Anda di halaman 1dari 2

KELOMPOK 4 ODS

TANGGAPAN TERKAIT
HANDOVER PASIEN DARI PACU KE RUANG PERAWATAN, ICU, PASIEN
PULANG

NAMA :
1. Anneke Putri Cahyani ( 18D10116 )
2. Ari Pritasari ( 18D10117 )
3. Asya Theresa Harman Sipa ( 18D10118 )
4. Beatrice Tamariska Manuputty ( 18D10119 )
5. Dian Ayu Permata Sari ( 18D10120 )
6. Dwi Indah Kusuma ( 18D10121 )
7. Excel Deosany Gumansalangi ( 18D10122 )
8. Frilly Lorina ( 18D10123 )
9. Gabriela Sabathirani T ( 18D10124 )
10. Gebiliarosa Meilia ( 18D10125 )
11. Gede Putra Yasa ( 18D10126 )
12. Ghina Ayu Rofifah ( 18D10127 )
13. Gladis Cahyani Putri A. Singam ( 18D10128 )
14. I Gede Bara Galang Bhuwana ( 18D10129 )
15. I Gusti Ayu Mita Dwi Lestari ( 18D10130 )
16. I Gusti Ayu Nandita Arta Putri ( 18D10131 )
17. I Kadek Adi Suartama ( 18D10132 )
Tanggapan 1 :
Tanggapan mengenai handover pasien yaitu, memastikan kondisi pasien dalam
kondisi stabil untuk dipindahkn ke ruang rawat inap, atau ke ruang icu apabila
kondisinya tidak baik.
Dalam kegiatan handover pasien ini, diperlukan laporan sebelum operasi, saat operasi,
dan sesudah operasi. Laporan ini digunakan sebagai bukti bahwa kondisi pasien
memungkinkan/tdk memungkinkan untuk dipindahkan.

Tanggapan 2 :
Penilaian pasca operatif (scoring anestesi) penting dilakukan untuk memastikan
keadaan pasien berada dalam batas normal
Aldrete score : digunakan pasien dewasa yang menjalani tindakan general anestesi
Bromage score : digunakan bagi pasien yang menjalani tindakan regional anestesi
Steward scroe : adalah jenis scoring anestesi bagi pasien anak-anak

Tanggapan 3 :
Handover pasien yang dilakukan dari ruang PACU ke ruang ICU merupakan suatu
kegiatan yang dilakukan jika terdapat penurunan kondisi pasien secara drastis ataupun
terjadi kegawatdaruratan.
Namun dalam melakukan handover perawat dan tenaga medis juga harus
memperhatikan beberapa faktor untuk mengurangi risiko yang dapat terjadi seperti :
melakukan serah terima dan pelaporan kondisi pasien kepada perawat icu ,
melaporkan obat2an yang sudah di berikan dan menjelaskan proses operasi yang
sebelumnya sudah dilakukan.

Anda mungkin juga menyukai