Anda di halaman 1dari 1

RANCANA PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK KESEHATAN AMALIAH CIBINONG


Mata pelajaran : SIMULASI DIGITAL
Nama Guru : AYES MUHARAM, S. Kom.
Kelas/Semester : X/Ganjil
Materi Pokok :Fungsi dan Logika Algoritma
Alokasi Waktu : 2 JP @45" x 3 P

KOMPETENSI DASAR PENGETAHUAN KOMPETENSI DASAR KETERAMPILAN


1. Menerapkan logika dan algoritma ; 2. Mengarahkan PD untuk menyimpulkan
Menggunakan fungsi-fungsi perintah pembelajaran, melakukan kegiatan refleksi dan
(Command) tindak lanjut, selanjtunya menjadwalkan
kegiatan remedial dan pengayaan,
memberikan pesan motivasi belajar dan
menyampaikan materi pada pertemuan
berikutnya kemudian menutup pembelajaran
dengan salam.

I. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan konsep logika dengan baik ; 2. Mengurutkan prosedur fungsi-fungsi algoritma
sederhana dalam kehidupan sehari-hari dengan cermat ; 3. Menjelaskan fungsi dasar perintah
pada sistem komputer dengan benar ; 4. Menerapkan penggunaan perintah berdasarkan fungsi
dasar perintah sistem komputer sesuai prosedur secara tepat.

II. KEGIATAN PEMBELAJARAN

PENDAHULUANMengkondisikan kelas virtual, memberi salam, menanyakan kabar dan


mengingatkan pentingnya menaati protokol covid-19 di manapun berada, kemudian melakukan
presensi dan melakukan apersepsi pembelajaran

III. INDIKATOR KEBERHASILAN BELAJAR

1 Sikap - Pengamatan aktivitas peserta didikpada saat proses pembelajaran ; 2. Pengetahuan -


Tes Online (Google Form) ; 3. Ketrampilan - Penugasan (Lembar Kerja PD/LKPD)

Anda mungkin juga menyukai