Anda di halaman 1dari 4

2.4.

3 Countroling/ Pengendalian
1) Penilaian kinerja
Berdasarkan hasil wawancara, penilaian kinerja pegawai dilakukan
oleh kabid keperawatan melalui LPK (lembar penilaian kerja) dan
SKPD melalui OPPE (ongoing profesional practice evaluation)
2) Pengendalian Mutu
a) Kegiatan pengendalian Mutu
Kegiatan pengendalian mutu menurut Kemenkes 2011
meliputi safety pasien, kenyaman, kecemasan, perawatan diri
dan pengetahuan. Akan tetapi dalam hasil observasi dan
pengkajian didapatkan terdapat perawat yang tidak mencuci
tangan sebelum tindakan, hal ini merupakan termasuk dalam
pasien safety.
b) Keberhasilan pengendalian Mutu
Dari hasil laporan infeksi nosokomal tanggal 09-10 januari
2018, kejadian ISK, ILO, dan dekubitus 0%, sedangkan flebitis
25%.
3) Indikator pengendalian mutu
a) BOR
Menurut Keliat, dkk (2006) BOR adalah proporsi pemakaian
tempat tidur pada satu satuan waktu tertentu. Nilai yang didapat
menggambarkan tinggi rendahnya tingkat pemanfaatan tempat
tidur.Standar Internasional BOR dikatakan baik jika nilainya 80%-
90% sedangkan standar nasional adalah antara 70%-80%.
a. BOR Ruangan Teratai Pada Bulan Januari 2020
Tabel 2.15 BOR (Bed Occupacy Rate) pada ruangan
Teratai RSUD Bangil
BOR
Jumlah
No Tanggal Sisa Jumlah
bed Presentase
Bed Terisi
1 01/12/2017 22 13 9 40.5 %
2 02/12/2017 22 9 13 58.5 %
3 03/12/2017 22 9 13 58.5 %
4 04/12/2017 22 10 12 54 %
5 05/12/2017 22 8 14 62 %
6 06/12/2017 22 10 12 54 %
7 07/12/2017 22 11 11 49.5 %
8 08/12/2017 22 17 5 22.5 %
9 09/12/2017 22 18 4 18 %
10 10/12/2017 22 14 8 36 %
11 11/12/2017 22 11 11 49.5 %
12 12/12/2017 22 9 13 58.5 %
13 13/12/2017 22 7 15 67.5 %
14 14/12/2017 22 7 15 67.5 %
15 15/12/2017 22 9 13 58.5 %
16 16/12/2017 22 11 11 49.5 %
17 17/12/2017 22 9 13 58.5 %
18 18/12/2017 22 8 14 62 %
19 19/12/2017 22 4 18 81 %
20 20/12/2017 22 10 12 54 %
21 21/12/2017 22 10 12 54 %
22 22/12/2017 22 10 12 54 %
23 23/12/2017 22 13 9 40.5 %
24 24/12/2017 22 13 9 40.5 %
25 25/12/2017 22 13 9 40.5 %
26 26/12/2017 22 12 10 45 %
27 27/12/2017 22 10 12 54 %
28 28/12/2017 22 11 11 49.5 %
29 29/12/2017 22 13 9 40.5 %
30 30/12/2017 22 12 10 45 %
31 31/12/2017 22 12 10 45 %
2.657/28
TOTAL PRESENTASE
95%

Rumus BOR = (Jumlah hari perawatan rumah sakit) x 100% (Jumlah


tempat tidur x Jumlah hari dalam satu periode)
BOR bulan desember 2017 ruang Teratai
= (308) x 100%
(22 x 31)
= 45%
Berdasarkan hasil perhitungan BOR Per Bulan Desember 2017
menunjukan bahwa nilai BOR berada pada nilai 95%dengan
kesimpulan Standar Internasional BOR dikatakan Baik

b) ALOS
Menurut Keliat, dkk, (2008) ALOS adalah rata rata lama hari
rawat seorang pasien. Nilai ALOS dapat digunakan sebagai gambaran
efisiensi dan mutu pelayanan.Semakin kecil nilai yang didapat
diartikan semakin efisien dan semakin bermutu pelayanan yang
diberikan, standart nilai ALOS 6-10 hari.

= Jumlah hari perawatan pasien keluar rumah sakit


Jumlah pasien keluar rumah sakit (hidup + mati)
= 935/187
= 5 hari

c) TOI
Menurut Keliat, dkk, (2008) TOI adalah rata – rata hari tempat
tidur yang tidak terisi atau ditempati dari saat diisi sampai ke saat terisi
berikutnya. Nilai yang diperoleh menggambarkan tingkat efisiensi
penggunaaan tempat tidur.
= (Jumlah TT x hari) – hari perawatan RS
Jumlah pasien keluar (hidup + mati)

= (22x31)-10 hari
76
= 8.84
Keterangan normal denagan standart TOI 1-3 hari

Anda mungkin juga menyukai