Anda di halaman 1dari 12

PEMERINTAH KABUPATEN DHARMASRAYA

DINAS PERTANIAN
Alamat : Jln. Lintas Sumatera Km 4 Pulau Punjung, Kabupaten Dharmasraya (27573)
Telepon. (0754) 2460046/240047 Faksimile. 0754 405752, Email,

SPESIFIKASI TEKNIS

PEKERJAAN KONSTRUKSI

SATKER/SKPD : DINAS PERTANIAN

KEGIATAN : PEMELIHARAAN RUTIN / BERKALA

GEDUNG KANTOR

NAMA PAKET : RENOVASI BANGUNAN BPP TIUMANG

(DAK)

NILAI HPS : Rp. 285.000.000,- (Dua ratus delapan puluh lima

juta rupiah)

SUMBER DANA : Dana Alokasi Khusus (DAK) Bidang Pertanian

TAHUN ANGGARAN 2020

NAMA PPK : SANTY VIRGO PUTRI, S.Hut

TAHUN ANGGARAN 2020


SPESIFIKASI TEKNIS PEKERJAAN KONSTRUKSI
PEKERJAAN : RENOVASI BANGUNAN BPP TIUMANG (DAK)

1. LATAR : Sesuai dengan Peraturan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor : 49 Tahun
BELAKA
2019 tentang Komando Strategis Pembangunan Pertanian (Kostratani), peran
NG
kelembagaan penyuluhan tingkat kecamatan atau Balai Penyuluhan Pertanian (BPP)
sebagai garda terdepan dan pusat kegiatan pertanian harus berfungsi optimal dan
melibatkan lintas sektoral . hal ini diperkuat oleh amanat Undang-Undang Nomor 16
Tahun 2006 tentang Sistem Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan (SP3K),
Pasal 8 ayat (2) huruf d dan Pasal 15 memberi makna bahwa Balai Penyuluhan di
tingkat kecamatan atau Balai Penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan (BP3K)
memiliki peran strategis dalam menentukan keberhasilan pembangunan pertanian
dalam arti luas.
Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) sebagai tempat satuan administrasi pangkal
(satminkal) bagi penyuluh pertanian ini berperan mengkoordinasikan, mensinergikan
dan menyelaraskan kegiatan-kegiatan pembangunan pertanian, perikanan dan
kehutanan di wilayah kerja balai.

Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di kecamatan dengan peran strategis dalam


pelaksanaan tugas dan fungsinya sampai saat ini belum optimal. Salah satunya adalah
belum optimalnya dukungan pemerintah dan pemerintah daerah dalam pemenuhan
sarana dan prasarana serta pembiayaan. Penyebabnya disamping keterbasan biaya
juga adanya kesenjangan persepsi tentang peran dan keberadaan Balai Penyuluhan
Pertanian.

BPP Tiumang merupakan salah satu lembaga penyuluhan pertanian dilingkup Dinas
Pertanian di tingkat kecamatan sebagai pelaksana program Kostratani tahun 2020
perlu pembenahan fisik bangunan dan penyediaan sarana pendukung agar program
prioritas Kementan ini dalam berjalan optimal. Beberapa item renovasi bangunan
diprioritaskan pada perbaikan ruang pertemuan, ruang penyuluh, rumah dinas,
pembangunan ruang keinformasian dan green house.

2. MAKSUD : a. Maksud
DAN
Meningkatkan kapasitas pelayanan kelembagaan penyuluhan di tingkat kecamatan
TUJUAN
/ Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) melalui peningkatan kualitas prasarana dan
sarana yang layak sesuai dengan persyaratan teknis yang ditetapkan guna
mendukung program Kostratani.
b. Tujuan
Tujuan pekerjaan pengadaan konstruksi : terlaksananya renovasi bangunan Kantor
Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) sebagai satminkal pembangunan pertanian di
tingkat kecamatan.

3. TARGET/ : Target/sasaran yang ingin dicapai dalam pekerjaan pengadaan konstruksi ini adalah
SASARAN
terlaksananya renovasi kantor BPP dan prasarana pendukungnya yang lebih memadai
sesuai dengan persyaratan dan ketentuan teknis dari Kementerian Pertanian
mendukung program Kostratani.

4. NAMA : Nama organisasi yang menyelenggarakan/melaksanakan pekerjaan pengadaan


ORGANIS
konstruksi:
ASI
PENGAD a. K/L/D/I : Pemerintah Daerah Kabupaten Dharmasraya.
AAN
b. Satker/SKPD : Dinas Pertanian Kabupaten Dharmasraya
KONSTR
UKSI c. PA : Dinas Pertanian Kabupaten Dharmasraya.

5. SUMBER : a. Sumber Dana :


DANA
DAK Prioritas Pembangunan Daerah TA. 2020
DAN
PERKIRA
b. Total perkiraan biaya yang diperlukan :
AN BIAYA
nilai HPS adalah sebesar Rp.285.000.000,- (dua ratus delapan puluh lima juta
rupiah)

6. RUANG : a. Ruang lingkup pengadaan pekerjaan konstruksi berada dalam lingkup masyarakat
LINGKUP,
umum;
LOKASI
PEKERJA b. Lokasi pengadaan pekerjaan konstruksi di kecamatan Tiumang;
AN,
c. Fasilitas penunjang yang disediakan oleh PA/KPA/PPK Dinas Pertanian Kabupaten
FASILITA
S Dharmasraya. Tidak Ada
PENUNJA
NG
7. JANGKA : 120 (Seratus dua puluh) Hari kalender, terhitung sejak Penanda tanganan Kontrak,
WAKTU
dengan masa pemeliharaan 6 (enam) bulan setelah selesai pekerjaan (PHO)
PELAKSA
NAAN penyerahan pertama pekerjaan.
PEKERJA
AN

8. PERSYAR : - SBU BG
ATAN
KUALIFI
KASI

9. KELUAR : Keluaran/produk yang dihasilkan dari pelaksanaan pengadaan pekerjaan konstruksi :


AN/
Terlaksananya Renovasi Bangunan BPP sitiung
PRODUK
YANG
DIHASIL
KAN

10. SPESIFIK : Spesifikasi teknis pekerjaan konstruksi, meliputi:


ASI
a. SPESIFIKASI BAHAN BANGUNAN KONSTRUKSI
TEKNIS
PEKERJA Ketentuan penggunaan bahan/material yang diperlukan;
AN
Mengacu pada SPESIFIKASI Gedung Negara:
KONSTR
UKSI
No Item Pekerjaan Material Merek
RUMAH DINAS
Pekerjaan
1 Persiapan Kayu Kleas IV Kayu Perancah
2 Pekerjaan Pondasi Batu Kali / Batu
Gunung
3 Pekerjaan Struktur Besi SNI KS / KSTY
4 Pekerjaan Dinding Semen Tipe I, Semen Padang
Batako
5 Pekerjaan Kuzen Kayu Kelas II Marsawa, Meranti
Pintu Dan Jendela
6 Pekerjaan Atap Seng gelombang Bd Swand Brand
Dan Penutup Atap 11
Baja Ringan Canal 75
Taso
x 75, reng 32 x 45
7 Pekerjaan Plafon Rangka Kayu Kelas II Marsawa, Meranti
Triplek ( t= 4 mm )
8 Pekerjaan Lantai Keramik 40 x 40 Ikad, Roman
9 Pekerjaan Kunci Kunci Tanam ses
Dan penggantung
10 Pekerjaan Cat dinding Matek,Catilax
Pengecatan Cat Minyak Avian
Cat Plafon Matek,Catilax
11 Pekerjaan Listrik Kabel standar SNI
Stop Kontak Songrui
Saklar Tunggal Songrui
Saklar Ganda Songrui
MCB Merlin
Lampu 18 Watt, Philip
Lampu 23 Watt
12 Pekerjaan Pipa PVC Power,
milioner,wavin
Pemipaan dan
sanitasi
GREEN HOUSE
1 Pekerjaan
Persiapan
2 Pekerjaan Lantai Beton FC 14, 5 Mpa
Semen Tipe I Semen Padang
3 Pekerjaan Atap Rangka Baja Ringan
Dan dinding Baja Ringan Canal 75 Taso
x 75, reng 32 x 45
Atap Plastik UV Plastik
Dinding Srenet
waring
4 Media Hidroponik Pipa PVC Power,
milioner,wavin
RUANG AULA
1 Pekerjaan Kayu Kelas IV Kayu perancah
Persiapan
2 Pekerjaan Pondasi Batu Kali / Batu
Gunung
3 Pekerjaan Struktur Besi SNI KS / KSTY
4 Pekerjaan Dinding Semen Tipe I, Semen Padang
Batako
5 Pekerjaan Kuzen Kayu Kelas II Marsawa, Meranti
Pintu Dan Jendela
6 Pekerjaan Atap Seng gelombang Bd Swand Brand
Dan Penutup Atap 11
Baja Ringan Canal 75
Taso
x 75, reng 32 x 45
7 Pekerjaan Plafon Rangka Kayu Kelas II Marsawa, Meranti
Triplek ( t= 4 mm )
8 Pekerjaan Lantai Keramik 40 x 40 Ikad, Roman
9 Pekerjaan Kunci Kunci Tanam ses
Dan penggantung
10 Pekerjaan Cat dinding Matek,Catilax
Pengecatan Cat Minyak Avian
Cat Plafon Matek,Catilax
11 Pekerjaan Listrik Kabel standar SNI
Stop Kontak Songrui
Saklar Tunggal Songrui
Saklar Ganda Songrui
MCB Merlin
Lampu 18 Watt, Philip
Lampu 23 Watt

b. SPESIFIKASI PERALATAN KONSTRUKSI DAN PERALATAN BANGUNAN.


Ketentuan penggunaan peralatan yang diperlukan;
No Item Pekerjaan Jenis Alat status
RUMAH
DINAS
Pekerjaan
1 Persiapan Alat Pertukangan Milik sendiri
2 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Pondasi
3 Pekerjaan Molen Milik Sendiri

Struktur
4 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Dinding
5 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Kuzen Pintu
Dan Jendela
6 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Atap Dan
Penutup Atap
7 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Plafon
8 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Lantai
9 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Kunci Dan
penggantung
10 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Pengecatan
11 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Listrik
12 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Pemipaan dan
sanitasi
GREEN
HOUSE
1 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Persiapan
2 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Lantai
3 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Atap Dan
dinding
4 Media Alat Pertukangan Milik Sendiri
Hidroponik
RUANG
AULA
1 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Persiapan
2 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Pondasi
3 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Struktur
4 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Dinding
5 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Kuzen Pintu
Dan Jendela
6 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Atap Dan
Penutup Atap
7 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Plafon
8 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Lantai
9 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Kunci Dan
penggantung
10 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri

Pengecatan
11 Pekerjaan Alat Pertukangan Milik Sendiri
Listrik

Peralatan yang diperlukan untuk melaksanakan pengadaan pekerjaan konstruksi :


NO JENIS KAPASITAS JUMLAH KEPEMILIKAN/
STATUS
1 Molen/Concre 1 Milik sendiri /
te Mixer Sewa

c. SPESIFIKASI PROSES/KEGIATAN
Indentifikasi Bahaya Dan Biaya SMK3
1. Indentifikasi Bahaya
No Item Pekerjaan Indentifikasi Biaya
RUMAH
DINAS
Pekerjaan
1 Persiapan Terkena alat Pertukangan
2 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Pondasi
3 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Struktur
4 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Dinding
5 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan, terjepit Kayu

Kuzen Pintu
Dan Jendela
6 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan, Terjatuh dari Ketinggian

Atap Dan
Penutup Atap
7 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan, Terjatuh dari Ketinggian
Plafon
8 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Lantai
9 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Kunci Dan
penggantung
10 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Pengecatan
11 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan, Terjatuh dari Ketinggian
Listrik
12 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Pemipaan dan
sanitasi
GREEN
HOUSE
1 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan

Persiapan
2 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan

Lantai
3 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan, terjatuh dari ketinggian
Atap Dan
dinding
4 Media Terkena alat Pertukangan
Hidroponik
RUANG
AULA
1 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Persiapan
2 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Pondasi
3 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan

Struktur
4 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan

Dinding
5 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan, terjepit kayu

Kuzen Pintu
Dan Jendela
6 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Atap Dan
Penutup Atap
7 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Plafon
8 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan

Lantai
9 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan
Kunci Dan
penggantung
10 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan

Pengecatan
11 Pekerjaan Terkena alat Pertukangan

Listrik

2. Biaya SMK3
No Jenis Kegiatan Kwantitas Harga Total harga
Satuan
1 Rambu 3 50,000.00 150,000.00
Peringantan
2 Helm 5 30,000.00 150,000.00
3 Barricade 1 60,000.00 60,000.00
360,000.00

d. SPESIFIKASI JABATAN KERJA KONSTRUKSI


Tenaga manajerial yang diperlukan untuk melaksanakan pengadaan pekerjaan
konstruksi :
No Jabatan ( Minimal ) Pendidikan ( Pengalaman ( Serifikat
Minimal ) Minimal ) Keahlian
1 Kepala Proyek S1 Teknik Sipil 5 Tahun SKT
Bangunan
Gedung
2 Pelaksana S1 /DIII Teknik 3 thn/5 Thn SKT
Lapangan Sipil Gedung
3 Petugas K3 SMK /SMA 5 Tahun Sertifikat K3
Sederajat
1. Kepala Proyek / General Super Intendent (1 orang)
Tenaga ahli ini minimal berpendidikan S1 Teknik Sipil dengan pengalaman
minimal 5 Tahun SKT Bangunan Gedung.
2. Pelaksana Lapangan (1 orang)
Tenaga ini minimal berpendidikan S1 Teknik Sipil dengan pengalaman
minimal 3 Tahun atau berpendidikan D.III Teknik Sipil dengan pengalaman
minimal 5 Tahun dan memiliki SKT Gedung.
3. Petugas K3(1 orang)
Tenaga ini berpendidikan minimal SMK/SMA dengan pengalaman minimal 5
Tahun dengan memiliki sertifikat K3
e. Ketentuan penggunaan tenaga kerja;---------------
f. Metode kerja/prosedur pelaksanaan pekerjaan agar menggambarkan alur
pelaksanaan yang benar.
g. Ketentuan gambar kerja;( terlampir).
h. Ketentuan perhitungan prestasi pekerjaan untuk pembayaran; termen.
i. Ketentuan pembuatan laporan dan dokumentasi : Laporan Harian, Mingguan, dan
Bulanan, menyertakan Back Up ; berupa data Opname, Gambar Terlaksana dan
Foto Setiap kegiatan atau disyaratkan lain oleh PA.
j. Dalam melaksanakan kegiatan agar menjaga dan menyelamatkan aset-aset Negara
yang peruntukkannya atau sifatnya untuk kepentingan Umum.

Pulau Punjung, Maret 2020


Diketahui Oleh :
KEPALA DINAS PERTANIAN/ PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN (PPK)
PENGGUNA ANGGARAN

(DARISMAN, S.Si, MM) SANTY VIRGO PUTRI, S,Hut


NIP. 19750217 200003 1 001 NIP. 19720910 199803 2009

Anda mungkin juga menyukai