Anda di halaman 1dari 2

Lembar Kerja Analisis Kurikulum Pengajaran Matematika Pendidikan Menengah 2021

LEMBAR KERJA 1.1


ANALISIS DOKUMEN STANDAR KOMPETENSI LULUSAN, KOMPETENSI INTI, KOMPETENSI DASAR, IPK
DAN MATERI PEMBELAJARAN UNTUK MATA PELAJARAN MATEMATIKA WAJIB KELAS XI

SKL KI KD IPK Materi Pembelajaran


Pengetahuan KI.3 Memahami, 3.2 Menjelaskan program 3.2.1 Menjelaskan definisi Program Linear
Memiliki menerapkan, dan linear dua variabel dan pertidaksamaan linear dua
pengetahuan faktual, menganalisis metode penyelesaiannya vaariabel
konseptual, pengetahuan faktual, dengan menggunakan 3.2.2. Menentukan perbedaan
prosedural, dan konseptual, prosedural masalah konstekstual. pertidaksamaan linear dua
metakognitif pada berdasarkan rasa ingin variabel dengan
tingkat teknis, tahunya tentang ilmu pertidaksamaan linear
spesifik, detail dan pengetahuan, teknologi, lainnya
kompleks berkenaan seni, budaya, dan 3.2.3. Menentukan model
dengan : humaniora dengan matematika dari suatu
1. Ilmu wawasan kemanusiaan, masalah program linear
pengetahuan, kebangsaan, yang kontekstual
2. Teknologi, kenegaraan, dan 3.2.4. Menentukan
3. Seni peradaban terkait pertidaksamaan linear dua
4. Budaya, dan penyebab fenomena dan variabel dari suatu
5. Humaniora. kejadian, serta masalah kontekstual
Mampu mengaitkan menerapkan 3.2.5. Menentukan penyelesaian
pengetahuan di atas pengetahuan prosedural suatu pertidaksamaan
dalam konteks diri pada bidang kajian yang linear dua variabel
sendiri, keluarga, spesifik sesuai dengan 3.2.6. Memahami
sekolah, masyarakat bakat dan minatnya pertidaksamaan linear dua
dan lingkungan alam untuk memecahkan variabel
sekitar, bangsa, masalah. 3.2.7. Menjelaskan syarat
negara, serta pertidaksamaan yang
memiliki penyelesaian

1
2021 Lembar Kerja Bimtek Implementasi Kurikulum 2013

kawasan regional 3.2.8. Menyajikan grafik


dan internasional. pertidaksamaan linear dua
variabel
3.2.9. Menjelaskan syarat
pertidaksamaan yang tidak
memiliki penyelesaian
3.2.10. Menentukan model
matematika suatu
masalah program linear
dua variabel
Keterampilan KI.4 Mengolah, 4.2 Menyelesaikan masalah 4.2.1 Mengidentifikasikan
Memiliki menalar, dan menyaji konstekstual yang masalah konstekstual yang
keterampilan berpikir dalam ranah konkret berkaitan dengan berkaitan dengan program
dan bertindak : dan ranah abstrak program linear dua linear dua variabel.
1. Kreatif, terkait dengan variabel. 4.2.2 Menyelesaikan masalah
2. Produktif, pengembangan dari konstekstual yang
3. Kritis, yang dipelajarinya di berkaitan dengan program
4. Mandiri, sekolah secara mandiri, linear dua variabel.
5. Kolaboratif, dan dan mampu
6. Komunikatif. menggunakan metode
Melalui pendekatan sesuai kaidah keilmuan.
ilmiah sebagai
pengembangan dari
yang dipelajari di
satuan Pendidikan
dan sumber lain
secara mandiri.

Note:
Tugas Dikumpulkan melalui form, paling lambat hari selasa, 5 april 2021

Anda mungkin juga menyukai