Anda di halaman 1dari 2

Tugas 2

4.12 Menyusun kritik dan esai dengan memperhatikan aspek pengetahuan dan
pandangan penulis, baik secara lisan, maupun tulis.
Nama : Muhammad Arik Nashrullah
Kelas : 12 MIPA 2
No. Absensi : 16

Berusahalah semaksimal mungkin untuk tidak mencontek jawaban teman kalian!


Perbanyaklah pemahaman dari materi pelajaran yang bisa diakses dari sumber
belajar mana pun!
Jujurlah pada diri sendiri!

1. Bacalah dan pahami isi video motivasi dalam link berikut ini
(https://www.youtube.com/watch?v=qUVdHiB1COE) kemudian kerjakan tugas berikut ini
dengan baik dan benar!

No
Pertanyaan Jawaban
.
Apa judul video tersebut? Perubahan Terbesar Dimulai Dari Mindset Kita
1
Sendiri
Tulislah butir-butir  Perhatikan apa yang kita pikirkan, karena
pemikiran dalam video itu akan keluar menjadi ucapan
tersebut!  Perhatikan apa yang kita ucapkan,
karena itu akan menjadi tindakan
 Perhatikan apa yang kita lakukan, karena
jika dilakukan berulang-ulang akan
2 menjadi sebuah kebiasaan(habits)
 Perhatikan kebiasaan kita, karena itu
akan menjadi sebuah karakter
 Urusan kun-fayakun adalah urusan Yang
Maha Kuasa
 Urusan kita adalah berikhtiar semaksimal
mungkin
3 Tulislah tanggapan Anda terhadap isi video tersebut dalam bentuk esai!
Esai:
Semua hal tergantung pada kita. Perubahan terbesar kita itu dimulai dari
mindset kita sendiri. Makanya perhatikan apa yang kita pikirkan, karena itu
akan menjadi sebuah ucapan. Perhatikan apa yang kita akan ucapkan, karena
itu akan menjadi sebuah tindakan. Perhatikan apa yang kita lakukan, karena
jika dilakukan berulang maka menjadi sebuah kebiasaan. Perhatikan
kebiasaan kita, karena itu akan menjadi sebuah karakter. Contohnya yaitu
seseorang yang terbiasa membaca 1 juz per hari atau 1 halaman per hari Al-
Quran. Ada juga contoh lain yaitu seorang yang pandai melihat kesempatan,
kemudian kesempatan tersebut memberi keuntungan bagi dirinya. Maka dari
itu kita harus berusaha (berikhtiar) semaksimal mungkin, lalu serahkan
kepada Yang Maha Kuasa untuk menentukannya.

Anda mungkin juga menyukai