Anda di halaman 1dari 5

HOME

RUMUS FISIKA
Rumus Titik Berat Benda Berdimensi 2

Rumus Titik Berat Benda Berdimensi 2


 rumus hitung 4 Comments
Rumus Titik Berat Benda Berdimensi 2 – Jika suatu benda memiliki ketebalan yang sangat kecil
dan bisa diabaikan maka benda tersebut bisa dianggap berdimensi 2 (bangun datar) misalnya saja
kertas, lembaran plastik, lempengan tipis logam, dan sebagainya. Mereka hanya memiliki luas.
Jika sobat punya sebuah kertas karton berbentuk setengah lingkaran, bagaimana ya kira-kira
menentukan titik berat dari kertas karton tersebut?  Untuk dapat menemukan titik berat dari

karton sobat, mari simak cerita berikut.. check this ouuut.. 

Sama seperti menentukan titik berat benda pejal, untuk titik berat benda dua dimensi dapat
ditentukan dengan persamaan berikut..

Keterangan
Ai = luasan partikel ke-i
Untuk menentukan nilai xi dan yi, Jika benda homogen tersebut bentuknya beraturan seperti
segilima beraturan, segienam beraturan, atau segi-n beraturan maka titik berat ada pada sumbu
simetrinya. Untuk bangun 2 dimensi segiempat titik (persegi maupun persegi panjang) titik 
berat berada pada perpotongan diagonalnya. Untuk bangun datar lingkaran titik berat
berada pada pusat lingkaran. Untuk lebih lengkapnya silahkan bisa sobat lihat
Tabel Titik Berat Benda Homogen 2 Dimensi
Letak
Titik Keteran
Nama Benda Berat gan

Jajaran genjang, belah ketupat, perpotonga t = tinggi


bujur sangkar, persegi n diagonal z = titik
yo = 1/2 perpotongan
  t diagonal
Bidang Segitiga

t= tinggi
segitiga
z + titik
potong
yo = 1/3 garis-garis
t berat

Bidang Juring Lingkaran

 
yo = 2/3
Rx
talibusu
r AB /
busur R = jari-jari
AB lingkaran

Bidang Setengah Lingkaran

yo =
4R/3 π R = jari-jari
 Untuk lebih jelasnya mari sobat kita lihat contoh berikut
Contoh Soal Titik Berat Bidang Datar
nomor 1
Ada 2 buah karton, karton I dan karton II masing-masing terbuat dari bahan yang sama
(homogen) dan digabungkan mejadi satu sehingga tampak sepertik gambar dibah ini.
Tentukan kordinat titik berat benda gabungan dari titik A

Bangun Segi Empat ABCD titik berat berada pada perpotongan diagonal-diagonalnya


x1 = 1/2 AB = 1/2 x 10 = 5 cm
y1= 1/2 BC = 1/2 x 6 = 3 cm
Luas bidan ABCD = 10 x 6 = 60 cm2
Bangun Segi Empat CEFG titik berat berada pada perpotongan diagonal-diagonalnya
untuk bangun yang kedua jangan lupa sobat kalau jarak dihitung dari titik A,
x2 = AB + 1/2 CE
x2 = 10 + 2
x2 = 12
y2 = AD + 1/2 CG
y2 = 6 + 2
y2 = 8
Luas bidang CEFG = 4 x 4 = 16 cm2
Titik berat  bidang tersebut adalah

nomor 2
Perhatikan gambar di bawah ini, koordinat titik berat benda (2,3) jika x1 = 2, y1=2 dan y2 = 8
maka berapa nilai x2 = …?
Pembahasan
Bidang dibagi menjadi tiga bagian yaitu persegi panjang ABCD, DCFE, dan FGHC.

1. Persegi Panjang ABCD


luas persegi  = AD x DC = 6 x 2 = 12 cm 2
titik berat persegi pajang  z1 (1/2 DC, ED + 1/2 DA) = z1 (1,5)
2. Persegi Panjang DCFE
luas persegi panjang = 2 x 2 = 4 cm2
Titik berat z2 (1/2 EF, 1/2 ED) = z2 (1,2)
3. Persegi Panjang FGHC
luas persegi panjang = FG x FC = (x 2-2) x 2 = 2x2-4
Titik berat z3 (EF + 1/2 FG) = z3(2 + 1/2(x2 -2), 1/2 CF) = (1/2 x2 + 1, 1)
Nah sekarang kita tinggal memasukkan nilai yang sudah kita cari di atas ke dalam rumus titik
berat

(12 x1) + (4 x1) + ((2x2-4) x (1/2 x2 +1)


xo = ———————————————-
12 + 4 + 2x2-4
x22 + 12
2   =  ——————-
12 + 2x2
24 + 4 x2 = x22 + 12
x22 – 4x2 -12 = 0
(x2 – 6) (x2 + 2) = 0
x2 = 6 atau x2 = -2 (kita pilih yang x2 = 6)
Buat latihan Sobat Hitung Silahkan dicoba beberapa
soal berikut
1. Gambar dibawah ini adalah gabungan potongan papan segiempat dan segitiga sama kaki.
Kedua papan ini terbuat dari bahan yang sama. Agar titik berat gabungannya persisi pada titi P,
maka panjang sisi “a” adalah …..

a. 3 d. 10
cm cm

b. 6 e. 4 cm
cm

c. 8
cm
 2. Potongan karton homogen seperti gambar disamping mempunyai koordinat titik berat
terhadap titik O adalah

a. d.
(1,6;1,6) (2,5;2,0)

b. e.
(1,5;2,5) (3,0;3,0)

c.
(2,5;2,5
)

Anda mungkin juga menyukai