Anda di halaman 1dari 5

LATIHAN UJI VALIDITAS DAN RELIABILITAS INSTRUMEN PENELITIAN

JUDUL:

GAMBARAN HARGA DIRI PADA REMAJA YANG BERJERAWAT

Variabel penelitian: Harga diri

Pertanyaan sejumlah 8 butir, dengan jawaban:

 Selalu = 4
 Sering = 3
 Jarang = 2
 Tidak pernah = 1

Uji coba dilakukan pada 10 orang dengan hasil sebagai berikut:

No HD1 HD2 HD3 HD4 HD5 HD6 HD7 HD8


responden
1 1 1 1 1 4 1 1 1
2 2 2 2 2 3 2 2 2
3 3 3 3 3 3 3 3 3
4 4 4 4 4 3 4 4 4
5 4 4 4 4 3 4 4 4
6 3 3 3 3 2 3 3 3
7 2 2 2 2 2 2 2 2
8 1 1 1 1 1 1 1 1
9 2 2 2 2 1 2 2 2
10 2 2 2 2 2 2 2 2

LANGKAH UJI VALIDITAS:

ANALIZE…. DATA REDUCTION …. FACTOR …..MASUKKAN SELURUH VARIABEL PADA KOLOM VARIABLES
….….BUKA EXTRACTION, METHOD: PRINCIPAL COMPONEN, ANALIZE CORELATION MATRIX, UNROTATED
FACTOR SOLUTION, NUMBER OF FACTOR 1…. CONTINUE…OKE
HASIL YANG DIBACA:

Component Matrixa

Compone
nt
1
Pertanyaan
.999
Harga diri ke-1
Pertanyaan
.999
Harga diri ke-2
Pertanyaan
.999
Harga diri ke-3
Pertanyaan
.999
Harga diri ke-4
Pertanyaan
.296
Harga diri ke-5
Pertanyaan
.999
Harga diri ke-6
Pertanyaan
.999
Harga diri ke-7
Pertanyaan
.999
Harga diri ke-8
Extraction Method: Principal Component Analysis.
a. 1 components extracted.

CATATAN: LEBIH DARI 0.5 = VALID

LANGKAH UJI RELIABILITAS:

ANALIZE…. SCALE…. RELIABILITY ANALIZE…. MODEL ALPHA…. MASUKKAN SELURUH VARIABEL….OKE

HASIL YANG DIBACA:

Reliability Statistics

Cronbach's
Alpha N of Items
.975 8

Kesimpulan:

 Jika alpha > 0,90 maka reliabilitas sempurna


 Jika alpha antara 0,70 – 0,90 maka reliabilitas tinggi
 Jika alpha antara 0,50 – 0,70 maka reliabilitas moderat
 Jika alpha < 0,50 maka reliabilitas rendah[4]

Untuk pertanyaan yang tidak valid selanjutnya di keluarkan (pertanyaan ke-5),


sehingga yang diolah yang valid saja (7 pertanyaan)

Kemudian diolah reliabilitas ulang

Hasilnya sbb:
Reliability Statistics

Cronbach's
Alpha N of Items

1.000 7
Reliabilitas Instrumen
http://teorionline.net/reliabilitas-instrumen/

Cronbach alpha adalah Koefisien alpha dikembangkan oleh Cronbach (1951) sebagai ukuran
umum dari konsistensi internal skala multi-item.

Sedangkan formula KR (Kuder-Richardson) digunakan untuk item dikotomi. Suharsimi


Arikunto, (2005), menambahkan beberapa formula seperti Formula Rulon, Flanagan, dan Hoyt
untuk menguji reliabilitas test pada item dengan skala dikotomi yaitu 1 dan 0).

Angka cronbach alpha pada kisaran 0.70 adalah dapat diterima, di atas 0.80 baik (Sekaran,
2006).

Sejalan dengan pendapat beberapa ahli seperti Nunnally (1978, p. 245-246) yaitu :

 untuk Preliminary research direkomendasikan sebesar 0.70,


 untuk basic research 0.80 dan
 applied research sebesar 0.90 -0.95.

Kaplan dan Saccuzo, (1982:106) merekomendasikan:

 nilai cronbach alpha sebesar 0.7 – 0.8 untuk basic research, dan
 0.95 untuk applied research.

=====================================================================

Mengukur Reliability?
https://tonyteaching.wordpress.com/2009/12/31/mengukur-reliability/

Cronbach’s Alpha
nilai Alpha ini menunjukkan nilai rata-rata (average) korelasi antar item yang mengukur
construct yang sama.
Nilai Alpha: 0 – 1 (semakin besar semakin reliable), tetapi Nunnaly (1978 in Pallant 2005:6
…lengkapnya ‘Julie Pallant, 2005, SPSS Survival Manual, Ligare, Sidney) merekomendasikan
nilai Alpha minimum 0.7

Namun Pallant (2005:6) menyatakan bahwa nilai Cronbach’s Alpha ini juga dipengaruhi oleh
banyaknya item pertanyaan, jika item pertanyaan sedikit (kurang dari 10 pertanyaan untuk
construct yang sama) nilai Alpha akan kecil. Olehkarena itu untuk item pertanyaan yang
kurang dari 10, Pallant menyarankan menghitung Internal Consistency dengan metode Average
Inter-item Correlation!
http://setabasri01.blogspot.com/2012/04/uji-validitas-dan-reliabilitas-item.html

Jika nilai alpha > 0,7 artinya reliabilitas mencukupi (sufficient reliability) sementara jika alpha >
0,80 ini mensugestikan seluruh item reliabel dan seluruh tes secara konsisten secara internal
karena memiliki reliabilitas yang kuat.[3] Atau, ada pula yang memaknakannya sebagai berikut:

 Jika alpha > 0,90 maka reliabilitas sempurna


 Jika alpha antara 0,70 – 0,90 maka reliabilitas tinggi
 Jika alpha antara 0,50 – 0,70 maka reliabilitas moderat
 Jika alpha < 0,50 maka reliabilitas rendah[4]

Jika alpha rendah, kemungkinan satu atau beberapa item tidak reliabel: Segera identifikasi
dengan prosedur analisis per item. Item Analysis adalah kelanjutan dari tes Aplha sebelumnya
guna melihat item-item tertentu yang tidak reliabel. Lewat ItemAnalysis ini maka satu atau
beberapa item yang tidak reliabel dapat dibuang sehingga Alpha dapat lebih tinggi lagi nilainya.

Reliabilitas item diuji dengan melihat Koefisien Alpha dengan melakukan Reliability Analysis
dengan SPSS ver. 16.0 for Windows. Akan dilihat nilai Alpha-Cronbach untuk reliabilitas
keseluruhan item dalam satu variabel. Agar lebih teliti, dengan menggunakan SPSS, juga akan
dilihat kolom Corrected Item Total Correlation.

Anda mungkin juga menyukai