Anda di halaman 1dari 34

DESAIN PELATIHAN KOMPUTER JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN

DI SMK NEGERI 1 KOTA PEKANBARU

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Individu Mata Kuliah “Perencanaan
Pembelajaran”

Dibuat Oleh:

Fadila Yunistisa

18002137

ADMINISTRASI PENDIDIKAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2020
DESAIN PELATIHAN KOMPUTER JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN

DI SMK NEGERI 1 KOTA PEKANBARU

Alokasi Waktu :140 Menit


Tempat : Ruang Laboratorium Komputer A SMK Negeri 1 Kota Pekanbaru

A. Identifikasi Dan Perumusan Tujuan Umum Pelatihan.


1. Analisis Kebutuhan

SMK Negeri 1 Kota Pekanbaru merupakan sebuah instansi pemerintah yang


berfungsi untuk melaksanakan proses pembelajaran. Sekolah ini memiliki beberapa
jurusan salah satunya terdapat satu jurusan yang berkaitan dengan kegiatan
perkantoran yang disebut dengan jurusan Administrasi Perkantoran. Jurusan ini tentu
lebih fokus kepada kegiatan kearsipan, korespondensi, otomatisasi perkantoran,
administrasi kepegawaian , administrasi humas dan administrasi sarana dan prasarana.
Maka dari itu setiap kegiatan yang dilakukan oleh siswa tentu menggunakan
komputer apalagi pada saat sekarang semua kegiatan menggunakan teknologi.
Dengan adanya perubahan zaman membuat semuanya harus mampu mengoperasikan
teknologi tersebut. Jadi pihak sekolah harus mempersiapkan lulusan terbaik yang
memiliki soft skill agar mampu bersaing didalam dunia kerja. Di setiap dunia kerja
tentu harus siap mengikuti perkembangan/perubahan tersebut karena kita sudah
memasuki zaman revolusi industri 4.0. Dengan adanya teknologi membuat seluruh
dunia kerja menggunakan teknologi dalam pekerjaannya karena dengan teknologi
dapat mempermudah pekerjaan.

Dalam mengikuti perkembangan tersebut timbullah sebuah masalah yaitu


banyaknya siswa jurusan administrasi perkantoran yang belum bisa mengoperasikan
komputer, yang mengakibatkan dalam penggunaan komputer yang tidak sesuai
dengan fungsinya dan sulit dalam pengelolaan data atau informasi. Karena pada
zaman sekarang setiap kegiatan baik melakukan pengolahan informasi atau
pengolahan data sudah harus menggunakan komputer. Penyebab tersebut membuat
peserta didik masih kurang mengetahui cara mengoperasikan komputer. Solusi dari
permasalahan ini adalah dengan diadakannya pelatihan terkait bagaimana cara
menggunaan komputer yang baik. Jadi dengan mengikuti pelatihan peserta didik

1
dapat meningkatkan soft skill untuk mempersiapkan lulusan yang terbaik dan mampu
bersaing di dalam dunia kerja.

2. Penentuan Tujuan Umum Pembelajaran

Tujuan umum pelatihan ini adalah Siswa jurusan Administrasi Perkantoran di


SMK Negeri 1 Kota Pekanbaru memiliki soft skill dalam penggunaan komputer yang
baik dan dapat mengelola data atau informasi dengan benar.

B. Analisis Instruksional
Analisis instrusional dari menguraikan periku umum menjadi perilaku khusus secara logis
dan sistematis yaitu:
a. Konsep dasar komputer.
b. Cara menghidupkan dan mematikan komputer sesuai dengan prosedur.
c. Komponen perangkat komputer
d. Aplikasi pengolahan data komputer
e. Proses pengolahan data sistem komputer
f. Mencontohkan penggunaan komputer dalam mengelola data atau informasi

2
Siswa jurusan Administrasi Perkantoran di SMK Negeri 1 Kota Pekanbaru
memiliki soft skill dalam penggunaan komputer yang baik dan dapat mengelola
data atau informasi dengan benar

5
Mencontohkan penggunaan komputer dalam mengelola data atau informasi

4
Proses pengolahan data sistem
INPUT PROCESS OUTPUT
komputer

Hardware Software Brainware

3 2
Aplikasi pengolahan data Komponen perangkat
komputer komputer

Tunggu hingga Tekon tombol power


muncul tampilan pada bagian bawah
Desktop Monitor

Pastikan semua kabel Tekan


tesambung dengan tombol Klik Shut Klik Ok
Klik Start
stop kontak Power pada Down /Yes
CPU

Menghidupkan Mematikan

1
Cara menghidupkan dan mematikan komputer sesuai dengan prosedurnya

Garis entry behavior


Konsep Dasar Komputer

3
C. Indentifikasi Perilaku dan Karakteristik Awal Peserta Pelatihan
1. Perilaku Awal :
a. Konsep dasar komputer
2. Karakteristik Awal :
a. Peserta merupakan siswa jurusan administrasi perkantoran SMK Negeri 1 Kota
Pekanbaru
b. Memiliki minat untuk mengetahui pelatihan komputer
c. Bersedia mengikuti pelatihan sampai selesai
d. Bersedia mengikuti pelatihan diluar jam kerja.
e. Tidak boleh melanggar aturan selama pelatihan
f. Wajib Menggunakan baju pratek pada saat pelatihan.
g. Berpenampilan Rapi
h. Memiliki laptop untuk mempermudah proses pelatihan.

D. PERUMUSAN TUJUAN KHUSUS PEMBELAJARAN


1. Setelah memperhatikan pemateri peserta pelatihan dapat memahami konsep dasar
komputer menurut pemahamannya sendiri.
2. Peserta pelatihan dapat memahami cara menghidupkan dan mematikan komputer
sesuai prosedur setelah membaca modul yang diberikan
3. Setelah mendengarkan penjelasan dari pemateri peserta pelatihan dapat menyebutkan
tiga komponen perangkat komputer
4. Peserta pelatihan dapat menyebutkan sembilan aplikasi pengolahan data komputer
setelah mendengarkan penjelasandari pemateri
5. Dapat menjabarkan tiga proses pengolahan data menurut pemahaman sendiri setelah
mendengarkan penjelasan dari pemateri
6. Peserta pelatihan dapat mencontohkan penggunaan komputer dalam mengelola data
atau informasi secara tepat setelah mendengarkan penjelasan dari pemateri

4
E. Mengembangkan Alat atau Instrument Penilaian
Kisi-Kisi Soal
Mata Pelatihan : Penggunaan komputer dan pengelolaan data atau informasi
Alokasi Waktu : 180 Menit

No Tujuan khusus pembelajaran bobot Alat ukur tes


Tes objektif Tes Uraian Jumlah Ket .
Pilihan ganda bebas terbatas
1. Setelah memperhatikan pemateri peserta pelatihan dapat 10 % 2 2
memahami konsep dasar komputer menurut
pemahamannya sendiri.
2. Peserta pelatihan dapat memahami cara menghidupkan 10% 1 1 2
dan mematikan komputer sesuai prosedur setelah
membaca modul yang diberikan
3. Setelah mendengarkan penjelasan dari pemateri peserta 15% 3 1 1 5
pelatihan dapat menyebutkan tiga komponen perangkat
komputer
4. Peserta pelatihan dapat menyebutkan sembilan aplikasi 20% 2 2 2 6
pengolahan data komputer setelah mendengarkan
penjelasan dari pemateri
5. Dapat menjabarkan tiga proses pengolahan data 15% 2 1 2 5
menurut pemahaman sendiri setelah mendengarkan
penjelasan dari pemateri
6. Peserta pelatihan dapat mencontohkan penggunaan 30% Non Tes
komputer dalam mengelola data atau informasi secara (Pratek)
tepat setelah mendengarkan penjelasan dari pemateri
Jumlah 100% 10 5 5 20

5
Soal

Materi Pelatihan : Penggunaan komputer dan pengelolaan data atau informasi


Bentuk soal/tes : Pilihan ganda/ uraian bebas/ uraian terbatas
Jumlah soal : 20 butir
Alokasi Waktu : 60 menit
I. Pilihan Ganda

Petunjuk soal pilihan ganda biasa

Pilihlah satu jawaban yang tepat dengan memberi tanda silang (X) pada huruf abjad A, B, C,
D dan E.

1. Langkah terakhir pada saat mematikan komputer ad


a. Log Off
b. Shut Down
c. Turn Off
d. Restart
e. StandBy
2. Hardware komputer yang digunakan untuk memasukkan data yang tidak akan hilang
disebut
a. Input device
b. ROM
c. Output divice
d. Hardisk
e. RAM
3. Berikut ini yang merupakan perangkat keras (Hardware) dari sebuah komputer, kecuali
a. CPU
b. Monitor
c. Keyboard
d. Harddisk
e. Windows
4. Yang merupakan fungsi komputer adalah...
a. Komputer sebagai pengimput data (Data Entry)
b. Komputer untuk melakukan pemrosesan data (pengolahan data)
c. Sebgai tempat menyimpan data (data storage).

6
d. Semua jawaban benar.
e. Menghasilkan Data Output
5. K t ”Comput re” di mbi d ri b s ..
a. Latin
b. Eropa
c. Inggris
d. Jerman
e. Yunani
6. Sekumpulan data elektronik yang disimpan dan diatur oleh komputer, berupa program
atau instruksi yang akan menjalankan suatu perintah yaitu..
a. brainware
b. software
c. hardware
d. security
e. operator
7. Bekerja dengan aritmatika dan logika terhadap data yang terdapat dalam memori disebut
a. CPU
b. Input
c. Software
d. Output
e. Hardware
8. Aplikasi yang memmiliki fungsi utama Fungsi utama sebagai tempat atau media untuk
aktifitas pembuatan surat menyurat, membuat laporan, menulis artikel serta seluruh
aktifitas yang berkaitan dengan word processing (pengolahan kata) adalah ....
a. Microsoft Power Point
b. Microsoft access
c. Microsoft word
d. Mozila
e. Adobe Photoshop
9. Aplikasi apa yang digunakan dalam pembuatan tabel, laporan keuangan dan fungsi logika
adalah ...
a. Microsoft Power Point
b. Microsoft excel
c. Microsoft word

7
d. Mozila
e. Adobe Photoshop
10. Berfungsi untuk membantu proses kerja komputer bersifat permanen atau tetap
disebut......
a. RAM
b. ROM
c. BIOS
d. HARDISK
e. Chace Memory
II. Isian Terbatas
Jawablah soal tersebut dengan baik dan benar
1. Sebutkan 6 fungsi kegunaan mouse?
Jawaban:
a. Untuk mengeksekusi suatu program
b. Untuk memilih objek
c. Melakukan drag dan drop
d. Mendapatkan informasi melalui hover mouse
e. Melakukan operasi scroll
f. Fungsi lain mouse

2. Sebutkan 3 yang terdapat pada my memory?


Jawaban:
a. RAM (Random Acces Memory)
b. ROM (Read Only Memory
c. BIOS (Basic Input Output System

3. Sebutkan 5 aplikasi pengolahan data komputer?


Jawaban:
a. Microsoft word
b. Microsoft Excel
c. Microsoft Power Point
d. Microsoft Office One Note
e. Microoft Office Outlook

8
4. Sebutkan 3 kegunaan dari microsoft visio?
Jawaban:
a. Untuk membuat flowchart
b. Brainstorm
c. Mmebuat skema jaringan

5. Sebutkan 4 output yang dihasilkan dari pengolahan data ?


Jawaban:
a. Tulisan, terdiri dari huruf, kata , angka , karakter khusus,dan symbol-symbol lain
b. Image , dalam bentuk gambar grafik atau gambar .
c. Suara dalam bentuk music
d. Bentuk yang dibaca oleh mesin dalam bentuk symbol dan hanya dapat dibaca oleh
computer
III. Isian Bebas
1. Setelah mengetahui tentang aplikasi microsoft word, jelaskan menurut pendapat saudara
fungsi dari penggunaan microsoft word tersebut dalam lingkungan kerja anda !
Jawaban:

Berfungsi sebagai perangkat lunak pengolah kata meliputi membuat, mengedit, dan
memformat dokumen. Perangkat lunak pengolah kata atau word processing adalah
program yang digunakan untuk mengolah dokumen berupa teks misalnya surat, buku
agenda, kertas kerja, laporan dll.

2. Setelah mengetahui tentang aplikasi microsoft excel, jelaskan menurut pendapat saudara
fungsi dari penggunaan microsoft excel, tersebut dalam lingkungan kerja anda !
Jawaban:

Microsoft Excel telah menjadi software pengolah data / angka terbaik di dunia,
selain itu Microsoft Excel telah didistribusikan secara multi-platform. Microsoft Excel
digunakan di berbagai bidang pekerjaan, baik usaha kecil maupun perusahaan berskala
internasional. Adapun beberapa fungsi dan kegunaan Microsoft Excel adalah sebagai
berikut

1) Membuat, mengedit, mengurutkan, menganalisis, meringkas, dan memformat data


serta grafik.
2) Membuat catatan keuangan dan anggaran keuangan.

9
3) Menghitung dan mengelola investasi, pinjaman, penjualan, inventaris, dll.
4) Melakukan analisis dan riset harga.
5) Melakukan perhitungan statistika.
6) Membantu berbagai sektor bisnis untuk mempermudah melakukan laporan keuangan.
7) Konversi mata uang.

3. Coba saudara jelaskan proses pengolahan data menurut pemahaman saudara?


Jawaban:
a. Input merupakan aktifitas pemberian data kepada komputer, dimana data tersebut
merupakan masukan bagi komputer. Agar data dapat diterima oleh komputer dengan
baik, komputer memiliki peralatan yang berfungsi untuk hal ini, yang disebut dengan
input device .
b. Proses setiap masukan yang disampaikan kepada komputer akan masuk ke pemroses,
pemroses ini dikenal juga dengan nama processor. Pemroses ini bisa disebut dengan
otaknya komputer. Pemroses ini akan menentukan akan diapakan informasi yang
masuk tersebut. Jika diolah lebih lanjut, maka data tersebut diolah sesuai dengan
ketentuan yang telah disusun sedemikian kedalam otak komputer.
c. Proses setiap masukan yang disampaikan kepada komputer akan masuk ke pemroses,
pemroses ini dikenal juga dengan nama processor. Pemroses ini bisa disebut dengan
otaknya komputer. Pemroses ini akan menentukan akan diapakan informasi yang
masuk tersebut. Jika diolah lebih lanjut, maka data tersebut diolah sesuai dengan
ketentuan yang telah disusun sedemikian kedalam otak komputer.
4. Sebutkan dan jelaskan jenis – jenis system software ? Berikan contohnya !
Jawaban:
Software adalah sekumpulan perintah / intruksi yang membentuk suatu program yang
berfungsi untuk mengatur kinerja komputer atau Sekumpulan data elektronik yang
disimpan dan diatur oleh komputer, berupa program atau instruksi yang akan menjalankan
suatu perintah. Secara fisik software tidak dapat disentuh atau dipegang, tetapi dapat kita
lihat dan kita gunakan. Karena berupa program yang disimpan di dalam CD, Harddisk atau
media peyimpanan yang lain.

5. Tuliskan dengan lengkap prosedur menghidupkan komputer !


Jawaban:
a. Menghidupkan

10
1) Pastikan semua kabel tesambung dengan stop kontak
2) Tekan tombol Power pada CPU
3) Tekon tombol power pada bagian bawah Monitor
4) Tunggu hingga muncul tampilan Desktop
b. Mematikan
1) Klik Start
2) Klik Shut Down
3) Klik Ok /Yes

IV. Non Tes (Pratek)


PENILAIAN MEMPRATEKKAN
PENGGUNAAN KOMPUTER DAN
PENGOLAHAN DATA ATAU INFORMASI
Alokasi Waktu: 80 Menit
NILAI Rata-
No. Nama Ket.
Sikap Pengetahuan Keterampilan Rata
1. Ayub Sarsila
2. Farah Aura
3. M. Taufik
4. Quensyah
5. Rian Jaya

Keterangan Skor Nilai


91- 100 = Amat Baik
81 - 90 = Baik
71 - 80 = Cukup

11
F. PENETAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN

Kegiatan Alokasi Waktu


Tujuan
No Tahapan Jumlah Media Metode Ket
Pembelajaran Narasu
Pemateri Peserta Peserta
mber
1 Pendahulua 1. Pembukaan Mengucapkan 5 menit - 5 menit 1. Proyekt Metode
n dengan salam dan berdoa or Ceramah
mengucapkan 2. Layar
salam, berdoa dan Proyekt
perkenalan diri or
pemateri. 3. Laptop
2. Menarik perhatian Memperhatikan 5 Menit - 5 menit 4. Microp
peserta pelatihan dan menyimak nara hone
dengan sumber 5. Video
menanyakan video 6. Speaker
motivasi dan
mereview sedikit
tentang materi dan
menyampaikan
tujuan dan
kegunaan dari
materi yang akan
dia sampaikan
2. Inti a. Setelah b. Narasumber a. memperhatikan 3 Menit 2 5 menit a. Proyekt Metode PPT
memperhatikan menjelaskan dan menyimak Menit or. ceramah
pemateri materi. materi yang b. Layar dan
peserta c. Narasumber disampaikan nara Proyekt diskusi
pelatihan dapat memberikan waktu sumber dan or.
memahami kepada dua orang mencatat hal c. Laptop.
konsep dasar peserta pelatihan penting dari d. Microp
komputer untuk penjelasan hone.
12
menurut menyampaikan pemateri e. Modul.
pemahamannya pendapatnya b. Menyampaikan
sendiri. pendapatnya

b. Peserta Memberikan wakt u Memahami materi - 5 5 a. Proyek Metode PPT


pelatihan kepada peserta pelatihan dan menit menit tor. eksposito
dapat pelatihan untuk menjelaskan materi b. Layar ri
memahami membaca modul dan pelathan sesuai Proyekt
cara peserta menjelaskan pemahaman sendiri or.
menghidupkan terkait materi c. Laptop.
dan pelatihan d. Microp
mematikan hone.
komputer Modul.
sesuai
prosedur
setelah
membaca
modul yang
diberikan
c. Setelah a. Narasumber a. Mendengarkan 5 menit 5 menit 10 a. Proyek Metode PPT
mendengarkan menjelaskan dan menit tor. ceramah
penjelasan dari materi. memperhatikan b. Layar dan
pemateri b. Narasumber penjelasan Proyekt diskusi
peserta menanyakan narasumber or.
pelatihan kepada peserta serta mencatat c. Laptop.
dapat pelatihan untuk hal yang d. Microp
menyebutkan menyebutkan penting hone.
tiga komponen tiga komponen b. Peserta Modul.
perangkat perangkat pelatihan
komputer komputer menyebutkan
tiga komponen
perangkat

13
komputer
d. Peserta a. Narasumber a. Peserta 7 menit 3 menit 10 a. Proyek Metode PPT
pelatihan menjelaskan pelatihan menit tor. ceramah
dapat materi. mendengar b. Layar dan
menyebutkan b. Narasumber penjelasan Proyekt tanya
sembilan menanyakan pemateri dan or. jawab
aplikasi kepada peserta mencatat hal c. Laptop.
pengolahan pelatihan untuk yang penting d. Microp
data komputer menyebutkan b. Peserta hone.
setelah sembilan aplikasi menyebutkan Modul
mendengarkan pengolahan data sembilan
penjelasan dari komputer aplikasi
pemateri c. Menanyakan pengolahan
kepada peserta data dan
pelatihan terkait bertanya jika
materi yang tidak mengerti
dijelaskan

e. Dapat Peserta pelatihan Peserta pelatihan 5 menit 5 menit 10 a. Proyek Metode PPT
menjabarkan diarahkan mendengarkan menit tor. ceramah
tiga proses mendengarkan dengan saksama b. Layar dan
pengolahan penjelasan pemateri penjelasan Proyekt diskusi
data menurut dan menjelaskan pemateri , mencatat or.
pemahaman kembali tiga proses penjelasan c. Laptop.
sendiri setelah pengolahan data pemateri, salah satu d. Microp
mendengarkan serta melakukan sesi peserta pelatihan hone.
penjelasan dari tanya jawab jika menyampaikan Modul
pemateri masih ada hal yang pendapatnya serta
diragukan mengajukan
pertanyaan terkait
materi pelatihan
f. Peserta Pemateri meminta Peserta - 75 menit 75 a. Proyek Metode

14
pelatihan peserta pelatiahn mempratekkan menit tor. eksposito
dapat mempratekkan penggunaan b. Layar ri
mencontohkan penggunaan komputer dalam Proyek
penggunaan komputer dalam mengelola data tor.
komputer mengelola data atau atau informasi c. Laptop
dalam informasi yang telah .
mengelola dijelaskan dan d. Micro
data atau didiskusikan phone.
informasi e. Modul
secara tepat
setelah
mendengarkan
penjelasan dari
pemateri
Penutup 1. Pemateri 1. Peserta 10 - 10 1. Microph - -
menyimpulkan mendengarkan Menit menit one
materi yang dan mencatat
diberikan hasil simpulan
2. Pemateri 2. Peserta pealtihan
memberikan melakukan
sedikit bingkisan permainan
untuk peserta dengan aktif dan
elatihan dengan gembira
cara ini dapat 3. Peserta pelatihan
membuat peserta yang aktif
yang aktif menerima
mendapatkan bingkisan
hadiah 4. Membaca doa
3. Melakukan dan
permainan untuk mengucapokan
mengurangi tenaga salam
yang terkuras biar

15
lebih semangat
4. Peserta diklat
mengakhiri
kegiatan
pembelajaran
dengan
memberikan pesan
, membaca doa
dan mengucapkan
salam
TOTAL 140 Menit

16
G. KONTROL DAN EVALUASI PERENCANAAN PEMBELAJARAN
Evaluasi dan kontrol dalam perencanaan program pelatihan ini adalah dengan
meminta kepada para ahli memberikan masukan dan mengomentari isi dari rencana
pelatihan ini, selain para ahli perencanaan pelatihan ini juga di nilai langsung oleh
kelompok kecil.
a. Review para ahli atau penilaian para ahli
Adapun penilain yang di lakukan oleh para ahli adalah dengan mendatangi
para ahli dan meminta kepada para ahli tersebut untuk mengomentari rencana yang
di buat dengan cara wawancara, setelah itu meninggalkan instrumen berikut:
1) ahli kurikulum (materi pelatihan)

Penilaian Komentar ahli


No Pernyataan
1 2 3 4 5
1 Kesesuaian materi
dengan tujuan
2 Kelengkapan
materi
3 Bahasa yang
digunakan dalam
bahan ajar
4 Kemudahan dalam
pemahaman bahan
ajar
5 Susunan materi
yang disajikan
6 Komentar/pesan
yang ingin
disampaikan terkait
dengan materi

2) Ahli media pembelajaran

Penilaian Komentar ahli


No Pernyataan
1 2 3 4 5
1 Kesesuain media
dengan tujuan yang
ingin dicapai
2 Kesesuaian media

17
dengan pencapaian
materi yang di buat
3 Kecocokan
penggunaan media
terhadap peserta
latihan
4 Kemudahan
mendapatkan/membuat
media terkait
5 Kemudahan
menggunakan
/mengoperasikan
media
6 Komentar/pesan yang
ingin disampaikan
terkait dengan media
pelatihan

3) Ahli desain instraksional

Penilaian Komentar ahli


No Pernyataan
1 2 3 4 5
1 Relevansi masalah
dengan bidang
ilmu
2 Urgensi
permaslahan yang
diangkat
3 Penetapan tujuan
umum
pembelajaran
4 Kesesuaian
penjabaran tujuan
khusus untuk
mendukung tujuan
umum
pembelajaran
5 Kesesuaian batas
yang akan
dipelajari oleh
peserta
6 Relevansi tes
dengan tujuan
instraksional

18
7 Kemampuan alat
ukur tes terhadap
penialaian hasil
belajar
8 Komentar/pesan
yang ingin
disampaikan
terkait dengan
penyusunan desain
pelatihan ini

19
b. Evaluasi satu-satu
Desain pelatihan tentang pelatihan pengunaan komputer dan pengolahan data atau informasi kepada siswa jurusan
administrasi perkantoran dapat di uji cobakan kepada 3 siswa dengan tingkat kemampuan yang berbeda-beda, hal ini merupakan
bentuk revisi jika terjadi ketidaksesuaian atau kesulitan pada penerapan nantinya. Hal ini juga berguna untuk memberikan informasi
terkait pelatihan tersebut. Evaluasi satu-satu ini dapat diisi pada table dibawah ini :

No Tingkat Kesulitan materi Ketepatan materi Tingkat pemahaman peserta Ket


kemampuan pelatihan
siswa Tinggi Rendah Sedang Tepat Kurang Tidak Paham Kurang Tidak
tepat tepat paham paham
1 Tinggi

2 Sedang

3 Rendah

20
Lampiran:

MODUL PELATIHAN KOMPUTER

JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN

DI SMK NEGERI 1 KOTA PEKANBARU

WAKTU PELATIHAN : 140 MENIT

LOKASI PELATIHAN : LABOR KOMPUTER A LANTAI 2

A. Konsep Dasar Komputer


1. Sejarah dan pengertian komputer

Istilah Komputer berasal dari bahasa latin computare yang berarti alat hitung,
karena awalnya komputer lebih digunakan sebagai perangkat bantu dalam hal
penghitungan angka – angka sebelum akhirnya menjadi perangkat multifungsi.
Komputer saat ini adalah hasil evolusi panjang dari komputer zaman dahulu, yang
mulanya adalah alat mekanik dan elektronik. Dan Komputer juga berasal dari kata
“Compute” d ri b s Inggris,y ng ber rti meng itung. J di Komputer d su tu
peralatan yang mempunyai kemampuan melakukan proses penghitungan. Karena
perkembangan teknologi yang semakin marak / pesat, Akhirnya kemampuan
komputer di tingkatkan , sehingga dapat dipergunakan untuk melakukan berbagai
pekerjaan. Misalnya : menghitung, menulis, menggambar, membuat grafik,
mengolah data dan mencari data serta mampu untuk menampilkan gambar–gambar,
video/film, musik (mp3) dan masih banyak lainnya.

Defenisi komputer Menurut Para Ahli

a. Robert H. Blissmer

Menurut Robert H. Blissmer, pengertian komputer adalah suatu alat


elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas, yaitu menerima input,
memproses input sesuai dengan instruksi yang diberikan, menyimpan perintah-
perintah dan hasil pengolahannya, serta menyediakan output dalam bentuk
informasi.

b. V. C. Hamacher

21
Menurut V. C. Hamacher, definisi komputer adalah mesin penghitung
elektronik yang cepat dan dapat menerima informasi input digital, kemudian
memprosesnya sesuai dengan program yang tersimpan di memorinya, dan
menghasilkan output berupa informasi.

Jadi secara umum komputer dapat didefinisikan adalah :

Definisi Komputer adalah : Seperangkat peralatan elektronik yang


saling bekerja sama dan dapat bekerja secara sistematis dan terorganisir dalam
proses pengolahan data.

2. Fungsi Komputer

Adapun fungsi Komputer Secara Umum

a. Data Input (Data Entry)

Fungsi komputer yang pertama adalah input. Fungsi ini yaitu menerima
data atau informasi dari sumber luar. Data yang diterima melalui aktivitas di
keyboard, mouse dari komputer lain atau peralatan lainnya.

b. Data Processing (Pengolahan Data)

Fungsi komputer yang paling utama adalah melakukan pemrosesan.


Berbagai macam data dan informasi adalah data yang diproses oleh komputer.
Data yang diproses akan menghasilkan output yaitu berupa informasi.
Contohnya seperti teks, gambar, audio, video, grafik, dan lainnya. Pengolahan
data dan informasi adalah fungsi langsung dari komputer. Otak dari komputer
di mana data diproses disebut unit pemroses sentral (CPU). Itu adalah sebuah
chip yang biasanya berukuran setengah inci dan dimasukkan ke soket
motherboard komputer.

c. Data Storage

Fungsi data storage adalah sebagai tempat untuk menyimpan informasi.


Penyimpanan yang dilakukan berbeda-beda tergantung bagaimana
informasinya akan digunakan. Fungsi komputer ini memudahkan pengguna
untuk menemukan data dan akan digunakan kembali. Data tersebut dapat
disimpan di dalam memori internal komputer maupun memori eksternal. Drive

22
hard disk (HDD) atau Drive Solid State Disk (SSD) penyimpanan internal
perangkat dan melayani untuk melindungi dan rumah semua data dan informasi
dalam sebuah komputer. Di mana data dan informasi yang sangat penting
sistem yang lebih besar, sistem RAID digunakan. Multiple disk drive
beroperasi secara bersamaan untuk memastikan data mutlak dan integritas
informasi.

d. Data Output

Data yang telah diproses dalam komputer, hasilnya akan tersedia untuk
digunakan oleh pengguna atau perangkat lainnya dengan berbagai tujuan.
Contoh dari data output yaitu sebagai file audio, hard copy ke kertas, dicetak
sebagai 3D model dan lain-lain.

B. Cara menghidupkan dan mematikan komputer sesuai dengan prosedur


1. Menghidupkan
a. Pastikan semua kabel tesambung dengan stop kontak
b. Tekan tombol Power pada CPU
c. Tekon tombol power pada bagian bawah Monitor
d. Tunggu hingga muncul tampilan Desktop

2. Mematikan
a. Klik Start
b. Klik Shut Down
c. Klik Ok /Yes
C. Komponen perangkat komputer

1. Perangkat Keras Komputer (Hardware)

a. CPU (Central Processing Unit)

CPU yang merupakan singkatan dari Central Processing Unit adalah


komponen keras atau perangkat hardware pemeroses data utama dalam sebuah
komputer. CPU dapat disebut sebagai otak komputer karena CPU mengatur
semua aktifitas dan jalannya semua program termasuk aplikasi atau software di
dalamnya. Diantara fungsi-fungsi tersebut antara lain:

23
1) Fetching adalah suatu istilah yang digunakan dalam ilmu komputer dan
diartikan sebagai proses pengambilan atau pemanggilan data.
2) Decoding adalah suatu proses penterjemahan suatu program ke dalam
bahasa yang dimengerti oleh CPU. Decoding terjadi di dalam CPU dan
semua program yang berjalan dalam perangkat komputer harus melalui
proses decoding terlebih dahulu.
3) Executing adalah CPU akan melakukan satu hal yakni melakukan
kalkulasi atau perhitungan dengan menggunakan suatu komponen
didalamnya yang disebut dengan ALU atau Arithmetical Logical Unit.
4) Storing atau menyimpan data adalah salah satu fungsi lainnya dari CPU.

b. Motherboard (Mainboard)

Motherboard (atau biasa disebut mainboard, systemboard, logic board,


baseboard atau mobo) merupakan sebuah printed circuit board (PCB) yang
bertindak sebagai tulang belakang pada sebuah komputer, sebab motherboard
menyediakan sebuah konektivitas elektrik yang disebut bus sehingga semua
komponen dan perangkat eksternal pada motherboard tersebut dapat terhubung.
c. Monitor
Monitor berfungsi sebagai Output dari memori komputer atau central
processing unit berupa biner. Fungsi lainnya dari monitor adalah menampilkan
data-data berupa grafis tampilan dari prosesor untuk ditampilkan agar pengguna
bisa melihat apa yang sedang dioperasikannya.

d. Keyboard

Fungsi utama suatu keyboard adalah untuk memasukkan data maupun


perintah pada komputer atau yang dikenal sebagai perangkat input. Dalam suatu
papan keyboard terdapat huruf beberapa tombol dan lampu indikator yang
menandakan keyboard berfungsi dengan benar.

e. Mouse

Mouse adalah salah satu hardware komputer yang menerima input-an


berupa gerakan, tekanan tombol (click), dan penggulungan (scroll) yang dapat
digunakan untuk memilih teks, ikon, file, dan folder. Berikut adalah beberapa
fungsi mouse yang perlu anda ketahui:

24
1) Untuk mengeksekusi suatu program

2) Untuk memilih objek

3) Melakukan drag dan drop

4) Mendapatkan informasi melalui hover mouse

5) Melakukan operasi scroll

6) Fungsi lain mouse

f. RAM (Random Access Memory)


RAM adalah berasal dari singkatan Random Access Memory, RAM
yaitu suatu memori tempat penyimpanan data sementara, ketika saat komputer
dijalankan dan dapat diakses secara acak (random). Fungsi RAM adalah
mempercepat pemeprosesan data pada PC atau komputer. Semakin besar RAM
yang dimiliki maka akan semakin cepat pula komputer tersebut. RAM bisa
mempercepat kinerja dari komputer, sebab RAM menyediakan ruang
penyimpanan sementara untuk komputer. Dalam menyimpan data-data yang
mudah diambil sehingga dapat mempercepat loading data serta program yang
diakses.

g. Hardisk
Hardisk adalah perangkat keras komputer/laptop yang bekerja secara
sistematis dimana menjadi media penyimpanan data. Data-data yang telah
disimpan di dalam perangkat harddisk tidak akan hilang. Bahkan apabila
pengguna mematikan perangkat komputer/laptop. Fungsi perangkat harddisk
secara umum adalah untuk menyimpan data yang dihasilkan oleh pemrosesan
perangkat komputer/laptop. Selain memiliki ruang utama, hardisk juga
mempunyai komponen-komponen bagian. Adalah semacam ruang kecil yang
terdiri atas direktori, folder, subdirektori, serta subfolder, yang digunakan untuk
peletakan data dan informasi dari ruang utama hardisk.

h. Processor
Prosesor adalah komponen komputer yang merupakan otak yang
menjalankan proses dan pengendali kerja komputer dengan bekerjasama
dengan perangkat komputer lainnya. Secara lebih jelasnya adalah sebuah IC
yang mengontrol keseluruhan jalannya sebuah sistem komputer dan digunakan

25
sebagai pusat atau otak dengan fungsi melakukan perhitungan dan menjalankan
tugas.
i. Power Supply
Power supply adalah suatu hardware komponen elektronika yg
mempunyai fungsi sebagai supplier arus listrik dengan terlebih dahulu merubah
tegangannya dari AC jadi DC. Jadi arus listrik PLN yang bersifat Alternating
Current (AC) masuk ke power supply, dikomponen ini tegannya diubah
menjadi Direct Current (DC) baru kemudian dialirkan ke komponen lain yang
membutuhkan. Proses pegubahan tegangan tersebut dilakukan karena hardware
pada umumnya seperti komputer, hanya bisa bekerja dengna menggunakan
arus DC. Ibaratnya makhluk hidup, power supply sama dengan jantung yang
fungsi utamanya untuk memompa hasil proses pembentukan darah keseluruh
tubuh yang memerlukannya.
j. Printer
k. CD ROM / DVD ROM
l. Scanner
m. Modem
n. Flashdisk

2. Perangkat Lunak (Software)

Software adalah sekumpulan perintah / intruksi yang membentuk suatu


program yang berfungsi untuk mengatur kinerja komputer atau Sekumpulan data
elektronik yang disimpan dan diatur oleh komputer, berupa program atau instruksi
yang akan menjalankan suatu perintah. Secara fisik software tidak dapat disentuh
atau dipegang, tetapi dapat kita lihat dan kita gunakan. Karena berupa program yang
disimpan di dalam CD, Harddisk atau media peyimpanan yang lain.

3. Perangkat Manusia (Brainware)

Brainware adalah unsur manusia pemakainya (user), yang memiliki


kemampuan untuk menjalankan komputer atau Individu yang mengoperasikan dan
memberikan perintah agar hardware dan software dapat beroperasi susai fungsinya.
Brainware disebut juga sebagai perangkat akal. Tanpa Brainware, maka hardware dan
software tidak berarti apa – apa. Jadi ketiga unsur ini harus terpadu dengan harmonis.

26
Berdasarkan ruang lingkup dan wewenangnya Brainware dibagi menjadi 4 kelompok,
Yaitu :

a. Operator adalah orang yang bertugas mengoperasi program – program


komputer yang telah dibuat oleh programmer.
b. Progremmer adalah oarng yang membuat program tertentu yang nantinya
akan diaplikasikan kedalam komputer. Program yang dibuat diasanya
berdaasarkan dari hasil rancangan Analis, tetapi ada juga yang disebut
sendiri oleh programmer dengan kata lain programmer merangkap sebagai
Analis.
c. Analis adalah orang yang ber tugas menganalis masalah – masalah yang
berhubungan dengan program komputer dan merancang suatu system
program komputer yang paling tepat untuk mengatasi masalah tersebut.
Hasil rancangan yang disusun oleh Analis diserahkan kepada programmer
untuk dibuat programnya.
d. Teknisi adalah orang yang bertugas atau mempunyai wewenang untuk
melakukan perawatan dan perbaikan terhadap system komputer yang
mengalami kerusakan.

D. Aplikasi pengolahan data komputer

Berikut ini adalah kegunaan software Microsoft Office :

1. Microsoft Word

Pengertian Microsoft Word adalah sebuah program yang merupakan


bagian dari paket instalasi Microsoft Office, berfungsi sebagai perangkat lunak
pengolah kata meliputi membuat, mengedit, dan memformat dokumen. Perangkat
lunak pengolah kata atau word processing adalah program yang digunakan untuk
mengolah dokumen berupa teks misalnya surat, kertas kerja, brosur, kartu nama,
buku, jurnal, dan lain-lain. Secara umum Microsoft Word mempunyai fungsi
sebagai word processing yaitu membuat, mengedit, dan memformat dokumen.

a. Membuat Dokumen
Aplikasi Microsoft Word berfungsi untuk membuat dokumen yang
dapat dicetak dengan berbagai ukuran kertas.
b. Mengedit Dokumen

27
Aplikasi Microsoft Word dapat digunakan untuk mengedit dokumen
lain baik dokumen yang dibuat dari aplikasi Microsoft Word itu sendiri
maupun dari aplikasi pengolah kata lainnya.
c. Memformat Dokumen
Microsoft Word memungkinkan pengguna membuat dokumen yang
lebih profesional dengan pilihan format dokumen yang beragam.
Misalnya ukuran kertas, jenis huruf, warna huruf, catatan kaki,
penomoran, hingga equation matematika.

Berikut manfaat dan kegunaan Microsoft Word yang dalam kehidupan sehari-
hari, khususnya di dunia kerja.

a. Membuat dokumen yang dapat dicetak seperti surat, laporan kerja, dan
lain-lain.
b. Membuat buku dengan berbagai format.
c. Membuat dokumen yang lebih profesional dengan gaya penulisan yang
beragam, seperti jenis font, warna, dan lain-lain.
d. Membuat surat dengan lebih cepat.
e. Membuat dokumen ilmiah dengan fitur References untuk mempermudah
penulisan ilmiah.
f. Tersedia beragam template yang dapat diunduh untuk mempercepat
pembuat dokumen.
g. Mempermudah mengedit dokumen dengan mudah, dapat dibuka kapan
saja.
h. Dapat digunakan untuk membuat surat yang dikirim berbanyak.

2. Microsoft Excel

Pengertian Microsoft Excel adalah sebuah program atau aplikasi yang


merupakan bagian dari paket instalasi Microsoft Office, berfungsi untuk mengolah
angka menggunakan spreadsheet yang terdiri dari baris dan kolom untuk
mengeksekusi perintah. Microsoft Excel telah menjadi software pengolah data /
angka terbaik di dunia, selain itu Microsoft Excel telah didistribusikan secara
multi-platform. Microsoft Excel tidak hanya tersedia dalam platform Windows,
Microsoft Excel juga tersedia di MacOS, Android dan Apple. Adapun Fungsi

28
Microsoft Excel yaitu microsoft excel digunakan di berbagai bidang pekerjaan,
baik usaha kecil maupun perusahaan berskala internasional. Adapun beberapa
fungsi dan kegunaan Microsoft Excel adalah sebagai berikut

a. Membuat, mengedit, mengurutkan, menganalisis, meringkas, dan


memformat data serta grafik.
b. Membuat catatan keuangan dan anggaran keuangan.
c. Menghitung dan mengelola investasi, pinjaman, penjualan, inventaris, dll.
d. Melakukan analisis dan riset harga.
e. Melakukan perhitungan statistika.
f. Membantu berbagai sektor bisnis untuk mempermudah melakukan
laporan keuangan.
g. Membuat daftar nilai sekolah maupun universitas.
h. Konversi mata uang.
i. Membuat grafik persamaan matematika.
3. Microsoft Office Power Point
Aplikasi Power Point digunakan untuk presentasi, aplikasi ini bisa
dijalankan dengan OS Windows dan Apple Mac. Power Point pada MS. Office ini
sering digunakan untuk presentasi pendidik, pelajar, trainer ataupun manager
perusahaan.
4. Microsoft Office Outlook
Program lainnya dari Ms. Office adalah Ms. Outlook, program ini
digunakan untuk pengiriman dan membaca surat elektronik. Ms. Outlook
menyediakan kalender, kotak surat dan juga jadwal bersama.
5. Microsoft Office InfoPath
Ms. InfoPath merupakan aplikasi keluaran Ms. Office yang berguna untuk
pengembangan formulir data dengan basis XML. Program ini dikeluarkan pada
tahun 2003 yang menyediakan berbagai macam fitur menarik. Ms. InfoPath
mampu membuat serta menampilkan dokumen XML.
6. Ms. Visio
Ms. Office juga memberikan fasilitas kepada pengguna berupa Ms. Visio,
aplikasi ini banyak digunakan untuk pembuatan flowchart. Selain membaut
diagram alir atau flowchart, Visio juga sangat nyaman untuk pembuatan berbagai
macam diagram, brainstorm dan juga beberapa skema jaringan. Aplikasi ini

29
dilengkapi dengan grafik vektor sehingga pengguna lebih mudah dalam
pembuatan diagram.
7. Microsoft Office Front Page
Ms. Front Page adalah program komputer yang digunakan untuk
administrasi website. Aplikasi ini menggunakan basis WYG dan saat ini, Front
Page telah digantikan oleh SharePoint Designer yang dikeluarkan pada tahun
2006.
8. Microsoft Office Acces
Program aplikasi komputer dari Ms. Officel lainnya adalah Ms. Acces,
program ini digunakan untuk perusahaan kecil dan juga rumahan. Melalui aplikasi
ini Anda bisa mengolah data dengan Microsoft Jet Database Engine. Program ini
juga bisa menampilkan grafis yang sempurna sehingga mudah dipahami
pengguna.
9. Microsof Office One Note
One Note merupakan aplikasi Ms. Office yang digunakan untuk
mengumpulkan berbagai informasi gratis. Aplikasi ini banyak digunakan pada
komputer atau PC dan juga laptop.
E. Proses pengolahan data sistem komputer

Sistem komputer dalam melakukan operasi pengolahan data terdiri dari tiga tahap
dasar yaitu pemasukan data (input), pengolahan data (processing), dan mengeluarkan
hasil (output). Untuk melangkah antara tahap satu ke tahap berikutnya pada perangkat
keras yang digunakan (hardware), harus diperintahkan atau dikendalikan oleh pemakai
atau pengguna (brainware), dengan menggunakan operasi atau perintah tertentu berupa
perangkat lunak (software) pada komputer.

Tahap pengembangan dari pengolahan data dasar diatas yaitu ditambah dengan
perangkat penyimpan data atau informasi (storage devices), dan dibentuk dengan model
siklus pengolahan data (data processing cycle)

Gambar 1. Tahapan dasar proses pengolahan data

30
Gambar 2. Alur kerja komputer

1. Input adalah Proses memasukan data atau intruksi. Perangkat input adalah
perangkat yang digunakan untuk memasukan data. Contoh : keyboard dan mouse

2. Proses/CPU (prosessor)

Pengolahan data yang selanjutnya dapat menghasilkan suatu informasi


yang diperlukan. Unit pemprosesan ini dinamakan CPU (Central Prossesing Unit)
. CPU bekerja dengan aritmatika dan logika terhadap data yang terdapat dalam
memori atau yang dimasukan melalui unit masukan seperti : keyboard, scanner,
joystik. Unit pemrosesan didalam CPU terdiri dari :
a. ALU(ArithmaticLogical Unit)
Berfungsi untuk melakukan suatu proses data yang berbentuk data
dan logica seperti data matematika dan statistika . tugas utama dari ALU
adalah melakukan perhitungan aritmatika (matematika) yang terdiri
sesuai dengan intruksi program.
b. CU (Control Unit)
Berfungsi untuk melakukan pengontrolan pengendalian terhadap
suatu proses yang di lakukan sebelum data terseut dikeluarkan atau
output. Tugas dari CU adalah:
1) Meng ntur d n mengend ik n t “input d n output”
2) Meng mbi intruksi “d ri memori ut m “
3) Mengambil data dari memori utama
4) Menyimpan hasil proses ke memori utama
c. Storage Devices (Penyimpanan)
Penyimpanan dibagi menjadi internal dan external.
1) Internal

31
Memori secara langsung bisa di akses prossesor secara
langsung, contoh :
a) Register, merupakan jenis memori yang terdapat pada
prossesor dan sebagai memori internal prosses.
b) Cache memory , merupakan memori yang dapat
meningkatkan kecepatan komputer yang dikatakan sebagai
memori perantara.
c) My memory, terdiri dari : RAM (Random Acccess
Memory), berupa intruksi atau memory sementara, ROM
(Read Only Memory), berfungsi membantu proses kerja
komputer bersifat permanen atau tetap, BIOS (Basic Input
Output System), saat melakukan booting
2) External
Memory yang bisa diprosses oleh prossesor melalui Port .

3. Output

Peralatan pengeluaran yang dapat menyajikan informasi yang dibutuhkan.


Output yang dihasilkan dari pengolahan data dapat digolongkan kedalam 4 macam
bentuk :
a. Tulisan, terdiri dari huruf, kata , angka , karakter khusus,dan symbol-
symbol lain
b. Image , dalam bentuk gambar grafik atau gambar .
c. Suara dalam bentuk music
d. Bentuk yang dibaca oleh mesin dalam bentuk symbol dan hanya dapat
dibaca oleh komputer.
Tiga tahap dasar dari siklus pengolahan data tersebut dapat dikembangkan
lebih lanjut. Siklus pengolahan data yang dikembangkan (expanded data processirtg
cycle) d p t dit mb k n tig t u ebi t p n gi, y itu origin” tion, stor ge d n
distribution.

32
Gambar 3. Siklus pengolahan data computer

Siklus pengolahan data yang dikembangkan sebagai berikut:


1. Origination. Tahap ini berhubungan dengan proses dari pengumpulan data
yang biasanya merupakan proses pencatatan (recording) data ke dokumen
dasar.
2. Input. Tahap ini merupakan proses memasukkan data ke dalam proses
komputer lewat alat input (input device).
3. Processing. Tahap ini merupakan proses pengolahan dari data yang sudah
dimasukkan yang dilakukan oleh alat pemroses (processing device), yang dapat
berupa proses menghitung, membandingkan, mengklasifikasikan,
mengurutkan, mengendalikan atau mencari di storage.
4. Output. Tahap ini merupakan proses menghasilkan output dari hasil
pengolahan data ke alat output (output device), yaitu berupa informasi.
5. Distribution. Tahap ini merupakan proses dari distribusi output kepada pihak
yang berhak dan membutuhkan informasi.
6. Storage. Tahap ini merupakan proses perekaman hasil pengolahan ke simpanan
luar (storage). Hasil dari pengolahan yang disimpan di storage dapat
dipergunakan sebagai bahan input untuk proses selanjutnya. Pada gambar,
tampak adanya 2 buah anak panah yang berlawanan arah, menunjukkan hasil
pengolahan dapat disimpan di storage dan dapat diambil kembali untuk proses
pengolahan data selanjutnya.
Sistem komputer memiliki siklus pengolahan yang pasti. Siklus pengolahan
itu sendiri mengacu kepada makna dari arti komputer itu sendiri. Ada tiga pokok
dalam siklus pengolahan data dengan menggunakan komputer tersebut, yaitu input,
proses, dan output. Sedangkan untuk proses sendiri, pemroses dibantu oleh
beberapa bagian lain, yaitu program serta penyimpan (storage).

33

Anda mungkin juga menyukai