Anda di halaman 1dari 11

RUANG

LINGKUP
MANAJEMEN
ZAKAT DAN
WAKAF
M A Z AWA

PERTEMUAN KE 1
PENDAHULUAN
• Menurut Badan Pusat Statistik (BPS) Indonesia merupakan
negara yang berpopulasi muslim terbesar yaitu sekitar 80%
lebih berpenduduk agama Islam. Dengan statusnya sebagai
seorang muslim, maka dapat dikatakan potensi-potensi
instrumen keuangan seperti zakat, infak, sedekah dan wakaf
tumbuh di lingkungan masyarakat. Instrumen keuangan
dalam Islam ini tentu mempunyai fungsi yang kuat dalam
sistem perekonomian Indonesai. Termasuk wakaf
didalamnya mempunyai fungsi social ekonomi yang penting.
(Hiyanti, Afiyana, & Fazriah, 2020)
….
• Pembahasan Zakat, Infaq, Shadaqah dan Wakaf (Ziswaf)
adalah sesuatu topik istimewa, hal ini karena selain
sebagai kewajiban seorang muslim pada tingkatan ke tiga
dari rukun Islam juga telah diyakini menjadi penyeimbang
perekonomian sebuah negara. (Taher, 2004; Lubis &
Latifah, 2019).
• Secara umum, ZISWAF memiliki tiga value chain utama,
yaitu penghimpunan, pengelolaan, dan penyaluran dana
ZISWAF Aktar (2012).
(Lubis & Latifah, 2019)

• Zakat telah menjadi instrumen penyeimbang sektor ekonomi
keuangan masyarakat atau lebih dikenal dengan istilah santri
al-maliyah al-ijtima’iyah dari sini Zakat perannya sangat
penting dan strategis dari sisi tarbiyah maupun menjadi
tulang punggung kesejahteraan umat. (Bakar et al., 2007).
• Zakat juga menjadi sangat istimewa karena dalam
pengaturannya tidak hanya mengikat subjek (muzaki) dan
objek (mustahik) akan tetapi sangat paripurna dengan
kelembagaannya (amil zakat) yang fokus kegiatannya pada
pengumpulan dan penyaluran zakat kepada yang berhak.
(Lubis & Latifah, 2019)

• Tren positif pada sisi penghimpunan zakat setelah
disahkannya Undang-undang pengelolaan Zakat dari awalnya
tahun 2011 hanya sebesar Rp.1,7 trilyun, tahun 2012 naik
menjadi menjadi Rp.2,2 trilyun dan pada tahun berikutnya
tahun 2013 menjadi Rp.2,7 trilyun setelah itu terjadi
kenaikan yang signifikan tahun 2014 Rp.3,3 trilyun dan di
tahun 2016 menjadi Rp.5 Trilyun (Rahman, 2018).
MANAJEMEN ZAKAT & WAKAF
GENERAL FRAMEWORK
General Conceptual Framework ZAKAT

KERANGKA KERANGKA KERANGKA


TEORI/NORMATIF HUKUM POSITIF IMPLEMENTASI

Basis Tekstual
• AL QURAN
PRAKTEK
• HADITS UU 23/2011 PENGUMPULAN
PENGELOLAAN DAN PENYALURAN
ZAKAT ZAKAT
Perumusan Hukum
Normatif:
FIQH ZAKAT PADA
BERBAGAI MADZHAB
General Conceptual Framework WAKAF

KERANGKA KERANGKA KERANGKA


TEORI/NORMATIF HUKUM POSITIF IMPLEMENTASI

Basis Tekstual
• AL QURAN
PRAKTEK
• HADITS PENGUMPULAN
UU 41/2004
DAN
WAKAF PENYALURAN
Perumusan Hukum WAKAF
Normatif:
FIQH ZAKAT PADA
BERBAGAI MADZHAB
SEKIAN

Anda mungkin juga menyukai