Anda di halaman 1dari 4

RINCIAN KEWENANGAN KLINIS DOKTER SPESIALIS BEDAH

RUMAH SAKIT UMUM LASINRANG PINRANG

Nama: dr. A. Ardia Garhini Islamia Poetra, Sp. B, M. Kes

No. 1. Jenis Tindakan Bidang Bedah Digestif YANG DIMINTA YANG DISETUJUI
1 Rektoskopi / Anuskopi (+ Trauma) 4
2 Splenektomi dan splenorapi (+ Trauma) 4
3 Gastrotomi sementara, permanen 4
4 Gastrektomi (partial) 2
5 Gastroenterostomi 4
6 Divertikulektomi 4
7 Reseksi dan anastomosis usus (+ Trauma) 4
8 Hemikolektomi 4
9 Reseksi Anterior, sigmoidektomi, low reseksi anterior 4
10 Bypass enterotomi 4
11 Reposisi (milking) 4
12 Eksteriorisasi (+ Trauma) 4
13 Kolostomi / sigmoidostomi (+ Trauma) 4
14 Ileostomi 4
15 Penutupan stoma (tutup kolostomi / ileostomi) 4
16 Penutupan perforasi saluran cerna sederhana (Trauma) 4
17 Repair volvulus 4
18 Appendektomi laparoskopik 4
19 Appendektomi terbuka 4
20 Drainase abses appendik 4
21 Operasi Miles 4
22 Operasi Hartmann 4
23 Fistulotomi, Fistulektomi / eksisi fistel perianal 4
24 Hemoroidektomi 4
25 Penanggulangan trauma hepar (darurat) (+ Trauma) 4
26 Kolesistektomi terbuka 4
27 Kolesistektomi laparoskopik 4
28 Drenase pankreatitis (darurat) (+ Trauma) 4
29 Pankreatektomi distal (darurat) (+ Trauma) 3
30 Herniotomi 4
31 Laparotomi, Torako-laparotomi (darurat dan elektif) (+ Trauma) 4
32 Eksisi luas tumor dinding abdomen 4
33 Adhesiolisis 4
34 Repair burst abdomen 4
35 Repair Hernia Diafragmatika (+ Trauma) 4
36 Laparoskopik Herniotomi 3
37 Laparoskopik Adhesiolisis 4
38 Laparoskopik Diagnostik 4

2. Jenis Tindakan Bidang Bedah Anak


39 Kordektomi + urethroplasti 3
40 Eksisi limfangioma 4
41 Splenektomi (+ Trauma) 4
42 Operasi piloromiotomi 4
43 Pembuatan stoma / eksteriorisasi (+ Trauma) 4
44 Sigmoidostomi / kolostomi 4
45 Ileostomi 4
46 Penutupan perforasi saluran cerna sederhana (+ Trauma) 4
47 Operasi invaginasi (reposisi) (+ Trauma) 4
48 Appendektomi 4
49 Polipektomi rektal 4
50 Anastomosis tarik trobos/ SOAVE 3
51 Fistulektomi / eksisi fistel anal 4
52 Anoplasti sederhana (cut back) 4
53 Herniotomi 4
54 Repair Hernia Diafragmatika (+ Trauma) 4
55 Laparotomi, Torako - laparotomi (+ Trauma) 4
56 Eksisi dinding perut 4
57 Operasi kelainan umbilikus / eksisi sinus umbilikus 4
58 Selioplasti 4
59 Total Nefrektomi (+ Trauma) 4
60 Detorsi torsi testis & orkidopeksi 4
61 Ligasi tinggi hidrokel 4
62 Circumsisi 4
63 Businasi 4
64 Eksisi kista Baker 4

3. Jenis Tindakan Bidang Bedah Onkologi


65 Biopsi insisional dan eksisional semua jaringan 4
66 Salphingo oophorektomi bilateral pada kanker payudara 4
67 Eksisi luas (termasuk amputasi ekstrimitas) 4
68 Eksisi bursitis 4
69 Eksisi tumor jinak mamma 4
70 Mastektomi simpel 4
71 Modifikasi mastektomi radikal (MRM) 4
72 Mastektomi radikal 4
73 Subkutan mastektomi 4
74 Eksisi tumor jinak mamma lainnya 4
75 Drainase mastitis 4
76 Eksisi tumor jinak kulit / jaringan lunak lainnya 4
77 Operasi tumor jaringan lunak 4
78 Flap kulit & otot 4
79 Eksisi luas dan rekonstruksi sederhana 4

4. Jenis Tindakan Bidang Bedah Kepala-Leher


80 Total-subtotal lobektomi 3
81 Subtotal tiroidektomi 3
82 Total tiroidektomi 3
83 Ekstirpasi kista duktus tiroglosus (Sistrunk prosedur) 4
84 Repair fraktur nasal (+ Trauma) 4
85 Eksisi epulis 4
86 Eksisi kista rahang 4
87 Hemiglosektomi/ partial glosektomi 3
88 Diseksi tumor submandibula 2
89 Parotidektomi (total, superfisial, radikal) 3
90 Insisi abses maksilofasial & drainase 4
91 Insisi flegmon dasar mulut & drainase 4
92 Eksisi kista branchial 4
93 Trakheostomi / krikotiroidotomi (darurat, elektif) (+ Trauma) 4
94 Operasi tumor jaringan lunak ( kista dermoid, higroma leher, dll ) 4
95 Eksisi & marsupialisasi ranula 4
96 Repair fraktur zigoma (reduksi tertutup) (+ Trauma) 3
97 Repair fraktur zigoma (reduksi terbuka) (+ Trauma) 3
98 Repair fraktur maksila, mandibula (reduksi tertutup) (+ Trauma) 3
99 Repair fraktur maksila, mandibula (reduksi terbuka) (+ Trauma) 3
100 Reseksi mandibula 3
101 Osteotomi 4
102 Eksisi osteokondroma 3
103 Angkat plate 4
104 Tindakan pada trauma jaringan lunak wajah / Debridement (+ Trauma) 4
105 Ekstirpasi tumor jaringan lunak di daerah Kepala Leher 4
106 Flap kulit 4
107 Ekstraksi corpus alienum 4
108 Angkat wire 4

5. Jenis Tindakan Bidang Bedah KardioToraks -


109 CVP 4
110 Simpatektomi lumbal / simpatektomi periarterial 4
111 Torakotomi (darurat dan elektif) (+ Trauma) 4
112 Operasi jendela toraks / torakostomi 4
113 Perikardiosentesis terbuka (+ Trauma) 4
114 Reseksi iga (+ Trauma) 4
115 Fiksasi internal iga (+ Trauma) 4
116 Kliping kosta, wiring (+ Trauma) 4
117 Pemasangan WSD / drainase toraks (+ Trauma) 4
118 Perawatan trauma toraks konservatif (+ Trauma) 4

6. Jenis Tindakan Bidang Bedah Vaskular


119 Embolektomi perifer/ trombektomi (+ Trauma) 2
120 Rekonstruksi vaskular perifer (+ Trauma) 4
121 Stripping varises, eksisi varises, ligasi - komunikan 4
122 Eksisi pseudoaneurisma 2
123 Eksisi teleangiektasis 4
124 Operasi A-V shunt (Brecia - Cimino) 4
125 Debridement, amputasi gangren diabetik atau penyakit vaskular lain 4
126 Eksisi hemangioma 4
127 Perawatan varises non bedah 4
128 Vena seksi 4
129 Punksi / kanulasi arteri perifer, arteriol seksi 4

7. Jenis Tindakan Bidang Bedah Urologi


130 Drainase pionefrosis 4
131 Nefrostomi 4
132 Nefrolitotomi 3
133 Nefrektomi parsial (+ Trauma) 4
134 Nefrektomi total (+ Trauma) 4
135 Ureterolitotomi 1/3 tengah & proximal 3
136 Ureterostomi eksterna (darurat) (+ Trauma) 4
137 Repair ureter (+ Trauma) 4
138 Sistostomi, Punksi buli-buli (+ Trauma) 4
139 Repair ruptur buli - buli (+ Trauma) 4
140 Urethralitotomi/ meatolitotomi 4
141 Insisi Infiltrat urin & drainase 4
142 Insisi perirenal abses 4
143 Prostatektomi terbuka 4
144 Hidrokelektomi 4
145 Orkhidektomi unilateral (+ Trauma) 4
146 Repair Kriptorkhismus & orkhidopeksi 4
147 Vasektomi 4
148 Kateterisasi (+ Trauma) 4

8. Jenis Tindakan Bidang Bedah Plastik dan Rekonstruksi


149 Debridement luka bakar (+ Trauma) 4
150 Eksisi keloid 4
151 Release kontraktur kulit & soft tissue 4
152 Tandur alih kulit 4
153 Labioplasti 4

9. Jenis Tindakan Bidang Bedah Orthopaedi


154 Sekwesterektomi / guttering 4
155 Reduksi Terbuka dan fiksasi interna (ORIF) : Plate, Screw & Wire (+ Trauma) 3
156 Tension band wiring (tbw) (+ Trauma) 3
157 Debridement fraktur terbuka gr I-II-III (+ Trauma) 4
158 Repair tendon & muscle (+ Trauma) 4
159 Amputasi/disartikulasi (+ Trauma) 4
160 Reduksi tertutup fraktur Humerus, elbow,shoulder (+ Trauma) 4
161 Reduksi tertutup fraktur antebrachii, metakarpal, wrist, finger (+ Trauma) 4
162 Reposisi tertutup dan immobilisasi (+ Trauma) 4
163 Perawatan CTEV konservatif (Pemasangan cast ) 4
164 Fiksasi eksternal patah tulang panjang (+ Trauma) 4
165 Pemasangan Nailing (+ Trauma) 2
166 Pemasangan skeletal traksi pada tibia & calcineus (+ Trauma) 4
167 Pemasangan skin traksi (+ Trauma) 4

10. Jenis Tindakan Bidang Saraf Pusat dan Perifer


168 Borr hole (+ Trauma) 4
169 Trepanasi (+ Trauma) 4
170 Reposisi fraktur impresi cranium (+ Trauma) 4
171 Eksisi meningokel 2
172 Jahit saraf perifer (anastomosis) (+ Trauma) 4

KETERANGAN KEMAMPUAN KLINIS DOKTER SPESIALIS


Tingkat Kemampuan 1 : Mengenali gambaran-gambaran klinis sesuai penyakit
Tingkat Kemampuan 2 : Mampu membuat diagnos klinis
Tingkat Kemampuan 3 : Mampu membuat diagnos klinis, membuat terapi pendahuluan
Tingkat Kemampuan 4 : Mampu mendiagnosa klinis , memutuskan dan mampu menangani problem itu
secara mandiri hingga tuntas

PEMOHON

dr. A. Ardia Garhini Islamia Poetra, Sp. B, M. Kes

Anda mungkin juga menyukai