Anda di halaman 1dari 1

1. Sebutkan kriteria soal kalian.?

Jawab
Mengakuisisi sebagian sebesar 80%,
tidak pada nilai tercatat
diferensial sebabkan oleh goodwill
2. Buktikan dari mana akuisisi tersebut tidak 100%
Jawab
Nilai buku nya sebesar $100.000, pada saat akuisisi tersebut di ketahui pula nilai wajar dari
nonpengendali adalah $20.000. jadi karena terdapat kepentingan nonpengendali nilai yang
sesungguhnya yang di miliki adalah $80.000 ( $100.000 - $20.000 ), $80.000 dari $100.000
adalah 80%. Jadi kepemilikan pada akuisisi tersebut hanya 80%
3. Buktikan bahwa perbedaan nilai investasi dan nilai tercatat tersebut di sebabknan goodwill.
Jawab
Selisih antara nilai investasi dan nilai kepemilikan itu di sebabkan adannya goodwill, ini dapat
di buktikan karena nilai wajar dan nilai buku dari petronas Inc adalah sama, jadi selisih
tersebut karena adanya goodwill.
4. Berapa saldo investasi pada perusahaan anak pada akhir periode.
Jawab
Saldo akhir nya adalah $136.000.
saldo akhir ini didapatkan dari saldo awal sebesar $80.000 di tambah dengan laba bersih
sebesar $66.000 dan di kurangi dividen sebesar $10.000
5. Berapa nilai kepentingan non pengendali dan di peroleh dari mana.?
Jawab
Kepentingan nonpengendali adalah sebesar $20.000
Nilai kepentingan nonpengendali ini di dapatkan dari nilai buku perusahaan anak sebesar
$100.000 sedangkan kepemilikan kita hanya 80% $100.000 x 80% = $80.000, $80.000 dolar
lah yang kita miliki, sedangkan sisanya $20.000 itu milik dari pihak non pengendali.

Anda mungkin juga menyukai