Anda di halaman 1dari 12

RENCANA

PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN (RPP)
TP . 2017/2018

Kelas 1
Semester 1
Mata Pelajaran : Kebudayaan
Daerah
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Kebudayaan Daerah


Kelas / Semester :I/I
Alokasi Waktu :2 x 30 menit

I . Standar Kompetensi : Mengekspresikan diri melalui karya seni yang


terdapat didaerahnya

II . Kompetensi Dasar : Menceritakan cerita rakyat yang terdapat di


Kepulauan Riau

III . Indikator :- Menceritakan cerita rakyat tentang asal usul pulau


Karimun
- Menceritakan asal usul Balai Karimun
- Menceritakan asal usul nama pulau Buru

IV . Materi pokok : Cerita Rakyat

V . Langkah-Langkah Pembelajaran :
- Menjelaskan asal usul pulau Karimun
- Menjelaskan asal usul Balai Karimun
- Menjelaskan asal usul nama pulau Buru

VI . Tujuan Pembelajaran :
 Siswa dapat bercerita asal usul pulau Karimun
 Siswa dapat bercerita tentang asal usul Balai Karimun
 Siswa dapat bercerita asal usul nama pulau Buru

VII . Sumber Belajar :


- Buku Kebudayaan Melayu Kepulauan Riau kelas 1

VIII. Penilaian :
- Tes lisan

Mengetahui, Singkep Barat,


Kepala Sekolah Guru Kelas

SALWA, S.pd.SD SUFIAH HARTIKA


NIP. 196904301995032001 NIP. 197405032014062002
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Kebudayaan Daerah


Kelas / Semester :I/I
Alokasi Waktu : 20 x 30 menit

I. Standar Kompetensi : Mengekspresikan diri melalui karya seni suara yang


terdapat didaerahnya

II. Kompetensi Dasar : Menyanyikan lagu daerah yang terdapat di Kepulauan


Riau atau daerah setempat

III. Indikator : - Menyanyikan lagu Soleram dengan irama dan


intonasi yang tepat
- Menyanyikan lagu Sapu Rengit dengan irama dan
intonasi yang tepat
-Menyanyikan lagu Makan Sirih dengan irama dan
intonasi yang tepat

IV. Materi Pokok : Seni Musik Melayu

V. Langkah-Langkah Pembelajaran :

- Bernyanyi dengan irama dan intonasi yang tepat tentang lagu Soleram

- Bernyanyi dengan irama dan intonasi yang tepat tentang lagu sapu Ringgit

- Bernyanyi denagn irama dan intonasi yang tepat tentang lagu makan sirih

VI . Tujuan Pembelajaran :

 Siswa dapat menyanyikan lagu Soleram dengan irama dan intonasi


yang tepat
 Siswa dapat menyanyikan lagu Sapu Ringgit dengan irama dan
intonasi yang tepat
 Siswa dapat menyanyikan lagu Makan Sirih dengan irama dan intonasi
yang tepat

VII. Sumber Belajar :

- Teks Lagu Melayu


- Buku Kebudayaan Melayu Kepulauan Riau kls 1
VIII. Penilaian :

- Tes Perbuatan :- Menyanyikan lagu Soleram dengan irama dan intonasi yang
Tepat
- Menyanyikan lagu Sapu Ringgit dengan irama dan intonasi
yang tepat
-Menyanyikan lagu Makan Sirih dengan irama dan intonasi
yang tepat

Mengetahui, Singkep Barat,


Kepala Sekolah Guru Kelas

SALWA, S.pd.SD SUFIAH HARTIKA


NIP. 196904301995032001 NIP. 197405032014062002
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Kebudayaan Daerah


Kelas / Semester :I/I
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit

I. Standar Kompetensi : Mengetahui permainan daerah setempat

II. Kompetensi Dasar : Melakukan permainan yang terdapat di Kepulauan


Riau atau daerah setempat

III. Indikator : - Mengidentifikasi kebaikan dan keuntungan dalam


melakukan permainan
- Melakukan permainan lompat tali dengan teknik
yang benar
- Melakukan permainan kucing-kucingan dengan
teknik yang benar
-Melakukan permainan goncang kaleng dengan teknik
yang benar

IV. Materi Pokok : Permainan Rakyat

V. Langkah-Langkah Pembelajaran

- Mencari unsur-unsur kebaikan dan keuntungan dalam melakukan


permainan
- Memainkan permainan lompat tali dengan teknik yang benar
- Memainkan permainan kucing-kucingan dengan teknik yang benar
- Memainkan permainan goncang kaleng dengan teknik yang benar

VI . Tujuan Pembelajaran :
 Siswa dapat bermain lompat tali dengan teknik yang benar
 Siswa dapat bermain kucing-kucingan dengan teknik yang benar
 Siswa dapat bermain gocang kaleng dengan teknik yang benar

VII . Sumber Belajar :

- Tali
- Kaleng
- Buku Kebudayaan Melayu Kepulauan Riau Kelas 1

VIII . Penilaian :

- Tes Perbuatan : 1. Melakukan permainan lompat tali dengan teknik yang benar
2. Melakukan permainan kucing-kucingan dengan teknik yang
Benar
3. Melakukan permainan goncang kaleng dengan teknik yang
benar

Mengetahui, Singkep Barat,


Kepala Sekolah Guru Kelas

SALWA, S.pd.SD SUFIAH HARTIKA


NIP. 196904301995032001 NIP. 197405032014062002
RENCANA
PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN (RPP)
TP.2016 / 2017

Kelas 1
Semester 2
Mata Pelajaran : Kebudayaan
daerah
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Kebudayaan Daerah


Kelas / Semester :I/2
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit

I . Standar Kompetensi : - Memahami tentang kesenian Daerah Melayu

II . Kompetensi Dasar : - Menidentifikasi kesenian daerah Melayu


- Mengekspresikan kesenian daerah Melayu

III. Indikator : - Menyebutkan nama - nama lagu - lagu daerah


- Menyanyikan lagu “ Gunung Banang”
- Menyebutkan macam - macam cerita rakyat
- Mewarnai gambar bunga dan ukiran

IV . Materi Pokok : Kesenian Daerah Melayu “ Lagu daerah, certa rakyat


Dan mewarnai gambar bunga dan ukiran

V. Langkah-Langkah Pembelajaran

- Menjelaskan tentang Lagu – lagu daerah


- Menjelaskan cerita rakyat “ Dedap Durhaka “
- Menjelaskan mewarnai gambar bunga dan ukiran

VI . Tujuan Pembelajaran :
 Siswa dapat menyanyikan lagu - lagu daerah
 Siswa dapat menceritakan kembali cerita rakyat ” Dedap Durhaka ”
 Siswa dapat mewarnai gambar bunga dan ukiran

VII . Alat Dan Sumber Bahan


- Buku Kebda Kepulauan Riau kls 1
- Buku gambar
- Pensil warna

VIII . Penilaian
- Latihan
- Tanya jawab
- Tugas / Praktek

Mengetahui, Singkep Barat,


Kepala Sekolah Guru Kelas

SALWA, S.pd.SD SUBAIDAH


NIP. 196904301995032001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Kebudayaan Daerah


Kelas / Semester :I/2
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit

I . Standar Kompetensi : Memahami Permainan “ Main kucing - kucingan


dan goncang kaleng

II . Kompetensi Dasar : - Mengidentifikasi permainan kucing - kucingan dan


goncang kaleng
- Mengekspresikan permainan kucing - kucingan dan
goncang kaleng

III . Indikator : Memainkan permainan kucing – kucingan dan


goncang kaleng

IV. Materi Pokok : Permainan Rakyat “ Main kucing – kucingan dan


goncang kaleng

VI. Langkah-Langkah Pembelajaran

- Menjelaskan permainan kucing – kucingan dan goncang kaleng


- Menjelaskan nama - nama permainan rakyat

VI . Tujuan Pembelajaran :
 Siswa dapat memainkan permainan rakyat ” kucing – kucingan dan
dan goncang kaleng ”

VII . Alat Dan Sumber Bahan


- Buku Kebda Kepulauan Riau kls 1

VIII . Penilaian
- Latihan
- Tanya jawab
- Tugas / Praktek

Mengetahui, Singkep Barat,


Kepala Sekolah Guru Kelas

SALWA, S.pd.SD SUBAIDAH


NIP. 196904301995032001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Kebudayaan Daerah
Kelas / Semester :I/2
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit

I . Standar Kompetensi : Memahami Tatakrama Dalam Keluarga “ tatakrama


Makan dan minum “

II . Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi tatakrama makan dan minum

III . Indikator : Melakukan tatakrama makan dan minum

IV. Materi Pokok : Tatakrama dalam keluarga “ Tatakrama makan dan


minum

VII. Langkah-Langkah Pembelajaran

- Menjelaskan tentang tatakrama makan dan minum

VI . Tujuan Pembelajaran :
 Siswa dapat menerapkan tatakrama makan dan minum dalam
kehidupan sehari - hari

VII . Alat Dan Sumber Bahan


- Buku Kebda Kepulauan Riau kls 1

VIII . Penilaian
- Latihan
- Tanya jawab
- Tugas / Pr

Mengetahui, Singkep Barat,


Kepala Sekolah Guru Kelas

SALWA, S.pd.SD SUBAIDAH


NIP. 196904301995032001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Kebudayaan Daerah


Kelas / Semester :I/2
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit

I . Standar Kompetensi : Memahami Kesenian Mewarnai Hiasan “ Mewarnai


Kuntum “

II . Kompetensi Dasar : Mengekspresikan mewarnai hiasan “ mewarnai


kuntum

III . Indikator : Mempraktekkan mewarnai kuntum

IV. Materi Pokok : Kesenian Mewarnai Hiasan “ kuntum “

VIII. Langkah-Langkah Pembelajaran

- Menjelaskan tentang mewarnai hiasan kuntum


- Mendiskripsikan tentang mewarnai hiasan kuntum

VI . Tujuan Pembelajaran :
 Siswa dapat mewarnai hiasan kuntum

VII . Alat Dan Sumber Bahan


- Buku Kebda Kepulauan Riau kls 1
- Buku gambar
- Pensil cat

VIII . Penilaian
- Latihan
- Tugas

Mengetahui, Singkep Barat,


Kepala Sekolah Guru Kelas

SALWA, S.pd.SD SUBAIDAH


NIP. 196904301995032001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Kebudayaan Daerah


Kelas / Semester :I/2
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit

I . Standar Kompetensi : Memahami Permainan “ Injit – injit semut dan main


setatak “

II . Kompetensi Dasar : Mengekspresikan permaianan injit – injit semut dan


main setatak

III . Indikator : Mempraktekkan permainan injit – injit semut dan main


setatak

IV. Materi Pokok : Permainan “ injit – injit semut dan main setatak “

V.Langkah-Langkah Pembelajaran

- Menjelaskan tentang permainan rakyat


- Menyebutkan nama - nama permainan rakyat

VI . Tujuan Pembelajaran :
 Siswa dapat memainkan permainan injit – injit semut dan main setatak

VII . Alat Dan Sumber Bahan


- Buku Kebda Kepulauan Riau kls 1

VIII . Penilaian
- Latihan
- Tugas

Mengetahui, Singkep Barat,


Kepala Sekolah Guru Kelas

SALWA, S.pd.SD SUBAIDAH


NIP. 196904301995032001

Anda mungkin juga menyukai