Anda di halaman 1dari 2

Cara Membuat Gambar Daun Di Corel Draw Menggunakan freehands tool

Bacagi.com - Halo Teman -Teman Semua.. Pada Postingan Kali ini saya akan menjelaskan sedikit tentang tutorial
bagaimana cara membuat ...

1. Langkah pertama yaitu klik freehands tool lalu klik di lembaran kerja dan tarik garis sesuai dengan yang diinginkan.

2. kalau sudah membuat garisnya maka selanjutnya klik gambar nya lalu klik shape tool lihat kolom merah yang ada
pada gambar klik garis,nanti akan muncul seperti tanda bintang (*) pada garis maka akan muncul tool conver to
curve seperti di bawah ini.

maka nanti apabila garis di tarik maka garis akan melengkung

3. Langkah selanjutnya apabila garis bergabung maka akan berbentuk skersa daun dan kemudian copy dan paste
sketsa daun tadi lalu kemudian klik tool mirror verticaly agar gambar daun yang sudah di copy tadi berlawanan arah
dengan gambar daun yang pertama
4. apabila tahap yang di atas sudah selesai maka langkah selanjutnya adalah memberika pewarnaan dan
menghilangkan garis agar tampilan gambar lebih Bagus dan enak di pandang untuk menghilangkan garis maka kita
harus memblok semua gambar lalu kemudian klik outline width seperti yang ada pada gambar di bawah ini lalu klik
ikon drop down dan pilih none agar gambar yang telah di blog tidak memiliki garis lagi.

5.Maka gambar daun pun selesai di Buat

Anda mungkin juga menyukai