Anda di halaman 1dari 47

PT.

RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI


RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA –
MERANJAT – KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-
KATALOG)

No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :


No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

LEMBAR PENGESAHAN

NAMA & JABATAN TANDA


URAIAN TANGGAL
TANGAN
DISUSUN PT.Ricky Kencana Sukses Mandiri

DIPERIKS
KAUR TU
A
Darmawan, ST
NIP.197007282006041001
DISAHKA
Pejabat Pembuat Komitmen PPK 3.2
N
Provinsi Sumatera Selatan

RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI


PT.Ricky Kencana Sukses Mandiri
Penanganan Bahu Diperkeras Ruas Bts.Kota Palembang – Sp.Inderalaya – Meranjat – Kayu
Agung, Dan Sp.Inderalaya – Bts.Prabumulih (E-Katalog)

KEGIATAN TAHUN ANGGARAN 2022


STATUS DOKUMEN
STATUS

No. DISTRIBUSI

TANGGAL

i
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA –
MERANJAT – KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-
KATALOG)

No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :


No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

SEJARAH DOKUMEN

ii
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA –
MERANJAT – KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-
KATALOG)

No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :


No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

iii
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

DAFTAR ISI

I. INFORMASI PEKERJAAN
I.1 Data Umum Pekerjaan
I.2 Lingkup Pekerjaan
I.3 Peta Lokasi
II. STRUKTUR ORGANISASI
II.1 Pengguna Jasa
II.2 Penyedia Jasa
III. JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN
IV. GAMBAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS
IV.1 Gambar Detailed Engineering Design (DED)
IV.2 Spesifikasi Teknis
V. RENCANA PELAKSANAAN PEKERJAAN
V.1 Metode Kerja Pelaksanaan
V.2 Tenaga Kerja
V.3 Material
V.4 Peralatan
V.5 Aspek keselamatan Konstruksi (Analisis Kesehatan dan Keselamatan
Kerja/K3)
VI. RENCANA PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN (Inspecttion and Test
Plan/ITP)
VI.1 Tabel Rencana Pemeriksaan dan Pengujian
VII. PENGENDALIAN SUB-PENYEDIA JASA DAN PEMASOK

4
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

BAB I
INFORMASI PEKERJAAN

1.1 DATA UMUM PEKERJAAN

a. Nama Paket Kegiatan : Penanganan Bahu Diperkeras Ruas Bts.Kota


Palembang – Sp.Inderalaya – Meranjat – Kayu
Agung, Dan Sp.Inderalaya – Bts.Prabumulih
(E-Katalog)
b. Lokasi : Batas Kota Palembang, Provinsi Sumatera
Selatan
c. Kontrak (No & Tanggal) : Tanggal 07 November 2022
d. SPMK (No & Tanggal) : Tanggal 07 November 2022
e. Nilai Kontrak : Rp. 4.816.450.500,- (Inculde PPN)
(Empat Milyar Delapan Ratus Enam Belas
Juta Empat Puluh Lima Ribu Lima Ratus
Rupiah)
f. Sistem Kontrak :
g. Sumber Dana : APBN Tahun Anggaran 2022

WAKTU KONTRAK
Masa Pelaksanaan : 50 (Lima Puluh) Hari
Kalender
Masa Pemeliharaan : Hari Kalender
Tanggal Mulai Kerja : 07 November 2022
Tanggal PHO : 27 Desember 2022
Tanggal FHO :
Cara Pembayaran : Monthly Certificate (Sertifikat Bulanan)
PENGGUNA JASA
Satuan Kerja : Satuan Kerja Pelaksanaan Jalan Nasional
Wilayah III Provinsi Sumatera Selatan

5
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

PPK : PPK 3.2 Provinsi Sumatera Selatan


Alamat : Taman Kenten No 31 B Palembang

h. PENYEDIA JASA
Nama Penyedia Jasa : PT.Ricky Kencana Sukses Mandiri

Alamat Penyedia Jasa : Jalan Sebatok (Tembus Patal – Pusri No.1B)

1.2. LINGKUP PEKERJAAN :


Penanganan Bahu Diperkeras Ruas Bts.Kota Palembang – Sp.Inderalaya –
Meranjat – Kayu Agung, Dan Sp.Inderalaya – Bts.Prabumulih (E-Katalog)

- Pekerjaan Galian Biasa


- Pekerjaan Penyiapan Badan Jalan
- Pekerjaan Timbunan Pilihan
- Agregat Kelas A
- Beton Fc 10
- Beton Fs 45

6
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

BAB II
STUKTUR ORGANISASI
2.1 Pengguna Jasa
A. Struktur Organisasi

7
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

2.2 Penyedia Jasa


A. Struktur Organisasi
Berisi bagan organisasi penyedia jasa PT. Ricky Kencana Sukses Mandiri yang akan
melaksanakan dan penyelesaikan Kegiatan Penanganan Bahu Diperkeras Ruas Bts.Kota
Palembang – Sp.Inderalaya – Meranjat – Kayu Agung, Dan Sp.Inderalaya –
Bts.Prabumulih (E-Katalog).
.

Direktur
Ricco Perdana

Ahli K3 Konstruksi

Manager Kendali
General Superintendent Mutu
M.Toyib Anwar,ST

Adm/Keuangan Proyek Surveyor

Pelaksana Jembatan Quantity


Edi Virlade

Logistik Mandor Lapangan

8
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

2.2. B. Tugas dan Tanggung Jawab


1.1 Direktur
1. Menandatangani kontrak dan addendumnya dengana pengguna jasa.
2. Mempelajari dan memahami konrak kerja yang akan dilaksanakan.
3. Memimpin dan mengarahkan semua kegiatan pelaksanaan sesuai rencana
pelaksanaan pekerjaan.
4. Memantau dan mengarahkan proses pelaksanaan pekerjaan guna
mendapatkan hasil yang sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan.
5. Melakukan monitoring dan pemeliharaan serta melakukan perbaikan bila
terjadi.
6. Bertanggung jawabkan atas semua pelaksanaan baik kualitas maupun
kuantitas.

1.2 General Superintendent


Tugas :

 Memimpin dan mengendalikan kegiatan proyek agar efisien dan efektif


mencapai hasil optimal dari segi kualitas dan pencapaian laba
 Memahami seluruh aspek teknik pekerjaan dan berperan aktif membina
sumber daya sesuai dengan kebutuhan proyek
 Membina keamanan dan menciptakan ketenangan kerja di lingkungan
proyek dan masyarakat sekitarnya
 Menganalisa kebutuhan material, tenaga kerja, peralatan dan overhead,
serta menyusun jadwal kebutuhannya
 Membuat Rencana Mutu Kontrak

9
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

Tanggung jawab :

 Bertanggungjawab atas kelancaran kegiatan proyek sejak masa persiapan


hingga penyerahan 
 Bertanggungjawab atas pelaksanaan tertib administrasi internal, data
material, data peralatan, data keuangan termasuk penagihan dan data
pendukungnya
 Bertanggungjawab atas pengendalian mutu hasil pekerjaan di proyek

Wewenang :

 Memutuskan strategi pelaksanaan proyek yang berkaitan dengan


pengendalian mutu proyek
 Menyetujui pengeluaran-pengeluaran langsung yang diperlukan kegiatan
Proyek.

1.3 Manager Kendali Mutu (QCM)

Tugas

1. Mengontrol tindak lanjut hasil uji / tes terkait dengan Quality Control
2. Memeriksa kelayakan peralatan pengendalian mutu yang digunakan.
3. Mengontrol pelaksanaan dan hasil pekerjaan sesuai dengan spesifikasi
dan standart kualitas yang telah ditentukan.
4. Mencegah terjadinya penyimpangan mutu dalam pelaksanaan pekerjaan
konstruksi
5. Mengontrol akurasi dan validasi dokumen hasil pekerjaan.
6. Memeriksa dan menjaga kualitas pekerjaan dari subkontraktor agar sesuai
dengan spesifikasi teknis yang berlaku.
7. Memeriksa hasil pengujian terhadap hasil pekerjaan di lapangan ataupun
di laboratorium.
8. Mengontrol kualitas material dan ketersediaan peralatan kerja.
9. Melakukan koordinasi dengan Project Manager, terkait dengan kualitas
hasil pekerjaan.

10
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

10. Melakukan koordinasi dengan Site Manager, terkait dengan persiapan


lahankerja dan hasil pekerjaan.
11. Melakukan koordinasi denganSupervisor, terkait dengan pelaksanaan
pekerjaan.
12. Melakukan koordinasi dengan owner / konsultan, terkait dengan chek list.
13. Melakukan koordinasi dengan Chief Engineer, terkait dengan metode
kerja dan spesifikasi teknis.
14. Melakukan koordinasi dengan Safety Officer, terkait dengan K3.

Tanggung Jawab
1. Melaksanakan pengujian mutu terhadap bahan atau material yang
digunakan.
2. Mendukung kegiatan audit dibidang QC.
3. Memastikan bahwa aset yang ada di bagian Quality Control terpelihara
dengan baik.
4. Memeriksa kualitas setiap item pekerjaan di lapangan.
5. Melaksanakan pengujian terhadap hasil pekerjaan di lapangan ataupun di
laboratorium
6. Melakukan verifikasi pemeriksaan hasil pekerjaan maupun tahap
pekerjaan apakah sudah sesuai spek.
7. Membuat teguran baik lisan maupun tulisan jika terjadi penyimpangan
dalam pekerjaan proyek
8. Melakukan pengecekan terhadap kualitas material yang datang dan
melakukan pengujian sesuai dengan spesifikasi teknik yang ditetapkan
dalam RMP (Rencana Mutu Proyek) bila diperlukan.
9. Melakukan analisa terhadap hasil pengujian laboratorium.
10. Melakukan analisa terhadap laporan kalibrasi peralatan pengujian (kecuali
alat-alat survey).
11. Membuat laporan ketidaksesuaian khususnya untuk material dan hasil
pekerjaan yang tidak sesuai dengan spesifikasi teknik yang berlaku,
menganalisa, mengajukan proposal perbaikan, tindakan koreksi dan
pencegahan agar tidak terulang lagi kepada Project Manager.
12. Melakukan monitoring hasil pekerjaan di lapangan sesuai format
dokumen sistem kualitas atau format dari pemberi tugas.

11
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

13. Membuat laporan keluhan pelanggan berkaitan dengan tugas dan


tanggung jawabnya.
14. Membuat laporan pengecoran.
15. Melakukan verifikasi hasil perbaikan.
16. Membuat, merekap, menyimpan dan mendistribusikan dokumen hasil
pekerjaan (hasil check-list) kepada bagian terkait.
17. Mengerjakan tugas-tugas lainnya yang berkaitan dengan pekerjaan proyek
dibidangnya yang diberikan oleh atasan langsung / lebih tinggi.
18. Melaksanakan K3, memelihara kebersihan dan kerapian area kerja.

Wewenang

1. Menyiapakaan dan memberikan data pemeriksaan mutu yang dibutuhkan


oleh quality assurance.

2. Menyusun rencana inspeksi dan tes untuk material datang serta rencana
inspeksi dan tes proses pekerjaan di lapangan.

3. Mempelajari dan memahami spesifikasi teknis yang digunakan pada proyek


konstruksi tersebut.

4. Mempelajari perencanaan mutu yang dipakai pada pekerjaan.

5. Menyiapkan bahan laporan yang terkait pemeriksaan atau pengendalian


mutu dari pekerjaan.

7. Mempelajari metode kerja yang digunakan agar sesuai spesifikasi teknis


yang dipakai.

1.4 Ahli K3
Tugas

1. HSE Manajer harus mengaudit dan melaksanakan perencanaan,


pelaksanaan, dan pengawasan kerja dan  K3LL dilingkungan proyek
2. Safety Manajer harus memberikan peraturan-peraturan standart dalam setiap
Prosedur pekerjaan.
3. Manajer HSEenjadi penyambung informasi perusahaan dengan pihak User
HSE di lokasi proyek maupun di Unit pekerjaan.

12
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

4. Manajer Safety harus memberikan dan menyampaikan Kebijakan HSE


(Safety Talk) yang sebelumnya telah dikomunikasikan dengan Kantor pusat
untuk kemudian disampaikan kembali pada saat memulai pekerjaan dan
jadwal inspeksi HSE yang telah dijadwalkan bertujuan untuk kelancaran
proyek.
5. Manager HSE dianjurkan melakukan inspeksi dan investigasi terhadap
prosdur pelaksanaan pekerjaan.
6. Safety Manager harus mengimplementasikan perencanaan proyek dan
mengartikannya kepada mandor dan pekerja.
7. HSE Manager harus menjadi perpanjangan tangan perusahaan dilokasi
proyek atau perusahaan.
8. Merecruit calon karyawan pada divisi health, safety, environment yang
sesuai kualifikasi dan faham dengan tanggung jawabnya sebagai HSE.

Tanggung Jawab

1. Safety atau HSE Manajer harus bertanggung jawab terhadap kelancaran


pelaksanaan proyek dari Aspek HSE mulai dari prosedur pelaksanaan
sampai dengan keselamatan dari para tenaga kerja di lokasi pekerjaan.
2. HSE atau Safety Manajer harus bertanggung jawab terhadap keselamatan
kerja dan keamanan dilokasi proyek.
3. HSE Manager harus memberikan laporan setiap ada atau tidaknya kejadian
sehingga terjadi komunikasi yang baik antara HSE dari pihak pelaksana
pekerjaan dengan pihak pemberi pekerjaan.
4. Manager HSE harus bertanggung jawab terhadap anak buahnya seperti
safety officer, safety supervisor, safety engineer, safety admin, safety man
dll agar mematuhi prosedur dan target yang sudah di di programkan untuk
menerapkan keselamatan dan kesehatan kerja.
5. Dalam sesekali waktu selain hse officer, hse supervisor, hse engineer,
hse admin, dan hse man. HSE Manager juga harus mempromosikan health,
safety, environment kepada pekerja agar tingkat kesadaran karyawan lebih
tinggi dan seluruh karyawan lebih memahami dan mematuhi serta
menjalankan program k3 dengan baik.
6. Bukan hanya safety man, hse officer, safety supervisor, hse coordinator,
safety engineer, hse admin. Sebenarnya HSE Manager juga diwajibkan
untuk memastikan seluruh karyawan di Perusahaan telah bekerja sesuai

13
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

dengan prosedur atau SOP yang telah ditetapkan, karena bekerja sesuai
dengan SOP adalah salah satu cerminan dan patokan untuk pekerja agar
selalu bekerja dengan aman dan selamat.
7. Manager HSE juga harus mengkoordinasi kepada divisi lain mengenai
program HSE yang harus dijalankan kepada seluruh karyawan, dan
memastikan bahwa setiap pekerja didalam perusahaan tersebut haurs faham
mengenai segala aturan k3 yang ada, selain dari pada itu koordinasi tersebut
bertujuan untuk sebagai dorongan agar meningkatkan tingkat kesadaran
setiap divisi perusahaan

1.5 Keuangan Dan Administrasi


Tugas dan Wewenang

1. Melakukan seleksi atau perekrutan pekerjaan diproyek untuk pegawai


bulanan sampai dengan pekerjaan harian dengan spesialis keahlian
masing-masing.

2. Pembuatan laporan keuangan atau laporan kas bank proyek,laporan


pergudangan,laporan bobot prestasi proyek.

3. Membuat dan melakukan verifikasi bukti-bukti pekerjaan yang akan


dibayar oleh owner sebagai pemilik Proyek.

4. Mengisi data-data kepegawaian,pelaksanaan,asuransi tenaga kerja, dan


pembayaran gaji serta tunjangan karyawan

5. Membuat laporan akutansi proyek dan menyelesaikan perpajakan serta


retribusi

6. Membantu project manager terutama dalam hal keuangan dan sumber


daya manusia sehingga kegiatan pelaksanaan proyek dapat berjalan
dengan baik.

7. Menerima dan memproses tagihan dari sub kontraktor jika proyek


menggunakan sub kontraktor

1.6 Surveyor
Tugas dan Wewenang

14
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

1. Membantu Kegiatan survey dan pengukuran diantaranya pengukuran


topografi lapangan dan melakukan penyusunan dan penggambaran data-
data lapangan.
2. Mencatat dan mengevaluasi hasil pengukuran yang telah dilakukan
sehingga dapat meminimalisir kesalahan dan melakukan tindak koreksi
dan pencegahannya,
3. Mengawasi survei lapangan yang dilakukan kontraktor untuk memastikan
pengukuran dilaksanakan dengan akurat telah mewakili kuantitas untuk
pembayaran sertifikat bulanan untuk pembayaran terakhir.
4. Mengawasi survei lapangan yang dilakukan kontraktor untuk memastikan
pengukuran dilaksanakan dengan prosedur yang benar dan menjamin data
yang diperoleh akurat sesuai dengan kondisi lapangan untuk keperluan
peninjauan desain atau detail desain.
5. Mengawasi pelaksanaan staking out, penetapan elevasi sesuai dengan
gambar rencana.
6. Melakukan pelaksanaan survei lapangan dan penyelidikan Dan pengukuran
tempat-tempat lokasi yang akan dikerjakan terutama untuk pekerjaan
7. Melaporkan dan bertanggung jawab hasil pekerjaan ke kepala proyek.

1.7 Pelaksana Jembatan


Tugas dan Wewenang

1. Menerapkan keselamatan dan kesehatan kerja (K3) dengan benar selama


melakukan pekerjaan yang antara lain adalah memeriksa perlengkapan
keselamatan (K3).Memastikan semua tenaga kerja yang terlibat dalam
proyek memakai alat pelindung diri (APD)

2. Mempelajari dan memahami gambar kerja dan spesifikasi teknis yang antara
lain adalah memahami menterjemahkan gambar.

3. Membuat kantor dan bedeng kerja serta pagar pengaman proyek yang antara
laon adalah membuat rencana kantor bedeng pekerja dan fasilitasnya
gudang, workshop peralatan serta pagar pengaman.

15
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

4. Menghitung kuantitas pekerjaan, kebutuhan peralatan dan jumlah material


yang diperlukan untuk proyek.

5. Membuat program kerja harian dan mingguan yang antara lain adalah
menyusun jadwal pekerjaan pemakaian peralatan menyusun jadwal tenaga
kerja.

6. Membuat laporan harian dan mingguan pelaksanaan pekerjaan yang antara


lain adalah membuat laporan harian dan mingguan penggunaan bahan,alat
dan tenaga kerja, membuat laporan kemajuan pekerjaan pelaksanaan
pekerjaan.

1.8 Quantity Engineer


1. Menyusun program dan perencanaan pembangunan konstruksi;
2. Memahami dan menguasai pasal-pasal dalam dalam dokumen kontrak
fisik, terutama tata cara pengukuran dan pembayaran pekerjaan dan
perhitungan volume terukur;
3. Mengawasi serta melakukan pengendalian dan pelaksanaan fisik
pekerjaan. Sehingga semua pembayaran pekerjaan kepada kontraktor
betul-betul didasarkan kepada ketentuan yang tercantum dalam
dokumen kontrak;
4. Membuat dan menghimpun semua data sehubungan dengan
pengendalian volume pekerjaan;
5. Memeriksa kesesuaian volume yang tertuang dalam semua “Shop
Drawing” yang Diajukan oleh kontraktor Melaksanakan pengarsipan
surat-surat, laporan harian, laporan bulanan, jadwal kemajuan pekerjaan
dan lain-lain;
6. Merancang dan merencanakan program sistem manajemen mutu
pelaksanaan proyek konstruksi dan melakukan pengawasan penerapan
sistem, program dan perencanaan manajemen mutu konstruksi proyek;
7. Melakukan pengawasan dan pemantauan secara ketat atas mutu/kualitas
hasil pelaksanaan pekerjaan dan tidak mentoleransi adanya
penyimpangan-penyimpangan pelaksanaan pekerjaan;
8. Memahami dan menguasai pasal-pasal dalam dalam dokumen kontrak,
terutama terkait dengan kualitas pekerjaan;

16
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

9. Mengawasi serta melakukan pengendalian pelaksanaan fisik pekerjaan


di lapangan agar pekerjaan bisa terkendali dan terkontrol secara baik;
10. Membuat dan menghimpun semua data sehubungan dengan
pengendalian pekerjaan;
11. Mengajukan pengetesan atau pengujian terhadap bahan-bahan atau
material yang baru di datangkan oleh kontraktor;
12. Mengawasi dan memberi laporan kepada dinas tetang pengujian lab.
terhadap hasil pelaksanaan dilapangan yang akan ditagihkan
kontraktor;
13. Melaksanakan pengarsipan surat-surat, laporan harian, laporan bulanan,
jadwal kemajuan pekerjaan dan lain-lain.

7. Logistik
1. Menyusun program dan perencanaan pembangunan konstruksi;
2. Memahami dan menguasai pasal-pasal dalam dalam dokumen kontrak
fisik, terutama tata cara pengukuran dan pembayaran pekerjaan dan
perhitungan volume terukur;
3. Mengawasi serta melakukan pengendalian dan pelaksanaan fisik
pekerjaan. Sehingga semua pembayaran pekerjaan kepada kontraktor
betul-betul didasarkan kepada ketentuan yang tercantum dalam
dokumen kontrak;
4. Membuat dan menghimpun semua data sehubungan dengan
pengendalian volume pekerjaan;
5. Memeriksa kesesuaian volume yang tertuang dalam semua “Shop
Drawing” yang Diajukan oleh kontraktor
6. Melaksanakan pengarsipan surat-surat, laporan harian, laporan bulanan,
jadwal kemajuan pekerjaan dan lain-lain;
7. Merancang dan merencanakan program sistem manajemen mutu
pelaksanaan proyek konstruksi dan melakukan pengawasan penerapan
sistem, program dan perencanaan manajemen mutu konstruksi proyek;
8. Melakukan pengawasan dan pemantauan secara ketat atas mutu/kualitas
hasil pelaksanaan pekerjaan dan tidak mentoleransi adanya
penyimpangan-penyimpangan pelaksanaan pekerjaan;
9. Memahami dan menguasai pasal-pasal dalam dalam dokumen kontrak,
terutama terkait dengan kualitas pekerjaan;

17
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

10. Mengawasi serta melakukan pengendalian pelaksanaan fisik pekerjaan


di lapangan agar pekerjaan bisa terkendali dan terkontrol secara baik;
11. Membuat dan menghimpun semua data sehubungan dengan
pengendalian pekerjaan;
12. Mengajukan pengetesan atau pengujian terhadap bahan-bahan atau
material yang baru di datangkan oleh kontraktor;
13. Mengawasi dan memberi laporan kepada dinas tetang pengujian lab.
terhadap hasil pelaksanaan dilapangan yang akan ditagihkan
kontraktor;
14. Melaksanakan pengarsipan surat-surat, laporan harian, laporan bulanan,
jadwal kemajuan pekerjaan dan lain-lain.

8. Mandor
1. Melakukan Peninjauan Dan pengukuran Lapangan (setting Out)
2. Menghitung Perkiraan Volume Pekerjaan, kebutuhan tenaga kerja,
nahan dan alat
3. Menghitung Harga Satuan Ongkos Kerja
4. Merundingkan Harga Borongan Pekerjaan
5. Membuat Jadwal Dan Recana Kerja
6. Menyiapkan Dan Mengatur pembagian Tugas para Tukang Dan Pekerja
7. Mengawasi kegiatan Para Tukang dan pekerja dalam melakukan
pekerjaan
8. Mengawasi kegiatan para tukang dan pekerja dalam melaksanakan
pekerjaan
9. Menerapkan keselamatan dan kesehatan kerja
10. Mengukur dan Menghitung hasil kerja/opname
11. Melaporkan hasil kegiatan pelaksanaan pekerjaan dan menagih
pembayaran
12. Membayar Upah Para Tukang Dan Pekerja.

18
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

A. JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN

19
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

20
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

A. Peta & Lokasi Kegiatan


Lokasi pekerjaan dilaksanakan di Bts.kota Palembang.

21
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

SPESIFIKASI TEKNIS

Mobilisasi dan Demobilisasi


- Pembuatan Kantor Kegiatan, yaitu tempat menyelesaikan pekerjaan – pekerjaan
yang menyangkut kegiatan di lapangan agar tertib administrasi.
- Pembuatan Gudang atau gudang yang ada di renovasi, yaitu tempat menyimpan
peralatan pekerjaan dan Material On Site.
- Lokasi Stockpile material, yaitu untuk penyimpanan sementara material
pekerjaan.
- Bengkel, yaitu tempat mengerjakan pekerjaan-pekerjaan seperti memotong dan
merangkai besi, mengelas dan lain-lain.
- Laboratorium Lapangan, yaitu tempat meletakkan peralatan laboratorium yang
setiap saat diperlukan di lapangan agar mutu terjamin, seperti alat Sand Cone,
timbangan dan alat lainnya.

Daftar Mobilisasi yang terdiri dari:


Peralatan :

Gambar Pekerjaan mobilisasi Peralatan

22
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

Galian Biasa

Pekerjaan ini meliputi semua galian dalam batas rencana yang ada dalam gambar,
pemindahan, pengangkutan, pemanfaatan atau pembuangan, pembentukan bidang galian dan
penyempurnaan bidang galian terbuka, sesuai spesifikasi dan garis, ketinggian, kelandaian,
ukuran dan penampang melintang yang tercantum dalam gambar dan petunjuk Konsultan
Pengawas.

Urutan kerja :
1. Pekerjaan persiapan meliputi :
 Penyiapan shop drawing hingga mendapat approval dari Engineer
 Penyiapan peralatan kerja dan tenaga
 Pengendalian lalu lintas
2. Pekerjaan pengukuran
Sebelum penggalian dimulai, harus dilakukan pekerjaan pengukuran untuk mengetahui
batas-batas dan elevasi rencana penggalian dengan memasang patok-patok yang ditandai
dengan cat.

3. Penggalian
Penggalian harus dilakukan sesuai garis ketinggian dan elevasi yang ditunjukkan dalam
gambar.Material hasil galian yang memenuhi syarat diangkut dengan Dump Truck
langsung kelokasi timbunan atau dikumpulkan dan distock di tempat penampungan
sementara.Material hasil galian yang tidak memenuhi syarat diangkut dengan Dump
Truck dibuang ke disposal area yang disetujui direksi.

Peralatan-peralatan yang dipergunakan :


- Excavator untuk penggalian dan memuat ke dump truck
- Dump Truck untuk pengangkutan material galian.

Timbunan Biasa dari sumber galian


Pekerjaan ini terdiri dari penyediaan material tanah timbunan, pengangkutan, penghamparan
dan pemadatan.Timbunan biasa/ pilihan digunakan digunakan sesuai dengan tempat yang
telah ditentukan dalam desain, kebutuhannya disesuaikan dengan lokasi dan hasil rekayasa
lapangan. Tanah material timbunan harus memenuhi CBR yang ditentukan dalam
23
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

spesifikasi. Lokasi quarry harus mendapatkan persetujuan dari Direksi pekerjaan dan
konsultan sebelum dipakai. Peralatan dan metode kerja yang digunakan harus disetujui oleh
Direksi pekerjaan.Borrow material biasa/ pilihan yang digunakan di lokasi atau dimana
material ini disebutkan atau seperti yang disetujui tertulis oleh Konsultan Pengawas,
material ini harus terdiri dari bahan tanah atau batu, jika diuji sesuai denagn AASHTO
T193, memiliki CBR paling sedikit 6% (enam persen) untuk material timbunan biasa dan
10% (sepuluh persen) untuk material timbunan pilihan setelah 4 hari perendaman bila
dipadatkan sampai 100.% kepadatan kering maksimum sesuai dengan AASHTO
T99.Elevasi dan kelandaian akhir setelah pemadatan harus sesuai dengan desain. Hasil dari
pemadatan tanah timbunan borrow diambil sampel dan dites di lokasi (sand cone). Hasil tes
harus memenuhi minimum 98% kepadatan lab dengan kepadatan lab mencapai 95 untuk
lapisan diatas subgrade dan 100 untuk bagian caping layer / 30 cm bagian paling luar
timbunan. Berikut tahapan – tahapan pekerjaan borrow material :
1. Proses pengambilan material tanah timbunan dilokasi quarry. Material
ditempatkan oleh excavator ke dump truck kemudian dump truck
mengangkut kelokasi pekerjaan.

2. Dump truck membawa tanah timbunan kelokasi pekerjaan dan dituang


ke lokasi yang sudah di pasang patok.

24
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

3. Setelah dump truck menuang tanah timbunan, pekerjaan selanjutnya


adalah penghamparan dengan bantuan bulldozer, tebal lapisan
mmendatar tidak lebih dari 30 cm sebelum dipadatkan ketebalan per
layer timbunan adalah 30 cm.

4. Penyiraman tanah timbunan dengan water tank truck untuk mendapat


kadar air yang di inginkan dan kepadatan yang sesuai dengan
spesifikasi.

5. Pemadatan sheep foot roller bertujuan agar tanah timbunan sebelum


dan sesudah dapat menyatu dengan baik atau ikatan tanahnya baik dan
menhancurkan tanah – tanah yang berbentuk bonkahan – bongkahan.

Material timbunan dari quarry akan diangkut dengan dump truck


menuju lokasi pekerjaan melalui jalan akses untuk masing – masing
seksi. Kemudian dihampar dengan bulldozer dilanjutkan dengan
penyiraman air. Pemadatan dilakukan dengan menggunakan sheep foot
roller dan smuth drum roller. Penggunaan sheep foot roller bertujuan
untuk mengurai tanah yag menggumpal dan menyatukan tanah

25
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

timbunan pada layer sebelumnya dengan tanah timbunan pada layer


berikutnya. Lapisan material gembur (sebelum dipadatkan) selain
timbunan batuan, tidak boleh lebih dari 20 Cm, kecuali bila alat
pemadatnya mampu melakukan pemadatan sampai kedalaman lebih
dari 20 cm atau berada pada lapisan dengan cbr <2% dengan kepadatan
yang seragam dan dapat diterima oleh Konsultan Pengawas. Seluruh
pekerjaan timbunan borrow material harus sesuai spesifikasi Spesifikasi
teknis divisi 3 untuk pekerjaan tanah.

Penyiapan Badan Jalan

Tanah dasar (subgrade) merupakan bagian dari pekerjaan yang dipersiapkan untuk dasar
lapis pondasi agregat bawah (sub-base) atau jika tidak terdapat sub-base, untuk dasar dari
lapis pondasi atas (base) dari perkerasan dan dasar untuk lapisan beton kurus untuk
perkerasan semen berbutir, Subgrade harus mencakup sepenuh lebar badan jalan termasuk
bahu jalan dan pelebaran setempat atau daerah-daerah terbatas semacam itu seperti tampak
pada Gambar atau sesuai dengan instruksi Konsultan Pengawas. Tanah dasar yang menjadi
dasar perkerasan harus padat dan permukaan rata sesuai elevasi dalam shopdrawing, serta
harus disetujui Konsultan Pengawas. Hasil penyiapan tanah dasar harus di tes dan sesuai
dengan spesifikasi pada Spesifikasi Teknis Divisi V Persyaratan Teknis Konstruksi Sub Bab
Perkerasan Berbutir. Alat yang digunakan adalah Motor Grader, Vibratorry Roller, Alat
bantu. Berikut adalah flowchart dan stacking out pekerjaan penyiapan badan jalan :

26
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

Lapis pondasi agregat kelas A


Tahap Pelaksanaan :
- Persetujuan job mix formula oleh direksi
- Persetujuan gambar kerja oleh direksi
- Pembuatan bouwplank ketebalan agregat bersama dengan direksi
- Pemasangan rambu jalan
- Persetujuan Keselamatan Kerja
- Pembuatan agregat klas A dengan mencampur agregat kasar, halus dan pasir urug di
base camp dengan menggunakan mekanikal feeder berdasarkan job mix
- Agregat klas A di muat ke dump truck memakai wheel loader dan di angkut ke lokasi
kerja
- Dump truck menuang agregat klas A ke salah satu sisi jalan dalam arah memanjang
jalan dengan jarak tertentu
- Tumpukan Agregat klas A di ratakan dengan grader
- Mekanisme perataan agregat klas A di lakukan dari satu sisi ke sisi yang lain dalam
arah memanjang bukan secara bolak-balik
- Hamparan agregat klas A di padatkan dengan tandem roller
- Mekanisme pemadatan bolak-balik dalam arah memanjang
- Pemadatan dilakukan secara merata dengan memperhatikan bentuk kelandaian
badan jalan
- Bidang pemadatan agregat yang telah padat di siram dengan air secara terukur
memakai water tangker selanjutnya di padatkan lagi
- Pengecekan nilai kepadatan agregat klas A dengan sand cone
- Pembuatan agregat klas A dengan mencampur agregat kasar, halus dan pasir urug di
base camp dengan menggunakan mekanikal feeder berdasarkan job mix

27
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

- Agregat kelas A di muat ke dump truck memakai wheel loader dan di angkut ke
lokasi kerja
- Dump truck menuang agregat klas A ke salah satu sisi jalan dalam arah memanjang
jalan dengan jarak tertentu
- Tumpukan Agregat klas A di ratakan dengan grader
- Mekanisme perataan agregat klas A di lakukan dari satu sisi ke sisi yang lain dalam
arah memanjang bukan secara bolak-balik
- Hamparan agregat klas A di padatkan dengan tandem roller
- Mekanisme pemadatan bolak-balik dalam arah memanjang
- Pemadatan di lakukan secara merata dengan memperhatikan bentuk kelandaian
badan jalan
- Bidang pemadatan agregat yang telah padat di siram dengan air secara terukur
memakai water tangker selanjutnya di padatkan lagi
- Pengecekan nilai kepadatan agregat klas A dengan sand cone

Beton Fs 45
Pekerjaan ini meliputi pemasokan, pemerosesan, pengangkutan, penghamparan,
pembasahan, dan pengecoran Beton diatas permukaan yang telah disiapkan, dan memelihara
Beton yang telah selesai sesuai yang diisyaratkan. Pemrosesan harus meliputi, bilamana
perlu, pencampuran, dan operasi lainnya yang perlu untuk menghasilkan suatu bahan yang
memenuhi ketentuan spesifikasi Teknis.

Urutan Pekerjaan :
a. Pekerjaan Pengukuran mempersiapakan Bouwplang serta elevasi yang telah
disepakati Direksi

28
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

b. Persiapan pekerjaan sebelumnya seperti Pembesian (Dowel,Tee bar), Bouplang


dan Lapis Pondasi Beton Kurus telah selesai disiapakan, Maka Pengecoran bisa
disiapkan atas persetujuan direksi pekerjaan.
c. Pekerjaan Pengecoran Beton (Sesuai hasil JMF) dilaksanakan setelah Pekerjaan
sebelumnya telah selesai dikerjakan dan sudah mendapatkan persetujuan dari
direksi pekerjaan.
d. Kalau sudah umur 20-24 Jam bisa dilakukan pemotongan beton sedalam 1/3 dari
ketebalan beton arah melintang dengan jarak spasi setiap 5 m (Yg telah ditentukan
oleh direksi pekerjaan)
e. jika umur beton sudah cukup maka pembongkaran Mal bisa dilaksanakan
f. Selama 21 hari beton harus disiram hingga merata dan dipasang geotextile non
wofen.
g. Setelah Pemotongan secara vertikal sudah dilaksanakan maka pengisian Silent
bisa dikerjakan.
h. Finising akhir hasil pekerjaan dilakukan dengan cara sebagai berikut :

o Hamparan beton yang sudah dipadatkan dan diratakan dengan concrete


spreader. kemudian permukaan beton harus dikasarkan secara melintang garis
sumbu (center line) jalan. Cara grooving dilakukan setelah beton rigid mulai
mengeras ± 30 menit setelah

dikerjakan) dengan alat grooving manual dengan batang-batang penggaruk


setebal 3 mm dan masing-masing berjarak antara 15 s/d 20 mm. Berikut
gambara pekerjaan finishing dan grooving

o Selanjutnya disemprot dengan material curing compound untuk menghindari


penguapan berlebihan dan pemberian tekstur. Setelah itu ditutup karung atau
geotextile non woven, atau dengan tenda untuk menghindari hujan atau sengatan
matahari atau kotoran/debu

29
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

o Dilanjutkan dengan pemotongan dilatasi beton rigid pada daerah yang telah diberi
tanda, maksimal setelah 18 jam dari waktu pengecoran dengan alat saw cutting
sedalam 1/3 dari tebal beton.
o Dilakukakan curing / pembasahan rigid minimal selama 7 hari.
o Minimal 7 hari setelah pengecoran, dilakukan pengisian delatasi dengan material
joint sealent. Pengisian harus rapi dengan menggunakan kertas lakban putih di sisi
delatasi untuk menghindari sealent mengenai beton.
o Permukaan beton yang terbuka harus dilakukan curing beton dimana terus dilakukan
pembasahan dengan cara penyiraman air selama minimal 7 hari.

Beton Fc 10
1. Persiapan pekerjaan seperti pembersihan lokasi, Perataan tanah,  menyiapkan
kebutuhan material yang akan digunakan (Fabrikasi besi)
2. Pembesian atau pemasangan besi tulangan yang telah difabrikasi untuk struktur pelat
bawah box. Pada proses pembesian ini harus dilakukan dengan pengawasan agar
jarak dan ukuran besi yang digunakan sesuai dengan spesifikasi. Metode pembesian
pelat bawah dimulai dengan memasang beton decking minimal tebal 7 cm.
Kemudian pembesian lapis bawah dan dilanjutkan pemasangan besi lapis atas. 
3. Sebelum dilakukan pengecoran pelat bawah, dipasang besi tulangan dinding yang
arah vertikal terlebih dahulu atau alternatif lain dipasang stek stek besi dinding agar
tulangan dinding mempunyai panjang penyaluran dengan tulangan pelat bawah. 
4. Pengecoran pelat bawah dengan menggunakan beton ready mix, dilontarkan dengan
concrete pump dan didistribusikan dengan truck mixer. Diusahakan untuk
mengambil  beton di batching plant terdekat agar kualitas tidak berkurang. 
5. Dilakukan pengecoran dinding menggunakan concrete pump dan truck mixer.
Pengecoran dinding biasanya tidak bisa dilakukan langsung sampai atas melainkan

30
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

dibagi menjadi beberapa tahap pengecoran untuk menghindari ketidakmampuan


bekisting dalam menahan beban. 
6. Setelah 24 jam, bekisting bisa dibuka kembali. 
7. Persiapan perancah dan bekisting pelat atas. Perancah yang digunakan bisa
menggunakan scaffolding atau kayu jika ukuran box tidak terlalu besar. 
8. Setelah bekisting sudah jadi, Pembesian mulai dipasang di atas bekisting dan jangan
lupa beton decking juga diletakkan dibawah tulangan besi. 
9. Metode atau langkah berikutnya adalah pengecoran beton dengan ready mix. 

31
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

6.2 PERSONIL

32
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

6.3 MATERIAL/BAHAN

33
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

6.4 PERALATAN

34
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

6.5 Aspek Keselamatan Konstruksi (Kesehatan dan Keselamatan Kerja/K3)

BAB VII
RENCANA PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN / INSPECTION AND TEST PLAN (RPP/ITP)

Lingkup
Nomor Dokumen
Edisi
PROSEDUR INSPEKSI DAN PENGUJIAN
Tanggal Efektif
Tanggal Peninjauan

FLOW PROSES URAIAN AKTIVITAS KETERANGAN


INSPEKSI & TES PADA WAKTU PENERIMAAN 1. Project Manager (PM) :
- Rencana Inspeksi dan tes untuk material/bahan yang
- Menjabarkan pelaksanaan Inspeksi & Tes sesuai diproduksi ditempat supplier (vendor/sub kontraktor)
dengan rencana Inspeksi & Tes pada Buku Pedoman mengacu pada petunjuk Kerja Inspeksi Barang Pada
Pelaksanaan Proyek (BP3) Bagian Manajemen Mutu. Saat Diproduksi di tempat Supplier
2. Project Engineering Manager (PEM):
- Menyiapkan prosedur/petunjuk kerja yang diberlakukan - Kegiatan Inspeksi & Tes melakukan pemeriksaan :
oleh QA/QC,HSE Officer, Penerima Bahan produk 1. Fisik
vendor/sub kontraktor dan para Supervisor sebagai 2. Kuantitas
pedoman/Panduan dalam pelaksanaan kegiatan Inspeksi 3. Kelengkapan Dokumen
& Tes 4. Spesifikasi
- Menyiapkan contoh bahan/material/produkuntuk 5. Aspek K3L
digunakan sebagai acuan/pedomanbagi QA/AC,HSE Sesuai petunjuk kerja inspeksi & tes bagi bahan/barang
Officer, Penerima Bahan dan Para Supervisor dalam yang diterima
penerimaan bahan/material/produk.
3. Penerima Bahan,QA/QC dan HSE Officer: - Tanda/Identifikasi pada

35
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

- Melaksanakan Kegiatan Inspeksi & Tes bahan/barang/komponen/produk yang diterima,berupa :


- Mencatat Hasil Inspeksi & Tes 1. Label Tempel (stiker)
- Memberi tanda/Identifikasi pada 2. Label Gulung (Tag Out,Lock Out)
Bahan/Barang/Komponen/Produk yang tidak memenuhi 3. Stempel,pengecatan,penggoresan atau cara lain
kriteria/standard 4. Papan Nama pada batch material/produk
Perlakuan terhadap barang/bahan yang tidak memenuhi
kriteria/standar mengacu pada Prosedur Pengelolaan - Garis Besar Identifikasi bahan/barang adalah :
1. Barang
4. QA/QC: Langsung
Mengkoordinasikan Pelaksanaan Inspeksi & Tes atas
Penerimaan bahan/barang/komponen Sesuai 2. Produk untuk keperluan penyimpanan,
prosedur/Petunjuk kerja yang bersesuaian/spesifikasi pengangkutan,pengiriman dan pemasangan memenuhi
teknis.\ persyaratan K3L
3. Barang sejenis akan tetapi status
inspeksi/spesifikasinya berbeda

36
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

Lingkup
Nomor Dokumen
Edisi
PROSEDUR INSPEKSI DAN PENGUJIAN
Tanggal Efektif
Tanggal Peninjauan

FLOW PROSES URAIAN AKTIVITAS KETERANGAN


INSPEKSI & TES PADA WAKTU PENERIMAAN 5. QA/QC HSE Officer serta Penerimaan Bahan : - Garis besar identifikasi Barang langsung :
1. Membubuhkan tanda tangan 1. Asal barang,vendor/Subkontraktor,pabrik

2. mencatat hasil Inspeksi 2. Masa berlaku/kadaluarsa


3. Memberi tanda/identifikasi atas bahan yang diterima 3. Isi kandungan/material (khusus barang-barang berbahaya
memenuhi persyaratan MSDS/Material Safety Data Sheet)

jika hasil inspeksi & Tes tidak sesuai dengan


kriteria/standard 4. Status Inspeksi (telah diterima atau belum di inspeksi dll)

6. QA/QC :
- Membuat Laporan Ketidaksesuaian - Produk untuk keperluan penyimpanan, pengangkutan,
perlakuan terhadap bahan/barang yang tidak memenuhi penerimaan dan pemasangan memenuhi persyaratan K3L :
kriteria/standar mengacu pada Prosedur Pengelolaan &
Evaluasi Non-Conformance Product
1. Spesiifkasi Produk (Ukuran,berat,jenis dll)
Dalam upaya pengembangan dan peningkatan kinerja 2. Tanggal & Waktu Produksi
produksi dilakukan tindakan perbaikan dan pencegahan 3. Tempat dan Kode Produksi
yang mengacu pada petunjuk kinerja Inspeksi Barang
4. Kode Pelanggan/kode lokasi pemasangan
Pada saat Diproduksi di tempat Supplier

37
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

Lingkup Nomor Dokumen


Edisi
PROSEDUR INSPEKSI DAN PENGUJIAN
Tanggal Efektif
Tanggal Peninjauan

FLOW PROSES URAIAN AKTIVITAS KETERANGAN


INSPEKSI & TES SELAMA PROSES 1. Project Manager (PM):
- Menjabarkan Pelaksanaan Inspeksi & Tes sesuai dengan
rencana Inspeksi & Tes pada buku pedoman pelaksanaan
proyek (BP3)

2. Project Engineering Manager (PEM):


- Menyiapkan prosedur/petunjuk kerja yang diperlukan
oleh QA/QC, HSE Officer, Penerima Bahan dan para Super
Visor sebagai pedoman/panduan dalam pelaksanaan kegia
tan Inspeksi & Tes
- Menyiapkan Contoh hasil pekerjaan untuk digunakan
seba
gai acuan/pedoman bagai petugas QA/QC serta pada
Supervisor dalam proses penerimaan hasil produksi/
Pekerjaan

3. QA/QC :
- Mengkoordinasikan Pelaksanaan ITP

38
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

4. Supervisor :
- Garis besar iedntifikasi produk antara atau produk
- Melaksanakan kegiatan Inspeksi & Tes sesuai akhir (selama
proses/tahapan termasuk aspek K3L proses)
- Mencatat hasil Inspeksi & Tes (Form PM P14-2 dan Form 1. Tanggal Produksi
Laporan PM P14-4) pada produk antara atau produk akhir 2. Jenis Proses/Pekerjaan
dengan hasil : 3. Supervisor
1. Setuju/diterima (Accepted) 4. Status Inspeksi & Tes
2. Tidak Setuju/ditolak (Not Accepted) 5. Nomor Bukti Inspeksi & Tes
- Memberikan tanda pada bagian yang diperiksa, 6. Tanda Tangan Petugas Penerima
sesuai petunjuk Kerja Inspeksi Barang pada saat
diproduksi
Hasil Inspeksi &
di tempat Supplier Tes :
- Setuju : Hasil tes memebuhi kriteria dan toleransi yang
di tetapkan
- Tidak setuju : Hasil tes tidak memenuhi kirteria dan
toleransi
yang ditetapakan

Lingkup Nomor Dokumen


Edisi PROSEDUR INSPEKSI DAN PENGUJIAN

39
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

Tanggal Efektif
Tanggal Peninjauan

FLOW PROSES URAIAN AKTIVITAS KETERANGAN


jika hasil Inspeksi & Tes memenuhi
INSPEKSI & TES SELAMA PROSES kriteria/standar/spesifikasi

5. Supervisor :
- Memberikan tanda pada bagian yang diperiksa
- Menandatangani rekord hasil Inspeksi
jika hasil inspeksi & tes tidak memenuhi
kriteria/standar/spesifikasi

6. QC & HSE :
- Membuat laporan ketidaksesuaian
perlakuan terhadap produk antara atau produk akhir yang
tidak
memenuhi kriteria/standar mengacu pada Prosedur
Pengelolaan
dan Evaluasi Laporan ketidaksesuaian

Dalam upaya pengembangan dan peningkatan kinerja


produksi
dilakukan tindakan perbaikan dan pencegahan yang mengacu
pada Prosedur Tindakan Perbaikan dan pencegahan

Lingkup
Nomor Dokumen
Edisi PROSEDUR INSPEKSI DAN PENGUJIAN

40
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

Tanggal Efektif
Tanggal Peninjauan

FLOW PROSES URAIAN AKTIVITAS KETERANGAN


INSPEKSI & TES AKHIR 1. QA/QC yang ditunjuk Project Manager :

memastikan apakah serangkaian kegiatan Inspeksi & Tes pada Indikator Kinerja Pelaksanaan Inspeksi & Tes Proyek :
waktu penerimaan dan selama proses telah dilaksanakan dan
kesemuanya
menunjukan kesesuaian dengan kriteria penerimaan yang telah 1. Non-Conformance Product (NCP) = Jumlah adanya
ditetapkan NCP
2. Customer Complaint (CC) = Jumlah adanya Customer
dan memberikan pernyataan bahwa produk/pekerjaan tersebut telah Complaint
siap dan layak untuk diserahkan kepada pelanggan. Jika SELESAI 3. Biaya Rework

2. QA/QC : Indikator/Sasaran antara :


menyatakan bahwa rangkaian kegiatan Inspeksi & Tes pada waktu Untuk
pener Divisi/Cabang
imaan dan selama proses telah dilaksanakan dan kesemuanya
menunjukan 1. Jumlah NCP
kesesuaian dengan kriteria penerimaan yang telah ditetapkan dan 2. Jumlah Cutomer Complaint
membe
rikan pernyataan bahwa produk/pekerjaan tersebut telah siap dan 3. Biaya Rework
layak
untuk diserahkan kepada pelanggan.
Jika tidak selesai atau dianggap belum memenuhi kriteria yang
ditetapkan Untuk Proyek :
1. Jumlah NCP
3. QA/QC: 2. Jumlah Cutomer Complaint

41
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

Membuat laporan ketidaksesuaian 3. Biaya Rework


perlakuan terhadap produk antara atau produk akhir yang tidak
memenuhi kriteria/standar mengacu pada prosedur pengelolaan dan
Evaluasi laporan ketidaksesuaian
dalam upaya pengembangan dan peningkatan kinerja produksi
dilakukan
tindakan perbaikan dan pencegahan yang mengacu pada prosedur
tinda
kan perbaikan dan pencegahan

42
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

43
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

44
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

45
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

46
PT.RICKY KENCANA SUKSES MANDIRI
RENCANA MUTU PEKERJAAN KONSTRUKSI PENANGANAN BAHU
DIPERKERAS RUAS BTS.KOTA PALEMBANG – SP.INDERALAYA – MERANJAT –
KAYU AGUNG, DAN SP.INDERALAYA – BTS.PRABUMULIH (E-KATALOG)
No. Dokumen : /RMPK/RKSM/XI/2022 Tgl. Berlaku : Hal :
No.Revisi : 00 Tgl. Kaji Ulang : Paraf :

BAB VIII
PENGENDALIAN SUB-PENYEDIA JASA DAN PEMASOK

Pengendalian Sub-Penyedia Jasa :

Pengendalian Pemasok :

47

Anda mungkin juga menyukai