Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri Muara Kelingi


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : IX/Genap
Materi Pokok : Come and Visit Us (Mengidentifikasi struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks
‘Label dan Advertisisng’ sesuai dengan konteks penggunaannya)
Alokasi Waktu : 2 Jam Pelajaran @40 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
1. Mengidentifikasi struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks Label dan Advertising.
2. Menyebutkan fungsi sosial ungkapan-ungkapan untuk teks Label dan Advertising.
3. Menemukan informasi tersurat dan tersirat dalam teks Label dan Advertising, lisan dan tulis, pendek dan sederhana.
4. Memahami makna teks Label dan Advertising, lisan dan tulis, pendek dan sederhana.
5. Menulis teks Label dan Advertising
6. Mengidentifikasi pengertian energi dan sumber energi.
7. Memahami makna konservasi energi, upaya konservasi energi dan dampaknya.

B. Media Pembelajaran, Alat/Bahan & Sumber Belajar


❖ Media : Laptop, LCD, Power Point, Internet, Whatsapp, Google Classroom.
❖ Sumber Belajar : Buku Bahasa Inggris Kelas IX, Kemendikbud, Revisi Tahun 2016
 Moda Pembelajaran : Kombinasi (Daring dan Luring)

C. Langkah-Langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan (10 Menit)


Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap
disiplin
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi selanjutnya.
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Label dan Advertisisng (Mengidentifikasi struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks Label dan Advertisisng, sesuai dengan
konteks penggunaannya), energi dan sumber energi dan konservasi energi, upaya konservasi energi dan dampaknya.
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh,
Kegiatan Inti ( 60 Menit )
Kegiatan Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya kembali.
Literasi Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Label dan Advertisisng (Mengidentifikasi struktur
teks dan unsur kebahasaan pada Label dan Advertisisng, sesuai dengan konteks penggunaannya), topik
energi dan sumber energi dan konservasi energi, upaya konservasi energi dan dampaknya.
Critical Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari
Thinking pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Teks
Label dan Advertisisng (Mengidentifikasi struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks Label dan Advertisisng,
sesuai dengan konteks penggunaannya), topik energi dan sumber energi dan konservasi energi, upaya konservasi
energi dan dampaknya.
Collaboration Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi,
mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Teks Label dan Advertisisng
(Mengidentifikasi struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks Label dan Advertisisng, sesuai dengan
konteks penggunaannya), topik energi dan sumber energi dan konservasi energi, upaya konservasi energi dan
dampaknya.
Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas
Communication
presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Teks Label dan Advertisisng
Creativity
(Mengidentifikasi struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks Label dan Advertisisng, sesuai dengan konteks
penggunaannya), topik energi dan sumber energi dan konservasi energi, upaya konservasi energi dan dampaknya.
Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan.
Guru membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan.

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


- Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda & tertulis uraian, tes lisan / observasi terhadap
diskusi tanya jawab dan percakapan serta penugasan
- Penilaian Keterampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian produk dan penilaian portofoli

E. Rubrik Penilaian
A. Rubrik Penilaian Aspek Pengetahuan
N Skor
Aspek yang Dinilai Kriteria
o 1-5
Sangat memahami 5
Memahami 4
1 Tujuan Kounikatif Cukup memahami 3
Kurang Memaham 2
Tidak memahami 1
Struktur teks yang digunakan sangat runtut 5
Struktur teks yang digunakan runtut 4
2 Keruntutan Teks Struktur teks yang digunakan cukup runtut 3
Struktur teks yang digunakan kurang runtut 2
Struktur teks yang digunakan tidak runtut 1
Sangat variatif dan tepat 5
Variatif dan tepat 4
3 Pilihan Kosakata Cukup variatif dan tepat 3
Kurang variatif dan tepat 2
Tidak variatif dan tepat 1
Pilhan Tata Bahasa sangat tepat 5
Pilhan Tata Bahasa tepat 4
4 Pilhan Tata Bahasa Pilhan Tata Bahasa cukup tepat 3
Pilhan Tata Bahasa kurang tepat 2
Pilhan Tata Bahasa tidak tepat 1

B. Rubrik Penilaian Aspek Ketrampilan


Nama peserta didik: __________________ Kelas: _______________

Kurang
No Aspek Yang Dinilai Baik
Baik
1 Organisasi Presentasi (pengantar, isi, kesimpulan)
2 Isi presentasi (kedalaman, logika)
3 Koherensi dan kelancaran berbahasa
4 Bahasa:
 Ucapan
 Tata bahasa
 Perbendaharaan kata

5 Penyajian (tatapan, ekspresi wajah, bahasa tubuh)


Skor yang dicapai
Skor maksimum 10

Keterangan:
Baik mendapat skor 2
Kurang Baik mendapat skor 1

C. Rubrik Penilaian Unjuk Kerja

KRITERIA
AKTIVITAS
TERBATAS MEMUASKAN MAHIR
Tidak jelas pelaksanaan Beberapa kegiatan jelas dan Semua kegiatan jelas dan
Melakukan observasi
terperinci terperinci
Membaca skrpt, kosakata Lancar dan kosakata dan Lancar mencapai fungsi
Role play terbatas, dan tidak lancar kalimat berkembang, serta sosial, struktur lengkap dan
ada transisi unsur kebahasaan sesuai
Fungsi sosial tidak tercapai, Fungsi sosial kurang Fungsi sosial tercapai,
ungkapan dan unsur tercapai, ungkapan dan ungkapan dan unsur
Simulasi
kebahasaan tidak tepat unsur kebahasaan kurang kebahasaan tepat
tepat
Tidak lancar, topik kurang Lancar, jelas, dan tidak Sangat lancar, topik jelas,
jelas, dan tidak menggunakan slide dan menggunakan slide
Presentasi
menggunakan slide presentasi namun kurang presentasi yang menarik
presentasi menarik
Membaca teks, fungsi sosial Kurang lancar, fungsi sosial Lancar mencapai fungsi
kurang tercapai, ungkapan tercapai, struktur dan unsur sosiai, struktur lengkap dan
Melakukan monolog dan unsur kebahasaan kebahasaan tepat dan unsur kebahasaan sesuai,
kurang tepat, serta tidak kalimat berkembang, serta kalimat berkembang, serta
lancar ada transisi ada transisi.

Keterangan:
Mahir mendapat skor 3
Memuaskan mendapat skor 2
Terbatas mendapat skor 1

D. Rubrik Penilaian Portofolio

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Alokasi Waktu : 1 Semester
Sampel yang dikumpulkan : Karangan
Nama peserta didik : ______________ Kelas: ______________

No Kompetensi Periode Contoh aspek yang dinilai Catatan


Tata Perbendaharaa Kelengkapan
dasar Sistematika periodik
bahasa n kata gagasan
Menulis 30/7
1 karangan 10/8
deskriptif ..... dst
1/9
Membuat
2 30/9
resensi buku
..... dst

E. Rubrik Penilaian kemampuan menulis (Writing Skll)

No Aspek yang dinilai Kriteria Skor


Sangat original 5
original 4
1 Keaslian penulisan Cukup original 3
Kurang original 2
Tidak original 1
Isi sangat sesuai dengan judul 5
Isi sesuai dengan judul 4
2 Kesesuaian isi dengan judul Isi cukup sesuai dengan judul 3
Isi kurang sesuai dengan judul 2
Isi tidak sesuai dengan judul 1
Keruntutan teks sangat tepat 5
Keruntutan teks tepat 4
3 Keruntutan teks Keruntutan teks cukup tepat 3
Keruntutan teks kurang tepat 2
Keruntutan teks tidak tepat 1
Pilhan kosakata sangat tepat 5
Pilhan kosakata tepat 4
4 Pilihan kosakata Pilhan kosakata cukup tepat 3
Pilhan kosakata kurang tepat 2
Pilhan kosakata tidak tepat 1
Pilhan tata bahasa sangat tepat 5
Pilhan tata bahasa tepat 4
5 Pilihan tata bahasa Pilhan tata bahasa cukup tepat 3
Pilhan tata bahasa kurang tepat 2
Pilhan tata bahasa tidak tepat 1
Penulisan kosakata saangat tepat 5
Penulisan kosakata tepat 4
6 Penulisan kosakata Penulisan kosakata cukup tepat 3
Penulisan kosakata kurang tepat 2
Penulisan kosakata tidak tepat 1
Kerapian tulisan sangat tepat 5
Kerapian tulisan tepat 4
7 Kerapian tulisan Kerapian tulisan cukup tepat 3
Kerapian tulisan kurang tepat 2
Kerapian tulisan tidak tepat 1

F. Rubrik Penilaian Kemampuan Berbicara (Speaking Skill)

N Skor
Aspek yang Dinilai Kriteria
o 1-5
Hampir sempurna 5
Ada beberapa kesalahan namun tidak mengganggu makna 4
1 pengucapan (Pronounciation) Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna 3
Banyak kesalahan mengganggu makna 2
Terlalu banyak kesalahan dan mengganggu makna 1
Hampir sempurna 5
Ada beberapa kesalahan namun tidak mengganggu makna 4
2 Intonasi (Intonation) Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna 3
Banyak kesalahan mengganggu makna 2
Terlalu banyak kesalahan dan mengganggu makna 1
Sangat lancar 5
Lancar 4
3 Kelancaran (Fluency) Cukup lancar 3
Kurang lancar 2
Tidak lancar 1
Sangat tepat 5
Tepat 4
4 Ketepatan makna (Accuracy) Cukup tepat 3
Kurang tepat 2
Tidak tepat 1
SKALA PENILAIAN

Rentang angka Huruf

Sangat baik 86 - 100

Baik 71 - 85

Cukup 56 - 70

Kurang ≤ 55

F. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


Remedial
Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal).
Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan Minimal),

Pengayaan
Guru menjelaskan bagian materi yang belum dipahami siswa
Guru memberikan tugas kembali kepada siswa yang mendapat nilai belum tuntas.

G. Media, Alat, Bahan dan Sumber Pembelajaran


 Media :
 Worksheet atau lembar kerja (siswa)
 Lembar penilaian
 Perpustakaan sekolah

Alat/Bahan :
 Penggaris, spidol, papan tulis
 Laptop & infocus
 Slde presentasi (ppt)

Sumber Belajar :
 Buku Guru Bahasa Inggris / Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Edisi 2018
 Buku Siswa Bahasa Inggris / Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Edisi 2018

Muara Kellingi, Januari 2021

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Risa Andrianti, S. Pd. Ana Yusita, S.Pd.


NIP 197210282000122001 NIP 198105032006042023

Anda mungkin juga menyukai