Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

MENGINSTAL WINDOWS 7

Disusun guna memenuhi syarat kelulusan sekolah


Pada SMK Miftahul Huda Tugu Agung

Disusun Oleh:
NAMA :
NISN :

DINAS PENDIDIKAN PEMERINTAHAN PROVINSI SUMATRA SELATAN


YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM MIFTAHUL HUDA TUGU AGUNG
KEC.LEMPUING JAYA,KAB.OGAN KOMERING ILIR
SUMATRA SELATAN
202
HALAMAN PERSETUJUAN

JUDUL :
NAMA :
NISN :
JURUSAN : Tehnik Komputer dan Jarigan

Disetujui Oleh :

Guru Pembimbing, Pembimbing Lapangan,

Mengetahui

Kaprodi TKJ, Pemimpin DU/DI

HARUN YAHYA, S.COM

HALAMAN PENGESAHAN
Laporan yang berjudul “ Cara Membuat Stempel” Oleh Basuki…………..telah
disahkan oleh tim penguji laporan pada :

Hari :………………………..
Tanggal :………………………..

1. Penguji : Supriadi, S.Pd (…………………..)


2. Penguji : Ahmad Fauzi, S.Si (…………………..)

Lempuing, September 2020

Kepala SMK Miftahul Huda

SUMARNO.BA

MOTTO
1. Cara Berpikir. “Ubah pikiranmu dan kau dapat mengubah duniamu.”

2. Fokuslah pada Tujuan. “Jika kamu ingin hidup bahagia, terikatlah pada
tujuan, bukan orang atau benda.”

3. Jangan Ambil Pusing dengan Omongan Orang lain.

4. Belajar Mencitai.

5. Jangan Mengurusi Hidup Orang Lain

PERSEMBAHAN
1. Terima kasihu untuk Ayah dan ibu tercinta yang telah memberikan dukungan
dan nasihat –nasihat yang berharga shingga penulis dapat menyelesaikan
prakrin dengan baik
2. Terima kasih kepada Bapak kpala seekolah SMK Miftahul huda tugu agung.
3. Trima kasih kepada Bapak guru pembimbing penulis laporan yang telah
mengajari dalam pebuatan laporan.
4. Terima kasih kepada Bapak pembimbing prakrin DI/DU ALFA PRINT.
5. Trima kasih kepada Bapak/ibu guru SMK Miftahul huda Tuguagung.
6. Dan trima kasih juga untuk teman seperjuangan.

KATA PENGANAR
Kami panjatkan puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa. Dimana yang
telah melimpahkan hidayahnya dan memberi kami kesempatan untuk menyelesaikan
laporan PKL (Praktek Kerja Lapangan) yang telah kami buat ini.

Laporan ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan didalam


menyelesaikan PKL (Praktek Kerja Lapangan) bagi para siswa/siswi SMK Miftahul
Huda Tuguagung..

Praktek kerja ini adalah salah satu bentuk atau upaya dalam menjalin
kerjasama yang baik didalam bidang ekonomi pada Masyarakat menengah dengan
mengetahui Laporan PKL (Praktek kerja lapangan) ini. Dengan begitu, kami harap
praktek kerja ini akan memberi banyak manfaat serta motivasi bagi kami para
Siswa/Siswi SMK Miftahul Huda khusunya maupun bagi para pembaca.

Pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada pihak -pihak
yang terkait PKL. dimana telah memberi dukungan moral serta juga bimbingannya
kepada kami. Ucapan terima kasih ini kami tujukan kepada :

1. Bapak Sumarno B.A selaku kepala sekolah SMK Miftahul Huda Tuguagung.
2. Bapak Harun Yahya, S.Com selku kepala prodi jurusan Teknik computer dan
jaringan (TKJ).
3. Bapak Ahmad Fauzi, S.SI Selaku guru pembimbing SMK Miftahul Huda
TuguAgung.
4. Bapak/ibu guru SMK Miftahul Huda TuguAgung.
5. Ayah dan Ibu tercinta yang telah mendukung dan memberi pengarahan
dengan baik.
6. Dan kawan-kawan seperjuangan yang telah memberikan semangat.

Susunan Laporan PKL ini telah dibuat dengan sebaik – baiknya dan
semaksimalnya, tetapi penulis menyadari masih banyak kekurangan didalamnya.
Oleh karenanya, jika ada kritik maupun saran dimana yang sifatnya membangun bagi
penulis, maka dengan senang hati akan penulis terima.

Tuguagung,

Penulis

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL .................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN.............................................................................. ii

HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................... iii

MOTTO.................................................................................................................. iv

PERSEMBAHAN.................................................................................................. v

KATA PENGANTAR............................................................................................ vi

DAFTAR ISI ......................................................................................................... vii

DAFTAR GAMBAR.............................................................................................. vii

DAFTAR TABEL.................................................................................................. ix

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang............................................................................................. 1
B. Rumusan Masalah........................................................................................ 1
C. Tujuan.......................................................................................................... 1
D. Manfaat ....................................................................................................... 1
E. Waktu dan Tempat Pelaksanaan.................................................................. 2

BAB II LANDASAN TEORI

A. Pengertian Stempel..................................................................................... 3
B. Jenis-jenis stempel...................................................................................... 4
C. Fungsi stempel............................................................................................ 6

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN


A. Sejarah Perusahaan......................................................................................
B. Visi dan Misi Perusahaan............................................................................
C. Struktur Organisasi......................................................................................
D. Bidang Usaha...............................................................................................

BAB IV PEMBAHASAN

A. Keamanan Keselamatan Kerja (K3LH).......................................................


B. Alat dan Bahan.............................................................................................
C. Langkah-Langkah Pembuatan Stempel.......................................................

BAB V PENUTUP

A. Simpulan......................................................................................................
B. Saran............................................................................................................

DAFTAR USTAKA...............................................................................................
LAMPIRAN...........................................................................................................

DAFTAR GAMBAR
2.1 Gambar : Stempel Runaflek
2.2 Gambar : Stempel Emboss
2.3 Gambar : Stempel Lax / Wax
2.4 Gambar : Stempel Flash
2.5 Gambar : Stempel Trodat
4.1 Gambar : Membuat Objek Lingkaran Mengunakan Ellipse Tool..
4.2 Gambar : Membuat Ukuran Garir Lingkaran
4.3 Gambar : Mengkopi Lingkaran
4.4 Gambar : Mengatur Ukuran Garis Lingkaran
4.5 Gambar : Memberi Warna Pada Garis Lingkaran
4.6 Gambar : Membuat Persegi Panjang Dengan Rectangle Tool
4.7 Gambar : Memotong Objek Mengguakan Menu Trim
4.8 Gambar : Membuat Tulisan mengunakan menu Text Tool
4.9 Gambar : Cara Menggabungkan Text Ke Dalam Lingkaran
4.10 Gambar : Hasil Penggabungan Text Bagian atas
4.11 Gambar : Hasil Penggabungan Text Bagian atas
4.12 Gambar : Cara Penggabungan Text Di Bagian Bawah Lingkaran
4.13 Gambar : Cara Memberi Objek bintang pada lingkaran
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar belakang
Kegiatan Praktik Kerja industri adalah kegiatan yang wajib bagi siswa-
siswi SMK. Dengan diadakan kegiatan ini kerja iindustri (Prakrin) ini siswa-
siswi dapat mengenal dunia kerja maupun dunia usaha yang ecara mandiri
maupun berwira usaha. Praktek kerja industry (prakrin) merupan tujuan guna
menciptakan ketrampilan, mandiri, kreatif, inofatif dan berjiwa swasta. Untuk itu
dilaksanakan nya pendidikan dan penerapan ilmu pendidikan di dunia industry
melalui program prakrin.
Stempel adalah alat yang bisa membantu kebutuhan kita dalam
pengesahan biasanya stampel digunakan pada pengesahan ijazah, nota dan
masih banyak lagi pengesahan-pengesahan lainya, Dalam satu toko biasanya
setempel digunakan untuk alat bukti seperi lulus, terima kasih, dan masih banyak
lainya.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan penjelasan pada latar belakang maka permasalahan yang


diangkat adalah bagaiimana cara membuat stempel?

C. Tujuan
Berdasarkan permasalahan, tujuan yang ingin dicapai adalah untuk
mengetahui penjelasan dan proses membuat stempel.

D. Manfaat
Berdasarkan Stempel yang utama adalah mengesahkan dokumen, baik
saat menyelesaikan transaksi penjualan maupun kontrak perjanjian. Stempel
juga menjadi pelengap pengesahan setelan pimpinan lembaga, perusahaan, atau
institusi tersebut membubuhkan tanda tangan.
E. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
Pelaksanaan praktek kerja industry dilaksanakan sekitar 3bulan yang
dilaksan pada tanggal 7 juli 2020 sampai 7 oktober 2020 bertempat di ALFA
PRINT Alamat Tugu Agung .
BAB II
LANDASAN TEORI

A. Pengertian Stempel
Stempel adalah alat yang memiliki permukaan terukir tulisan, gambar
atau keduanya yang digunakan dengan tinta untuk menghasilkan sebuah cap pada
berkas atau dokumen.
Hasil cap stempel dapat digunakan untuk pengesahan berkas, berupa surat
resmi, pengesahan ijazah, nota, tanda terima kasih atau pengesahan pelunasan
transaksi.
1. Pengertian Stempel Flash
Pengertian stempel flash adalah stempel otomatis dimana stempel ini
tidak membutuhkan bantalan tinta, karena pada stempel flash sudah tersedia
tempat khusus untuk menyimpan tinta. Karet pada stempel jenis ini juga khusus,
yaitu karet flash yang dapat menyerap dan menyimpan tinta dalam waktu yang
lebih lama.
2. Pengertian Stempel Agenda
Pengertian stempel agenda adalah cap yang berbentuk segi empat dan
digunakan pada surat masuk yang telah dicatat pada buku agenda dan datanya
diisi sesuai dengan data yang diperoleh dari buku agenda tersebut.
Data yang diisi seperti nomor surat, tanggal surat diterima, tanggal surat
diteruskan dan terakhir tanda tangan. Stempel agenda memang diperlukan bagi
perusahaan, apalagi memiliki banyak surat masuk.
3. Pengertian Stempel Menurut KBBI
Menurut KBBI arti kata Stempel adalah Cap, Tera, stem.pel [n].
4. Pengertian Stempel Kayu (Runaflek)
Stempel kayu adalah jenis stempel yang menggunakan bahan  dasarnya
karet runaflek dengan gagang kayu, plastik dan kristal. Stempel kayu atau
stempel runaflek memiliki kelebihan yaitu harga paling murah, tersedia di
berbagai jasa pembuat stempel, memiliki hasil tajam dan tahan lama.
5. Pengertian Stempel Tanggal
Stempel tanggal adalah stempel yang memiliki ukiran tanggal, bulan dan
tahun pada karet cap yang dapat diubah sesuai kebutuhan. Terkadang pada
stempel tanggal juga ada tulisan LUNAS, PAID dan lainnya.
Stempel tanggal digunakan pada saat menerima atau mengirim surat /
dokumen dan juga pengesahan pelunasan pembayaran. Stempel tanggal memiliki
beragam jenis bentuk penanggalan yang dapat diputar dan memiliki tempat tinta
khusus.

B. Jenis-Jenis Stempel
Terdapat 4 jenis stempel yang mungkin perlu Anda ketahui. Jenis berikut
tidak memiliki perbedaan dalam pengaplikasiannya dalam kehidupan. Namun
hanya berbeda dalam segi ekonomisnya.
1. Stempel Runaflek
Yang pertama adalah stempel runaflek atau biasa disebut stempel biasa /
manual. Jenis stempel ini banyak diaplikasikan pada zaman dahulu. Terdapat
gagang kayu dengan cap karet lengkap dengan bak tinta stempelnya, tentunya
dari segi harga, stempel ini lebih ekonomis sekali.

2.1 Gambar : Stempel Runaflek


Dari segi bahannya saja sudah tidak praktis, pembuatannya juga sedikit
rumit. Namun pada saat ini pembuatannya sudah mengalami pembaharuan yaitu
menggunakan mesin stempel runaflek. Untuk masalah warna, stempel ini hanya
bisa menggunakan satu warna saja.

2. Stempel Emboss
Yang kedua adalah stempel emboss. Jenis stempel ini cukup unik, karena
pengaplikasiannya akan menjadi timbul saat dibubuhi diatas kertas. Uniknya lagi
stempel satu ini tidak memerlukan tinta untuk pengecapannya.

2.2 Gambar : Stempel Emboss


Stempel ini biasa digunakan pada dokumen-dokumen penting, seperti
sertifikat, ijazah dan lainnya. Kelebihannya juga stempel ini sangat awet, karena
terbuat dari logam. Lebih praktis dari stempel lainnya, karena tidak ada bak
tintanya.

3. Stempel Lax / Wax


Jenis stempel ketiga adalah stempel lax / wax. Mungkin Anda biasa
melihat pengaplikasiannya pada film Eropa. Ketika petinggi negara
menggunakan sebuah lilin dan dibakar, lalu ditetesi pada dokumen.
2.3 Gambar : Stempel Lax / Wax
Setelah itu sebelum lilin dingin, maka dibubuhi stempel lak tadi
diatasnya. Hasilnya akan nampak unik, seperti sebuah segel pada surat-surat
berharga. Jadi ketika segel tersebut rusak, sudah dipastikan dokumen sudah
pernah dibuka sebelumnya.

4. Stempel Flash
Keempat adalah stempel flash. Stempel yang tintanya menjadi satu
dengan gagang stempel ini biasa paling sering digunakan perusahaan. Bukan
hanya praktis, tetapi karena harganya juga tidak terlalu mahal.

2.4 Gambar : Stempel Flash


Ketika tinta stempel habis, Anda bisa langsung saja melakukan pengisian
ulang. Stempel ini juga disebut sebagai stempel warna, Anda bisa custom untuk
menentukan warna apa yang bagus untuk stempel perusahaan.
5. Stempel Trodat
Jenis stempel yang terakhir adalah stempel trodat. Stempel trodat
memiliki kesamaan dengan stempel flash, namun perbedaannya ada pada gagang
dan tinta yang digunakan. Kata Trodat merupakan merek dagang untuk gagang
(Holder) yang berasal dari Australia.

2.5 Gambar : Stempel Trodat


Pada stempel trodat terdapat bantalan tinta pada area gagang, dimana saat
tidak digunakan karet cap akan menempel pada bantalan tinta. Stempel trodat
tersedia dalam bentuk persegi panjang, kotak dan bulat.

C. Fungsi Stempel
Terdapat 3 fungsi stempel saat ini. Tidak dapat dipungkiri, benda kecil
ini memiliki nilai yang sangat penting dalam hidup individu atau lembaga,
terutama dalam sebuah pengesahan perjanjian hingga dokumen.

1. Pengesahan
Fungsi stempel yang pertama adalah sebagai pengesahan. Pada sebuah
kegiatan, maupun itu dalam kontrak perjanjian dan surat menyurat, stempel
dipergunakan sebagai tanda pengesahan oleh atasan terhadap dokumen. Ketika
sebuah dokumen telah dibubuhi stempel, maka isi dari dokumen sudah tidak
dapat diganggu gugat.
Yang mana akhirnya dokumen tersebut akan lebih sah, karena saat ini
ketika hanya menggunakan tanda tangan mudah untuk dipalsukan. Kekuatan
stempel juga dimata hukum lebih kuat dibanding dengan yang tidak
menggunakan.
Dan tentunya menjadi tanggung jawab seorang atasan terhadap dokumen
yang telah dibubuhi stempel dan tanda-tangan. Jadi bisa dikatakan sebagai
perwakilan dari suatu lembaga itu sendiri. Keberadaan dari stempel dalam
dokumen apapun yang berasal dari lembaga adalah legalitas.
2. Penguat
Fungsi stempel yang kedua adalah sebagai penguat sebuah keputusan.
Sebuah perusahaan atau lembaga biasanya melakukan sebuah rapat, yang mana
dalam rapat akan menghasilkan sebuah keputusan. Keputusan tadi yang akan
diwujudkan dalam sebuah surat keputusan.
Kemudian surat tadi akan dibubuhi tanda tangan dan stempel sebagai
bentuk penguat keputusan bersama disetujui oleh pimpinan. Seperti yang Anda
ketahui secara mendasar juga, kegunaan sebuah stempel adalah sebagai tanda.
Atau juga bisa dikatakan sebagai bentuk perwakilan seseorang atau lainnya.
Namun pada saat zaman dulu, kegunaan dari stempel ini juga menarik.
Sebagai segel yang menandai sebuah dokumen, apakah sudah disentuh atau
belum oleh orang yang dituju. Walaupun demikian, pada dasarnya adalah sebagai
tanda.
3. Pertanggungjawaban
Fungsi stempel yang terakhir adalah sebagai bentuk pertanggungjawaban.
Tentunya ketika suatu dokumen sudah dibubuhi tanda tangan dan stempel, hal ini
merupakan bentuk tanggung jawab dari pimpinan yang telah mengesahkannya.
Apapun konsekuensi ditanggung atas nama pimpinan.
BAB III
GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN
BAB IV
PEMBAHASAN

A. Keamanan Keselamatan Kerja (K3LH)

1. Pengertian K3
a. Pengertian secara Filosofis K3 merupakan suatu pemikiran atau upaya
untuk menjamin keutuhan dan kesempurnaan baik jasmani maupun
rohani, tenaga kerja pada khususnya dan masyarakat pada umumnya
terhadap hasil karya dan budaya menuju masyarakat adil dan makmur.
b. Pengertian secara Keilmuan Dalam ilmu pengetahuan dan penerapannya,
K3 adalah usaha mencegah kemungkinan terjadinya kecelakaan kerja,
penyakit akibat kerja, kebakaran, peledakan dan pencemaran lingkungan.
c. Pengertian secara OHSAS 18001:2007 (Occupational Health and Safety
Assessment Series) K3 adalah semua kondisi lingkungan kerja dan faktor
yang dapat berdampak pada keselamatan dan kesehatan kerja dari tenaga
kerja maupun orang lain (kontraktor, pemasok, pengunjung dan tamu) di
tempat kerja.
2. Tujuan K3
K3 bertujuan untuk menciptakan kondisi lingkungan kerja yang aman,
sehat dan bebas dari pencemaran lingkungan dengan memelihara kesehatan dan
keselamatan, keamanan dan keselamatan tenaga kerja di dalam perusahaan untuk
dapat mencegah atau mengurangi terjadinya kecelakaan dan penyakit akibat
kerja, dan pada akhirnya dapat meningkatkan sistem efisiensi dan produktivitas
kerja. Jadinya kerja keluarga pekerja konsumen dan kesejahteraan manusia yang
bekerja bisa terjaga. Mereka juga terpengaruh kondisi lingkungan kerja yang
mementingkan keselamatan.
3. Sasaran K3
a. Menjamin keselamatan pekerja dan orang lain
b. Menjamin keamanan peralatan yang digunakan
c. Menjamin proses produksi yang aman dan lancer
4. K3 yang di gunakan
a. Masker
Masker merupakan alat kesehatan yang digunakan untuk menutup area
mulut dan hidung. Fungsi masker secara keseluruhan adalah
meminimalkan interaksi antara dunia luar dengan dunia dalam terutama
pada hidung dan mulut serta menghindari penyebaran virus.

B. Alat dan Bahan


1. Bahan :
a. Gambar dalam kertas kalkir
b. Karet Runaflek
c. Thinner A
d. Bensin
e. Kayu Stempel
f. Double tip
2. Alat :
a. Papan triplek atau kayu datar untuk Alas
b. Kaca untuk tutup
c. Sikat Gigi
d. Gelas takaran
e. Gelas / Mangkuk
3. Cara Kerja :

a. Buat design Stempel menggunakan program  Corel DRAW


b. Cetak hasil design sampeyan dalam kertas kalkir kalau punya printer laser
jet atau cetak dengan printer diskjet dengan kertas biasa lalu foto copy
dalam kertas kalkir, atau langsung cetak dengan mika  (plastik transparan)
yang khusus untuk mencetak dengan printer diskjet, banyak tersedia
dipasaran, syarat utama kalau menggunakan mika bigitu selesai proses
ngeprint langsung sampeyan keringkan, yang paling mudah menggunakan
setrika dengan posisi mika dibawah setrika dengan jarak kira-kira 2 cm
antara srika dengan mika film, kalau nggak gitu ada kemungkinan hasil
cetakan akan mblobor!!!
c. Siapkan papan triplek dan kaca pada tempat yang datar dan tertutup /
gelap.
d. Pasang karet runaflek diatas papan tersebut dengan ketentuan posisi karet
sebagai berikut : gabus, karet dan paling atas mika.
e. Gabus bisa disimpan dan mika yang atas bisa dilepas dan nanti digantikan
oleh kaca.
f. Perhatikan posisi karet jangan sampai terbalik, posisi yang agak kaku
ditaruh dibawah dan yang tadi ada dibawah mika ditaruh diatas.
g. Taruh gambar yang ada dikertas kalkir tadi di atas karet runaflek dengan
posisi terbalik, karena gambar nanti akan tercetak terbalik dan bila
digunakan akan tercetak benar.
h. Tutup dengan kaca bening dan jemur/panaskan pada cuaca panas kurang
lebih 15 - 20 menit.
i. Sambil menjemur karet tadi siapkan Larutannya, larutan bensin dengan
larutan thiner 1 : 1 dicampur dalam gelas.
j. Setelah kurang lebih cukup dalam penjemuran angkatlah karet tersebut
dan lepas kaca, gambar kalkir dari papan.
k. Ambil Karet tersebut dan gosoklah dengan sikat dengan menggunakan
cairan larutan tadi pada bagian atas karet.
l. Gosok terus sampai muncul gambar pada permukaan karet tersebut.
m. Setelah selesai keringkan, lalu potong sesuai dengan bentuk stempel.
n. Pasang karet tersebut dengan gabus yang telah disediakan tadi dengan
menggunakan double tip.
o. Setelah itu pasang gabus yang sudah tertempel dikaret tadi dengan kayu
stempel dengan lem castol.
p. Coba pada papan tatakan stempel,
q. Dan lihat hasilnya.
C. Langkah Langkah Pembuatan Stempel
1. Buka dulu aplikasi CorelDraw di PC atau Laptop kalian.
2. Kemudian buat objek lingkaran dengan menggunakan Ellipse tool.

4.1 Gambar : Membuat Objek Lingkaran Mengunakan Ellipse Tool


3. Agar hasilnya bulat sempurna, tekan dan tahan tombol Ctrl saat akan
membuat objek lingkaran.
4. Kemudian besarkan ukuran garisnya menjadi 2.0 mm.

4.2 Gambar : Membuat Ukuran Garir Lingkaran


5. Selanjutnya copy lingkaran tersebut, kecilkan ukurannya dan atur ukuran
garisnya seperti di bawah ini.

4.3 Gambar : Mengkopi Lingkaran


6. Copy lagi lingkaran yang dibuat tadi dan atur ukuran garisnya menjadi 1.5
mm seperti ini.

4.4 Gambar : Mengatur Ukuran Garis Lingkaran

7. Kemudian blok semuanya dan beri warna. Cara memberi warnanya yaitu
klik kanan pada warna yang kalian pilih.
4.5 Gambar : Memberi Warna Pada Garis Lingkaran

8. Selanjutnya buatlah persegi panjang dengan menggunakan Rectangle


tool dan letakkan seperti di bawah ini.

4.6 Gambar : Membuat Persegi Panjang Dengan Menggunakan Rectangle Tool

9. Blok objeknya maka akan muncul perintah dibagian atas pilih Trim untuk


memotong.
4.7 Gambar : Memotong Objek Mengguakan Menu Trim

10. Buatlah tulisan dengan menggunakan Text tool dan beri warna sesuai selera
kalian.

4.8 Gambar : Membuat Tulisan mengunakan menu Text Tool

11. Kemudian select tulisan yang dibuat tadi, pada menu di atas pilih Text > Fit
Text to Path.
4.9 Gambar : Cara Menggabungkan Text Ke Dalam Lingkaran

12. Arahkan ke lengkungan bagian atas maka hasilnya akan begini. Apabila
tulisan kalian terbalik kalian bisa atur di menu yang admin beri tanda.

4.10 Gambar : Hasil Penggabungan Text Bagian atas


4.11 Gambar : Hasil Penggabungan Text Bagian atas

13. Buat lagi tulisan dengan Text tool dan taruh di bagian lengkungan bawah.
Cara sama seperti di nomor 11.

4.12 Gambar : Cara Penggabungan Text Di Bagian Bawah Lingkaran


14. Kemudian buat objek bintang seperti ini.
4.13 Gambar : Cara Memberi Objek bintang pada lingkaran

15. Untuk menghilangkan garis pinggirnya select objek bintang pilih Outline


Pen > No Outline di Tool Box.

4.12 Gambar : Hasil Akhir Pembuatah Stempel Pada Aplikai Corel Draw
BAB IV
PENUTUP
A. Kesimpulan
Setelah melakukan kegiatan prakerin ini, saya mendapatkan banyak
pengalaman dan ilmu baru yang tidak diajarkan di sekolah. Kita biasa diajarkan
teori di sekolah, dan di tempat prakerin kita akan mempraktikkannya.
Pada intinya, kegiatan prakerin sangat berguna untuk mengembangkan
apa yang sudah diajarkan di sekolah. Prakerin bisa dikatakan sebagai pelengkap
serta proses pematangan agar siap ketika sudah berkecimpung di dunia kerja.

B. Saran
Karena di tempat prakerin kita akan berhubungan langsung dengan
pekerjaan, maka alangkah baiknya kita mempersiapkan secara matang materi-
materi yang diajarkan di sekolah. Hal ini bertujuan agar kita tidak bingung kalau
disuruh melakukan sesuatu.
Untuk adik kelas yang akan melaksanakan prakerin, usahakan tetap
menjaga nama baik sekolah. Karena jika nama sekolah sudah jelek, maka akan
susah untuk bekerjasama dengan perusahaan tersebut dalam menerima siswa
prakerin.

DAFTAR PUSTAKA
https://brainly.co.id/tugas/9770808
https://www.makintahu.com/pengertian-stempel-fungsi-dan-jenisnya/
http://www.belajarcoreldraw.co/2011/11/cara-membuat-stempel-asli-bahan-
karet.html
https://www.halamantutor.xyz/2019/08/cara-membuat-stempel-kurang-dari-10.html

Anda mungkin juga menyukai