Anda di halaman 1dari 22

Materi pokok 

Kemagnetan dan Pemanfaatannya sebagai berikut.

1. Pemanfaatan medan magnet pada migrasi hewan

 Migrasi burung
 Migrasi salmon
 Migrasi penyu
 Migrasi lobster duri
 Magnet dalam tubuh bakteri

2. Teori dasar kemagnetan

 Konsep gaya magnet


 Teori kemagnetan bumi
 Induksi magnet dan gaya Lorentz
 Penerapan gaya Lorentz pada motor listrik
 Induksi elektromagnetik
 MRI
 Kereta maglev
 Pembangkit listrik tenaga nuklir

Berikut admin bagikan Soal IPA Kemagnetan dan Pemanfaatannya Kelas 9 SMP/MTs


Kurikulum 2013. Soal berbentuk pilihan ganda berjumlah 20 butir soal dengan dilengkapi
kunci jawabannya.

Soal nomor 2.1

Benda yang ditarik lemah oleh magnet disebut ….

A.  paramagnetik

B.  diamagnetik

C.  neomagnetik

D.  feromanetik

Kunci jawaban : A

Soal nomor 2.2

Contoh dari benda diamagnetik adalah ….

A. nikel

B. seng

C. alumunium
D. besi

Kunci jawaban : B

Soal nomor 3

Pernyataan yang benar tentang sifat-sifat kutub magnet adalah ….

A.  kutub senama magnet akan tarik menarik

B.  kutub senama magnet akan tolak menolak

C.  kutub tidak senama akan tolak menolak

D.  kutub selatan magnet dapat menarik semua logam

Kunci jawaban : B

Soal nomor 4

Berikut ini adalah cara-cara yang dapat dilakukan untuk membuat magnet, kecuali ….

A.  didekatkan magnet utama

B.  dialiri arus listrik

C.  digosokkan magnet utama

D.  dialiri arus bolak balik

Kunci jawaban : D

Soal nomor 5

Bagian dari magnet yang mempunyai gaya tarik terbesar adalah ….

A.  tengah magnet

B.  semua bagian

C.  kutub magnet

D.  kutub utara magnet

Kunci jawaban : C

Soal nomor 3.1

Sifat kemagnetan suatu logam dapat dihilangkan dengan cara berikut, kecuali ….


A.  dipanaskan

B.  didinginkan

C.  dijatuhkan

D.  dialiri arus bolak balik

Kunci jawaban : B

Soal nomor 7

Membuat magnet dengan cara elektromagnetik dapat dilakukan dengan cara ….

a.  melilitkan kawat menghantar pada besi atau baja

b.  mengalirkan arus AC melalui solenoide berinti logam

c.  mengalirkan arus DC melalui kumparan berinti besi

d.  mengalirkan arus searah melalui batang besi

Soal nomor 8

Perhatikan gambar berikut!

Gambar di atas menunjukkan tiga buah magnet batang. Jika C kutub selatan, B dengan C
tolak menolak, serta D dengan E tarik menarik, sehingga jenis kutub magnet pada A dan F
adalah ….

A. A kutub selatan, F kutub selatan

B. A kutub utara, F kutub selatan

C. A kutub selatan, F kutub utara

D. A kutub utara, F kutub utara

Kunci jawaban : C

Soal nomor 9

Dua buah paku menempel akibat induksi magnet dari kutub utara sebuah magnet
batang seperti gambar berikut.
Posisi pengkutuban yang benar pada paku ditunjukkan oleh diagram bernomor ….

A. I

B. II

C. III

D. IV

Kunci jawaban : C

Soal nomor 10

Hal di bawah ini yang menunjukkan peristiwa terjadinya induksi magnet adalah ….

A. hilangnya sifat magnet dalam medan listrik

B. besi menjadi magnet di dalam medan magnet

C. berubahnya kutub magnet dalam medan listrik

D. berkurangnya daya magnet dalam medan magnet

Kunci jawaban : B

Soal nomor 11

Sebuah jarum kompas yang diletakkan disekitar medan magnet akan mengalami
penyimpangan
arah. Dari diagram gambar berikut ini, yang menunjukkan kedudukan jarum kompas yang
benar adalah ….
Kunci jawaban : D

Soal nomor 12

Perhatikan ilustrasi berikut!

(1) U==S–><–S==U

(2) U==S<—->S==U

(3) U==S–><–U==S

(4) S==U–><–U==S

Sifat magnet yang benar adalah ….

A.  (2) dan (3)

B.  (2) dan (4)

C.  (1) dan (2)

D.  (1) dan (4)

Kunci jawaban : A

Soal nomor 13

Orang yang menyatakan pertama kali bahwa bumi merupakan sebuah magnet adalah ….

A.  Michael Faraday

B.  Yohannes Keppler

C.  Wiliiam Gelbert

D.  Blaise Pascal
Kunci jawaban : C

Soal nomor 14

Kutub magnet batang dalam keadaan bebas selalu menunjuk ke arah utara dan selatan bumi
karena ….

A.  letak kutub magnet bumi berada di kutub utara bumi

B.  letak kutub utara bumi berada di sekitar kutub utara bumi

C.  letak kutub bumi berada di kutub magnet bumi

D.  letak kutub selatan magnet bumi berada di sekitar kutub utara bumi

Kunci jawaban : D

Soal nomor 1.1

Berikut ini adalah hewan yang memanfaatkan medan magnet untuk melakukan
migrasi, kecuali ….

A. salmon

B. penyu

C. lobster duri

D. beruang

Kunci jawaban : D

Soal nomor 1.2

Hewan yang menggunakan partikel magnetik pada tubuhnya untuk menciptakan peta
navigasi dengan memanfaatkan medan magnet bumi adalah ….

A. burung

B. beruang

C. salmon

D. penyu

Kunci jawaban : A

Soal nomor 17

Pengertian dari sudut deklinasi adalah ….


A.  sudut yang dibentuk antara jarum kompas dengan kutub utara selatan bumi

B.  sudut yang dibentuk jarum kompas dengan bidang horizontal bumi

C.  sudut yang dibentuk jarum kompas dengan bidang kemiringan bumi

D.  sudut yang dibentuk jarum kompas dengan kutub utara magnet bumi

Kunci jawaban : A

Soal nomor 18

Arah garis gaya magnet bumi adalah ….

A.  dari kutub selatan bumi berakhir di kutub utara bumi

B.  dari kutub utara bumi berakhir di kutub selatan bumi

C.  dari kutub selatan magnet bumi berakhir di kutub utara bumi

D.  dari kutub selatan magnet bumi berakhir di kutub utara magnet bumi

Kunci jawaban : B

Soal nomor 19

Peralatan berikut yang menggunakan sifat induksi elektromagnetik adalah ….

A.  dinamo sepeda

B.  kipas angin

C.  solder listrik

D.  televisi

Kunci jawaban : A

Soal nomor 20

Perhatikan gambar berikut!


Sebuah batang besi berada di dekat inti besi yang dililit kawat berarus listrik. Ketika sakelar
ditutup, pengkutuban pada ujung-ujung inti besi dan batang besi adalah ….

A. Q merupakan kutub selatan dan Y kutub utara

B. P merupakan kutub utara dan X kutub  utara

C. P merupakan kutub selatan dan X kutub selatan

D. P merupakan kutub utara dan X kutub selatan

Kunci jawaban : C
1. 2.4 bahan yang dapat ditarik magnet dengan kuat adalah..
a. feromagnetik
b. paramegnetik
c. nonmagnetik
d. diamagnetik

Question 2
2.5 Kayu merupakan salah satu bahan yang termasuk ke dalam jenis..
answer choices
a. feromagnetik
b. paramegnetik
c. nonmagnetik
d. diamagnetik

Question 3
Daerah di sekitar magnet yang masih dipengaruhi gaya magnet disebut..
answer choices
garis gaya magnet
medan magnet
kutub magnet
arah arus magnet

Question 4
Berikut ini cara membuat magnet, kecuali..
answer choices
baja digosok dengan magnet ke segala arah
besi digosok dengan magnet ke satu arah
paku dililit kawat berisolasi dan dialiri listrik
besi diletakkan di sekitar magnet

Question 5

Dari gambar di samping yang arah gayanya tepat adalah..

answer choices

(1) dan (2)

(1) dan (3)

(2) dan (3)

(1) dan (4)


Question 6

berikut beberapa benda:

1.baja

2.besi

3.alumunium

4. seng

5. karet

6. nikel

golongan Ferromagnetik adalah benda dengan nomor ....

answer choices

1, 2, 3

1, 2, 6

2, 3, 4

4, 5, 6

Question 7

berikut perlakuan pada magnet:

1) dipukul-pukul

2) direndam ke dalam air

3) dialiri listrik

4) dilapisi cat

5) dibakar

perlakuan yang dapat menghilangkan kemagnetan sebuah magnet adalah ....

answer choices

1, 2, 3

1, 2, 4
1, 3, 5

2, 4, 5

Question 8

Cara pembuatan magnet berdasarkan gambar di atas adalah....

answer choices

induksi

elektromagnet

penggosokan

pemanasan

Question 9

Garis - garis yang mengelilingi magnet disebut....

answer choices

tipe magnet

jenis - jenis magnet

kutub - kutub magnet

garis gaya magnet

Question 10

Gambar tersebut menunjukkan sifat magnet, yaitu ....

answer choices

magnet menarik benda tertentu


gaya magnet dapat menembus benda

medan magnet akan membentuk gaya magnet

magnet mempunya dua kutub

Question 11

Gambar tersebut menunjukkan adanya ...

answer choices

kutub magnet

medan magnet

kekuatan magnet

bergeraknya magnet

Question 12

Contoh bahan feromagnetik adalah ....

answer choices

besi dan baja

emas dan kobalt

seng dan alumunium

kayu dan karet


Berikut alat yang tidak memanfaatkan magnet dalam kehidupan sehari-hari adalah ....

answer choices

Question 14

Pembuatan magnet seperti pada gambar disebut ....

answer choices

induksi

elektromagnetik

menggosok

konveski
Question 15

Prinsip kerja alat tersebut adalah dengan memanfaatkan ....

answer choices

solar dan bensin

elektromagnetik

batu bara

gaya otot

Question 16

Jika magnet batang dipotong menjadi 3 bagian, maka bagian yang tengah ….

answer choices

hanya memiliki kutub selatan

tidak bersifat magnet

mempunyai kutub utara dan selatan

hanya memiliki kutub utara

Question 17

Kutub P pada magnet jarum didekatkan pada Q kutub utara magnet batang, ternyata kutub P
ditolak, berarti ….

answer choices

P dan Q kutub selatan

P kutub selatan dan Q kutub utara

P dan Q kutub utara


P kutub utara dan Q kutub selatan

Question 18

Cara membuat magnet pada gambar tersebut adalah secara ....

answer choices

a. induksi
b. konduksi
c. elektromagnetik
d. gesekan

Question 19

Bentuk magnet pada gambar disebut ....

e. ladam
f. silinder
g. tabung
h. batang

Question 20

Perhatikan gambar di samping!

Apakah yang dilakukan agar kemagnetan yang dihasilkan bertambah besar

a. mengganti ukuran baterai


b. memperbesar ukuran baterai
c. menambah jumlah lilitan
d. mengurangi jumlah lilitan
1. Interaksi kawat berarus dalam sebuah medan magnet akan menghasilkan gaya, yang
disebut sebagai . . . .

answer choices

Gaya Lentz

Gaya Lorentz

Hukum Faraday

Hukum Kirchoff

Question 2

Apabila sebuah kawat tembaga sepanjang 5 m dialiri arus listrik sebesar 1 A, dan kawat
tersebut berada dalam medan magnet sebesar 4 Tesla, maka besarnya gaya Lorentz yang
terjadi adalah . . . .

answer choices

50 N

40 N

30 N

20 N

Question 3

Berikut ini adalah factor-faktor yang mempengaruhi hasil dalam pembuatan motor listrik
kecuali . . . .

answer choices

Hambatan jenis kawat

Besarnya medan magnet

Panjang kawat

Kuat arus uang mengalir


Question 4

Kumparan kawat pata pembuatan motor listrik dapat bergerak setelah didekatkan dengan
medan magnet, hal tersebut dapat terjadi dikarenakan . . . .

answer choices

Adanya gaya tarik menarik antar kutub positif dan negatif magnet

Adanya perpindahan elektron dari kutub negatif ke kutub positif baterai

Adanya aliran listrik melewati suatu daerah yang terdapat medan magnet, sehingga
menyebabkan terjadinya gaya Lorentz

Terjadi perbedaan potensial arus sehingga menyebabkan ggl induksi


1. Dalam tubuh hewan terdapat sebuah medan magnet secara alamiah yang

menjadikan makluk hidup tersebut dapat mendeteksi adanya medan magnet di

bumi. Fenomena seperti ini dikenal dengan istilah....

a. biotik c. magnetik

b. abiotik d. biomagnetik

2. Hewan yang memiliki biomagnetik memiliki kemampuan untuk menentukan mata

angin atau suatu tempat dimana ia akan bermigrasi yang bertujuan untuk...

a. mencari tempat yang indah

b. mencari anaknya yang hilang

c. mencari kumpulan sejenisnya

d. mendapatkan makanan dan terhindar dari musuh/predator

3. Unggas/burung merupakan salah satu hewan yang sering kali bermigrasi pada

musim tertentu. Jenis burung yang sering melakukan migrasi yaitu burung ...

a. merpati, elang dan kelelawar

b. elang, burung gereja dan kelelawar

c. burung layang layang, elang dan nuri

d. kelelawar, tekukur dan burung layang layang

4. Terdapat jenis makluk hidup yang memiliki sifat kemagnetan jauh lebih besar dari

pada magnet sintetik atau magnet buatan manusia yang disebut magnetosom.

Makluk hidup yang dalam tubuhnya terdapat magnetosom adalah...

a. penyu c. Lobster duri

b. bakteri d. berbagai jenis burung

5. Kebanyakan hewan yang dalam tubuhnya terdapat medan magnet adalah hewan

yang hidupnya di darat, udara, air laut dan air tawar. Hewan yang dapat hidup di air

laut dan air tawar sekaligus adalah...

a. lobster c. ikan salmon

b. ikan paus d. ikan lumba-lumba


6. Terdapat jenis makluk hidup yang dapat mengadakan migrasi sendirian yaitu...

a. penyu c. lobster duri

b. ikan paus d. burung elang

7. Pada saat tertentu ikan salmon akan bermigrasi dari lautan menuju sungai yang

bertujuan untuk...

a. mencari makan c. menetaskan telurnya

b. menetaskan telur d. terhindar dari predator

8. Tidak semua makluk hidup mampu mengadakan migrasi dan menempuh jarak

yang sangat jauh, kecuali ...

a. penyu, elang dan lobster

b. ikan salmon, penyu dan lobster

c. ikan salmon, lumba lumba dan penyu

d. burung layang layang, ikan salmon dan lobster

9. Di antara hewan hewan yang sering mengadakan migrasi karena dalam tubuhnya

terdapat medan magnet yang akan digunakan dalam bidang kesehatan adalah...

a. penyu c. ikan salmon

b. bakteri d. lumba-lumba

10. Salah satu faktor yang mempengaruhi punah/musnahnya makluk hidup di bumi

adalah ketidakmampuan makluk hidup tersebut mengadakan adaptasi. Pengertian

Adaptasi adalah ...

a. kemampuan makluk hidup untuk menyesuaikan diri dengan lingkungannya

berupa tempat hidup dan lawan jenisnya

b. kemampuan makluk hidup untuk menyesuaikan diri dengan lingkungannya

berupa sesamanya dan tempat hidupnya

c. kemampuan makluk hidup untuk menyesuaikan diri dengan lingkungannya

berupa jenis makanan dan tempat hidupnya

d. kemampuan makluk hidup untuk menyesuaikan diri dengan lingkungannya

berupa jenis makanan dan musuh/predatornya


11. Magnet mengandung daya tarik terhadap benda lain yang mengandung besi yang

ditemukan di Turki dan disebut....

a. magnetik c. gaya magnet

b. magnesia d. medan magnet

12. Cara membuat magnet untuk menghasilkan sifat magnet yang tetap/ parmenen

adalah dengan cara....

a. induksi c. memilih jenis yang tepat

b. dialiri dengan arus listrik d. digosok dengan satu arah

13. Bentuk magnet yang biasa digunakan untuk membuat kompas adalah....

a. jarum c. batang

b. ladam d. silinder

14. Membuat magnet artinya mengatur letak magnet magnet kecil penyusunnya agar

tidak saling berpotongan sehingga tidak saling meniadakan sifat kemagnetannya.

Magnet magnet kecil penyusun magnet yang bisa diatur menjadi magnet disebut....

a. magnetit c. magnetarium

b. magnetosom d. magnet elementer

20. Manfaat induksi elektromagnetik dalam produk teknologi bidang kesehatan

adalah….

a. kereta Maglev c. Magnetic Resonance Imaging (MRI)

b. alat ukur listrik d. Pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN)

21. Arah garis gaya magnet keluar dari kutub.... dan masuk ke kutub....

a. timur ke barat c. utara ke selatan

b. selatan ke utara d. selatan ke timur


22. Daya tarik magnet paling besar terdapat di....

a. pinggir c. kedua kutubnya

b. tengah d. salah satu permukaanya

23. Sebuah magnet batang yang diikat dan digantung bebas kedua kutubnya akan

menunjuk ke....

a. timur – barat bumi c. utara - selatan bumi

b. utara – barat bumi d. selatan - barat bumi

24. Arah arus listrik pada kawat penghantar berpengaruh terhadap....

a. kekuatan magnet c. arah medan magnet

b. kekuatan arus listrik d. sifat kelistrikan kabel yang digunakan

25. Perhatikan data berikut!

1) medan magnetnya

2) panjang kawat yang digunakan

3) diameter kawat yang digunakan

4) arus listrik yang melewati kabel/penghantar

Besarnya gaya Lorentz berbanding lurus dengan....

a. 1, 2, 3. c. 1, 3, 4.

b. 2, 3, 4. d. 1, 2, 3, 4.

26. Manakah pernyataan dibawah ini yang benar tentang sudut deklinasi dan sudut

inklinasi ?

a. sudut deklinasi selalu lebih besar dari sudut inklinasi

b. sudut inklinasi selalu lebih besar dari sudut deklinasi

c. sudut deklinasi dan inklinasi selalu sama di semua tempat di dunia

d. sudut deklinasi dan sudut inklinasi tidak sama di semua tempat di dunia
27. Manakah pernyataan di bawah ini yang benar tentang sifat sifat magnet ?

a. kutub yang sama selalu tarik menarik

b. kutub yang sama selalu tolak menolak

c. kutub yang berbeda selalu tolak menolak

d. kutub yang berbeda tidak saling mempengaruhi

28. Pernyataan yang benar tentang hubungan antara arus listrik dengan sifat

kemagnetan adalah....

a. arus listrik besar sifat kemagnetan lemah

b. arus listrik besar sifat kemagnetannya kuat

c. arus listrik besar sifat kemagnetan tidak terpengaruh

d. arus listrik dan sifat kemagnetan selalu saling meniadakan

29. Salah satu keuntungan kemagnetan produk teknologi yang tidak mencemari udara

adalah....

a. MRI c. kereta maglev

b. PLTN d. kereta maglev dan PLTN

30. Alat yang mengubah energi kinetik/energi gerak menjadi energi listrik adalah....

a. MRI c. kereta maglev

b. PLTN D. dinamo atau generator

Kunci Jawaban Pilihan Ganda

1. D 7. B 13. A 19. C 25. C

2. D 8. C 14. D 20. C 26. D

3. A 9. B 15. C 21. C 27. B

4. B 10. C 16. B 22. C 28. B

5. C 11. A 17. C 23. C 29. B

6. A 12. D 18. D 24. C 30. D

Anda mungkin juga menyukai