Anda di halaman 1dari 5

YAYASAN LENTERA KASIH MARO PAPUA

SMK KESEHATAN YALEKA MARO MERAUKE


TERAKREDITASI "B"
Alamat: Jl. KuprikKelapa Lima Merauke - Papua email: smkkesyaleka@gmail.com
UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Mata Pelajaran : Ilmu Kesehatan Masyarakat


Kelas / Jurusan : X Keperawatan
Guru Mata Pelajaran : Wanda Febrita Purba, SKM
WaktuPelaksanaan : 120 menit
A. SOAL PILIHAN GANDA
Berilah tanda silang pada lembar jawaban yang menurut Anda paling benar!

1. Suatu kondisi yang terbebas dari segala b. Pranata social


jenis penyakit, baik fisik, mental, dan social c. Organisasi sosial
adalah definisi sehat menurut…. d. Dinamika masyarakat
e. Dinamika sosial
a. WHO
b. UU No.9 Tahun 1960 5. Apa masalah sosial yang ada di masyarakat
c. UU No. 23 Tahun 1992 yang kamu ketahui….
d. Departemen kesehatan a. Kemakmuran
e. Health or All by the year 2000 b. Kesehatan yang memadai
c. lingkungan yang sehat
2. Keadaan yang meliputi kesehatan badan d. Pengangguran
(jasmani), rohani (mental), dan sosial, e. Keamanan.
serta bukan hanya keadaan bebas dari
penyakit, cacat, dan kelemahan adalah 6. Tingkatan masyarakat
definisi sehat menurut…. a. Kuno
a. WHO b. Modern
b. UU No.9 Tahun 1960 c. Kuno dan Modern
c. UU No. 23 Tahun 1992 d. Tradisional dan Modern
d. Departemen kesehatan e. Tradisional
e. Health or All by the year 2000
7. Yang manakah yang menunjukkan
3. Interaksi antara masyarakat satu dengan masyarakat tradisional
yang lain, merupakan definisi dari a. Penggunaan kerbau untuk membajak
a. Pranata sosial sawah lebih dipilih daripada traktor,
b. Mobilitas Sosial walaupun hasilnya lebih cepat dan
c. Dinamika masyarakat hemat tenaga.
d. Lembaga sosial
b. Masyarakat yang masuk daerah
e. Organisasi sosial
mereka pun dibatasi.
4. lembaga kemasyarakatan sebagai tata cara c. Membuat keputusan dan
suatu prosedur yang telah diciptakan untuk melaksanakannya berdasarkan
mengatur perpaduan pertimbangan agama
hubungan antar manusia dalam suatu dan kepercayaan, prestasi dan
kelompok masyarakat, merupakan
penghargaan, dan kebutuhan masa
pengertian dari
a. Mobilitas sosial kini dan masa yang akan datang.
d. Pikiran yang semakin terbuka,
membuat Individu selalu ingin b. Undang-undang No.36 tahun
mencari sesuatu yang baru. 2004 Tentang tenaga kesehatan
e. Mata pencaharian masyarakat ini c. Undang-undang nomor 29
tahun 2004
lebih beragam dan tidak lagi
d. Jawaban a dan b benar
tergantung pada kondisi e. Jawaban b dan c benar
alam.
13. Usaha perawatan yang dijalankan dalam
8. kelompok masyarakat yang sudah masyarakat yang dilakukan dalam waktu
mengalami perubahan dibandingkan sehat dan sakit guna meningkatkan derajat
dengan masyarakat kesehatan…..
tradisional merupakan definisi dari a. Perawatan kesehatan msyarakat
masyarakat b. Hygiene dan sanitasi lingkungan
a. Tradisional c. Usaha rehabilitasi
b. Modern d. Pencegahan dan pemberantasan
c. Terbuka penyakit menular
d. Tertutup e. Usaha farmasi
e. Homogen
14. Kualitas Sumber Daya Manusia ditentukan
9. Sebutkan macam-macam Mobilitas sosial oleh 2 faktor yaitu
a. Mobilitas Vertikal a. Perawatan kesehatan masyarakat
b. Mobilitas Horizontal
dan Hygiene
c. Mobilitas Vertikal dan Horizontal
d. Mobilitas yang disponsori b.    Hygiene dan sanitasi lingkungan
e. Mobilitas social tandingan. c.    Pendidikan dan kesehatan
d.   Pencegahan dan pemberantasan
10. Bapak X seorang pengemudi angkutan penyakit menular
kota, tetapi anaknya disekolahkan sampai e. Sanitasi lingkungan dan
mendapat gelar insinyur (sarjana teknik),
pemberantasan penyakit menular
kemudian bekerja di perusahaan
pertambangan yang dikelola oleh swasta
nasional merupakan contoh mobilitas 15. Pendidikan kesehatan, pelayan kesehatan dan
a. Mobilitas yang disponsori pembinaan lingkungan sekolah sehat
b. Mobilitas social tandingan merupakan upaya usaha kesehatan sekolah
c. Mobilitas Vertikal lewat..
d. Mobilitas Horizontal a.    Perawatan kesehatan masyarakat
e. Mobilitas Vertikal dan b.   Hygiene dan sanitasi lingkungan
Horizontal
c.   Usaha rehabilitasi
11. Apa kepanjangan dari UKS d.   Pencegahan dan pemberantasan
a. Usaha Kesehatan Masyarakat penyakit menular
b. Unit kesehatan Sekolah e.    Tri program UKS
c. Untuk kesehatan Sekolah
d. Usaha kesehatan Sekolah 16. Dibawah ini yang bukan merupakan peralatan
e. Upaya kesehatan Sekolah mencuci tangan adalah...
a. Sabun cair/ batangan
12. Kesehatan sekolah diselenggarakan untuk b. Hand body
meningkatkan kemampuan hidup sehat c. Wadah air
peserta didik dalam lingkungan hidup sehat d. Handuk
sehingga peserta didik dapat belajar, e. Tissue
tumbuh, berkembang secara harmonis dan
optimal menjadi sumber daya manusia yang 17. Ada berapa langkah cara mencuci tangan yang
lebih berkualitas terdapat dalam baik...
a. Undang-undang No.23 tahun a. 5
2003 tentang kesehatan, bagian b. 8
ke -13 pasal 45 c. 10
d. 4 e. Kesehatan Reproduksi menurut
e. 6 BKKBN

18. Sekolah adalah sebuah komunitas meskipun 22. Suatu proses kehidupan manusia dalam
interaksi efektif hanya sekitar menghasilkan keturunan demi kelestarian
a. 7 jam hidup merupakan arti dari
b. 9 jam a. Kesehatan Reproduksi
c. 10 jam b. Reproduksi
d. 11 jam c. infertile
e. 12 jam d. Sehat
e. pendidikan kesehatan
19. Pertolongan pertama kepada kecelakaan dan
pengobatan ringan adalah Pemeliharaan dan 23. Dukungan yang menunjang wanita untuk
pelayanan kesehatan di membuat keputusan yang berkaitan dengan
a. Kantor proses Reproduksi merupakan
b. Sekolah a. Tujuan dari Kesehatan reproduksi
c. Rumah Sakit b. Hak dan kewajiban reproduksi
d. Keluarga c. Ruang lingkup kesehatan
e. Masyarakat reproduksi
d. Pendidikan kesehatan reproduksi
20. Undang- undang kesehatan No.23 tahun e. Bagaimana serangan penyakit
1992 memberikan batasan: kesehatan tersebut
adalah 24. PHBS terkait dengan upaya peningkatan
a. keadaan sejahtera jiwa dan raga Kesehatan Ibu dan Anak, PHBS merupakan
yang memungkinkan setiap orang kepanjangan dari...
hidup produktif secara a. Perilaku Hidup Bebas dan Sehat
social ekonomi b. Pribadi Hidup Bersih dan Sejahtera
b. Keadaan sejahtera badan yang c. Perilaku Hidup Bersih dan Sehat
memungkinkan setiap orang d. Pembinaan Hidup Bersih dan Sehat
produktif secara social dan e. Pendekatan Hidup Bersih dan Sehat
ekonomi
c. Keadaan sejahtera badan, jiwa, dan 25. Frekuensi pelayanan antenatal minimal ...
social yang memungkinkan setiap a. 3 kali
orang hidup produktif secara social b. 4 kali
dan politik c. 5 kali
d. Keadaan sejahtera badan, jiwa dan d. 6 kali
social yang memungkinkan setiap e. 2 kali
orang hidup produktif
secara social dan ekonomi 26. Pelayanan Antenatal adalah
e. Keadaan sehat badan dan social a. Pelayanan sesudah kehamilan
yang memungkinkan setiap orang b. Pelayanan sebelum kehamilan
hidup produktif c. Pelayanan sesudah persalinan
d. Pelayanan sebelum persalinan
21. Suatu keadaan sejahtera fisik, mental dan social e. Jawaban a dan c benar.
secara utuh, tidak semata-mata bebas dari
penyakit atau kecacatan dalam semua hal yang 27. Dokter spesialis kebidanan, dokter umum,
berkaitan dengan sistem reproduksi serta fungsi bidan, pembantu bidan dan perawat merupakan
dan prosesnya merupakan definisi dari a. Tenaga professional pertolongan
a. Kesehatan Reproduksi menurut persalinan
Notoatmojo b. Tenaga tidak professional pertolongan
b. Kesehatan Reproduksi menurut UU persalinan
No.23 tahun 1992 c. Tenaga Profesional sebelum persalinan
c. Kesehatan Reproduksi menurut d. Jawaban a dan c benar
WHO e. Jawaban b dan c benar
d. Kesehatan Reproduksi menurut .
Depkes
28. Pil, Suntikan, Implan, kondom merupakan c. Tidak bisa bebas memilih kontrasepsi
jenis yang cocok baginya
a. Alat KB d. Jawaban a dan b benar
b. Alat kontrasepsi. e. Jawaban b dan c benar
c. Alat KIA
d. Jawaban a dan c benar 35. Apa arti dari infertility
e. Jawaban a dan b benar a. Pengobatan
b. Kemandulan
29. Alat kontrasepsi yang tidak beresiko atau c. Kesuburan
resikonya sangat kecil adalah kontrasepsi d. Kehamilan
a. Pil e. Keguguran .
b. Suntikan
c. Implan (susuk) 36. Pendidikan seks mulai diberikan sejak
d. Kondom a. Balita
e. Sterilisasi b. Usia 3-10 tahun
c. Usia menjelang remaja
30. Kontrasepsi Mantap adalah Sebutan lain dari d. Usia 20-30 tahun
a. Sterilisasi e. Semua benar
b. Pil
c. Kondom 37. Kapan usia yang tepat orang tua mulai
d. Suntik menerangkan mengenai haid, mimpi basah,
e. Susuk dan juga perubahan – perubahan fisik lainnya...
a. Balita
31. Meningkatkan kemandirian wanita dalam b. Usia 3-10 tahun
memutuskan peran dan fungsi reproduksi c. Usia menjelang remaja
adalah.. d. Usia 20-30 tahun
a. Tujuan Kesehatan Reproduksi e. Semua benar
b. Ruang lingkup Kesehatan Reproduksi
c. Definisi Kesehatan Reproduksi 38. Kondisi seksual dikatakan sehat,apabila...
d. Jawaban a dan b benar a. Individu tidak dapat melindungi diri dari
e. Jawaban b dan c benar kemungkinan teBagrtular penyakit
menular
32. Tujuan dari Kesehatan Reproduksi... b. Individu tidak dapat mengontrol akses
a. Pencegahan dan penanggulangan seksual orang lain terhadapnya
komplikasi aborsi c. Individu dapat memperoleh informasi
b. Penanganan kanker pada usia lanjut tentang seksualitas
c. Pencegahan dan penanganan infertil d. Jawaban a dan b benar
d. Meningkatkan hak dan tanggung jawab e. Jawaban b dan c benar
sosial wanita dalam menentukan kapan
hamil, jumlah dan jarak kehamilan 39. Kesehatan reproduksi dalam arti luas
e. Auskultasi. meliputi...
a. Seluruh proses, fungsi dan system
33. Dibawah ini merupakan 2 elemen kesehatan reproduksi pada seluruh tahapan
reproduksi yaitu ... kehidupan
a. Pendidikan sehat b. Fungsi dan system reproduksi pada
b. Seks sehat seluruh tahapan kehidupan
c. Reproduksi sehat c. Sistem reproduksi pada seluruh tahapan
d. Jawaban a dan b benar kehidupan
e. Jawaban b dan c benar d. Jawaban a dan b benar
e. Jawaban b dan c benar
34. Secara garis besar individu dikatakan terbebas
dari gangguan reproduksi, apabila: 40. Sebutkan Infeksi Menular Seksual yang anda
a. Aman dari kemungkinan kehamilan tak ketahui
dikehendaki a. AIDS
b. Terlindungi dari praktek reproduksi yang b. Sifilis
berbahaya c. Herpes
d. Kencing nanah d. Keadaan sejahtera badan, jiwa dan
e. Jawaban semua benar social yang memungkinkan setiap
orang hidup produktif
secara social dan ekonomi
41. Manakah dibawah ini yang menunjukkan e. Keadaan sehat badan dan social
individu terbebas dari gangguan reproduksi yang memungkinkan setiap orang
a. Aman dari kemungkinan hidup produktif
kehamilan tak dikendaki
b. Terlindungi dari praktik
reproduksi yang berbahaya
c. Bebas memilih kontrasepsi yang SOAL ESSAY...
cocok baginya
d. Jawaban semua benar 1. Jelaskan definisi sehat yang anda ketahui!
e. Jawaban semua salah 2. Apa yang dimaksud dengan “Kesehatan
Reproduksi!
42. “produksi” dari kata Reproduksi memiliki arti 3. Sebutkan Masalah-masalah sosial dalam
a. Kembali masyarakat!
b. Membuat 4. Jelaskan pengertian Mobilitas social yang
c. Menghasilkan anda ketahui!
d. Jawaban a dan c benar 5. Apakah tujuan dari diadakannya usaha
e. Jawaban b dan c benar kesehatan sekolah?

43. Menurut Undang-undang no.23 tahun 1992


kesehatan itu mencakup 4 aspek,yakni
a. Fisik, mental, social, ekonomi
b. Badan, jiwa, mental, social
c. Fisik, mental, dan social
d. Jawaban a dan b benar
e. Jawaban b dan c benar

44. Dukungan yang menunjang wanita untuk


membuat keputusan yang berkaitan dengan
proses Reproduksi merupakan
a. Tujuan dari Kesehatan reproduksi
b. Hak dan kewajiban reproduksi
c. Ruang lingkup kesehatan
reproduksi
d. Pendidikan kesehatan reproduksi
e. Bagaimana serangan penyakit
tersebut.

45. Undang- undang kesehatan No.23 tahun


1992 memberikan batasan: kesehatan
adalah
a. keadaan sejahtera jiwa dan raga
yang memungkinkan setiap orang
hidup produktif secara
social ekonomi
b. Keadaan sejahtera badan yang
memungkinkan setiap orang
produktif secara social dan
ekonomi
c. Keadaan sejahtera badan, jiwa, dan
social yang memungkinkan setiap
orang hidup produktif secara social
dan politik

Anda mungkin juga menyukai