Anda di halaman 1dari 5

Hospital Mobile *

Konsep & usulan pengembangan


Produk layanan Aplikasi
Mobile berbasis android
Bandung, Mei 2020

* : nama produk yang diusulkan

M22042020-R4
Latar Belakang
a) Rumah Sakit masih merupakan customer potensial yang
memanfaatkan teknologi informasi dalam mendukung
aktifitasnya
b) Daya Saing Produk dengan Competitor
c) Teknologi yang terus berkembang era aplikasi mobile
d) Tren layanan Rumah Sakit menuju Era Telemedicine
Maksud & Tujuan
a) Daya tarik bagi Rumah sakit, untuk menggunakan SIMRS NCI
MediSmart
b) Alternatif Sumber pendapatan bagi perusahaan
c) Aplikasi yang bermanfaat bagi pasien, Dokter dan Rumah Sakit
d) Alternatif produk SIMRS NCI MediSmart dengan tetap
menjadikan Rumah Sakit sebagai terget pemakaianya yaitu
dengan membuat Hospital Mobil
Manfaat
Rumah Sakit
a) Solusi pengembangan teknologi, tanpa mengeluarkan biaya
b) Mendukung pemasaran Rumah Sakit memanfaatkan Aplikasi Online
c) Sarana peningkatan kepuasan pasien berbasis layanan aplikasi
d) Solusi layanan era Telemedicine

Dokter
a) Fasilitas komunikasi dengan Pasien dan Rumah Sakit berbasis
layanan Aplikasi online
b) Informasi history rekam medis pasien secara benar dan pasti
c) Solusi Layanan Era Telemedicine
Manfaat
Pasien
a) Kemudahan layanan informasi rumah sakit secara online :
 Daftar Online
 Resume Medis Online
 Histori kunjungan
 Layanan kiriman obat
 Pembayaran online
 Informasi umum umah Sakit
 Informasi antrian klinik
 Komunikasi dengan Dokter
b) Kemudahan telusur histori data rekam medis
c) Jaminan histori catatan medis di Rumah Sakit

Anda mungkin juga menyukai