Anda di halaman 1dari 1

NAMA : ARVELLA FATHARANI

NIM : 1032181029

PROFIL PEMIMPIN SUKSES DI BIDANG USAHA : JASA

Dr. (H.C.) Susi Pudjiastuti lahir di Pangandaran, pada tanggal 15 Januari 1965. Sekarang beliau
berumur 55 tahun. Ayahnya bernama Haji Ahmad Karlan dan ibunya bernama Hajjah Suwuh Lasminah,
keduanya berasal dari Jawa Tengah, namun sudah lima generasi hidup di Pangandaran. Keluarga Susi
memiliki usaha ternak, memperjualbelikan ratusan ternak dari Jawa Tengah untuk diperdagangkan di
Jawa Barat. Kakek buyutnya adalah Haji Ireng, yang dikenal sebagai tuan tanah di daerahnya. Setelah
mengenyam pendidikan hingga tingkat SMP, Susi melanjutkan pendidikannya ke SMA Negeri 1
Yogyakarta, namun berhenti di kelas 2 karena dikeluarkan dari sekolah akibat keaktifannya dalam
gerakan Golput.]Selain itu, Susi juga mengaku tidak cocok dengan sistem sekolah. Setelah menjadi
menteri, Susi mendaftar untuk mengikuti Paket C di PKBM Bina Pandu Mandiri Kabupaten Ciamis pada
2015. Setelah melewatkan ujian pada tahun 2017, Susi lulus dari ujian susulan pada bulan Mei 2018

Beliau adalah seorang mantan Menteri Kelautan dan Perikanan dari Kabinet Kerja 2014-2019
yang juga pengusaha pemilik dan Presdir PT ASI Pudjiastuti Marine Product, eksportir hasil-hasil
perikanan dan PT ASI Pudjiastuti Aviation atau penerbangan Susi Air dari Jawa Barat .

TEKNIK KEPEMIMPINAN YANG DI GUNAKAN

Teknik kepemimpinan yang di gunakan oleh ibu Susi Pudjiastuti, adalah tekad yang kuat, tegas,
dan berani untuk mengambil resiko atas langkah yang di ambil. Ibu susi pudjiastuti sangat memikirkan
apa dampak yang di berlakukan nya selama menjadi pemimpin di bidang usaha maupun selama menjadi
mentri perikanan.

IDENTIFIKASI KARAKTER DIRI

Karakter diri yang mungkin sudah mulai tumbuh dalam diri saya adalah memikirkan apa
dampak serta resiko atas langkah yang saya ambil dalam memutuskan apapun dalam segala hal. Dan
saya ingin mempunyai karakter seperti yang ibu Susi Pudjiastuti yaitu tekad yang kuat serta tegang
dalam memimpin.

Anda mungkin juga menyukai