Anda di halaman 1dari 1

Soal posttest

Mata kuliah: Bronkiektasis

1. Pada bronkiektasis terjadi pelebaran bronkus yang bersifat ireversibel yang dapat disebabkan
oleh:
a. Trauma
b. Infeksi
c. Pajanan asap rokok
d. Pn eumothoraks
e. Efusi pleura

2. Bronkiektasis pada paru lobus superior dapat disebabkan oleh:


a. Tuberkulosis
b. Alergic Bronkopulmonary Aspergilosis
c. Primary Cilliary dyskinesia
d. Aspirasi
e. Infeksi saluran napas bawah yang berulag pada masa anak-anak

3. Phenotype bronkiektasis oleh reid terdiri dari 3 jenis, jenis yang paling berat adalah:
a. Tubular
b. Silindrik
c. Kistik
d. Varicosis
e. linear

4. Gejala klinis yang dapat ditemukan pada pasien bronkiektasis kecuali:

a. Batuk produktif
b. Anemis
c. Sesak napas
d. Manifestasi cor pulmonale
e. Nyeri dada saat Tarik napas

5. Gold standart pemeriksaan radiologi pada kasus bronkiektasis adalah:


a. Foto toraks
b. High resolution CT-Scan
c. Bronchography
d. USG toraks
e. CT-Scan toraks dengan kontras

Anda mungkin juga menyukai