Anda di halaman 1dari 2

SINDI (Sistem Informasi Alat Pelindung Diri)

Current Condition

Adanya pandemic COVID-19 di tahun 2020, sangat berdampak pada


menurunnya permintaan CPO di pasar global. Sehingga terjadi over stock CPO yang
mengakibatkan semakin menurunnya harga CPO. Untuk menjaga agar PT PLB tetap
“eksist” maka PT PLB menerapkan program Xpro (Excellent Productivity) di
seluruh divisi. Pada Tahun 2019 menjadi perhatian khusus tim supporting
khususnya divisi SOS-SHE dikarenakan belum adanya monitoring distribusi APD ke
masing masing karyawan dengan total anggaran yang sudah di habiskan untuk
pengadaan APD mencapai Rp XX .Sehingga dengan biaya yang cukup besar tersebut
pengadaan APD belum tetap sasaran sehingga meskipun terjadi Opportunity Cost di
pengadaan APD namun tidak diimbangi dengan menurunnya Angka Kecelakaan
Kerja di PT PLB.

Hal ini juga menghambat terciptanya “Ikrar Budaya Keselamatan Kerja”


yang harus diimplementasikan di lingkungan kerja PT PLB yang setiap hari
kampanyekan di seluruh departemen karena budaya keselamatan tidak dapat
berjalan berdampingan dalam proses kegiatan operasional di PT. PLB.

Dengan demikian informasi terkait stock APD secara real time dan cepat
sangat berpengaruh besar terhadap penerapan budaya keselamatan di lapangan.
yang bersinergi dan terintregrasi

Critcal Point Latar Belakang Masalah

1. Tidak ada Historical pemakaian APD setiap user.


2. Belum ada monitoring frekuensi pengambilan APD tiap” user sehingga tidak
bisa dilakukan analisa pemakaian APD di setiap lokasi/tempat pekerjaan.
3. Pengadaan APD hanya bedasar karena stock kosong sehingga mengakibatkan
over budget APD.
4. Terjadi overstock untuk APD dengan size atau spesifikasi tertentu seperti
ukuran sepatu.

Anda mungkin juga menyukai