Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Sayan Mata Pelajaran : Matematika Wajib
Kelas Semeste : XI (sebelas) Alokasi Waktu : 2 jp x 45 menit
Materi Pokok/Sub Materi : Matriks/ Determinan & Invers Matriks Pertemuan ke : 3 (Tiga)
A. Kompetensi Dasar
3.4 Menganalisis sifat – sifat determinan dan invers matriks berordo 2x2 dan 3x3
4.4 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan determinan dan invers matriks berordo 2x2 dan 3x3
B. Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4.1 Menyatakan determinan matriks
3.4.2 Menyatakan invers matriks
4.4.1 Menyajikan model matematika dari suatu masalah nyata yang berkaitan dengan determinan matriks
4.4.2 Menyajikan model matematika dari suatu masalah nyata yang berkaitan dengan invers matriks
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui pembelajaran menggunakan model discovery learning peserta didik dapat:
1. Mengidentifikasi sifat – sifat determinan dan invers matriks berordo 2x2 dan 3x3
2. Menemukan penyelesaian dari permasalahan kontekstual melalui konsep determinan matriks berordo 2x2 dan 3x3
3. Menemukan penyelesaian dari permasalahan kontekstual melalui konsep invers matriks 2x2
D. Kegiatan Pembelajaran
Model Pembelajaran: KEGIATAN PENDAHULUAN (± 15 Menit)
Discovery Learning 1.Guru dan peserta didik masuk ke dalam zoom cloud meeting, guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan
berdoa untuk memulai pembelajaran memeriksa kehadiran siswa sebagai sikap disiplin, menyiapkan fisik dan psikis siswa
Pendekatan dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Pembelajaran: 2.Peserta didik mengingat kembali materi sebelumnya, yaitu mengenai Operasi Pada Matriks (Penjumlahan, pengurangan
Saintifik-TPACK dan perkalian).
3.Peserta didik menyimak penyampaian guru mengenai materi pembelajaran, indikator, tujuan pembelajaran, skema
Metode Pembelajaran: kegiatan yang akan dilakukan, serta teknik penilaian yang akan digunakan (melalui share di zoom cloud meeting)
Tanya jawab, Diskusi, 4.Peserta didik menonton video yang digunakan guru untuk memotivasi peserta didik tentang kegunaan dari materi
Penugasan Determinan pada bidang ekonomi melalui melalui share di zoom cloud meeting
5.Peserta didik mendengarkan perintah guru untuk melanjutkan pembelajaran melalui google class room melalui link
Media Pembelajaran: classroom.google.com.Nilai karakter : Religius dan Disiplin
Video Pembelajaran
KEGIATAN INTI (± 60 MENIT)
Pengertian Matriks,
Zoom Cloud Meeting, Kegiatan Stimulation (stimullasi/pemberian rangsangan)
Google Class room Literasi  Peserta didik mengakses LKPD Determinan dan Invers Matriks yang telah dibagikan kedalam
google class room.
Alat & Bahan  Peserta didik megamati permasalahan yang disajikan pada kegiatan 1, 2 dan 3 pada LKPD .Nilai
Pembelajaran: karakter: Teliti
Handphone, laptop dan Critical Problem statement (pertanyaan/identifikasi masalah)
alat tulis thingking  Peserta didik menanyakan terkait permasalahan pada kegiatan 1, 2 dan 3 yang disajikan pada
LKPD melalui zoom meeting
Sumber Belajar: Nilai karakter: Cermat dan teliti
Buku siswa matematika Data collection (pengumpulan data)
wajib kelas XI, Bahan  Peserta didik mengumpulkan informasi mengenai pengertian matriks, transpose matriks dan
Ajar Pengertian kesamaan dua matriks melalui bahan ajar ,media pembelajaran (video pembelajaran) yang telah
Matriks, Referensi lain dibagikan sebelumnya melalui google class room untuk menjawab pertanyaan – pertanyaan yang
dari internet terdapat pada LKPD.
Nilai karakter: Kritis
Collaboration Data processing (pengolahan Data)
 Peserta didik berkolaborasi untuk mengolah informasi yang telah dikumpulkan dengan cara
berdiskusi tentang penyelesaian pertanyaan – pertanyaan yang disajikan pada LKPD melalui room
chat pada google class room atau melalui zoom meeting
Nilai karakter: Kerja sama
Communication Verification (pembuktian)
 Peserta didik mengunggah hasil penyelesaian LKPD dalam bentuk file atau foto melalui google
classroom
 Perwakilan peserta didik mengkomunikasikan hasil penyelesaian LKPD secara individu dengan
melalui zoom cloud meeting
 Peserta didik saling memberikan tanggapan terhadap persentasi LKPD yang telah dilakukan oleh
perwakilan peserta didik.
Nilai karakter: Kritis dan teliti
Creativity Generalization (menarik kesimpulan)
1. Peserta didik dan guru membuat kesimpulan tentang determinan matriks, sifat – sifat determinan,
invers matriks dan sifat – sifat – sifat invers matriks melalui zoom cloud meeting.
2. Peserta didik diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami
Nilai karakter: Kritis
KEGIATAN PENUTUP (± 15 MENIT)
1. Peserta didik mendengarkan ulasan dari guru tentang materi Determinan dan Invers Matriks yang telah dipelajari
melalui zoom cloud meeting
2. Peserta didik mendengarkan arahan guru untuk materi pada pertemuan berikutnya, yaitu mengenai tranformasi geometri
3. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang evslusi yang harus dikerjakan melalui google form tentang materi
Determinan dan Invers Matriks
4. Peserta didik melakukan salam sesuai budaya sekolah mengucapkan terima kasih dan dilanjutkan dengan berdoa untuk
menutup pelajaran.Nilai karakter: Religius dan Tanggung Jawab
E. Penilaian
Ranah Penilaian Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Keterangan Penilaian
Sikap Penilaian Diri Daftar Check List Setelah proses pembelajaran berlangsusng melalui google fotm
Pengetahuan Tes Tertulis Pilhan Ganda Evalausi dilaksanakan melalui google formulir
Keterampilan Kinerja Daftar Check List Proses dan hasil Diskusi pada LKPD

Mengetahui, Sayan, 05 Oktober 2020


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Philipus, M.Pd.K Ade Maria Citra Dewi, S.Pd


NIP.19750202 200604 1 004 NIP.19890608 201902 2004

Anda mungkin juga menyukai