Anda di halaman 1dari 1

ONLINE TRAINING

Benefita O
nline Training adalah produk Benefita untuk tetap melayani
pelanggan dan perusahaan secara optimal untuk menyiasati
pembatasan karena penyebaran pandemi covid-19. Online Training

VILTraining ini adalah kesempatan perusahaan untuk meningkatkan kompetensi


perusahaan dan karyawannya. Sebagian dari karyawan perusahaan
sekarang melakukan work from home (bekerja dari rumah) sehingga Online
Training ini akan meningkatkan kemampuan dan kinerja karyawan pada
kondisi normal nantinya.
Kualitas Online Training sama dengan Face to Face Training (trainer dan
peserta dalam ruangan yang sama) karena pendekatan trainer lebih
personal dan masih memungkinkan untuk berkomunikasi dengan trainer
setelah pelatihan selesai. Sertifikat Pelatihan Online Training sama dengan
Face to Face Training dan akan dikirimkan setelah pelatihan selesai.
Benefita telah menyiapkan dan menerapkan SOP Pelaksanaan Pelatihan
Secara Online (dapat diminta bila diperlukan). Memahami kondisi
perusahaan saat ini, Benefita memberikan diskon yang besar untuk Online
Training ini.

L
PENGANTAR
ife Cycle Assessment (LCA) adalah suatu
Life Cycle Assessment (LCA) untuk PROPER
p e n d e ka ta n u n t u k m e n i l a i a ta u
mengevaluasi potensi dampak
lingkungan dari produk atau jasa pada semua 12 - 14 Oktober 2020 08.00 - Selesai
tahap dalam siklus hidupnya. Dimulai sejak
pengambilan raw material dari dalam bumi, TUJUAN PELATIHAN
pembuatan, transportasi, penggunaan, hingga aspek manajemen
Ÿ Peserta pelahan memahami konsep Sustainability dan Life Cycle
limbah termasuk di dalamnya pendaur-ulangan dan pembuangan
Assessment (LCA) dan kaitannya dengan PROPER.
akhir. LCA digunakan untuk analisis cradle to grave dan bahkan untuk
cradle to cradle. Ÿ Peserta pelahan memahami dan dapat menentukan tujuan,
lingkup, dan batasan sistem dalam LCA sesuai dengan kegiatannya
LCA dapat diterapkan dalam pengembangan strategis bisnis,
masing-masing.
pengambilan keputusan baik terkait dengan produk dan jasa, desain
proses, untuk perbaikan, untuk menata kriteria eko-labeling, dan Ÿ Peserta pelahan mampu melakukan inventory analysis,
untuk mempelajari tentang aspek lingkungan dari produk dan jasa. memahami Life Cycle Impact Assessment (LCIA) dan membuat
interpretasi dari hasil assessment.
Hingga saat ini, metodogi LCA telah berkembang secara ekstensif, di
mana di dalamnya terdapat empat komponen utama, melipu: MATERI PELATIHAn
1. Definisi tujuan dan ruang lingkup, Ÿ Pengantar tentang Global Sustainability
2. LCI (Life Cycle Inventory) Ÿ Tinjauan umum tentang Life Cycle Assessment dan Hubungannya
3. Penilaian dampak, dan dengan Dukungan Keputusan Lingkungan
4. Penilaian improve (perbaikan). Ÿ ISO 14040:2016
Dalam kaitannya dengan PROPER, Sekretariat PROPER Direktorat Ÿ Environmental Management — Life Cycle Assessment — Principles
Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan, and Framework
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan menambahkan Ÿ ISO 14044:2016
Penilaian LCA sebagai kriteria baru dalam penilaian PROPER. Ÿ Environmental Management — Life Cycle Assessment —
Penambahan kriteria ini berlaku sejak terbitnya revisi Peraturan Requirements and Guidelines
Menteri Lingkungan Hidup Nomor 3 Tahun 2014 tentang PROPER. Ÿ Penentuan Tujuan, Lingkup dan Batasan Sistem LCA
Penerapan penilaian LCA pada PROPER ini bertujuan untuk Ÿ Inventory Analysis (Input, Proses, dan Output)
mengidenfikasi, menghitung keberlanjutan penggunaan sumber Ÿ Life Cycle Impact Assessment
daya alam, pembuangan pada lingkungan, serta mengevaluasi dan Ÿ Interpretasi dari Hasil Assessment
menerapkan kemungkinan perbaikan lingkungan. Ÿ Studi Kasus Penerapan LCA
BIAYA PELATIHAN
Penilaian Daur Hidup (Life Cycle Asessment/LCA) mengacu kepada
kerangka perspekf SNI ISO 14040:2016 tentang Manajemen Biaya Pelahan Rp. 5.500.000,- /orang
Lingkungan (Penilaian Daur Hidup - Prinsip dan Kerangka Kerja) dan Fasilitas :souvenir dan serfikat pelahan
ISO 14044:2016 tentang Manajemen Lingkungan (Penilaian Daur REFERENSI
Hidup – Persyaratan dan Panduan). Salah satu aspek Penilaian Daur Star Energy Geothermal Indonesia Ltd Lestari Banten
Hidup (LCA) dalam PROPER yaitu: Energi, PT South Pacific Viscose, PT CECT Universitas
Ÿ Perusahaan dapat menyusun dan menyampaikan laporan Trisak PLN (Persero), PT - Pusdiklat Dll
pelaksanaan LCA
Ÿ Mempunyai personal yang memiliki kompetensi dan serfikasi
Ÿ

Virtual Instructor Led Training


sms:
0812 1331 1160 (Sylva)
0813 1013 8048 (Eni)
0812 1973 4045
0816 778 614

Anda mungkin juga menyukai