Anda di halaman 1dari 146

Traktus Gastrointestinal (GIT)

(Saluran Pencernaan Makanan)


Radiologi GIT:
1. Orofaring, laringofaring, Esofagus
2. Lambung, Duodenum, Pankreas
3. Yeyunum, Ileum (Usus Halus)
4. Kolon (Usus Besar)
5. Kandung Empedu & Saluran Empedu (Traktus
Billiaris)
6. Keadaan Akut Abdomen
Kelainan kongenital pada sistem
pencernaan
• 1. Labioschizis
• 2. Palatoschizis
• 3. Labiopalatoschizis
• 4. Atresia Esofagus
• 5. Stenosis Esofagus
• 6. Hipertrofi pilororus stenosis
• 7. Stenosis Duodenum
• 8. Atresia Biliaris
• 9. Kista duktus Biliaris - Caroli Desease
• 10. Anular Pankreas
• 11. Volvulus -- Orgnoaxial dan
mesenteroaxial
12. Malposisi Usus Halus dan Kolon
13. Invaginasi
14. Hirschprung Desease
15. Atresia Ani
Kelainan anatomi didapat pada
sistem Pencernaan

1. Hernia Inguinalis, scrotalis ,


umbilikalis
2. Haemorhoid
3. Fissura Ani
Pemeriksaan Radiologi kelainan
kongenital dan Kelainan anatomi didapat
Sistem Pencernaan
Pemeriksaan Radiologis kelainan
Kongenital
Labiopalatoschizis
- foto polos utk melihat palatum ikut
atau tidak
- foto thorax  melihat efek thdp paru
- CT Scan , MRI
Atresia Esofagus

- Foto polos dengan kontras


barium
- Pemeriksaan Barium Enema
Stenosis Esofagus
- Foto polos thorax proyeksi esofagus
- Foto polos Abdomen
- Barium Meal
- CT Scan Abdomen

Volvulus Organoaxial dan mesenteroaxial


- Foto polos abdomen dan barium meal
- Ct Scan abdomen
Atresia Billiaris
- Kholangiografi - cut-off
- ERCP ( endoscopic retrograde
cholangiopancreotografi )
- CT Scan Abdomen
Kista Duktus Billiaris

- Kholangiografi
- ERCP
Anular Pankreas

- Barium Meal ( MD )
- Foto Polos abdomen
- CT Scan Abdomen
Malposisi Usus halus dan kolon
- Foto Polos Abdomen
- Barium Enema
- CT Scan
- MRI
Divertikulum Meckel
- Kedokteran Nuklir
Invaginasi
- foto polos abdomen
- Barium Enema  diagnostik dan terapi
- Ro : Cupping dan coil spring
Hirschprung Desease
- Foto Polos
- Barium Enema
Atresia Ani

- Foto polos - Inverted Foto,


Wagenstein foto
 Follow-up lopografi
Kelainan Anatomi didapat Sistem
Pencernaan
Henia inguinalis, scrotalis, umbilikalis

- Foto polos Abdomen


- Kontras Barium ( Barium Meal, Enema )
- CT Scan Abdomen
- MRI
Haemorhoid ( Eksterna , Interna )
- Barium Enema
- Plebografi
- CT Scan Pelvis
Prolap
- Barium enema
Fissura Ani
Terima kasih

Selamat belajar
Pemeriksaan dan Gambaran
Radiologis Kelainan Gaster,
Duodenum, Hepar, Pankreas serta
Empedu
• Jenis pemeriksaan radiologi yang
dapat dilakukan adalah
- USG Abdomen
- Barium Enema
- CT Scan Abdomen
- Kedokteran Nuklir
- Angigrafi, MRI
- Kholesistografi
- ERCP
- PTBD
• Persiapan pemeriksaan Barium Meal ( MD )

1. Puasa   6 jam
2. Makanan bubur kecap 2 hari sblm pem
3. Garam inggris
4. Dulcolax supp
5. Clisma bila perlu
6. Anti spasmodik
• Peristaltik Lambung: N  2- 5 gelombang
 jika > hiperperistaltik
 wkt pengosongan  4 jam
pd anak, 8 jam utk dws

• Mukosa Lambung: Lipatan mukosa (rugae)


– Fundus  tdk beraturan
– Corpus  parallel
– Anthrum  tdk rata
– Bulbus dan pylorus  konvergen
• Rugae : hilang setempat  Ca
• mengkerut radier  Ulkus
• kasar berkelok-kelo  Hipertropik
gastritis
• adaflekbarium bentuk spot/bintang
 Ca, Ulkus
Kelainan Gaster
Gastritis
– Barium Meal
 mukosa irreguler/tdk beraturan
 Hipersekresi cairan lambung –
Barium 3 lapis (udara,barium
encer, barium kental )
Gastroesofageal Refluk
– Barium Meal  regurgitasi barium
• K. Nuklir  aliran balikisotop
kearah esofagus
Ulkus Gaster /Ulkus Ventrikuli
• Pem Ba: double kontras  Niche
Ada 3 stadium: Akut, Sub Akut, Kronik.
Akut : (hemorhagik erotio), multiple, mm –
2,5 cm, sering di pylorus, ulkus
dangkal, oedem sekitarnya,
sembuh dalam 2-3 mgg
• Sub Akut:: transisi akut – kronik,
single,oedem,lapisan
Muskularis kena
• Kronik: Paling sering, single.
Tanda-tanda ulkus aktif : pinggir tebal
(oedem), halo sign. Tenang, sicatrik,
mukosa radier konvergen
Sifat-sifat ulkus lambung:
1. Tunggal/single
2. Lokasi sering di c. Minor
3. Ukuran bervariasi sp 2,5 cm (giant ulcer)
4. Bentuk: excavatio, globuler, duri (spikula, rose thorn)
5. Dasar: lebar/sempit dan bisa sp lap-an muskularis

Kelainan Duodenum
1. Prolapsus Pylorus  prolaps mukosa anthrum,
mobilitas mukosa , ok motilitas muskularis .
Pem Ba: spt jamur (unambrella sign)
2. Ulkus Duodeni  beberapa
perubahan bentuk dari duodenum
akibat ulkus:
1. Canal branch (batu karang)
2. Pine tree
3. Incisura deformity
4. Trefoil deformity (clove leaf
deformity)
5. Distorsi canalis pylorus

6. Retraksi bulbus

7. Bulbus kecil stenosis  dilatasi dasar bulbus


(prestenosis divertikulum)

8. Ascessory Pocket  ak, ulkus perforasi

4. Zollinger Ellison Syndrom  ulkus peptikum recurrent


 hipersekresi lambung

5. Hiperplasi glandula Brunner  hipeplasi limfoid di


duodenum  Ro: multiple filling defect (cabble stone).
Kelainan Hepar
Hepatitis Akut
USG Abdomen : Hepar membesar, ekho
hipoekhoik
CT Scan Abdomen : Hipodens
K. Nuklir : peningkatan tangkapan
radioaktivitas
Angiografi
Hepatitis Kronis

• USG Abdomen : Hepar membesar, ekho


hiperekhoik kasar
• CT Scan Abdomen : hiperdens kasar
• K. Nuklir : Peningkatan tangkapan
radioaktivitas
• Angiografi
Fatty Liver

• USG Abdomen : hepar membesar,


hiperekhoik halus,
vaskuler suram
• CT Scan Abdomen : Hiperdens halus
• K. Nuklir : Penurunan tangkapan
radioaktivitas
• Angiografi
Sirhosis Hepatis
• USG Abdomen : hepar membesar/
mengecil , ekho
hiperekhoik kasar,
vaskuler melebar, ascites
+/-  hipertensi portal+/-
• CT Scan Abdomen : Hiperdens
• K. Nuklir : penurunan aktivitas
• Angiografi
Kelainan Empedu
• Pemeriksaan Radiologis
USG Abdomen
CT Scan Abdomen
T. Tube Kholangiografi
ERCP
PTBD
Kholesistitis Akut
- Usg Abdomen  dinding menebal
disertai area anekhoik
disekitarnya
- CT Scan Abdomen  ddg menbal,
area hipodens
disekitarnya , kaliber melebar
Kholesistitis Kronis
- USG Abdomen  dinding menebal
( double layer )
- CT Scan Abdomen  ddg menebal

Kholelithiasis
- USG Abdomen  batu + ,
hiperekhoik dg acustic shadows
Kholestasis ( Obstruksi Billier )
- Intra dan Ekstrahepatal  didalam
dan luar hepar
- Pemeriksaan Radiologis
USG Abdomen  pelebaran duktus
dinding menebal
ERCP/PTBD
CT Scan Abdomen
MRI
Kelainan Pankreas
Pemeriksaan Radiologis
- Foto polos Abdomen
- USG Abdomen
- CT Scan Abdomen
- MRI
- Ba Meal
Pankreatitis Akut
- USG Abdomen  Membesar,
hipoekhoik
- CT Scan Abdomen
- MRI
Pankreatitis Kronis
- USG Abdomen  Tak membesar,
Hiperekhoik , kalsifikasi
Pemeriksaan dan
Gambaran Radiologis Akut
Abdomen & Trauma Sistem
Pencernaan
Akut Abdomen
-
Pemeriksaan Radiologis
- Foto polos abdomen 2
posisi
- USG Abdomen
- CT Scan Abdomen
- MRI
Foto polos Abdomen dan Left
Lateral Dekubitus (LLD)
Yang perlu diperhatikan:
Preperitoneal fat
Distribusi udara usus
Pelebaran/tidak ada udara usus
Hearing bone ada/tidak
Air fluid level  step ladder app/- sama
tinggi
Free Air Intraperitoneal
Keadaan Akut Abdomen
1.Perforasi saluran cerna  Thypus
abd, Ulkus perforasi
2.Peritonitis
3.Ileus  Obstruksi, paralitik
4.Invaginasi, Volvulus gaster,
volvulus kolon
5.Trauma Abdomen
Perforasi
ok ulkus ventrikuli, thypus abd
 udara lumen usus rongga
peritoneum(Pneumoperitoneum)
 N: Pd kasus-kasus bedah 
Pneumoperitoneum Artificial 
2-4 mg pasca bedah
Gambaran radiologis
Pneumoperitoneum
 diantara diafragma kanan& hepar
di ant diafragma kiri dan lambung
 dinding lateral abdomen dg hepar
2. Ileus
 Intestinal stasis/disfungsion
 tdd: Mekanikal Obstruksi
1. Simple Obstruction; tumor dan invaginasi
2. Extrinsik Obstruction; Adhesi, inflamasi,
tumor ekstrinsik
3. Strangulasi  Incarserata
Gambaran Radiologis
Ileus Obstruksi:
 Pelebaran atau dilatasi usus proksimal 
timbunan udara  distal kosong
 Udara rektum tidak ada
 Multile Fluid Level (Step Leader App)
 Permukaan cairan dalam lumen tidak sama rata
 Valvula onniventes (Hearing Bone App)
 Penimbunan cairan ekstra luminer
 Udara Lambung sdkt/tidak ada
3. Perdarahan/Infiltrat dan Abces di Peritoneum
Lokasi:
 Subdiafagmatik kanan dan kiri
 Subhepatik dan Intrahepatik
 Daerah preperitoneal fat
 Daerah psoas line
 Cavum dauglasi
 Supra simpisis
 Perisigmoidal
 Pericaecal
Gambaran Radiologis
 Semua usus distensi termasuk lambung dan
rektosigmoid
 Air Fluid Level panjang-panjang sama tinggi satu
sama lain
 Semua usus terisi udara sp rektum
 Preperitoneal fat hilang
 Dinding usus tebal ok oedema, tebal antara
dinding usus 1 cm  bila lebih berarti ada cr
atau exudat
 Pergerakan diafragma berkurang
DD/Meteorismus  tidak ada air fluid level, hanya
pelebaran/distensi usus
Ileus Paralitik

 ok gangguan peristaltik bukan sumbatan

 pada; peritonitis, trauma abdomen dan thorax,


sepsis, perdarahan, infeksi peritoneum
Gambaran Radiologis
Ileus Obstruksi:
 Pelebaran atau dilatasi usus proksimal 
timbunan udara  distal kosong
 Udara rektum tidak ada
 Multile Fluid Level (Step Leader App)
 Permukaan cairan dalam lumen tidak sama rata
 Valvula onniventes (Hearing Bone App)
 Penimbunan cairan ekstra luminer
 Udara Lambung sdkt/tidak ada
Tujuan:
Mengetahui gambaran radiologi normal GIT
Kelainan Radiologi GIT
Indikasi dan jenis Pemeriksaan Radiologi

1.Orofaring, Laringofaring, Esofagus


A.Orofaring
Salivari Gland (Kel. Air Ludah)
Kel. Parotis
Kel. Sublingual
Kel. Submandibula:
------Pem. Radiologi dis : Sialografi
kontras urografin masuk mel buccal dan sublingual
nilai: sumbatan atau pelebaran.

Kelainan:
1. Batu (calculi)  obstruksi
2. Fistula
3. Radang  kronik obstruktif  batu striktur
 non obstruktif  sialodenitis, parotitis
4. Tumor: Intrinsik dan ekstrinsik  jinak dan ganas
 infasif destruktif duktus dan kel acini.
A. Laringofaring
1. Foto polos  AP dan LAT
Nilai: Keadaan faring normal
Kalsifikasi
Pendorongan  asbes atau tumor
Destruksi Tulang
2. Foto Kontras: Faringografi atau Laringografi  AP dan LAT
3. Scanning  kel. Tiroid
Kelainan Laringofaring:
1. Kongenital: diverticula faringeal  additional shadows
2. Radang dan Inflamasi: faringitis kronis dan
retrofaringeal abses  laring terdorong ke depan
3. Tumor: filling defect: Jinak  ddg rata, batas tegas
Ganas  irreguler
Keluhannya  ggn menelan dan disfagia
4. Corpus alienum: anak  defect dalam bay-an udara
(sol)
C. Esofagus
Merupakan pita muskuler yang menghubungkan
faring dengan lambung.
Terdiri atas 4 bagian:
1. Servical esofagus
2. Thoraxis esofagus
3. Hiatal esofagus
4. Abdominal esofagus
Pemeriksaan Esofagus:
1. Foto polos: AP dan LAT  ddg menebal dis:
Pleuroesophageal
2. Foto kontras (esofagogram)  ba-meal, 1:1 (dionosil 1-2
cc)
 tidak berbahaya untuk paru-paru  pd fistula
trakheosofageal
foto posisi AP, LAT, oblik kanan dan kiri

Ada 2 fase esofagogram:


a. fase pengisian (full filling)  indentasi, filling defect,
additional shadows, penyempitan normal atau kelainan
b. fase pengosongan  mukosa
Kelainan Esofagus:
A. Kongenital (bawaan)
1. Atresia esofagus, ada 6 tipe
2. Stenosis esofagus
3. Divertikel esofagus  bifurkatio trachea
4. Double esofagus
5. Kongenital shortened esofagus
B. Peradangan/Inflamasi
Esofagitis  Ro: lumen sempit/luas setempat, mukosa
irreguler, kaku, peristaltic-/. Bila sempit hebat 
dilatasi proksimal  regurgitasi mkn  Pneumonia.
C. Tumor Esofagus
Jinak: Polip, lipoma, myoma, hemangioma
Ganas: (karsioma)  papillary, ulcerating, infiltrating

T. Jinak T. Ganas
Filling defect : + +
Batas : rata/tegas irreguler/tdk tegas
Peristaltik : normal spastik/kaku
Obstruksi : +/- +/-
Tergantung tgtg tp cepat obts
Napkin ring/apple core
D. Gangguan Neuromuskuler

1. Simple Spasme  lumen sempit  peristaltik 

2. Riple Esofagus (cork screw/esofagus curling)

3. Fusiform Achalasia (mouse tail)  tipe sigmoid &

4. Chalasia   tonus otot distal esofagus

5. Kelainan sebab lain:  varices, ulkus esofagus,


hernia esofagus
2. Lambung, Duodenum, Pankreas
Lambung dan Duodenum (MD)
Persiapan pemeriksaan:
1. Puasa   6 jam
2. Makanan bubur kecap 2 hari sblm pem
3. Garam inggris
4. Dulcolax supp
5. Clisma bila perlu
6. Anti spasmodik

Anatomi
Lambung N: huruf J
Duodenum: bulbus   (segitiga)
Loop duodenum  loop
papilla vateri  muara duktus billiaris
Posisi dan kontur lambung tergantung pada:
1.Habitus Pasien
2.Umur
3.posisi pasien/gaya gravitasi
4.Emosi
5.Isi dari lambung

Tonus Lambung: ada 3 tipe


a.Eutonic/orthotonic  pylorus = tinggi dg incisura
angularis
b.Hipotonic  pylorus lebih tinggi dr incisura angularis
c. Hipertonic  pylorus lebih rendah dr incisura
Peristaltik Lambung: N  2- 5 gelombang
 jika > hiperperistaltik
 wkt pengosongan  4 jam pd anak, 8 jam utk dws

Mukosa Lambung: Lipatan mukosa (rugae)


Fundus  tdk beraturan
Corpus  parallel
Anthrum  tdk rata
Bulbus dan pylorus  konvergen
Rugae : hilang setempat  Ca
mengkerut radier  Ulkus
kasar berkelok-kelo  Hipertropik gastritis
ada flek barium bentuk spot/bintang  Ca, Ulkus
Kelainan Lambung dan Duodenum
1. Kelainan instrinsik lambung
a. Kongenital : hipertropik pylorus obstruksi, duodenal
atresia
b. Radang: gastritis: atropik dan hipertropik
c. Tumor : Jinak; adenoma, fibroma, polip
Ganas; enchepaloid ca, ulcerating ca,
Infiltrating ca
d. Ulkus: Ulkus ventrikuli  jinak dan ganas  jika
bersama dengan ulkus deodenum  ulkus
peptikum
e. Lain-lain: Prolap pylorus, Volvulus
2. Kelainan entrinsik lambung
Penekanan oleh organ sekitarnya  lien, ginjal
Perubahan letak lambung
 Organoaxial rotation
 Hernia diafragmatika
A. Kelainan Kongenital

1. Hipertropic pyloric obstruction  foto supine  one


bubble, erect  one fluid level  Barium: String
sign app

Udara N pada neonatus: 2 jam  usus halus

3-6 jam  kolon

24 jam  rektum

2. Atresia Duodeni  post bulbus  foto supine,


double bubble, erect  double fluid level
B. Radang – Inflamasi

1. Gastritis  g. Atropikan, g. Hipertropikan pem


Barium, hipersekresi  ada 3 lapisan: udara, cr
lambung, zat kontras. G. Atropikan: lbg kecil
(tubuler), bald (botak) fundus, rugae halus, bulbus
mudah terisi. G. Hipertropikan: rugae kasar> 1 cm

2. Varices ventrikuli  multiple polipoid, bubbles soap

3. Hipertropi glandula Brunner

4. Keganasan/limfosarkoma

5. Bayangan, udara, gas, dr bezoar/makanan


C. Tumor Lambung
Jinak: leimyoma  Barium, filling defect, batas tegas,rata,
bulat konvek  75% di pylorus, 20% di corpus, 5%
fundus
Ganas: ada 3 tipe,
 Fungating (oncephaloid, polipoid, cauliflower) 22%
Ba: filling defect besar, irreguler, ke arah lumen,
mukosa kasar.
 Ulcerating  28%
Ba: filling defect, irreguler, ulkus didalamnya
 Infiltrating  13%, sisanya undifferentiated
Ex: Napkin ring, Hour Glass Stomach, Diffuse Seirrhous
Ca.
D. Ulkus Ventrikulli
Pem Ba: double kontras  Niche
Ada 3 stadium: Akut, Sub Akut, Kronik.
Akut: (hemorhagik erotio), multiple, mm – 2,5 cm, sering
di pylorus, ulkus dangkal, oedem sekitarnya,
sembuh dalam 2-3 mgg
Sub Akut:: transisi akut – kronik, sdkt, single, oedem, lap.
Muskularis kena
Kronik: Paling sering, single.
Tanda-tanda ulkus aktif, pinggir tebal (oedem), halo sign.
Tenang, sicatrik, mukosa radierkonvergen
Sifat-sifat ulkus lambung:
1. Tunggal/single
2. Lokasi sering di c. Minor
3. Ukuran bervariasi sp 2,5 cm (giant ulcer)
4. Bentuk: excavatio, globuler, duri (spikula, rose thorn)
5. Dasar: lebar/sempit dan bisa sp lap-an muskularis

Kelainan Duodenum
1. Prolapsus Pylorus  prolaps mukosa anthrum,
mobilitas mukosa , ok motilitas muskularis .
Pem Ba: spt jamur (unambrella sign)
2. Volvulus lambung  organoaxial & mesenteroaxial.
Kelainan Duodenum
Duodenum: Bulbus duodeni, loop duodeni  papilla
vateri, d. Pars transversum, d. Pars
ascendens.
1. Kongenital  atresia duodeni
2. Radang  duodenitis
3. Ulkus Duodeni  beberapa perubahan bentuk dari
duodenum akibat ulkus:
1. Canal branch (batu karang)
2. Pine tree
3. Incisura deformity
4. Trefoil deformity (clove leaf deformity)
5. Distorsi canalis pylorus

6. Retraksi bulbus

7. Bulbus kecil stenosis  dilatasi dasar bulbus


(prestenosis divertikulum)

8. Ascessory Pocket  ak, ulkus perforasi

4. Zollinger Ellison Syndrom  ulkus peptikum recurrent


 hipersekresi lambung

5. Hiperplasi glandula Brunner  hipeplasi limfoid di


duodenum  Ro: multiple filling defect (cabble stone).
Pankreas
Tdd: caput, corpus, cauda
Kelainan pankreas
1. Pankreatitis  brush sign, poppelsign 
parstransversum kronik  bintik kalsifikasi setinggi VL1-2
 kecil mulberry
2. Tumor caput pankreas  Ro: brush sign  impresi
bulbus duodeni, double contour duodeni, capital C loop
sign, capita E sign.
3. Annular Pankreas  Ro: Indentasi aspek lateral loop
duodenum
4. Ectopic Pankreas dalam Lambung
3. Yeyunum, Ileum (Usus Halus):
Anatomi: Panjang; 20 kaki
: yeyunum: 2,5 cm, ileum: 1,75 cm
Gambaran mukosa N  gambar
Gambaran mukosa yeyunum pada foto kontras  gambar
Gerakan peristaltik: fase kontraksi, fase relax, fase pendulum
Distribusi udara yang normal di abdomen
N: udara hanya ada di daerah: fundus lambung, bulbus
duodenum, kolon.
N: udara di usus halus hanya ada pada: anak kecil, orang tua
> 60 thn dan jumlah tidak terlalu banyak
Waktu pengosongan usus halus (transit time) dws: 1,5-6 jam,
anak-anak 9 jam
Pemeriksaan usus halus:

1. Foto polos/plain foto (tanpa kontras)

Atas: diafragma, bwh: syimphisis pubis, lateral:ddg


perut lateral kanan dan kiri.

2. Follow Through (FT)(Darm pasase)

Kontras Barium: air= 1: 1-3, 200-300 cc kmd foto


setiap ½-1 jam  sp caecum

Tujuan: Mengetahui kelainan intrinsik usus halus dan


ekstrinsik dekat dan sekitar usus halus.
Indikasi Pemeriksaan FT:
1. Anemia yg tidak diketahui etiologinya
2. Diare menetap/persistent
3. Abdominal pain
4. Teraba massa di abdomen
5. Bila banyak gas dan cairan di usus halus
6. Bila terdapat pe protein yang berlebihan
7. Tanda-tanda malabsorpsi
Kontraindikasi Pem FT
1. Obstruksi usus
2. Perforasi
3. Ileus Paralitik
4. Peritonitis
5. Inflamasi akut saluran cerna
Kelainan pada Yeyunum:
1. Obstruksi usus  ak: Ileus
2. Inflamasi kronik/granulomatosa
 Crohn Desease
 Tuberculosa colon
3. Tumor
4. Blind loop syndroma
5. Divertikel
6. Gangguan vaskuler (vaskuler disorder)
7. Penyakit collagen
8. Kelainan endoktrin (zollinger Ellison Desease)
9. Parasit
a. Crohn’s Desease
Klinis: Obstruksi Usus, Anemia (occult blood dlm feces)
malabsorpsi syndrome
Gambaran Ro:
Akut: ddg usus menebal, lumen normal, mukosa
(cabble stone app)
Kronik: fibrosis, kaku, plica mukosa hilang (hose pipe
app), skip area, string sign.
b. Adhesi: perlengketan usus di sekitar

c. Fistula: uclerasi  perforasi  pd


Abses peritoneal
Fistula entero-enteral, blind loop syndrome
d. Tubelculosa colon:  sulit dibedakan dg crohn
desease
 Ileoileal
 primer di paru
e. Tumor:
Jinak: leiomyoma, adenoma
Ro  filling defect, batas tegas, rata, obstruksi usus 
Ganas: Carsinoid, adeno ca
Ro  soliter, short, anuler, batas jelas, lumen sempit,
irreguler, lipatan mukosa hilang, kaku, dilatasi,
segmen proksimal, kalsifikasi (psamoma)
4. Kolon (Usus Besar)
Anatomi: ttd:
Caecum: btk sacculer,  7 cm, appdx pada ddg
dorsomedial
c. ascendens, pjg  20 cm,  2/3  caecum,
retroperitoneal s/d flexura hepatica,
berbatas dg: ant  gallbladder, post:
ginjal kanan dan segmen kedua
duodenum, caput pankreas.
c. transversum, intraperitoneal, pjg 40-50 cm, sisi
superior berbatas dg gaster, hepar,
gallbladder,lien.
c. descendens, retroperitoneal, pjg 20-30 cm
c. sigmoid, pjg 40 cm, dalam c, dauglass
rectum, mengikuti lengkung,sacrum dan cocygeus, pjg
11-15cm, 1/3 rektum di intrapertoneal.
panjang: 150 cm, dinding tebal: 1,5-3 cm
Pemeriksaan Kolon:
Barium Inloop = Barium enema
Bahan: Barium sulfat: 1:3-6, sebanyak 1-2 l, melalui anus,
tingginya  1 meter
Syarat-syarat barium:
 Granula halus
 Tidak toksik
 Suhu kontras = suhu tubuh
 Suspensi dapat tercampur rata
Persiapan  prinsip kolon harus bersih, udara sedikit
Tujuan: diagnostik dan terapi
Indikasi:
1. Kel kongenital  hirschprung desease
2. Infalmasi kronik
3. Tumor abdomen
4. Obstruksi kolon: Invaginasi, Volvulus, Divertikel
Polips, Ileus obstruksi
5. General cek-up
Kontra indikasi
1. Ileus paralitik
2. Perforasi usus/lambung
3. Ileus obstruksi
4. Pertonitis
5. Infeksi Akut
Kelainan Kolon
1. Kongenital
a. atresia ani/ani//perforata  inverted foto,
wagenstein foto  tebal jarak sumbatan,
b. megakolon kongenital, ttd: aganglionik, mekanik,
psikogenik.
c. Aganglionik(hirschprung desease)  anak-anak,
ganglion (feriferal neuron) parasympatis pd
fleksus mukosa usus yg sempit  rektosigmoid
junction.
2. Inflamasi kolon = colitis
1. Colitis non spesifik  c. Ulcerative, crihn
desease, c. Ischemic
2. Colitis spesifik  c. Granulomatosa
Gambaran Radiologis
C. ulcerativa: mukosa irreguler, haustra mendatar, ulkus
terbatas/diffus, lumen mengecil, poliposis
ulcer (frond like).
Crohn Desease: ulkus dalam sp t. Muskularis, skip area,
mukosa (mamilation, cabble stone, rose
thorn), stricture.
C. Ischemic: ggn vaskularisasi kolon, usia 60-70 thn,
striktur bentuk thumprinting, mukosa spt
sawtooth, haustra hilang, kolon pendek.
C. Tuberculosa: hiperplasi  lumen sempit, filling defect
(stierlingg sign)  daerah caecum tdk terisi
kontras  indentasi, rata (smooth), jagger
finger print (nodul).
Tumor kolon:
Jinak, adenoma, polip, villuspapilloma, peutz jagger
syndrome (hamartoma).
Polip: filling defect, bulat, bertangkai
pedunculated), tdk b ertangkai (sessil), batas
tegas,  DD/Divertikel
Polip ganas: > 1 cm, pinggir basal irreguler, tdk
merata ditutupi barium, ddg kaku, mukosa terputus.
Ganas, ttd: tipe fungating, polipoid, anular.
Filling defect, batas irreguler, bentuk beraneka
ragam.
Invaginasi:
Usus proksimal masuk ke lumen distal
Tipe: enteric, enterocolik, colik
Gambaran klinis:
Anak-anak, skt perut mendadak, muntah,
pendarahan peranum, traba massa di sekitar pusat.
Gambaran radiologis:
Barium enema  sblm 8 jam jika > nekrosis usus
 perforasi
Tujuan: Diagnostik dan terapi
Foto folos: udara >> di proksimal
Massa di daerah kanan
Barium enema: Cupping di ujung bawah
Coiled Spring
5. Kandung Empedu & Saluran Empedu (Traktus
Billiaris)
Anatomi: Buah pear, pjg 5-6 cm, lebar 3-4 cm, kapasitas
20-50 ml
Bagian: fundus, corvus, infundibulum
Duktus Cysticus : 0,3 cm, pjg 3-3,7 cm
D. Hepatikus : 0,6 cm, pjg 2,5-3 cm
D. Choledocus : 0,6-1 cm, pjg 7,5 cm
Pemeriksaan Radiologis:
1. Foto polos (Plain Foto)
2. Cholesistografi oral  fs hepar dan ginjal baik
3. Duodenografi
4. Perkutaneus cholangiografi
5. Direk cholangiografi
6. Rektal cholesistografi
Gambaran radiologik normal kandung empedu:
1. Densitas tinggi
2. Ukuran dasara 6x 4 cm, vol: 25-50 ml
3. Fungsi sekresi 30 menit  50 % dr semula
4. Kontour rata/licin, reguler
5. Diameter d. Choledokus  1 cm
6. Bentuk bervariasi
Gambaran Radiologis Kelainan Kandung Empedu
(KE)
1. Non visualisasi KE  Cholesistitis (abst cepat)
Batu abst pd d.cystikus
2. Konsentrasi kurang dlm KE  cholesistitis, batu
empedu yang kurang jelas
3. Filling defect  batu, udara overlap, polyp
4. Double kontour  cholesistitis kronis,
adenomatosi
5. Segmentasi KE  Cholelitiasis, adenomatosis
6. Bayangan translucent dr filling defect kecil dlm
kontras  cholesistitis
7. KE di sebelah kiri  kongenital, perbesaran
hepar lobus kanan
Kelainan Kandung Empedu

Kongenital  di kiri

Double Gallblader

Kista D. Choledocus  4 tipe

Cholithi (Gallstone)  ttd; pigmen empedu, chlesterol,


garam calsium, bentuk: facet, ring dot, multiple
pnectiform opacity
Gambaran Radiologis Kelainan Saluran Empedu
1. Ca Ampula pateri  concaf, irreguler, peak
2. Batu D. Choledocus  pjg, dilatasi, ujung
jepitan kepiting, defect bulat
3. Ca. Caput Pankreas  memendek, dilatasi,
ujung distal cut-off, peak atau rata
4. Pankreatitis kronis  rat tail, pjg, dilatasi,
ujung sempit, irreguler
5. Ca. Primer d. Biliaris  pendek, ujung distal
cut-off atau peak
6. Keadaan Akut Abdomen
Foto polos Abdomen dan Left Lateral Dekubitus
(LLD) atau ½ duduk.
Yang perlu diperhatikan:
Prepritoneal fat
Garis psoas
Kontour ginjal
Distribusi udara usus
Pelebaran/tidak ada udara usus
 Hearing bone ada/tidak
 Haustra hilang/tidak
 Air fluid level  step ladder app/- sama tinggi
 Sub diafragmatic air
Infeksi Akut Organ Abdomen
1. Perforasi saluran cerna  Thypus abd, Ulkus
perforasi
2. Peritonitis
3. Ileus  Obstruksi, paralitik
4. Inviginasi, Volvulus
5. Trauma tumpul Abdomen
Metoda Pemeriksaan
Foto cyto Abdomen (2 posisi)
1. Posisi tegak /1/2 duduk
Udara bebas, Air fluid level
2. Posisi Supine/telentang
Cr ektra luminer antara 2 usus
3. PosisiLeft Lateral Dekubitus (LLD)
 Udara bebas minimal. Air fluid ;evel pd posisi
tegak tdk terlihat
1. Perforasi
 ok ulkus ventrikuli, thypus abd  udara lumen
usus  rongga peritoneum (Pneumoperitoneum)
 N: Pd kasus-kasus bedah  Pneumoperitoneum
Artificial  2-4 mg pasca bedah
Gambaran radiologis
Pneumoperitoneum  di ant diafragma & hepar
 di ant diafragma kiri dan kanan
lambung
 dinding lateral abdomen dg
hepar
2. Ileus
 Intestinal stasis/disfungsion
 tdd: Mekanikal Obstruksi
1. Simple Obstruction; tumor dan invaginasi
2. Extrinsik Obstruction; Adhesi, inflamasi,
tumor ekstrinsik
3. Strangulasi  Incarserata
Gambaran Radiologis
Ileus Obstruksi:
 Pelebaran atau dilatasi usus proksimal 
timbunan udara  distal kosong
 Udara rektum tidak ada
 Multile Fluid Level (Step Leader App)
 Permukaan cairan dalam lumen tidak sama rata
 Valvula onniventes (Hearing Bone App)
 Penimbunan cairan ekstra luminer
 Udara Lambung sdkt/tidak ada
Ileus Paralitik

 ok gangguan peristaltik bukan sumbatan

 pada; peritonitis, trauma abdomen dan thorax,


sepsis, perdarahan, infeksi peritoneum
Gambaran Radiologis
 Semua usus distensi termasuk lambung dan
rektosigmoid
 Air Fluid Level panjang-panjang sama tinggi satu
sama lain
 Semua usus terisi udara sp rektum
 Preperitoneal fat hilang
 Dinding usus tebal ok oedema, tebal antara
dinding usus 1 cm  bila lebih berarti ada cr
atau exudat
 Pergerakan diafragma berkurang
DD/Meteorismus  tidak ada air fluid level, hanya
pelebaran/distensi usus
3. Perdarahan/Infiltrat dan Abces di Peritoneum
Lokasi:
 Subdiafagmatik kanan dan kiri
 Subhepatik dan Intrahepatik
 Daerah preperitoneal fat
 Daerah psoas line
 Cavum dauglasi
 Supra simpisis
 Perisigmoidal
 Pericaecal

Anda mungkin juga menyukai