Anda di halaman 1dari 5

Nama:

1. Bambang Kurniawan (17/410673/SV/12600)


2. Dian Rizki Tri Wahyu Nanda (17/410678/SV/12605)
3. Abyan Mahendra (17/415359/SV/13224)

PENERAPAN 5R ATAU 5S
5R/5S adalah istilah bahasa Jepang untuk menggambarkan secara sistematik
praktek housekeeping yang baik. 5R / 5S housekeeping dikenal sebagai awal dan
merupakan pendekatan paling efketif dalam membangun dalam beberapa usaha
peningkatan produktivitas. Pelaksanaan 5R / 5S dengan memanfaatkan tempat kerja
yang mencakup peralatan, dokumen, bangunan dan ruang untuk melatih kebiasaan
para pekerja dalam usaha meningktakan dispilin dan produktivitas kerja.5S yang
terdiri dari Seiri, Seiton, Seiso, Seiketsu dan Shitsuke.5S diartikan ke dalam bahasa
Indonesia menjadi 5R yaitu: Ringkas, Rapi, Resik, Rawat dan Rajin (Sandika,2014)

1. Ringkas
Menurut Darusalam (2017), konsep pertama dari 5S adalah seiri, yang berarti
ringkas. Menurut Hiroyuki Hirano (2002:21), seiri adalah memisahkan barang
menjadi dua golongan yaitu barang yang diperlukan dan yang tidak diperlukan.
Barang yang tidak diperlukan harus dipisahkan dari area kerja, dimana mereka
merupakan barang yang tidak/belum/jarang digunakan saat ini. Untuk barang yang
masih meragukan, maka diperlukan penilaian atau appraisal terhadap nilai dari
barang tersebut. Menurut Kristianto Jahja (2000:12), seiri yaitu: “singkirkan
barang-barang yang tidak diperlukan dari tempat kerja”.
Contoh penerapan seiri pada PT. Sosro adalah:
1. Membedakan dan memisahkan barang yang masih digunakan dan yang tidak.
2. Menyingkirkan dan menempatkan barang yang mungkin akan diperlukan di
tempat terpisah
Gambar 1. Penerapan ringkas di rumah sakit Jepang
Keterangan pada gambar 1, barang-barang yang sebelumnya tidak digunakan
mkemudian sudah disingkirkan atau dipindahkan, ditambah barang-barang lebih
ditata juga.

Gambar 2. Penerapan ringkas di kantor kerja

Keterangan pada gambar 2, barang-barang yang sebelumnya tidak digunakan


telah di singkirkan atau dipindahkan, membuat ruangan menjadi tertata dan ringkas
2. Resik (Seiso)
Resik adalah menjaga lingkungan kerja dan seluruh item dalam keadaan baik
dan bersih. Resik berarti menjaga agar tempat kerja bersih dan rapi, serta
melakukan pemeriksaan untuk mengetahui kondisi tempat kerja dan barang dalam
keadaan baik dan pada tempatnya.

Lingkungan gudang yang bersih merupakan hasil implementasi dari praktek


5S/5R salah satunya yaitu resik atau seiso, resik akan menuntut industri untuk
selalu mempertahankan kebersihan dengan melakukan penjadwalan pembersihan.
Gambar diatas merupakan implementasi dari praktek seiso atau resik, sehingga
lingkungan gudang selalu bersih.

3. Rapi (Seiton)
Rapi atau seiton adalah penataan barang yang berguna agara mudah dicari,


 dan aman, serta diberi indikasi.Rapi atau seiton, yaitu menempatkan

barang-barang berguna secara teratur dan kemudian diberikan indikasi atau


penjelasan tentang tempat, nama barang, dan berapa banyak barang tersebut agar
pada saat akan digunakan barang tersebut mudah dan cepat diakses. Penerapan
seiton mengurangi pemborosan dalam bentuk gerakan mondar-mandir mencari
barang.
Penyusunan barang yang rapi pada stasiun pengepakan merupakan sebuah
hal yang penting demi memanfaatkan ruangan dengan baik.

4. Rawat

5. Rajin
DAFTAR PUSTAKA

Darusalam, Ikhwan (2017, 10 November). Penerapan Konsep 5-s Dalam Dunia Kerja.
Dikutip 10 November 2017 dari Kemenperin :
http://bdiyogyakarta.kemenperin.go.id/blog/post/2017/11/10/46/penerapan-k
onsep-5-s-dalam-dunia-kerja

Sandika, Okye Dian. 2014. Implementasi Budaya 5R (Ringkas, Rapi, Resik, Rawat,
dan Rajin) Di Unit Machinery And Tool (UMT) PT. MEGA ANDALAN
KALASAN. Jurnal teknik mesin vol 4 no 4.

Siregar, Gomos Warista (2014, 21 Mei). Keizen Seiketsu. Dikutip 21 Mei 2014 dari
Iswadistmt26 Slideshare :
https://www.slideshare.net/iswadistmt26/kaizen-seiketsu-gomos-warista-sire
gar-stmt-trisakti-ank-26

Redaksi (2015, 25 September). Melihat Penerapan 5s Di Rumah Sakit Jepang.


Dikutip 25 September 2014 dari Shift Indonesia :
http://shiftindonesia.com/melihat-penerapan-5s-di-rumah-sakit-jepang/

Anda mungkin juga menyukai