Anda di halaman 1dari 2

HUBUNGAN MODEL PEMBELAJARAN DENGAN TEORI

PEMBELAJARAN

Model pembelajaran ini sangat penting bagi mahasiswa, karena mahasiswa harus
memiliki kemampuan dan memahami model-model pembelajaran yang tepat
sebagai pendekatan dan upaya pengembangan kegiatan pembelajaran yang efektif
dan efisien.

Dengan model pembelajaran Mahasiswa harus memiliki keterampilan dan


keahlian dalam memilih dan menggunakan model pembelajaran yang tepat, sesuai
dengan kondisi peserta didik. Sedangkan selain dengan kondisi peserta didik juga
harus tau tujuan. Jenis, karakteristik dan jenjang pendidikan.

Tujuan Intaksional :

Bahan ajar ( materi pembelajaran)

Media Pengajaran ( sarana/prasarana )

Metode Pengajaran ( Cara Mengajar )

Variasi Mengajar. Jadi belajar itu tidak monoton, tidak hanya duduk di kursi
ataupun jalan-jalan saja.

Evaluasi Pembelajaran (penilaian). Setiap kita memberikan materi dengan


mengajar memakai metode yang telah di ajarkan.

Setiap Model Pembelajaran harus memiliki 4 unsur dasar,

Yaitu: siswa, tujuan, metode dan Kbm.

Dari model ini memiliki 5 kriteria , yaitu :

Sederhana, lengkap, dapat di terapkan, luas, dan teruji.

Model Pembelajaran yang dikembangkan akhir-akhir ini sering disebut dengan


model dasar sistem Intraksional. Di dalam model-model ini ada beberapa model,
yaitu:

1. Model pengembangan perencanaan pengajaran PAI


2. Versi PBTE
3. Pengembangan perencanaan pengajaran PAI model sistemis
4. Pengembangan perencanaan pengajaran PAI model Davis
5. Model PPSI (Yang dikatakan Intraksional)
6. Dan sebagainya.
Model Pengembangan sistim Intraksional,
Model di artikan sebagai kerangka konseptual yang digunakan sebagai
pedoman atau acuan dalam melakukan suatu kegiatan.
Dalam pengertian lain, Model juga sebagai barang atau benda tiruan dari
benda sesungguhnya. Misalnya, globe merupakan bentuk dari bumi, dalam
uraian selanjutnya istilah model digunakan untuk menunjukan pengertian
pertama sebagai kerangka proses pemikiran. Sedangkan disini yang
menjadi model dasar itu dipakai untuk menunjukan model yang Generic,
yang berarti umum dan mendasar yang di ajelikan sebagai titik tolak
pengembangan titik tolak model lanjut dalam artian lebih rumit dan dalam
arti lebih baru.

Anda mungkin juga menyukai