Anda di halaman 1dari 2

Johanes nicholas viery

XI MIPA B/13
-
1. Kebugaran jasmani adalah kesanggupan dan kemampuan tubuh melakukan
penyesuaian terhadap pembebanan fisik yang diberikan kepadanya (dari kerja yang
dilakukan sehari-hari) tanpa menimbulkan kelelahan berlebihan.

2. komponen kebugaran jasmani

a. speed
-definisi :
Kecepatan merupakan kemampuan seseorang dalam melakukan
gerakan berkesinambungan dalam waktu sesingkat-singkatnya
- Tujuan Latihan
untuk meningkatkan kemampuan seseorang dalam bidang kecepatan
- Cara Latihan
berlari 50 -200 meter, sering melakukan lari jarak pendek, iku lari
marathon

b. agility
-Definisi
Kelincahan merupakan kemampuan seseorang dalam menyesuaikan
diri dengan posisi-posisi tubuh seperti dari depan ke belakang, atau
dari kiri ke kanan.
-Tujuan
untuk meningkatkan reflek seseorang dari aspek kelincahan
-Cara Latihan
lari zig zag, lari naik turun tangga

c.balance
--Definisi
Keseimbangan merupakan kemampuan untuk mengendalikan organ
dan syaraf otot sehingga bisa mengendalikan gerakan tubuh dengan
baik.
-Tujuan
untuk meningkatkan kesimbangan pada tubuh
- Cara Latihan
latihan sikap lilin, berjalan di atas balok kayu, dan berdiri dengan
tangan sebagai tumpuannya.

d. coordination
Definisi
Koordinasi merupakan kemampuan seseorang dalam menyatukan
gerakan tubuh berbeda ke dalam satu gerakan yang efektif.
-Tujuan
untuk mengkoordinasikan atau menyempurnakan gerakan anggota
tubuh yang satu dengan anggota tubuh yang lain saat melakukan
sesuatu
-Cara Latihan
memantulkan bola pada tembok dengan tangan kanan dan
menangkapnya kembali menggunakan tangan kiri. Membutuhkan
kemampuan gerak insting yang kuat dan juga konsentrasi yang tinggi.

Anda mungkin juga menyukai