Anda di halaman 1dari 2

DERMAROLLER

Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman


RUMAH SAKIT
ISLAM
BANJARNEGARA
Tanggal Terbit : Ditetapkan
Direktur,
Standar Proedur
Operasional

dr.Agus Ujianto.Msi,Med,SpB.
Adalah alat perawatan kecantikan berbentuk roda dengan
Pengertian pegangan pada salah satu sisinya guna menusuk kulit ke
bagian lapisan dermis

Tujuan Memberikan luka tusukan pada kulit hingga lapisan dermis


untuk memicu kulit melakukan regenerasi membentuk
kolagen yang berfungsi mengembalikan kondisi kulit agar
sehat normal

Kebijakan

1. Siapkan alat dan bahan berupa


a. Dermapen + jarum
b. Ckrim anestesi
c. Plastik wrepping
d. Nacl isotonis
e. Kasa steril
f. Serum mesolift
g. Spuilt 1ml di lepas jarumnya
h. Krim anti iritasi
Prosedur 2. Posisikan pasien senyaman mungkin
3. Bersihkan wajah cleansing dan airemover
4. Oleskan krim anestesi pada area wajah yang akan di
roller
5. Tutup dengan plastik wrapping (hidung dan mulut
harus terbuka) tunggu selama 20 menit agar kulit
menjadi baal
6. Lakukan roller pada area wajah dengan membentuk
pola 4 mata angin, masing-masing 4 gerakan
horizontal, 4 gerakan vertikal, dan 4 gerakan diagonal
7. Oleskan serum vitamin C pada wajah berikan massage
ringan
8. Ulangi roller kembali dengan tekanan ringan
DERMAROLLER
Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman

RUMAH SAKIT 2/2


ISLAM
BANJARNEGARA
Tanggal Terbit : Ditetapkan
Direktur,
Standar Proedur
Operasional

dr.Agus Ujianto.Msi,Med,SpB.
9. Setelah di lakukan roller oleskan bioaktifator gell pada
kulit wajah
10. Setelah selesai bersihkan wajah dan oleskan sunblook
11. Edukasi pasien setelah perawatan hindari matahari
Prosedur langsung dan mencuci wajah tanpa sabun

Instalasi Terkait

Anda mungkin juga menyukai