Anda di halaman 1dari 15

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

No.Dokumen F01.2019.00 Distribusi


Tgl. Efektif January 2021 Kaprodi Bagian Perkuliahan Dosen

UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2019/2020

Mata Kuliah / SKS : Pengantar Akuntansi 1 + Lab


Hari/Tanggal : Sabtu/ 30-01-2021 Waktu : 120 MENIT
Sifat Ujian : Online Ruang : TAKE HOME
Dosen : Tommy Kuncara

Soal dikerjakan dengan benar, teliti dengan tulisan yang jelas dan mudah dibaca

A. Company Identity & Main Business

Company Name : CULTURE COLOR Address :


Jl. Margonda Raya No. 109

Depok, Jawa Barat


Telephone : +6221887701
Fax : +6221887702
Homepage : www.culturecolor.com E-
mail address : culture@color.com

CULTURE COLOR adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang distributor Kain Tenun. Perusahaan
ini menjual produknya ke berbagai butik diseluruh Indonesia. Persediaan barang dagang yang dimiliki oleh
CULTURE COLOR didapatkan langsung dari suppliernya yang ada di beberapa kota di Indonesia.

B. Accounting Policies
CULTURE COLOR menetapkan kebijakan akuntansi sebagai berikut:

Umum

- Dasar Akrual Basis


- Periode akuntansi selama satu tahun (1 Januari s/d 31 Desember) dibagi dalam
12 periode akuntansi
- Pada setiap akhir bulan disusun neraca saldo
- Dipergunakan jurnal khusus untuk melakukan jurnal setiap transaksi yang ada
- Mata uang yang digunakan adalah Rupiah (single currency)
- Pembayaran beban > 6 bulan menggunakan pendekatan beban
Pembelian

- Setiap retur pembelian diperhitungkan pengurangan pada utang


- Termin pembayaran disesuaikan pada termin yang diberikan oleh tiap supplier
- Keterlambatan pembayaran utang akan dikenakan denda 1% dari nilai pembelian
Pengeluaran Kas

- Pengeluaran kas > Rp2.000.000 dibayarkan dengan cek yang didukung dengan
bukti pengeluaran kas
- Pengeluaran kas ≤ Rp2.000.000 dibayarkan dengan petty cash (kas kecil) yang
sistem pencatatannya menggunakan metode fluktuatif (tidak tetap)
Penjualan

- Setiap retur pejualan akan dilakukan pengurangan pada piutang


- Termin penjualan yang berlaku adalah 2/10, n/30.
- Keterlambatan pembayaran piutang didenda 1% dari nilai piutang yang
tertunggak
Penerimaan Kas

- Setiap penerimaan kas akan disetorkan ke bank pada hari yang sama.
- Perusahaan sebisa mungkin tidak menyimpan dana dalam jumlah besar dalam
brankas perusahaan
- Dana perusahaan disimpan dalam rekening giro nomor 0015-40-222-888, Bank
DKI, Kantor Cabang Utama (KCU) Jakarta
Penilaian Persediaan Barang Dagang

- Sistem pencatatan menggunakan sistem periodik.


- Metode yang digunakan adalah metode harga pokok FIFO, First In First Out
(Masuk Pertama Keluar Pertama)

Penyusutan Aktiva Tetap

- Penyusutan atau depresiasi aktiva tetap dihitung dengan metode garis lurus &
saldo menurun berganda
- Perhitungan dan pencatatan beban depresiasi dilakukan setiap bulan

C. Customer & Supplier List


Customer List

Code Customer Address Telephone


C001 SEKAPUR TENUN Jambi +622 858 5678
C002 SEIRIN TENUN Solo +629 679 9222
C003 MH TENUN Bandung +621 799 6555
C004 GLORY TENUN IKAT Jakarta +623 987 0986
Supplier List

Code Company Name Address Telephone


V001 SUMBER SONGKET Palembang +621 892 8653
V002 GLAM TENUN Jakarta +621 792 3948
V003 KHAS BANTEN Banten +621 902 1848

D. Account Receivable & Account Payable Saldo


Account Receivable
Name No. Faktur Date Term Saldo
SEIRIN TENUN INV1122 27-Nov-18 2/10, n/30 Rp12.000.000
MH TENUN INV1222 08-Nov-18 2/10, n/30 Rp14.500.000
AR TOTAL Rp26.500.000

Account Payable
Name No. Faktur Date Term Saldo
SUMBER SONGKET PO1117 11-Nov-18 3/15, n/30 Rp9.500.000
KHAS BANTEN PO3017 23-Okt-18 2/15, n/30 Rp12.700.000
AP TOTAL Rp22.200.000

E. Merchandise Inventory

Purchase Selling
Code Merchandise Name Qty Total Total
Price Price
SS001 TENUN GRINGSING 200 Rp170.000 Rp34.000.000 Rp240.000 Rp48.000.000
SONGKET
SS002 150 Rp280.000
PALEMBANG Rp210.000 Rp31.500.000 Rp42.000.000
SS003 TENUN DOYO 250 Rp125.000 Rp31.250.000 Rp195.000 Rp48.750.000
SS004 TENUN LURIK 150 Rp200.000 Rp30.000.000 Rp270.000 Rp40.500.000
SS005 TENUN BADUY 200 Rp170.000 Rp34.000.000 Rp140.000 Rp48.000.000
Rp160.750.000 Rp227.250.000
F. Trial Balance December 1st, 2018

CULTURE COLOR
TRIAL BALANCE
DECEMBER 1ST, 2018

No. Chart of account Level Type Parent Debit Kredit


1 ASSETS 1 G -
11 Current assets 2 G 1
111 Cash 3 G 11
1111 Cash On Bank 4 D 111 Rp115.000.000
1112 Petty Cash 4 D 111 Rp8.000.000
112 Accounts Receivable 3 D 11 Rp26.000.000
113 Merchandise Inventory 3 D 11 Rp160.750.000
114 Store Supllies 3 D 11 Rp6.000.000
115 Prepaid Rent 3 D 11
116 Prepaid Advertising 3 D 11
12 Fixed Assets 2 G 1
121 Land 3 D 12 Rp50.500.000
122 Building 3 G 12
1221 Building O.V 4 D 122 Rp75.000.000
1222 Accum Depr Building 4 D 122 Rp12.500.000
123 Equipment 3 G 12
1231 Equipment O.V 4 D 123 Rp15.700.000
1232 Accum Depr Equipment 4 D 123 Rp4.000.000
2 LIABILITIES 1 G -
21 Current Liabilities 2 G 2
211 Account Payable 3 D 21 Rp33.500.000
212 Salary Payable 3 D 21
22 Long Term Liabilities 2 G 2
221 Notes Payable 3 D 22 Rp35.000.000
3 CAPITAL 1 G -
31 Capital Stock 2 D 3 Rp235.000.000
32 Retained Earning 2 D 3 Rp30.000.000
4 REVENUES 1 G -
41 Sales 2 D 4 Rp213.000.000
42 Freight Collected 2 D 4 Rp3.000.000
43 Late Fees Collected 2 D 4 Rp1.000.000
44 Sales Discount 2 D 4 Rp1.500.000
45 Sales Return 2 D 4 Rp1.200.000
5 COGS & EXPENSES 1 G -
51 Cost of Good Sold 2 G 5
511 Purchase 3 D 51 Rp95.000.000
512 Freight In 3 D 51 Rp1.000.000
513 Purchase Discount 3 D 51 Rp1.250.000
514 Purchase Return 3 D 51 Rp2.000.000
52 Expenses 2 G 5
521 Rent Expenses 3 D 52 Rp6.300.000
522 Advertising Expense 3 D 52
523 Supplies Expenses 3 D 52
524 Electricity, Water, Telp Exp 3 D 52 Rp2.800.000
525 Salary Expenses 3 D 52 Rp3.000.000
526 Building Depreciation 3 D 52 Rp850.000
Expense
527 Equipment Depreciation 3 D 52 Rp1.000.000
Expense
528 Late Fees Paid 3 D 51 Rp650.000
529 COGS 3 D 52
TOTAL Rp570.250.000 Rp570.250.000

G. Transaction Invoice

Invoice 1
Invoice 2

Invoice 3
Invoice 4

Invoice 5
Invoice 6

Invoice 7
Invoice 8

Invoice 9
Invoice 10

Invoice 11
Invoice 12

Invoice 13
Invoice 14
Diminta:

Buatlah pencatatan atas transaksi-transaksi CULTURE COLOR diatas ke dalam


jurnal-jurnal perusahaan dagang (jurnal umum dan jurnal penyesuaian), buku besar
(ledger) dan susunlah laporan keuangannya
-------------selamat bekerja secara mandiri semoga sukses-----------

Kampus (v) Validasi Program Studi Tanggal Paraf


04062020 Tommy/isla
( ) A=Tanjung Duren ( ) B=Bekasi ( ) C=Cengkareng Akuntansi miah
Acuan Soal (1) RPS, (2) Pustaka, (3) Pertemuan Kuliah, (4) Ketentuan evaluasi yang berlaku.

15 SOAL INI BERSIFAT RAHASIA “HARUS DIKEMBALIKAN” | MILIK UNIVERSITAS DIAN NUSANTARA

Anda mungkin juga menyukai