Anda di halaman 1dari 2

IMPLEMENTASI PATIENT SAFETY PADA LANSIA

Dosen Pembimbing:

Keiko Pasaribu., S. Kep., M. Kep

Disusun oleh:

Rizkia Siti Rozani

E.0105.18.040

PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN STIKES BUDI LUHUR CIMAHI

2019-2020
Implementasi Resiko Jatuh pada Lansia

1. Mengunci roda kereta dorong saat berhenti


2. Tempat tidur dalam keadaan rendah dan ada penghalang
3. Menjaga kebersihan lantai ruangan dan kamar mandi agar bersih, tidak licin, dan tidak
basah
4. Memberikan alat bantu yang sesuai, seperti tongkat tripot
5. Melatih mobilisasi
6. Meletakkan peralatan di tempat yang mudah terjangkau
7. Penataan ruangan bebas lalu lalang
8. Pencahayaan yang cukup, tidak redup atau menyilaukan
9. Menyimpan keset di depan pintu kamar mandi
10. Menempatkan kamar lansia di lantai bawah
11. Kamar lansia harus memiliki ventilasi dan masuk cahaya matahari
12. Memasang pegangan disetiap dinding
13. Menyiapkan kebutuhan untuk mandi lansia
14. Mendampingi dan membantu saat lansia mandi, BAK, dan BAB
15. Menyiapkan pakaian lansia dan dampingi saat memakai pakaian
16. Membantu lansia berjalan
17. Membantu lansia beribadah
18. Menemani setiap akan bepergian
19. Melatih otot agar tidak kaku
20. Menyiapkan segala keperluannya

Anda mungkin juga menyukai