Anda di halaman 1dari 3

SOAL UTS SMK YAPINKTEK MARET 2020.

I.SOAL KELISTRIKAN KELAS 11.TKR

1.Jelaskan apa fungsi solenoid pada motor starter ?


2. Sebutkan 5 bagian dari motor motor stater.
3. sebut kan fungsi dari kumparan medan pada motor starter.
4. Jelaskan apa fungsi dari kopling starter  pada motor starter.
5. Apa fungsi dari  angker pada motor starter.?
6. Sebutkan 5 bagian dari alternator dan jelaskan masing – masing fungsinya.
7. Jelaskan tugas alternator pada mobil.
8. Jelaskan fungsi sikat / brush pada alternator.
9. Apa fungsi stator pada alternator ?
10. Apa akibatnya , jika salah  satu diode pada  alternator rusak atau putus ?

II.SOAL PMKR .KELAS . 12.TKR.

1.Jelaskan apa yang dimaksud dengan pemeliharaan terencana atau servis terencana mesin
kendaraan ringan.
2.Sebutkan pekerjaan apa saja yang perlu dilakukan pada pemeliharaan terencana atau servis
terencana mesin kendaraan ringan.
3.Jelaskan mengapa harus dilakukan pemeliharaan terencana pada mesin kendaraan ringan.
4.Jelaskan perbedaan istilah motor, mesin dan engine pada bidang kendaraan.
5.Jelaskan fungsi pelumasan motor.
6.Jelaskan akhir dari tutup radiator yang katup vakumnya macet.
7.Apakah yang kalau pada sistem pendinginan tidak terpasang termostat ?
8.Jelaskan proses pendinginan yang terjadi pada sistem pendinginan air.
9.Apa akhir kalau ketika pengapian terlalu maju dari seharusnya?
10.Mengapa pada sistem pengapian dipasang sistem advans untuk memajukan ketika pengapian ?

III.SOAL PENANGANAN MATERIAL DAN SIKAP KERJA KELAS 10.TEKNIK INDUSTRI.

1. Sebutkan Karakter Material ..............??


2. Sebutkan Tujuan di Buat Rencana Biaya Material...?
3. Jelaskan Tentang Biaya Fisik Material ?
4. Jelaskan Tentang Apa yang di maksud dengan Ukuran Material ?
5. Jelaskan Tentang Apa yang di maksud dengan Berat Material ?
6. Jelaskan Tentang Apa yang di maksud dengan Bentuk Material ?
7. Jelaskan Tentang Apa yang di maksud dengan Kondisi Material ?
8. Jelaskan Tentang Apa yang di maksud dengan Resiko Keamamanan Material ?
9. Jelaskan Tentang Apa yang di maksud dengan Ukuran Material ?
10. Sebutkan Biaya biaya pada penanganan Material ?
IV.SOAL PERGUDANGAN KELAS 11.TEKNIK INDUSTRI .

1 Apa pengertian Stock opname?

2 Apa pengertian Barcode?

3 Buatlah contoh kode barang pada suatu barang ?

4 Apa tujuan Stock opname?

5 Kapan Stock Opname dilakukan?

6 Apa yang dimaksud Perhitungan persediaan (stock opname) ?

7 Dokumen apa saja yang dibutuhkan dalam proses stock opname?

8. Sebutkan Jenis Jenis Gudang ?

9. Apa Yang di Maksud Distribusi Gudang ?

10 Jelaskan Pengertian dari Gudang Terbuka dan Gudang Tertutup ?

V. SOAL DISTRIBUSI GUDANG KELAS 12.TEKNIK INDUSTRI .

1. Gudang Adalah ?
2. Jelaskan Pengertian Dari Distribusi Gudang ?
3. Sebutkan Aktifitas dalam Gudang ?
4. Sebutkan Jenis Jenis Gudang ?
5. Jelaskan Pengertian Stock Opname ?
6. Jelaskan Fungsi Gudang ?
7. Sebutkan Fungsi Pengendalian pada Pergudangan ?
8. Sebutkan Aktifitas aktifitas pada pergudangan ?
9. Apa Kepanjangan dari SDM ?
10. Gambarlah sistem Pergudangan yang Efisien ?
VI. SOAL MATERIAL HANDLING EQUIPMENT KELAS 11.TEKNIK INDUSTRI

1. Sebutkan prinsip-prinsip dari pemindahan bahan yang digunakan min. 5!


2. Sebutkan aktivitas pemindahan barang yang perlu diperhitungkan!
3. Apa yang dimaksud dengan transfer, bulk material dan unit load dalam pembahasan
material handling?
4. Sebutkan alat angkut yang digunakan pada aktivitas pemndahan bahan?
5. Sebutkan dan jelaskan faktor2 apa saja yang mempengaruhi perhitungan OMH!
6. Sebutkan alat angkut yang biasa digunakan dalam pemindahan bahan di lantai produksi!
7. Dalam pemindahan bahan, aktivitas apa saja yang perlu diperhatikan dalam material
handling!
8. Ada berapa macam tahapan dalam pemindahan bahan dalam OMH!
9. Sebutkan dan jelaskan aspek tujuan pokok dari kegiatan pemindahan bahan!
10. Apa yang dimaksud dengan OMH?

Anda mungkin juga menyukai