Anda di halaman 1dari 3

NOTULENSI RESTORASI KELAS IV ATAU VI RESIN KOMPOSIT

Nama : Nuraeni
Nim : 10616065

1. Apa itu resin komposit ?


Jawab :
Resin komposit adalah gabungan dua atau lebih bahan berbeda dengan sifat-sifat yang
unggul yang dapat menghasilkan tambalan yang sewarna dengan gigi.

2. Prinsip preparasi kavitas kelas iv resin komposit ?


Jawab :
a. Outline form : menggunakan pinsil tinta pada element gigi I2 RA (distal palatal)
kemudian melalukan preparasi.
b. Retensi form : kontak dibentuk agar terdapat retensi sehingga retensi tidak mudah
lepas. Retensi didapat dari bevel.
c. Resistence form : bentuk untuk merencanakan preoarasi agar mendapatkan tempat
untuk meletakan restorasi sehingga memiliki kemampuan yang baik. Email
didukung oleh dentin yang sehat. Dinding. Dinding kavitas dubuat sejajar dengan
satu sama lain.
d. Convenience form : bentuk kavitas yang mudah memasukan bahan restorasi.

3. Sebutkan insikasi dan kontraindikasi pada penumpatan kelas iv resin komposit?


Jawab :
 Indikasi
a. Restorasi kelas V yang tidak melibatkan tekanan oklusal yang tinggi,
b. Memperbaiki diastema, abrasi, atau erosi pada daerah serviks premolar
gigi.
c. Untuk sementasi restorasi indirect seperti inlay, onlay dan crown.
 Kontraindikasi
a. Pasien dengan OH buruk
b. Prevalensi karies tinggi
c. Lesi karies kelas v dengan factor estetik yang kurang diperhatikan, apabila
lesi meluas sampai ke permukaan.

4. Sebutkan alat yang digunakan untuk restorasi kelas iv mulai preparasi sampai
finishing dan polishing?
Jawab :
a. Highspeed handpiece
b. Round bur kecil
c. Microbrush
d. Threeway syringe
e. Sonde
f. Seloloid strips/crown form
g. Cotton pellet dan cotton roll
h. Pinset
i. Lighcured
j. Plastic filling instrument
k. Fine finishing bur
l. Arkansas stone
m. Sand rubber soflex with madrii
n. Silicone rubber.

5. Yang termasuk resistensi kelas iv apa saja ? bevel pada kelas 4 itu resistensi atau
retensi?
Jawab :
Untuk retensi kelas 4 ada dokter yaitu berupa pembuatan bevel (full bevel).

6. Resisten pad akelas 4 apa? Apakah ada dovetail ?


Jawab :
Tidak ada , dovetail tidak ada.

7. Apa yang dimaksud dengan resistensi ?


Jawab :
Retensi adalah melakukan preparasi seminimal mungkin.

8. Macam-macam bevel dan penjelasannya ?


Jawab :

a. Slight bevel : pengurangan sedikit pada email.


b. Short bevel : bevel yang meliputi seuruh lapisan email dan belum mengenai
dentin.
c. Long bevel : seluruh lapisan email sampai ½ dinding lapisan enamel.
d. Full bevel : meliputi seluruh email dan dentin seluruh dinding kavitas. Yang sudah
menegnail pulpaa.
e. Counter bevel : bevel yang arahnya berlawanan dengan dinding aksial kavitas
kerah permukaan fasial / lingual/ ekstra koronal.
f. Parsial beve : bevel pada lapisan email dan tidak melebihi 1/3 ketebalan email.

9. Kalimat pada full bevel masih kurang benar, kira-kira menurut kalian apa yang
tertinggal di gigi tersebut jika pengambilan meliputi emaildan dentin?
Jawab :
Karies yang luas dan mencapai selapis dentin, yang kemungkinan menyebabkan
perforasi dan mencapai pulpa.

10. Cara menegecek bevel menggunakan ala tapa ?


Jawab:
Menggunakan sonde.

11. Kedalam karies ada apa saja ?


Jawab :
a. Karies superfisial : karies yang hanya mengenail email, sedangkan dentin belum
terkena.
b. Karies media : karies sudah menegnai email dan telah mencapai setengah dentin.
c. Karies profundal : karies yang menegnai lebih dari setengah dentin bahakan
mengenai pulpa.

12. Kalua karies menembus pulpa apa Namanya ?


Jawab :
Karies profundal perforasi.
13. Mengecek kedalam karies menggunakan?
Jawab :
Menggunakan probe, kenapa? Karena probe ada kalibrasinya, kalua hanya
menggunakan sonde tau dari mana untuk itu dikatakan karies superficial.

Anda mungkin juga menyukai