Anda di halaman 1dari 11

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA


Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com
PROPOSAL KEGIATAN
SEMINAR NASIONAL CONTINUING MEDICAL EDUCATION (CME) KE 43
“SYMPOSIUM OF HEAD AND NECK: ONCOLOGY, TRAUMA, AND INFECTIOUS DISEASE”
FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
TAHUN 2017

I. LATAR BELAKANG
Tingginya angka kejadian infeksi pada daerah kepala dan leher di Pusat
Pelayanan Kesehatan Tingkat I namun beberapa di antaranya masih terdapat kesalahan
diagnosis, sehingga menyebabkan kurang tepatnya terapi yang diberikan. Selain itu,
tidak sedikit pasien yang berkunjung ke Pusat Pelayanan Kesehatan Tingkat I
mengeluhkan adanya benjolan pada bagian kepala / leher. Maka dari itu, sangat
dibutuhkan keterampilan dari dokter di layanan primer untuk membedakan lesi yang
jinak dan ganas. Angka kejadian keganasan pada daerah kepala / leher cukup tinggi,
sehingga jika terlambat dalam pengakan diagnosis akan berakibat keterlambatan pula
dalam terapinya dan tentunya akan mempengaruhi kualitas hidup pasien tersebut.
Kejadian trauma atau cedera pada kepala – leher juga sering ditemukan di layanan
primer, yang dapat berakibat fatal jika tidak segera diatasi kegawatdaruratannya.
Kejadian trauma kepala – leher khususnya patah pada tulang – tulang wajah, sering
terjadi salah merujuk dari layanan primer ke layanan ssekunder yang bukan
kompetensinya, sehingga penatalaksanaan rekonstruksi wajah semakin terlambat
karena diperlukan proses perujukan ulang. Hal ini tentu sangat tidak efisien dalam
pelayanan medis.
Meninjau dari pengalaman tersebut, maka Continuing Medical Education
(CME) ingin mengadakan Seminar Nasional yang berjudul “Symposium of Head and
Neck: Oncology, Trauma, and Infectious Disease (SPHENOID)” bekerjasama dengan
Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (FKIK
UMY) serta Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Yogyakarta dan RS PKU Muhammadiyah
Gamping.

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com
II. TUJUAN
1. Meningkatkan pengetahuan terkini mengenai pengenalan secara dini/diagnosis
serta penanganan awal keganasan pada kepala – leher.
2. Meningkatkan pengetahuan terkini mengenai penatalaksanaan yang holistik dan
komprehensif pada penderita keganasan kepala – leher.
3. Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan klinis terkini mengenai pengenalan
secara dini/diagnosis trauma pada kepala – leherserta sistem perujukan kepada
dokter layanan sekunder sesuai dengan kompetensinya.
4. Meningkatkan pengetahuan terkini mengenai penanganan kegawat daruratan pada
trauma kepala – leher.
5. Meningkatkan pengetahuan terkini mengenai terapi nutrisi pada pasien pasca
operasi daerah kepala – leher.
6. Meningkatkan pengetahuan terkini mengenai pengenalan secara dini/diagnosis dan
penanganan penyakit infeksi pada kepala – leher di Fasilitas Pelayanan
KesehatanTingkat I.
7. Meningkatkan kualitas dan manajemen pola kolaborasi efektif pelayanan terkait
keganasan, trauma, dan infeksi pada kepala - leher.

III. PENYELENGGARA
Kegiatan ini merupakan kolaborasi dari CME (Continuing Medical Education) ke
43 Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
bekerjasama denganRS PKU Muhammadiyah Yogyakarta dan RS PKU Muhammadiyah
Gamping.

IV. BENTUK KEGIATAN


Seminar: “Symposium of Head and Neck: Oncology, Trauma, and Infectious Disease”
A. Metode
Seminar akan dilaksanakan satu hari berupa simposium.Simposium akan terbagi

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com
menjadi tiga sesi penjelasan materi oleh narasumber dan tanya jawab yang akan
dipimpin oleh moderator.

B. Narasumber dan Moderator


1. Prof. dr. Sunarto Reksoprawiro, Sp. B (K) Onk-KL
(Dokter Ahli Bedah Kepala Leher RSUD dr. Soetomo Surabaya, Guru Besar
dalam bidang Ilmu Bedah Universitas Airlangga Surabaya)
2. dr. Wigati Dhamiyati, Sp. Rad (K) Onk*
(Dokter Ahli Radiologi dan Konsultan Onkologi RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta,
Staf Pengajar dan Sekretaris Departemen Radiologi Fakultas Kedokteran
Universitas Gadjah Mada Bidang Minat Radioterapi)
3. dr. Agus Surono, Sp. THT-KL, M. Sc, Ph. D
(Dokter Ahli Telinga, Hidung, Tenggorok – Kepala Leher RSUP dr. Sardjito,
Dosen Ilmu THT Universitas Gadjah Mada)
4. dr. Urip Murtedjo, Sp. B (K) KL PGD Pall. Med
(Ketua Umum Pengurus PP Persatuan Dokter Spesialis Bedah Umum Indonesia
Peridoe 2014-2018)
5. dr. Yoga Wijayahadi, Sp. B (K) KL
(Dokter Ahli Bedah Kepala Leher RSUD dr. Soetomo Surabaya, Dosen dalam
bidang Ilmu Bedah Universitas Airlangga Surabaya)
6. dr. Oryzati Hilman, M. Sc, CMFM, Ph. D
(Pakar Nasional Dokter Layanan Primer, Dosen Ilmu Kedokteran Keluarga
Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah
Yogyakarta)
7. drg. Masykur Rahmat, Sp. BM (K)
(Dokter Ahli Bedah Mulut RS Gigi dan Mulut Prof. Soedomo DIY, Dokter Ahli
Bedah Mulut RS Bethesda Yogyakarta, Ketua Program Studi Bedah Mulut
Fakultas Kedokteran Gigi UGM)
8. drg. Poerwati Soetji Rahajoe, Sp.BM (K)

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com
(Dokter Ahli Bedah Mulut RS Gigi dan Mulut Prof. Soedomo DIY, Sekretaris
Program Studi Bedah Mulut Fakultas Kedokteran Gigi UGM)
9. Resti Yulianti Sutrisno, M.Kep., Ns., Sp. Kep. MB
(Dosen Magister Keperawatan Departemen Keperawatan Medikal Bedah
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta)
10. Yenny Praweningdyah, S. KM, M. Kes
(Ahli Gizi RSUP dr. Sardjito, Konsultan Gizi RS Jogja International Hospital,
Fasilitator Short Course Program Pasca Sarjana Program Studi Gizi Kesehatan
Universitas Gadjah Mada)

C. Moderator
1. DR. dr. H. Sagiran, Sp.B, M.Kes
(Dokter Ahli Bedah RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta dan RS Nur Hidayah
Yogyakarta, Staf Pengajar Departemen Ilmu Bedah Universitas Muhammadiyah
Yogyakarta)
2. dr. H. Adnan Abdullah Sp. THT-KL, M. Kes
(Dokter Ahli Telinga, Hidung, Tenggorok – Kepala Leher RS PKU
Muhammadiyah Yogyakarta, Staf Pengajar Departemen Ilmu THT Universitas
Muhammadiyah Yogyakarta)
3. drg. Edwyn Saleh
(Dokter Gigi Umum RS Gigi dan Mulut Universitas Muhammadiyah Yogyakarta,
Pengurus PDGI Cabang Sleman Periode 2014 – 2017) Ketua Seksi
Pengembangan Organisasi, Staf Pengajar Program Studi Kedokteran Gigi
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta)

D. Peserta
1. Dokter Mandiri, Dokter Umum, Dokter Spesialis
2. Dokter Gigi danDokter Gigi Spesialis
3. Perawat, Bidan, Profesi Kesehatan Masyarakat, dan tenaga kesehatan lainnya.

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com
4. Mahasiswa Pendidikan Dokter Spesialis, Mahasiswa Pendidikan Dokter Umum
5. Mahasiswa Pendidikan Dokter Gigi Spesialis, Mahasiswa Pendidikan Dokter Gigi
6. Mahasiswa Ilmu Keperawatan dan Mahasiswa Ilmu Kesehatan lain.

E. Pelaksanaan
 Hari dan Tanggal : Ahad, 30April 2017
 Waktu : 08.00-17.00 WIB
 Tempat : Convention Hall lantai 4 Gedung OSCE Center RS PKU
Muhammadiyah Gamping

F. PanitiaPelaksana
Penanggung Jawab:
1. dr.H. Joko Murdiyanto, Sp.An., MPH. (Direktur Utama RS PKU Muhammadiyah
Yogyakarta)
2. dr. H. Ahmad Faesol, Sp. Rad., M. Kes., MMR (Direktur RS PKU Muhammadiyah
Gamping)
3. dr. H. Ardi Pramono, Sp. An., M. Kes (Dekan Fakultas Kedokteran dan Ilmu
Kesehatan UMY)
4. dr. Alfaina Wahyuni, Sp. OG, M.Kes (Ketua Program Studi Pendidikan Dokter,
FKIK UMY)

Susunan Panitia
 Ketua : drg.Hj. Indria Nehriasari, Sp.BM., M.Kes
 Wakil Ketua 1 : DR. dr. H. Sagiran, Sp.B, M.Kes.
 Wakil Ketua 2 : dr. Intan Permata Sari

 KESEKRETARIATAN
Koordinator:dr. Asti Widuri,Sp.THT-KL
Anggota:
1. dr. Maria Ulfa, MMR
2. dr. Rizki Februamina Yanti
3. dr. Ica Trianjani S
4. dr. Ayu Kusumawati
5. dr. Dita Annisa Fitriani
6. dr. ErdaSuhaila
7. dr. RebikaYupriztyas

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com
 BENDAHARA
Koordinator: drg.Hj. Pipiet Setyaningsih, Sp.Ort., MPH
Anggota:
1. dr. PagelaPascarellaRenta, MMR
2. dr. TantariRahmawati

 DIVISI ILMIAH DAN ACARA


Koordinator:drg. EdwynSaleh,Sp.BM
Anggota:
1. dr. H. Adnan Abdullah Sp. THT-KL, M. Kes
2. dr. Nicko Rachmanio, Sp.B
3. Hj. Irma Risdiana, S.Si, Apt, MPH
4. dr. Dian Efriannisa Tanjung Sari
5. dr. Eka Fitri Maharani
6. dr. Fanny Susanti
7. dr. Novita Sari
8. dr. Setyabella Ika Putri
9. dr. Yani Dwi Mailistiani
10. dr. Zheila Ayu Ciptaningtyas

 DIVISI DANA DAN USAHA


Koordinator: dr. H. Adi Sihono, Sp. B
Anggota:
1. dr. Meiky Fredianto, Sp.OT
2. dr. Septian Wisnu Sewaka
3. dr. Gita Eka Ayuningtyas
4. dr. One Bima Atmaja
5. dr. Rizki Assri Nurfadhilah

 DIVISI PERLENGKAPAN
Koordinator: dr. Muhammad Kurniawan., M.Sc
Anggota:
1. Kasiyanto, S.Sos
2. dr. Haris Taqwa
3. dr. Muhammad Sholeh Muhsin
4. dr. Zariat Primatama

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com
 DIVISI PUBLIKASI
Koordinator: dr.Hj. Ekorini Listyowati., MMR
Anggota:
1. drg. Bahrul Lutfianto, Sp. BM
2. Heppy Dewanto
3. dr. Mohammad Arif Syah
4. dr. Tea Febriana Dewi
5. dr. Wahid NurArifin

 DIVISI KONSUMSI
Koordinator: Roziana Hanun, S.Gz
Anggota:
1. dr. Widarti Pujiasih Haryanto
2. dr. Dahyanto

 DIVISI DEKORASI DAN DOKUMENTASI


Koordinator : dr. Arif Kurniawan
Anggota:
1. dr. Duane Ayu Fitri
2. dr. Handa Meru Erio Rakihara
3. dr. Marita Puspitasari
4. dr. Woro Nugroho

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com
V. PENUTUP
Demikian proposal Seminar “Symposium of Head and Neck: Oncology, Trauma,
and Infectious Disease”ini kami sampaikan. Atas perhatian dan kerjasamanya, kami
ucapkan terimakasih.

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com
LAMPIRAN 1

SUSUNAN ACARA
SEMINAR CONTINUING MEDICAL EDUCATION KE- 43
“SYMPOSIUM OF HEAD AND NECK: ONCOLOGY, TRAUMA, AND INFECTIOUS
DISEASE”

Waktu Durasi Acara Narasumber


07.00 – 08.00 Registrasi Ulang Peserta
08.00 – 08.45 Pembukaan :
1. Kalam Illahi
2. Performance Tari Nusantara
3. Sambutan-sambutan:
a. Ketua Panitia drg. Indria, Sp. BM
b. Dekan FKIK UMY dr. H. Ardi Pramono, Sp.An.,
M.Kes
c. Direktur PKU Muhammadiyah dr. H. Ahmad Faesol, Sp.Rad.,
Gamping M.Kes., MMR
d. Direktur PKU Muhammadiyah dr.H. Joko Murdiyanto, Sp.An.,
Yogyakarta MPH.
08.45 – 09.30 45’ Keynote Speaker: dr. Urip Murtedjo, Sp.B (K) KL
Manajemen Terpadu Kasus Bedah Kepala PGD Pall. Med
Leher
09.30– 09.45 15’ Coffee Break
Simposium Sesi I:
09.45 – 10.30 45’ 1. Deteksi Dini Lesi pre-Kanker dan Prof. dr. Sunarto
Penegakan Diagnosis Keganasan Reksoprawiro, Sp.B (K) Onk-KL
Kepala Leher
10.30 – 11.15 45’ 2. Kista Rongga Mulut, Diagnosis, dan drg. Masykur Rahmat,
Penanganan Awal Sp.BM(K)
11.15 – 12.00 45’ 3. Penatalakasanaan Holistik dan dr. Oryzati Hilman, M. Sc,
Komprehensif oleh Dokter Keluarga CMFM, Ph. D
terhadap Penderita Keganasan pada
Kepala Leher
12.00 – 12.15 15’ 4. Diskusi Moderator : Dr. dr. Sagiran,
Sp. B., M.Kes
12.00 – 12.30 30’ ISHOMA (Istirahat, Sholat, dan Makan)

Simposium Sesi II:


12.30 – 13.15 45’ 1. Penegakan Diagnosis pada Trauma dr. Wigati Dhamiyati, Sp. Rad
Kepala Leher (K) Onk*
13.15 – 14.00 45’ 2. Penanganan Kegawat Daruratan dr. Yoga Wijayahadi, Sp. B (K)
pada Trauma Kepala Leher KL
14.00 – 14.45 45’ 3. Pemenuhan Nutrisi pada Pasien post Yenny Praweningdyah, S.KM,

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com
Pembedahan Kepala Leher M.Kes
14.45 – 15.00 15’ 4. Diskusi Moderator : dr.
H. Adnan Abdullah Sp. THT-KL,
M. Kes
15.00 – 15.15 Coffee Break + ISHO (Istirahat dan Sholat)
Simposium Sesi III:
15.15 – 16.00 45’ 1. Penanganan Penyakit Infeksi THT-KL dr. Agus Surono, Sp. THT-KL,
di Fasilitas Pelayanan Kesehatan M.Sc., Ph.D
16.00 – 16.45 45’ Tingkat I
2. Penanganan Penyakit Infeksi Gigi drg. Poerwati Soetji Rahajoe,
dan Rongga Mulut di Fasilitas Sp. BM (K)
16.45 – 17.30 45’ Pelayanan Kesehatan Tingkat I
3. Upaya Pencegahan Penularan Infeksi Resti Yulianti Sutrisno, M.Kep.,
Silang dari Alat Medis pada Ns., Sp. Kep. MB
17.30 – 17.45 15’ Perawatan Infeksi Kepala Leher
4. Diskusi Moderator : drg. Edwyn Saleh
17.45 – 18.00 Pengumuman dan Penutupan

43rd CONTINUING MEDICAL EDUCATION


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Sekretariat :JalanLingkar Barat, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta – 55183
email : cme.umy43@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai