i. Melaksanakan tugas-tugas lain meliputi pembina siswa
j. Mengikuti ujian dan membuat laporan kegiatan PPLK/Magang 3
2. Dosen Pembimbing
a. Membimbing mahasiwa untuk melakukan kegiatan observasi dan
wawancara untuk memperoleh data-data yang diperlukan selama
kegiatan PPLK/Magang 3
b. Mengadakan pertemuan dengan guru pamong PPLK/Magang 3 pada
saat monitoring untuk memantau mahasiswa dalam melaksanakan
tugas-tugas praktik mengajar dan non mengajar
c. Membuat laporan tertulis dari hasil kegiatan monitoring
d. Membimbing mahasiswa membuat RPP yang akan ditampilkannya, dan
memberikan evaluasi berupa saran atau masukan kepada siswa tentang
penampilan pengajarannya
e. Membantu menyelesaikan permasalahan yang di hadapi mahasiswa
selama PPLK/Magang 3
f. Mendampingi mahasiswa dalam kegiatan penutupan PPLK/Magang 3
g. Membimbing mahasiswa dalam pembuatan laporan PPLK/Magang 3
h. Menyerahkan laporan evaluasi pelaksanaan kegiatan PPLK/Magang 3
kepada panitia
i. Menyerahkan nilai PPLK/Magang 3 sesuai dengan batas waktu yang
ditentukan
3. Guru Pamong
a. Mendampingi dan membimbing mahasiswa dalam kegiatan pengenalan
lapangan

4
b. Membimbing dalam pembuatan rencana kegiatan mengajar dan non
mengajar
c. Membimbing mahasiswa membuat silabus,RPP, dan tugas administrasi
lainnya
d. Mengobservasi setiap penampilan mahasiswa dan memberikan evaluasi
dan saran serta mencantumkan dalam buku praktik
e. Mengamati dan menilai setiap penampilan mahasiswa dan
mencantumkannya dalam FORM format penilaian
f. Menginformasikan hasil penilaian dan komentar kepada mahasiswa
setiap kali setelah penampilan serta mendiskusikannya dengan
mahasiswa untuk perbaikan lebih lanjut
4. Kepala Sekolah
Dalam pelaksanaan PPLK Kepala Sekolah berperan sebagai
panunggung jawab di sekolah yang bersangkutan dengan rincian tugas
sebagai berikut:
a. Melakukan kordinasi dengan pihak lembaga (FKIP UNISMA) dalam
rangka penempatan para mahasiswa di sekolah
b. Menerima para mahasiswa dari pihak lembaga (FKIP UNISMA) pada
acara serah terima mahasiswa
c. Menandatangani laporan mahasiswa
d. Menguji para mahasiswa pada saat ujian PPLK/Magang 3 (tentaive)
e. Menyerahkan berkas-berkas (FORM penilaian, kumpulan RPP) dan
hasil ujian para mahasiswa kepada panitia PPLK/Magang 3 FKIP
UNISMA BEKASI
f. Menyerahkan kembali para mahasiswa kepada FKIP UNISMA Bekasi
melalui koordinator Dosen Pembimbing PPLK/Magang 3
5. Supervisor
Untuk lebih memperlancar pelaksaan kegiatan PPLK/Magang 3, pimpinan
Fakultas, Pimpinan Panitia PPLK/Magang 3 FKIP UNISMA Bekasi, dan
Ketua Program Studi bertindak sebagai sepervisor dengan tugas antara lain
mengkomunasikan, memantau, dan membantu memecahkan masalah-
masalah yang terjadi di lapangan baik bersifat akademik maupun
administrasi, sehingga semua masalah dapat diantisipasi dan segara diatasi
secara tepat dan baik.

5
BAB II
DESKRIPSI KEADAAN SEKOLAH
A. Profil Sekolah SMPN 30 KOTA BEKASI
1. NPSN : 20222979
2. NSS : 201026502030
3. Nama : SMPN 30 Kota Bekasi
4. Akreditasi : Akreditasi A
5. Alamat : Jl.Wibawa Mukti II. Komp. Bumi Asih Indah,
Jatiasih
6. Kode Pos : 17423
7. Nomer Telepon : 0218228057
8. Nomer Faks :-
9. Email : smpntigapuluhbekasi@yahoo.com
10. Jenjang : SMP
11. Status : Negeri
12. Situs :-
13. FB : smpn30kotabekasi@teachers.org
14. Lintang : -6.309767765605512
15. Bujur : 106.96037471294403
16. Ketinggian : 35
17. Waktu Belajar : Sekolah Pagi

B. Visi dan Misi Sekolah SMPN 30 KOTA BEKASI

VISI
” UNGGUL DALAM PRESTASI BERWAWASAN LINGKUNGAN
BERNUANSA IMAN DAN TAKWA ”

MISI
1. Meningkatkan kualitas pembelajaran Saintifik.
2. Meningkatkan Pendidikan Berkarakter
3. Meningkatkan pemberdayaan sarana prasarana pendidikan.
4. Meningkatkan kompetensi pendidik dan tenaga kependidikan sesuai SNP.
5. Meningkatkan semangat keunggulan dan kompetitif.
6. Meningkatkan Pendayagunaan stakeholderpendidikan
7. Meningkatkan kultur sekolah yang religius dan berbudaya lingkungan.
8. Melaksanakan program sekolah Adiwiyata

6
C. Struktur Organisasi Sekolah

KEPALA
SEKOLAH
YUDI KAFIYUDI,
S.Pd, M.Pd

KA. UR. TATA


USAHA

SARANA
KESISWAAN KEPEGAWAIAN BENDAHARA
PRASANA
BAYU WICAKSONO,
HARYANTO AGUS
P/MIDAH N
S.Pd/IRVAN UDIN JAYADI
SAPUTRA, S.Pd

PEM.BENDAHAR
KEARSIPAN A

NURHASAN, S.Pd MUHAMAD SOLEH

D. Jadwal Kegiatan Mengajar


SENIN
JAM JAM KELAS JAM KELAS
1 1 1
2 9.4 2 2
3 3 3
4 9.3 4 8.7 4 7.7
5 5 5

SELASA
JAM KELAS JAM KELAS JAM KELAS
1 1 1
2 9.1 2 8.6 2 7.4
3 3 3
4 4 4
5 9.7 5 5 7.1
6 6 6

RABU
JAM KELAS JAM KELAS JAM KELAS
1 1 1
2 9.2 2 8.2 2 7.8
3 3 3

7
4 4 4
5 5 8.5 5 7.2
6 6 6

JUMAT
JAM KELAS JAM KELAS JAM KELAS
1 1 1
2 9.5 2 8.4 2 7.5
3 3 3
4 4 4
5 9.8 5 8.8 5
6 6 6

8
BAB III
PELAKSANAAN KEGIATAN PPLK
A. Pembekalan
1. Pembekalan 1
Kegiatan pada pembekalan adalah workshop yang dilakukan dengan
mendatangkan akademisi pendidikan, sehingga mahasiswa mampu merancang
administrasi pembelajaran yaitu silabus dan RPP
2. Pembekalan 2
Pembekalan 2 dilakukan untuk menyamakan persepsi dan komitmen dari
mahasiswa calon praktikan dan Dosen Pembimbing PPLK/Magang 3 (teknis
dan tata tertib PPLK). Pembagian kelompok dan Dosen Pembimbing
PPLK/Magang 3, dan pelepasan mahasiswa PPLK secara resmi oleh Dekan

B. Tahapan Pelaksanaan dan Pengembangan


1. Observasi Sekolah
Agar memperoleh data serta informasi sekolah yang akan dijadikan
tempat PPLK, kami melakukan kegiatan observasi kepada sekolah yang
bersangkutan, seperti halnya mengenal kepala sekolah, gedung sekolah,
sarana dan prasarana, serta hal lainnya yang berada di sekolah.
2. Musyawarah dengan pihak sekolah
Dalam tahap pertemuan ini berawal pertemuan kami dengan pihak
sekolah dalam acara pembukaan PPLK sekaligus serah terima Mahasiswa
PPLK yang dihadiri oleh, Kepala Sekolah, Wakil Kepala Sekolah, MKS
Kurikulum, Guru Pamong, dan Dosen Pembimbing. Setelah acara serah
terima Mahasiswa terdapat beberapa kegiatan, yaitu : Pembagian jadwal
belajar mengajar.
3. Pelaksanaan Proses Belajar dan Mengajar
Kegiatan mengajar sudah bisa dimulai sejak tanggal 21 Oktober 2019.
Daftar Pembagian Kelas
NO NAMA KELAS

1 Putra Arif Fahmi 8.2, 8.5, 7.5, 9.8

2 Widya Karenina 8.7, 7.4, 9.2, 9.8

3 Muh Arif Susanto 9.4, 7.1, 8.4, 9.8

4 Kresna Timur Chandra 7.8, 7.2, 9.7, 9.8

9
5 Dewi Sri Qori 7.7, 8.6, 8.8, 9.8

6 Danan Nurhanto 9.3, 9.1, 9.5, 9.8

4. Membuat Laporan

Dari serangkaian kegiatan PPLK ini, mahasiswa jurusan


Penjaskesrek diwajibkan membuat laporan PPLK kelompok. Laporan
PPLK ini terdiri dari BAB I pendahuluan, BAB II Deskripsi SMP NEGERI
30 KOTA BEKASI, BAB III Pelaksanaan Kegiatan, dan BAB IV Penutup
yang disertai dengan Lampiran-lampiran.

C. Masalah dan Solusi dalam PPLK/Magang 3


1. Persiapan Mengajar
Mahasiswa di landa stress saat mempersiapkan diri untuk
melakukan proses pembelajaran dalam hal ini adalah mengerjakan RPP
Solusi dari permasalahan ini adalah dengan melakukan observasi ke
guru bidang studi, observasi ini berguna untuk memetakan kondisi kelas dan
langkah menghadapinya
2. Merasa sungkan di panggil bapak dan ibu guru
Panggilan bapak dan ibu terkesan terlalu tua bagi peserta PPLK,
mahasiswa lebih suka dipanggil kakak oleh siswa dikelas karena ego masa
muda.
Solusinya biasakan memanggil pak guru dan ibu guru kepada
sesama teman guru praktek sehingga tidak akan menjadi canggung seiring
waktu berjalan
3. Berhadapan dengan trouble maker di kelas
Tidak di pungkiri dari sekian siswa dikelas pasti ada trouble maker,
troubel maker ini sangat bermacam-macam ada yang suka bikin gaduh,
malas mengerjakan tugas, dam ada juga yang berlarian di lapangan
Solusinya dengan berdiskusi pada guru pamong, bertanya apa hal
yang sebaiknya dilakukan menghadapi trouble maker bila perlu minta
pendampingan dari guru pamong.

10
Selain meminta bantuan pada guru pamong melakukan pendekatan
personal kepada siswa dengan melakukan perhatian lebih kepada siswa
yang trouble maker

11
BAB IV
PENUTUP
A. Kesimpulan
Kegiatan PPLK di SMP NEGERI 30 KOTA BEKASI yang berlangsung
selama ± 1 bulan memberikan banyak pengalaman, wawasan, pengetahuan bagi
para mahasiswa, karena dengan adanya Praktek Pengenalan Lapangan
Kependidikan (PPLK) mahasiswa bias belajar bersosialisasi dengan warga
sekolah, staf pengajar, tatausaha, dan siswa.
Dengan diadakannya kegiatan Praktek Pengenalan Lapangan Kependidikan
ini diharapkan mahasiswa tidak merasa canggung bila sudah terjun langsung
pada dunia pendidikan, dan bisa memberikan distribusi yang baik untuk bidang
pendidikan.
B. Saran
1. Untuk FKIP Unisma Bekasi
Semoga untuk Praktek Pengalaman Lapangan Kependidikan
(PPLK) yang akan datang bisa mempersiapkan Mahasiswa lebih matang
lagi untuk terjun langusng kelapangan khususnya di dalam dunia
pendidikan, karena bukan hanya membawa nama baik mahasiswa itu sendiri
melainkan nama baik kampus Unisma pun ikut terbawa dan juga agar
memberikan waktu kosong untuk melakukan PPLK ini agar tidak bentrok
dengan mata kuliah yang ada.
2. Untuk SMP NEGERI 30 KOTA BEKASI
SMP NEGERI 30 KOTA BEKASI masih perlu banyaknya
perbaikan demi memdukungnya kegiatan pembelajaran yang diadakan di
sekolah. Tidak lupa kami mengucapkan terima kasih atas sambutan hangat
para dewan guru, staf karyawan dan para siswa yang sangat berantusias
menyambut kami dan selamat berjuang dalam membangun sekolah, semoga
SMP NEGERI 30 KOTA BEKASI menjadi sekolah yang unggul di Kota
Bekasi bahkan tingkat Nasional.

12
LAMPIRAN
A. RPP
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SMPN 30 BEKASI
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
Kelas/Semester : VII/Satu
Materi Pokok : Kebugaran Jasmani
Alokasi Waktu : (1 x Pertemuan (6 JP))
A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya
diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.5 Memahami konsep latihan 3.5.1 Mengidentifikasi berbagai bentuk latihan
peningkatan derajat kebugaran jasmani yang berkaitan dengan
kebugaran jasmani yang kesehatan (daya tahan, kekuatan, komposisi
terkait dengan kesehatan tubuh, dan kelenturan).
(daya tahan, kekuatan, 3.5.2 Menjelaskan berbagai bentuk latihan kebugaran
komposisi tubuh, dan jasmani yang berkaitan dengan kesehatan (daya
kelenturan) dan tahan, kekuatan, komposisi tubuh, dan
pengukuran hasilnya kelenturan).
3.5.3 Menjelaskan cara melakukan berbagai latihan
kebugaran yang berkaitan dengan kesehatan
(daya tahan, kekuatan, komposisi tubuh, dan
kelenturan).

13
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.5.4 Menjelaskancarapengukuran kebugaranjasmani
yang berkaitandengankesehatan(daya tahan,
kekuatan, komposisi tubuh, dan kelenturan).
4.5 Mempraktikkan latihan 4.5.1 Melakukan berbagai bentuk latihan kebugaran
peningkatan derajat jasmani yang berkaitan dengan kesehatan (daya
kebugaran jasmani yang tahan, kekuatan, komposisi tubuh, dan
terkait dengan kesehatan kelenturan).
(daya tahan, kekuatan, 4.5.2 Melakukan berbagai bentuk latihan kebugaran
komposisi tubuh, dan jasmani yang berkaitan dengan kesehatan (daya
kelenturan) dan tahan, kekuatan, komposisi tubuh, dan
pengukuran hasilnya kelenturan) dalambentuksirkuittraining

C. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran Inquiry/Discovery,


siswa diharapkan dengan benar dapat:
1. Mengidentifikasi berbagai bentuk latihan kebugaran jasmani yang berkaitan
dengan kesehatan (daya tahan, kekuatan)
2. Menjelaskan berbagai bentuk latihan kebugaran jasmani yang berkaitan
dengan kesehatan (daya tahan, kekuatan)
3. Menjelaskan cara melakukan berbagai latihan kebugaran jasmani yang
berkaitan dengan kesehatan (daya tahan, kekuatan)
4. Melakukan berbagai bentuk latihan kebugaran jasmani yang berkaitan
dengan kesehatan (daya tahan, kekuatan)
5. Melakukan berbagai bentuk latihan kebugaran jasmani yang berkaitan
dengan kesehatan (daya tahan, kekuatan) dalam bentuk sirkuit training
D. Metode Pembelajaran
Inquiry/Discovery
E. MEDIA DAN BAHAN PEMBELAJARAN
1. Video tentangkebugaranjasmani
2. Gambar/video: push-up, sit-up, back-up
3. Cone
4. Peluit
5. Stopwatch
6. LembarKerjaSiswa
F. Langkah-langkah Pembelajaran

KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pendahuluan 1. Guru memimpin doa. 15
2. Guru memberi salam kepada siswa menit
3. Guru menanyakan kondisi kesehatan siswa secara
umum.

14
KEGIATAN PEMBELAJARAN
4. Guru menyampaikan Indikator Kompetensi yang harus
dikuasai.
5. Guru menjelaskan cakupan materi dan tujuan
pembelajaran tentang 4 latihan kebugaran jasmani
(push-up, sit-up, back-up, dannaik turun bangku).
6. Guru menyampaikan tehnik penilaian untuk
kompetensi yang harus dikuasai, baik kompetensi sikap
spiritual dengan observasi dalam bentuk jurnal,
kompetensi pengetahuan dan kompetensi ketrampilan.
Kegiatan Inti Menetapkan masalah atau topik yang akan diselidiki
Tahap 1. 1. Siswa menyaksikan video tentang gejala orang yang 90
Merumuskan mempunyai kebugaran jasmani kurang atau bahkan menit
pertanyaan sangat kurang.
2. Siswa menyaksikan video tentang orang atau anak yang
mempunyai tingkat kebugaran yang baik.
3. Siswa (dengan bimbingan guru) berdiskusi tentang
bagaimana cara untuk meningkatkan kebugaran jasmani
seseorang terutama untuk komponen kebugaran yang
berkaitan dengan kesehatan yang akan dipelajari pada
pertemuan ini yaitu tentang latihan push-up, sit-up,
back-up, dan naik turun bangku. Contoh pertanyaan
adalah:
- Apakahdefinisipush-up, sit-up, back-up,
dannaikturunbangku.
- Apakahotot-otot yang
berperansecaradominanpadagerakanpush-up, sit-
up, back-up, dannaikturunbangku?
- Jelaskanmanfaatdantujuanmelakukanlatihangeraka
npush-up, sit-up, back-up, dannaikturunbangku.
- Jelaskanprosedurmelakukanpush-up, sit-up, back-
up, dannaikturunbangku.
Tahap 2 Merencanakan prosedur pengumpulan dan analisis data
Merencanakan Guru bersama siswa merencanakan prosedur pengumpulan
data dan analisis data yang akan digunakan dalam
penyelidikan yaitu:
1. Pengamatan dan eksperimen dengan metode resiprokal
yaitu siswa dibagi menjadi 2 kelompok yang
mempunyai peran masing-masing. Kelompok 1
berperan sebagai pelaku dan kelompok 2 berperan
sebagai pengamat, begitu sebaliknya.
2. Analisis data menggunakan teknik analisis diskriptif
dengan membaca buku siswa.
Tahap 3 Melakukan percobaan-percobaan. Mengumpulkan data
hasil pengamatan. Menganalisis data.
Pemanasan

15
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Mengumpulkan 1. Siswa melakukan pemanasan menggunakan permainan
danmenganalisi tiga berlian.
s data a. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok dan
masing-masing kelompok terdiri dari 4 siswa. Tiga
siswa bergandengan dengan rincian 1 siswa
berperan menjadi berlian dan 2 siswa berperan
menjadi pelindung berlian sedangkan 1 siswa
bergerak bebas berperan sebagai
pengambil/pemburu berlian
b. Cara bermain:
o Pengambil/pemburuberlianberusahameraih/
mengambilberliandengancaramenyentuhataume
nangkapberlian. 2 siswa yang
disampingnyaberusahauntukmelindungiberlian
agar jangansampaitersentuh.
o Cara
menyentuhtidakbolehmeneroboslewattengahtapi
harusmelaluisamping.
o Berlian yang
sudahtersentuhgantianmenjadipengambil/
pemburuberlian.

Penggunaan metode resiprokal


1. Siswa dibagi menjadi 4 kelompok. Tiap-tiap kelompok
menempati pos masing-masing.
2. Padatiap-tiap pos siswa dibagi lagimenjadi 2 kelompok.
Kelompok 1 berperan sebagai pelaku dan kelompok
satunya menjadi pengamat.
3. Di pos 1 siswa melakukan latihan push-up,

4. Di pos 2 siswa melakukan latihan sit-up,

16
KEGIATAN PEMBELAJARAN

5. Di pos 3 siswa melakukan latihan back-up

6. Setelah kelompok 1 selesai kemudian bergantian


kelompok pengamat menjadi kelompok pelaku dan
sebaliknya.
7. Siswa melakukan latihan push-up, sit-up, back-up
dengan metode sirkuit training. Setelah melakukan
latihan dipos 1 dilanjutkan melakukan latihan di pos 2,
dilanjutkan melakukan latihan di pos 3 Masing-masing
latihan di posdibatasi 60 detik.
8. Siswa menulis kanhasil yang diperoleh dari pengamatan
dan latihan mengenai pengertian, otot-otot yang
berperan dominan atau otot-otot yang berfungsi serta
prosedur untuk melakukan latihan push-up, sit-up,
back-up dengan format yang telah disiapkan.

Tahap 4 Siswa mendiskusikan untuk menarik kesimpulan dari hasil


Menarik eksperimen dengan bimbingan guru.
kesimpulan 1. Dari data yang diperolehdanmencermatikembali
(mengasosiasi) apa yang
telahdituliskantentangpengertian, otot-otot yang
berperandominanataufungsisertaproseduruntukmelakuk
anlatihanpush-up, sit-up, back-up, dannaikturunbangku,
siswamerumuskankesimpulandarijawabanpermasalahan
yang rumuskan di atas.
2. Siswamempresentasikan (mengkomunikasikan)
hasilpembelajarandanlatihan di depankelas

17
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Tahap 5 (Siswa mendiskusikan penerapan hasil kesimpulan dan
Penerapan dan menemukan pertanyaan lanjutan untuk dicari
tindak lanjut jawabannya).
Siswamelakukangerakanpush-up, sit-up, back-up,
dannaikturunbangkuselama 60 detik. (Dicatatberapa kali
dalam 60 detik) untukmenggalipertanyaanlanjutan.

Penutup 1. Guru melakukan tanya jawab dengan siswa yang 15


berkenaan dengan materi pembelajaran yang telah menit
diberikan.
2. Melakukan pelepasandanpendinginan yang dipimpin
guru atau salah satu siswa yang dianggap mampu.
3. Menginformasikanmateriminggudepan, berdoa dan
bersalaman.

G. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Jenis/teknik penilaian
a. Pengetahuan
No. Teknik Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan
Instrumen Instrumen Pelaksanaan

1. Tertulis Pertanyaan
Sebutkan Setelah Penilaian
dan atau macam- pembelajaran pencapaian
tugas macam usai pembelajaran
tertulis bentuk latihan (assessment
berbentukuntuk of learning)
uraian meningkatkan
kekuatan
2. Penugasan Pertanyaan Jelaskan Saat Penilaian
dan atau prosedur pembelajaran untuk
tugas pengukuran berlangsung pembelajaran
tertulis sit up dimulai (assessment
berbentuk dari sikap for learning)
esai awal, sikap
pelaksanaan
dan sikap
akhir.
b. Keterampilan

18
No Tekni Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan
. k Instrumen Instrumen Pelaksan
aan
1. Prakti Tugas Lakukan Pada Penilaian
k (keterampilan latihan push akhir pencapaian
) up selama 60 pembelaj pembelajarA
detik aran n
(assessment
of learning)

2. Penilaian Remedial
Dengan pemanfaatan tutor sebaya melalui belejar kelompok untuk
menjawab pertanyaan yang diberikan guru tentang hal-hal yang berkaitan
dengan kebugaran jasmani.
3. Penilaian Pengayaan
Mencari artikel dari majalah atau internet tentang kebugaran jasmani.

Bekasi, November 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Amat Mukodir, S.Pd


NIP. 197102071998021002 NIP. 196711142006041011

19
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SMPN 30 BEKASI
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
Kelas/Semester : VII/Satu
Materi Pokok : Senam Lantai
Alokasi Waktu : (1 x Pertemuan (6 JP))
A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya
diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.
B. Kompetensi Dasar dan dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.6 Memahami konsep berbagai 3.6.1 Mengidentifikasikan macam-macam
keterampilan dasar dalam aktivitas gerakan senam lantai
spesifik senam lantai. 3.6.2 Menjelaskan teknik dasar gerakan guling
depan
3.6.3 Menjelaskan teknik dasar gerakan guling
belakang ( awalan jongkok / berdiri,
gerakan mengguling / roll, sikap akhir )

4.6 Mempraktikkan konsep berbagai 4.6.1 Melakukan rangkaian gerakan teknik dasar
keterampilan dasar dalam aktivitas guling depan dengan baik dan benar
spesifik senam lantai. 4.6.2 Melakukan rangkaian gerakan teknik dasar
dan guling dengan baik dan benar
C. Tujuan Pembelajaran

20
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran problem based
learning, siswa diharapkan dengan benar dapat :
1. Mengidentifikasi macam-macam latihan senam lantai
2. Menjelaskan pengertian teknik dasar gerakan guling depan dan guling
belakang
3. Menjelaskan teknik dasar gerakan guling depan dan guling belakang
4. Melakukan rangkaian gerakan teknik dasar guling depan dengan baik dan
benar
5. Melakukan rangkaian gerakan teknik dasar guling belakang dengan baik
dan benar

Fokus penguatan karakter :


- Kejujuran
- Kerjasama
D. Materi Pembelajaran

1. Materi Pembelajaran Reguler


Latihan guling depan dan guling belakang, rangkaian gerak :

a. Sikap awalan jongkok / berdiri gerak guling depan dan guling belakang
b. Gerakan Mengguling kedepan dan guling kebelakang
c. Sikap akhir guling depan dan guling belakang
d. Rangkaian gerakan guling depan dan guling belakang
2. Materi Pembelajaran Remedial
Pada dasarnya materi pembelajaran remedial adalah materi pembelajaran
regular yang disederhanakan sehingga lebih mudah dipahami dan dilakukan.
Misalnya gerakan tersebut dengan dibantu oleh teman atau guru.
3. Materi Pembelajaran Pengayaan
Materi pengayaan dikembangkan dari materi pembelajaran regular dengan
meningkatkan faktor kesulitannya
E. Metode Pembelajaran
Problem based learning
F. Media dan Bahan Pembelajan
Matras : 4 buah
Lembar kerja Siswa
G. Sumber Pembelajaran
Muhajir. 2016. PJOK (Buku siswa). Jakarta: Kemdikbud (hal. 211 -227 )
Muhajir. 2016. PJOK (Buku guru). Jakarta: Kemdikbud (hal. 285-302 )
H. Langkah-langkah Pembelajaran

21
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pendahuluan 7. Guru memimpin doa. 15
8. Guru memberi salam kepada siswa menit
9. Guru menanyakan kondisi kesehatan siswa secara
umum.
10. Guru menyampaikan Indikator Kompetensi yang harus
dikuasai.
11. Guru menjelaskan cakupan materi dan tujuan
pembelajaran tentang guling depan dan guling belakang
pada senam lantai.
12. Guru menyampaikan tehnik penilaian untuk kompetensi
yang harus dikuasai, baik kompetensi sikap spiritual
dengan observasi dalam bentuk jurnal, kompetensi
pengetahuan dan kompetensi ketrampilan.
Kegiatan Inti Menyajikan masalah nyata kepada siswa
Tahap 1. 1. Siswa menyaksikan video tentang gerakan senam lantai.
4. Siswa menyaksikan video tentang gerakan guling depan 90
Orientasi
dan guling belakang yang baik. menit
terhadap
masalah 5. Siswa (dengan bimbingan guru) berdiskusi tentang
bagaimana cara melakukan guling depan dan guling
belakang yang benar beserta kesalahannya.

Tahap 2 Memfasilitasi siswa untuk memahami masalah nyata


Organisasi Guru memfasilitasi peserta didik untuk memahami masalah
belajar nyata yang telah disajikan, yaitu:
6. Siswa (dengan bimbingan guru) berdiskusi tentang
bagaimana cara melakukan guling depan dan guling
belakang yang benar beserta kesalahannya. Contoh
pertanyaan adalah:
- Jelaskan prosedur melakukan melakukan guling
depan dan guling belakang !
- Sebutkan kesalahan yang muncul ketika melakukan
guling depan dan guling belakang !

Tahap 3 Melakukan pengumpulan data/informasi melalui berbagai


Penyelidikan macam cara menemukan berbagai alternative
individual penyelesaian masalah.
maupun
kelompok Pemanasan
9. Siswa melakukan pemanasan menggunakan
permainan kapal-kapalan.

22
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Siswa saling berpasangan. 1 Siswa tidur terlentang, kedua
tangan memegang lututnya,siswa yang lain menggerakkan
badan siswa yang terlentang tersebut.

Penggunaan metode resiprokal


10. Siswa tetap berpasangan. Tiap pasangan menempati
tempat yang tidak mengganggu pasangan lain.
11. Pada tiap-tiap pasangan siswa 1 berperan sebagai
pelaku dan siswa yang lain menjadi pengamat.

Gerakan guling depan awalan jongkok

Guling depan dengan awalan berdiri

Guling belakang dengan awalan berdiri


12. Setelah siswa 1 selesai kemudian bergantian siswa
pengamat menjadi siswa pelaku dan sebaliknya.
13. Siswa melakukan latihan guling depan dan guling
belakang

23
KEGIATAN PEMBELAJARAN
14. Siswa secara mandiri maupun kelompok
mengumpulkan data dan informasi (pengetahuan,
konsep, teori) dari berbagai sumber (website, buku
siswa dan lain-lain) untuk menemukan solusi atas
masalah yang ditemukan.

15. Siswa mengolah hasil yang diperoleh dari


pengamatan melakukan gerakan guling depan dan
guling belakang.

Tahap 4 1. Siswa dalam kelompok berbagi informasi dan


Pengembangan diskusi untuk menemukan dan menentukan
dan penyajian solusi yang dianggap tepat untuk menyelesaikan
hasil masalah.
penyelesaian 2. Siswa menetapkan solusi penyelesaian masalah.
masalah 3. Siswa menyusun hasil kerja kelompok yang dapat
berupa paparan, peragaan atau dalam bentuk
lembaran

Tahap 5 memfasilitasi peserta didik untuk melakukan refleksi atau


evaluasi terhadap proses penyelesaian masalah yang
Analisis dan
dilakukan.
evaluasi proses
penyelesaian 1. Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok di
masalah depan kelas.
2. Siswa yang lain mereviu dan memberi tanggapan
terhadap kerja kelompok
3. Siswa dalam kelompok memperbaiki hasil kerja
berdasarkan masukan dan tanggapan dari
kelompok lain.
4. Bersama guru siswa melakukan reviu dan refleksi
atas pembelajaran yang dilakukan
5. Guru dan siswa memberikan apresiasi atas
partisipasi semua pihak.
6. Guru dan siswa bersama-sama merayakan
keberhasilan dalam kegiatan pembelajaran
dengan permainan sederhana

Penutup 4. Guru melakukan tanya jawab dengan siswa yang 15


berkenaan dengan materi pembelajaran yang telah menit
diberikan.

24
KEGIATAN PEMBELAJARAN
5. Melakukan pelepasan dan pendinginan yang dipimpin
guru atau salah satu siswa yang dianggap mampu.
6. Menginformasikan materi minggu depan, berdoa dan
bersalaman.

I. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Jenis/teknik penilaian
Nilai Spiritual
Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan
No. Teknik
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
1 Observasi Jurnal Lihat Saat Penilaian untuk dan
Lampiran 1 pembelajaran pencapaian
berlangsung pembelajaran
(assessment for and
of learning)

Nilai Sikap Sosial


Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan
No. Teknik
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
1 Observasi Jurnal Lihat Saat Penilaian untuk dan
Lampiran 1 pembelajaran pencapaian
berlangsung pembelajaran
(assessment for and
of learning)

Nilai Pengetahuan
Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan
No. Teknik
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
1. Tertulis Pertanyaan Sebutkan jenis Setelah Penilaian
dan/atau senam lantai pembelajaran pencapaian
tugas tertulis usai pembelajaran
berbentuk (assessment of
uraian learning)

2. Penugasan Pertanyaan Jelaskan Saat Penilaian


dan/atau prosedur pembelajaran untuk
tugas tertulis melakukan berlangsung pembelajaran
berbentuk guling depan (assessment for
esei. dan guling learning)
belakang
Nilai Keterampilan

25
Bentuk Contoh Butir Waktu
No. Teknik Keterangan
Instrumen Instrumen pelaksanaan
1. Praktik Tugas Lakukan guling Pada akhir Penilaian
(keterampilan) depan dan guling pembelajaran pencapaian
belakang pembelajaran
(assessment of
learning)

2. Pembelajaran Remedial
Dengan pemanfaatan tutor sebaya melalui belejar kelompok
untuk menjawab pertanyaan yang diberikan guru tentang hal-hal
yang berkaitan dengan senam lantai.
3. Pembelajaran Pengayaan
Mencari artikel dari majalah atau internet tentang kebugaran
jasmani.

Bekasi, November 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Amat Mukodir, S.Pd


NIP. 197102071998021002 NIP. 196711142006041011

26
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SMPN 30 BEKASI
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
Kelas/Semester : VII/Satu
Materi Pokok : Pertumbuhan Fisik Remaja
Alokasi Waktu : (1 x Pertemuan (6 JP))
A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya
diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam
ranah konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.
B. Kompetensi Dasar dan Indakator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.9 Memahami 1.1.1. Pembiasaan perilaku berdo’a sebelum dan sesudah
perkembangan tubuh pelajaran
remaja yang meliputi 1.1.2. Selalu berusaha secara maksimal dan tawakal dengan
perubahan fisik sekunder hasil akhir
dan mental. 2.8.1 Merapikankembaliperalatan yang
4.9 Memaparkan telahdigunakanpadatempatnya.
perkembangan tubuh 3.9.Menyebutkan perkembangan tubuh remaja yang meliputi
remaja yang meliputi perubahan fisik sekunder
perubahan fisik sekunder 4.9.Menyebutkan perkembangan tubuh remja yang meliputi
dan mental. perubahan mental

27
C. Materi Pembelajaran
1. Meteri pembelajaran
a. Perkembangan tubuh remaja yang meliputi perubahan fisik
sekunder
Materi selengkapnya dapat dilihat pada buku siswa hal 273 – 279
b. Perkembangan tubuh remja yang meliputi perubahan mental
Materi selengkapnya dapat dilihat pada buku siswa hal 273 -279
2. Meteri Pembelajaran Remedial
Pada dasarnya materi pembelajaran remedial adalah materi
pembelajaran regular yang disederhanakan sehingga lebih mudah dipahami
dan dilakukan
3. Materi Pembelajaran Pengayaan
Materi pengayaan dikembangkan dari materi pembelajaran regular
dengan meningkatkan faktor kesulitannya
D. Media/alat, Bahan, dan Sumber Belajar
1. Media/alat
a. Video Perkembangan Tubuh Remaja
b. LCD Proyektor
c. Peluit
d. Kertas Plano
e. Spidol warna warni
f. Isolatip
2. Sumber
a. Download Internet
b. Buku siswa: Muhajir. 2016. PJOK. Jakarta: Kemdikbud (hal. 273-
279)
c. Buku guru: Muhajir. 2016. PJOK. Jakarta: Kemdikbud (hal. 355-362)
E. Kegiatan Pembelajaran

KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Pendahuluan : 15 menit
Kegiatan pendahuluan yang harus dilakukan oleh guru antara lain sebagai
berikut.
 Siswa disiapkan dan mengucapkan salam.
 Sebelum melakukan pembelajaran sebaiknya seluruh siswa dan guru
berdoa.
 Absensi siswa
 Tanyakan kondisi kesehatan siswa secara umum.
 Guru harus memastikan bahwa semua siswa dalam keadaan sehat.
 Menyampaikan Indikator Kompetensi yang harus dikuasai.

28
 Menjelaskan cakupan materi dan tujuan pembelajaran tentang
perkembangan tubuh remaja secara fisik sekunder dan mental.
 Menyampaikan tehnik penilaian untuk kompetensi yang harus
dikuasai, baik kompetensi sikap spiritual dengan observasi dalam
bentuk jurnal, kompetensi pengetahuan dan kompetensi ketrampilan.
 Siswa melakukan pesiapan belajar menggunakan permainan lagu
lingkaran.
o Siswa membentuk lingkaran kemudian berjalan memutar sambil
bernyanyi lingkaran besar lingkaran kecil sambil bertepuk tangan.
Saat lagu sampai lirik lingkaran kecil, guru akan mengucapkan
“Dibagi.....” (Jika mengucapkan 5, maka peserta didik
membentuk kelompok yang terdiri dari 5 anak sesuai perintah
guru. Jika mengucapkan 3, maka peserta didik membentuk
kelompok yang terdiri dari 3 anak, terakhir Jika mengucapkan 3,
maka peserta didik membentuk kelompok yang terdiri dari 3 anak)

2. Kegiatan Inti : 90 menit


Mengamati
 Siswa membaca buku dan mengamati video tentang perkembangan
tubuh remaja. (buku siswa hal 273-279).
Menanya
 Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya dari membaca buku
dan tayangan video

Mengumpulkan informasi/mencoba, Menalar/mengasosiasi, Mengo-


munikasikan
 Setiap kelompok menulis pengertian dari hasil tayangan sesuai materi
kelompok
 Setiap kelompok berdiskusi dan menuliskan hasil diskusi pada kertas plano
untuk ditempel di dinding dan dibaca oleh kelompok lain.
 Setiap kelompok membaca dan mencatat hasil diskusi kelompok lain yang
ditempel, kemudian membuat pertanyaan sesuai dengan pokok bahasan
tersebut (paling sedikit satu pertanyaan setiap kelompok/empat pertanyaan).
 Setiap kelompok mengajukan pertanyaan dan dijawab oleh kelompok lain
yang membahas pokok bahasan sesuai pertanyaan tersebut.
 Setiap kelompok menyusun simpulan akhir dan membacakannya di
akhir pembelajaran secara bergiliran dilandasi nilai-nilai disiplin,
percaya diri, tanggung jawab, dan kerja sama.
3. Penutup : 15 menit
7. Guru melakukan tanya jawab dengan siswa yang berkenaan dengan materi
pembelajaran yang telah diberikan. (konfirmasi, penilaian kognitif)

29
8. Menginformasikan materi minggu depan, berdoa dan bersalaman.

F. Penilian Hasil Pembelajaran

Teknik Penilaian
No Kompetensi Dasar Ket.
Pengetahuan Keterampilan
1 3.9 Memahami Tes Tertulis  Diberikan di
perkembangan akhir
tubuh remaja yang pembelajaran
meliputi perubahan dengan waktu
fisik sekunder dan durasi 10 menit
mental
 Bentuk soal
pilihan ganda.
 Jumlah soal : 5
butir
2 4.9 Memaparkan Tes Kinerja  Penilaian
perkembangan kinerja
tubuh remaja yang dilakukan akhir
meliputi perubahan pembelajaran
fisik sekunder dan inti (Kinerja /
mental proses)

1. Penilaian Sikap
Penilaian Jurnal
Nama Aspek
No Tanggal Peserta Catatan pendidik Yang Sikap
Didik Diamati
1

3. Penilaian Pengetahuan
No Kompetensi Bentuk Jml
Materi Indikator Soal
. Dasar Soal Soal
1 3.9 Memahami Perkembanga 1. Siswa dapat Uraian 2
perkembangan n tubuh menyebutkan faktor
tubuh remaja remaja faktor yang

30
No Kompetensi Bentuk Jml
Materi Indikator Soal
. Dasar Soal Soal
yang meliputi mempengaruhi
perubahan fisik perkembangan tubuh
sekunder dan remaja secara fisik
mental 2. Siswa dapat
menyebutkan faktor
faktor yang
mempengaruhi
perkembangan tubuh
remaja secara mental
4.9 Memaparkan Siswa mampu Tes
perkembangan mempresentasikan hasil
Kinerja
tubuh remaja informasi berkaitan
yang meliputi dengan perkembangan
perubahan fisik tubuh remaja
sekunder dan
mental
Butir soal:
1.Sebutkan faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan tubuh
remaja secara fisik!
2.Sebutkan faktor faktor yang mempengaruhi perkembangan
perkembangan tubuh remaja secara mental!

Pedoman Penskoran Soal Uraian Perkembangan tubuh remaja

No.
Kunci Jawaban Skor
Soal
1 1) Masalah gizi yang antara lain disebabkan oleh faktor 4
emosional
2) Penyakit
3) Masalah gigi berupa antara lain malloclussion,crowding
2 4) Kontak lingkungan lebih luas sehingga dapat menimbulkan
konflik konflik karena perubahan perubahan yang dialami
1. Kurang pengertian,pengetahuan serta perhatian tentang 3
kesehatan dapat menimbulkan bermacam penyaakit
2. Adaptasi sosial yang tidak berhasil menimbulkan bermacam
macam tingkah laku dan pernuatan yang tidak baik
3. Kehidupan spirituil yang baru berkembang dapat berubah
ubah menurut situasi ,kondisi, dan waktu serta dapat
menimbulkan penyelewengan atau tindakan ekstrim.
Skor maksimum 7
Jumlah skor 7

31
1) Penskoran
a) Soal nomor 1
(1) Skor 4, jika penjelasan benar dan lengkap
(2) Skor 3, jika penjelasan benar tetapi kurang lengkap
(3) Skor 2, jika sebagian penjelasan tidak benar dan kurang lengkap
(4) Skor 1, jika hanya sebagian penjelasan yang benar dan tidak
lengkap
b) Soal nomor 2
(1) Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(2) Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(3) Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
Cara menilai :
Nilai 2 apabila memenuhi 2 kriteria di atas.
Nilai 1 apabila memenuhi 1 kriteria di atas.

Skor perolehan
Nilai   100
Skor maksimum

1. Penilaian Keterampilan
a. Petunjuk Penilaian
Peserta didik mempresentasikan hasil informasi berkaitan dengan
Perkembangan tubuh remaja
b. Butir Soal Keterampilan ( Kinerja)
Peserta didik mempresentasikan perkembangan tubuh remaja, yang meliputi
perkembangan tubuh secara fisik dan mental
c. Rubrik Penilaian

PENSKORAN KETERAMPILAN SISWA DALAM KEGIATAN


KELOMPOK
(DISKUSI DAN PRESENTASI)

A. ASPEK YANG DINILAI :


1. Kemampuan bekerjasama dalam kelompok
2. Kemampuan berkomunikasi secara lisan (menyampaikan
ide/gagasan/komentar)
3. Kemampuan mengajukan pertanyaan
4. Kemampuan menjawab pertanyaan (memberikan penjelasan)
5. Kemampuan menghargai ide, saran, dan pendapat teman

32
NO ASPEK YANG DINILAI KRITERIA SKOR
1 Kemampuan bekerjasama  Mampu bekerjasama dengan semua anggota 5
dalam kelompok kelompok 4
 Mampu bekerjasama dengan beberapa anggota 3
kelompok 2
 Hanya mampu bekerjasama dengan salah satu 1
anggota kelompok
 Hanya mampu bekerja secara individu
 Bekerja secara individu dan menganggu anggota
kelompok lain
2 Kemampuan berkomunikasi  Mampu berkomunikasi dengan benar dan jelas 5
secara lisan  Mampu berkomunikasi dengan benar tetapi kurang 4
jelas 3
 Mampu berkomunikasi dengan jelas tetapi kurang 2
benar 1
 Kurang mampu berkomunikasi dengan benar dan
jelas
 Tidak mampu berkomunikasi dengan benar dan jelas
3 Kemampuan mengajukan  Mampu menyampaikan pertanyaan dengan benar dan 5
pertanyaan jelas 4
 Mampu menyampaikan pertanyaan dengan benar 3
tetapi kurang jelas 2
 Mampu menyampaikan pertanyaan dengan jelas 1
tetapi kurang benar
 Kurang mampu menyampaikan pertanyaan dengan
benar dan jelas
 Tidak mampu menyampaikan pertanyaan dengan
benar dan jelas
4 Kemampuan menjawab  Mampu menjawab pertanyaan dengan benar dan jelas 5
pertanyaan  Mampu menjawab pertanyaan dengan benar tetapi
kurang jelas 4
 Mampu menjawab pertanyaan dengan jelas tetapi
kurang benar 3
 Kurang mampu menjawab pertanyaan dengan benar
dan jelas 2
 Tidak mampu menjawab pertanyaan dengan benar
dan jelas 1
5 Kemauan menghargai  Mampu menghargai dan mendengarkan pendapat 5
pendapat teman orang lain. 4
 Mampu menerima masukan orang lain tetapi kurang
mampu menunjukkan sikap menghargai saat siswa 3
lain menyampaikan pendapat

33
 Mampu mendengarkan pendapat orang lain, tetapi 2
agak sulit menerima masukan orang lain
 Kurang mampu menghargai dan mendengarkan
pendapat orang lain.
 Tidak Mampu menghargai dan mendengarkan
pendapat orang lain.
Jumlah skore maksimal 25
Jumlah skore perolehan 25

Skor perolehan
Nilai   100
Skor maksimum

Bekasi, November 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Amat Mukodir, S.Pd


NIP. 197102071998021002 NIP. 196711142006041011

34
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SMPN 30 BEKASI
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
Kelas/Semester : VII/Satu
Materi Pokok : Aktifitas Gerak Ritmik
Alokasi Waktu : (1 x Pertemuan (6 JP))
A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya
diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.
B. Kompetensi Dasar
1.1 Menghayati dan mengamalkan nilai-nilai agama yang di anut dalam
melakukan aktifitas jasmani, permainan dan olahraga
2.1 Berperilaku positif dalam bermain
3.6 Memahami konsep variasi keterampilan dasar aktifitas gerak ritmik dalam
bentuk rangkaian sederhana

4.6 Mempraktikan variasi keterampilan dasar aktifitas gerak ritmik dalam


bentuk sederhana
C. Tujuan Pembelajaran

Setelah selesai pembelajaran peserta didik dapat :


1. Menjelaskan konsep variasi keterampilan dasar aktivitas gerak ritmik
dalam bentuk rangkaian sederhana

35
2. Mempraktikkan variasi keterampilan dasar aktivitas gerak ritmik dalam
bentuk rangkaian sederhana
D. Materi Pembelajaran
Aktifitas Berirama
E. Metodi Pembelajaran
Metode : Saintifik
F. Sumber Belajar
Buku Penjasorkes SMP Kelas VIII, Tim Puskurbuk Kemdikbud, Jakarta:
Puskurbuk Kemdikbud
G. Media Pembelajaran
 Lapangan
 Tipe recorder
 Kaset senam ritmik
 Peluit
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (15 Menit )
a. Guru mempersiapkan peserta didik dalam pembelajaran dengan kebersihan
kelas, berdoa, absensi.
b. Guru memotivasi peserta didik dengan menunjukan gambar kemudian
menanyakan gambar tersebut kepada peserta didik.
c. Guru memberi informasi tentang kompetensi dan tujuan pembelajaran yang
akan dicapai.
2. Kegiatan Inti ( 50 )
Mengamati
 Berdoa sebelum dan setelah pelajaran
 Membaca informasi tentang konsep variasi keterampilan dasar aktivitas
gerak ritmik dalam bentuk rangkaian sederhana dan
 Mencari informasi lain tentang konsep variasi keterampilan dasar aktivitas
gerak ritmik dalam bentuk rangkaian sederhana dari berbagai sumber
media cetak dan elektronika.
Menanya

36
 Mempertanyakan berbagai konsep variasi keterampilan dasar aktivitas
gerak ritmik dalam bentuk rangkaian sederhana
Eksplorasi
 Melakukan variasi gerakan langkah kaki pada aktivitas berirama tanpa
menggunakan alat secara perseorangan dan ber-kelompok dengan
koordinasi yang baik.
 Melakukan variasi gerakan ayunan lengan pada aktivitas berirama tanpa
menggunakan alat secara perseorangan dan berkelompok dengan koordinasi
yang baik.
 Melakukan variasi gerakan langkah kaki dan ayunan lengan pada aktivitas
berirama tanpa menggunakan alat secara perseorangan dan berkelompok
dengan koordinasi yang baik.
Mengkomunikasikan
 Melakukan pertandingan senam berirama tanpa menggunakan alat (senam
poco-poco, cha-cha, dll) dengan menekankan pada nilai-nilai sportif, ber-
tanggungjawab, menghargai perbedaan, kerjasama, toleransi, disiplin dan
menerima kekalahan dan mengekspresikan kemenang-an secara wajar
selama melakukan pertandingan.
 Menunjukkan perilaku bertanggung jawab dalam menggunakan dan
merawat peralatan peramaian
 Mau bermain dengan semua teman tanpa membeda-bedakan agama, suku,
dan kemampuan
 Disiplin mengikuti aturan yang disepakati
 Menunujukkan perilaku sportif selama bermain
 Menunjukkan perilaku menerima kekalahan dan mengekspresikan
kemenangan tidak berlebih
 Memberikan saran perbaikan keterampilan kepada teman selama
melakukan permianan
 Mendiskusikan dan membuat kesimpulan tentang senam irama secara
sederhana berkelompok dengan menunjukkan kerjasama

37
3. Penutup.
- Peserta didik dengan bimbingan guru menyimpulkan materi yang telah
dipelajari
- Peserta didik memberikan umpan balik dengan mengajukan pertanyaan.
- Guru menyampaikan informasi pembelajaran yang akan datang
I. Penilaian
1. Instrumen Penilaian Sikap Spiritual
Indikator :

No Nama Peserta Didik Berdoa sebelum dan sesudah kegiatan


pembelajaran (1 - 4)

Petunjuk penyekoran :

Skor 4 = Baik Sekali ; selalu berdoa dengan sungguh-sungguh

Skor 3 = Baik; sering berdoa dengan sungguh-sungguh

Skor 2 = Cukup; kadang-kadang berdoa dengan sungguh-sungguh

Skor 1 = Kurang ; berdoa dengan tidak sungguh-sungguh

2. Sikap Sosial
 Teknik : Observasi
 Bentuk Instrumen : Pedoman observasi Toleransi

Instrumen Penilaian Observasi


Nama Peserta didik : …………………………
Kelas : ………………………..

38
Materi Pokok : Toleransi keberagaman
Periode Penilaian : .........................................

RUBRIK
No Pernyataan
SL SR KD TP
1 Menghargai teman yang berbeda ras
2 Tidak menghina teman yang berbeda jenis kelamin
3 Dapat menerima kelemahan orang lain
4 Memaafkan kesalahan orang lain
5 Mampu dan mau bekerja sama dengan siapa pun yang memiliki
keberagaman ras dan gender
Jumlah

Petunjuk Penskoran :
Keterangan penskoran
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh
peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
𝑆𝑘𝑜𝑟
𝑥 4 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑇𝑒𝑟𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖

Contoh :
Skor diperoleh 14, skor tertinggi 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir :
14
𝑥 4 = 2,8
20
Peserta didik memperoleh nilai :
Sangat Baik : apabila memperoleh skor 3,20 – 4,00
Baik : apabila memperoleh skor 2,80 – 3,19

39
Cukup : apabila memperoleh skor 2.40 – 2,79
Kurang : apabila memperoleh skor kurang 2.40
3. Pengetahuan
 Teknik : Test Tulisan
 Bentuk Instrumen : Uraian
4. Keterampilan
a. Teknik penilaian :
 Penilaian portofolio
 penilaian kinerja
b. Bentuk Instrumen : Rubrik penilaian portofolio, rubric penilaian
diskusi

RUBRIK PENILAIAN PORTOFOLIO


a. Indikator Penilaian
3. Menunjukkan karakteristik ras dalam masyarakat
4. Menunjukkan karakteristik gender dalam masyarakat
5. Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber tentang permasalahan tentang
keberagaman ras dan gender
6. Menyusun portofolio tayangan tentang permasalahan keberagaman ras dan
gender.
7. Mempresentasikan tulisan tentang tentang keberagaman ras dan gender

b. Rubrik penilaian portofolio


No Nama kelompok Aktivitas dalam Pembelajaran
Jumlah
Bahan tayang
Kelangkapan

Penggunaan

skor
Isi laporan
Penentuan

informasi

bahasa

Skor/nilai

40
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑥 100 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑇𝑒𝑟𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖

Jumlah Konversi Predikat Keterangan


skor
100 3,67 – 4,00 A SANGAT BAIK
90-99 3,34 – 3,66 A- SANGAT BAIK
80-89 3,01 – 333 B+ BAIK
70-79 2,67 – 3,00 B BAIK
60-69 2,34 – 2,66 B- CUKUP
50-59 2,01 – 2,33 C+ CUKUP

RUBRIK PENILAIAN DISKUSI DAN PRESENTASI

Aktivitas dalam Pembelajaran

Skor
Menanggapi

Menanggapi

Menghargai
Kerjasama

Presentasi

No Nama Peserta Didik


Pendapat
Bertanya

Inisiatif

Total

Skor/Nilai

𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


𝑥 100 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑇𝑒𝑟𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖

41
Petunjuk Penskoran
Jumlah skor Konversi Predikat Keterangan

100 3,67 – 4,00 A SANGAT BAIK


90-99 3,34 – 3,66 A- SANGAT BAIK
80-89 3,01 – 333 B+ BAIK
70-79 2,67 – 3,00 B BAIK
60-69 2,34 – 2,66 B- CUKUP
50-59 2,01 – 2,33 C+ CUKUP

Bekasi, November 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Ahmad Nur Cahyadi, S.Pd


NIP. 197102071998021002

42
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMPN 30 KOTA BEKASI


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
Kelas/Semester : VIII / GANJIL
Materi Pokok : Aktivitas Senam Lantai
Alokasi Waktu : 3 Minggu x 3 Jam Pelajaran @40 Menit

A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya
diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.

B. Kompetensi Dasar Dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator
3.6 Memahami kombinasi 3.6.1. Memahami kombinasi
keterampilan berbentuk keseimbangan meng-gunakan kaki
rangkaian gerak sederhana 3.6.2. Memahami kombinasi
dalam aktivitas spesifik senam keseimbangan meng-gunakan
lantai lengan
3.6.3. Memahami kombinasi
keseimbangan meng-gunakan
kepala
3.6.4. Memahami kombinasi guling ke
depan dan guling ke belakang
4.6 Mempraktikkan kombinasi 4.6.1. Mempraktekkan kombinasi
keterampilan berbentuk keseimbangan meng-gunakan kaki
rangkaian gerak sederhana 4.6.2. Mempraktekkan kombinasi
dalam aktivitas spesifik senam keseimbangan meng-gunakan
lantai lengan
4.6.3. Mempraktekkan kombinasi
keseimbangan meng-gunakan
kepala

43
4.6.4. Mempraktekkan kombinasi guling
ke depan dan guling ke belakang

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
 Memahami kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki
 Memahami kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan
 Memahami kombinasi keseimbangan meng-gunakan kepala
 Memahami kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang
 Mempraktekkan kombinasi keseimbangan menggunakan kaki
 Mempraktekkan kombinasi keseimbangan menggunakan lengan
 Mempraktekkan kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
 Mempraktekkan kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang

D. Materi Pembelajaran
 Kombinasi keseimbangan menggunakan kaki
 Kombinasi keseimbangan menggunakan lengan
 Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
 Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang

E. Metode Pembelajaran
Metode yang digunakan dalam pembelajaran aktivitas senam lantai antara lain.
 Cakupan (Inclusive).
 Demonstrasi.
 Bagian dan keseluruhan (Part and whole)
 Timbal-balik (Resiprocal)
 Pendekatan Pembelajaran Contekstual
 Pendekatan Scientific.

F. Media Pembelajaran
1. Media:
a. Gambar rangkaian gerakan (guling depan, guling belakang dan
guling lenting) senam lantai.
b. Video pembelajaran rangkaian gerakan (guling depan, guling belakang
dan guling lenting) senam lantai.
c. Model siswa atau guru yang memperagakan rangkaian gerakan
(guling depan, guling belakang dan guling lenting) senam lantai

2. Alat dan Bahan:


a. Lapangan olahraga atau halaman sekolah.
b. Matras
c. Peluit dan Stopwatch
d. Panduan Pembelajaran Siswa (Judul: Panduan Pembelajaran Siswa
oleh MGMP PJOK SMP/M.Ts).

44
G. Sumber Belajar
Buku Siswa Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan kelas VIII, Buku
PJOK lain yang relevan, internet, narasumber, lingkungan sekitar, dan sumber
lain yang relevan

H. Langkah-Langkah Pembelajaran
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan menggunakan kaki
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran

45
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Kombinasi
pemberian keseimbangan meng-gunakan kaki dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Kombinasi keseimbangan
meng-gunakan kaki.
 Pemberian contoh-contoh materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif,
dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki.
 Mendengar
Pemberian materi Kombinasi keseimbangan meng-
gunakan kaki oleh guru.
 Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:

46
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki yang sedang
dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi
yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Kombinasi keseimbangan meng-
gunakan kaki yang sedang dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki
yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki yang
telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.
 Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki yang telah diperoleh
pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
 Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Kombinasi keseimbangan
meng-gunakan kaki sesuai dengan pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan

47
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki
 Mengolah informasi dari materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki yang sudah
dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Kombinasi
kesimpulan) keseimbangan meng-gunakan kaki berupa kesimpulan
berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau
media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki

48
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Kombinasi keseimbangan
meng-gunakan kaki dan ditanggapi oleh kelompok
yang mempresentasikan.
 Bertanya atas presentasi tentang materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki yang dilakukan dan
peserta didik lain diberi kesempatan untuk
menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki
 Menjawab pertanyaan tentang materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang
telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Kombinasi keseimbangan
meng-gunakan kaki yang akan selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja
yang telah disediakan secara individu untuk mengecek
penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki
berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi
sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Kombinasi keseimbangan meng-gunakan kaki.

49
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan kaki kepada kelompok yang memiliki
kinerja dan kerjasama yang baik.

2 . Pertemuan Kedua ( 2 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 50 Menit )

50
2 . Pertemuan Kedua ( 2 x 40 Menit)
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Kombinasi
pemberian keseimbangan meng-gunakan lengan dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Kombinasi keseimbangan
meng-gunakan lengan.
 Pemberian contoh-contoh materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif,
dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Kombinasi keseimbangan meng-gunakan
lengan.
 Mendengar
Pemberian materi Kombinasi keseimbangan meng-
gunakan lengan oleh guru.
 Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk

51
2 . Pertemuan Kedua ( 2 x 40 Menit)
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan yang sedang
dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi
yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Kombinasi keseimbangan meng-
gunakan lengan yang sedang dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan
yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan yang
telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.
 Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan yang telah
diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi
dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan
benar.
 Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Kombinasi keseimbangan
meng-gunakan lengan sesuai dengan pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan

52
2 . Pertemuan Kedua ( 2 x 40 Menit)
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan
 Mengolah informasi dari materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan yang sudah
dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Kombinasi keseimbangan meng-gunakan
lengan.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Kombinasi
kesimpulan) keseimbangan meng-gunakan lengan berupa

53
2 . Pertemuan Kedua ( 2 x 40 Menit)
kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan,
tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir
sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Kombinasi keseimbangan
meng-gunakan lengan dan ditanggapi oleh kelompok
yang mempresentasikan.
 Bertanya atas presentasi tentang materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan yang dilakukan
dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk
menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan
 Menjawab pertanyaan tentang materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan yang terdapat
pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja
yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Kombinasi keseimbangan
meng-gunakan lengan yang akan selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan yang terdapat
pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar
lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Kombinasi keseimbangan meng-gunakan
lengan berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang
meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan yang baru diselesaikan.

54
2 . Pertemuan Kedua ( 2 x 40 Menit)
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Kombinasi keseimbangan meng-gunakan lengan.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Kombinasi
keseimbangan meng-gunakan lengan kepada kelompok yang memiliki
kinerja dan kerjasama yang baik.

3 . Pertemuan Ketiga ( 2 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung

55
3 . Pertemuan Ketiga ( 2 x 40 Menit)
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 50 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Kombinasi
pemberian keseimbangan menggunakan kepala dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Kombinasi keseimbangan
menggunakan kepala.
 Pemberian contoh-contoh materi Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif,
dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Kombinasi keseimbangan menggunakan
kepala.
 Mendengar
Pemberian materi Kombinasi keseimbangan
menggunakan kepala oleh guru.
 Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan

56
3 . Pertemuan Ketiga ( 2 x 40 Menit)
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala yang sedang
dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi
yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Kombinasi keseimbangan menggunakan
kepala yang sedang dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala yang
telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.
 Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala yang telah
diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi
dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan
benar.
 Mempresentasikan ulang

57
3 . Pertemuan Ketiga ( 2 x 40 Menit)
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Kombinasi keseimbangan
menggunakan kepala sesuai dengan pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
 Mengolah informasi dari materi Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala yang sudah
dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala

58
3 . Pertemuan Ketiga ( 2 x 40 Menit)
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Kombinasi
kesimpulan) keseimbangan menggunakan kepala berupa
kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan,
tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir
sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Kombinasi keseimbangan
menggunakan kepala dan ditanggapi oleh kelompok
yang mempresentasikan.
 Bertanya atas presentasi tentang materi Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala yang dilakukan
dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk
menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
 Menjawab pertanyaan tentang materi Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang
telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Kombinasi keseimbangan
menggunakan kepala yang akan selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja
yang telah disediakan secara individu untuk mengecek
penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala
berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi

59
3 . Pertemuan Ketiga ( 2 x 40 Menit)
sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Kombinasi keseimbangan menggunakan kepala.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Kombinasi
keseimbangan menggunakan kepala kepada kelompok yang memiliki
kinerja dan kerjasama yang baik.

4 . Pertemuan Keempat ( 2 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.

60
4 . Pertemuan Keempat ( 2 x 40 Menit)
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 50 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Kombinasi guling
pemberian ke depan dan guling ke belakang dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Kombinasi guling ke depan dan
guling ke belakang.
 Pemberian contoh-contoh materi Kombinasi guling
ke depan dan guling ke belakang untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif,
dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Kombinasi guling ke depan dan guling ke
belakang.
 Mendengar
Pemberian materi Kombinasi guling ke depan dan
guling ke belakang oleh guru.
 Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang

61
4 . Pertemuan Keempat ( 2 x 40 Menit)
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Kombinasi guling
ke depan dan guling ke belakang yang sedang
dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi
yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Kombinasi guling ke depan dan guling
ke belakang yang sedang dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Kombinasi guling ke depan dan guling ke
belakang yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang
yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada
guru.
 Mendiskusikan

62
4 . Pertemuan Keempat ( 2 x 40 Menit)
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Kombinasi
guling ke depan dan guling ke belakang.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Kombinasi
guling ke depan dan guling ke belakang yang telah
diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi
dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan
benar.
 Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Kombinasi guling ke depan
dan guling ke belakang sesuai dengan pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :
 Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang
 Mengolah informasi dari materi Kombinasi guling ke
depan dan guling ke belakang yang sudah
dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Kombinasi guling ke depan dan guling ke
belakang.

63
4 . Pertemuan Keempat ( 2 x 40 Menit)
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Kombinasi
kesimpulan) guling ke depan dan guling ke belakang berupa
kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan,
tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir
sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Kombinasi guling ke depan
dan guling ke belakang dan ditanggapi oleh kelompok
yang mempresentasikan.
 Bertanya atas presentasi tentang materi Kombinasi
guling ke depan dan guling ke belakang yang
dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan
untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang
 Menjawab pertanyaan tentang materi Kombinasi guling
ke depan dan guling ke belakang yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang
telah disediakan.

64
4 . Pertemuan Keempat ( 2 x 40 Menit)
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Kombinasi guling ke depan
dan guling ke belakang yang akan selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Kombinasi
guling ke depan dan guling ke belakang yang terdapat
pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar
lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Kombinasi guling ke depan dan guling ke
belakang berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang
meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Kombinasi
guling ke depan dan guling ke belakang yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Kombinasi
guling ke depan dan guling ke belakang yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Kombinasi guling ke depan dan guling ke belakang.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Kombinasi
guling ke depan dan guling ke belakang.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Kombinasi guling ke
depan dan guling ke belakang kepada kelompok yang memiliki kinerja
dan kerjasama yang baik.

I. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Penilaian Pengetahuan
a. Teknik Penilaian: Ujian Tulis
b. Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran
Soal ujian tulis

Nama : …………………………………………………
Kelas : …………………………………………………
No. Aspek dan Soal Uji Tulis Jawaban

65
1 Fakta
a. Tuliskan berbagai macam sikap keseimbangan
senam lantai.
b. Tuliskan berbagai macam sikap lilin senam
lantai.
c. Tuliskan berbagai macam sikap berdiri dengan
kepala senam lantai.
d. Tuliskan rangkaian gerakan sikap
keseimbangan, sikap lilin, sikap berdiri dengan
kepala, guling ke depan, guling ke belakang, dan
guling lenting senam lantai.
2 Konsep
a. Jelaskan berbagai macam sikap keseimbangan
senam lantai.
b. Jelaskan berbagai macam sikap lilin senam
lantai.
c. Jelaskan berbagai macam sikap berdiri dengan
kepala senam lantai.
d. Jelaskan variasi gerakan sikap keseimbangan,
sikap lilin,
sikap berdiri dengan kepala, guling ke depan,
guling ke
belakang, dan guling lenting senam lantai.
3 Prosedur
a. Jelaskan cara melakukan gerakan
keseimbangan senam
lantai.
b. Jelaskan cara melakukan berbagai macam sikap
lilin senam lantai.
c. Jelaskan cara melakukan berbagai macam sikap
berdiri dengan kepala senam lantai.
d. Jelaskan cara melakukan rangkaian gerakan
sikap
keseimbangan, sikap lilin, sikap berdiri dengan
kepala,
guling ke depan, guling ke belakang, dan guling
lenting
senam lantai.

a. Pedoman penskoran
1) Penskoran
a) Soal nomor 1
(1) Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(2) Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(3) Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
b) Soal nomor 2

66
(1) Skor 4, jika penjelasan benar dan lengkap
(2) Skor 3, jika penjelasan benar tetapi kurang lengkap
(3) Skor 2, jika sebagian penjelasan tidak benar dan kurang
lengkap
(4) Skor 1, jika hanya sebagian penjelasan yang benar dan
tidak lengkap
c) Soal nomor 3
(1) Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(2) Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(3) Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
d) Soal nomor 4
(1) Skor 4, jika urutan benar dan lengkap
(2) Skor 3, jika urutan benar tetapi kurang lengkap
(3) Skor 2, jika sebagian urutan tidak benar dan kurang lengkap
(4) Skor 1, jika hanya sebagian urutan yang benar dan tidak
lengkap.
2) Pengolahan skor
Skor maksimum: 24
Skor perolehan siswa: SP
Nilai yang diperoleh siswa: SP/24 X 100

2. Penilaian Keterampilan
a. Lembar pengamatan proses rangkaian gerakan sikap
keseimbangan, sikap lilin, sikap berdiri dengan kepala, guling ke
depan, guling ke belakang, dan guling lenting senam lantai
1) Teknik penilaian
Uji unjuk kerja oleh rekan sejawat (dalam permainan)
2) Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran
Siswa diminta untuk melakukan variasi gerakan sikap
keseimbangan, sikap lilin, sikap berdiri dengan kepala, guling
ke depan, guling ke belakang, dan guling lenting senam lantai
yang dilakukan secara berkelompok atau dalam bentuk
perlombaan.

Nama :
………………………………………………..
Kelas :
………………………………………………..
Petugas Pengamatan :
………………………………………………..

a) Petunjuk Penilaian

67
Berik\an tanda cek (√) pada kolom yang sudah
disediakan, setiap siswa
menunjukkan atau menampilkan gerak yang diharapkan.
b) Rubrik Penilaian Keterampilan Gerak Spesifik
Hasil Penilaian
N
Indikator Penilaian Baik Cuku Kuran
o
(3) p (2) g (1)

1 Sikap awalan melakukan gerakan

2 Sikap pelaksanaan melakukan gerakan

3 Sikap akhir melakukan gerakan


Skor Maksimal (9)

3) Pedoman Penskoran
 Penskoran
(1) Sikap awalan melakukan gerakan
Skor baik jika:
(a) sikap berdiri tegak
(b) kedua lengan lurus
(c) tumpukan kedua tangan di lantai selebar bahu.
Skor Sedang jika : hanya dua kriteria yang
dilakukan secara benar.
Skor Kurang jika : hanya satu kriteria yang
dilakukan secara benar.

(2) Sikap pelaksanaan melakukan gerakan


Skor baik jika:
(a) dari sikap jongkok masukkan kepala diantara dua
tangan
(b) dorong bahu hingga menyentuh lantai
(c) dilanjutkan dengan berguling ke depan.
Skor Sedang jika : hanya tiga kriteria yang dilakukan
secara benar.
Skor Kurang jika : hanya satu sampai dua kriteria yang
dilakukan secara benar.

(3) Sikap akhir melakukan gerakan


Skor baik jika:
(a) badan condong ke depan
(b) posisi kedua tangan berada di depan
(c) berjongkok menghadap ke depan.

68
Skor Sedang jika : hanya dua kriteria yang dilakukan
secara benar.
Skor Kurang jika : hanya satu kriteria yang dilakukan
secara benar.

 Pengolahan skor
Skor maksimum: 9
Skor perolehan siswa: SP
Nilai keterampilan yang diperoleh siswa: SP/9 X 100

3. Remedial
Remedial dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi
yang telah diajarkan pada siswa, nilai yang dicapai tidak memenuhi KBM
(Ketuntasan Belajar Minimal) atau KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal)
yang telah ditentukan. Berikut contoh format remedial terhadap tiga siswa.

Tar
KB
get Bent Nilai
As M/ Keter
N Sis KI Ma Indik uk
pe K angan
o wa teri ator Rem A Rem
KD k K
edial wa edial
M
l
1

5
d
st
.
Keterangan Orang Tua Siswa:

4. Pengayaan
Pengayaan dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi
yang telah diajarkan pada siswa, nilai yang dicapai tidak memenuhi KBM
(Ketuntasan Belajar Minimal) atau KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal)
yang telah ditentukan. Berikut contoh format pengayaan terhadap tiga
siswa.

69
Tar
KB
get Bent Nilai
As M/ Keter
N Sis KI Ma Indik uk
pe K angan
o wa teri ator Rem A Rem
KD k K
edial wa edial
M
l
1

5
d
st
.
Keterangan Orang Tua Siswa:

Bekasi, November 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Ahmad Nur Cahyadi, S.Pd


NIP. 197102071998021002

70
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMPN 30 KOTA BEKASI


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
Kelas/Semester : VIII / Ganjil
Materi Pokok : Aktivitas Pembelajaran Beladiri Melalui Pencak Silat
Alokasi Waktu : x 3 Jam Pelajaran @40 Menit

A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya
diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator
3.4 Memahami variasi gerak 3.4.1. Mengidentifikasikan berbagai
spesifik seni beladiri variasi gerak spesifik kuda-kuda,
pola gerak langkah, pukulan,
tendangan, tangkisan, dan elakan
dalam pencak silat.
3.4.2. Menjelaskan variasi gerak spesifik
kuda-kuda, pola gerak langkah,
pukulan, tendangan, tangkisan, dan
elakan dalam pencak silat.
3.4.3. Menjelaskan cara melakukan
variasi gerak spesifik kuda-kuda,
pola gerak langkah, pukulan,
tendangan, tangkisan, dan elakan
dalam pencak silat.
4.4 Mempraktikkan variasi gerak 4.4.1. Melakukan variasi gerak spesifik
spesifik seni beladiri kuda-kuda, pola gerak langkah,
pukulan, tendangan, tangkisan, dan
elakan dalam pencak silat.

71
4.4.2. Menggunakan variasi gerak
spesifik kuda-kuda, pola gerak
langkah, pukulan, tendangan,
tangkisan, dan elakan pencak silat
dalam bentuk rangkaian gerakan
seni beladiri pencak silat secara
sederhana.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
 Mengidentifikasikan berbagai variasi gerak spesifik kuda-kuda, pola gerak
langkah, pukulan, tendangan, tangkisan, dan elakan dalam pencak silat.
 Menjelaskan variasi gerak spesifik kuda-kuda, pola gerak langkah,
pukulan, tendangan, tangkisan, dan elakan dalam pencak silat.
 Menjelaskan cara melakukan variasi gerak spesifik kuda-kuda, pola gerak
langkah, pukulan, tendangan, tangkisan, dan elakan dalam pencak silat.
 Melakukan variasi gerak spesifik kuda-kuda, pola gerak langkah, pukulan,
tendangan, tangkisan, dan elakan dalam pencak silat.
 Menggunakan variasi gerak spesifik kuda-kuda, pola gerak langkah,
pukulan, tendangan, tangkisan, dan elakan pencak silat dalam bentuk
rangkaian gerakan seni beladiri pencak silat secara sederhana.

D. Materi Pembelajara
Bela diri:
 Variasi kuda-kuda
 Variasi pola langkah
 Variasi pukulan
 Variasi tendangan
 Variasi tangkisan
 Variasi elakan
 Variasi hindaran

E. Metode Pembelajaran
Metode yang digunakan dalam pembelajaran aktivitas gerak spesifik beladiri
pencak silat antara lain.
 Cakupan (Inclusive).
 Demonstrasi.
 Bagian dan keseluruhan (Part and whole)
 Timbal-balik (Resiprocal)
 Pendekatan Pembelajaran Contekstual
 Pendekatan Scientific.

F. Media Pembelajaran
1. Media:

72
a. Gambar gerak spesifik kuda-kuda, pola gerak langkah, pukulan,
tendangan, tangkisan, dan elakan dalam pencak silat.
b. Video pembelajaran gerak spesifik kuda-kuda, pola gerak langkah,
pukulan, tendangan, tangkisan, dan elakan dalam pencak silat.
c. Model siswa atau guru yang memperagakan gerak spesifik kuda-kuda,
pola gerak langkah, pukulan, tendangan, tangkisan, dan elakan dalam
pencak silat.

2. Alat dan Bahan:


a. Ruangan atau halaman sekolah
b. Arena pencak silat
c. Goong
d. Peluit dan Stopwatch.
e. Panduan Pembelajaran Siswa (Judul: Panduan Pembelajaran Siswa oleh
MGMP PJOK SMP/M.Ts).

G. Sumber Belajar
Buku Siswa Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan kelas VIII, Buku
PJOK lain yang relevan, internet, narasumber, lingkungan sekitar, dan sumber
lain yang relevan

H. Langkah-Langkah Pembelajaran
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Variasi kuda-kuda
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung

73
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Variasi kuda-kuda
pemberian dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Variasi kuda-kuda.
 Pemberian contoh-contoh materi Variasi kuda-kuda
untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Variasi kuda-kuda.
 Mendengar
Pemberian materi Variasi kuda-kuda oleh guru.
 Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Variasi kuda-kuda
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Variasi kuda-kuda

74
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Variasi kuda-kuda
yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Variasi kuda-kuda yang sedang
dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Variasi kuda-kuda yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Variasi kuda-kuda yang telah disusun dalam daftar
pertanyaan kepada guru.
 Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Variasi
kuda-kuda.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Variasi
kuda-kuda yang telah diperoleh pada buku catatan
dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa
Indonesia yang baik dan benar.
 Mempresentasikan ulang

75
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Variasi kuda-kuda sesuai
dengan pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :
 Variasi kuda-kuda
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Variasi kuda-kuda
 Mengolah informasi dari materi Variasi kuda-kuda
yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Variasi kuda-kuda.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Variasi kuda-kuda

76
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Variasi
kesimpulan) kuda-kuda berupa kesimpulan berdasarkan hasil
analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Variasi kuda-kuda
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Variasi kuda-kuda dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
 Bertanya atas presentasi tentang materi Variasi kuda-
kuda yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Variasi kuda-kuda
 Menjawab pertanyaan tentang materi Variasi kuda-
kuda yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Variasi kuda-kuda yang akan
selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Variasi
kuda-kuda yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan
secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Variasi kuda-kuda berlangsung, guru
mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa
percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab,
rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :

77
1 . Pertemuan Pertama ( 3 x 40 Menit)
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Variasi kuda-
kuda yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Variasi kuda-
kuda yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Variasi kuda-kuda.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Variasi kuda-
kuda.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Variasi kuda-kuda
kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

2 . Pertemuan Kedua ( 3 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Variasi pola langkah
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan

78
2 . Pertemuan Kedua ( 3 x 40 Menit)
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Variasi pola
pemberian langkah dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Variasi pola langkah.
 Pemberian contoh-contoh materi Variasi pola
langkah untuk dapat dikembangkan peserta didik,
dari media interaktif, dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Variasi pola langkah.
 Mendengar
Pemberian materi Variasi pola langkah oleh guru.
 Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Variasi pola langkah
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Variasi pola langkah
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan

79
2 . Pertemuan Kedua ( 3 x 40 Menit)
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Variasi pola
langkah yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Variasi pola langkah yang sedang
dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Variasi pola langkah yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Variasi pola langkah yang telah disusun dalam daftar
pertanyaan kepada guru.
 Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Variasi pola
langkah.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Variasi pola
langkah yang telah diperoleh pada buku catatan dengan
tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia
yang baik dan benar.
 Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Variasi pola langkah sesuai
dengan pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :

80
2 . Pertemuan Kedua ( 3 x 40 Menit)
 Variasi pola langkah
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Variasi pola langkah
 Mengolah informasi dari materi Variasi pola langkah
yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Variasi pola langkah.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Variasi pola langkah
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Variasi
kesimpulan) pola langkah berupa kesimpulan berdasarkan hasil
analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk

81
2 . Pertemuan Kedua ( 3 x 40 Menit)
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Variasi pola langkah
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Variasi pola langkah dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
 Bertanya atas presentasi tentang materi Variasi pola
langkah yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Variasi pola langkah
 Menjawab pertanyaan tentang materi Variasi pola
langkah yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Variasi pola langkah yang
akan selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Variasi
pola langkah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek
penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Variasi pola langkah berlangsung, guru
mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa
percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab,
rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Variasi pola
langkah yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Variasi pola
langkah yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :

82
2 . Pertemuan Kedua ( 3 x 40 Menit)
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Variasi pola langkah.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Variasi pola
langkah.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Variasi pola langkah
kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

3 . Pertemuan Ketiga ( 3 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Variasi pukulan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )

83
3 . Pertemuan Ketiga ( 3 x 40 Menit)
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Variasi pukulan
pemberian dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Variasi pukulan.
 Pemberian contoh-contoh materi Variasi pukulan
untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Variasi pukulan.
 Mendengar
Pemberian materi Variasi pukulan oleh guru.
 Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Variasi pukulan
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Variasi pukulan
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:

84
3 . Pertemuan Ketiga ( 3 x 40 Menit)
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Variasi pukulan
yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Variasi pukulan yang sedang dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Variasi pukulan yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Variasi pukulan yang telah disusun dalam daftar
pertanyaan kepada guru.
 Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Variasi
pukulan.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Variasi
pukulan yang telah diperoleh pada buku catatan dengan
tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia
yang baik dan benar.
 Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Variasi pukulan sesuai
dengan pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :
 Variasi pukulan
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan

85
3 . Pertemuan Ketiga ( 3 x 40 Menit)
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Variasi pukulan
 Mengolah informasi dari materi Variasi pukulan yang
sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Variasi pukulan.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Variasi pukulan
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Variasi
kesimpulan) pukulan berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Variasi pukulan
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Variasi pukulan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.

86
3 . Pertemuan Ketiga ( 3 x 40 Menit)
 Bertanya atas presentasi tentang materi Variasi
pukulan yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Variasi pukulan
 Menjawab pertanyaan tentang materi Variasi pukulan
yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Variasi pukulan yang akan
selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Variasi
pukulan yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan
secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Variasi pukulan berlangsung, guru mengamati
sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri,
berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu,
peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Variasi pukulan
yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Variasi pukulan
yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Variasi pukulan.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Variasi
pukulan.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Variasi pukulan kepada
kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

87
4 . Pertemuan Keempat ( 3 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Variasi tendangan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Variasi tendangan
pemberian dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Variasi tendangan.

88
4 . Pertemuan Keempat ( 3 x 40 Menit)
 Pemberian contoh-contoh materi Variasi tendangan
untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Variasi tendangan.
 Mendengar
Pemberian materi Variasi tendangan oleh guru.
 Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Variasi tendangan
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Variasi tendangan
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Variasi tendangan
yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman

89
4 . Pertemuan Keempat ( 3 x 40 Menit)
tentang materi Variasi tendangan yang sedang
dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Variasi tendangan yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Variasi tendangan yang telah disusun dalam daftar
pertanyaan kepada guru.
 Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Variasi
tendangan.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Variasi
tendangan yang telah diperoleh pada buku catatan
dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa
Indonesia yang baik dan benar.
 Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Variasi tendangan sesuai
dengan pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :
 Variasi tendangan
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Variasi tendangan

90
4 . Pertemuan Keempat ( 3 x 40 Menit)
 Mengolah informasi dari materi Variasi tendangan
yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Variasi tendangan.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Variasi tendangan
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Variasi
kesimpulan) tendangan berupa kesimpulan berdasarkan hasil
analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Variasi tendangan
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Variasi tendangan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
 Bertanya atas presentasi tentang materi Variasi
tendangan yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :

91
4 . Pertemuan Keempat ( 3 x 40 Menit)
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Variasi tendangan
 Menjawab pertanyaan tentang materi Variasi
tendangan yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Variasi tendangan yang akan
selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Variasi
tendangan yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan
secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Variasi tendangan berlangsung, guru
mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa
percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab,
rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Variasi
tendangan yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Variasi
tendangan yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Variasi tendangan.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Variasi
tendangan.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Variasi tendangan
kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

5 . Pertemuan Kelima ( 3 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi

92
5 . Pertemuan Kelima ( 3 x 40 Menit)
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Variasi tangkisan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Variasi tangkisan
pemberian dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Variasi tangkisan.
 Pemberian contoh-contoh materi Variasi tangkisan
untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).

93
5 . Pertemuan Kelima ( 3 x 40 Menit)
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Variasi tangkisan.
 Mendengar
Pemberian materi Variasi tangkisan oleh guru.
 Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Variasi tangkisan
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Variasi tangkisan
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Variasi tangkisan
yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Variasi tangkisan yang sedang
dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca

94
5 . Pertemuan Kelima ( 3 x 40 Menit)
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Variasi tangkisan yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Variasi tangkisan yang telah disusun dalam daftar
pertanyaan kepada guru.
 Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Variasi
tangkisan.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Variasi
tangkisan yang telah diperoleh pada buku catatan
dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa
Indonesia yang baik dan benar.
 Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Variasi tangkisan sesuai
dengan pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :
 Variasi tangkisan
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Variasi tangkisan
 Mengolah informasi dari materi Variasi tangkisan
yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.

95
5 . Pertemuan Kelima ( 3 x 40 Menit)
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Variasi tangkisan.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Variasi tangkisan
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Variasi
kesimpulan) tangkisan berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Variasi tangkisan
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Variasi tangkisan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
 Bertanya atas presentasi tentang materi Variasi
tangkisan yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Variasi tangkisan
 Menjawab pertanyaan tentang materi Variasi tangkisan
yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.

96
5 . Pertemuan Kelima ( 3 x 40 Menit)
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Variasi tangkisan yang akan
selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Variasi
tangkisan yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan
secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Variasi tangkisan berlangsung, guru
mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa
percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab,
rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Variasi
tangkisan yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Variasi
tangkisan yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Variasi tangkisan.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Variasi
tangkisan.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Variasi tangkisan
kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

6 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi

97
6 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Variasi elakan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Variasi elakan
pemberian dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Variasi elakan.
 Pemberian contoh-contoh materi Variasi elakan
untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Variasi elakan.
 Mendengar
Pemberian materi Variasi elakan oleh guru.
 Menyimak

98
6 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Variasi elakan
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Variasi elakan
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Variasi elakan
yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Variasi elakan yang sedang dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Variasi elakan yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Variasi elakan yang telah disusun dalam daftar
pertanyaan kepada guru.
 Mendiskusikan

99
6 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Variasi
elakan.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Variasi
elakan yang telah diperoleh pada buku catatan dengan
tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia
yang baik dan benar.
 Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Variasi elakan sesuai dengan
pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :
 Variasi elakan
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Variasi elakan
 Mengolah informasi dari materi Variasi elakan yang
sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Variasi elakan.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari

100
6 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Variasi elakan
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Variasi
kesimpulan) elakan berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Variasi elakan
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Variasi elakan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
 Bertanya atas presentasi tentang materi Variasi elakan
yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Variasi elakan
 Menjawab pertanyaan tentang materi Variasi elakan
yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Variasi elakan yang akan
selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Variasi
elakan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara

101
6 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)
individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap
materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Variasi elakan berlangsung, guru mengamati
sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri,
berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu,
peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Variasi elakan
yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Variasi elakan
yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Variasi elakan.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Variasi elakan.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Variasi elakan kepada
kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

7 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan
sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.

102
7 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-
sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang materi :
 Variasi hindaran
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
(stimullasi/ memusatkan perhatian pada topik materi Variasi hindaran
pemberian dengan cara :
rangsangan)  Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
 Mengamati
 Lembar kerja materi Variasi hindaran.
 Pemberian contoh-contoh materi Variasi hindaran
untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung).
Membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Variasi hindaran.
 Mendengar
Pemberian materi Variasi hindaran oleh guru.
 Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global
tentang materi pelajaran mengenai materi :
 Variasi hindaran
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.

Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk


statemen mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang

103
7 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)
(pertanyaan/ berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)  Mengajukan pertanyaan tentang materi :
 Variasi hindaran
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau
pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan
tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik)
untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk
pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar
sepanjang hayat.
Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk
collection menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui
(pengumpulan kegiatan:
data)  Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Variasi hindaran
yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.
 Membaca sumber lain selain buku teks
Mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai
sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Variasi hindaran yang sedang
dipelajari.
 Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum
dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca
yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan
materi Variasi hindaran yang sedang dipelajari.
 Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi
Variasi hindaran yang telah disusun dalam daftar
pertanyaan kepada guru.
 Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
contoh dalam buku paket mengenai materi Variasi
hindaran.
 Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Variasi
hindaran yang telah diperoleh pada buku catatan

104
7 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)
dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa
Indonesia yang baik dan benar.
 Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau
mempresentasikan materi Variasi hindaran sesuai
dengan pemahamannya.
 Saling tukar informasi tentang materi :
 Variasi hindaran
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan
dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang
dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan
belajar sepanjang hayat.
Data Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data
processing hasil pengamatan dengan cara :
(pengolahan  Berdiskusi tentang data dari Materi :
Data)  Variasi hindaran
 Mengolah informasi dari materi Variasi hindaran
yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan
pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
materi Variasi hindaran.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
(pembuktian) memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau
teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari
berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan,
kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan
kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
 Variasi hindaran

105
7 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara
bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan


(menarik  Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Variasi
kesimpulan) hindaran berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan.
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang materi :
 Variasi hindaran
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan tentanag materi Variasi hindaran dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
 Bertanya atas presentasi tentang materi Variasi
hindaran yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang
materi :
 Variasi hindaran
 Menjawab pertanyaan tentang materi Variasi hindaran
yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Variasi hindaran yang akan
selesai dipelajari
 Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Variasi
hindaran yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan
secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Variasi hindaran berlangsung, guru mengamati
sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri,
berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu,
peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :

106
7 . Pertemuan Keenam ( 3 x 40 Menit)
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Variasi
hindaran yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Variasi hindaran
yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah
atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi
pelajaran Variasi hindaran.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja pada materi pelajaran Variasi
hindaran.
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Variasi hindaran kepada
kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

I. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Penilaian Pengetahuan
a. Teknik penilaian Ujian Tulis
b. Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran
Soal ujian tulis

Nama :...........................................................
Kelas :...........................................................
No Aspek dan Soal Ujian Tulis Jawaban
1. Fakta
a. Sebutkan berbagai keterampilan
gerak spesifik kuda-kuda dalam
pencak silat
b. Sebutkan berbagai keterampilan
gerak spesifik pukulan dalam pencak
silat
c. Sebutkan berbagai keterampilan
gerak spesifik tangkisan dalam
pencak silat
d. Sebutkan berbagai keterampilan
gerak spesifik tendangan dalam
pencak silat
e. Sebutkan berbagai keterampilan
gerak spesifik elakan dalam pencak
silat

107
2. Konsep
a. Jelaskan berbagai keterampilan
gerak spesifik kuda-kuda dalam
pencak silat.
b. Jelaskan berbagai keterampilan
gerak spesifik pukulan dalam
pencak silat.
c. Jelaskan berbagai keterampilan
gerak spesifik tangkisan dalam
pencak silat.
d. Jelaskan berbagai keterampilan
gerak spesifik tendangan dalam
pencak silat.
e. Jelaskan berbagai keterampilan
gerak spesifik elakan dalam
pencak silat.
3. Prosedur
a. Jelaskan cara melakukan
berbagai keterampilan gerak
spesifik kuda-kuda dalam
pencak silat
b. Jelaskan cara melakukan
berbagai keterampilan gerak
spesifik pukulan dalam pencak
silat.
c. Jelaskan cara melakukan
berbagai keterampilan gerak
pesifik tangkisan dalam pencak
silat.
d. Jelaskan cara melakukan
berbagai keterampilan gerak
spesifik tendangan dalam pencak
silat
e. Jelaskan cara melakukan
berbagai keterampilan gerak
spesifik elakan dalam pencak
silat.

a. Pedoman penskoran
1) Penskoran
a). Soal nomor 1
(1). Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(2). Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(3). Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
b). Soal nomor 2
(1). Skor 4, jika penjelasan benar dan lengkap

108
(2). Skor 3, jika penjelasan benar tetapi kurang lengkap
(3). Skor 2, jika sebagian penjelasan tidak benar dan kurang
lengkap
(4). Skor 1, jika hanya sebagian penjelasan yang benar dan
tidak lengkap
c) Soal nomor 3
(1). Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(2). Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(3). Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
d) Soal nomor 4
(1). Skor 4, jika urutan benar dan lengkap
(2). Skor 3, jika urutan benar tetapi kurang lengkap
(3). Skor 2, jika sebagian urutan tidak benar dan kurang lengkap
(4). Skor 1, jika hanya sebagian urutan yang benar dan tidak
lengkap.

2) Pengolahan skor
Skor maksimum: 24
Skor perolehan siswa: SP
Nilai sikap yang diperoleh siswa: SP/24 X 100

2. Penilaian Keterampilan
a. Lembar pengamatan proses variasi dan kombinasi gerak spesifik
kuda-kuda, pukulan, tangkisan, tendangan, dan elakan dalam pencak
silat.
1) Teknik penilaian
Uji unjuk kerja oleh rekan sejawat (dalam pertandingan)
2) Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran
Siswa diminta untuk melakukan variasi dan kombinasi gerak
spesifik kuda-
kuda, pukulan, tangkisan, tendangan, dan elakan dalam
pencak silat yang
dilakukan berpasangan, berkelompok atau dalam bentuk
bertarung.
Nama :...........................................................
Kelas :...........................................................
Petugas Pengamatan :...........................................................

a) Petunjuk Penilaian
Berikan tanda cek (√) pada kolom yang sudah disediakan,
setiap siswa
menunjukkan atau menampilkan gerak yang diharapkan.
b) Rubrik Penilaian Keterampilan Gerak Spesifik
No. Indikator Penilaian Hasil Penilaian

109
Baik Cukup Kurang
(3) (2) (1)
1. Sikap awalan
melakukan gerakan
2. Sikap pelaksanaan
melakukan gerakan
3. Sikap akhir melakukan
gerakan
Skor Maksimal (9)
3) Pedoman penskoran
a) Penskoran
(1) Sikap awalan melakukan gerakan
Skor baik jika:
(1) posisi kaki kiri di depan dan kaki kanan di belakang
(2) lutut ditekuk secara wajar agar mudah memindahkan
kaki
(3) sikap kuda-kuda berdiri tegak
Skor sedang jika : hanya dua kriteria yang dilakukan secara
benar.
Skor kurang jika : hanya satu kriteria yang dilakukan
secara benar.
(2) Sikap pelaksanaan melakukan gerakan
Skor baik jika:
(1) posisi kaki kiri di depan dan kaki kanan di belakang
(2) posisi tangan kiri di depan dan tangan kanan di dekat
dada
(3) posisi badan condong ke belakang
(4) pandangan mata tertuju ke depan
Skor sedang jika : hanya tiga kriteria yang dilakukan secara
benar.
Skor kurang jika : hanya satu sampai dua kriteria yang
dilakukan
secara benar.
(3) Sikap akhir melakukan gerakan
Skor baik jika :
(1) posisi kaki tetap berdiri kuda-kuda
(2) pandangan tetap tertuju ke depan
(3) badan tetap condong ke belakang
Skor sedang jika : hanya dua kriteria yang dilakukan secara
benar.
Skor kurang jika : hanya satu kriteria yang dilakukan
secara benar.
b) Pengolahan skor
Skor maksimum: 9
Skor perolehan siswa: SP
Nilai keterampilan yang diperoleh siswa: SP/9 X 100

110
b. Lembar pengamatan penilaian hasil gerak spesifik kuda-kuda, pukulan,
tangkisan, tendangan, dan elakan dalam pencak silat.
1) Penilaian hasil gerak pencak silat.
a) Tahap pelaksanaan pengukuran
Penilaian hasil/produk gerak spesifik pencak silat yang dilakukan
siswa memperagakan keterampilan gerak kuda-kuda, pukulan,
tangkisan, tendangan, dan elakan dalam pencak silat dengan cara:
(1) Mula-mula siswa berdiri saling berhadapan.
(2) Setelah petugas pengukuran memberi aba-aba “mulai” siswa
mulai melakukan keterampilan gerak kuda-kuda, pukulan,
tangkisan, tendangan, dan elakan dalam pencak silat.
(3) Petugas menilai ketepatan melakukan gerakan yang dilakukan
oleh siswa.
(4) Ketepatan gerakan yang dilakukan dengan benar memenuhi
persyaratan dihitung untuk diberikan skor.

b) Konversi jumlah ulangan dengan skor


No. Jenis Gerakan Kriteria Pengskoran
1. Ketepatan melakukan pukulan 3
2. Ketepatan melakukan tangkisan 3
3. Ketepatan melakukan tendangan 3
4. Ketepatan melakukan elakan 3
5. Keserasian gerakan 3
Jumlah Skor Maksimal 15

3. Remedial
Remedial dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi
yang telah diajarkan pada siswa, nilai yang dicapai tidak memenuhi KBM
(Ketuntasan Belajar Minimal) atau KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal)
yang telah ditentukan. Berikut contoh format remedial terhadap tiga siswa.

Tar
KB
get Bent Nilai
As M/ Keter
N Sis KI Ma Indik uk
pe K angan
o wa teri ator Rem A Rem
KD k K
edial wa edial
M
l

111
1

5
d
st
.
Keterangan Orang Tua Siswa:

4. Pengayaan
Pengayaan dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi
yang telah diajarkan pada siswa, nilai yang dicapai tidak memenuhi KBM
(Ketuntasan Belajar Minimal) atau KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal)
yang telah ditentukan. Berikut contoh format pengayaan terhadap tiga
siswa.
Tar
KB
get Bent Nilai
As M/ Keter
N Sis KI Ma Indik uk
pe K
o wa teri ator Rem A Rem angan
KD k K
edial wa edial
M
l
1

5
d
st
.
Keterangan Orang Tua Siswa:

112
Bekasi, November 2019
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Ahmad Nur Cahyadi, S.Pd


NIP. 197102071998021002

113
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMPN 30 KOTA BEKASI


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
Kelas/Semester : IX/ Ganjil
Materi Pokok : Variasi dan kombinasi gerak spesifik seni beladiri
Alokasi Waktu : 2 Minggu x 3 Jam Pelajaran @40 Menit

A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya
diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator
3.4 Memahami variasi dan kombinasi  Memahami Aktivitas pembelajaran gerak
gerak spesifik seni beladiri. **) spesifik pencak silat
 Memahami Aktivitas pembelajaran gerak
3.4.1 Mengidentifikasikan berbagai spesifik pencak silat
variasi dan kombinasi gerak dasar  Memahami Aktivitas pembelajaran variasi dan
dalam pencak silat kombinasi rangkaian tunggal
 Memahami variasi dan kombinasi kuda-kuda,
3.4.2 Menjelaskan berbagai variasi dan pukulan, tangkisan, tendangan, dan elakan.
kombinasi gerak dasar dalam pencak
silat

3.4.3 Menjelaskan cara melakukan


berbagai variasi dan kombinasi
gerak dasar dalam pencak silat
4.4 Mempraktikkan variasidan  Mempraktikkan variasi dan kombinasi gerak
kombinasi gerak spesifik seni spesifik beladiri (kuda-kuda dengan pola
beladiri. **) langkah; kuda-kuda, pukulan dengan tangkisan;
kuda-kuda, tendangan dengan elakan; kuda-
4.4.1 Melakukan berbagai variasi dan kuda, pukulan, tangkisan, tendangan, dan
kombinasi gerak dasar dalam pencak elakan).
silat

114
4.4.2 Menggunakna berbagai variasi dan
kombinasi gerak dasar pencak silat
dalam bentuk peraturan sederhana
dan peraturan yang dimodifikasi

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
 Memahami Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat
 Memahami Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat
 Memahami Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian
tunggal
 Memahami variasi dan kombinasi kuda-kuda, pukulan, tangkisan,
tendangan, dan elakan.
 Mempraktikkan variasi dan kombinasi gerak spesifik beladiri (kuda-kuda
dengan pola langkah; kuda-kuda, pukulan dengan tangkisan; kuda-kuda,
tendangan dengan elakan; kuda-kuda, pukulan, tangkisan, tendangan, dan
elakan).

D. Materi Pembelajara
Bela diri:
• Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat
• Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat
• Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal
• Variasi dan kombinasi kuda-kuda, pukulan, tangkisan, tendangan, dan
elakan.
E. Metode Pembelajaran
Metode yang digunakan dalam pembelajaran aktivitas gerak spesifik beladiri pencak silat
antara lain.
 Cakupan (Inclusive).
 Demonstrasi.
 Bagian dan keseluruhan (Part and whole)
 Timbal-balik (Resiprocal)
 Pendekatan Pembelajaran Contekstual
 Pendekatan Scientific.

F. Media Pembelajaran
3. Media:
d. Gambar gerak spesifik kuda-kuda, pola gerak langkah, pukulan,
tendangan, tangkisan, dan elakan dalam pencak silat.
e. Video pembelajaran gerak spesifik kuda-kuda, pola gerak langkah,
pukulan, tendangan, tangkisan, dan elakan dalam pencak silat.
f. Model siswa atau guru yang memperagakan gerak spesifik kuda-kuda,
pola gerak langkah, pukulan, tendangan, tangkisan, dan elakan dalam
pencak silat.
4. Alat dan Bahan:
f. Ruangan atau halaman sekolah
g. Arena pencak silat

115
h. Goong
i. Peluit dan Stopwatch.
j. Panduan Pembelajaran Siswa (Judul: Panduan Pembelajaran Siswa oleh
MGMP PJOK SMP/M.Ts).

G. Sumber Belajar
Buku Siswa Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan kelas IX, Buku
PJOK Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018, internet, narasumber, lingkungan sekitar,
websiteedukasi.com dan sumber lain yang relevan

H. Langkah-Langkah Pembelajaran

1. Pertemuan Ke-1 (3 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
● Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
● Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
● Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
● Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
● Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
● Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
● Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
● Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik,
maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

● Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung


● Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
● Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
● Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang
berlangsung
● Pembagian kelompok belajar
● Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat dengan cara :

116
pemberian → Melihat (tanpa atau dengan Alat)
rangsangan) Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
→ Mengamati
● Lembar kerja materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

● Pemberian contoh-contoh materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat


untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb

→ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

→ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Aktivitas pembelajaran
gerak spesifik pencak silat
→ Mendengar
Pemberian materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat oleh guru.

→ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran
mengenai materi :
Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari


informasi.
Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
statemen Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
(pertanyaan/ mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)
→ Mengajukan pertanyaan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi
tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan
yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan
merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan
belajar sepanjang hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah
(pengumpulan diidentifikasi melalui kegiatan:
data)
→ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat
yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.

117
→ Membaca sumber lain selain buku teks
Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai
referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman tentang
materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat yang sedang dipelajari.

→ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan
mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi
Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat yang sedang dipelajari.

→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber


Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Aktivitas pembelajaran gerak
spesifik pencak silat yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:
→ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

→ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik
pencak silat yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

→ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi dengan
rasa percaya diri Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat sesuai dengan
pemahamannya.

118
119
120
121
→ Saling tukar informasi tentang materi :
Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan
menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada
lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan
kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR
processing KRITIK)
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan cara
Data) :
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

122
→ Mengolah informasi dari materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat
yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari
kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung
dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.

→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Aktivitas pembelajaran


gerak spesifik pencak silat
Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
(pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya
dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang
bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-
soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
(menarik kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik
pencak silat berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau
media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir
sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.

→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :


Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Aktivitas


pembelajaran gerak spesifik pencak silat dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak
silat yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)
→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran
yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat

→ Menjawab pertanyaan tentang materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak


silat yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah
disediakan.

123
→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran gerak
spesifik pencak silat yang akan selesai dipelajari

→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik


pencak silat yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja
yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap
materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat berlangsung, guru
mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri,
berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat yang
baru dilakukan.
● Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak
silat yang baru diselesaikan.
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada
pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Aktivitas
pembelajaran gerak spesifik pencak silat
● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi
paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
● Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran gerak spesifik pencak silat
kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

2. Pertemuan Ke-2 (3 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
● Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
● Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
● Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
● Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
● Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
● Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
● Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
● Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik,
maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

124
● Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
● Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
● Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
● Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang
berlangsung
● Pembagian kelompok belajar
● Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
pemberian materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal dengan cara :
rangsangan)
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
→ Mengamati
● Lembar kerja materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

● Pemberian contoh-contoh materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi


rangkaian tunggal untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb

→ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

→ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Aktivitas pembelajaran
variasi dan kombinasi rangkaian tunggal
→ Mendengar
Pemberian materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal
oleh guru.
→ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran
mengenai materi :
Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari


informasi.
Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
statemen Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
(pertanyaan/ mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
→ Mengajukan pertanyaan tentang materi :

125
masalah) Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi
tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan
yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan
merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan
belajar sepanjang hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah
(pengumpulan diidentifikasi melalui kegiatan:
data)
→ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi
rangkaian tunggal yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi
yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.

→ Membaca sumber lain selain buku teks


Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai
referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman tentang
materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal yang sedang
dipelajari.
→ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan
mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi
Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal yang sedang
dipelajari.
→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Aktivitas pembelajaran variasi dan
kombinasi rangkaian tunggal yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:
→ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

→ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Aktivitas pembelajaran variasi dan
kombinasi rangkaian tunggal yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan
yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

→ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi dengan
rasa percaya diri Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal
sesuai dengan pemahamannya.

126
127
128
→ Saling tukar informasi tentang materi :
Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan
menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada
lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan
kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.

129
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR
processing KRITIK)
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan cara
Data) :
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

→ Mengolah informasi dari materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi


rangkaian tunggal yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya
mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang
sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.

→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Aktivitas pembelajaran


variasi dan kombinasi rangkaian tunggal
Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
(pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya
dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang
bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-
soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
(menarik kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Aktivitas pembelajaran variasi dan
kombinasi rangkaian tunggal berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara
lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.

→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :


Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Aktivitas


pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal dan ditanggapi oleh kelompok
yang mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi
rangkaian tunggal yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk
menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

130
→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran
yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal

→ Menjawab pertanyaan tentang materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi


rangkaian tunggal yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja
yang telah disediakan.
→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran variasi dan
kombinasi rangkaian tunggal yang akan selesai dipelajari

→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Aktivitas pembelajaran variasi dan


kombinasi rangkaian tunggal yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan
siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal
berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin,
rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli
lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian
tunggal yang baru dilakukan.
● Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi
rangkaian tunggal yang baru diselesaikan.
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada
pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Aktivitas
pembelajaran variasi dan kombinasi rangkaian tunggal
● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi
paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
● Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran variasi dan kombinasi
rangkaian tunggal kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

J. Penilaian Hasil Pembelajaran


5. Penilaian Sikap
- Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta
didik sehari-hari, baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara
umum. Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh
instrumen penilaian sikap
Aspek Perilaku yang Kode
N Jumla Skor
Nama Siswa Dinilai Nilai
o h Skor Sikap
BS JJ TJ DS

131
1 … 75 75 50 75 275 68,75 C

2 … ... ... ... ... ... ... ...

Keterangan :
• BS : Bekerja Sama
• JJ : Jujur
• TJ : Tanggun Jawab
• DS : Disiplin

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria
= 100 x 4 = 400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 =
68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin
dinilai

- Penilaian Diri
Seiring dengan bergesernya pusat pembelajaran dari guru kepada peserta
didik, maka peserta didik diberikan kesempatan untuk menilai
kemampuan dirinya sendiri. Namun agar penilaian tetap bersifat objektif,
maka guru hendaknya menjelaskan terlebih dahulu tujuan dari penilaian
diri ini, menentukan kompetensi yang akan dinilai, kemudian
menentukan kriteria penilaian yang akan digunakan, dan merumuskan
format penilaiannya Jadi, singkatnya format penilaiannya disiapkan oleh
guru terlebih dahulu. Berikut Contoh format penilaian :
Jumlah Skor Kode
No Pernyataan Ya Tidak
Skor Sikap Nilai
Selama diskusi, saya
ikut serta C
1 50 250 62,50
mengusulkan
ide/gagasan.

132
Ketika kami
berdiskusi, setiap
anggota
2 50
mendapatkan
kesempatan untuk
berbicara.
Saya ikut serta
dalam membuat
3 50
kesimpulan hasil
diskusi kelompok.
4 ... 100

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 4 x
100 = 400
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (250 :
400) x 100 = 62,50
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat juga digunakan untuk menilai kompetensi
pengetahuan dan keterampilan

- Penilaian Teman Sebaya


Penilaian ini dilakukan dengan meminta peserta didik untuk menilai
temannya sendiri. Sama halnya dengan penilaian hendaknya guru telah
menjelaskan maksud dan tujuan penilaian, membuat kriteria penilaian,
dan juga menentukan format penilaiannya. Berikut Contoh format
penilaian teman sebaya :

Nama yang diamati : ...


Pengamat : ...

Jumlah Skor Kode


No Pernyataan Ya Tidak Nilai
Skor Sikap
Mau menerima SB
1 100 450 90,00
pendapat teman.

133
Memberikan solusi
2 terhadap 100
permasalahan.
Memaksakan
pendapat sendiri
3 100
kepada anggota
kelompok.
Marah saat diberi
4 100
kritik.
5 ... 50

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50 untuk pernyataan yang positif,
sedangkan untuk pernyataan yang negatif, Ya = 50 dan Tidak = 100
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 5 x
100 = 500
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (450 :
500) x 100 = 90,00
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)

- Penilaian Jurnal (Lihat lampiran)

6. Penilaian Pengetahuan
c. Teknik penilaian Ujian Tulis
d. Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran
Soal ujian tulis

Nama :...........................................................
Kelas :...........................................................
No Aspek dan Soal Ujian Tulis Jawaban

134
1. Fakta
a. Sebutkan berbagai keterampilan
gerak spesifik kuda-kuda dalam
pencak silat
b. Sebutkan berbagai keterampilan
gerak spesifik pukulan dalam pencak
silat
c. Sebutkan berbagai keterampilan
gerak spesifik tangkisan dalam
pencak silat
d. Sebutkan berbagai keterampilan
gerak spesifik tendangan dalam
pencak silat
e. Sebutkan berbagai keterampilan
gerak spesifik elakan dalam pencak
silat
2. Konsep
f. Jelaskan berbagai keterampilan
gerak spesifik kuda-kuda dalam
pencak silat.
g. Jelaskan berbagai keterampilan
gerak spesifik pukulan dalam
pencak silat.
h. Jelaskan berbagai keterampilan
gerak spesifik tangkisan dalam
pencak silat.
i. Jelaskan berbagai keterampilan
gerak spesifik tendangan dalam
pencak silat.
j. Jelaskan berbagai keterampilan
gerak spesifik elakan dalam
pencak silat.
3. Prosedur
f. Jelaskan cara melakukan
berbagai keterampilan gerak
spesifik kuda-kuda dalam
pencak silat
g. Jelaskan cara melakukan
berbagai keterampilan gerak
spesifik pukulan dalam pencak
silat.
h. Jelaskan cara melakukan
berbagai keterampilan gerak
pesifik tangkisan dalam pencak
silat.

135
i. Jelaskan cara melakukan
berbagai keterampilan gerak
spesifik tendangan dalam pencak
silat
j. Jelaskan cara melakukan
berbagai keterampilan gerak
spesifik elakan dalam pencak
silat.

c. Pedoman penskoran
3) Penskoran
a). Soal nomor 1
(4). Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(5). Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(6). Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
b). Soal nomor 2
(5). Skor 4, jika penjelasan benar dan lengkap
(6). Skor 3, jika penjelasan benar tetapi kurang lengkap
(7). Skor 2, jika sebagian penjelasan tidak benar dan kurang
lengkap
(8). Skor 1, jika hanya sebagian penjelasan yang benar dan
tidak lengkap
c) Soal nomor 3
(4). Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(5). Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(6). Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
d) Soal nomor 4
(5). Skor 4, jika urutan benar dan lengkap
(6). Skor 3, jika urutan benar tetapi kurang lengkap
(7). Skor 2, jika sebagian urutan tidak benar dan kurang lengkap
(8). Skor 1, jika hanya sebagian urutan yang benar dan tidak
lengkap.

4) Pengolahan skor
Skor maksimum: 24
Skor perolehan siswa: SP
Nilai sikap yang diperoleh siswa: SP/24 X 100

7. Penilaian Keterampilan
a. Lembar pengamatan proses variasi dan kombinasi gerak spesifik
kuda-kuda, pukulan, tangkisan, tendangan, dan elakan dalam pencak
silat.
1) Teknik penilaian
Uji unjuk kerja oleh rekan sejawat (dalam pertandingan)
2) Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran

136
Siswa diminta untuk melakukan variasi dan kombinasi gerak
spesifik kuda-
kuda, pukulan, tangkisan, tendangan, dan elakan dalam
pencak silat yang
dilakukan berpasangan, berkelompok atau dalam bentuk
bertarung.
Nama :...........................................................
Kelas :...........................................................
Petugas Pengamatan :...........................................................

a) Petunjuk Penilaian
Berikan tanda cek (√) pada kolom yang sudah disediakan,
setiap siswa
menunjukkan atau menampilkan gerak yang diharapkan.
b) Rubrik Penilaian Keterampilan Gerak Spesifik
No. Indikator Penilaian Hasil Penilaian
Baik Cukup Kurang
(3) (2) (1)
1. Sikap awalan
melakukan gerakan
2. Sikap pelaksanaan
melakukan gerakan
3. Sikap akhir melakukan
gerakan
Skor Maksimal (9)
3) Pedoman penskoran
a) Penskoran
(1) Sikap awalan melakukan gerakan
Skor baik jika:
(1) posisi kaki kiri di depan dan kaki kanan di belakang
(2) lutut ditekuk secara wajar agar mudah memindahkan
kaki
(3) sikap kuda-kuda berdiri tegak
Skor sedang jika : hanya dua kriteria yang dilakukan secara
benar.
Skor kurang jika : hanya satu kriteria yang dilakukan
secara benar.
(2) Sikap pelaksanaan melakukan gerakan
Skor baik jika:
(1) posisi kaki kiri di depan dan kaki kanan di belakang
(2) posisi tangan kiri di depan dan tangan kanan di dekat
dada
(3) posisi badan condong ke belakang
(4) pandangan mata tertuju ke depan
Skor sedang jika : hanya tiga kriteria yang dilakukan secara
benar.

137
Skor kurang jika : hanya satu sampai dua kriteria yang
dilakukan
secara benar.
(3) Sikap akhir melakukan gerakan
Skor baik jika :
(1) posisi kaki tetap berdiri kuda-kuda
(2) pandangan tetap tertuju ke depan
(3) badan tetap condong ke belakang
Skor sedang jika : hanya dua kriteria yang dilakukan secara
benar.
Skor kurang jika : hanya satu kriteria yang dilakukan
secara benar.
b) Pengolahan skor
Skor maksimum: 9
Skor perolehan siswa: SP
Nilai keterampilan yang diperoleh siswa: SP/9 X 100

d. Lembar pengamatan penilaian hasil gerak spesifik kuda-kuda, pukulan,


tangkisan, tendangan, dan elakan dalam pencak silat.
1) Penilaian hasil gerak pencak silat.
a) Tahap pelaksanaan pengukuran
Penilaian hasil/produk gerak spesifik pencak silat yang dilakukan
siswa memperagakan keterampilan gerak kuda-kuda, pukulan,
tangkisan, tendangan, dan elakan dalam pencak silat dengan cara:
(1) Mula-mula siswa berdiri saling berhadapan.
(2) Setelah petugas pengukuran memberi aba-aba “mulai” siswa
mulai melakukan keterampilan gerak kuda-kuda, pukulan,
tangkisan, tendangan, dan elakan dalam pencak silat.
(3) Petugas menilai ketepatan melakukan gerakan yang dilakukan
oleh siswa.
(4) Ketepatan gerakan yang dilakukan dengan benar memenuhi
persyaratan dihitung untuk diberikan skor.

b) Konversi jumlah ulangan dengan skor


No. Jenis Gerakan Kriteria Pengskoran
1. Ketepatan melakukan pukulan 3
2. Ketepatan melakukan tangkisan 3
3. Ketepatan melakukan tendangan 3
4. Ketepatan melakukan elakan 3

138
5. Keserasian gerakan 3
Jumlah Skor Maksimal 15

8. Remedial
Remedial dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi
yang telah diajarkan pada siswa, nilai yang dicapai tidak memenuhi KBM
(Ketuntasan Belajar Minimal) atau KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal)
yang telah ditentukan. Berikut contoh format remedial terhadap tiga siswa.

Tar
KB
get Bent Nilai
As M/ Keter
N Sis KI Ma Indik uk
pe K angan
o wa teri ator Rem A Rem
KD k K
edial wa edial
M
l
1

5
d
st
.
Keterangan Orang Tua Siswa:

9. Pengayaan
Pengayaan dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi
yang telah diajarkan pada siswa, nilai yang dicapai tidak memenuhi KBM
(Ketuntasan Belajar Minimal) atau KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal)
yang telah ditentukan. Berikut contoh format pengayaan terhadap tiga
siswa.
Tar
KB
get Bent Nilai
As M/ Keter
N Sis KI Ma Indik uk
pe K
o wa teri ator Rem A Rem angan
KD k K
edial wa edial
M
l

139
1

5
d
st
.
Keterangan Orang Tua Siswa:

Bekasi, November 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Ricky Mulyadi, S.Pd


NIP. 197102071998021002

140
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMPN Websiteedukasi.com


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
Kelas/Semester : IX/ Ganjil
Materi Pokok : Pengembangan komponen kebugaran jasmani terkait
dengan kesehatan dan keterampilan
Alokasi Waktu : 2 Minggu x 3 Jam Pelajaran @40 Menit

A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya
diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar Indikator
3.5 Memahami penyusunan program  Memahami penyusunan program
pengembangan komponen pengembangan komponen kebugaran jasmani
kebugaran jasmani terkait dengan yang terkait dengan kekuatan dan daya tahan
kesehatan dan keterampilan secara otot
sederhana  Memahami penyusunan program
pengembangan komponen kebugaran jasmani
3.5.1 Mengidentifikasikan berbagai yang terkait dengan daya tahan pernapasan dan
bentuk latihan kebugaran jasmani kelenturan
yang terkait dengan kesehatan dan  Memahami penyusunan program
keterampilan pengembangan komponen kebugaran jasmani
yang terkait dengan kecepatan dan kelincahan
3.5.2 Menjelaskan berbagai bentuk latihan  Memahami penyusunan program
kebugaran jasmani yang terkait pengembangan komponen kebugaran jasmani
dengan kesehatan dan keterampilan yang terkait dengan keseimbangan, dan
koordinasi
3.5.3 Menjelaskan cara melakukan
berbagai bentuk latihan kebugaran
jasmani yang terkait dengan
kesehatan dan ketermapilan

4.5 Mempraktikkan penyusunan  Mempraktikkan latihan kebugaran jasmani yang


program pengembangan komponen terkait dengan kesehatan (kekuatan, daya tahan

141
kebugaran jasmani terkait dengan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan);
kesehatan dan keterampilan secara dan latihan kebugaran jasmani yang terkait
sederhana. dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan,
keseimbangan, dan koordinasi).
4.5.1 Melakukan berbagi bentuk latihan
kebugaran jasmani yang terkait
dengan kesehatan dan ketermapilan

4.5.2 menggunakan berbagi bentuk


latihan kebugaran jasmani yang
terkait dengan kesehatan dan
keterampilan dalam bentuk sirkuit
training
C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
 Memahami penyusunan program pengembangan komponen kebugaran
jasmani yang terkait dengan kekuatan dan daya tahan otot
 Memahami penyusunan program pengembangan komponen kebugaran
jasmani yang terkait dengan daya tahan pernapasan dan kelenturan
 Memahami penyusunan program pengembangan komponen kebugaran
jasmani yang terkait dengan kecepatan dan kelincahan
 Memahami penyusunan program pengembangan komponen kebugaran
jasmani yang terkait dengan keseimbangan, dan koordinasi
 Mempraktikkan latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan
(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan); dan
latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi).

D. Materi Pembelajaran
Penyusunan program latihan sederhana
 Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya
tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)
 Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)

E. Metode Pembelajaran
Metode yang digunakan dalam pembelajaran aktivitas kebugaran jasmani
antara lain.
 Cakupan (Inclusive).
 Demonstrasi.
 Bagian dan keseluruhan (Part and whole)
 Timbal-balik (Resiprocal)
 Pendekatan Pembelajaran Contekstual
 Pendekatan Scientific.

F. Media Pembelajaran
1. Media:

142
a. Gambar berbagai bentuk latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
kesehatan dan pengukurannya.
b. Video pembelajaran berbagai bentuk latihan kebugaran jasmani yang
terkait dengan kesehatan dan pengukurannya.
c. Model siswa atau guru yang memperagakan berbagai bentuk latihan
kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan dan pengukurannya.

2. Alat dan Bahan:


a. Lapangan olahraga atau halaman sekolah.
b. Palang tunggal.
c. Matras.
d. Peluit dan Stopwatch.
e. Panduan Pembelajaran Siswa (Judul: Panduan Pembelajaran Siswa oleh
MGMP PJOK SMP/M.Ts).

G. Sumber Belajar
Buku Siswa Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan kelas IX, Buku
PJOK Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018, internet, narasumber, lingkungan
sekitar, Websiteedukasi.com dan sumber lain yang relevan
H. Langkah-Langkah Pembelajaran
1. Pertemuan Ke-1 (3 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
● Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan
berdoa untuk memulai pembelajaran
● Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
● Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
● Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta
didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
● Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
● Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
● Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
● Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik,
maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan
pernapasan, dan kelenturan)

● Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung


● Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
● Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

143
● Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan
yang berlangsung
● Pembagian kelompok belajar
● Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
pemberian materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan
rangsangan) otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) dengan cara :
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
→ Mengamati
● Lembar kerja materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)

● Pemberian contoh-contoh materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan


kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) untuk
dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb

→ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya
tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)

→ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Latihan kebugaran
jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan
pernapasan, dan kelenturan)
→ Mendengar
Pemberian materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) oleh
guru.
→ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran
mengenai materi :
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan
otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari


informasi.
CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

144
Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
melalui kegiatan belajar, contohnya :
→ Mengajukan pertanyaan tentang materi :
Problem Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan
statemen otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)
(pertanyaan/
identifikasi
masalah)
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi
tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke
pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk
hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang
(pengumpulan telah diidentifikasi melalui kegiatan:
data)
→ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) yang
sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.

→ Membaca sumber lain selain buku teks


Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai
referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan,
daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) yang sedang dipelajari.

→ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan
mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan
otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) yang sedang dipelajari.

→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber


Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Latihan kebugaran jasmani yang
terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan
kelenturan) yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:
→ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)

145
→ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)
yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan
bahasa Indonesia yang baik dan benar.

→ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi
dengan rasa percaya diri Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) sesuai
dengan pemahamannya.

146
147
→ Saling tukar informasi tentang materi :
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan
otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh
sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok
kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai
cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR
processing KRITIK)
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan
Data) cara :
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan
otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)

→ Mengolah informasi dari materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) yang
sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari
kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja

148
→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Latihan kebugaran
jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan
pernapasan, dan kelenturan)
Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
(pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang
bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan


otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban
soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
(menarik kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)
berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media
lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir
sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.

→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :

Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan


otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Latihan


kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya
tahan pernapasan, dan kelenturan) dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)
yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)
→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan
otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)

149
→ Menjawab pertanyaan tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)
yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah
disediakan.
→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Latihan kebugaran jasmani yang
terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan
kelenturan) yang akan selesai dipelajari

→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan)
yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi
pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan,
daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) yang baru dilakukan.
● Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) yang baru
diselesaikan.
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai
pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Latihan
kebugaran jasmani yang terkait dengan kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan,
dan kelenturan)
● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar
diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
● Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
kesehatan(kekuatan, daya tahan otot, daya tahan pernapasan, dan kelenturan) kepada kelompok yang
memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

2. Pertemuan Ke-2 (3 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
● Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan
berdoa untuk memulai pembelajaran
● Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
● Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
● Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta
didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya

150
● Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
● Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
● Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
● Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik,
maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan,
keseimbangan, dan koordinasi)

● Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung


● Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
● Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
● Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan
yang berlangsung
● Pembagian kelompok belajar
● Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
pemberian materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
rangsangan) kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) dengan cara :
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
→ Mengamati
● Lembar kerja materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)
● Pemberian contoh-contoh materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb

→ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
dengan Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)

→ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Latihan kebugaran
jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan,
dan koordinasi)

→ Mendengar

151
Pemberian materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) oleh guru.

→ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran
mengenai materi :
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari


informasi.
Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
statemen Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
(pertanyaan/ mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab
identifikasi melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah)
→ Mengajukan pertanyaan tentang materi :
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi
tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke
pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu,
kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk
hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang
(pengumpulan telah diidentifikasi melalui kegiatan:
data)
→ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) yang sedang
dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan mencoba
menginterprestasikannya.
→ Membaca sumber lain selain buku teks
Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai
referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman
tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) yang sedang
dipelajari.
→ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan
mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) yang sedang dipelajari.

→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber

152
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Latihan kebugaran jasmani yang
terkait dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)
yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:
→ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)

→ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) yang
telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa
Indonesia yang baik dan benar.

→ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi
dengan rasa percaya diri Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) sesuai dengan
pemahamannya.

153
154
→ Saling tukar informasi tentang materi :
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh
sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok
kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai
cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.

Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR


processing KRITIK)
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan
Data) cara :
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)

155
→ Mengolah informasi dari materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) yang sudah
dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan
bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.

→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Latihan kebugaran


jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan,
dan koordinasi)
Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
(pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang
bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda
sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin,
taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,


kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban
soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
(menarik kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) berupa
kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan.

→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :

Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,


kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Latihan


kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan,
keseimbangan, dan koordinasi) dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) yang
dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)
→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :

156
Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)

→ Menjawab pertanyaan tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait


dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.

→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Latihan kebugaran jasmani yang
terkait dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi)
yang akan selesai dipelajari

→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi
pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan,
kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) yang baru dilakukan.
● Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Latihan kebugaran jasmani yang terkait
dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) yang baru diselesaikan.
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai
pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Latihan
kebugaran jasmani yang terkait dengan keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan
koordinasi)
● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar
diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
● Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Latihan kebugaran jasmani yang terkait dengan
keterampilan(kecepatan, kelincahan, keseimbangan, dan koordinasi) kepada kelompok yang
memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.
I. Penilaian Hasil Pembelajaran
10. Penilaian Sikap
- Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-
hari, baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan
langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap
Aspek Perilaku yang Dinilai Jumlah Skor Kode
No Nama Siswa Nilai
BS JJ TJ DS Skor Sikap

1 … 75 75 50 75 275 68,75 C

157
...
2 … ... ... ... ... ... ...

Keterangan :
• BS : Bekerja Sama
• JJ : Jujur
• TJ : Tanggun Jawab
• DS : Disiplin

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x 4 =
400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin dinilai

- Penilaian Diri
Seiring dengan bergesernya pusat pembelajaran dari guru kepada peserta didik, maka
peserta didik diberikan kesempatan untuk menilai kemampuan dirinya sendiri. Namun
agar penilaian tetap bersifat objektif, maka guru hendaknya menjelaskan terlebih
dahulu tujuan dari penilaian diri ini, menentukan kompetensi yang akan dinilai,
kemudian menentukan kriteria penilaian yang akan digunakan, dan merumuskan format
penilaiannya Jadi, singkatnya format penilaiannya disiapkan oleh guru terlebih dahulu.
Berikut Contoh format penilaian :
Jumlah Skor Kode
No Pernyataan Ya Tidak Nilai
Skor Sikap
Selama diskusi, saya ikut
1 serta mengusulkan 50
ide/gagasan.
Ketika kami berdiskusi,
setiap anggota
2 50 C
mendapatkan kesempatan 250 62,50
untuk berbicara.
Saya ikut serta dalam
3 membuat kesimpulan hasil 50
diskusi kelompok.
4 ... 100

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 4 x 100 = 400

158
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (250 : 400) x 100 =
62,50
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat juga digunakan untuk menilai kompetensi pengetahuan dan
keterampilan

- Penilaian Teman Sebaya


Penilaian ini dilakukan dengan meminta peserta didik untuk menilai temannya sendiri.
Sama halnya dengan penilaian hendaknya guru telah menjelaskan maksud dan tujuan
penilaian, membuat kriteria penilaian, dan juga menentukan format penilaiannya.
Berikut Contoh format penilaian teman sebaya :

Nama yang diamati : ...


Pengamat : ...

Kode
Jumlah Skor
No Pernyataan Ya Tidak Nilai
Skor Sikap
Mau menerima pendapat
1 100
teman.
Memberikan solusi
2 100
terhadap permasalahan.
SB
Memaksakan pendapat 450 90,00
3 sendiri kepada anggota 100
kelompok.
4 Marah saat diberi kritik. 100
5 ... 50

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50 untuk pernyataan yang positif, sedangkan
untuk pernyataan yang negatif, Ya = 50 dan Tidak = 100
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 5 x 100 = 500
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (450 : 500) x 100 =
90,00
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)

- Penilaian Jurnal (Lihat lampiran)

11. Penilaian Pengetahuan


a. Teknik penilaian
Ujian Tulis
b. Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran
Soal ujian tulis

159
Nama :...........................................................
Kelas :...........................................................

No Aspek dan Soal Uji Tulis Jawaban

1. Fakta
a. Tuliskan macam-macam bentuk latihan untuk
meningkatkan kekuatan.
b. Tuliskan macam-macam bentuk latihan untuk
meningkatkan kelenturan.
c. Tuliskan macam-macam bentuk latihan untuk
meningkatkan daya tahan jantung dan paru-paru.
2. Konsep
a. Jelaskan macam-macam bentuk latihan untuk
meningkatkan
kekuatan.
b. Jelaskan macam-macam bentuk latihan untuk
meningkatkan kelenturan.
c. Jelaskan macam-macam bentuk latihan untuk
meningkatkan daya tahan jantung dan paru-paru.
3. Prosedur
a. Jelaskan cara melakukan macam-macam bentuk
latihan untuk meningkatkan kekuatan.
b. Jelaskan cara melakukan macam-macam bentuk
latihan
untuk meningkatkan kelenturan.
c. Jelaskan cara melakukan macam-macam bentuk
latihan untuk meningkatkan daya tahan jantung dan
paru-paru.
a. Pedoman penskoran
1) Penskoran
a) Soal nomor 1
(1) Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(2) Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(3) Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
b) Soal nomor 2
(1) Skor 4, jika penjelasan benar dan lengkap
(2) Skor 3, jika penjelasan benar tetapi kurang lengkap
(3) Skor 2, jika sebagian penjelasan tidak benar dan kurang lengkap
(4) Skor 1, jika hanya sebagian penjelasan yang benar dan tidak lengkap
c) Soal nomor 3
(1) Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(2) Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(3) Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
d) Soal nomor 4
(1) Skor 4, jika urutan benar dan lengkap
(2) Skor 3, jika urutan benar tetapi kurang lengkap
(3) Skor 2, jika sebagian urutan tidak benar dan kurang lengkap
(4) Skor 1, jika hanya sebagian urutan yang benar dan tidak lengkap.
2) Pengolahan skor
Skor maksimum: 24
Skor perolehan siswa: SP
Nilai sikap yang diperoleh siswa: SP/24 X 100

160
12. Penilaian Keterampilan
a. Lembar pengamatan proses latihan kekuatan, kelenturan, dan daya tahan pernapasan
untuk meningkatkan kebugaran jasmani.
1) Teknik penilaian
Uji unjuk kerja oleh rekan sejawat (dalam sirkuit training)
2) Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran
Siswa diminta untuk melakukan latihan kekuatan, kelenturandan daya tahan
jantung dan paru-paru untuk meningkatkan kebugaran jasmani yang dilakukan
berpasangan, berkelompok dalam bentuk sirkuit training.
Nama :...........................................................
Kelas :...........................................................
Petugas Pengamatan :...........................................................

a) Petunjuk Penilaian
Berikan tanda cek (V) pada kolom yang sudah disediakan, setiap siswa
menunjukkan atau menampilkan gerak yang diharapkan.

b) Rubrik Penilaian Keterampilan Gerak Spesifik


Hasil Penilaian
Indikator Penilaian
No. Kurang
Baik Cukup
(1)
(3) (2)
1. Sikap awalan melakukan
gerakan
2. Sikap pelaksanaan melakukan
gerakan
3. Sikap akhir melakukan gerakan

Skor Maksimal (9)

3) Pedoman penskoran
a) Penskoran
(1) Sikap awalan melakukan gerakan
Skor baik jika:
(1) sikap baring terlentang
(2) kedua lutut ditekuk dan dirapatkan
(3) kedua tangan menopang leher bagian belakang
Skor sedang jika : hanya dua kriteria yang dilakukan secara benar.
Skor kurang jika : hanya satu kriteria yang dilakukan secara benar.
(2) Sikap pelaksanaan melakukan gerakan
Skor baik jika:
(1) angkat badan ke atas sampai mencium lutut
(2) kemudian turunkan lagi badan sampai posisi berbaring
(3) kedua tangan tetap memegang leher
(4) pandangan mata tetap ke atas
Skor sedang jika : hanya tiga kriteria yang dilakukan secara benar.
Skor kurang jika : hanya satu sampai dua kriteria yang dilakukan

161
secara benar.
(3) Sikap akhir melakukan gerakan
Skor baik jika :
(1) posisi badan tidur terlentang dan tetap rileks
(2) kedua tangan tetap memegang leher bagian belakang
(3) kedua tungkai diluruskan dan dibuka selebar bahu
Skor sedang jika : hanya dua kriteria yang dilakukan secara benar.
Skor kurang jika : hanya satu kriteria yang dilakukan secara benar.
b) Pengolahan skor
Skor maksimum: 9
Skor perolehan siswa: SP
Nilai keterampilan yang diperoleh siswa: SP/9 X 100

b . Lembar pengamatan penilaian hasil gerak latihan kekuatan, kelenturan, dan daya tahan
jantung dan paru-paru untuk meningkatkan kebugaran jasmani.
1) Penilaian hasil latihan kekuatan
a) Tahap pelaksanaan pengukuran
Penilaian hasil/produk latihan kekuatan, kelenturan, keseimbangan,
kelincahan, dan daya tahan yang dilakukan siswa selama 30 detik setiap
butir tes dengan cara:
(1) Mula-mula siswa tidur terlentang dengan kedua tangan menempel pada leher.
(2) Setelah petugas pengukuran memberi aba-aba “mulai” siswa mulai melakukan
latihan kekuatan, kelenturan, keseimbangan, kelincahan, dan daya tahan yang
dilakukan selama 30 detik per butir tes.
(3) Petugas menghitung ulangan yang dapat dilakukan oleh siswa.
(4) Jumlah ulangan yang dilakukan dengan benar memenuhi persyaratan
dihitung untuk diberikan skor.
b) Konversi jumlah ulangan dengan skor
Penilaian produk/prestasi tes kebugaran jasmani siswa Putera SMP
Lari 60 Gantung/ Angkat Baring Loncat Lari Predikat Klasifikasi
m tubuh duduk tegak 1.200 m Nilai Nilai

…… ≥ …… ≥ …… ≥ …… ≥ Sangat Baik
…… ≥ 19 kali 86 – 100
7.2 dtk 41 kali 73 3.14 mnt
7.3 – 8.3 30 – 40 3.15 – Baik
14 – 18 kali 60 – 72 71 - 85
dtk kali 4.25 mnt
8.4 – 9.6 21 – 29 4.26 – Cukup
9 – 13 kali 50 – 59 56 – 70
dtk kali 5.12 mnt
....... ≤ ....... ≤ 20 ....... ≤ ....... ≤ Kurang
....... ≤ 8 kali ....... ≤ 55
11.0 dtk kali 49 5.13 mnt

Penilaian produk/prestasi tes kebugaran jasmani siswa Puteri SMP


Klasifikasi
Lari 60 Gantung/ Baring Loncat Lari 1.200 Predikat
Nilai
m Siku tekuk duduk tegak m Nilai
…… ≥ …… ≥ 41 …… ≥ 28 …… ≥ Sangat Baik
…… ≥ 50 86 – 100
8.4 dtk kali kali 3.52 mnt
8.5 – 9.8 20 – 28 3.53 – 4.56 Baik
22 – 40 kali 39 – 49 71 - 85
dtk kali mnt
9.9 – 10 – 19 4.57 – 5.58 Cukup
10 – 21 kali 31 – 38 56 - 70
11.4 dtk kali mnt

162
....... ≤ ....... ≤ 9 ....... ≤ Kurang
....... ≤ 9 kali ....... ≤ 30 ....... ≤ 55
11.5 dtk kali 5.59 mnt

13. Remedial
Remedial dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi yang telah
diajarkan pada siswa, nilai yang dicapai tidak memenuhi KBM (Ketuntasan Belajar
Minimal) atau KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) yang telah ditentukan. Berikut contoh
format remedial terhadap tiga siswa.

Targ
KB Nilai
et KI Bentuk Keteran
Sis Asp Mate Indikat M/
No Remed Remed gan
wa KD ek ri or KK Aw
ial ial
M al

5
ds
t.
Keterangan Orang Tua Siswa:

14. Pengayaan
Pengayaan dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi yang telah
diajarkan pada siswa, nilai yang dicapai tidak memenuhi KBM (Ketuntasan Belajar
Minimal) atau KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) yang telah ditentukan. Berikut contoh
format pengayaan terhadap tiga siswa.
Targ
KB Nilai
et KI Bentuk Keteran
Sis Asp Mate Indikat M/
No Remed Remed gan
wa KD ek ri or KK Aw
ial ial
M al

5
ds
t.

163
Keterangan Orang Tua Siswa:

Bekasi, November 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Ricky Mulyadi, S.Pd


NIP. 197102071998021002

164
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMPN 30 KOTA BEKASI


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
Kelas/Semester : IX / Ganjil
Materi Pokok : Kombinasi gerak spesifik dalam permainan bulutangkis
Alokasi Waktu : 5 Minggu x 3 Jam Pelajaran @40 Menit

A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya
diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar Indikator
3.2 Memahami kombinasi gerak spesifik  Memahami Aktivitas pembelajaran kombinasi
dalam berbagai permainan bola kecil pukulan forenand dan backhand tanpa net
sederhana dan atau tradisional. *)  Memahami Aktivitas pembelajaran kombinasi
pukulan forenand dan backhand melewati net
3.2.2 Menjelaskan berbagai kombinasi  Memahami Aktivitas pembelajaran kobinasi
gerak servis permainan bulu tangkis gerakan servis panjang forehand panjang dan
pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan
net dilaukan berpasangan atau formasi
berbanjar
 Memahami Aktivitas pembelajaran kombinasi
gerakan servis pendek forehand panjang dan
pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net
 Memahami Aktivitas pembelajaran kombinasi
gerakan pukulan backhand tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net, seara
berpasangan atau kelompok
 Memahami variasi dan kombinasi servis
panjang/pendek, pukulan forehanddan pukulan
backhand
 Memahami variasi dan kombinasi servis
panjang/ pendek, pukulan forehand, pukulan
backhand dan pukulan smes
4.2 Mempraktikkan variasi dan  Mempraktikkan variasi dan kombinasi gerak
kombinasi gerak spesifik dalam spesifik permainan bulutangkis (servis panjang

165
berbagai permainan bola kecil dan pukulan forehand; servis panjang dan
sederhana dan atau tradisional. *) pukulan backhand; servis pendek dan pukulan
forehand; servis pendek dan pukulan backhand,
4.2.2 Melakukan berbagi kombinasi gerak pukulan forehanddan pukulan backhand; servis
permainan bulu tangkis panjang/pendek, pukulan forehanddan pukulan
backhand; servis panjang/ pendek, pukulan
forehand, pukulan backhand dan pukulan smes)
C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
 Memahami Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand tanpa net
 Memahami Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand melewati net
 Memahami Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang
forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net
dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar
 Memahami Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek
forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net
 Memahami Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand
tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok
 Memahami variasi dan kombinasi servis panjang/pendek, pukulan
forehanddan pukulan backhand
 Memahami variasi dan kombinasi servis panjang/ pendek, pukulan
forehand, pukulan backhand dan pukulan smes
 Mempraktikkan variasi dan kombinasi gerak spesifik permainan
bulutangkis (servis panjang dan pukulan forehand; servis panjang dan
pukulan backhand; servis pendek dan pukulan forehand; servis pendek dan
pukulan backhand, pukulan forehanddan pukulan backhand; servis
panjang/pendek, pukulan forehanddan pukulan backhand; servis panjang/
pendek, pukulan forehand, pukulan backhand dan pukulan smes)

D. Materi Pembelajaran
Bulutangkis:
• Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net
• Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati
net
• Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang
dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan
berpasangan atau formasi berbanjar
• Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang
dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net
• Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok
• Variasi dan kombinasi servis panjang/pendek, pukulan forehanddan pukulan
backhand

166
• Variasi dan kombinasi servis panjang/ pendek, pukulan forehand, pukulan
backhand dan pukulan smes

E. Metode Pembelajaran
Metode yang digunakan dalam pembelajaran pemainan bulu tangkis antara lain.
 Cakupan (Inclusive).
 Demonstrasi.
 Bagian dan keseluruhan (Part and Whole).
 Timbal-balik (Resiprokal).
 Pendekatan Pembelajaran Kontekstual
 Pendekatan Scientific

F. Media Pembelajaran
1. Media:
a. Gambar gerak memegang raket, servis forehand dan backhand,
memukul forehand dan backhand, dan variasi gerak memegang raket
dan memukul forehand dan backhand permainan bulu tangkis.
b. Video pembelajaran gerak memegang raket, servis forehand dan
backhand, memukul forehand dan backhand, dan variasi gerak
memegang raket dan memukul forehand dan backhand permainan bulu
tangkis.
c. Model siswa atau guru yang memperagakan gerak memegang raket,
servis forehand dan backhand, memukul forehand dan backhand, dan
variasi gerak memegang raket dan memukul forehand dan backhand
permainan bulu tangkis.

2. Alat dan Bahan:


a. Raket bulu tangkis atau raket sejenisnya (terbuat dari kayu, dll).
b. Shuttlecock Lapangan permainan bulu tangkis atau lapangan sejenisnya
(halaman sekolah).
c. Net/jaring bulu tangkis
d. Peluit dan Stopwatch.
e. Panduan Pembelajaran Siswa (Judul: Panduan Pembelajaran Siswa oleh
MGMP PJOK SMP/M.Ts).

G. Sumber Belajar
Buku Siswa Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan kelas IX, Buku
PJOK lain yang relevan, internet, narasumber, lingkungan sekitar, dan sumber
lain yang relevan
H. Langkah-Langkah Pembelajaran
1. Pertemuan Ke-1 (3 x 40 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)


Guru :
Orientasi

167
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
● pembelajaran
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
● materi/tema/kegiatan sebelumnya
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.

Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik
● diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung



Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung

Pembagian kelompok belajar

Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/
pemberian Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi Aktivitas
rangsangan) pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net dengan cara :
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.

→ Mengamati

● Lembar kerja materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

● Pemberian contoh-contoh materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand
tanpa net untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb

→ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari buku paket atau
buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan Aktivitas pembelajaran
kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

→ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan
forenand dan backhand tanpa net

→ Mendengar
Pemberian materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net oleh
guru.
→ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai materi :

168
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/ Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
identifikasi berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah) → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang
apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk
mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi
data) melalui kegiatan:
→ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand
tanpa net yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.

→ Membaca sumber lain selain buku teks


Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai referensi dari
berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman tentang materi Aktivitas pembelajaran
kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net yang sedang dipelajari.

→ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan
membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi
pukulan forenand dan backhand tanpa net yang sedang dipelajari.

→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber


Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand
dan backhand tanpa net yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:

→ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket mengenai materi
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

→ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand tanpa net yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan
bahasa Indonesia yang baik dan benar.

→ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi dengan rasa percaya diri
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net sesuai dengan
pemahamannya.

169
→ Saling tukar informasi tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru
yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi,
menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan
kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
processing
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan cara :
Data)
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :

Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

→ Mengolah informasi dari materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand
tanpa net yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari
kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan
pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.

→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan
forenand dan backhand tanpa net

Verification (pembuktian) CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data
atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi
dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur
dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

170
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization (menarik COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
kesimpulan)
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand tanpa net berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media
lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan.

→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :

Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Aktivitas pembelajaran
kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan.

→ Bertanya atas presentasi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand tanpa net yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :

Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :


Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net

→ Menjawab pertanyaan tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand tanpa net yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah
disediakan.

→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net
yang akan selesai dipelajari

→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand tanpa net yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net berlangsung, guru
mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur,
tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan

Kegiatan Penutup (15 Menit)


Peserta didik :

● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa net yang baru
dilakukan.
● Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand
tanpa net yang baru diselesaikan.
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya
di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :

171
● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi
pukulan forenand dan backhand tanpa net
● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
● Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand tanpa
net kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

2. Pertemuan Ke-2 (3 x 40 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)


Guru :
Orientasi
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
● pembelajaran
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
● materi/tema/kegiatan sebelumnya
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.

Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik
● diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung



Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung

Pembagian kelompok belajar

Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/
pemberian Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi Aktivitas
rangsangan) pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net dengan cara :
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.

→ Mengamati

● Lembar kerja materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

● Pemberian contoh-contoh materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand
melewati net untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb

→ Membaca.

172
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari buku paket atau
buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan Aktivitas pembelajaran
kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

→ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan
forenand dan backhand melewati net

→ Mendengar
Pemberian materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net oleh
guru.
→ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai materi :

Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/ Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
identifikasi berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah) → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang
apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk
mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi
data) melalui kegiatan:
→ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand
melewati net yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.

→ Membaca sumber lain selain buku teks


Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai referensi dari
berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman tentang materi Aktivitas pembelajaran
kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net yang sedang dipelajari.

→ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan
membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi
pukulan forenand dan backhand melewati net yang sedang dipelajari.

→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber


Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand
dan backhand melewati net yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:

→ Mendiskusikan

173
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket mengenai materi
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

→ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand melewati net yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

→ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi dengan rasa percaya diri
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net sesuai dengan
pemahamannya.

→ Saling tukar informasi tentang materi :


Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru
yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi,
menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan
kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
processing
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan cara :
Data)
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

174
→ Mengolah informasi dari materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand
melewati net yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari
kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan
pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.

→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan
forenand dan backhand melewati net

Verification (pembuktian) CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data
atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi
dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur
dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization (menarik COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
kesimpulan)
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand melewati net berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media
lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan.

→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :


Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Aktivitas pembelajaran
kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan.

→ Bertanya atas presentasi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand melewati net yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :

Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :

Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net

→ Menjawab pertanyaan tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand melewati net yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah
disediakan.

→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati
net yang akan selesai dipelajari

175
→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan
backhand melewati net yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang
telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net berlangsung, guru
mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur,
tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan

Kegiatan Penutup (15 Menit)


Peserta didik :

● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand melewati net yang baru
dilakukan.
● Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand
melewati net yang baru diselesaikan.
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya
di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :

● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi
pukulan forenand dan backhand melewati net
● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
● Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi pukulan forenand dan backhand
melewati net kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

3. Pertemuan Ke-3 (3 x 40 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)


Guru :
Orientasi
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
● pembelajaran
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
● materi/tema/kegiatan sebelumnya
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.

Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik
● diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan
menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar

Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung



Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung

Pembagian kelompok belajar

Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

176
Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/
pemberian Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi Aktivitas
rangsangan) pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan
menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar dengan cara :
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.

→ Mengamati

● Lembar kerja materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan
pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar
● Pemberian contoh-contoh materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand
panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi
berbanjar untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb
→ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari buku paket atau
buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan Aktivitas pembelajaran
kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan
net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar
→ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan
servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan
berpasangan atau formasi berbanjar
→ Mendengar
Pemberian materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek
tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar oleh guru.
→ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai materi :

Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan
dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/ Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
identifikasi berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah) → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan
dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang
apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk
mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi
data) melalui kegiatan:
→ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand
panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi
berbanjar yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan
mencoba menginterprestasikannya.
→ Membaca sumber lain selain buku teks

177
Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai referensi dari
berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman tentang materi Aktivitas pembelajaran
kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan
net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar yang sedang dipelajari.
→ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan
membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran kobinasi
gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net
dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar yang sedang dipelajari.
→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis
panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan
berpasangan atau formasi berbanjar yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:

→ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket mengenai materi
Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan
dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar
→ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang
forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau
formasi berbanjar yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan
bahasa Indonesia yang baik dan benar.
→ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi dengan rasa percaya diri
Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan
dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar sesuai dengan
pemahamannya.

178
→ Saling tukar informasi tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan
dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru
yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi,
menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan
kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
processing
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan cara :
Data)
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :

Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan
dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar

→ Mengolah informasi dari materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand
panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi
berbanjar yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari
kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan
pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan
servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan
berpasangan atau formasi berbanjar
Verification (pembuktian) CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

179
Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data
atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi
dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur
dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan
dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization (menarik COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
kesimpulan)
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang
forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau
formasi berbanjar berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya
untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan.
→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan
dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Aktivitas pembelajaran
kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan
net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang
forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau
formasi berbanjar yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :

Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :


Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan
dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar

→ Menjawab pertanyaan tentang materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand
panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi
berbanjar yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.

→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan
pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar yang
akan selesai dipelajari
→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang
forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau
formasi berbanjar yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net,
dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan

Kegiatan Penutup (15 Menit)

180
Peserta didik :

● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran tentang materi Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa
net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar yang baru dilakukan.
● Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand
panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar yang baru
diselesaikan.
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya
di luar jam sekolah atau dirumah.

Guru :
● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kobinasi
gerakan servis panjang forehand panjang dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau
formasi berbanjar
● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
● Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kobinasi gerakan servis panjang forehand panjang
dan pendek tanpa net, dan dilanjutkan menggunakan net dilaukan berpasangan atau formasi berbanjar kepada kelompok yang
memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

4. Pertemuan Ke-4 (3 x 40 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)


Guru :
Orientasi
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
● pembelajaran
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
● materi/tema/kegiatan sebelumnya
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.

Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik
● diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan
net

Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung



Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung

Pembagian kelompok belajar

Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
KEGIATAN LITERASI

181
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi Aktivitas
pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan
menggunakan net dengan cara :
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.

→ Mengamati

● Lembar kerja materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan
pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net
● Pemberian contoh-contoh materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand
panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net untuk dapat dikembangkan peserta didik,
dari media interaktif, dsb
→ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari buku paket atau
buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan Aktivitas pembelajaran
Stimulation kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net
(stimullasi/
pemberian
→ Menulis
rangsangan)
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan
servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net

→ Mendengar
Pemberian materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan
pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net oleh guru.
→ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai materi :

Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/ Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
identifikasi berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah) → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang
apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk
mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi
data) melalui kegiatan:
→ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand
panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.

→ Membaca sumber lain selain buku teks


Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai referensi dari
berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman tentang materi Aktivitas pembelajaran
kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net
yang sedang dipelajari.
→ Aktivitas

182
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan
membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi
gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net yang
sedang dipelajari.
→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis
pendek forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net yang telah disusun dalam
daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:

→ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket mengenai materi
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net
→ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek
forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net yang telah diperoleh pada buku
catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

→ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi dengan rasa percaya diri
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net sesuai dengan pemahamannya.

183
→ Saling tukar informasi tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru
yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi,
menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan
kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
processing
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan cara :
Data)
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net

→ Mengolah informasi dari materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand
panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan
informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.

→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan
servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net

Verification (pembuktian) CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data
atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi
dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur
dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization (menarik COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
kesimpulan)
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek
forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net berupa kesimpulan berdasarkan
hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti,
toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.

→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :


Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Aktivitas pembelajaran
kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net
dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.

→ Bertanya atas presentasi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek
forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net yang dilakukan dan peserta didik
lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

184
CREATIVITY (KREATIVITAS)

→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :

Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :


Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net

→ Menjawab pertanyaan tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek
forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.

→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang
dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net yang akan selesai dipelajari

→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek
forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek
penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme,
disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan

Kegiatan Penutup (15 Menit)


Peserta didik :

● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa
net, dilanjutkan menggunakan net yang baru dilakukan.
● Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand
panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net yang baru diselesaikan.
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya
di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :

● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi
gerakan servis pendek forehand panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net
● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
● Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan servis pendek forehand
panjang dan pendek tanpa net, dilanjutkan menggunakan net kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik.

5. Pertemuan Ke-5 (3 x 40 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)


Guru :
Orientasi
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
● pembelajaran
Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
● materi/tema/kegiatan sebelumnya
Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

185
Motivasi
Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.

Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik
● diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan
atau kelompok

Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung



Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan
Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung

Pembagian kelompok belajar

Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 90 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/
pemberian Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi Aktivitas
rangsangan) pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara
berpasangan atau kelompok dengan cara :
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.

→ Mengamati

● Lembar kerja materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok
● Pemberian contoh-contoh materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa
net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok untuk dapat dikembangkan peserta
didik, dari media interaktif, dsb
→ Membaca.
Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari buku paket atau
buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan Aktivitas pembelajaran
kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau
kelompok
→ Menulis
Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan
pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok

→ Mendengar
Pemberian materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan
menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok oleh guru.
→ Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai materi :

Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net,
seara berpasangan atau kelompok

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari informasi.

Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


statemen
(pertanyaan/ Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :

186
identifikasi → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
masalah)
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net,
seara berpasangan atau kelompok

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang
apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk
mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran
kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection
(pengumpulan Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi
data) melalui kegiatan:
→ Mengamati obyek/kejadian
Mengamati dengan seksama materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa
net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok yang sedang dipelajari dalam
bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.

→ Membaca sumber lain selain buku teks


Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai referensi dari
berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman tentang materi Aktivitas pembelajaran
kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau
kelompok yang sedang dipelajari.
→ Aktivitas
Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan
membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi
gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok
yang sedang dipelajari.
→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan
backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok yang telah disusun
dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:

→ Mendiskusikan
Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket mengenai materi
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net,
seara berpasangan atau kelompok
→ Mengumpulkan informasi
Mencatat semua informasi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand
tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok yang telah diperoleh pada
buku catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

→ Mempresentasikan ulang
Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi dengan rasa percaya diri
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net,
seara berpasangan atau kelompok sesuai dengan pemahamannya.

187
→ Saling tukar informasi tentang materi :

Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net,
seara berpasangan atau kelompok

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru
yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi,
menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan
kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
processing
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan cara :
Data)
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :

188
Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net,
seara berpasangan atau kelompok

→ Mengolah informasi dari materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa
net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan
informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.

→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan
pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok

Verification (pembuktian) CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data
atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi
dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur
dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net,
seara berpasangan atau kelompok

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah
dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization (menarik COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
kesimpulan)
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan
backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok berupa
kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.

→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :


Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net,
seara berpasangan atau kelompok

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi Aktivitas pembelajaran
kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau
kelompok dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.

→ Bertanya atas presentasi tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand
tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok yang dilakukan dan peserta
didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan berupa :

Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :


Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net,
seara berpasangan atau kelompok

→ Menjawab pertanyaan tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand
tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.

189
→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
berkaitan dengan materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok yang akan selesai dipelajari

→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan
backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok yang terdapat
pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan
net, seara berpasangan atau kelompok berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap:
nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli
lingkungan

Kegiatan Penutup (15 Menit)


Peserta didik :

● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran tentang materi Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan
menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok yang baru dilakukan.
● Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand
tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok yang baru diselesaikan.
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya
di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :

● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi
gerakan pukulan backhand tanpa net, dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok
● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
● Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Aktivitas pembelajaran kombinasi gerakan pukulan backhand tanpa net,
dilanjutkan menggunakan net, seara berpasangan atau kelompok kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama
yang baik.

I. Penilaian Hasil Pembelajaran


15. Penilaian Sikap
- Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-
hari, baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan
langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap
Aspek Perilaku yang Dinilai Jumlah Skor Kode
No Nama Siswa Nilai
BS JJ TJ DS Skor Sikap
C
1 … 75 75 50 75 275 68,75
...
2 … ... ... ... ... ... ...

Keterangan :
• BS : Bekerja Sama
• JJ : Jujur
• TJ : Tanggun Jawab
• DS : Disiplin

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang

190
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x 4 =
400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin dinilai

- Penilaian Diri
Seiring dengan bergesernya pusat pembelajaran dari guru kepada peserta didik, maka
peserta didik diberikan kesempatan untuk menilai kemampuan dirinya sendiri. Namun
agar penilaian tetap bersifat objektif, maka guru hendaknya menjelaskan terlebih
dahulu tujuan dari penilaian diri ini, menentukan kompetensi yang akan dinilai,
kemudian menentukan kriteria penilaian yang akan digunakan, dan merumuskan format
penilaiannya Jadi, singkatnya format penilaiannya disiapkan oleh guru terlebih dahulu.
Berikut Contoh format penilaian :
Kode
Jumlah Skor
No Pernyataan Ya Tidak Nilai
Skor Sikap
Selama diskusi, saya ikut
1 serta mengusulkan 50
ide/gagasan.
Ketika kami berdiskusi,
setiap anggota
2 50 C
mendapatkan kesempatan 250 62,50
untuk berbicara.
Saya ikut serta dalam
3 membuat kesimpulan hasil 50
diskusi kelompok.
4 ... 100

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 4 x 100 = 400
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (250 : 400) x 100 =
62,50
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat juga digunakan untuk menilai kompetensi pengetahuan dan
keterampilan

- Penilaian Teman Sebaya


Penilaian ini dilakukan dengan meminta peserta didik untuk menilai temannya sendiri.
Sama halnya dengan penilaian hendaknya guru telah menjelaskan maksud dan tujuan
penilaian, membuat kriteria penilaian, dan juga menentukan format penilaiannya.
Berikut Contoh format penilaian teman sebaya :

191
Nama yang diamati : ...
Pengamat : ...

Jumlah Skor Kode


No Pernyataan Ya Tidak Nilai
Skor Sikap
Mau menerima pendapat
1 100
teman.
Memberikan solusi
2 100
terhadap permasalahan.
SB
Memaksakan pendapat 450 90,00
3 sendiri kepada anggota 100
kelompok.
4 Marah saat diberi kritik. 100
5 ... 50

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50 untuk pernyataan yang positif, sedangkan
untuk pernyataan yang negatif, Ya = 50 dan Tidak = 100
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 5 x 100 = 500
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (450 : 500) x 100 =
90,00
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)

- Penilaian Jurnal (Lihat lampiran)

16. Penilaian Pengetahuan


c. Teknik Penilaian: Ujian Tulis
d. Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran

b. Soal ujian tulis

Nama : …………………………………………………
Kelas : …………………………………………………
No. Aspek dan Soal Uji Tulis Jawaban
1 Fakta
a. Sebutkan berbagai cara memegang raket permainan bulu
tangkis.
b. Sebutkan berbagai gerak spesifik servis permainan bulu
tangkis.
c. Sebutkan berbagai gerak spesifik pukulan permainan bulu
tangkis.
2 Konsep
a. Jelaskan berbagai cara memegang raket permainan bulu
tangkis.
b. Jelaskan berbagai gerak spesifik servis permainan bulu
tangkis.
c. Jelaskan berbagai gerak spesifik pukulan permainan bulu
tangkis.

192
3 Prosedur
a. Jelaskan cara melakukan berbagai cara memegang raket
permainan bulu tangkis.
b. Jelaskan cara melakukan berbagai gerak spesifik servis
permainan bulu tangkis.
c. Jelaskan cara melakukan berbagai gerak spesifik pukulan
permainan bulu tangkis

c. Pedoman penskoran
3) Penskoran
e) Soal nomor 1
(4) Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(5) Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(6) Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
f) Soal nomor 2
(5) Skor 4, jika penjelasan benar dan lengkap
(6) Skor 3, jika penjelasan benar tetapi kurang lengkap
(7) Skor 2, jika sebagian penjelasan tidak benar dan kurang lengkap
(8) Skor 1, jika hanya sebagian penjelasan yang benar dan tidak lengkap
g) Soal nomor 3
(4) Skor 3, jika jenis disebut secara lengkap
(5) Skor 2, jika jenis disebut secara kurang lengkap
(6) Skor 1, jika jenis disebut tidak lengkap
h) Soal nomor 4
(5) Skor 4, jika urutan benar dan lengkap
(6) Skor 3, jika urutan benar tetapi kurang lengkap
(7) Skor 2, jika sebagian urutan tidak benar dan kurang lengkap
(8) Skor 1, jika hanya sebagian urutan yang benar dan tidak lengkap.
4) Pengolahan skor
Skor maksimum: 24
Skor perolehan siswa: SP
Nilai yang diperoleh siswa: SP/24 X 100

17. Penilaian Keterampilan


a. Lembar pengamatan proses variasi dan kombinasi gerak spesifik pukulan
forehand dan backhand permainan bulu tangkis
4) Teknik penilaian
Uji unjuk kerja oleh rekan sejawat (dalam permainan)
5) Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran
Siswa diminta untuk melakukan variasi dan kombinasi gerak spesifik
pukulan forehand dan backhand permainan bulu tangkis yang dilakukan
berpasangan, berkelompok dalam bentuk bermain.

Nama : ………………………………………………..
Kelas : ………………………………………………..
Petugas Pengamatan : ………………………………………………..

a) Petunjuk Penilaian
Berik\an tanda cek (√) pada kolom yang sudah disediakan, setiap
siswa
menunjukkan atau menampilkan gerak yang diharapkan.
b) Rubrik Penilaian Keterampilan Gerak Spesifik
Hasil Penilaian
No Indikator Penilaian

193
Kurang
Baik Cukup
(1)
(3) (2)

1 Sikap awalan melakukan gerakan

2 Sikap pelaksanaan melakukan gerakan

3 Sikap akhir melakukan gerakan


Skor Maksimal (9)

6) Pedoman Penskoran
 Penskoran
(4) Sikap awalan melakukan gerakan
Skor baik jika:
(d) pandangan mata ke arah datangnya bola.
(e) badan sedikit dicondongkan ke depan dan berat badan terletak
di antara kedua kaki.
(f) lutut ditekuk, badan condong ke depan dan jaga
keseimbangan.
Skor Sedang jika : hanya dua kriteria yang dilakukan secara
benar.
Skor Kurang jika : hanya satu kriteria yang dilakukan secara
benar.

(5) Sikap pelaksanaan melakukan gerakan


Skor baik jika:
(d) pandangan mata ke arah lajunya bola
(e) badan sedikit dicondongkan ke depan dan beratnya terletak di
antara dua kaki.
(f) kedua lengan diayun kearah depan, sehingga arah gerak
shuttlecock membentuk lintasan lurus.
(g) salah satu kaki kemudian kedua tungkai diluruskan hingga
kaki jingjit bersamaan dengan memukul shuttlecock..
Skor Sedang jika : hanya tiga kriteria yang dilakukan secara benar.
Skor Kurang jika : hanya satu sampai dua kriteria yang dilakukan
secara benar.

(6) Sikap akhir melakukan gerakan


Skor baik jika:
(d) badan sedikit dicondongkan ke depan dan beratnya terletak di
antara kedua kaki.
(e) kedua telapak tangan beraga di depan menghadap ke bawah
dengan lengan diluruskan ke depan secara rileks.
(f) kedua tungkai sedikit ditekuk dengan lutut tetap menghadap ke
depan dan di buka selebar bahu.
Skor Sedang jika : hanya dua kriteria yang dilakukan secara benar.
Skor Kurang jika : hanya satu kriteria yang dilakukan secara benar.

 Pengolahan skor
Skor maksimum: 9
Skor perolehan siswa: SP
Nilai keterampilan yang diperoleh siswa: SP/9 X 100

194
b. Lembar pengamatan penilaian hasil gerak spesifik pukulan forehand dan
backhand permainan bulu tangkis.
1) Penilaian hasil gerak pukulan forehand dan backhand
a) Tahap pelaksanaan pengukuran
Penilaian hasil/produk keterampilan gerak spesifik pukulan forehand
dan backhand dilakukan siswa selama 30 detik dengan dengan cara :
(1) Mula-mula siswa berdiri dengan memegang raket dan shuttlecock.
(2) Setelah petugas pengukuran memberi aba-aba “mulai” siswa mulai
memukul shuttlecock dengan pukulan forehand maupun backhand
ke tembok dengan jarak 2 meter.
(3) Petugas menghitung ulangan/pantulan shuttlecock yang dapat
dilakukan oleh siswa.
(4) Jumlah ulangan/pantulan shuttlecock yang dilakukan dengan benar
memenuhi persyaratan dihitung untuk diberikan skor.

b) Konversi jumlah ulangan dengan skor

Perolehan Nilai
Klasifikasi Nilai
Puteri Predikat Nilai
Putera
…… ≥ 20 kali …… ≥ 15 kali 86 - 100 Sangat Baik

17 – 19 kali 12 – 14 kali 71 - 85 Baik

14 – 16 kali 9 – 11 kali 56 - 70 Cukup

........ ≤ 13 kali ........ ≤ 8 kali ........ ≤ 55 Kurang

18. Remedial
Remedial dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi yang telah
diajarkan pada siswa, nilai yang dicapai tidak memenuhi KBM (Ketuntasan Belajar
Minimal) atau KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) yang telah ditentukan. Berikut contoh
format remedial terhadap tiga siswa.

Targ
KB Nilai
et KI Bentuk Keteran
Sis Asp Mate Indikat M/
No Remed Remed gan
wa KD ek ri or KK Aw
ial ial
M al

5
ds
t.

195
Keterangan Orang Tua Siswa:

19. Pengayaan
Pengayaan dilakukan apabila setelah diadakan penilaian pada kompetensi yang telah
diajarkan pada siswa, nilai yang dicapai tidak memenuhi KBM (Ketuntasan Belajar
Minimal) atau KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) yang telah ditentukan. Berikut contoh
format pengayaan terhadap tiga siswa.
Targ
KB Nilai
et KI Bentuk Keteran
Sis Asp Mate Indikat M/
No Remed Remed gan
wa KD ek ri or KK Aw
ial ial
M al

5
ds
t.
Keterangan Orang Tua Siswa:

Bekasi, November 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Ricky Mulyadi, S.Pd


NIP. 197102071998021002

196
B. SILABUS
Sutuan Pendidikan : SMPN 30 KOTA BEKASI
Mata Pelajaran : PJOK
Kelas : VII (Tujuh)

Kompetensi Inti:
 KI1 dan KI2: Menghargai da nmenghayati ajaran agama yang dianutnya serta
Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli,
dan bertanggungjawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan
anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar,
bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan kejadian tampak
mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah konkret dan
ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama
dalam sudut pandang teori.

Kompetensi Dasar Materi Rencana


Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
3.1 Memahami gerak 3.1.1.Mengidentifikasik Sepak bola:  Peserta didik
spesifik dalam an berbagai gerak  Menendan/ menyimak
berbagai spesifik mengumpan informasi dan
permainan bola menendang, bola peragaan
besar sederhana menahan dan  Menghentikan materi tentang
dan atau menggiring bola bola gerak spesifik
tradisional*) permainan sepak  Menggiring permainan
bola. bola sepakbola
3.1.2.Menjelaskan  Menyundul
(menendang,
bola
gerak spesifik menghenti-
 Melempar ke
menendang, kan, dan
dalam
menahan dan  Menjaga menggiring
menggiring bola gawang bola dengan
permainan sepak berbagai
bola. bagian kaki;
3.1.3. Menjelaskan cara menyundul
melakukan bola,
gerakan melempar bola
menendang, ke dalam, dan
menahan dan menjaga
menggiring bola gawang).
permainan sepak
bola.

197
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
4.1 Mempraktikkan 4.1.1. Melakukan gerak  Peserta didik
gerak spesifik spesifik mencoba dan
dalam berbagai menendang, melakukan
permainan bola menahan dan gerak spesifik
besar sederhana menggiring bola permainan
dan atau permainan sepak sepakbola
tradisional bola. (menendang,
4.1.2. Menggunakan menghenti-
gerak spesifik kan, dan
menendang, menggiring
menahan dan bola dengan
menggiring bola berbagai
dalam bentuk bagian kaki;
permainan sepak menyundul
bola yang bola,
dimodifikasi. melempar bola
ke dalam, dan
menjaga
gawang).
 Peserta didik
mendapatkan
umpan balik
dari diri
sendiri, teman
dalam
kelompok, dan
guru.
 Peserta didik
memperagaka
n hasil belajar
gerak spesifik
permainan
sepakbola ke
dalam
permainan
sederhana dan
atau
tradisional
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
sportif, kerja
sama, dan
percaya diri.

198
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian

3.1 Memahami gerak 3.1.1.Mengidentifikasik Bola voli:  Peserta didik


spesifik dalam an berbagai gerak  Passing bawah menerima dan
berbagai spesifik  Passing atas mempelajari
permainan bola menendang,  Servis bawah kartu tugas
besar sederhana menahan dan  Servis atas (task sheet)
dan atau menggiring bola  Smes/spike yang berisi
tradisional*) permainan bola  Block/ perintah dan
voli. bendungan indikator tugas
3.1.2.Menjelaskan gerak spesifik
gerak permainan
spesifikmenendan bolavoli
g, menahan dan (gerak passing
menggiring bola bawah,
permainan passing atas,
bolavoli. servis bawah,
3.1.3.Menjelaskan cara servis atas,
melakukangeraka smes/spike,
n menendang, bendungan/blo
menahandan cking).
menggiring bola  Peserta didik
permainan bola melaksanakan
voli. tugas ajar
4.1 Mempraktikkan 4.1.1.Melakukan gerak sesuai dengan
gerak spesifik spesifik target waktu
dalam berbagai menendang, yang
permainan bola menahan ditentukan
besar sederhana danmenggiring guru untuk
dan atau bola permainan mencapai
tradisional bola voli. ketuntasan
4.1.2.Menggunakan belajar pada
gerak spesifik setiap materi
menendang, pembelajaran.
menahan dan  Peserta didik
menggiring bola menerima
dalam bentuk umpan balik
permainan bola dari guru.
voli  Peserta didik
yangdimodifikasi melakukan
. pengulangan
pada materi
pembelajaran

199
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
yang belum
tercapai
ketuntasannya
sesuai umpan
balik yang
diberikan.
 Peserta didik
mencoba tugas
gerak spesifik
permainan
bolavoli ke
dalam
permainan
sederhana dan
atau
tradisional
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
sportif, kerja
sama, dan
percaya diri.

3.1 Memahami gerak 3.1.1. Bola basket:  Peserta didik


spesifik dalam Mengidentifikasi  Melempar bola mendapatkan
berbagai kan berbagai  Menangkap pasangan
permainan bola gerak melempar, bola sesuai dengan
besar sederhana menangkap, dan  Menggiring yang
dan atau menggiring bola bola ditentukan
tradisional*) permainan bola  Menembak guru melalui
basket. bola permainan.
 Merebound
3.1.2.Menjelaskan  Peserta didik
gerak bola
bersama
melempar,menan pasangan
gkap, dan menerima dan
menggiring bola mempelajari
permainan bola lembar kerja
basket. (student work
3.1.3. Menjelaskan cara sheet) yang
melakukangerak berisi perintah
melempar, dan indikator
menangkap, tugas gerak
danmenggiring

200
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
bola permainan spesifik
bolabasket. permainan
4.1 Mempraktikkan 4.1.1.Melakukan gerak bola-basket
gerak spesifik melempar,menan (melempar,
dalam berbagai gkap, dan menangkap,
permainan bola menggiringbola menggiring,
besar sederhana permainan bola menembak,
dan atau basket. dan me-
tradisional 4.1.2.Menggunakan rebound bola).
gerak  Peserta
melempar,menan didikberbagi
gkap, dan tugas siapa
menggiringbola yang pertama
permainan bola kali menjadi
basketdalam “pelaku”dan
bentuk siapa yang
permainansederh menjadi
ana dengan “pengamat”.
peraturanyang Pelaku
dimodifikasi. melakukan
tugas gerak
satu persatu
dan pengamat
mengamati,
serta
memberikan
masukan jika
terjadi
kesalahan
(tidak sesuai
dengan lembar
kerja).
 Peserta didik
berganti peran
setelah
mendapatkan
aba-aba dari
guru.
 Peserta didik
mencoba tugas
gerak spesifik
permainan
bolabasket ke
dalam

201
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
permainan
sederhana dan
atau
tradisional
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
sportif, kerja
sama, dan
percaya diri.
3.2 Memahami gerak 3.2.1. Kasti:  Peserta
spesifik dalam Mengidentifikasi  Melempar bola didikmendapat
berbagai kan berbagai  Menangkap kan pasangan
permainan bola gerak melempar, bola sesuai dengan
kecil sederhana menangkap, dan  Memukul bola yang
dan atau memukul bola ditentukan
tradisional. *) permainan kasti. guru melalui
3.2.2. Menjelaskan permainan.
berbagai gerak  Peserta didik
melempar, bersama
menangkap, dan pasangan
memukul bola menerima dan
permainan kasti. mempelajari
lembar kerja
3.2.3. Menjelaskan cara (student work
melakukan sheet) yang
berbagai gerak berisi perintah
melempar, dan indikator
menangkap, dan tugas gerak
memukul bola spesifik
permainan kasti. permainan
4.2 Mempraktikkan 4.2.1. Melakukan kasti (gerak
gerak spesifik berbagai gerak melempar,
dalam berbagai melempar, menangkap,
permainan bola menangkap, dan dan memukul
kecil sederhana memukul bola bola).
dan atau permainan kasti.  Peserta
tradisional. *) 4.2.2. Menggunakan didikberbagi
berbagai gerak tugas siapa
melempar, yang pertama
menangkap, dan kali menjadi
memukul bola “pelaku”dan
dalam bentuk siapa yang
permainan kasti menjadi
“pengamat”.

202
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
yang Pelaku
dimodifikasi. melakukan
tugas gerak
satu persatu
dan pengamat
mengamati,
serta
memberikan
masukan jika
terjadi
kesalahan
(tidak sesuai
dengan lembar
kerja).
 Peserta didik
berganti peran
setelah
mendapatkan
aba-aba dari
guru.
 Peserta didik
mencoba tugas
gerak spesifik
permainan
kastike dalam
permainan
sederhana dan
atau
tradisional
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
sportif, kerja
sama, dan
percaya diri.
3.2 Memahami gerak 3.2.1. Bulutangkis:  Peserta didik
spesifik dalam Mengidentifikasi  Memegangrake menerima dan
berbagai kan berbagai t mempelajari
permainan bola gerak memegang  Posisiberdiri/st kartu tugas
kecil sederhana raket, servis ance (task sheet)
dan atau forehand dan  Gerakan yang berisi
tradisional. *) backhand, kaki/footwork perintah dan
memukul  Servispanjang indikator tugas
forehand dan  Servis pendek gerak spesifik
backhand, dan

203
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
variasi gerak  Pukulanforeha permainan
memegang raket nd bulutangkis
dan memukul  Pukulan (gerak
forehand dan backhand memegang
backhand  Pukulan smes raket, posisi
permainan bulu berdiri/stance,
tangkis. gerakan
3.2.2. Menjelaskan kaki/footwork,
berbagai gerak servis panjang,
memegang raket, servis pendek,
servis forehand pukulan
dan backhand, forehand,
memukul pukulan
forehand dan backhand, dan
backhand, dan smes).
variasi gerak  Peserta didik
memegang raket melaksanakan
dan memukul tugas ajar
forehand dan sesuai dengan
backhand target waktu
permainan bulu yang
tangkis. ditentukan
3.2.3. Menjelaskan cara guru untuk
melakukan mencapai
berbagai gerak ketuntasan
memegang raket, belajar pada
servis forehand setiap materi
dan backhand, pembelajaran.
memukul  Peserta didik
forehand dan menerima
backhand, dan umpan balik
variasi gerak dari guru.
memegang raket  Peserta didik
dan memukul melakukan
forehand dan pengulangan
backhand pada materi
permainan bulu pembelajaran
tangkis. yang belum
4.2 Mempraktikkan 4.2.1. Melakukan tercapai
gerak spesifik berbagai gerak ketuntasannya
dalam berbagai memegang raket, sesuai umpan
permainan bola servis forehand balik yang
kecil sederhana dan backhand, diberikan.
memukul

204
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
dan atau forehand dan  Peserta didik
tradisional. *) backhand, dan mencoba tugas
variasi gerak gerak spesifik
memegang raket permainan
dan memukul bulutangkiske
forehand dan dalam
backhand permainan
permainan bulu sederhana dan
tangkis. atau
4.2.2. Menggunakan tradisional
berbagai gerak dilandasi nilai-
memegang raket, nilai disiplin,
servis forehand sportif, kerja
dan backhand, sama, dan
memukul percaya diri
forehand dan
backhand, dan
variasi gerak
memegang raket
dan memukul
forehand dan
backhand dalam
bentuk permainan
bulu tangkis yang
dimodifikasi.
3.2 Memahami gerak 3.2.1. Tenis Meja:  Peserta didik
spesifik dalam Mengidentifikasi  Memegangbet menyimak
berbagai kan berbagai  Posisiberdiri/st informasi dan
permainan bola gerak memegang ance peragaan
kecil sederhana bet, servis  Gerakan materi tentang
dan atau forehand dan kaki/footwork gerak spesifik
tradisional. *) backhand,  Servisforehand dalam
memukul  Servis permainan
forehand dan backhand tenis meja
backhand, dan  Pukulanforeha
(memegang
nd
variasi gerak bet, posisi
 Pukulan
memegang bet berdiri/stance,
backhand
dan memukul gerakan
 Pukulan smes
forehand dan kaki/footwork,
backhand servis
permainan tenis forehand,
meja. servis
3.2.2. Menjelaskan backhand,
berbagai gerak

205
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
memegang bet, pukulan
servis forehand forehand,
dan backhand, pukulan
memukul backhand,
forehand dan dansmes).
backhand, dan  Peserta didik
variasi gerak membagi diri
memegang bet ke dalam
dan memukul delapan
forehand dan kelompok
backhand sesuai dengan
permainan tenis materi (materi
meja. menjadi nama
3.2.3. Menjelaskan cara kelompok,
melakukan contoh
berbagai gerak kelompok
memegang bet, stance,
servis forehand kelompok
dan backhand, servis
memukul forehand, dan
forehand dan seterusnya). Di
backhand, dan dalam
variasi gerak kelompok ini
memegang bet setiap peserta
dan memukul didik secara
forehand dan berulang-ulang
backhand mempraktikka
permainan tenis n gerak sesuai
meja. dengan nama
4.2 Mempraktikkan 4.2.1. Melakukan kelompoknya.
gerak spesifik berbagai gerak  Setiap anggota
dalam berbagai memegang bet, kelompok
permainan bola servis forehand berkunjung ke
kecil sederhana dan backhand, kelompok lain
dan atau memukul untuk
tradisional. *) forehand dan mempelajari
backhand, dan dan
variasi gerak “mengajari”
memegang bet materi dari dan
dan memukul ke kelompok
forehand dan lain setelah
backhand mendapatkan
permainan tenis aba-aba dari
meja. guru.

206
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
4.2.2. Menggunakan  Setiap anggota
berbagai gerak kelompok
memegang bet, kembali ke
servis forehand kelompok
dan backhand, masing-
memukul masing untuk
forehand dan mempelajari
backhand, dan dan
variasi gerak “mengajari”
memegang bet materi dari dan
dan memukul ke
forehand dan kelompoknya
backhand sendiri setelah
permainan tenis mendapatkan
meja dalam aba-aba dari
bentuk sederhana guru.
dengan peraturan  Peserta didik
yang menerima
dimodifikasi. umpan balik
secara
individual
maupun
klasikal dari
guru.
 Peserta didik
mencoba tugas
gerak spesifik
permainan
tenismeja ke
dalam
permainan
sederhana dan
atau
tradisional
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
kerja sama,
percaya diri,
dan tanggung
jawab.
3.3 Memahami gerak 3.3.1. Jalan Cepat:  Peserta didik
spesifik jalan, Mengidentifikasi  Start menerima dan
lari, lompat, dan kan berbagai  Gerakanjalan mempelajari
lempar dalam gerak start, cepat

207
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
berbagai langkah kaki,  Memasuki kartu tugas
permainan ayunan lengan, garis finish (task sheet)
sederhana dan dan memasuki yang berisi
atau tradisional. garis finish jalan perintah dan
*) cepat. indikator tugas
3.3.2. Menjelaskan gerak spesifik
berbagai gerak jalan cepat
start, langkah (gerak start,
kaki, ayunan gerakan jalan
lengan, dan cepat, dan
memasuki garis memasuki
finish jalan cepat. garis finish).
3.3.3. Menjelaskan cara  Peserta didik
melakukan melaksanakan
berbagai gerak tugas ajar
start, langkah sesuai dengan
kaki, ayunan target waktu
lengan, dan yang
memasuki garis ditentukan
finish jalan cepat. guru untuk
4.3 Mempraktikkan 4.3.1. Melakukan mencapai
gerak spesifik berbagai gerak ketuntasan
jalan, lari, lompat, start, langkah belajar pada
dan lempar dalam kaki, ayunan setiap materi
berbagai lengan, dan pembelajaran.
permainan memasuki garis  Peserta didik
sederhana dan finish jalan cepat. menerima
atau tradisional. 4.3.2. Menggunakan umpan balik
*) berbagai gerak dari guru.
start, langkah  Peserta didik
kaki, ayunan melakukan
lengan, dan pengulangan
memasuki garis pada materi
finish jalan cepat pembelajaran
dalam bentuk yang belum
perlombaan tercapai
dengan peraturan ketuntasannya
yang sesuai umpan
dimodifikasi. balik yang
diberikan.
 Peserta didik
mencoba tugas
gerak spesifik
jalan cepatke

208
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
dalam
permainan
sederhana dan
atau
tradisional
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
percaya diri,
sungguh-
sungguh, dan
kerja sama.
3.3 Memahami gerak 3.3.1. Lari Jarak  Peserta didik
spesifik jalan, Mengidentifikasi Pendek: menyimak
lari, lompat, dan kan berbagai  Start informasi dan
lempar dalam gerak start,  Gerakan lari peragaan
berbagai langkah kaki, jarak pendek materi tentang
permainan ayunan lengan, Memasuki garis gerak spesifik
sederhana dan dan memasuki finish lari jarak
atau tradisional. garis finish lari pendek (gerak
*) jarak pendek. start, gerakan
3.3.2. Menjelaskan jalan cepat,
berbagai gerak dan memasuki
start, langkah garis finish).
kaki, ayunan  Peserta didik
lengan, dan mencoba dan
memasuki garis melakukan
finish lari jarak gerak spesifik
pendek. lari jarak
3.3.3. Menjelaskan cara pendek (gerak
melakukan start, gerakan
berbagai gerak jalan cepat,
start, langkah dan memasuki
kaki, ayunan garis finish)
lengan, dan dengan
memasuki garis berbagai posisi
finish lari jarak baik tanpa
pendek. awalan
4.3 Mempraktikkan 4.3.1. Melakukan maupun
gerak spesifik berbagai gerak dengan
jalan, lari, lompat, start, langkah awalan.
dan lempar dalam kaki, ayunan  Peserta didik
berbagai lengan, dan mendapatkan
permainan memasuki garis umpan balik
sederhana dan dari diri

209
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
atau tradisional. finish lari jarak sendiri, teman
*) pendek. dalam
4.3.2. Menggunakan kelompok, dan
berbagai gerak guru.
start, langkah  Peserta didik
kaki, ayunan memperagaka
lengan, dan n hasil belajar
memasuki garis gerak spesifik
finish lari jarak lari jarak
pendek dalam pendek ke
bentuk dalam
perlombaan permainan
dengan peraturan sederhana dan
yang atau
dimodifikasi. tradisional
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
percaya diri,
sungguh-
sungguh, dan
kerja sama.
3.3 Memahami gerak 3.3.1. Lompat Jauh:  Peserta didik
spesifik jalan, Mengidentifikasi  Awalan menerima dan
lari, lompat, dan kan berbagai  Tolakan mempelajari
lempar dalam gerak spesifik  Melayang di lembar periksa
berbagai awalan/ancang- udara sendiri
permainan ancang, tumpuan,  Mendarat (selfcheck
sederhana dan melayang di sheet) yang
atau tradisional. udara, dan berisi perintah
*) mendarat. dan indikator
3.3.2. Menjelaskan tugas gerak
berbagai gerak spesifik
spesifik lompat jauh
awalan/ancang- (gerak awalan,
ancang, tumpuan, tolakan/tumpu
melayang di an, melayang
udara, dan di udara, dan
mendarat. mendarat).
3.3.3. Menjelaskan cara  Peserta didik
melakukan mencoba
berbagai gerak melakukan
spesifik awalan/ gerak sesuai
ancang-ancang, dengan
tumpuan,

210
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
melayang di gambar dan
udara, dan diskripsi yang
mendarat. ada pada
4.3 Mempraktikkan 4.3.1. Melakukan lembar periksa
gerak spesifik berbagai gerak sendiri.
jalan, lari, lompat, spesifik  Peserta didik
dan lempar dalam awalan/ancang- melakukan
berbagai ancang, tumpuan, tugas gerak
permainan melayang di dan
sederhana dan udara, dan memeriksa
atau tradisional. mendarat. keberhasilanny
*) 4.3.2. Menggunakan a sendiri
berbagai gerak (sesuai
spesifik indikator atau
awalan/ancang- tidak) secara
ancang, tumpuan, berurutan satu
melayang di persatu. Jika
udara, dan telah
mendarat dalam menguasai
bentuk gerakan
perlombaan pertama
lompat jauh (tolakan/tump
menggunakan uan), maka
peraturan yang dipersilahkan
dimodifikasi. untuk
melanjutkan
ke gerakan
kedua
(awalan), dan
jika belum
maka harus
mengulang
kembali
gerakan
pertama.
Demikian
seterusnya
hingga tuntas
seluruh materi.
 Peserta didik
mendapatkan
umpan balik
secara
intrinsik

211
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
(intrinsic
feedback) dari
diri sendiri.
 Peserta
didikmelakuka
n gerak
spesifik
lompat jauh ke
dalam
permainan
sederhana dan
atau
tradisional
yang dilandasi
nilai-nilai
disiplin,
percaya diri,
sungguh-
sungguh, dan
kerja sama.
 Umpan balik
disediakan
dalam lembar
periksa
sendiri, dan
secara oleh
peserta didik.
 Hasil belajar
peserta didik
dinilai selama
proses dan di
akhir
pembelajaran.

3.3 Memahami gerak 3.3.1. Tolak Peluru:  Peserta didik


spesifik jalan, Mengidentifikasi  Memegangpelu menerima dan
lari, lompat, dan kan gerak ru mempelajari
lempar dalam spesifik  Awalan kartu tugas
berbagai memegang  Menolak peluru (task sheet)
permainan peluru, menolak  Geraklanjutan yang berisi
sederhana dan peluru, perintah dan
atau tradisional. melepaskan indikator tugas
*) peluru, dan

212
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
menjaga gerak spesifik
keseimbangan. tolak peluru
3.3.2. Menjelaskan (gerak
gerak spesifik memegang
memegang peluru,
peluru, menolak awalan,
peluru, menolak
melepaskan peluru, gerak
peluru, dan lanjutan).
menjaga  Peserta didik
keseimbangan. melaksanakan
3.3.3. Menjelaskan cara tugas ajar
melakukan gerak sesuai dengan
spesifik target waktu
memegang yang
peluru, menolak ditentukan
peluru, guru untuk
melepaskan mencapai
peluru, dan ketuntasan
menjaga belajar pada
keseimbangan. setiap materi
4.3 Mempraktikkan 4.3.1. Melakukan gerak pembelajaran.
gerak spesifik spesifik  Peserta didik
jalan, lari, lompat, memegang menerima
dan lempar dalam peluru, menolak umpan balik
berbagai peluru, dari guru.
permainan melepaskan  Peserta didik
sederhana dan peluru, dan melakukan
atau tradisional. menjaga pengulangan
*) keseimbangan. pada materi
4.3.2. Menggunakan pembelajaran
gerak spesifik yang belum
memegang tercapai
peluru, menolak ketuntasannya
peluru, sesuai umpan
melepaskan balik yang
peluru, dan diberikan.
menjaga  Peserta didik
keseimbangan mencoba tugas
tolak peluru gerak spesifik
dalam bentuk tolak peluruke
perlombaan dalam
dengan peraturan permainan
sederhana dan

213
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
yang atau
dimodifikasi. tradisional
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
percaya diri,
sungguh-
sungguh, dan
kerja sama
3.4 Memahami gerak 3.4.1. Bela diri  Peserta didik
spesifik seni Mengidentifikasi  Kuda-kuda menyimak
beladiri. **) kan berbagai  Polalangkah informasi dan
gerak spesifik  Pukulan peragaan
kuda-kuda, pola  Tendangan materi tentang
gerak langkah,  Tangkisan berbagai gerak
pukulan,  Elakan spesifik
tendangan,  Hindaran beladiri (sikap
tangkisan, dan kuda-kuda dan
elakan dalam pola langkah,
pencak silat. serangan
3.4.2. Menjelaskan dengan tangan,
gerak spesifik serangan
kuda-kuda, pola dengan kaki,
gerak langkah, belaan, dan
pukulan, elakan).
tendangan,  Peserta didik
tangkisan, dan membagi diri
elakan dalam ke dalam
pencak silat. kelompok
3.4.3. Menjelaskan cara sesuai dengan
melakukan gerak petunjuk guru.
spesifik kuda-  Peserta didik
kuda, pola gerak merancang
langkah, pukulan, rangkain gerak
tendangan, (jurus) seni
tangkisan, dan beladiri sesuai
elakan dalam dengan
pencak silat. gerakan yang
4.4 Mempraktikkan 4.4.1. Melakukan gerak dikuasai dan
gerak spesifik spesifik kuda- kreativitas
seni beladiri. **) kuda, pola gerak kelompok
langkah, pukulan, dalam bentuk
tendangan, tulisan dan
tangkisan, dan gambar
(paling tidak

214
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
elakan dalam memuat dua
pencak silat. puluh gerakan
4.4.2. Menggunakan dan menuju
gerak spesifik tiga arah.
kuda-kuda, pola  Setiap anggota
gerak langkah, kelompok
pukulan, mencoba
tendangan, secara
tangkisan, dan bersama-sama
elakan pencak hasil
silat dalam bentuk rancangan
rangkaian jurus tersebut
gerakan seni dan saling
beladiri pencak memberikan
silat secara umpan balik.
sederhana.  Peserta didik
memaparkan
hasil
rancangan
kelompoknya,
disertai
peragaan
seluruh
anggota
kelompok
secara
bergantian di
depan
kelasdilandasi
nilai-nilai
disiplin,
percaya diri,
keberanian,
dan kerja
sama.
3.5 Memahami 3.5.1. Latihan dan  Peserta didik
konsep latihan Mengidentifikasi pengukuran menyimak
peningkatan kan berbagai kebugaran informasi dan
derajat kebugaran bentuk latihan jasmani terkait peragaan materi
jasmani yang kebugaran tentang
dengan
berbagai
terkait dengan jasmani yang kesehatan latihankebugara
kesehatan (daya terkait dengan  Komposisi njasmani yang
tahan, kekuatan, kesehatan dan tubuh terkaitdenganke
komposisi tubuh, pengukurannya.

215
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
dan kelenturan) 3.5.2. Menjelaskan  Daya tahan sehatan(kompos
dan pengukuran berbagai bentuk jantung dan isi tubuh, daya
hasilnya latihan kebugaran paru-paru/ tahan jantung
jasmani yang cardivascular dan paru-paru
terkait dengan  Daya tahan otot (cardivascular),
kesehatan dan  Kelentukan daya tahan otot,
pengukurannya.  Kekuatan kelentukan, dan
 Pengukuran kekuatan), serta
3.5.3. Menjelaskan cara pengukurannya.
kebugaran
melakukan  Peserta didik
jasmani
berbagai bentuk mencoba latihan
latihan kebugaran dan pengukuran
jasmani yang kebugaran
terkait dengan jasmani yang
kesehatan dan terkait dengan
pengukurannya. kesehatan yang
4.5 Mempraktikkan 4.5.1. Melakukan telah
diperagakan
latihan berbagai bentuk
oleh guru.
peningkatan latihan kebugaran  Peserta didik
derajat kebugaran jasmani yang mempraktikkan
jasmani yang terkait dengan secara berulang
terkait dengan kesehatan dan berbagai latihan
kesehatan (daya pengukurannya. kebugaran
tahan, kekuatan, 4.5.2. Menggunakan jasmani yang
komposisi tubuh, berbagai bentuk terkait dengan
dan kelenturan) latihan kebugaran kesehatan dan
dan pengukuran jasmani yang pengukurannya
hasilnya terkait dengan sesuai dengan
kesehatan dan komando dan
giliran yang
pengukurannya diberikan oleh
dalam bentuk guru dilandasi
sirkuit training. nilai-nilai
disiplin,
percaya diri,
sungguh-
sungguh, dan
kerjasama.
 Peserta didik
menerima
umpan balik
secara langsung
maupun
tertunda dari
guru secara
klasikal.

216
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
3.6 Memahami 3.6.1. Senam Lantai:  Peserta didik
berbagai Mengidentifikasi  Keseimbangan menerima dan
keterampilan kan variasi menggunakan mempelajari
dasar spesifik gerakan (guling kaki kartu tugas
senam lantai depan, guling  Keseimbangan (task sheet)
belakang dan menggunakan yang berisi
guling lenting) lengan perintah dan
senam lantai.  Keseimbangan
indikator tugas
mengguna kan
3.6.2. Menjelaskan gerak spesifik
kepala
variasi gerakan senam lantai
 Guling ke
(guling depan, depan (gerak
guling belakang  Guling ke keseimbangan
dan guling belakang menggunakan
lenting) senam kaki,
lantai. keseimbangan
3.6.3. Menjelaskan cara menggunakan
melakukan lengan,
variasi gerakan keseimbangan
(guling depan, menggunakan
guling belakang kepala, guling
dan guling ke depan, dan
lenting) senam guling ke
lantai. belakang).
4.6 Mempraktikkan 4.6.1. Melakukan  Peserta didik
berbagai variasi gerakan melaksanakan
keterampilan (guling depan, tugas ajar
dasar spesifik guling belakang sesuai dengan
senam lantai dan guling target waktu
lenting) senam yang
lantai. ditentukan
4.6.2. Menggunakan guru untuk
gerakan (guling mencapai
depan, guling ketuntasan
belakang dan belajar pada
guling lenting) setiap materi
dalam bentuk pembelajaran.
rangkaian  Peserta didik
sederhana senam menerima
lantai. umpan balik
dari guru.
 Peserta didik
melakukan
pengulangan
pada materi

217
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
pembelajaran
yang belum
tercapai
ketuntasannya
sesuai umpan
balik yang
diberikan.
 Peserta didik
mencoba tugas
rangkaian
gerak spesifik
senam lantai
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
percaya diri,
keberanian,
dan kerja sama
3.7 Memahami 3.7.1. Menjelaskan Aktivitas  Peserta didik
variasi dan gerakan langkah Gerak menyimak
kombinasi gerak kaki aktivitas Berirama: tujuan
berbentuk gerak berirama.  Langkah dasar pembelajaran,
rangkaian 3.7.2. Menjelaskan  Gerak dan dan penjelasan
langkah dan gerakan ayunan ayunan lengan permasalahan
ayunan lengan lengan aktivitas dan tangan yang akan
mengikuti irama gerak berirama.  Pelurusan diselesaikan
(ketukan) 3.7.3. Menjelaskan sendi tubuh mengenai
tanpa/dengan variasi dan Irama gerak gerak spesifik
musik sebagai kombinasi dalam
pembentuk gerak langkah kaki dan aktivitas gerak
pemanasan dalam ayunan lengan berirama
aktivitas gerak aktivitas gerak (langkah
berirama berirama. dasar, gerak
4.7 Mempraktikkan 4.7.1. Melakukan dan ayunan
variasi dan gerakan langkah lengan dan
kombinasi gerak kaki aktivitas tangan,
berbentuk gerak berirama. pelurusan
rangkaian 4.7.2. Melakukan sendi tubuh,
langkah dan gerakan ayunan dan irama
ayunan lengan lengan aktivitas gerak).
mengikuti irama gerak berirama.  Peserta didik
(ketukan) 4.7.3. Melakukan menyimak
tanpa/dengan variasi dan langkah-
musik sebagai kombinasi langkah
pembentuk gerak langkah kaki dan menyelesaikan

218
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
pemanasan dalam ayunan lengan masalah dalam
aktivitas gerak aktivitas gerak aktivitas gerak
berirama berirama. berirama.
 Peserta didik
mengumpulka
n informasi
yang sesuai,
mencoba
gerak dasar
berirama
untuk
mendapatkan
penjelasan dan
pemecahan
masalah, serta
menerima
umpan balik
dari guru.
 Peserta didik
berbagi tugas
dengan teman
dalam
merencanakan
dan
menyiapkan
karya sebagai
laporan untuk
menjawab
permasalahan
sesuai arahan
guru.
 Peserta didik
bersama
kelompok
memaparkan
temuan dan
karyanya di
depan kelas
secara
bergantiandila
ndasi nilai-
nilai disiplin,
percaya diri,
sungguh-

219
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
sungguh, dan
kerja sama.

3.8 Memahami gerak 3.8.1. Aktivitas  Peserta didik


spesifik salah satu Mengidentifikasi Renang menyimak
gaya renang kan gerakan kaki,  Pengenalan di informasi dan
dengan gerakan lengan, air peragaan materi
koordinasi yang mengambil napas,  Gerakan tentang
meluncur berbagai gerak
baik. ***) dan koordinasi
 Gerakan kaki spesifik
gerakan renang aktivitas
gaya dada.  Gerakan lengan
air(gerak
3.8.2. Menjelaskan  Gerakan
pengenalan di
gerakan kaki, mengambil
air, meluncur,
gerakan lengan, napas
gerakan kaki,
mengambil napas,  Koordinasi gerakan lengan,
gerakan mengambil
dan koordinasi
gerakan renang napas, dan
gaya dada. koordinasi
3.8.3. Menjelaskan cara gerakan).
melakukan  Peserta didik
mencoba gerak
gerakan kaki,
spesifik
gerakan lengan, aktivitas air
mengambil napas, yang telah
dan koordinasi diperagakan
gerakan renang oleh guru.
gaya dada.  Peserta didik
4.8 Mempraktikkan 4.8.1. Melakukan mempraktikkan
konsep gerak gerakan kaki, secara berulang
spesifik salah satu gerakan lengan, berbagai gerak
gaya renang mengambil napas, spesifik
dengan dan koordinasi aktivitas air
sesuai dengan
koordinasi yang gerakan renang
komando dan
baik. ***) gaya dada. giliran yang
4.8.2. Menggunakan diberikan oleh
gerakan gerakan guru dilandasi
kaki, gerakan nilai-nilai
lengan, disiplin,
mengambil napas, percaya diri,
dan koordinasi keberanian, dan
gerakan renang kerjasama.
gaya dada dalam  Peserta didik
menerima
umpan balik

220
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
bentuk secara langsung
perlombaan. maupun
tertunda dari
guru secara
klasikal.
 Hasil belajar
peserta didik
dinilai selama
proses dan di
akhir
pembelajaran
3.9 Memahami 3.9.1.  Pertumbuhan  Peserta didik
perkembangan Mengidentifikasi  Perkembangan menyimak
tubuh remaja kan  Faktor-faktor informasi dan
yang meliputi perkembangan yang peragaan
perubahan fisik tubuh remaja mempengaruhi materi tentang
sekunder dan yang meliputi perubahan fisik pertumbuhan,
mental. perubahan fisik sekunder
perkembangan
 Faktor-faktor
sekunder dan , faktor-faktor
yang
mental. mempengaruhi yang
3.9.2. Menjelaskan perubahan mempengaruhi
perkembangan mental perubahan
tubuh remaja fisik sekunder,
yang meliputi faktor-faktor
perubahan fisik yang
sekunder dan mempengaruhi
mental. perubahan
3.9.2. Menjelaskan cara mental.
menganalisis  Peserta didik
perkembangan melaporkan/
tubuh remaja mempresentasi
yang meliputi kan hasil
perubahan fisik pengamatan
sekunder dan dihadapan
mental. guru dan
4.9 Memaparkan 4.9.1. Memaparkan teman sekelas
perkembangan perkembangan tentang
tubuh remaja tubuh remaja perkembangan
yang meliputi yang meliputi tubuh remaja
perubahan fisik perubahan fisik yang meliputi
sekunder dan sekunder dan perubahan
mental. mental. fisik sekunder
4.9.2. Mendiskusikan dan mental.
perkembangan  Peserta didik
tubuh remaja mendapatkan

221
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
yang meliputi umpan balik
perubahan fisik dari diri
sekunder dan sendiri, teman
mental. dalam
kelompok, dan
guru.
 Peserta didik
membuat
kesimpulan
hasil diskusi
tentang
perkembangan
tubuh remaja
yang meliputi
perubahan
fisik sekunder
dan mental
secara
individual atau
berkelompok
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
percaya diri,
tanggung
jawab, dan
kerja sama
3.10 Memahami pola 3.10.1.  Polamakanseha  Peserta didik
makan sehat, Mengidentifikas t membagai diri
bergizi dan ikan konsep  Zat gizi menjadi empat
seimbang serta pola makan makanan kelompok/sesu
pengaruhnya sehat, bergizi  Giziseimbang ai dengan
terhadap dan seimbang  Pengaruh zat pokok bahasan
kesehatan. serta gizi maknan (pola makan
terhadap
pengaruhnya sehat, zat gizi
kesehatan
terhadap makanan, gizi
kesehatan. seimbang,
3.10.2. Menjelaskan pengaruh zat
konsep pola gizi makanan
makan sehat, terhadap
bergizi dan kesehatan).
seimbang serta  Setiap
pengaruhnya kelompok
terhadap berdiskusi dan
kesehatan.

222
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
3.10.3. Menjelaskan menuliskan
cara hasil diskusi
menerapkan pada kertas
konsep pola plano untuk
makan sehat, ditempel di
bergizi dan dinding dan
seimbang serta dibaca oleh
pengaruhnya kelompok lain.
terhadap  Setiap anggota
kesehatan. kelompok
4.10 Memaparkan 4.10.1. Memaparkan membaca dan
pola makan sehat, cara mengolah mencatat hasil
bergizi dan konsep pola diskusi
seimbang serta makan sehat, kelompok lain
pengaruhnya bergizi dan yang ditempel,
terhadap seimbang serta kemudian
kesehatan. pengaruhnya membuat
terhadap pertanyaan
kesehatan. sesuai dengan
pokok bahasan
4.10.2. Mendiskusikan tersebut
cara menerap- (paling sedikit
kan konsep pola satu
makan sehat, pertanyaan
bergizi dan setiap
seimbang serta kelompok/emp
pengaruhnya at pertanyaan).
terhadap  Setiap
kesehatan. kelompok
mengajukan
pertanyaan
dan dijawab
oleh kelompok
lain yang
membahas
pokok bahasan
sesuai
pertanyaan
tersebut.

 Setiap
kelompok
menyusun
simpulan akhir

223
Kompetensi Dasar Materi Rencana
Indikator (IPK) Kegiatan Pembelajaran
(KD) Pemebelajaran Penilaian
dan
membacakann
ya di akhir
pembelajaran
secara
bergiliran
dilandasi nilai-
nilai disiplin,
percaya diri,
tanggung
jawab, dan
kerja sama.

Bekasi, November 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Amat Mukodir, S.Pd


NIP. 197102071998021002 NIP. 196711142006041011

224
SILABUS PJOK KELAS IX

Mata Pelajaran : PJOK


Kelas : IX (Sembilan)
Alokasi waktu : 3 Jam Pelajaran/Minggu

Kompetensi Inti:
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
serta Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya
diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan
lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber
lain yang sama dalam sudut pandang teori.

Kompetensi Indikator Materi Kegiatan


Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
3.1 Memahami  Memahami variasi Sepakbola:  Peserta didik
variasi dan dan kombinasi  Variasi dan menerima dan
kombinasi menendan/ kombinasi mempelajari kartu
gerak mengumpan dan menendan/ tugas (task sheet)
spesifik menghentikan bola mengumpan dan yang berisi perintah
dalam  Memahami variasi menghentikan bola dan indikator tugas
berbagai dan kombinasi  Variasi dan variasi dan
permainan menggiring, kombinasi kombinasi gerak
bola besar menendan/ menggiring, spesifik permainan
sederhana mengumpan dan menendan/ sepakbola
dan atau menghentikan mengumpan dan (menendang/mengu
tradisional  Memahami variasi menghentikan mpan dan
dan kombinasi  Variasi dan menghentikan;
menggiring, kombinasi menggiring,
menghentikan, dan menggiring, menendang/
menendang bola ke menghentikan, dan mengumpan dan
gawang/ sasaran menendang bola menghentikan bola;
 Memahami variasi ke gawang/ menggiring,
dan kombinasi sasaran menghentikan, dan
melempar bola ke  Variasi dan menendang bola ke
dalam dan kombinasi gawang/sasaran;
menyundul bola melempar bola ke melempar bola ke
dalam dan
4.1  Mempraktikkan dalam dan
menyundul bola menyundul bola).
Memprak variasi dan
tikkan variasi  Peserta didik
kombinasi gerak
dan melaksanakan tugas
spesifik permainan

225
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
kombinasige sepakbola ajar sesuai dengan
rak spesifik (menendang/mengu target waktu yang
dalam mpan dan ditentukan guru
berbagai menghentikan; untuk mencapai
permainan menggiring, ketuntasan belajar
bola besar menendang/ pada setiap materi
sederhana mengumpan dan pembelajaran.
dan atau menghentikan bola;  Peserta didik
tradisional menggiring, menerima umpan
menghentikan, dan balik dari guru.
menendang bola ke  Peserta didik
gawang/sasaran; melakukan
melempar bola ke pengulangan pada
dalam dan materi
menyundul bola) pembelajaran yang
belum tercapai
ketuntasannya
sesuai umpan balik
yang diberikan.
 Peserta didik
mencoba tugas
variasi dan
kombinasi gerak
spesifik permainan
sepakbola ke dalam
permainan
sederhana dan atau
tradisional
dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, sportif, dan
kerja sama.
3.1 Memahami  Memahami variasi Bolavoli:  Peserta didik
variasi dan dan kombinasi  Variasi dan mendapatkan
kombinasi passing bawah dan kombinasi passing pasangan sesuai
gerak passing atas bawah dan passing dengan yang
spesifik  Memahami variasi atas ditentukan guru
dalam dan kombinasi  Variasi dan melalui permainan.
berbagai servis bawah, kombinasi servis  Peserta didik
permainan passing bawah dan bawah, passing bersama pasangan
bola besar passing atas bawah dan passing menerima dan
sederhana  Memahami variasi atas mempelajari lembar
dan atau dan kombinasi  Variasi dan kerja (student work
tradisional servis atas, passing kombinasi servis sheet) yang berisi
bawah dan passing atas, passing perintah dan
atas bawah dan passing indikator tugas
 Memahami variasi atas variasi dan
dan kombinasi  Variasi dan kombinasi gerak
servis bawah, kombinasi servis spesifik permainan
passing bawah, bawah, passing bolavoli (passing
passing atas, bawah dan passing
smes/spike atas; variasi dan

226
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
 Memahami variasi bawah, passing kombinasi servis
dan kombinasi atas, smes/spike bawah, passing
servis atas, passing  Variasi dan bawah dan passing
bawah, passing atas, kombinasi servis atas; variasi dan
smes/spike atas, passing kombinasi servis
 Memahami variasi bawah, passing atas, passing bawah
dan kombinasi atas, smes/spike dan passing atas;
servis bawah,  Variasi dan variasi dan
passing bawah, kombinasi servis kombinasi servis
passing atas, bawah, passing bawah, passing
smes/spike dan bawah, passing bawah, passing
block/ bendungan. atas, smes/spike atas, smes/spike;
dan block/ variasi dan
4.1  Mempraktikkan
Memprak bendungan. kombinasi servis
variasi dan
tikkan variasi atas, passing
kombinasi servis
dan bawah, passing
atas, passing bawah
kombinasige atas, smes/spike;
dan passing atas;
rak spesifik variasi dan
variasi dan
dalam kombinasi servis
kombinasi servis
berbagai bawah, passing
bawah, passing
permainan bawah, passing
bawah, passing atas,
bola besar atas, smes/spike
smes/spike; variasi
sederhana dan block/
dan kombinasi
dan atau bendungan).
servis atas, passing
tradisional bawah, passing atas,  Peserta
smes/spike; variasi didikberbagi tugas
dan kombinasi siapa yang pertama
servis bawah, kali menjadi
passing bawah, “pelaku”dan siapa
passing atas, yang menjadi
smes/spike dan “pengamat”. Pelaku
block/ bendungan) melakukan tugas
gerak satu persatu
dan pengamat
mengamati, serta
memberikan
masukan jika
terjadi kesalahan
(tidak sesuai
dengan lembar
kerja).
 Peserta didik
berganti peran
setelah
mendapatkan aba-
aba dari guru.
 Peserta didik
mencoba tugas
variasi dan
kombinasi gerak
spesifik permainan
bolavolike dalam
permainan

227
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
sederhana dan atau
tradisional
dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, sportif, dan
kerja sama.
3.1 Memahami  Memahami variasi Bolabasket:  Peserta didik
variasi dan dan kombinasi  Variasi dan menyimak
kombinasi melempar dan kombinasi informasi dan
gerak menangkap bola melempar dan peragaan materi
spesifik  Memahami variasi menangkap bola tentang variasi dan
dalam dan kombinasi  Variasi dan kombinasi gerak
berbagai melempar, kombinasi spesifik permainan
permainan menangkap dan melempar, bolabasket
bola besar menggiring bola menangkap dan (melempar dan
sederhana  Memahami variasi menggiring bola menangkap bola;
dan atau dan kombinasi  Variasi dan melempar,
tradisional melempar, kombinasi menangkap dan
menangkap dan melempar, menggiring bola;
menembak bola menangkap dan melempar,
 Memahami variasi menembak bola menangkap dan
dan kombinasi  Variasi dan menembak bola;
melempar, kombinasi melempar,
menangkap, melempar, menangkap,
menggiring dan menangkap, menggiring dan
menembak bola menggiring dan menembak bola).
 Peserta didik
4.1  Mempraktikkan menembak bola
Memprak membagi diri ke
variasi dan
tikkan variasi dalam empat
kombinasi gerak
dan kelompok sesuai
spesifik permainan
kombinasige dengan materi
bolabasket
rak spesifik (materi menjadi
(melempar dan
dalam nama kelompok,
menangkap bola;
berbagai contoh kelompok
melempar,
permainan melempar dan
menangkap dan
bola besar menangkap bola,
menggiring bola;
sederhana kelompok
melempar,
dan atau melempar,
menangkap dan
tradisional menangkap dan
menembak bola;
menggiring bola,
melempar,
dan seterusnya). Di
menangkap,
dalam kelompok ini
menggiring dan
setiap peserta didik
menembak bola)
secara berulang-
ulang
mempraktikkan
gerak sesuai dengan
nama
kelompoknya.
 Setiap anggota
kelompok
berkunjung ke

228
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
kelompok lain
untuk mempelajari
dan “mengajari”
materi dari dan ke
kelompok lain
setelah
mendapatkan aba-
aba dari guru.
 Setiap anggota
kelompok kembali
ke kelompok
masing-masing
untuk mempelajari
dan “mengajari”
materi dari dan ke
kelompoknya
sendiri setelah
mendapatkan aba-
aba dari guru.
 variasi dan
kombinasi gerak
spesifik permainan
bolabasketke dalam
permainan
sederhana dan atau
tradisional
dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, sportif, dan
kerja sama.
3.2 Memahami  Memahami variasi Kasti:  Peserta didik
kombinasi dan kombinasi  Variasi dan menyimak
gerak melempar dan kombinasi informasi dan
spesifik menangkap bola melempar dan peragaan materi
dalam  Memahami variasi menangkap bola tentang variasi dan
berbagai dan kombinasi  Variasi dan kombinasi gerak
permainan melemparkan dan kombinasi spesifik permainan
bola kecil memukul bola melemparkan dan kasti (melempar
sederhana  Memahami variasi memukul bola dan menangkap
dan atau dan kombinasi  Variasi dan bola; variasi dan
tradisional. melempar kan, kombinasi kombinasi
*) memukul dan melempar kan, melemparkan dan
menangkap bola memukul dan memukul bola;
variasi dan
4.2  Mempraktikkan menangkap bola
Memprak kombinasi
variasi dan
tikkan variasi melemparkan,
kombinasi gerak
dan memukul dan
spesifik permainan
kombinasi menangkap bola).
kasti (melempar dan
gerak menangkap bola;  Peserta didik
spesifik variasi dan mencoba dan
dalam kombinasi melakukan variasi
berbagai melemparkan dan dan kombinasi

229
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
permainan memukul bola; gerak spesifik
bola kecil variasi dan permainan kasti
sederhana kombinasi (melempar dan
dan atau melemparkan, menangkap bola;
tradisional. memukul dan variasi dan
*) menangkap bola) kombinasi
melemparkan dan
memukul bola;
variasi dan
kombinasi
melemparkan,
memukul dan
menangkap bola).
3.2 Memahami  Memahami variasi Bulutangkis:  Peserta didik
kombinasi dan kombinasi  Variasi dan mendapatkan
gerak servis panjang dan kombinasi servis pasangan sesuai
spesifik pukulan forehand panjang dan dengan yang
dalam  Memahami variasi pukulan forehand ditentukan guru
berbagai dan kombinasi  Variasi dan melalui permainan.
permainan servis panjang dan kombinasi servis  Peserta didik
bola kecil pukulan backhand panjang dan bersama pasangan
sederhana  Memahami variasi pukulan backhand menerima dan
dan atau dan kombinasi  Variasi dan mempelajari lembar
tradisional. servis pendek dan kombinasi servis kerja (student work
*) pukulan forehand pendek dan sheet) yang berisi
 Memahami variasi pukulan forehand perintah dan
dan kombinasi  Variasi dan indikator tugas
servis pendek dan kombinasi servis variasi dan
pukulan backhand pendek dan kombinasi gerak
 Memahami variasi pukulan backhand spesifik permainan
dan kombinasi  Variasi dan bulutangkis (servis
pukulan kombinasi pukulan panjang dan
forehanddan forehanddan pukulan forehand;
pukulan backhand pukulan backhand servis panjang dan
 Memahami variasi  Variasi dan pukulan backhand;
dan kombinasi kombinasi servis servis pendek dan
servis panjang/pendek, pukulan forehand;
panjang/pendek, pukulan servis pendek dan
pukulan forehanddan pukulan backhand,
forehanddan pukulan backhand pukulan
forehanddan
pukulan backhand  Variasi dan
 Memahami variasi pukulan backhand;
kombinasi servis
dan kombinasi servis
panjang/ pendek,
servis panjang/ panjang/pendek,
pukulan forehand,
pendek, pukulan pukulan
pukulan backhand
forehand, pukulan forehanddan
dan pukulan smes
backhand dan pukulan backhand;
pukulan smes servis panjang/
pendek, pukulan
4.2  Mempraktikkan forehand, pukulan
Memprak variasi dan backhand dan
tikkan variasi kombinasi gerak pukulan smes).
dan spesifik permainan

230
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
kombinasi bulutangkis (servis  Peserta
gerak panjang dan didikberbagi tugas
spesifik pukulan forehand; siapa yang pertama
dalam servis panjang dan kali menjadi
berbagai pukulan backhand; “pelaku”dan siapa
permainan servis pendek dan yang menjadi
bola kecil pukulan forehand; “pengamat”. Pelaku
sederhana servis pendek dan melakukan tugas
dan atau pukulan backhand, gerak satu persatu
tradisional. pukulan dan pengamat
*) forehanddan mengamati, serta
pukulan backhand; memberikan
servis masukan jika
panjang/pendek, terjadi kesalahan
pukulan (tidak sesuai
forehanddan dengan lembar
pukulan backhand; kerja).
servis panjang/  Peserta didik
pendek, pukulan berganti peran
forehand, pukulan setelah
backhand dan mendapatkan aba-
pukulan smes) aba dari guru.
 Peserta didik
mencoba tugas
variasi dan
kombinasi gerak
spesifik permainan
bulutangkiske
dalam permainan
sederhana dan atau
tradisional
dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, sportif, dan
kerja sama.
3.2 Memahami  Memahami variasi Tenis Meja:  Peserta didik
kombinasi dan kombinasi  Variasi dan menerima dan
gerak servis forehand dan kombinasi servis mempelajari kartu
spesifik servis backhand forehand dan tugas (task sheet)
dalam  Memahami variasi servis backhand yang berisi perintah
berbagai dan kombinasi  Variasi dan dan indikator tugas
permainan pukulan kombinasi pukulan variasi dan
bola kecil forehanddan forehanddan kombinasi gerak
sederhana pukulan backhand pukulan backhand spesifik permainan
dan atau  Memahami variasi  Variasi dan tenis meja (servis
tradisional. dan kombinasi kombinasi servis forehand dan servis
*) servis forehand/backhan backhand; pukulan
forehand/backhand d dan pukulan forehanddan
dan pukulan forehand pukulan backhand;
forehand  Variasi dan servis forehand/
 Memahami variasi kombinasi servis backhand dan
dan kombinasi pukulan forehand;

231
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
servis forehand/backhan servis forehand/
forehand/backhand d dan pukulan backhand dan
dan pukulan backhand pukulan backhand;
backhand  Variasi dan servis forehand/
 Memahami variasi kombinasi servis backhand dan
dan kombinasi forehand/backhan pukulan
servis d dan pukulan forehand/backhand
forehand/backhand forehand/backhan ; servis
dan pukulan d forehand/backhand,
forehand/backhand  Variasi dan pukulan forehand/
 Memahami variasi kombinasi servis backhand, dan
dan kombinasi forehand/backhan pukulan smes).
servis d, pukulan  Peserta didik
forehand/backhand, forehand/backhan melaksanakan tugas
pukulan d, dan pukulan ajar sesuai dengan
forehand/backhand, smes target waktu yang
dan pukulan smes ditentukan guru
4.2  Mempraktikkan untuk mencapai
Memprak variasi dan ketuntasan belajar
tikkan variasi kombinasi gerak pada setiap materi
dan spesifik permainan pembelajaran.
kombinasi tenis meja (servis  Peserta didik
gerak forehand dan servis menerima umpan
spesifik backhand; pukulan balik dari guru.
dalam forehanddan  Peserta didik
berbagai pukulan backhand; melakukan
permainan servis forehand/ pengulangan pada
bola kecil backhand dan materi
sederhana pukulan forehand; pembelajaran yang
dan atau servis forehand/ belum tercapai
tradisional. backhand dan ketuntasannya
*) pukulan backhand; sesuai umpan balik
servis forehand/ yang diberikan.
backhand dan  Peserta didik
pukulan mencoba tugas
forehand/backhand; variasi dan
servis kombinasi gerak
forehand/backhand, spesifik permainan
pukulan forehand/ tenis meja ke dalam
backhand, dan permainan
pukulan smes) sederhana dan atau
tradisional
dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, sportif, dan
kerja sama.
3.3 Memahami  Memahami Jalan Cepat:  Peserta didik
kombinasi kombinasi start  Kombinasi start menyimak
gerak dengan gerakan dengan gerakan informasi dan
spesifik tungkai tungkai peragaan materi
jalan, lari,  Memahami tentang kombinasi
lompat, dan kombinasi gerakan gerak spesifik jalan

232
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
lempar tungkai dengan  Kombinasi cepat (start dengan
dalam ayunan lengan gerakan tungkai gerakan tungkai;
berbagai  Memahami dengan ayunan gerakan tungkai
permainan kombinasi gerakan lengan dengan ayunan
sederhana tungkai, ayunan  Kombinasi lengan; gerakan
dan atau lengan dan gerakan gerakan tungkai, tungkai, ayunan
tradisional. pinggul ayunan lengan dan lengan dan gerakan
*)  Memahami gerakan pinggul pinggul; gerakan
kombinasi gerakan  Kombinasi tungkai, ayunan
tungkai, ayunan gerakan tungkai, lengan, gerakan
lengan, gerakan ayunan lengan, pinggul, dan
pinggul, dan gerakan pinggul, memasuki garis
memasuki garis dan memasuki finish; start,
finish garis finish gerakan tungkai,
 Memahami  Kombinasi start, ayunan lengan,
kombinasi start, gerakan tungkai, gerakan pinggul,
gerakan tungkai, ayunan lengan, dan memasuki garis
ayunan lengan, gerakan pinggul, finish).
gerakan pinggul, dan memasuki  Peserta didik
dan memasuki garis garis finish mencoba dan
finish melakukan
kombinasi gerak
4.3  Mempraktikkan
Memprak spesifik jalan cepat
kombinasi gerak
tikkan (start dengan
spesifik jalan cepat
kombinasi gerakan tungkai;
(start dengan
gerak gerakan tungkai
gerakan tungkai;
spesifik dengan ayunan
gerakan tungkai
jalan, lari, lengan; gerakan
dengan ayunan
lompat, dan tungkai, ayunan
lengan; gerakan
lempar lengan dan gerakan
tungkai, ayunan
dalam pinggul; gerakan
lengan dan gerakan
berbagai tungkai, ayunan
pinggul; gerakan
permainan lengan, gerakan
tungkai, ayunan
sederhana pinggul, dan
lengan, gerakan
dan atau memasuki garis
pinggul, dan
tradisional. finish; start,
memasuki garis
*) gerakan tungkai,
finish; start,
ayunan lengan,
gerakan tungkai,
gerakan pinggul,
ayunan lengan,
dan memasuki garis
gerakan pinggul,
finish).
dan memasuki garis
finish)  Peserta didik
mendapatkan
umpan balik dari
diri sendiri, teman
dalam kelompok,
dan guru.
 Peserta didik
memperagakan
hasil belajar
kombinasi gerak
spesifik jalan cepat
ke dalam

233
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
permainan
sederhana dan atau
tradisional
dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, sungguh-
sungguh, dan kerja
sama.
3.3 Memahami  Memahami Lari Jarak Pendek:  Peserta didik
kombinasi kombinasi start  Kombinasi start menerima dan
gerak dengan ayunan dengan ayunan mempelajari kartu
spesifik lengan lengan tugas (task sheet)
jalan, lari,  Memahami  Kombinasi yang berisi perintah
lompat, dan kombinasi langkah langkah kaki dan indikator tugas
lempar kaki dengan ayunan dengan ayunan kombinasi gerak
dalam lengan lengan spesifik lari jarak
berbagai  Memahami  Kombinasi start, pendek (start
permainan kombinasi start, langkah kaki, dan dengan ayunan
sederhana langkah kaki, dan ayunan lengan lengan; langkah
dan atau ayunan lengan  Kombinasi start, kaki dengan ayunan
tradisional.  Memahami langkah kaki, lengan; start,
*) kombinasi start, ayunan lengan, langkah kaki, dan
langkah kaki, dan memasuki ayunan lengan;
ayunan lengan, dan garis finish start, langkah kaki,
memasuki garis ayunan lengan, dan
finish memasuki garis
finish).
4.3  Mempraktikkan
Memprak  Peserta didik
kombinasi gerak
tikkan melaksanakan tugas
spesifik lari jarak
kombinasi ajar sesuai dengan
pendek (start
gerak target waktu yang
dengan ayunan
spesifik ditentukan guru
lengan; langkah
jalan, lari, untuk mencapai
kaki dengan ayunan
lompat, dan ketuntasan belajar
lengan; start,
lempar pada setiap materi
langkah kaki, dan
dalam pembelajaran.
ayunan lengan;
berbagai start, langkah kaki,  Peserta didik
permainan ayunan lengan, dan menerima umpan
sederhana memasuki garis balik dari guru.
dan atau finish)  Peserta didik
tradisional. melakukan
*) pengulangan pada
materi
pembelajaran yang
belum tercapai
ketuntasannya
sesuai umpan balik
yang diberikan.
 Peserta didik
mencoba tugas
kombinasi gerak
spesifik lari jarak

234
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
pendek ke dalam
permainan
sederhana dan atau
tradisionaldilandasi
nilai-nilai disiplin,
percaya diri,
sungguh-sungguh,
dan kerja sama.
3.3 Memahami  Memahami Lompat Jauh:  Peserta didik
kombinasi kombinasi awalan  Kombinasi awalan menerima dan
gerak dengan tolakan dengan tolakan mempelajari lembar
spesifik  Memahami  Kombinasi periksa sendiri
jalan, lari, kombinasi tumpuan tumpuan dan (selfcheck sheet)
lompat, dan dan melayang di melayang di udara yang berisi perintah
lempar udara  Kombinasi dan indikator tugas
dalam  Memahami tumpuan, kombinasi gerak
berbagai kombinasi melayang di udara, spesifik lompat
permainan tumpuan, melayang dan mendarat jauh (awalan
sederhana di udara, dan  Kombinasi dengan tolakan;
dan atau mendarat awalan, tumpuan, tumpuan dan
tradisional.  Memahami melayang di udara, melayang di udara;
*) kombinasi awalan, dan mendarat tumpuan, melayang
tumpuan, melayang di udara, dan
di udara, dan mendarat; awalan,
mendarat tumpuan, melayang
di udara, dan
4.3  Mempraktikkan
mendarat).
Memprak kombinasi gerak
tikkan  Peserta didik
spesifik lompat jauh
kombinasi mencoba
(awalan dengan
gerak melakukan gerak
tolakan; tumpuan
spesifik sesuai dengan
dan melayang di
jalan, lari, gambar dan
udara; tumpuan,
lompat, dan diskripsi yang ada
melayang di udara,
lempar pada lembar periksa
dan mendarat;
dalam sendiri.
awalan, tumpuan,
berbagai melayang di udara,  Peserta didik
permainan dan mendarat) melakukan tugas
sederhana gerak dan
dan atau memeriksa
tradisional. keberhasilannya
*) sendiri (sesuai
indikator atau
tidak) secara
berurutan satu
persatu. Jika telah
menguasai gerakan
pertama (awalan
dengan tolakan,
maka dipersilahkan
untuk melanjutkan
ke gerakan kedua
gerakan tumpuan

235
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
dan melayang di
udara, dan jika
belum maka harus
mengulang kembali
gerakan pertama.
Demikian
seterusnya hingga
tuntas seluruh
materi.
 Peserta didik
mendapatkan
umpan balik secara
intrinsik (intrinsic
feedback) dari diri
sendiri.
 Peserta
didikmelakukan
kombinasi gerak
spesifiklompat jauh
ke dalam
permainan
sederhana dan atau
tradisional
dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, sungguh-
sungguh, dan kerja
sama.
 Umpan balik
disediakan dalam
lembar periksa
sendiri, dan secara
oleh peserta didik.
3.3 Memahami  Memahami Tolak Peluru:  Peserta didik
kombinasi kombinasi  Kombinasi mendapatkan
gerak memegang peluru memegang peluru pasangan sesuai
spesifik dengan awalan dengan awalan dengan yang
jalan, lari, menolak peluru menolak peluru ditentukan guru
lompat, dan  Memahami  Kombinasi awalan melalui permainan.
lempar kombinasi awalan dengan menolak  Peserta didik
dalam dengan menolak peluru bersama pasangan
berbagai peluru  Kombinasi menerima dan
permainan  Memahami menolak peluru mempelajari lembar
sederhana kombinasi menolak dengan gerak kerja (student work
dan atau peluru dengan gerak lanjutan sheet) yang berisi
tradisional. lanjutan  Kombinasi perintah dan
*)  Memahami awalan, menolak indikator tugas
kombinasi awalan, peluru, dengan kombinasi gerak
menolak peluru, gerak lanjutan spesifik tolak
dengan gerak peluru (memegang
lanjutan peluru dengan

236
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
 Memahami  Kombinasi awalan menolak
kombinasi memegang peluru, peluru; awalan
memegang peluru, awalan, menolak dengan menolak
awalan, menolak peluru, dengan peluru; menolak
peluru, dengan gerak lanjutan peluru dengan
gerak lanjutan gerak lanjutan;
4.3  Mempraktikkan awalan, menolak
Memprak kombinasi gerak peluru, dengan
tikkan spesifik tolak gerak lanjutan;
kombinasi peluru (memegang memegang peluru,
gerak peluru dengan awalan, menolak
spesifik awalan menolak peluru, dengan
jalan, lari, peluru; awalan gerak lanjutan).
lompat, dan dengan menolak  Peserta
lempar peluru; menolak didikberbagi tugas
dalam peluru dengan gerak siapa yang pertama
berbagai lanjutan; awalan, kali menjadi
permainan menolak peluru, “pelaku”dan siapa
sederhana dengan gerak yang menjadi
dan atau lanjutan; memegang “pengamat”. Pelaku
tradisional. peluru, awalan, melakukan tugas
*) menolak peluru, gerak satu persatu
dengan gerak dan pengamat
lanjutan). mengamati, serta
memberikan
masukan jika
terjadi kesalahan
(tidak sesuai
dengan lembar
kerja).
 Peserta didik
berganti peran
setelah
mendapatkan aba-
aba dari guru.
 Peserta didik
mencoba tugas
kombinasi gerak
spesifik tolak
peluruke dalam
permainan
sederhana dan atau
tradisional
dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, sungguh-
sungguh, dan kerja
sama
3.4 Memahami  Memahami variasi Bela diri:  Peserta didik
variasi dan dan kombinasi  Variasi dan menyimak
kombinasi kuda-kuda dengan kombinasi kuda- informasi dan
gerak pola langkah peragaan materi

237
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
spesifik seni  Memahami variasi kuda dengan pola tentang variasi dan
beladiri. **) dan kombinasi langkah kombinasi gerak
kuda-kuda, pukulan  Variasi dan spesifik beladiri
dengan tangkisan kombinasi kuda- (kuda-kuda dengan
 Memahami variasi kuda, pukulan pola langkah; kuda-
dan kombinasi dengan tangkisan kuda, pukulan
kuda-kuda,  Variasi dan dengan tangkisan;
tendangan dengan kombinasi kuda- kuda-kuda,
elakan kuda, tendangan tendangan dengan
 Memahami variasi dengan elakan elakan; kuda-kuda,
dan kombinasi  Variasi dan pukulan, tangkisan,
kuda-kuda, kombinasi kuda- tendangan, dan
pukulan, tangkisan, kuda, pukulan, elakan).
tendangan, dan tangkisan,  Peserta didik
elakan. tendangan, dan mencoba dan
elakan. melakukan variasi
4.4  Mempraktikkan
Memprak dan kombinasi
variasi dan
tikkan gerak spesifik
kombinasi gerak
variasidan beladiri (kuda-kuda
spesifik beladiri
kombinasi dengan pola
(kuda-kuda dengan
gerak langkah; kuda-
pola langkah; kuda-
spesifik seni kuda, pukulan
kuda, pukulan
beladiri. **) dengan tangkisan;
dengan tangkisan;
kuda-kuda,
kuda-kuda,
tendangan dengan
tendangan dengan
elakan; kuda-kuda,
elakan; kuda-kuda,
pukulan, tangkisan,
pukulan, tangkisan,
tendangan, dan
tendangan, dan
elakan).
elakan).
 Peserta didik
mendapatkan
umpan balik dari
diri sendiri, teman
dalam kelompok,
dan guru.
 Peserta didik
memperagakan
hasil belajar variasi
dan kombinasi
gerak spesifik
beladiri ke dalam
rangkaian gerakan
sederhana dilandasi
nilai-nilai disiplin,
percaya diri,
keberanian, dan
kerja sama.
3.5 Memahami  Memahami Penyusunan program  Peserta didik
penyusunan penyusunan latihan sederhana menyimak
program program  Latihan kebugaran informasi dan
pengembang pengembangan jasmani yang peragaan materi
an komponen komponen terkait dengan tentang latihan

238
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
kebugaran kebugaran jasmani kesehatan(kekuata kebugaran jasmani
jasmani yang terkait dengan n, daya tahan otot, yang terkait dengan
terkait kekuatan dan daya daya tahan kesehatan
dengan tahan otot pernapasan, dan (kekuatan, daya
kesehatan  Memahami kelenturan) tahan otot, daya
dan penyusunan  Latihan kebugaran tahan pernapasan,
keterampilan program jasmani yang dan kelenturan);
secara pengembangan terkait dengan dan latihan
sederhana komponen keterampilan(kece kebugaran jasmani
kebugaran jasmani patan, kelincahan, yang terkait dengan
yang terkait dengan keseimbangan, dan keterampilan(kecep
daya tahan koordinasi) atan, kelincahan,
pernapasan dan keseimbangan, dan
kelenturan koordinasi).
 Memahami  Peserta didik
penyusunan mencoba dan
program melakukan latihan
pengembangan kebugaran jasmani
komponen yang terkait dengan
kebugaran jasmani kesehatan(kekuatan
yang terkait dengan , daya tahan otot,
kecepatan dan daya tahan
kelincahan pernapasan, dan
 Memahami kelenturan); dan
penyusunan latihan kebugaran
program jasmani yang
pengembangan terkait dengan
komponen keterampilan(kecep
kebugaran jasmani atan, kelincahan,
yang terkait dengan keseimbangan, dan
keseimbangan, dan koordinasi).
koordinasi  Peserta didik
4.5  Mempraktikkan mendapatkan
Memprak latihan kebugaran umpan balik dari
tikkan jasmani yang terkait diri sendiri, teman
penyusunan dengan kesehatan dalam kelompok,
program (kekuatan, daya dan guru.
pengembang tahan otot, daya  Peserta didik
an komponen tahan pernapasan, memperagakan
kebugaran dan kelenturan); hasil belajar latihan
jasmani dan latihan kebugaran jasmani
terkait kebugaran jasmani ke dalam bentuk
dengan yang terkait dengan sirkuit
kesehatan keterampilan(kecep trainingdilandasi
dan atan, kelincahan, nilai-nilai disiplin,
keterampilan keseimbangan, dan percaya diri,
secara koordinasi). sungguh-sungguh,
sederhana. dan kerja sama.
3.6 Memahami  Memahami Senam Lantai :  Peserta didik
kombinasi kombinasi guling  Kombinasi guling menyimak
keterampilan ke depan dengan ke depan dengan informasi dan
berbentuk guling ke belakang guling ke belakang peragaan materi

239
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
rangkaian  Memahami  Kombinasi guling tentang kombinasi
gerak kombinasi guling ke depan dengan gerak spesifik
sederhana ke depan dengan guling lenting senam lantai(guling
secara guling lenting  Kombinasi guling ke depan dengan
konsisten,  Memahami ke belakang guling ke belakang;
tepat, dan kombinasi guling dengan lenting guling ke depan
terkontrol ke belakang dengan lenting dengan guling
dalam lenting lenting lenting; guling ke
aktivitas belakang dengan
spesifik lenting lenting).
senam lantai  Peserta didik
4.6  Mempraktikkan mencoba kombinasi
Memprak kombinasi gerak gerak spesifik
tikkan spesifik senam senam lantai yang
kombinasi lantai(guling ke telah diperagakan
keterampilan depan dengan oleh guru.
berbentuk guling ke belakang;  Peserta didik
rangkaian guling ke depan mempraktikkan
gerak dengan guling secara berulang
sederhana lenting; guling ke kombinasi gerak
secara belakang dengan spesifik senam
konsisten, lenting lenting) lantai sesuai dengan
tepat, dan komando dan
terkontrol giliran yang
dalam diberikan oleh guru
aktivitas ke dalam rangkaian
spesifik sederhana dilandasi
senam lantai nilai-nilai disiplin,
percaya diri,
keberanian, dan
kerja sama.
 Peserta didik
menerima umpan
balik secara
langsung maupun
tertunda dari guru
secara klasikal.
 Hasil belajar
peserta didik dinilai
3.7 Memahami  Memahami variasi Aktivitas Gerak  Peserta didik
variasi dan dan kombinasi Berirama: menyimak
kombinasi langkah dasar  Variasi dan informasi dan
gerak  Memahami variasi kombinasi langkah peragaan materi
berbentuk dan kombinasi dasar tentang variasi dan
rangkaian gerak dan ayunan  Variasi dan kombinasi gerak
langkah dan lengan dan tangan kombinasi gerak rangkaian dalam
ayunan  Memahami variasi dan ayunan lengan aktivitas gerak
lengan dan kombinasi dan tangan berirama (langkah
mengikuti pelurusan sendi  Variasi dan dasar, gerak dan
irama tubuh kombinasi ayunan lengan dan
(ketukan) tangan, pelurusan
tanpa/dengan

240
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
musik  Memahami variasi pelurusan sendi sendi tubuh, dan
sebagai dan kombinasi tubuh irama gerak).
pembentuk irama gerak  Variasi dan  Peserta didik
gerak kombinasi irama mencoba dan
pemanasan, gerak melakukan variasi
inti latihan, dan kombinasi
dan gerak rangkaian
pendinginan dalam aktivitas
dalam gerak berirama
aktivitas (langkah dasar,
gerak gerak dan ayunan
berirama lengan dan tangan,
4.7  Mempraktikkan pelurusan sendi
Memprak variasi dan tubuh, dan irama
tikkan variasi kombinasi gerak gerak).
dan rangkaian dalam  Peserta didik
kombinasi aktivitas gerak mendapatkan
gerak berirama (langkah umpan balik dari
berbentuk dasar, gerak dan diri sendiri, teman
rangkaian ayunan lengan dan dalam kelompok,
langkah dan tangan, pelurusan dan guru.
ayunan sendi tubuh, dan  Peserta didik
lengan irama gerak) memperagakan
mengikuti hasil belajar
irama aktivitas gerak
(ketukan) berirama ke dalam
tanpa/dengan bentuk rangkaian
musik sederhana dilandasi
sebagai nilai-nilai disiplin,
pembentuk percaya diri,
gerak sungguh-sungguh,
pemanasan, dan kerja sama.
inti latihan,  Hasil belajar
dan peserta didik dinilai
pendinginan selama proses dan
dalam di akhir
aktivitas pembelajaran
gerak
berirama
3.8 Memahami  Memahami variasi Aktivitas Renang:  Peserta didik
gerak dan kombinasi  Variasi dan menyimak
spesifik salah gerakan meluncur kombinasi gerakan informasi dan
satu gaya dengan gerakan meluncur dengan peragaan materi
renang dalam kaki gerakan kaki tentang variasi dan
bentuk  Memahami variasi  Variasi dan kombinasi gerak
perlombaan dan kombinasi kombinasi gerakan spesifik aktivitas
***) gerakan kaki kaki dengan air(meluncur,
dengan gerakan gerakan lengan gerakan kaki,
lengan  Variasi dan gerakan lengan,
 Memahami variasi kombinasi gerakan mengambil napas,
dan kombinasi kaki, gerakan dan koordinasi
gerakan kaki, lengan, dan gerakan).

241
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
gerakan lengan, dan gerakan  Peserta didik
gerakan mengambil mengambil napas mencoba variasi
napas  Koordinasi dan kombinasi
 Memahami gerakan meluncur, gerak spesifik
koordinasi gerakan gerakan kaki, aktivitas air yang
meluncur, gerakan gerakan lengan, telah diperagakan
kaki, gerakan dan gerakan oleh guru.
lengan, dan gerakan mengambil napas  Peserta didik
mengambil napas mempraktikkan
4.8  Mempraktikkan secara berulang
Memprak variasi dan variasi dan
tikkan gerak kombinasi gerak kombinasi gerak
spesifik salah spesifik aktivitas air spesifik aktivitas air
satu gaya (meluncur, gerakan sesuai dengan
renang dalam kaki, gerakan komando dan
bentuk lengan, mengambil giliran yang
perlombaan napas, dan diberikan oleh guru
***) koordinasi gerakan) dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, keberanian,
dan kerja sama.
3.9 Memahami  Memahami  Pengertian P3K  Peserta didik
tindakan pengertian P3K  Macam-macam membagai diri
P3K pada  Mengidentifikasi cidera menjadi empat
kejadian macam-macam  Macam-macam kelompok/sesuai
darurat, baik cidera alat P3K dengan pokok
pada diri  Mengidentifikasi  Tindakan P3K bahasan (pengertian
sendiri macam-macam alat pada kejadian P3K, macam-
maupun P3K daruratbaik pada macam cidera,
orang lain  Memahami diri sendiri macam-macam alat
tindakan P3K pada maupun orang lain P3K, tindakan P3K
kejadian darurat, pada kejadian
baik pada diri daruratbaik pada
sendiri maupun diri sendiri maupun
orang lain orang lain).
 Setiap kelompok
4.9 Memaparkan  Menyusun karya
tindakan berdiskusi dan
tulis tentang
P3K pada menuliskan hasil
tindakan P3K pada
kejadian diskusi pada kertas
kejadian darurat
darurat, baik plano untuk
baik pada diri
pada diri ditempel di dinding
sendiri maupun
sendiri dan dibaca oleh
orang lain
kelompok lain.
maupun  Mempresentasikan
orang lain  Setiap anggota
karya tulis tentang
kelompok
tindakan P3K pada
membaca dan
kejadian darurat
mencatat hasil
baik pada diri
diskusi kelompok
sendiri maupun
lain yang ditempel,
orang lain
kemudian membuat
pertanyaan sesuai
dengan pokok

242
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
bahasan tersebut
(paling sedikit satu
pertanyaan setiap
kelompok/empat
pertanyaan).
 simpulan akhir dan
membacakannya di
akhir pembelajaran
secara bergiliran
dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, sungguh-
sungguh, dan kerja
sama.
3.10 Memahami  Memahami  Pengertian  Peserta didik
peran pengertian aktivitas aktivitas fisik menyimak tujuan
aktivitas fisik fisik  Manfaat pembelajaran, dan
terhadap  Menjelaskan melakukan penjelasan
pencegahan manfaat melakukan aktivitas fisik permasalahan yang
penyakit aktivitas fisik terhadap akan diselesaikan
terhadap pencegahan mengenai peran
pencegahan penyakit aktivitas fisik
penyakit  Dampak/akibat terhadap
 Menjelaskan apabila tidak pencegahan
dampak/akibat melakukan penyakit
apabila tidak aktivitas fisik (pengertian
melakukan aktivitas  Cara melakukan aktivitas fisik,
fisik aktivitas fisik manfaat melakukan
 Menjelaskan cara untuk mencegah aktivitas fisik
melakukan aktivitas penyakit terhadap
fisik untuk pencegahan
mencegah penyakit penyakit,
dampak/akibat
4.10 Memaparkan  Menyusun laporan
apabila tidak
peran tentang peran
melakukan aktivitas
aktivitas fisik aktivitas fisik
fisik, dan cara
terhadap terhadap
melakukan aktivitas
pencegahan pencegahan
fisik untuk
penyakit penyakit
mencegah
 Mempresentasikan penyakit).
laporan tentang
 Peserta didik
peran aktivitas fisik
menyimak langkah-
terhadap
langkah
pencegahan
menyelesaikan
penyakit
masalah peran
aktivitas fisik
terhadap
pencegahan
penyakit.
 Peserta didik
mengumpulkan
informasi yang

243
Kompetensi Indikator Materi Kegiatan
Dasar (KD) Pemebelajaran Pembelajaran
sesuai, untuk
mendapatkan
penjelasan dan
pemecahan
masalah, serta
menerima umpan
balik dari guru
tentang peran
aktivitas fisik
terhadap
pencegahan
penyakit.
 Peserta didik
berbagi tugas
dengan teman
dalam
merencanakan dan
menyiapkan karya
sebagai laporan
untuk menjawab
permasalahan
sesuai arahan guru.
 Peserta didik
bersama kelompok
memaparkan
temuan dan
karyanya di depan
kelas secara
bergantian yang
dilandasi nilai-nilai
disiplin, percaya
diri, sungguh-
sungguh, dan kerja
sama

Bekasi, November 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMPN 30 Bekasi Guru Mata Pelajaran

Yudi Kahfiyudi, M.Pd Ricky Mulyadi, S.Pd


NIP. 197102071998021002

244
C. DOKUMENTASI

245
246

Anda mungkin juga menyukai