Anda di halaman 1dari 3

Nama : Cherryl Armetty Dichiara

NIM : 1914290012

Tugas Halaman. 149


4. Dalam suatu perekonomian dimisalkan hubungan di antara
pendapatan nasional dan konsumsi rumah tangga adalah seperti
yang ditunjukkan dalam tabel di bawah ini. ( Angka dalam
triliun rupiah.)

a. Hitunglah tabungan pada berbagai tingkat tabungan

 Y = C+S, maka S = Y- C
Pendapatan Konsumsi Rumah Tabungan Rumah
Nasional Tangga Tangga
0 225 -225
200 375 -175
400 500 -100
600 600 0
800 675 275
1.000 725 275

b. Hitunglah MPC, MPS, APC, dan APS pada tingkat pendapatan


nasional.

Pendapata Konsum Tabunga MP MPS APC APS


n si n C
Nasional Rumah Rumah
Tangga Tangga
0 225 -225
200 375 -175 0,75 0,25 1,875 -0,875
400 500 -100 0,62 0,37 1,25 -0,25
5 5
600 600 0 0,5 0,5 1 0
800 675 275 0,37 0,62 0,8437 0,1562
5 5 5 5
1.000 725 275 0,25 0,75 0,725 0,275

c. Secara algebra menyatakan persamaan fungsi konsumsi dan


tabungan.
 Dalam persamaan algebra, persamaan pengeluaran agregat
AE = C+I, dan AE = Pengeluaran Agregat. Persamaan
yang lain yaitu Y = C+S, maka dapat ditarik kesimpulan
bahwa AE = Y dimana C+I = C+S.
Misal Y1 = 200
C1 = 375
S1 = -175
Y2 = 400
C2 = 500
S2 = -100

MPC = b =C = 500 –  375 = 125 = 0,625


Y 400 – 200 200
APC = C1 / Y1 = 375 / 200 = 1,875

a = (APC – MPC) Y
a = (1,875 – 0,625) 200 triliun
a = 1,25 x 200 triliun
a = 250 triliun
Jadi, C = a + bY
C = 250 triliun = 0,625Y
Berdasarkan fungsi konsumsi di atas, maka fungsi tabungan
dapat ditentukan sebagai berikut.
S = -a + (1 – b)Y
S = -250 triliun + (1 – 0,625)Y
S = -250 triliun + 0,375Y
Adapun besarnya 0,375 dapat diperoleh dengan menggunakan
rumus MPS berikut.

MPS = C = 500 –  375 = 125 = 0,625


Y 400 – 200 200

d. Apabila investasi adalah I = 400 tentukan pendapatan


nasional pada keseimbangan. Lukiskan keadaan
keseimbangan tersebut.
Y = C+I
= 250 + 0,625y + 400
= 650 + 0,625y
Y = 650
0,375
Y = 1733,33 triliun

Anda mungkin juga menyukai