Anda di halaman 1dari 2

Nama : Rama Sanjaya

NIM : L2D009043

Economics Land Rents

Sumberdaya tanah merupakan sumberdaya alam yang sangat penting untuk


kelangsungan hidup manusia, diperlukan untuk setiap bentuk aktivitas manusia. Penguasaan
tanah menunjukkan status sosial, ekonomi atau politik seseorang. Tanah juga dapat berfungsi
sebagai faktor produksi (input faktor)  berbagai aktivitas ekonomi seperti pertanian,
permukiman, industri, eksplorasi mineral, barang komersil yang dapat diperjual-belikan atau
sebagai jaminan.
Pada wilayah perkotaan, nilai ekonomi tanah menjadi sangat tinggi akibat dampak dari
perkembangan perkotaan seperti bertambah lengkapnya fasilitas kemudian, kemudahan
aksesibilitas, kelengkapan sarana prasarana, dan lain-lain. Dalam studi kasus ini contohnya di
Kabupaten Kudus, Jawa Tengah. Untuk menganalisa harga sewa tanah pada lahan yang
berlokasi di Jalan Sudirman, RT.003 RW. 03, Dersalam, Kudus.

Lokasi Tanah
Objek Pajak Luas (m2) Kelas NJOP Per m2 (Rp) Total NJOP (Rp)
Bumi 206 O80 82.000 16.892.000
Bangunan 150 O23 823.000 123.450.000
Sumber: Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang Pajak Bumi dan Bangunan, 2010.

Dari tabel diatas dapat diketahui bahwa Total NJOP di rumah yang berlokasi Jalan
Sudirman, RT.003 RW. 03, Dersalam, Kudus. adalah Rp 16.892.000. Luas tanah sebesar 206 m 2
dengan harga per meternya Rp 82.000, sedangkan bangunannya seluas 150 m 2. Berdasarkan
lokasinya, rumah ini terletak di pinggir jalan yang sedikit masuk gang dari jalan utama Kudus.
Dari tahun ke tahun tentunya harga penawaran tanah mengalami perubahan, baik
signifikan maupun tidak. Harga penawaran saat ini di sebuah tanah yang terletak di dekat
lokasi, pasarannya sekitar Rp 150.000/m2. Perubahan harga penawaran ini tidak terlalu
signifikan, mengingat keberadaan daerah tersebut yang lumayan maju akan fasilitasnya.
Setelah melalui tawar menawar, maka didapatkan harga deal penjual tanah tersebut
adalah Rp 145.000/m2. Sesuai dengan grafik Determination of Land Rent, harga deal ini berada
di antara harga NJOP dan harga penawaran. Berikut merupakan grafik perubahan harga lahan
di Jalan Sudirman, RT.003 RW. 03, Dersalam, Kudus.

Keterangan :
R1 : Harga penawaran Rp 1.00.000
R1
D1 R2 : Harga kesepakatan Rp 82.000
R3 : NJOP Rp 16.892.000
R2 D : Demand
D2 S : Supply tanah
R3
D3

Anda mungkin juga menyukai