Anda di halaman 1dari 3

No.

Dok SOP DPD


STANDAR OPERATING PROSEDURE (SOP) .DPD.LBR 1-2014
DIREKTORAT PANGKALAN DATA (DPD) Tanggal : 01 Juli 2014
No. Revisi : 03
Halaman : 1/2
PEMBUATAN TRANSKRIP NILAI AKHIR

1. TUJUAN
1.1Tersedianya Transkrip Nilai mahasiswa yang sudah menyelesaikan studi.
1.2Terkoordinirnya unit kerja dan personil yang terlibat dalam layanan pembuatan transkrip nilai akhir.
1.3 Meningkatkan kecepatan layanan kepada mahasiswa dan pihak-pihak yang membutuhkan.
1.4Terkendalinya proses layanan sesuai dengan peraturan yang berlaku dan tujuan pendidikan yang ditetapkan
Universitas.

2. DESKRIPSI
Kegiatan pembuatan Transkrip Nilai Akhir adalah suatu proses untuk mencetak Transkrip Nilai Akhir sebagai bukti
nilai akhir dari keseluruhan proses belajar mengajar yang diikuti oleh mahasiswa selama mengikuti perkuliahan
sampai dengan selesai.

3. RUANG LINGKUP
Transkrip Nilai dibuat untuk mahasiswa jenjang D-III, D-IV dan S1 yang sudah mengikuti Yudisium (adanya SK
Yudisium) dan telah menyelesaikan semua persyaratan yang bersifat Akademik maupun Non Akademik di
Universitas U’budiyah Indonesia.

4. DEFINISI
Transkrip Nilai merupakan daftar nilai yang diperoleh mahasiswa setelah lulus studi.

5. DOKUMEN TERKAIT
5.1 Surat Keterangan Lulus (SKL) yang dikeluarkan oleh Rektor
5.2 SK yudisium yang dikeluarkan oleh Rektor .

6. PROSEDUR DAN TANGGUNG JAWAB


6.1 Mahasiswa telah dinyatakan lulus semua mata kuliah dan lulus sidang tugas Akhir
6.2 Mahasiswa telah menyelesaikan Administrasi yang besifat akademik maupun non akademik.
6.3 Telah dikeluarkannya SK Kelulusan yang di sah kan oleh Rektor.
6.4 DPD menerima DPNA sidang yang telah disahkan oleh ketua Prodi
6.5 DPD Menginput data nilai sidang ke Sistem Informasi
6.6 DPD mekoreksi kembali kesesuaian seluruh nilai pada KHS hard Copy dengan KHS pada Sistem Informasi
6.7 DPD mencetak transkrip Nilai bila KHS hard Copy sesuai dengan KHS pada Sistem Informasi
6.8 Menempel pas photo pada transkrip Nilai dan menyerahkan ke Ka Prodi dan Warek 1untuk ditanda tangani
6.9 DPD memberi cap stempel (kena pas photo)dan menggandakan sebanyak 6 rangkap (1 lembar untuk arsip
dan 5 lembar untuk mahasiswa ybs)
6.10 DPD menyerahkan Transkrip Nilai di ke panitia wisuda untuk di distribusikan ke mahasiswa

7. KETENTUAN UMUM
7.1 Berstatus mahasiswa Universitas U’budiyah Indonesia
7.2 Telah menyelesaikan studi dan semua administrasi akademik.

8. SARANA YANG DIGUNAKAN


1. Sistem informasi akademik (SIKAD) Universitas U’budiyah Indonesia
2. Jaringan Internet

9. WAKTU
9.1 Pembuatan Transkrip Nilai Akhir dilakukan setelah mahasiswa menyelesaikan sidang akhir yaitu pada ahir
semester ganjil dan genap (Bulan April dan September).
9.2 Waktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikan Transkrip Nilai per mahasiswa yaitu sebanyak 30 menit.
Dibuat Oleh DPD : Disetujui
Rektor Universitas U’budiyah Indonesia

1. Zenitha Maulida, S.E., M.M


2. Faradilla Safitri, Amd. Keb Marniati, S.E., M. Kes
No. Dok SOP DPD
STANDAR OPERATING PROSEDURE (SOP) .DPD.LBR 2-2014
DIREKTORAT PANGKALAN DATA (DPD) Tanggal : 01 Juli 2014
No. Revisi : 03
Halaman : 2/2
PEMBUATAN TRANSKRIP NILAI AKHIR
UNIT KERJA WAKTU DOC/CAT. MUTU
AKTIVITAS Ka. PANITIA MAHA
Bag. TA DPD PRODI
DEKAN
WISUDA SISWA
- DPD menerima DPNA (daftar
DPNA sidang yang Persiapan Nilai
telah disahkan oleh Akhir) yaitu
ketua Prodi Nilai Sidang
5 Menit Mahasiswa
- DPD Menginput data
nilai sidang ke 5 Menit
Sistem Informasi

- DPD mengoreksi
kembali kesesuaian 30 KHS dari
seluruh nilai pada Menit semester I s/d
KHS hard Copy Selesai studi
dengan KHS pada
Sistem Informasi

- DPD mencetak
transkrip Nilai bila 5 Menit Transkrip Nilai
KHS hard Copy Akhir
sesuai dengan KHS
pada Sistem
Informasi

- Menempel pas photo 5 Menit - Transkrip Nilai


pada transkrip Nilai Akhir
dan menyerahkan ke - Pas Photo
Ka Prodi dan Warek
1 untuk ditanda
tangani

- DPD memberi cap


stempel (kena pas
photo)dan - Transkrip Nilai
menggandakan 5 Menit Akhir
sebanyak 6 rangkap - Stempel
(1 lembar untuk arsip
dan 5 lembar untuk
mahasiswa ybs)

- DPD menyerahkan
Transkrip Nilai di ke - Transkrip Nilai
panitia wisuda untuk 5 Menit Akhir
di distribusikan ke
mahasiswa

Dibuat Oleh DPD : Disetujui


Rektor Universitas U’budiyah Indonesia

1. Zenitha Maulida, S.E., M.M Marniati, S.E., M. Kes


2. Faradilla Safitri, Amd. Keb

Anda mungkin juga menyukai