Anda di halaman 1dari 1

Analisis Laporan Pemeriksaan Air Bersih di RSUD Sayang Rakyat

Air bersih merupakan salah satu jenis sumber daya berbasis air yang bermutu
baik dan biasa dimanfaatkan oleh manusia untuk dikonsumsi atau dalam melakukan
aktivitas mereka sehari-hari termasuk diantaranya adalah sanitasi.

Penyediaan air bersih di RSUD Sayang Rakyat sudah mencukupi kebutuhan,


baik itu untuk kebutuhan pasien dan untuk kebutuhan pengelolaan makanan.Air
bersih yang digunakan dari sumur bor. Untuk mengantasipasi adanya masalah
kekurangan air bersih,maka di buat sebuah bangunan yaitu Ground Tank.

Dari hasil pemeriksaan/pengambilan sampel air bersih di RSUD Sayang Rakyat


pada tanggal 23 Desember 2019 oleh Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup UPTD
Laboratorium Lingkungan Hidup,Sebagai berikut :

Jumlah Jenis Pemeriksaan


No Titik Sampling Sampel Suhu Bau Rasa PH
1 Gedung Ins.Gizi 4 botol 29 °C Tidak Tidak 7,23
berbau berasa
2 Gedung Poliklinik 4 botol 28 °C Tidak Tidak 6,87
berbau berasa

Berdasarkan hasil pemeriksaan yang telah dilakukan, maka bisa disimpulkan


bahwa air yang titik sampling di gedung instalasi gizi dan gedung poliklinik sudah
memenuhi syarat kesehatan sesuai dengan Permenkes No 32 Tahun 2017 tentang
baku mutu air bersih

Anda mungkin juga menyukai